Tahap pengembangan program

dokumen-dokumen yang mirip
Kualitas bahasa pemrograman: Ekspresivitas : secara jelas menggambarkan algoritma yang dibuat oleh programmer

Fungsi Bahasa pemrograman adalah sebagai media untuk menyusun dan memahami serta sebagai alat komunikasi antara pemrogram dengan computer.

BAHASA PEMROGRAMAN. Merupakan prosedur/tata cara penulisan program.

Algoritma Pemrograman 2C

PENGENALAN DASAR PEMROGRAMAN

Bahasa Pemrograman. Secara umum terdapat 4 kelompok Bahasa Pemrograman yaitu:

Pendahuluan. Algoritma

Algoritma dan Pemrograman

ALGORITMA PEMROGRAMAN 1C PENDAHULUAN KONSEP BAHASA PEMROGRAMAN

Konsep Dasar Pemrograman

Pengenalan Pemrograman

Gambar 1. Blok Utama Komputer

Implementasi OOP Pada Perangkat Lunak Pemrograman

Pengenalan Algoritma

MATERI KULIAH ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN I (2 SKS)

Alex Budiyanto.

Materi Pelajaran : Algoritma Pemrograman. Siswa memahami tentang dasar dasar Algoritma Pemrograman

Algoritma Pemrograman I

Compiler & Interpreter

MATERI KULIAH ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN I

Pendahuluan. Tujuan Pembelajaran :

Dasar Pemrograman C++

Algoritma dan Struktur Data

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN #2

Teori Algoritma Pertemuan 2 (11 Maret 2014) Object Oriented Programming (OOP) Functionally Terstruktur Modular Visual & Even Driven Programming

A. Pemahaman Awal. Oleh : Fiftin Noviyanto

PENDAHULUAN PEMROGRAMAN KOMPUTER. Mengapa Belajar Pemrograman Komputer?

Pengantar Teknologi Informasi. Software Komputer

LANGUAGES AND TRANSLATOR

BAB I PENGANTAR Pendahuluan Penyajian 1.1 Latar Belakang 1.2 Algoritma dan Struktur Data

Dasar Pemrograman. Nisa ul Hafidhoh

Pendahuluan. Kuliah online : Tekkom [2013/VI]

Teknik Kompilasi II TEKNIK KOMPILASI. Ernastuti & Sulistyo P 1/52. Ernastuti & Sulistyo

A. Pemahaman Awal. Hardware dan Software(1) Ada beberapa perangkat utama di komputer 20/01/2012

BAB I KONSEP DASAR PEMROGRAMAN

Pengenalan Algoritma & Pemrograman

IT234 - Algoritma dan Struktur Data. Ramos Somya

POKOK BAHASAN - 1 ALGORITMA & PEMROGRAMAN

Mengapa Belajar Pemrograman Komputer?

Pemrograman dan Bahasa Pemrograman

Part 2 - Algoritma & Pemrograman Konsep dasar Pemrograman

Bahasa Pemograman Modul XI

LAPORAN PRAKTIKUM 1 TEKNIK KOMPILASI

PEMROGRAMAN KOMPUTER DASAR. Kuliah ke-1

Algoritma Pemrograman

BAB I PENGANTAR ALGORITMA DAN PROGRAM

BAB I PENGANTAR ALGORITMA DAN PROGRAM

OPERASI DASAR KOMPUTER dan PERANGKAT LUNAK DALAM SISTEM INFORMASI

P3 Pengantar Pemrograman C

Algoritma & Pemrograman 1. Fery Updi,M.Kom

Pengantar Teknologi Sistem Informasi C

Algoritma Dan Pemrograman

Dasar Pemrograman. Nisa ul Hafidhoh

Program. Instruksi-instruksi yang diberikan kepada komputer agar dapat melaksanakan tugas-tugas tertentu

PENGANTAR TEKNIK KOMPILASI

Bab 1. Pengenalan Pemrograman C

BAB I Pengantar Algoritma dan Pemrograman

Pemrograman. Fery Updi,M.Kom

TEKNIK KOMPILASI (TEKKOM) ISTIQOMAH, S.KOM /SEMESTER VI

ALGORITMA DALAM KAITANNYA DENGAN KOMPUTER

BAB I PENDAHULUAN Konsep Algoritma

Teori Komputasi 10/15/2015. Bab 1: Pendahuluan. Teori Komputasi dan Teknik Kompilasi. Teori Komputasi dan Teknik Kompilasi

1. Algoritma & Pemrograman

TEKNIK KOMPILASI. Alamat untuk tugas: Informasi: DADANG MULYANA. dadang mulyana 2013

