7/16/2012. Komputer berasal dari bahasa latin yaitu Computare yang berarti menghitung.

dokumen-dokumen yang mirip
1.Dasar dasar Keyboard a. Pengertian dan pengenalan keyboard b. Pemasangan Keyboard c. Fungsi dan penggunaan keyboard

TERAMPIL MENGETIK DENGAN SISTEM 10 JARI

Tujuan Setelah mengikuti kegiatan ini peserta diharapkan mampu mengetik menggunakan 10 jari.

LEMBAR JAWABAN ULANGAN HARIAN Answer Sheet of Daily Assesment

ARTIKEL CARA MENGETIK 10 JARI

2.2. Perangkat Keras dan Fungsinya

KETERAMPILAN MENGETIK 1O JARI

Albertus Deny Apriyan, A.Md.

SOAL PRE TEST. Mata Diklat : KKPI

E. Menggunakan KEYBOARD

FUNGSI TOMBOL-TOMBOL KEYBOARD PADA KOMPUTER

KEYBOARD. Kelompok 14. Penyusun: Khaironi Dwi ( ) Firmansyah Farid. H ( ) AdiChandra Kusuma ( ) A. PENGERTIAN KEYBOARD

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SOAL ULANGAN UMUM TAHUN

Perangkat Keras (Hardware) Komputer dan Fungsinya. Didiek Prasetya M.sn

MAKALAH APLIKASI KOMPUTER PERKEMBANGAN KOMPONEN PERALATAN INPUT KOMPUTER MB IPB. Oleh : Amir Suprihantoro / R46

Oleh : Aris Triyanto ( ) Edy Riswanto ( ) Adhi Nugroho ( )

Sejarah perkembangan keyboard

Jenis-Jenis Keyboard : 1.) QWERTY 2.) DVORAK 3.) KLOCKENBERG

INPUT DEVICE. Disusun Oleh: Dwi Aryanthi

PIRANTI MASUKAN DAN KELUARAN KEYBOARD. Oleh :

Pengenalan Ms. Excel 2-6-

Shortcut Keyboard Pada Windows

Perangkat Keras Komputer / Hardware. Adri Priadana ilkomadri.com

SEJARAH DAN MACAM-MACAM KEYBOARD

PERANGKAT KERAS KOMPUTER

DASAR-DASAR PENGETIKAN DAN EDITING Oleh Ade Sobandi Hendri Winata Rasto

BAB II PERANGKAT KERAS MASUKAN

Pengantar Aplikasi Komputer. Silabus PAK

NUNUNG WULANDARI TEKNOLOGI PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

Pemrograman Komputer B

MICROSOFT EXCEL (OCE RIDWANUDIN)

KEYBOARD KOMPUTER Pengertian Keyboard Desain Keyboard Input Data

Kombinasi Tombol Keyboard Dan Fungsinya

PERTEMUAN 8: MENGOPERASIKAN DASAR DASAR MICROSOFT OFFICE EXCEL 2007

Tombol Jalan Pintas (Shortcut) Pada Keyboard

PERANGKAT UNTUK MENGAKSES INTERNET

BAB I Menggunakan menu ikon yang terdapat dalam perangkat lunak pengolah angka

Hardware Komputer. Input Device

BAB 2 LANDASAN TEORI. Komputer berasal dari bahasa latin computare yang mengandung arti menghitung.

dalam teknologi informasi dan komunikasi Siswa dapat menunjukkan PENGENALAN KOMPUTER

APLIKASI KOMPUTER. Pokok Bahasan : Pengenalan Komputer. Anggun Puspita Dewi, S.Kom., MM. Modul ke: Fakultas Ilmu Komputer

Pertemuan 2. Editor vi

Keterampilan Komputer dan Pengolahan Informasi (KKPI) Kenali Fungsi Tombol pada Keyboard Leptop/ Komputermu

