PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP KEAMANAN KEPEMILIKAN KARTU KREDIT YANG DISALAHGUNAKAN OLEH PIHAK KETIGA ABSTRAK

dokumen-dokumen yang mirip
Kata Kunci: Standby Letter of Credit, Prinsip Kehati-hatian, Bank. Universitas Kristen Maranatha

Lisa Junia ( ) Kata Kunci: Transaksi Elektronik Perbankan, Tanggung Jawab Bank, dan Perlindungan Nasabah

Kata Kunci: Banker s Clause, Perasuransian, Kredit

Kata kunci: Laporan Keuangan Bank, Pencatatan Palsu,

Kata Kunci : Pengalihan, Bilyet Giro, Perlindungan, Pihak Ketiga. vii UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP NASABAH PENGGUNA SAFE DEPOSIT BOX

Universitas Kristen Maranatha ABSTRAK

Oleh Anandita Sasni I Gst. Ayu Puspawati Ni Putu Purwanti Bagian Hukum Perdata Fakultas Hukum Universitas Udayana ABSTRAK

Riva Lovianita Lumbantoruan ABSTRAK

ABSTRAK Pemberlakuan Klausula Buy Back Guarantee

ABSTRAK. Kata kunci : OJK, klasula baku, perjanjian kredit, perlindungan konsumen.

ABSTRAK. Kata Kunci: Pertanggungjawaban, kargo pusat, agen. Universitas Kristen Maranatha

DIDAHULUI OLEH BOCORNYA DATA NASABAH DIKAITKAN DENGAN PERATURAN PERUNDANG UNDANGAN DI INDONESIA

Perlindungan Hukum Terhadap Konsumen Bank Dari Kejahatan Kerah Putih (White collar crime)

ABSTRAK KAJIAN YURIDIS ATAS DOKTRIN CAVEAT VENDITOR

Tribuana Pupsitasari ABSTRAK

PERJANJIAN BAKU PEMESANAN RUMAH SUSUN DIHUBUNGKAN DENGAN ASAS KESEIMBANGAN BAGI KONSUMEN. Merry Marshella Sipahutar

PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PIHAK KETIGA AKIBAT MISLEADING INFORMATION

Kata kunci: iktikad baik, rumah susun, perlindungan konsumen. v Universitas Kristen Maranatha

Kata Kunci: Mavrodi Mondial Moneybox (MMM) viii

KEDUDUKAN SURAT PENGANGKATAN PEGAWAI SWASTA MENURUT PERSPEKTIF HUKUM JAMINAN DALAM PEYALURAN KREDIT PERBANKAN DI INDONESIA

ABSTRAK. Dewi Karina Crietie Alvin ( )

ABSTRAK. Aldy Christian Tarigan ( )

ABSTRAK. Kata Kunci : Bangunan Vertikal Bawah Tanah, Perlindungan Hukum, Rumah Susun. viii. Universitas Kristen Maranatha

LEGAL MEMORANDUM TENTANG KEABSAHAN BIDANG USAHA PENGINAPAN DALAM APLIKASI DUNIA MAYA ABSTRAK

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP TENAGA KERJA PENYANDANG CACAT ATAS HAK MENDAPATKAN PEKERJAAN DIKAITKAN DENGAN PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN KETENAGAKERJAAN

Kata Kunci : Surat Berharga, Bilyet Giro, Perlindungan Hukum.

Kata kunci: GO-JEK, angkutan umum, perlindungan hukum

Kata Kunci: National Treatment, Pajak Impor Dalam Industri Telepon Genggam, Kebijakan Tingkat Kandungan Dalam Negeri

Benyamin Yasolala Zebua ( )

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR

ABSTRAK. Kata Kunci: Obligasi Daerah, Kewenangan, Pemerintahan Daerah. viii

Kata Kunci: Syarat Dan Ketentuan Penyelenggara Online, Perjanjian Jual Beli Online, Rekening Bersama, Asas Keseimbangan

ABSTRAK. Kata Kunci: Perlindungan Keselamatan, Perlindungan Privasi, Pemberlakuan Klausula Baku. iv Universitas Kristen Maranatha

