LOGO UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

dokumen-dokumen yang mirip
OLEH ERFIN WAHYUNI NIM

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TWO STAY TWO STRAY (TSTS) PADA SISWA KELAS VII

LAMBANG UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE PEMBELAJARAN DISCOVERY PADA SISWA KELAS VII

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Matematika. Oleh S U K A R L I NIM.

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar. Sarjana Pendidikan. Oleh ARNIS INDARTI NIM

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DENGAN METODE JIGSAW PADA SISWA KELAS VIII B MTs MUHAMMADIYAH 1 PONOROGO TAHUN 2013/2014 SKRIPSI

PENERAPAN METODE THINK PAIR SHARE

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PENGARUH PENGGUNAAN TEKNIK PEMBELAJARAN ACTIVE KNOWLEDGE SHARING

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGENAL WARNA PADA ANAK KELOMPOK BERMAIN DENGAN METODE PEMBERIAN TUGAS DI KBTKIT MUTIARA HATI KLATEN TAHUN AJARAN

DI KELAS V SEKOLAH DASAR

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL MIND MAPPING MENGGUNAKAN MEDIA JARUM PERJUANGAN DI KELAS V SD NEGERI 1 SOKAWERA

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI)

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TWO STAY TWO STRAY

Diajukan sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh gelar S-1 di Program Studi Pendidikan Matematika

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER DENGAN BANTUAN SOFTWARE MACROMEDIA FLASH 8 UNTUK MEMPERMUDAH PENANAMAN KONSEP

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING PADA SISWA

LEARNING SKRIPSI. Oleh

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN SCIENTIFIC UNTUK MENINGKATKAN

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN PRESTASI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Oleh Nurul Khasanah NIM

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION PADA SISWA KELAS IVB SD NEGERI GAMOL SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Tahun Ajaran 2013/2014. Diajukan sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh gelar S-1 di Program Studi Pendidikan Matematika SKRIPSI OLEH:

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN INDEX CARD MATCH (ICM) UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI DAN AKTIFITAS BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIIIA MTS

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH

S-1 PENDIDIKAN ANAK USIA DINI

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Progam Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dan Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PENERAPAN METODE DISCOVERY LEARNING

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR DALAM BENTUK MODUL PADA MATERI MATRIKS SMA

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA MATERI DAUR AIR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING PADA SISWA KELAS V DI SEKOLAH DASAR

PENERAPAN METODE DEMONSTRASI BERBANTUAN MEDIA VIDEO UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS V SD NEGERI KEDAWUNG 5

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN ASSURANCE, RELEVANCE, INTEREST, ASSESSMENT, SATISFACTION

IMPLEMENTASI PENILAIAN PORTOFOLIO PADA GURU MATA PELAJARAN IPS KELAS VIIIA DI SMP NEGERI 6 JEMBER TAHUN PELAJARAN 2012/2013 SKRIPSI

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PKN MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) KELAS V SDN KARANGCEGAK

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Progam Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi sebagian dari Syarat memperoleh gelar sarjana pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PROGRAM STUDI MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP) UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana ( S-1 )

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING PADA MATERI LINGKARAN SISWA KELAS VIII

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI LUAR KELAS (OUTDOOR MATHEMATICS)

ALIMATUL KHOIRIYAH NIM

SKRIPSI. Oleh Intan Fiddiyah NIM

SKRIPSI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA

SKRIPSI. Disusun untuk Memenuhi Sebagian syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar SITI RUSMINAH A

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA MATERI PEMBENTUKAN TANAH MELALUI MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM DI KELAS V SD NEGERI MADUKARA

ANALISIS PROSES KEMAMPUAN BERPIKIR MATEMATIS SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH MATERI DIMENSI TIGA BERDASARKAN J. MASON, L. BURTON DAN K.

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat Memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI DENGAN PENDEKATAN SAVI ( SOMATIC, AUDITORY, VISUAL, AND INTELECTUAL

SKRIPSI. Oleh Rifki Juli Ferianto NIM

PENERAPAN METODE LEARNING STARTS WITH A QUESTION UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR IPS SISWA KELAS VII A SMP NEGERI 3 KALASAN SKRIPSI

SKRIPSI OLEH NURANIATI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagaian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR PKn MELALUI METODE KOOPERATIF TIPE BIDAK PADA SISWA KELAS VII SMPN 2 NGADIROJO PACITAN SKRIPSI.