PLC UNTUK PENGENDALI LIFT

Interaksi Manusia dan Komputer (Pengantar User Interface) Dosen : Agus Aan Jiwa Permana, S.Kom, M.Cs

1.1 Mengenal dan Memulai Excel 2007

LATIHAN PRAKTEK AUTOCAD

MENGOPERASIKAN SOFTWARE SPREADSHEET

Ditulis oleh: Ali Yasman DAFTAR ISI

KURSUS ONLINE BIZIT STUDIO IT LEARNING & WORKSHOP KURSUS ONLINE 003 TEKNIK SELEKSI TEKS PADA WINDOWS XP. Penulis Gute. Mahendra

Belajar Komputer dari Nol

A. HARDWARE & FUNGSINYA. Hardware adalah semua peralatan fisik dari sistem komputer.

Pengantar Sistem Komputer

Perkembangan Komputer

Daftar Isi. Daftar Isi Pertemuan 6: Perintah Masukkan dari Keyboard P6.1. Teori Masukkan dari Keyboard... 3

PEMERINTAH KABUPATEN KLATEN DINAS PENDIDIKAN SMK NEGERI 1 TRUCUK KLATEN ===============================

Buku Petunjuk Nokia Wireless Keyboard (SU-8W)

BAB 2 LANDASAN TEORI. Istilah komputer mempunyai arti yang luas dan berbeda untuk orang yang

MEMBUAT DAN MENGATUR DOKUMEN

Kata Pengantar. Bandung, September 2006 M. Agus J. Alam

Modul Pengantar Aplikasi Komputer (PAK 240) Prodi S1 P.Akuntansi UNY Pengampu : Annisa Ratna Sari, S.Pd PENGENALAN KOMPUTER

SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG

Bab 2 Editor vi 9. BAB 2 EDITOR vi TUJUAN PRAKTIKUM

Lembar kerja access Title bar merupakan judul dari jendela program atau nama file yang sedang aktif Tombol office merupakan tombol yang menampung

Kata Pengantar. Setelah mempelajari buku Student Guide Series Microsoft Office Word 2007 ini, diharapkan pembaca dapat:

PC STAND ALONE. Alat yang menyediakan dan mengalirkan listrik secara kontinu dan tidak terputus kepada komputer adalah :

BAB 2 LANDASAN TEORI. Istilah komputer (computere) diambil dari bahasa latin yang berarti menghitung

Pengantar Hardware: Input Device. Hanif Fakhrurroja, MT

Aplikasi Komputer. Modul-1 Pengenalan, Sejarah Komputer, dan Sistem Komputer.

I.PENDAHULUAN. BERDASARKAN FUNGSINYA, PERANGKAT KERAS KOMPUTER DIBAGI MENJADI :

Modul ke: Aplikasi Komputer

A. Buka dan login ke dalam PPOB Masa, kemudian click tombol LPB pada bagian kanan atas layar.

PENGENALAN KOMPUTER. Istilah komputer (computer) diambil dari bahasa Latin COMPUTARE yang berarti menghitung (to compute atau to reckon).

PENGENALAN KOMPUTER. PENGABDIAN MASYARAKAT Lokasi : The Learning Farm Perkebunan Teh Maleber Kp. Maleber, Ciherang Pacet, Cianjur, Jawa Barat

Membuat Buku Kerja dengan Microsoft Excel

KOMPUTASI BISNIS DAN DUNIA USAHA

BAB 2 LANDASAN TEORI. Kata komputer berasal dari bahasa Inggris, to compute yang berarti menghitung.