Keyword: Profesi Bidan, Hak Asasi Manusia, Perbedaan Gender

Universitas Kristen Maranatha

JOSHUA ( ) Kata kunci : perjanjian jasa layanan pendidikan, perlindungan konsumen. Universitas Kristen Maranatha

Kata Kunci: Ekspresi budaya tradisional, Tarian tradisional, Perlindungan Hukum

ABSTRAK. Kata Kunci : Informed Consent dalam keadaan darurat, Perlindungan Hukum bagi Dokter

Kata Kunci: Kebijakan Transisional, Sumber Daya Perikanan Laut, Pemerintah Daerah

Kata Kunci: Tukar-Menukar, Swasta, Pemerintah Daerah, Perlindungan Hukum.

vii Universitas Kristen Maranatha

TANGGUNG JAWAB PIHAK BANK ATAS KESALAHAN SISTEM KOMPUTERISASI KARTU ATM PADA BANK MANDIRI DITINJAU DARI KETENTUAN PERLINDUNGAN NASABAH

ABSTRAK. Rizka Purwanty ( )

ASAS KESEIMBANGAN BAGI PARA PIHAK DALAM PERJANJIAN JUAL BELI TENAGA LISTRIK ANTARA PT. PERUSAHAAN LISTRIK NEGARA (PERSERO) DAN KONSUMEN

TINJAUAN YURIDIS PEMBUKAAN RAHASIA BANK SEBAGAI UPAYA PEMBERANTASAN TINDAK PIDANA PENCUCIAN UANG

TINJAUAN YURIDIS ATAS PENGGUNAAN KLAUSULA BAKU DALAM TRANSAKSI PENYEDIA JASA PENGIRIMAN YANG DILAKUKAN PT. CITRA VAN

PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PENYEDIA JASA RENTAL MOBIL DALAM PERJANJIAN RENTAL MOBIL BERDASARKAN ASAS KESEIMBANGAN. Maria Armanusahwati ABSTRAK

Kata kunci: rumah susun, konsumen, perlindungan hukum

Kata kunci : Jaminan fidusia, pendaftaran, akibat hukum

TANGGUNG JAWAB HUKUM INDUK PERUSAHAAN SEBAGAI PENJAMIN (CORPORATE GUARANTOR) ATAS UTANG ANAK PERUSAHAAN DALAM KEPALITAN Jes Simalungun Putra Purba

i UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

ABSTRAK UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

KAJIAN YURIDIS TINDAK PIDANA KEKERASAN SEKSUAL TERHADAP ANAK (STUDI PUTUSAN HAKIM PENGADILAN NEGERI NGANJUK NOMOR: 375/PID.SUS-ANAK/2013/P NJK)

Juridical Review of Consumer Protection in Sell and Purchase Transaction Through

ABSTRAK. Winade Yehezkiel ( )

ABSTRACT JURIDICAL REVIEW OF POSITION STATED OWNED ENTERPRISES AS A LEGAL INDEPENDENT ENTITY AND THE RESPONSIBILITIES IN THE MANAGEMENT OF STATED

Muhamad Anka Amelianda (NPM ) ABSTRAK

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP RENCANA PENGEMBANG DALAM MELAKUKAN PERLUASAN AREA DIHUBUNGKAN DENGAN

TINJAUAN YURIDIS PELAKSANAAN ASURANSI PERTANIAN DIHUBUNGKAN DENGAN UNDANG-UNDANG NOMOR 19 TAHUN 2013 TENTANG PERLINDUNGAN DAN PEMBERDAYAAN PETANI

Universitas Kristen Maranatha

Erick Joko Suprianto ABSTRAK

ABSTRAK. Adjeng Sugiharti

PERNYATAAN. Nama : Cinintya Putri Deany. Nomor Pokok Mahasiswa :

TESIS PRINSIP KEHATI-HATIAN DALAM BISNIS KARTU KREDIT PADA PT. BANK NEGARA INDONESIA SENTRA BISNIS KARTU MEDAN OLEH : LIZA BAYDURI NASUTION

viii Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata Kunci: BPJS, Hak Konstitusional, Perlindungan Hukum. Universitas Kristen Maranatha

NOMOR 44 TAHUN 2009 TENTANG RUMAH SAKIT)

