Sambutan Presiden - Konferensi Internasional & Festival Fintech, Tangerang, 30 Agustus 2016 Selasa, 30 Agustus 2016

dokumen-dokumen yang mirip
Teknologi Digital Tingkatkan Peluang Pengusaha Kecil Selasa, 30 Agustus 2016

Pengantar Presiden RI - Ratas tentang Keuangan Inklusif, Jakarta, 26 April 2016 Selasa, 26 April 2016

KEYNOTE SPEECH KEPALA EKSEKUTIF PENGAWAS IKNB OTORITAS JASA KEUANGAN

Sambutan Presiden RI pada Peringatan HUT ke-3 Gerakan Kewirausahaan Nasional, Jakarta, 18 Maret 2013 Senin, 18 Maret 2013

Yang Terhormat : Wakil Gubernur Kalimantan Tengah, Bapak Ir. H Achmad Diran;

LAPORAN KETUA DEWAN KOMISIONER OTORITAS JASA KEUANGAN INDONESIA FINTECH FESTIVAL & CONFERENCE

Sambutan Presiden RI - Peresmian New Priok Container Terminal 1, Jakarta, 13 September2016 Selasa, 13 September 2016

Sambutan Presiden RI - Penyampaian LHP LKPP Tahun 2015, Jakarta, 6 Juni 2016 Senin, 06 Juni 2016

BUPATI SEMARANG. SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA LAUNCHING PEMASARAN ASURANSI MIKRO KECELAKAAN, KESEHATAN DAN MENINGGAL DUNIA MELALUI BRI Link.

Informasi dalam buku ini bersumber dari National Strategy for Financial Inclusion Fostering Economic Growth and Accelerating Poverty Reduction

Sambutan Presiden RI Pd Strategi Nasional Literasi Keuangan, tgl 19 Nov. 2013, di JCC Selasa, 19 November 2013

Sambutan Presiden RI pd Peresmian Pembukaan Rakornas Penanganan Narkoba, di Jakarta, tgl 4 Feb 2015 Rabu, 04 Pebruari 2015

Pengantar Presiden - Ratas Tentang Reforma Agraria, Kantor Presiden Jakarta, 24 Agustus 2016 Rabu, 24 Agustus 2016

Yth. Anggota Komisi XI DPR RI, Ibu Indah Kurnia, Para Pelaku Industri Perasuransian, Para hadirin sekalian

yang Maha Esa karena atas rahmat dan hidayah-nya kita dapat berkumpul pada hari ini dalam acara Pembukaan Pasar Keuangan Rakyat.

SAMBUTAN KETUA DEWAN KOMISIONER OJK PADA PENANDATANGANAN MOU ANTARA KEMENAKER, BI, OJK DAN BNP2TKI Jakarta, 16 Februari 2015

BAB I PENDAHULUAN. keuangan yang bermanfaat bagi berbagai lapisan masyarakat.sekitar tahun

Pengarahan Presiden RI - Penyerahan DIPA 2016 dan Penganugerahan..., Jakarta 14 Desember 2015 Senin, 14 Desember 2015

Pidato Presiden - Menjelang HUT ke-71 RI pada Sidang Tahunan MPR, Jakarta, 16 Agustus 2016 Selasa, 16 Agustus 2016

Sambutan Presiden RI pada Peringatan Puncak Hari Koperasi Nasional Ke-66, di NTB, 12 Juli 2013 Jumat, 12 Juli 2013

Sambutan Presiden - Pertemuan Dgn Tokoh Adat di Toba Parapat, Sumatera Utara, 20 Agustus 2016 Sabtu, 20 Agustus 2016

Keterangan Pers Bersama, Presiden RI dan Ketua DPR RI, Pertemuan Konsul.., Jakarta, 22 Februari 2016 Senin, 22 Pebruari 2016

Sambutan Presiden RI pd Pembukaan Kongres XXI PGRI dan Guru Indonesia 2013, 3 Juli 2013, di Jakarta Rabu, 03 Juli 2013

