Model Koneksi Database Visual Basic 6.0 a. DAO (Data Access Objects) Menggunakan Objek Tanpa Objek b. ADO (ActiveX Data Objects) Menggunakan Objek Tan

dokumen-dokumen yang mirip
IMPLEMENTASI PEMROGRAMAN VISUAL BASIC DENGAN DATABASE ACCESS

BAB KONEKSI SQL SERVER

Koneksi Database BAB 1

ADODC. Gambar 5.1. ADODC

Koneksi Visual Basic, MySQL (ODBC) dan Crystal Report

Membuat Koneksi Database Menggunakan ODBC (Open Database Conectivity)

Koneksi VB Dengan Database Sql Server

Oleh : Uus Rusmawan Hal - 1 -

Tutorial Mengkoneksikan Visual Basic 6.0 dengan Database Ms. Access

MEMBACA RECORD DENGAN ADODC

PROGRAM PENJUALAN TUNAI. (Menggunakan Microsoft Acces)

MEMBUAT DATA BASE dengan Microsoft SQL server 2000

BAB 3 Database dalam Form

Mengatur MDI Child dalam jendela MDI Form Membuat Garis Pemisah antar Menu Melakukan Koding terhadap Menu

E-Trik Visual C++ 6.0

Cara Mudah Membuat Aplikasi Windows dengan Microsoft Visual C++

Spesifikasi: Ukuran: 14x21 cm Tebal: 159 hlm Harga: Rp Terbit pertama: Maret 2005 Sinopsis singkat:

Oleh : Uus Rusmawan Hal - 1 -

Koneksi VB Dengan Database Mysql


MODUL 4 STRUKTUR OPEN DATABASE CONNECTIVITY

1. Kompetensi Memahami berbagai teknologi pemrograman basis data, khususnya MySQL, pada Visual Basic 6.0.

Modul Praktikum Ke-10

Data Access Object Objektif:

Pertemuan V Menggabungkan Form dengan Menu daan Membuat Laporan Menggunakan Crystal Report

Koneksi dan Pembuatan Form Visual Basic MS Access. Arif Basofi PENS-ITS 2012

DATABASE SQL SERVER. Database SQL Server Halaman 1

Merancang Project. Form Module Class Module Report. Form 1, Form 2, Minimarket (NamaProject) Gambar 4.1 Flowchart Project Sistem Informasi Minimarket

ADO (Active-x Data Object)

MODUL 3 STRUKTUR DAO & ADO

Microsoft Data Access Components (MDAC) Oleh : Edi Sugiarto, S.Kom, M.Kom

BAB 2 LANDASAN TEORI. Istilah komputer (computer) diambil dari bahasa latin computare yang berarti

Modul Report Dan Form Report

BAB II LANDASAN TEORI. Dalam landasan teori ini akan dibahas mengenai: (1) Microsoft ActiveX

Mengakses Database pada Delphi dengan ADO

SMK BHAKTI NUSANTARA BOJA

BAB II LANDASAN TEORI

Visual Programming 2. P-14,15 Fery Updi,M.Kom

Pertemuan XI Database Connectivity Fak. Teknik Jurusan Teknik Informatika. Caca E. Supriana, S.Si.,MT.

BAB VIII Pengenalan Database dengan Visdata dan MS. Access

MODUL 5 MANIPULASI DATA

MEMBUAT LAPORAN (DATA REPORT)

Intro to Database Visual Basic 6

9 LANGKAH MUDAH KONEKSIKAN VISUAL FOXPRO DENGAN MySQL

ActiveX Data Object (ADO) Oleh : Edi Sugiarto, S.Kom, M.Kom

Sistem Distribusi Data Melalui COM+ Dengan Visual Basic

PERTEMUAN 8 Pemrograman Visual. Presented by : Sity Aisyah, M.Kom Blog : yeshasalsabila.blogspot.com

MODUL 9. Pemrograman Visual dengan Database SQL Server

Laporan. Danu Wira Pangestu Lisensi Dokumen:

BAB 3 Simpan Data 3.1. Simpan Data Dengan Kode SQL Ms Access MS Access ( format) DbJenisBrg.mdb Tabel_Jenis_Brg 22 Atep Ruhiat




M. Choirul Amri

MEMBUAT KONEKSI MySQL DENGAN DELPHI7. Program yang disiapkan : 1. Delphi 7 2. MySQL. Langkah-langkah :

MEMBUAT APLIKASI DESKTOP DENGAN DATABASE ORACLE. UNIKOM (2010) Disusun Oleh : Andri Heryandi, M.T.

