MODUL VII APLIKASI MULTIUSER TRANSAKSI PENJUALAN

dokumen-dokumen yang mirip



Program Login SQL Server Design form seperti gambar dibawah ini

Field Tipe Data Size Keterangan userid Text 12 Primary key namauser Text 30 - password Text 8 - akses Text 10 -




MODUL III LOGIN MENGGUNAKAN MYSQL-FRONT

Sistem Distribusi Data Melalui COM+ Dengan Visual Basic

1. Kompetensi Memahami berbagai teknologi pemrograman basis data, khususnya MySQL, pada Visual Basic 6.0.

Koneksi Visual Basic 6.0 dengan SQL SERVER 2000

Langkah ke 2 yaitu buat database form bukunya seperti gambar dibawah ini

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN SISTEM. Berdasarkan analisa dan perancangan sistem yang telah



Tutorial, Source code, Request Program Visual Basic

LISTING PROGRAM. lbljalan.caption = "Selamat Menggunakan Kamus Digital Istilahistilah


Listing Program. Listing Form Login. Listing Form Menu Utama Private Sub MnDataPenerbangan_Click() FR_Penerbangan.Show 1 End Sub


LISTING PROGRAM. 1. Listing Flash Pembuka. Private Sub Timer1_Timer() ProgressBar1.Value = ProgressBar1.Value + 4. If ProgressBar1.




Bahasa Pemrograman-1 (Visual Basic)


Program absen dengan menggunakan visual basic 6.0



PEMROGRAMAN VB.NET. Koneksi Ke Database


BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Pemrograman Database dengan Remote Data Control. Tessy Badriyah, SKom,MT



Membuat Form Input Barang (Untuk Server)

1. Kompetensi Memahami berbagai teknologi pemrograman basis data, khususnya MySQL, pada Visual Basic 6.0.

PEMROGRAMAN VB.NET. Sintaks Pada Class

Kode Program : Koneksi. Klik Kanan Adobrg Pilih ADODC Properties Maka akan muncul tampilan sbb: Instruktur : Nani Purwati

Gambar 4.60Tampilan Menu Utama




BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. membutuhkan minimum sistem, sehingga aplikasi ini dapat berjalan dengan baik


PRAKTIKUM 1 ( PENGGUNAAN ADO )

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

MODUL D :// Mahasiswa memahami konsep pembuatan database. Mahasiswa memahami konsep pembuatan program dasar aplikasi database

ActiveX Data Object (ADO)

BAB III LANDASAN TEORI. muka yang bersifat grafis Graphical User Interface (GUI). Daripada menulis

Oracle dengan Visual Basic. Arif Basofi Politeknik Elektronika Negeri Surabaya ITS 2012


Oleh : Uus Rusmawan

Oleh : Uus Rusmawan

Koneksi Visual Basic, MySQL (ODBC) dan Crystal Report

KONEKSI VB DENGAN MYSQL (Wajib, S.Pd.)

Listing Program a. Form Login. Public LoginSucceeded As Boolean

LISTING PROGRAM. Script Menu Utama Pada Game Tebak Kata

Kata Pengantar.. i. Daftar Isi.. ii. Cara Menggunakan CD Pendukung... Bab 1 Pendahuluan Memulai Visual Basic... 1

3.3.7 Membuat Form Profil Perusahaan Membuat From Produksi Membuat Form Laporan... 62

LAMPIRAN : LISTING PROGRAM Visual Basic 6.0

DAFTAR RIWAYAT HIDUP. : Evan Halim Kurniawan. Tempat, tanggal lahir : Jakarta, 08 Oktober Alamat : Green Garden blok L1 no 16

PEMROGRAMAN CLIENT. Latihan 1. Buka IDE Visual Basic dan buat project baru, simpan pada folder anda masingmasing.