Sambutan Presiden RI - Pencanangan Program Tax Amnesty, Jakarta, 1 Juli 2016 Jumat, 01 Juli 2016

Sambutan Presiden RI Pd Penyerahan DIPA Tahun 2014, di Istana Bogor, tgl 10 Des 2013 Selasa, 10 Desember 2013

Sambutan Presiden RI - Pembukaan Munas dan Muktamar Persatuan Tarbiyah..., Jakarta, 21 Oktober2016 Jumat, 21 Oktober 2016

Sambutan Presiden RI - Peresmian Bandara Rembele, Aceh, 2 Maret 2016 Rabu, 02 Maret 2016

Sambutan Presiden RI - Peringatan Hari Ibu ke-88, Banten, 22 Desember 2016 Kamis, 22 Desember 2016

Sambutan Presiden RI - Peresmian Kapal Khusus Pengangkut Ternak, Madura, 10 November 2015 Selasa, 10 November 2015

Sambutan Presiden RI pada Silaturahim dengan Para Teladan Nasional, Jakarta, 14 Agustus 2012 Selasa, 14 Agustus 2012

Sambutan Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan Launching Call For Paper IKNB

Pointers Sambutan Ketua Dewan Komisioner OJK Peluncuran Strategi Perlindungan Konsumen Keuangan (SPKK) Jakarta, 18 Mei 2017

Sambutan KETUA DEWAN KOMISIONER OTORITAS JASA KEUANGAN PADA Peresmian Kantor OJK Palangkaraya Palangkaraya, 25 Mei 2015

KETUA DEWAN KOMISIONER OTORITAS JASA KEUANGAN PADA PERINGATAN HARI ULANG TAHUN PROKLAMASI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA

Sambutan Presiden RI pd Pembukaan Peresmian INACRAFT ke 17, di JCC, Jakarta, tgl 8 Apr 2015 Rabu, 08 April 2015

Sambutan Presiden RI pada Peluncuran MP3EI , Jakarta, 27 Mei 2011 Selasa, 14 Juni 2011

Sambutan Presiden RI - Peresmian PLTMG Arun, Lhokseumawe, 2 Juni 2016 Kamis, 02 Juni 2016

Sambutan Presiden RI - Pembukaan KNPK dan Peluncuran Program Jaga, Jakarta, 1 Desember 2016 Kamis, 01 Desember 2016

POINTERS SAMBUTAN KETUA DEWAN KOMISIONER OTORITAS JASA KEUANGAN KICK-OFF PROGRAM JARING OJK

Sambutan Presiden RI - Penyerahan DIPA 2017 dan Anugerah Danarakca 2016, Jakarta, 7 Desember 2016 Rabu, 07 Desember 2016

Sambutan Presiden RI pd Pelepasan Guru Garis Depan, di Jakarta, tgl 25 Mei 2015 Senin, 25 Mei 2015

SAMBUTAN KETUA DEWAN KOMISIONER OTORITAS JASA KEUANGAN Pada Gerakan Nasional Cinta (GeNTa) Pasar Modal Istora Senayan, Jakarta, 12 Npvember 2014

Sambutan Presiden RI pd acara Pembukaan National Innovation Forum 2015, di Banten, tgl 13 Apr 2015 Senin, 13 April 2015

Sambutan Presiden RI - Pencanangan Gerakan Nasional Penyelamatan Tumbuhan..., Jakarta, 14 April 2016 Kamis, 14 April 2016

Sambutan Presiden RI pd Peringatan Hari Anak Nasional Tahun 2013, tgl.23 Juli 2013, di Jakarta Selasa, 23 Juli 2013

Sambutan Presiden - Silaturahmi Para Teladan Nasional, Jakarta, 18 Agustus 2016 Kamis, 18 Agustus 2016

Sambutan Presiden RI pada Pembukaan Pekan Raya Jakarta ke-43, 10 Juni 2010 Kamis, 10 Juni 2010

Sambutan Presiden RI - Pembukaan Rakernas Akuntansi dan Pelaporan Keu..., Jakarta, 20 September 2016 Selasa, 20 September 2016