UPAYA MENINGKATKAN SIKAP HIDUP SEDERHANA DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MATERI PECAHAN MELALUI PAKEM MATEMATIKA DI SD NEGERI 3 LESMANA SKRIPSI

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... LEMBAR PERSETUJUAN... LEMBAR PENGESAHAN... PERNYATAAN KEASLIAN... MOTTO DAN PERSEMBAHAN... ABSTRAK... KATA PENGANTAR...

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Oleh: Sinta Ambar Husada NIM

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai derajat. Sarjana S-1. Oleh : NAMA : S U S A N T O NIM : A54A100093

PENERAPAN PENDEKATAN PMRI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI BILANGAN KELAS VII A MTs HASANUDDIN PONCOL TAHUN PELAJARAN 2016/2017

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERSOSIALISASI MELALUI KEGIATAN BERMAIN ANGKLIK (SUNDA MANDA) DI TK AISYIYAH KEBAK, KEBAKKRAMAT KARANGANYAR TAHUN 2013

PENGEMBANGAN PETUNJUK PRAKTIKUM FISIKA BERBASIS LABORATORIUM VIRTUAL (VIRTUAL LABORATORY) PADA PEMBELAJARAN FISIKA DI SMP/MTs SKRIPSI.

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

SKRIPSI Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Guru Pendidikan Sekolah Dasar Pada Universitas Kristen Satya Wacana. Oleh BUDI SANTOSO NIM.

PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF DENGAN PENDEKATAN PROBLEM BASED INSTRUCTION

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN THINK-TALK-WRITE UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA SISWA KELAS VIII B SMPN 1 BANDAR PACITAN

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Program Strata Satu (S-I)

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF MAKE A MATCH

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagai dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

SKRIPSI. Diajukan Dalam Rangka Penyelesaian Studi Strata Satu (S1) Untuk Memenuhi Gelar Sarjana Pendidikan OLEH : ARIF FEBRI HIMAWAN

SKRIPSI. DiajukanuntukMemenuhiSebagiandari SyaratuntukMemperolehGelarSarjanaPendidikan Program StudiPendidikan Guru SekolahDasar

PERAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DALAM MEMBENTUK MORAL SISWA PADA ERA GLOBALISASI DI SMP MUHAMMADIYAH TERPADU MOGA SKRIPSI

PROPOSAL SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Sekolah dasar

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Oleh: EUIS NURHIDAYAH

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Biologi

SKRIPSI. Oleh: Siti Nuril Harissiyah NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PREDICTION OBSERVATION EXPLANATION

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE

Oleh ANIK SULISTYOWATI NIM

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MATERI OPERASI BILANGAN BULAT MELALUI PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK DI KELAS IV SD NEGERI 2 NOTOG

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR IPS MELALUI METODE PENUGASAN DAN PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS IV SDN GALIRAN TAHUN 2013/ 2014 SKRIPSI

Transkripsi:

LOGO UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO ii

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VII A SMP NEGERI 4 PONOROGO TAHUN PELAJARAN 2013/2014 SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Program Strata Satu (S-1) Dalam Ilmu Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Ponorogo Oleh: NOVI OKTAVIA NIM. 09321187 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA APRIL 2014 iii

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (STATUS TERAKREDITASI) Alamat: Jalan Budi Utomo No. 10 Telp. (0352) 461796 Ponorogo-63471 LEMBAR PERSETUJUAN Skrpisi oleh Novi Oktavia, yang berjudul Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TAI untuk Meningkatkan Keaktifan dan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VII A SMP Negeri 4 Ponorogo Tahun Pelajaran 2013/2014, ini telah diperiksa dan disetujui untuk diuji. Ponorogo, Februari 2014 Pembimbing I Drs. JUMADI, M.Pd. NIK. 19621005 199109 12 Pembimbing II HAFIDH JAUHARI, M.Pd. NIK. iv