Pertemuan III MENYIMPAN REKAMAN (RECORD) KE DALAM BASIS DATA

Excel Sebagai Output VB 3.1 Excel Sebagai Output VB

Coding : Coding : Oleh : Uus Rusmawan Hal - 1

Nama Barang Sat Pemakaian Setahun Harga per unit Nilai Setahun. Kardus Aira 240 ml Lembar 1,312,000 Rp 1,420 Rp 1,863,040,000

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN


Contoh Aplika Aplik si a VB dengan Database Oracle 1

DATA. No Nama Bagian NRK Jabatan Golongan Pendidikan. 1 Ahmad Akbar PL Tukang Listrik Sounsistim IC/0 STM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

DAFTAR KODE PROGRAM KODE FORM LOGIN


Oleh : Uus Rusmawan Hal - 1 -

ActiveX Data Object (ADO) Oleh : Edi Sugiarto, S.Kom, M.Kom

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN


Model Aplikasi Client/Server Untuk Meringankan Beban Sistem Aplikasi

BAB IV PEMBAHASAN. mencacah sinyal dari detektor dalam selang waktu tertentu. Alat tersebut akan

LISTING PROGRAM. tanya = MsgBox("Apakah Anda yakin akan menghapus. kata : " & txtword.text & "?", vbquestion + gadoconn.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Oleh : Uus Rusmawan Hal - 1 -

MEMBACA RECORD DENGAN ADODC

Listing Program. 1. Loading. 2. Home. Option Explicit. Dim isplash As Integer. Private Sub Timer1_Timer() On Error Resume Next. isplash = isplash + 5


BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. Dalam pembuatan program ini penulis menggunakan Visual Basic. Net

Modul Visual Basic 6.0. By: Dian nuryahdi Asman, S.Kom

BAHASA PEMROGRAMAN (LISTING PROGRAM)

BAB VIII PENGENALAN DATABASE


Krisna D. Octovhiana. 1.1 Mengenal Struktur Kontrol.

Menggunakan DataGrid dengan ADODC 1. Tanamkan pada form sebuah ADODC dan DataGrid

Kartu Bimbingan Tugas Akhir Mahhasiswa



BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. Setelah dilakukan tahap analisis dan perancangan sistem, maka tahap


LISTING PROGRAM. Kode Form Splash Screen. Private Sub Form_Load() lblversion.caption = "Version " & App.Major & "." & App.Minor & "." & App.

Transkripsi:

MODUL VII APLIKASI MULTIUSER TRANSAKSI PENJUALAN I. MAKSUD DAN TUJUAN A. MAKSUD Pengenalan memmbuat aplikasi multi user menggunakan program Visual Basic, untuk aplikasi multiuser. B. TUJUAN Memberikan kemampuan mempraktekan, aplikasi multiuser dengan pemrogram Visual Basic dan menggunakan jaringan. II. TEORI Pada bagian ini melanjutkan modul-modul yang telah dikerjakan sebelumnya. Telah terdapat tabel, Kasir : untuk menyimpan data kasir, Barang : untuk menyimpan stok barang, Trans : menyinpam transaksi penjulan, dan penju menyimpan data penjualan serta tabel param dugunakan untuk menyimpan dan mengupdate nomor nota yang terahir. Tabel barang tabel penju Tabel kasir tabel trans tabel param Pemrograman Multiuser dengan VB dan MySQL 31

Tabel Kasir Tabel Barang Kasir Pembeli Login Nota Transaksi pembelian Cek kode, dan passeord PROSES PENJUALAN Setiap barang yang dijual mengurangi stok Update No nota +1 Otomatis Tambahkan no nota satiap pembelian Tabel Param Tabel Trans Penyimpanan data Penjualan Tabel Panju Proses Login dengan kode kasir, masukan password, panggil Form Penjualan, setiap barang yang dibeli langsung potong stog di tabel barang, satiap nota pembuatan nomor urut otomatis, disimpan di penju, dan trans (merekan no,kd_kasir,tanggal). Program deklrasi publik Dim Appl As New CRAXDRT.Application 'Untuk report Dim Report As New CRAXDRT.Report 'Untuk report Dim Conn As ADODB.Connection Dim ConnAccess As ADODB.Connection Dim RS As ADODB.Recordset Program tombol keluar Private Sub CommandKeluar_Click() Pemrograman Multiuser dengan VB dan MySQL 32