Sambutan Presiden RI - Menerima DPP AKLI dan DPP APEI, Jakarta, 15 Juni 2016 Rabu, 15 Juni 2016

Sambutan Presiden RI pada Hari Anak Nasional, 23 Juli 2010 Jumat, 23 Juli 2010

Sambutan dan Dialog Presiden RI - Deklarasi Pemagangan Nasional Menuju..., Karawang,23 Desember 2016 Jumat, 23 Desember 2016

Pidato Presiden RI mengenai Dinamika Hubungan Indonesia - Malaysia, 1 September 2010 Rabu, 01 September 2010

BUPATI BANYUWANGI. Assalaamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Selamat pagi dan salam sejahtera bagi kita semua

Sambutan Presiden RI - Jambore HIPMI Perguruan Tinggi se-asean, Bandung, 23 Mei 2016 Senin, 23 Mei 2016

Pengantar Presiden - Sidang Paripurna Kabinet Kerja tentang APBN Perubahan,..., Jakarta,7 Juni 2016 Selasa, 07 Juni 2016

Data Akses ke Lembaga Keuangan Formal

Sabutan Presiden RI pada Peresmian Program Strategis Pertahanan, 15 Januari 2010 Jumat, 15 Januari 2010

Sambutan Presiden RI pada Lomba Cipta Seni Pelajar Tingkat Nasional 2010, 26 Juli 2010 Senin, 26 Juli 2010

SAMBUTAN KETUA DEWAN KOMISIONER OTORITAS JASA KEUANGAN PENANDATANGANAN NOTA KESEPAHAMAN OTORITAS JASA KEUANGAN DENGAN PENGURUS BESAR NAHDLATUL ULAMA

Sambutan Presiden RI pada Pembukaan Raker Pemerintah dengan Dunia Usaha Swasta, Bogor, 18 April 2011 Senin, 18 April 2011

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN RI PADA ACARA PEMBUKAAN KONVENSI NASIONAL GUGUS KENDALI MUTU-INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH (GKM-IKM)

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Salam sejahtera bagi kita sekalian. Yang saya hormati dan saya banggakan,

Sambutan Presiden RI pada Peresmian RSU Pekerja di KBN Cakung, 8 April 2014 Selasa, 08 April 2014

Sambutan Presiden RI pada Peresmian Rusunawa Kabil, Batam, 27 April 2012 Jumat, 27 April 2012

Sambutan Presiden RI pd Peresmian PLTP Bumi Kamojang Unit 5 dan..,di Bandung, Jabar tgl 5 Juli 2015 Jumat, 24 Juli 2015

Sambutan Presiden RI pd Pemaparan LHP-LKPP, Jakarta, tgl 5 Juni 2015 Jumat, 05 Juni 2015

Menteri Perindustrian Republik Indonesia SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PENGANUGERAHAN PIAGAM OVOP JAKARTA, 22 DESEMBER 2015

Sambutan Presiden RI pd Peresmian Kampus IPDN Kampus Papua, Papua, tgl 9 Mei 2015 Sabtu, 09 Mei 2015

Sambutan Peluncuran Program Desmigratif Jakarta, 11 September 2017

Keterangan Pidato Presiden RI pada Munas II Hanura, di Solo, Jawa Tengah, tgl. 13 Feb 2015 Jumat, 13 Pebruari 2015

Sambutan Presiden RI pada Pembukaan APMC on Public Private Partnerships, 15 April 2010 Kamis, 15 April 2010

Sambutan Presiden RI pd Peringatan Hari Otonomi Daerah XVIII, di Jakarta, tgl. 25 April 2014 Jumat, 25 April 2014

Inklusi Keuangan dan (TPAKD) Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah. UIN Syarif Hidayatullah, Juli 2017

Assalamu alaikum Wr. Wb. Selamat Pagi dan Salam Sejahtera bagi kita semua

Sambutan Presiden RI - Peresmian Bendungan Rotiklot, NTT, 28 Desember 2015 Senin, 28 Desember 2015