v

MOTTO Tidak ada masalah yang tidak bisa diselesaikan selama ada komitmen bersama untuk menyelesaikannya Sesuatu yang belum dikerjakan, seringkali tampak mustahil; kita baru yakin kalau kita telah berhasil melakukannya dengan baik. - Evelyn Underhill Hiduplah seperti pohon kayu yang lebat buahnya; hidup di tepi jalan dan dilempari orang dengan batu, tetapi dibalas dengan buah. - Abu Bakar Sibli د ر جت ت و اا ل ع ل م أ و و ا ل ذ ي ن م ن ك م آم ن و ا ي ن ا ل ذ اهلل ي ز ف ع Artinya : Allah meninggikan orang-orang yang beriman diantara kamu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat (QS. Al Mujaadillah : 11 ) vi

HALAMAN PERSEMBAHAN Teriring syukur pada-mu, kupersembahkan karya ini untuk: Kedua orangtuaku, yang selalu tulus ikhlas mendoakanku pada setiap sujudnya dan segala pengorbanan untuk membiayaiku dalam tolabul ilmi. Tiada kasih sayang yang seindah dan seabadi kasih sayangmu. Kepada kakak-kakakku yang selalu mendukungku dan memotivasiku hingga terselesaikannya skripsi ini. Kepada teman-temanku seperjuangan terima kasih karena kalian senantiasa memberi dorongan setiap langkahku dengan perhatian dan semangat. Kepada mas Ipin, mas Syamsudin, mas Heru, mas Arik, mas Asep, Upik, dan Ema yang sudah membantu, memberi semangat dan mendoakanku sehingga skripsiku selesai. vii

KATA PENGANTAR Bismillahirrahmaanirrahiim, Segala puji hanya kepada Allah SWT, atas limpahan rahmat, nikmat dan hidayah-nya yang tak terhingga sehingga saya dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini tepat pada waktunya. Skripsi ini diajukan untuk memenuhi salah satu syarat guna memperoleh gelar Sarjana Program Strata Satu (S-1) dalam Ilmu Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Untuk itu tidak lupa saya ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Drs. Sulton, M.Si., selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Ponorogo. 2. Bambang Harmanto, M.Pd., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Ponorogo. 3. Dr. Julan Hernadi, M.Si., selaku Ketua Jurusan Pendidikan Matematika Universitas Muhammadiyah Ponorogo. 4. Drs. Jumadi, M.Pd, selaku Dosen Pembimbing yang telah memberikan segenap waktu, perhatian dan bimbingan kepada saya. 5. Hartono, S.Pd, selaku Kepala SMP Negeri 4 Ponorogo yang telah memberikan ijin penelitian kepada saya. 6. Muriatin, S.Pd, selaku guru matematika kelas VII A SMP Negeri 4 Ponorogo yang telah membantu dalam penelitian saya. viii

7. Dosen penguji, serta semua pihak yang telah membantu hingga terselesaikannya tugas ini. Saya menyadari bahwa skripsi ini belumlah sempurna masih banyak kekurangan dan kesalahan, karena terbatasnya pengetahuan dan kemampuan saya, maka kritik dan saran pembaca sangat saya harapkan untuk mencapai kesempurnaan. Akhirnya, semoga penyusunan skripsi ini memberikan manfaat kepada kita semua, khususnya bagi tenaga pendidik untuk kemajuan ilmu-ilmu pendidikan Indonesia di bidang matematika. Amin Ponorogo, Februari 2014 Penyusun Novi Oktavia ix

DAFTAR ISI LAMBANG UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO...... ii HALAMAN SAMPUL...... iii HALAMAN PERSETUJUAN...... iv HALAMAN PENGESAHAN...... v MOTTO...... vi HALAMAN PERSEMBAHAN... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xvii ABSTRAK... xix BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Identifikasi Masalah... 4 1.3 Rumusan Masalah... 4 1.4 Tujuan Penelitian... 5 1.5 Manfaat Penelitian... 5 BAB II LANDASAN TEORI... 7 2.1 Kajian Pustaka... 7 2.1.1 Pembelajaran Matematika... 7 2.1.1.1 Pengertian Pembelajaran... 7 2.1.1.2 Pengertian Matematika... 8 2.1.1.3 Pengertian Pembelajaran Matematika... 9 2.1.2 Keaktifan...... 10 2.1.3 Hasil Belajar Matematika... 11 2.1.4 Model Pembelajaran Kooperatif... 13 2.1.4.1 Pengertian Pembelajaran Kooperatif... 13 2.1.4.2 Tujuan dan Ciri-Ciri Pembelajaran Kooperatif...... 14 x