Unload FormPenjualan Program tombol Simpan Private Sub CommandSimpan_Click() Dim no_nota As String Dim Kdkasir As String Kdkasir = TextKdKasir.Text no_nota = UdateNoNota() 'simpan ke transaki Conn.Execute "INSERT INTO trans values('" & Kdkasir & "','" & _ Format(DTPicker1.Value, "yyyy/mm/dd") & "','" & no_nota & "')" RS.Open "Select * from tmpjual", ConnAccess, adopenstatic While Not RS.EOF Conn.Execute "INSERT INTO penju values('" & no_nota & "','" & _ RS.Fields("kd_brg") & "'," & _ RS.Fields("hrg_sat") & "," & _ RS.Fields("jml") & ")" RS.MoveNext Wend TabelKosong TextKdBrg.SetFocus FormPreview.TextReport.Text = _ "C:\Kuliah\Modul Data Base Multi user\program\reportpen.rpt" FormPreview.Show 1 ConnAccess.Execute "DELETE FROM tmpjual " FormPreview.TextReport.Text = _ "C:\Kuliah\Modul Data Base Multi user\program\reportpen.rpt" menjalankan file ReportPen.rpt Program pada Form Load Private Sub Form_Load() Set Conn = New ADODB.Connection Set ConnAccess = New ADODB.Connection Set RS = New ADODB.Recordset Dim sql As String KonekDB Conn KonekAccess ConnAccess 'MSHFlexGrid1.AllowBigSelection = True ConnAccess.Execute "DROP TABLE tmpjual " sql = "CREATE TABLE tmpjual( " & _ "kd_brg CHAR(4)," & _ "nm_brg CHAR(20)," & _ "jml NUMBER," & _ Pemrograman Multiuser dengan VB dan MySQL 33

"sat CHAR(5)," & _ "hrg_sat NUMBER," & _ "total NUMBER );" ConnAccess.Execute sql TabelKosong Program setelah mengisikan jumlah barang tekan enter Private Sub TextJml_KeyPress(KeyAscii As Integer) Dim total As Currency If KeyAscii = 13 Then 'enter total = Val(TextHrgSat.Text) * Val(TextJml.Text) TextTotalHarga.Text = total ' potong stok PotongStok TextKdBrg.Text, Val(TextJml.Text) ConnAccess.Execute "INSERT INTO TMPJUAL VALUES('" & _ TextKdBrg.Text & "','" & TextNamaBrg.Text & "'," & _ TextJml.Text & ",'" & TextSatuan.Text & "'," & _ TextHrgSat.Text & "," & TextTotalHarga.Text & ")" TextKdBrg.Text = "" TextKdBrg.SetFocus TextNamaBrg.Text = "" TextJml.Text = "" TextSatuan.Text = "" TextHrgSat.Text = "" TextTotalHarga.Text = "" Tabel Program setelah mengisikan kode barang di TextKdBrg tekan enter Private Sub TextKdBrg_KeyPress(KeyAscii As Integer) If KeyAscii = 13 Then If Not IsValueExist(Conn, "barang", "kd_brg", TextKdBrg.Text) Then MsgBox "Kode ini tidak ada...", vbokonly, "Informasi" TextKdBrg.SetFocus Exit Sub TextNamaBrg.Text = GetFieldData(Conn, "barang", "nm_brg", "kd_brg", TextKdBrg.Text) TextSatuan.Text = GetFieldData(Conn, "barang", "sat_brg", "kd_brg", TextKdBrg.Text) TextHrgSat.Text = GetFieldData(Conn, "barang", "hrg_brg", "kd_brg", TextKdBrg.Text) TextJml.SetFocus Program menampilkan tabel penjualan setiap penambahan barang Private Sub Tabel() Pemrograman Multiuser dengan VB dan MySQL 34