Sambutan Presiden RI pada Pembukaan Munas IX GM FKPPI tahun 2012, Jakarta, 24 Februari 2012 Jumat, 24 Pebruari 2012

Pidato Sambutan Pencanangan Gerakan Indonesia Menabung dan Peluncuran Produk TabunganKu Jakarta, 20 Februari 2010 Pjs Gubernur Bank Indonesia

Bismillahi rahmani rahiim,

Sambutan Presiden RI pada Pencanangan Gerakan Nasional Wakaf Uang, 8 Januari 2010 Jumat, 08 Januari 2010

Sambutan Presiden RI - Peresmian Konvensi Nasional Indonesia yang Berkemajuan, Yogya, 23 Mei 2016 Senin, 23 Mei 2016

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA SENIN TANGGAL 1 AGUSTUS Senin, 1 Agustus 2016

Pengantar Presiden RI pada Sidang Kabinet Terbatas Penyelenggaraan Ibadah Haji, 13 Juli 2010 Selasa, 13 Juli 2010

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PEMBUKAAN PAMERAN KOPERASI JASA KARYA NURANI RAKYAT JAKARTA, 16 MARET 2016

Sambutan dan Dialog Presiden RI - Peluncuran Program Sinergi Aksi untuk..., Brebes, 11 April 2016 Senin, 11 April 2016

Pengarahan Presiden pada Peninjauan PT. Unilever Indonesia Tbk., Surabaya, 1 Mei 2013 Rabu, 01 Mei 2013

Sambutan Presiden RI pada Peresmian Pengembangan Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng, 2 Agustus 2012 Kamis, 02 Agustus 2012

Assalamu alaikum Warohmatullaahi Wabarokatuh. Selamat pagi dan salam sejahtera bagi kita semua.

Sambutan Presiden RI pada Pembukaan Pekan Raya Jakarta Ke-45, Jakarta, 14 Juni 2012 Kamis, 14 Juni 2012

Assalamualaikum Wr. Wb. Selamat pagi dan salam sejahtera untuk kita semua.

Jakarta, 18 Desember (Daftar selanjutnya optional, dapat tidak disebutkan nama, cukup institusinya)

Sambutan Presiden RI pd Pembukaan Rakernas APEKSI 2015, di Maluku, tgl 7 Mei 2015 Kamis, 07 Mei 2015

Sambutan Presiden RI - Peresmian Pengoperasian Jalan Tol Surabaya-Mojokerto, Surabaya, 19 Maret 2016 Sabtu, 19 Maret 2016

Sambutan Presiden RI - Peresmian Penutupan Musrenbangnas 2016, Jakarta, 11 Mei 2016 Rabu, 11 Mei 2016

Sambutan Presiden RI - Peresmian Pelabuhan Wasior, Wasior, 19 Maret 2016 Sabtu, 19 Maret 2016

Sambutan Presiden RI pada Peringatan 1 Tahun Gerakan Kewirausahaan Nasional, Jakarta, 8 Maret 2012 Kamis, 08 Maret 2012

Sambutan Presiden RI - Pembangunan 6 Mobile Power Plant di Sumatera, Bangka Belitung, 1 Juni 2016 Rabu, 01 Juni 2016

Sambutan Presiden RI pada Puncak Peringatan Hari Anak Nasional Tahun 2012, Jakarta, 29 Agustus 2012 Rabu, 29 Agustus 2012

LAPORAN DEPUTI GUBERNUR BIDANG 3 BANK INDONESIA

PERTEMUAN TAHUNAN INDUSTRI JASA KEUANGAN MEMACU PERTUMBUHAN Jakarta, 18 Januari 2018

Sambutan Presiden RI - Milad ke-90 Ponpes Modern Gontor, Ponorogo, 19 September2016 Senin, 19 September 2016

Transkripsi:

Sambutan Presiden - Konferensi Internasional & Festival Fintech, Tangerang, 30 Agustus 2016 Selasa, 30 Agustus 2016 TRANSKRIP SAMBUTAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA PERESMIAN KONFERENSI INTERNASIONAL DAN FESTIVAL FINTECH GEDUNG ICE BSD, TANGERANG, BANTEN 30 AGUSTUS 2016 Bismillahirrahmanirrahim, Assalamualaikum warahmatullah wabarakatuh, Selamat pagi,