2.1.4.3 Keunggulan dan Kelemahan Pembelajaran Kooperatif... 15 2.1.5 TAI dan Penerapannya... 16 2.1.5.1 Pengertian TAI... 16 2.1.5.2 Penerapan TAI... 22 2.1.6 Materi..... 24 2.2 Kajian Penelitian Relevan... 32 2.3 Kerangka Berpikir... 34 2.4 Hipotesis Tindakan... 36 BAB III METODE PENELITIAN... 37 3.1 Jenis Penelitian... 37 3.2 Setting Penelitian... 38 3.3 Prosedur Penelitian... 39 3.3.1 Persiapan... 39 3.3.2 Pelaksanaan... 40 3.3.3 Pelaporan... 41 3.4 Siklus Penelitian... 41 3.4.1 Tahap Perencanaan... 41 3.4.2 Tahap Pelaksanaan... 42 3.4.3 Tahap Pengamatan... 42 3.4.4 Tahap Refleksi... 43 3.5 Metode Pengumpulan Data... 43 3.5.1 Metode Observasi... 43 3.5.2 Metode Tes...... 43 3.5.3 Metode Angket... 44 3.5.4 Metode Dokumentasi... 44 3.6 Instrumen Pengumpulan Data... 44 3.6.1 Lembar Observasi Keaktifan Siswa... 44 3.6.2 Tes..... 45 3.6.3 Lembar Observasi Afektif Siswa... 45 3.6.4 Angket Respon Siswa... 46 xi

3.6.5 Lembar Observasi Pengelolaan Pembelajaran. 46 3.6.6 Dokumentasi... 47 3.7 Teknik Analisis Data... 48 3.7.1 Analisis Data Keaktifan Siswa... 48 3.7.2 Analisis Data Hasil Belajar... 48 3.7.2.1 Analisis Data Tes Siklus pada Ranah Kognitif... 48 3.7.2.2 Analisis Data Tes Siklus pada Ranah Afektif... 49 3.7.3 Analisis Data Angket Respon Siswa... 50 3.7.4 Analisis Data Pengelolaan Pembelajaran... 50 3.8 Indikator Keberhasilan... 51 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 52 4.1 Hasil Penelitian.... 52 4.1.1 Penelitian Tindakan Kelas Siklus I... 53 4.1.1.1 Tahap Perencanaan... 53 4.1.1.2 Tahap Pelaksanaan... 54 4.1.1.3 Tahap Pengamatan... 61 4.1.1.4 Tahap Refleksi... 65 4.1.2 Penelitian Tindakan Kelas Siklus II... 67 4.1.2.1 Tahap Perencanaan... 67 4.1.2.2 Tahap Pelaksanaan... 68 4.1.2.3 Tahap Pengamatan... 72 4.1.2.4 Tahap Refleksi... 75 4.1.3 Penelitian Tindakan Kelas Siklus III... 76 4.1.3.1 Tahap Perencanaan... 76 4.1.3.2 Tahap Pelaksanaan... 77 4.1.3.3 Tahap Pengamatan... 79 4.1.3.4 Tahap Refleksi... 82 4.2 Pembahasan.... 83 BAB V PENUTUP... 91 5.1 Simpulan..... 91 5.2 Saran... 92 xii