METODE AKSES DATA ODBC DAN OLE DB

Mengexport Database Ms Access ke MySQL dengan menggunakan ODBC Connector

Pembuatan menu pada Visual Basic dapat dilakukan dengan bantuan Menu Editor yang terdapat pada Menu Tools.

Modul 1. A. Bagian-Bagian Utama Delphi. Menu Utama. Toolbar / Speedbar ( kiri Delphi 5, kanan Delphi 7) Component Palette



Jl. Majapahit 605 Semarang Membuat Laporan (Cetak ke kertas ) dengan menggunakan Data Report Designer

Koneksi Visual Basic 6.0 dengan SQL SERVER 2000


Pemrograman Database dengan Remote Data Control. Tessy Badriyah, SKom,MT

MODUL XI MEMBUAT LAPORAN

DATABASE. Visual Data Manager


DATABASE. Visual Data Manager

E-Trik JAVA. Pemrograman Database. IRAWAN irawan_cyber@yahoo.com.sg


Database Access untuk Multi User

MODUL : V [ DATABASE, CONN, INPUT, TABEL,REPORT ] ASP.NET

Cara Koneksi Database

Aplikasi Komputer. Microsoft Office 2010 Microsoft Office Access 2010 Bag 1. Miftahul Fikri, M.Si. Modul ke: Fakultas Ekonomi dan Bisnis

BAB II LANDASAN TEORI. tugas akhir ini di gunakan beberapa landasan teori, yaitu :

Menampilkan Data/Tabel MySQL di Ms.Access

Sony Arianto Kurniawan


KONVERSI DATABASE SQL SERVER KE

MODUL IX PEMROGRAMAN DATABASE DENGAN DELPHI. Untuk praktikum ini kita menggunakan Ms. Access sebagai databasenya.

MODUL X DATABASE VB. Modul Praktikum Bahasa Pemrograman Visual (BPV)

MODUL D :// Mahasiswa memahami konsep pembuatan database. Mahasiswa memahami konsep pembuatan program dasar aplikasi database

TABEL DATABASE TABEL - KODE BARANG TOKO INFOMART BARANG - NAMA BARANG - HARGA

MENGOLAH DATABASE SQL SERVER

Mengakses database Microsoft Access dengan Delphi 7.0

Mengakses Microsoft SQL Server dengan PHP


BAB 4 Ubah Data 4.1. Ubah Data Dengan Kode SQL sqlsimpan sqlubah 36 Atep Ruhiat

Mengakses database Microsoft Access dengan Delphi 7.0

BAB 2 LANDASAN TEORI. Secara sederhana Sistem merupakan kesatuan bagian-bagian yang saling berhubungan

[Tutorial VB6] Bab 4 Penggunaan Data dan Variabel

Pemrograman Berbasis Web. Abdul Aziz Efendy, M.Kom abdazizef.wordpress.com

ActiveX Data Object (ADO) dengan OLE DB sebagai pengganti Data Access Object (DAO) dengan ODBC dan JET dalam Microsoft Visual Basic 6


BAB 2 LANDASAN TEORI. Data adalah fakta atau bagian dari fakta yang digambarkan dengan simbol-simbol,




Transkripsi:

Matakuliah : Visual Pemrograman 3 Versi : 1.0.0 Materi : Model Koneksi Database Dalam Visual Basic 6.0 Penyaji : Zulkarnaen NS

Model Koneksi Database Visual Basic 6.0 a. DAO (Data Access Objects) Menggunakan Objek Tanpa Objek b. ADO (ActiveX Data Objects) Menggunakan Objek Tanpa Objek c. DSN (Data Source Name)