Salam sejahtera bagi kita semua, Bapak, Ibu, Saudara-saudara sekalian, Hadirin yang saya hormati, Berkat perkembangan teknologi digital, kita sekarang hidup di dunia yang terasa tanpa sekat, tanpa batasan fisik. Banyak negara yang wilayah-wilayahnya terpisah secara fisik sekarang juga sudah bisa tersambung dalam satu dunia, yaitu dunia internet. Manfaat atau kemampuan teknologi digital tersebut perlu juga kita lihat sebagai sebuah kesempatan emas, terutama untuk menjangkau mereka yang selama ini belum terjangkau oleh jasa layanan keuangan formal. Kita tahu, Indonesia memiliki 17.000 pulau. Kalau kita berbicara Jawa saja, mungkin sebagian besar sudah.

Tetapi, kalau Bapak, Ibu, Saudara-saudara sekalian pergi ke pulau-pulau terpencil, pergi ke perbatasan-perbatasan negara kita, pergi ke daerah-daerah yang belum terjangkau oleh layanan-layanan perbankan, kita baru merasa dan terasa bahwa negara kita ini sangat besar sekali. Saya berikan contoh yang paling ekstrem, di Papua. Dari Kabupaten Nduga menuju ke Kabupaten Wamena, itu diperlukan 4 hari jalan kaki karena belum ada yang namanya jalan. 4 hari. Belum cerita di daerah-daerah yang lain, yang kurang lebih masih banyak yang seperti itu. Bahkan untuk jasa layanan keuangan yang sesederhana penyimpanan uang di bank pun, banyak dari masyarakat kita yang masih belum terlibat. Belum lagi untuk jasa keuangan yang lebih moderen, seperti kredit usaha, kredit rumah, maupun pasar modal. Karena keterasingan tersebut, akhirnya mereka sulit untuk memenuhi potensi maksimalnya. Mau berusaha, sulit, susah. Mau punya rumah, sulit, susah. Mau menabung saja, juga sulit dan susah.

Oleh sebab itu, saya sangat menghargai ada beberapa bank yang sudah memiliki, misalnya kayak BRI ada Teras BRI yang melayani dari pulau ke pulau. Kemudian juga beberapa bank juga yang juga sudah mau membuka di kabupaten-kabupaten terpencil. Ini patut kita hargai. Kemudian juga, agar tingkat keuangan inklusif Indonesia bisa ditingkatkan, maka kita juga perlu memulai dari yang paling dasar, yaitu mengenai literasi keuangan masyarakat. Data yang saya punyai, baru 21,8 penduduk Indonesia yang tercatat literasi keuangannya atau tingkat pengetahuan, keterampilan, dan keyakinan pada lembaga keuangan serta produk jasanya terkategori baik. Padahal literasi keuangan masyarakat misalnya di Singapura sudah mencapai 96 persen, di Malaysia 81 persen, di Thailand 78 persen. Kita 21,8 persen. Inilah yang harus kita kejar. Kemudian, kepada kementerian terkait, saya juga sudah perintahkan untuk melakukan langkah-langkah percepatan, langkah-langkah terobosan. Yang pertama, perluasan jangkauan pelayanan perbankan dan lembaga keuangan formal dengan memerhatikan karakteristik geografis kita sebagai negara kepulauan. Tadi sudah saya sampaikan mengenai terobosan-terobosan Teras Kapal BRI yang memberikan layanan jasa keuangan antarpulau.