Abigail Allo Karangan

TINJAUAN TERHADAP PENGATURAN PRE INSTALL APPLICATION (BLOATWARE) DALAM PERANGKAT TELEPON SELULER MENURUT SISTEM HUKUM INDONESIA DIKAITKAN DENGAN

ABSTRAK PENERAPAN PRINSIP ULTIMUM REMEDIUM

Lutfia Syalwa Rufaida. Abstrak

Abstrak. Kata kunci: Peran Pemerintah, Pengawasan dan Pemelihara Konstruksi, Pertanggungjawaban Hukum Pemelihara Jasa Konstruksi

AKUISISI PERSEROAN TERBATAS DIHUBUNGKAN TERHADAP TERJADINYA PERSAINGAN USAHA TIDAK SEHAT Abstrak

xi Universitas Kristen Maranatha

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP KONSUMEN AKHIR SEBAGAI PENGGUNA HEWAN POTONG DI KABUPATEN SUMEDANG DITINJAU DARI UNDANG-UNDANG NO

PERBANDINGAN HUKUM GUGATAN SEDERHANA DI INDONESIA DAN SMALL CLAIM COURT DI EROPA. Tia Aprilliani ( ) ABSTRAK

Penulisan Hukum (Skripsi)

Kata Kunci : Para Pihak, Perjanjian Campuran, Konsekuensi Hukum, Perlindungan Hukum.

Raden Fini Rachmarafini Rachmat ( ) ABSTRAK

ABSTRAK PERANAN AUDIT INTERNAL DALAM MENUNJANG EFEKTIVITAS PENGENDALIAN KAS (STUDI KASUS PADA PT BANK NEGARA INDONESIA TBK)

Hak Pasien, Pemberian Insentif dan Perlindungan Hukum.

ABSTRACT. Keywords : protection of law, consumer, electronic banking, system service of banking. ABSTRAK

Kata Kunci: BUMN, Penunjukan Langsung, Good Corporate Governance, Asas Kewajaran.

Tinjauan Yuridis Kedudukan Kasus Lumpur Lapindo Dan Uang Pengganti Bagi Korban Lumpur Lapindo Ditinjau Dari Peraturan Perundang-Undangan ABSTRAK

Kata Kunci :perlindungan hukum, konsumen, dan perjanjian pengikatan jual beli.

UNIVERSITAS INDONESIA PERLINDUNGAN HUKUM PENGGUNA ALAT PEMBAYARAN MENGGUNAKAN KARTU DALAM TRANSAKSI ELEKTRONIK TESIS. Diajukan Untuk Memenuhi Syarat

PERLINDUNGAN HUKUM NASABAH PEMEGANG KARTU KREDIT TERHADAP ADANYA PERBUATAN MELAWAN HUKUM YANG DILAKUKAN OLEH DEBT COLLECTOR

AKIBAT HUKUM PEMBATALAN INITIAL PUBLIC OFFERING TERHADAP EMITEN DAN INVESTOR

Kata Kunci: Yayasan, Badan Usaha, Perseroan Terbatas

PENYELAMATAN KREDIT BANK DALAM MENGHADAPI NASABAH TERKAIT KARTU KREDIT BERMASALAH

PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN TERHADAP PENYALAHGUNAAN KARTU KREDIT

Universitas Kristen Maranatha

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP ASURANSI UNTUK ANGGOTA TUBUH DIHUBUNGKAN DENGAN UNDANG-UNDANG ASURANSI DI INDONESIA

DAFTAR ISI. LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN... i. LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING... ii. LEMBAR PERSETUJUAN PANITIA SIDANG... iii. KATA PENGANTAR...

TINJAUAN YURIDIS ATAS TEKNIK FOTOGRAFI DAN KARYA EDITING (RETOUCH)

DEPOSITO PIHAK KETIGA SEBAGAI JAMINAN KREDIT PADA PT. BPR MANDIRI DHANASEJAHTERA CABANG MADIUN

KEKUATAN MENGIKAT KONTRAK BAKU DALAM TRANSAKSI ELEKTRONIK

DALAM PERSPEKTIF HUKUM INTERNASIONAL (PUTUSAN ICJ NOMOR 143 TAHUN

ABSTRAK. Kata kunci : Studi Kelayakan, Pemeriksaan Hukum, Izin Pertambangan. Universitas Kristen Maranatha