Perkembangan Perangkat Lunak. Oleh: Tim Pengajar PTIK

ALGORITMA, PEMROGRAMAN DAN BAGAN ALIR. Pertemuan Ke-1

Pengantar Sistem Komputer & Algoritma

PEMROGRAMAN DAN METODE NUMERIK Semester 2/ 2 sks/ MFF 1024

Introduction To Programming & Software Engineering. Inggriani Liem Revisi oleh: Tim Penyusun Materi KU1071/Pengantar Teknologi Informasi A

KOMPILASI. Assembler Bahasa Rakitan Bahasa Mesin Compiler (Kompilator) Bahasa Tingkat Tinggi Bahasa tingkat rendah

ORGANISASI KOMPUTER. Pertemuan II KONSEP DASAR KOMPUTER - SOFTWARE -

Asal Mula Software Komputer

Definisi Algoritma Algoritma adalah logika, metode dan tahapan (urutan) sistematis yang digunakan untuk memecahkan suatu permasalahan.

dilakukan oleh bahasa mesin dapat dilakukan oleh C dengan penyusunan program yang lebih sederhana dan mudah. Bahasa C dalam pemakainnya memerlukan

Sekilas C DAN C++ DISUSUN OLEH. Sebuah bahasa, yaitu: 1. Bahasaa tingkat tinggi. High. dapat. lunak

Algoritma Pemrograman

Programming Language Bahasa Pemrograman

MODUL PRAKTIKUM DASAR PEMROGRAMAN & KOMPUTER

Pendahuluan. program

PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK. Pendahuluan. Budhi Irawan, S.Si, MT

Pemrograman Komputer Oleh : Agus Priyan : Agus Priy t an o t, o M.Kom M.K

KONSEP DASAR PROGRAM BAHASA C

BAB I SEKILAS TENTANG C

Algoritma dan Pemrograman

Pengenalan Bahasa C++, Algoritma Pemrograman, Integrated Development Equipment (IDE) Visual C++ dan Dasar Dasar Bahasa C++

TEKNIK KOMPILASI Tony Darmanto,ST / Smt V S1 TI / STMIK WIDYA DHARMA/ Hal 1

PENDAHULUAN TUJUAN KEGUNAAN FLOWCHART KONSEP PEMROGRAMAN

BAB I Pendahuluan. 1.1 Konsep Algoritma

PEMROGRAMAN DASAR ( PASCAL ) PERTEMUAN I

BAB II KEGIATAN PEMBELAJARAN

Web Site :

IMPLEMENTASI PERANGKAT LUNAK

Kusnawi, S.Kom, M.Eng

Algoritma dan Struktur Data

Bahasa Pemrograman- TIS SKS

Pertemuan Ke-1 (Pengantar Algoritma) Rahmady Liyantanto. S1 Teknik Informatika-Unijoyo

IT234 ALGORITMA DAN STRUKTUR DATA

BAB I PENGENALAN ALGORITMA

MODUL 1 ALGORITMA PEMROGRAMAN

P - 3 Bab 2 : Pengantar Pemrograman C

Transkripsi:

Program Kata, ekspresi, pernyataan atau kombinasinya yang disusun dan dirangkai menjadi satu kesatuan prosedur yang berupa urutan langkah untuk menyelesaikan masalah yang diimplementasikan dengan menggunakan bahasa pemrograman sehingga dapat dieksekusi oleh computer. Dibuat dengan tujuan untuk mempermudah user dalam memberikan instruksi / perintah ke computer.

Bahasa Pemrograman Merupakan prosedur/tata cara penulisan program. Pada bahasa pemrograman terdapat dua faktor penting, yaitu sintaks dan semantik. Sintaks adalah aturan gramatikal yang mengatur tata cara penulisan kata, ekspresi dan pernyataan. Semantik adalah aturan-aturan untuk menyatakan arti. Fungsi Bahasa pemrograman adalah sebagai media untuk menyusun dan memahami serta sebagai alat komunikasi antara pemrogram dengan computer.