Dan yang kedua, peningkatan kapasitas masyarakat, terutama yang tadinya dikategorikan tidak layak menjadi layak, dari yang unbankable menjadi bankable dalam memeroleh layanan keuangan oleh institusi formal. Ketiga, kebijakan atau peraturan yang mendukung keuangan inklusif, seperti peningkatan akses layanan jasa keuangan, terutama bagi UMKM. Yang keempat, perlindungan konsumen yang menjamin jaminan rasa aman. Saya tadi senang sekali mendengar bahwa beberapa anak-anak muda telah mengembangkan fintech, mengembangkan teknologi keuangan yang aplikasi-aplikasi seperti itu akan sangat bermanfaat bagi usaha-usaha mikro, usaha-usaha kecil. Tadi misalnya saya diberikan cerita mengenai aplikasi untuk kasir.

Biasanya usaha-usaha kecil, usaha-usaha mikro tidak mau mencatat karena terlalu ribet sekali, uang keluar, uang masuk, yang dibeli apa, sehingga tanpa catatan-catatan itu sulit mengakses permodalan ke bank. Kalau ada aplikasi untuk kasir, nanti ada aplikasi untuk akuntansi, untuk mungkin pembayaran pajak, dan lain-lain, saya kira ini akan memudahkan usaha-usaha kecil kita untuk bisa mengakses ke perbankan. Kemudian yang kedua, juga untuk petani dan nelayan. Saya membayangkan kalau ada sebuah aplikasi yang bisa membantu mereka untuk mendekatkan antara produsen dengan konsumen tanpa melalui mata rantai yang panjang, yang bisa 4, 5, 6, 7 mata rantai yang harus dilalui sehingga harga di produsen, harga di petani, harga di nelayan ini tidak menjadi semakin baik. Kalau itu bisa didekatkan dengan aplikasi-aplikasi teknologi yang cepat, saya kira ini akan sangat membantu usaha-usaha mikro, nelayan, dan petani. Juga saya membayangkan kalau ada anak-anak muda kita yang bisa membangun sebuah koorporasi, mengoorporasikan nelayan, mengoorporasikan petani sehingga mereka mempunyai skala ekonomi, sehingga mempunyai kekuatan untuk akses ke permodalan, akses ke pasar. Inilah saya kira hal-hal yang dulu tidak mungkin, sekarang bisa dimungkinkan karena ada fintech, ada teknologi informasi yang aplikasi-aplikasinya sudah kita lihat kecepatannya di negara kita, sangat-sangat cepat sekali.

Saya sangat menghargai adanya inovasi-inovasi baru. Tadi saya mendengar dari Pak Ketua OJK, misalnya Tani Hub. Bayangan sayaâ saya belum tahu iniâ tapi bayangan saya ini menghubungkan antara petani dengan pasar, petani dengan konsumennya. Saya kira, kalau ini bisa dilakukan dalam model-model yang bisa diterima oleh petani, model-model yang bisa diterima oleh nelayan, mengedukasi, pembelajarannya terus dilakukan, saya meyakini bahwa petani-petani kita, nelayan-nelayan kita akan bisa sejahtera. Dan untuk mempercepat peningkatan inklusi keuangan di Indonesia, maka saya mengajak semua pihak untuk turut berpartisipasi. Kepada putra-putri Indonesia, anak-anak muda yang bergerak di fintech, di bidang teknologi digital, teknologi keuangan, saya akan terus mengajak untuk berinovasi, menghasilkan terobosan-terobosan seperti aplikasi digital yang tadi sudah saya sampaikan, yang dapat berguna untuk meningkatkan inklusi keuangan kita. Kepada masyarakat internasional yang memiliki sumber daya dan solusi untuk meningkatkan inklusi keuangan di Indonesia, marilah kita bangun sinergi bersama-sama.

Demikian yang bisa saya sampaikan pada kesempatan yang baik ini. Dan terakhir, saya sangat optimis bahwa peningkatan inklusi keuangan adalah salah satu hal yang sangat penting sebagai alat untuk memangkas kesenjangan pendapatan di negara kita maupun di berbagai belahan dunia. Karena itu, sekali lagi saya berharap, konferensi dan festival internasional ini dapat melahirkan terobosan-terobosan dalam penggunaan teknologi digital di dalam inklusi keuangan. Terima kasih. Wassalamualaikum warahmatullah wabarakatuh. ***** Biro Pers, Media dan Informasi Sekretariat Presiden