Transkripsi:

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP KEAMANAN KEPEMILIKAN KARTU KREDIT YANG DISALAHGUNAKAN OLEH PIHAK KETIGA ABSTRAK Kartu kredit merupakan salah satu alat pembayaran pengganti uang tunai yang timbul dari berkembangnya teknologi alat bayar. Mudahnya penggunaan kartu kredit ini menimbulkan penyalahgunaan. Penyalahgunaan ini timbul akibat dari kartu kredit tersebut hilang/dicuri yang kemudian dipergunakan oleh pihak lain untuk bertransaksi dan menimbulkan kerugian bagi pemilik kartu. Sehingga diperlukannya perlindungan terhadap keamanan kepemilikan kartu kredit yang disalahgunakan oleh pihak lain agar tidak menimbulkan kerugian terhadap pemilik kartu. Penulisan skripsi ini menggunakan metode penelitian yuridis normatif yaitu penelitian yang mengacu pada asas-asas hukum dan hukum positif. Sifat penelitian yang digunakan adalah deskriptif analitis dalam keamanan kepemilikan kartu kredit yang disalahgunakan. Sumber bahan hukum primer yang digunakan adalah Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen, Undang-Undang Nomor 07 Tahun 1992 tentang Perbankan beserta perubahanperubahannya dan Peraturan Bank Indonesia Nomor 14/2/PBI/2012 tentang Penyelenggaraan Alat Bayar Dengan Menggunakan Kartu. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan konseptual dan pendekatan undang-undang. Data-data yang digunakan dianalisis secara deduksi sebelum mengambil suatu kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlunya perlindungan hukum bagi pemilik kartu kredit yang kartu kreditnya disalahgunakan oleh pihak ketiga. Hasil penelitian menunjukan bahwa Tata cara penggunaan kartu kredit yang sesuai dengan prosedur dapat mengurangi terjadinya penyalahgunaan kartu kredit oleh pihak lain. Perlindungan yang dilakukan oleh pihak bank selaku penerbit kartu kredit adalah menerapkannya sebuah PIN pada setiap kartu kredit dan untuk meningkatkan keamanan dalam bertransaksi dilakukannya transaction alert yang berisikan verifikasi atas transaksi yang dilakukan oleh kartu kreditnya. Kata Kunci: Kartu Kredit, Penyalahgunaan, Perlindungan

LEGAL PROTECTION FOR THE SECURITY POSSESSION OF A CREDIT CARD ABUSED BY THIRD PARTIES ABSTRACT Credit card is one of the means of payment a substitute for cash arising from the technology instrument pay. Easy the use of credit card this lead to abuse. Abuse this resulting from the of credit card was missing / stolen which then be used by other parties to transact and causes loss for the cardholder. So that the need for protection against the security of credit card ownership being abused by other parties so as not to cause harm to the owner of the card. Writing thesis it uses research methodology juridical normative namely research referring to principle law and positive law. Of the nature of research used is descriptive analytical in security of tenure the misuse of credit card. A source of materials law primary used was an law no 8 years 1999 about consumer protection, law number 07 years 1992 on banking and their changes and regulations central bank of Indonesia number 14/2/PBI/2012 on administering instrument pay with use the card. Approach research used is the approach conceptual and approach the law. The data used analyzed in deduction before taking a conclusion. The research results show that the need for legal protection for the owner a credit card that her credit cards abused by a third party. The results of the study showed that the procedures for the use of a credit card that in accordance with the procedures to be able to reduce the occurrence of abuse a credit card by other parties. The protection that carried out by the bank as publisher a credit card is to apply them a pin on each credit cards and in order to enhance security transaction he did an alert transaction that contains verification of which transactions are conducted by her credit cards. Keyword : Credit Card, Abuse, Protection

DAFTAR ISI LEMBAR JUDUL... LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN... LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING... LEMBAR PERSETUJUAN PANITIA SIDANG... PERNYATAAN TELAH MENGIKUTI SIDANG LEMBAR PERSETUJUAN REVISI.. ABSTRAK... ABSTRACT.. KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... i ii iii iv v vi vii viii xi xii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 13 C. Tujuan Penelitian... 13 D. Kegunaan Penelitian... E. Kerangka Pemikiran... F. Metode Penelitian... G. Sistematika Penulisan... 14 15 22 27