DAFTAR PUSTAKA... 93 LAMPIRAN... 96 xiii

DAFTAR TABEL Tabel Halaman 2.1 Langkah-langkah model pembelajaran Kooperatif tipe TAI... 22 2.2 Perhitungan Skor Peningkatan... 23 2.3 Tingkat Penghargaan Kelompok... 24 2.4 Kompetensi Dasar dan Indikator Pembelajaran... 24 3.1 Lembar Observasi Keaktifan Siswa... 45 3.2 Lembar Observasi Afektif Siswa... 46 3.3 Angket Siswa Terhadap Model Pembelajaran Kooperatif tipe TAI... 46 3.4 Lembar Observasi Pengelolaan Pembelajaran... 47 3.5 Kategori Tingkat Keaktifan Siswa... 48 3.6 Pedoman Predikat Ketuntasan Individu... 49 3.7 Kategori Tingkat Afektif Siswa... 49 3.8 Kategori Tingkat Respon Siswa... 50 3.9 Kategori Tingkat Pengelolaan Pembelajaran... 50 4.1 Jadwal Pelaksanaaan Penelitian... 52 4.2 Hasil Analisis Observasi Keaktifan Siswa Siklus I... 62 4.3 Hasil Tes Siklus I... 63 4.4 Hasil Analisis Observasi Afektif Siswa Siklus I... 64 4.5 Hasil Analisis Observasi Keaktifan Siswa Siklus II... 73 4.6 Hasil Tes Siklus II... 73 4.7 Hasil Analisis Observasi Afektif Siswa Siklus II... 74 4.8 Hasil Analisis Observasi Keaktifan Siswa Siklus III... 80 4.9 Hasil Tes Siklus III... 80 4.10 Hasil Analisis Observasi Afektif Siswa Siklus III... 81 4.11 Peningkatan Keaktifan Siswa... 84 4.12 Ketuntasan Hasil Belajar Siswa... 85 xiv

4.13 Peningkatan Afektif Siswa... 86 4.14 Peningkatan Angket Respon Siswa... 88 4.15 Rata-rata Pengelolaan Pembelajaran... 89 xv

DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 2.1 Skema Kerangka Berpikir... 35 3.1 Model Penelitian Oleh Kemmis dan Mc Taggart... 38 4.1 Persentase Keaktifan Siswa Siklus I... 62 4.2 Persentase Ketuntasan Klasikal Siswa Siklus I.... 63 4.3 Persentase Afektif Siswa Siklus I... 64 4.4 Persentase Keaktifan Siswa Siklus II... 73 4.5 Persentase Ketuntasan Klasikal Siswa Siklus II... 74 4.6 Persentase Afektif Siswa Siklus II... 75 4.7 Persentase Keaktifan Siswa Siklus III... 80 4.8 Persentase Ketuntasan Klasikal Siswa Siklus III... 81 4.9 Persentase Afektif Siswa Siklus III... 82 4.10 Persentase Keaktifan Siswa Per Aspek... 85 4.11 Persentase Keaktifan Siswa secara Klasikal... 85 4.12 Persentase Ketuntasan Hasil Belajar... 86 4.13 Persentase Afektif Siswa Per Aspek... 87 4.14 Persentase Afektif Siswa secara Klasikal... 87 4.15 Persentase Angket Respon... 89 4.16 Rata-rata Pengelolaan Pembelajaran... 90 xvi

DAFTAR LAMPIRAN 1. Daftar Nilai MID Siswa Kelas VII A SMP Negeri 4 Ponorogo... 96 2. Kisi-kisi, Soal Tes Penempatan, dan Kunci Jawaban... 97 3. Hasil Tes Penempatan... 102 4. Silabus Pembelajaran... 103 5. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Siklus I... 105 6. Materi Kurikulum dan PR Siklus I... 122 7. Lembar Observasi Keaktifan Siswa dalam Pembelajaran... 147 8. Kisi-kisi, Tes Siklus I, dan Kunci Jawaban.... 149 9. Lembar Observasi Afektif Siswa dalam Pembelajaran.... 154 10. Lembar Angket Siswa Terhadap Pembelajaran Matematika dengan Team Assisted Individualization (TAI)... 156 11. Lembar Observasi Pengelolaan Pembelajaran... 157 12. Analisis Lembar Observasi Keaktifan Siswa Siklus I... 158 13. Hasil Tes Siklus I... 160 14. Analisis Lembar Observasi Afektif Siswa Siklus I... 162 15. Analisis Angket Respon Siswa Siklus I... 164 16. Analisis Lembar Observasi Pengelolaan Pembelajaran Siklus I... 166 17. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Siklus II... 168 18. Materi Kurikulum dan PR Siklus II... 180 19. Kisi-kisi, Tes Siklus II, dan Kunci Jawaban... 198 20. Analisis Lembar Observasi Keaktifan Siswa Siklus II... 203 21. Hasil Tes Siklus II... 205 22. Analisis Lembar Observasi Afektif Siswa Siklus II... 207 23. Analisis Angket Respon Siswa Siklus II... 209 24. Analisis Lembar Observasi Pengelolaan Pembelajaran Siklus II... 211 25. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Siklus III... 213 xvii