APLIKASI SMS PADA JARINGAN TELEPHONE OLEH MODUL DST-52 DAN DF-88

KEYBOARD SHORTCUTSPADA MICROSOFTWORD. Jalan Pintas Mengaktifkan Fitur Microsoft Word

No Gambar Alat Nama Alat Fungsi

Pengantar Komputer. Sistem Komputer. Salhazan Nasution, S.Kom

MENGENAL DAN BEKERJA DENGAN PROGRAM PENGOLAH ANGKA (MS. EXCEL) Oleh EDI SETIAWAN

MICROSOFT WORD. Berikut ini langkah-langkah memulai MS Word. A. Memulai MS Word

KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA 2014 MODUL. CARA MENGETIK (Keyboarding) DENGAN CEPAT dan TEPAT

Modul ke: Aplikasi Komputer. Microsoft Word. Fakultas TEKNIK. Muhammad Rifqi, S.Kom, M.Kom. Program Studi. Ilmu Komputer.

Konsep Sistem Informasi B

LAPORAN PRAKTIKUM SISTEM OPERASI

MODUL PERKULIAHAN. Aplikasi Komputer. Fakultas Program Studi Tatap Muka Kode MK Disusun Oleh

No Tombol Keterangan 9. [Home] Memindah pointer ke kolom A pada baris yang 10. [End] Memindah pointer ke data terjauh di kanan pointer pada baris yang

de KITS Application Note AN51 How 2 Use de KITS SPC Character LCD w/ PC

MEMBUAT DAFTAR ISI OTOMATIS DENGAN MICROSOFT WORD 2007

MODUL IV PENGENALAN MICROSOFT EXCEL 2007

KKPI PPPPTK VEDC MALANG. Mengetik 10 Jari TIKKJ071A4. Langkah Kerja : Mengopresikan Program Typing Master

LEMBAR SOAL MATA PELAJARAN KKPI (Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi)

Kelas IV MI Assa adah Ulujami

Shorcut di Microsoft Word 2007.

BAB I PENDAHULUAN. Keyboard merupakan device yang digunakan untuk memasukkan input berupa teks

DEFINISI KOMPUTER. Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Tabalong (STIAT)

Struktur dan Fungsi Komputer

Transkripsi:

Nama Modul Kode Kompetensi Ruang Lingkup : : Keterampilan mengetik 10 Jari : TIK.OP01.001.01 1.Dasar dasar Keyboard a. Pengertian dan pengenalan keyboard b. Pemasangan Keyboard c. Fungsi dan penggunaan keyboard 2.Mengetik 10 Jari ORGANISASI KOMPUTER Komputer berasal dari bahasa latin yaitu Computare yang berarti menghitung. Para pakar dan peneliti mendefinisikan pengertian komputer sbb : Komputer adalah mesin penghitung elektronik yang cepat dan dapat menerima informasi input digital, kemudian memprosesnya sesuai dengan program yang tersimpan di memorinya dan menghasilkan Output berupa Informasi. HAMACHER Komputer adalah suatu alat elektronik yang mampu melakukan beberapa tugas sbb : 1. Menerima Input. 2. Memproses input sesuai dengan programnya. 3. Menyimpan perintah2 dan hasil pengolahan. 4. Menyediakan output berupa Informasi. Blissmer Komputer adalah suatu pemroses data yang dapat melakukan perhitungan besar secara cepat, termasuk perhitungan aritmatika dan operasi logika, tanpa campur tangan dari manusia. Fuori 1

Sistem Kerja Komputer Input Device adalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk memasukkan data atau perintah ke dalam komputer. Process Device adalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk mengolah data atau perintah. Output Device adalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk menampilkan hasil yang sudah diolah. DEVICE DEVICE DEVICE Keyboard Penciptaan keyboard komputer di ilhami oleh penciptaan mesin ketik yang dasar rancangannya dipatenkan oleh Christopher Latham Scoles (1896). Tombol Pada Keyboard Pada keyboard terdapat tombol2 sbb : 1.Tombol huruf A Z. 2.Tombol angka 0 9. 3.Tombol karakter khusus seperti : ~! @ # $ % ^ & * ( ) _ + } { :? > < = serta tombol2 khusus lainnya yang jumlah seluruhnya ± 104 tombol. Sedangkan pada mesin ketik jumlah seluruhnya ± 52 tombol. JenisTombol Ketik Pada Keyboard MACAM2 KEYBOARD BERDASARKAN BENTUK FISIKNYA 1. Keyboard Serial Menggunakan DIN 5 male. 2