RS.Open "select * from tmpjual", ConnAccess, adopenstatic Set MSHFlexGrid1.DataSource = RS MSHFlexGrid1.ColHeaderCaption(0, 0) = "KD" MSHFlexGrid1.ColHeaderCaption(0, 1) = "NAMA " MSHFlexGrid1.ColHeaderCaption(0, 2) = "QTY" MSHFlexGrid1.ColHeaderCaption(0, 3) = "SAT" MSHFlexGrid1.ColHeaderCaption(0, 4) = "HARGA" MSHFlexGrid1.ColHeaderCaption(0, 5) = "J HARGA" MSHFlexGrid1.ColWidth(0) = 500 MSHFlexGrid1.ColWidth(1) = 2500 MSHFlexGrid1.ColWidth(2) = 900 MSHFlexGrid1.ColWidth(3) = 700 MSHFlexGrid1.ColWidth(4) = 1000 MSHFlexGrid1.ColWidth(5) = 1200 RS.Open "select sum(total) as jtotal from tmpjual", _ ConnAccess, adopenstatic TextTotal.Text = RS.Fields("jTotal") Membuat nomor nota otomatis Private Function UdateNoNota() As String 'baca no terakhir Dim no As Integer RS.Open "SELECT no_nota from param", Conn, adopenstatic 'RS.MoveLast no = RS.Fields("no_nota") + 1 If Len(Trim(no)) = 1 Then UdateNoNota = "000" & Trim(Str(no)) If Len(Trim(no)) = 2 Then UdateNoNota = "00" & Trim(Str(no)) If Len(Trim(no)) = 3 Then UdateNoNota = "0" & Trim(Str(no)) 'simpan no baru Conn.Execute "UPDATE param set no_nota=" & Str(no) End Function Memotong stok setiap transakasi Private Sub PotongStok(kd As String, jml As Integer) 'baca no terakhir Dim sisa As Integer sisa = Val(GetFieldData(Conn, "barang", "stok_brg", "kd_brg", kd)) - jml 'udate stok Conn.Execute "UPDATE barang set stok_brg=" & sisa & " WHERE kd_brg='" & kd & "'" Pemrograman Multiuser dengan VB dan MySQL 35

Program Koneksi ke MySQL menggunakan MYODBC Sub KonekDB(Conn As ADODB.Connection) 'Koneksi ke database MySQL Conn.ConnectionString = "DRIVER={MySQL ODBC 3.51 Driver};" & _ "SERVER=10.14.1.127;" & _ "DATABASE=penjualan;" & _ "UID=badu;" & _ "PWD=" Conn.Open If Err.Number <> 0 Then MsgBox "Problem membuka database MySQL", vbokonly, _ "Informasi" End Konknekis ke MS Access untuk proses sementara pada database lokal Sub KonekAccess(ConnAccess As ADODB.Connection) ConnAccess.ConnectionString = "Provider=Microsoft.Jet.OLEDB.4.0;Data " & _ "Source=C:\Kuliah\Modul VB\Program\tempdb.mdb;Persist Security Info=False" ' ConnAccess.Open If Err.Number <> 0 Then MsgBox "Problem membuka database Access", vbokonly, "Informasi" End ' Fungsi membaca data dengan kunci tertentu Function GetFieldData(Conn As ADODB.Connection, TableName As String, _ SearchField As String, _ KeyField As String, KeyValue) Dim RS As ADODB.Recordset Dim sql Dim hasil Set RS = New ADODB.Recordset sql = "SELECT " & SearchField & " FROM " & _ TableName & " WHERE " & KeyField & " = '" & _ KeyValue & "';" RS.Open sql, Conn If Not RS.EOF Then hasil = RS.Fields(SearchField) Else Pemrograman Multiuser dengan VB dan MySQL 36

hasil = "" Set RS = Nothing GetFieldData = hasil End Function Fungsi Mengecek data ada atau tidak Function IsValueExist(Conn As ADODB.Connection, _ TableName As String, _ FieldName As String, Value As String) As Boolean Dim sql, hasil Dim RS As ADODB.Recordset Set RS = New ADODB.Recordset sql = "SELECT " & FieldName & " FROM " & TableName & _ " WHERE " & FieldName & " = '" & Value & "'" 'LIMIT 1;" hasil = True 'MsgBox sql RS.Open sql, Conn, adopenstatic If Err.Number <> 0 Then hasil = False Else If RS.EOF Then hasil = False Set RS = Nothing IsValueExist = hasil End Function IV. TUGAS Uji program ini dengan server tertentu, Login dengan komputer lain (dengan teman anda) Masing-masing login dengan kode kasir 01,02,03 Lakukan transaksi Penjualan. Pemrograman Multiuser dengan VB dan MySQL 37