BAB II KARTU KREDIT SEBAGAI ALAT PEMBAYARAN TRANSAKSI PERBANKAN A. Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank.. 1. Pengertian Bank... 2. Sejarah Perbankan Indonesia... 3. Landasan Yuridis Perbankan.... 4. Jenis Bank di Indonesia... 5. Fungsi Bank. B. Kegiatan dan Produk Perbankan.. 29 29 31 48 50 55 56 C. Kartu Kredit Sebagai Pengganti Uang Tunai dalam Bertransaksi.... 1. Sejarah Kartu Kredit. 2. Definisi Kartu Kredit.... 3. Jenis Kartu Kredit Berdasarkan Cara Pembayarannya. 64 64 66 68 D. Hubungan Hukum Para Pihak yang Terlibat dalam Kartu Kredit 1. Hubungan Hukum Antara Bank dan Nasabah.. 2. Hubungan Hukum Antara Bank dan Merchant 70 70 72 E. Kartu Kredit dalam Perdagangan Elektronik (E- Commerce)... 1. Pengertian Perdagangan Elektronik (E-Commerce) 2. Jenis-jenis Perdagangan Elektronik (E-Commerce) 3. Perjanjian E-Commerce... 74 74 78 78

BAB III TINDAK PIDANA KEJAHATAN PENGGUNAAN KARTU KREDIT A. Tindak Pidana dalam Perbankan..... 1. Pengertian Tindak Pidana.... 2. Unsur-Unsur Tindak Pidana. 3. Tindak Pidana Perbankan. B. Kejahatan Kartu Kredit dalam Usaha Perbankan.. 82 82 85 87 91 1. Kejahatan Kartu Kredit dalam Transaksi Konvesional (offline)... 92 2. Kejahatan Kartu Kredit dalam Transaksi Maya (on line).. C. Akibat Tindak Pidana Kartu Kredit..... 1. Akibat Hukum bagi Penerbit Kartu Kredit... 2. Akibat Hukum bagi Pemegang Kartu Kredit... 97 108 108 109 BAB IV ANALISA PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP KEAMANAN KEPEMILIKAN KARTU KREDIT YANG DISALAHGUNAKAN OLEH PIHAK KETIGA A. Penggunaan Kartu Kredit Sesuai dengan Peraturan Bank Indonesia Nomor 14/2/PBI/2012 Tentang Perubahan Atas Peraturan Bank Indonesia Nomor 11/11/PBI/2009 Tentang Penyelenggaraan Kegiatan Alat Pembayaran dengan Menggunakan Kartu.... 113

1. Tata Cara Penggunaan Kartu Kredit Berdasarkan Peraturan Bank Indonesia Nomor 14/2/PBI/2012 Tentang Perubahan Atas Peraturan Bank Indonesia Nomor 11/11/PBI/2009 Tentang Penyelenggaraan Kegiatan Alat Pembayaran dengan Menggunakan Kartu. 113 2. Tanggung Jawab Pemilik Kartu atas Kartu Kredit yang Dimiliki... 117 3. Tanggung Jawab Penggunaan Kartu Kredit Oleh Pihak Lain yang Diketahui atau Tidak Diketahui oleh Pemilik Kartu... B. Penyalahgunaan dalam Pemakaian Kartu Kredit... 119 121 1. Upaya Pengamanan Kartu Kredit Oleh Pemilik Kartu... 121 2. Bentuk Kejahatan Penyalahgunaan Kartu Kredit... 3. Penyalahgunaan Kartu Kredit... 123 127 C. Perlindungan Hukum Terhadap Pemilik Kartu Kredit... 131 1. Perlindungan yang diberikan oleh bank bagi pemilik kartu kredit... 131 2. Ketentuan yang memberi perlindungan bagi pemilik kartu kredit... 133

BAB V PENUTUP A. KESIMPULAN...... B. SARAN.... 136 140 DAFTAR PUSTAKA.... 142 LAMPIRAN I LAMPIRAN II SURAT PERYATAAN PENYANGGAHAN TRANSAKSI SYARAT DAN KETENTUAN UMUM KARTU KREDIT CURRICULUM VITAE MATRIKS REVISI