2. Keyboard PS/2 3. Keyboard USB 4. Keyboard Wireless StrukturTombol Pada Keyboard 3

Jawablah 5 Soal Teori Berikut : 1. Yang dimaksud dengan Keyboard adalah a. Alat untuk melihat hasil ketikan. b. Papan tombol ketik. c. Alat untuk mencetak. d. Program grafik. e. Alat untuk memindai gambar. 2. Berikut ini yang bukan jenis keyboard secara fisik a. Keyboard Serial. b. Keyboard Paralel. c. Keyboard PS/2. d. Keyboard Wireless. e. Keyboard USB. 3. Hal berikut yang bukan merupakan fungsi dari keyboard adalah a. Menekan tombol panah pada keyboard untuk menggerakkan kursor. b. Menekan tombol shift untuk menampilkan huruf besar atau kecil. c. Menekan tombol esc untuk membatalkan perintah. d. Menekan tombol enter untuk menghapus hasil ketikan. e. Menekan tombol page up untuk menggulung tampilan layar ke atas. 4. Jumlah tombol numerik pada keyboard adalah a. 9 c. 11 e. 19 b. 10 d. 17 TIPS MENGGUNAKAN KEYBOARD 5. Fungsi tombol page down adalah a. Menggulung layar ke kanan. b. Menggulung layar ke kiri. c. Menggulung layar ke atas. d. Menggulung layar ke bawah. e. Menggulung layar ke samping. Menurut nasehat Stephanie Brown (Guru piano asal Amerika). Ia Berkata : Ikutilah disiplin pemain piano saat Mengetik. Berikut ini 5 petunjuk yang dikatakan oleh Stephanie Brown : Stephanie Brown 1. Sejajarkan Pergelangan Tangan dengan Telapak Tangan. 2. Posisi Siku Menggantung. Posisi Siku 4

3. Lemaskan Semua Jari Tangan. 4. Tekan Tombol Keyboard dengan Tenang. 5. Lemaskan Keseluruhan Tangan jika tidak Menekan Tombol Keyboard. POSISI MENGETIK YANG BENAR Posisi Penjarian Pertama pada Keyboard POSISI TANGAN PADA KEYBOARD Secara umum, ada 2 cara peletakan posisi tangan pada keyboard. Yaitu : Posisi Pertama & Posisi Kedua. Lebih jelasnya perhatikan Gambar berikut : Baris 1 Baris 2 Baris 3 / Baris Pangkal Baris 4 Baris 5 5

TUGAS : Tangan Kiri Jari Kelingking : Baris Pertama = ` dan 1 Baris Kedua = Tab dan Q Baris Ketiga = Capslock dana Baris Keempat = Shift Kiri dan Z Baris Kelima = Ctrl Kiri danwindows Kiri Jari Manis JariTengah JariTelunjuk Ibu Jari Tangan Kanan Jari Manis JariTengah dst Posisi Penjarian Kedua pada Keyboard Baris 1 Baris 2 Baris 3 / Baris Pangkal Baris 4 Baris 5 TUGAS : Tangan Kiri Jari Keringking : Baris Pertama = ` dan 1 Baris Kedua = Tab dan Q Baris Ketiga = Capslock dan A Baris Keempat = Shift Kiri dan Z Baris Kelima = Ctrl Kiri dan Windows Kiri Jari Manis JariTengah JariTelunjuk Ibu Jari ` Tab Caps Lock Gambar Keyboard (Posisi Pertama) Ctrl Alt Alt Ctrl Gambar Keyboard (Posisi Kedua) Gambar On - Screen Keyboard : 6

http://egavebriasandi.wordpress.com 7