Tahap pengembangan program

Kualitas bahasa pemrograman: Ekspresivitas : secara jelas menggambarkan algoritma yang dibuat oleh programmer Dapat didefinisikan dengan baik : sintaks dan semantik harus konsisten tidak bermakna ganda Tipe data dan strukturnya : berkemampuan untuk mendukung berbagai tipe data Modularitasnya : harus mempunyai fasilitas subprogramming (modul) Fasilitas masukan dan keluaran : harus mendukung berbagai model file (sequential, random, access, index, multiple index) dalam pemrosesan masukan dan keluaran Portabilitas : harus dapat dipakai pada berbagai mesin komputer yang berbeda Effisiensi : dapat dikompilasi dan dieksekusi secara cepat pada mesin komputer dimana program dapat diimplementasikan Mudah dipelajari : harus mudah dipahami dan diajarkan Bersifat umum : memiliki jangkauan luas untuk berbagai aplikasi

Pemrograman Merupakan proses mengimplementasikan urutan langkah untuk menyelesaikan suatu masalah (= algoritma) dengan menggunakan suatu bahasa pemrograman Secara umum terdapat 4 kelompok Bahasa Pemrograman yaitu: Object Oriented Language (Visual dbase, Visual FoxPro, Dephi, Visual C) high level (Seperti Pascal dan Basic), middle level (Seperti Bahasa C), dan low level (Seperti Bahasa Assembly).

Compiler dan Interpreter Source Program Penerjemah : + Compiler + Interpreter Bahasa Mesin

Perbedaan Compiler dan intepreter No. Interpreter Compiler 1 Menerjemahkan instruksi per instruksi 2 Source program tidak harus ditulis lengkap 3 Bila terjadi kesalahan kompilasi, dapat langsung dibetulkan secara interaktif 4 Tidak menghasilkan objek program 5 Tidak meghasilkan executable program karena langsung dijalankan pada saat program diinterpretasi Menerjemahkan secara keseluruhan Source program ditulis lengkap Bila terjadi kesalahan kompilasi, source program harus dibenarkan dan proses kompilasi diulang kembali Menghasilkan objek program Menghasilkan executable program, sehingga dapat dijalankan di keadaan prompt sistem

Perbedaan Compiler dan intepreter No. Interpreter Compiler 6 Proses interpretasi terasa cepat, karena tiap-tiap instruksi langsung dikerjakan dan dapat dilihat hasilnya 7 Source program terus dipergunakan karena tidak dihasilkan ececutable program 8 Proses pengerjaan program lebih lambat, karena setiap instruksi dikerjakan harus diinterprestasikan ulang kembali 9 Keamanan dari program kurang terjamin, karena yang selalu digunakan adalah source program Proses kompilasi lama, karena sekaligus menerjemahkan seluruh instruksi program Source program sudah tidak dipergunakan lagi untuk mengerjakan program Proses pengerjaan program lebih cepat, karena executable program sudah dalam bahasa mesin Keamanan dari program lebih terjamin, karena yang dipergunakan ececutable program.

Tipe Pemrograman 1. Pemrograman Prosedural (Procedural Programming) Algoritma berisi urutan langkah-langkah penyelesaian masalah. Ini berarti algoritma adalah proses yang procedural. Defenisi procedural adalah : Tahap-tahap kegiatan untuk menyelesaikan suatu aktivitas Metode langkah demi langkah secara eksak dalam memecahkan suatu masalah

Pada pemrograman procedural, program dibedakan antara bagian data dengan bagian instruksi. Bagian instruksi terdiri atas runtutan instruksi yang dilaksanakan satu persatu secara berurutan oleh pemroses. Alur pelaksanaan instruksi dapat berubah karena adanya pencabangan kondisional. Data yang disimpan didalam memori dimanipulasi oleh instruksi secara beruntun atau procedural. Paradigma pemrograman seperti ini dinamakan pemrograman procedural. Bahasa-bahasa tingkat tinggi seperti Cobol, Basic, Pascal, Fortran, dan C. mendukung kegiatan pemrograman procedural, karena itu mereka dinamakan juga bahasa procedural.

2. Pemrograman Terstruktur (Structured Programming) Bahasa pemrograman terstruktur adalah bahasa pemrograman yang mendukung pembuatan program sebagai kumpulan prosedur. Prosedur-prosedur ini dapat saling memanggil dan dipanggil dari manapun dalam program dan dapat menggunakan parameter yang berbeda-beda untuk setiap pemanggilan. Prosedur adalah bagian dari program untuk melakukan operasi-operasi yang sudah ditentukan dengan menggunakan parameter tertentu. Bahasa pemrograman terstruktur adalah pemrograman yang mendukung abstraksi data, pengkodean terstruktur dan kontrol program terstruktur.

Kontrol program terstruktur (Tiga tipe Bahasa pemrograman terstruktur): 1. Terurut (sequence) Setiap baris program akan dikerjakan secara urut dari atas ke bawah (setiap baris dikerjakan sekali atau tidak baris baris program yang tidak dikerjakan)

START Baris Program Baris Program Baris Program End

START Syarat Perintah/Aksi Baris Program End