DAO (Data Access Objects) Pembuatan database dengan Visual Data Manager atau Ms. Access versi 97. Database yang dibuat dengan aplikasi ini menggunakan mesin JET OLEDB versi 3.5 ADO (ActiveX Data Object) Pembuatan database dengan Ms. Access versi 2000 atau versi yang lebih tinggi dan database yang dapat ditangani diantaranya adalah MySQL, SQL Server, SyBase, Oracle, dan sejenisnya. Database yang dibuat diversi versi ini bekerja dengan mesin JET OLEDB versi 4.0 DSN (Data Source Name) Koneksi yang dijembatani melalui ODBC (Open Database Connectivity) yang terdapat pada control panel milik sistem operasi windows.

Pembuatan Database a. Teknik DAO (Data Access Objects) Menggunakan Visual Data Manager Menggunakan Ms. Access versi 97 Menggunakan Ms. Access 2000 > kemudian di konversi ke versi Ms. Access 97 b. ADO (ActiveX Data Objects) Menggunakan Ms. Access 2000 atau >

Implementasi 1. Koneksi Model DAO 1.1 Koneksi Model DAO Menggunakan Objek

Ubah setting properti berikut : 1. Database Name Digunakan untuk merujuk diposisi mana file database berada dan nama file database yang akan diakses. 2. RecordType Pengaturan ini dilakukan untuk menyesuaikan proses program. Jika data dalam tabel dicari menggunakan Seek (tabel berindex) maka RecordType untuk objek data harus 0-Table. Jika data dicari dengan SQL, RecordType harus bernilai 1-Dynaset atau 2-Snapshot

3. RecordSource Digunakan untuk memilih salah satu tabel yang ada di file database. Dengan pengaturan ini, secara khusus hanya satu tabel saja yang dijadikan sasaran program. Dalam kondisi tertentu properti ini boleh dikosongkan jika dengan satu data kontrol akan diakses semua tabel (biasanya menggunakan perintah SQL)

1.2 Koneksi Model DAO Tanpa Objek Koneksi dengan database pada konsep DAO dapat pula dilakukan tanpa objek, artinya dalam form tidak ditambahkan objek kontrol data. Cara ini harus dibuat program yang dapat menghubungkan dengan salah satu tabel pada file database. Berikut contoh program untuk melakukan koneksi ke database

Penjelasan Program: Berfungsi untuk mendefinisikan file database dalam sebuah variabel dengan nama DB. Berfungsi untuk mendefinisikan tabel dalam sebuah variabel dengan nama RS Berfungsi untuk menghubungkan file database dengan perintah OpenDabase ( Path ) dan membuka tabel dengan perintah OpenRecordset ( Tabel ). Path disini berfungsi untuk menentukan posisi file database berada sedangkan tabel berfungsi untuk menentukan nama Tabel yang ada dalam file database tersebut.

Jika dalam satu form akan dibuka beberapa tabel sekaligus, dapat menambahkan perintah OpenRecordset untuk tabel lainnya seperti script dibawah ini

2. Koneksi Model ADO 2.1 Koneksi Model ADO Menggunakan Objek Tambahkan terlebih dahulu component ADODC dengan memilih Project > Component > Pilih Microsoft ADO Data Control 6.0 (OLEDB) > Ok

Lalu tambahkan objek ADODC dalam form

Klik kanan pada ADODC kemudian pilih ADODC Properties

Pilih tab General > Use Connection String > Build

Pilih Microsoft Jet OLE DB 4.0 Provider Pilih Next

Pilih Microsoft Jel OLE DB 4.0 Provider Pilih lokasi database Pilih Test Connection Pilih Ok

Pilih tab RecordSource Pada Command Type pilih tab 2 - adcmdtable Pada Table or Procedure Name pilih tabel yang akan ditampilkan Pilik Ok

2.2 Koneksi Model ADO Tanpa Objek Dim Kon As New ADODB.Connection Dim Rec As New ADODB.Recordset Kon.Open namaprovider Kon.Close

2. Koneksi Model DSN Untuk membuat koneksi model ini terlebih dahulu membuat ODBC pada control panel. Kon.Open DSN=namaDSN