26. Materi Kurikulum dan PR Siklus III... 222 27. Kisi-kisi, Tes Siklus III dan Kunci Jawaban... 237 28. Analisis Lembar Observasi Keaktifan Siswa Siklus III... 242 29. Hasil Tes Siklus III... 244 30. Analisis Lembar Observasi Afektif Siswa Siklus III... 246 31. Analisis Angket Respon Siswa Siklus III... 248 32. Analisis Lembar Observasi Pengelolaan Pembelajaran Siklus III... 250 33. Daftar Anggota Kelompok... 252 34. Daftar Rekapitulasi Penghargaan Kelompok... 253 35. Foto-Foto Selama Kegiatan... 257 36. Surat Keterangan Penelitian dari Sekolah... 259 xviii

ABSTRAK Oktavia, Novi. 2014. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TAI Untuk Meningkatkan Keaktifan dan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VII A SMP Negeri 4 Ponorogo Tahun Pelajaran 2013/2014. Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Muhammadiyah Ponorogo. Pembimbing: Drs. Jumadi, M.Pd. Kata Kunci : Pembelajaran Kooperatif tipe TAI, Keaktifan dan Hasil Belajar. Permasalahan yang mendasari penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar matematika dan keaktifan siswa kelas VII A SMP Negeri 4 Ponorogo. Hal ini terlihat apabila siswa mengalami kesulitan dalam memahami materi, siswa cenderung diam dan tidak mau bertanya. Padahal keaktifan siswa tersebut sangat diperlukan guna mencapai keberhasilan proses belajar mengajar. Untuk menciptakan keaktifan siswa dalam proses belajar mengajar maka diperlukan suatu model pembelajaran. Salah satu model pembelajaran tersebut adalah model pembelajaran kooperatif tipe Teams Assisted Individualization (TAI). Dimana model pembelajaran tersebut berorientasi pada keaktifan, baik secara mental, sikap, maupun sosial. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan keaktifan dan hasil belajar matematika melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Teams Assisted Individualization (TAI) siswa kelas VII A SMP Negeri 4 Ponorogo tahun pelajaran 2013/2014. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam tiga siklus. Subjek penelitian adalah siswa VII A SMP Negeri 4 Ponorogo yang berjumlah 36 siswa. Sumber data berasal dari guru dan siswa. Teknik pengumpulan data adalah dengan observasi, tes, dan angket. Analisis data menggunakan teknik analisis statistik deskriptif. Prosedur penelitian terdiri dari tahap persiapan, pelaksanaan dan pelaporan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe TAI dapat meningkatkan 1) Keaktifan belajar siswa, dari siklus I persentase keaktifan siswa sebesar 63,54% menjadi 73,26% pada siklus II dan siklus III sebesar 76,04%; 2) Hasil belajar matematika siswa yang diambil dari ranah kognitif dan ranah afektif. Untuk ranah kognitif dari tes siklus dimana siklus I diperoleh rata-rata 57,58 dengan ketuntasan klasikal sebesar 58,33%. Pada siklus II nilai rata-rata sebesar 76,03 dengan ketuntasan klasikal sebesar 80,56%. Dan siklus III nilai rata-rata sebesar 79,25 dengan ketuntasan klasikal sebesar 88,89%. Sedangkan ranah afektif didapat dari lembar observasi afektif siswa dimana pada siklus I diperoleh persentase sebesar 48,26%. Pada siklus II diperoleh persentase afektif siswa sebesar 56,25%. Dan siklus III diperoleh persentase sebesar 66,32% dengan peningkatan sebesar 10,07%; 3) Persentase respon siswa pada siklus I sebesar 87,85% dan pada siklus II meningkat menjadi 88,19%. Sedangkan pada siklus III persentase respon siswa sebesar 90,28%. xix