LEMBARAN DAERAH KOTA DENPASAR TAHUN 2006 NOMOR 5 SERI D NOMOR 5 PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 5 TAHUN 2006 TENTANG

dokumen-dokumen yang mirip
LEMBARAN DAERAH KOTA DENPASAR TAHUN 2006 NOMOR 2 SERI D NOMOR 2 PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 2 TAHUN 2006 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KOTA DENPASAR TAHUN 2006 NOMOR 4 SERI D NOMOR 4 PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 4 TAHUN 2006 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KOTA DENPASAR TAHUN 2006 NOMOR 6 SERI D NOMOR 6 PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 6 TAHUN 2005 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KOTA DENPASAR TAHUN 2006 NOMOR 1 SERI D NOMOR 1 PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 1 TAHUN 2006 TENTANG

\t i TAHUN 2006 NOMOR 5 SERI 0 NOMOR 5 PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 5 TAHUN 2006 TENTANG

DAERAH KOlA DENPASAR TAHUN 2006 NOMOR 6 SERI D NOMOR 6

PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA DENPASAR,

WALIKOTA MOJOKERTO PERATURAN DAERAH KOTA MOJOKERTO NOMOR 5 TAHUN 2012 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA DENPASAR,

- 1 - DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA MADIUN,

WALIKOTA DENPASAR PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 6 TAHUN 2007 TENTANG PEMBENTUKAN ORGANISASI DINAS PERIJINAN KOTA DENPASAR

PERATURAN DAERAH KOTA BANJARBARU NOMOR 19 TAHUN 2011 TENTANG

PEMERINTAH KABUPATEN WONOSOBO

WALIKOTA DENPASAR PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 2 TAHUN 2009 TENTANG

PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 8 TAHUN 2004 TENTANG PEMBENTUKAN ORGANISASI BADAN PELAYANAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH WANGAYA KOTA DENPASAR

PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 11 TAHUN 2004 TENTANG PEMBENTUKAN ORGANISASI KECAMATAN DAN KELURAHAN KOTA DENPASAR

Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974 tentang Pokok-pokok Kepegawaian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1974 Nomor 55, Tambahan Lembaran Neg

PEMERINTAH KOTA MADIUN

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN CIAMIS TAHUN : 2004 NOMOR : 11 SERI : E DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI CIAMIS,

LEMBARAN DAERAH KOTA BEKASI

4. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara

BUPATI PENAJAM PASER UTARA PROVINSI KALIMANTAN TIMUR PERATURAN DAERAH KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA NOMOR 7 TAHUN 2014 TENTANG

PEMERINTAH KOTA MADIUN PERATURAN DAERAH KOTA MADIUN NOMOR 07 TAHUN 2008 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA KECAMATAN DAN KELURAHAN

BERITA DAERAH KOTA BEKASI

BUPATI NGAWI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI NGAWI,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA MADIUN,

LEMBARAN DAERAH KOTA BANDUNG TAHUN : 2009 NOMOR : 12 PERATURAN DAERAH KOTA BANDUNG NOMOR : 12 TAHUN 2009

BUPATI JEPARA PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEPARA NOMOR 7 TAHUN 2013 TENTANG

PERATURAN DAERAH KOTA TARAKAN NOMOR 06 TAHUN 2004 T E N T A N G PEMBENTUKAN ORGANISASI KECAMATAN DAN KELURAHAN KOTA TARAKAN

PERATURAN DAERAH KOTA SOLOK NOMOR 4 TAHUN 2011 TENTANG

PERATURAN DAERAH KOTA BANJARBARU NOMOR 7 TAHUN 2013 TENTANG

PERATURAN DAERAH KOTA BANJARBARU NOMOR 21 TAHUN 2011 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR SULAWESI UTARA;

PROVINSI JAMBI PERATURAN DAERAH KOTA JAMBI NOMOR 4 TAHUN 2015 T E N T A N G

LEMBARAN DAERAH KOTA BEKASI

PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 6 TAHUN 2004 TENTANG PEMBENTUKAN ORGANISASI DINAS DAERAH KOTA DENPASAR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BUPATI TANAH BUMBU PERATURAN DAERAH KABUPATEN TANAH BUMBU NOMOR TAHUN 2013 NOMOR 20 TAHUN 2011 TENTANG

BERITA DAERAH KOTA BEKASI

WALIKOTA YOGYAKARTA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

LEMBARAN DAERAH KOTA CIMAHI. NOMOR : 116 TAHUN : 2011 SERI : D aa PERATURAN DAERAH KOTA CIMAHI NOMOR 9 TAHUN 2010 TENTANG

DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KABUPATEN BANYUASIN

PERATURAN DAERAH KOTA PEKALONGAN NOMOR 1 TAHUN 2005

BERITA DAERAH KABUPATEN SERANG NOMOR 1 TAHUN 2014

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA NOMOR 1 TAHUN 2011 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA PASURUAN,

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN CIREBON NOMOR 8 TAHUN 2007 SERI D.7

PEMERINTAH KABUPATEN WONOSOBO

PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 17 TAHUN 2002 TENTANG PEMBENTUKAN ORGANISASI BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KOTA DENPASAR

PERATURAN DAERAH KABUPATEN TIMOR TENGAH UTARA NOMOR 2 TAHUN 2011 TENTANG

PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 10 TAHUN 2004 TENTANG PEMBENTUKAN ORGANISASI UNIT PELAKSANAAN TEKNIS DINAS / LEMBAGA TEKNIS DAERAH KOTA DENPASAR

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BATANG NOMOR 9 TAHUN 2013 TENTANG

PERATURAN DAERAH KOTA BANJAR NOMOR 20 TAHUN 2006 /Kpts.70 Huk /06/ 200 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN CIREBON

PROVINSI BANTEN PERATURAN WALIKOTA TANGERANG SELATAN

2. Undang Undang Nomor 67 Tahun 1958 tentang Perubahan Batas-batas Wilayah Kotapraja Salatiga Dan Daerah Swatantra Tingkat II Semarang (Lembaran Negar

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR JAWA TENGAH,

PERATURAN DAERAH KOTA BANDUNG NOMOR : 03 TAHUN 2002 TENTANG PEMBENTUKAN DAN SUSUNAN ORGANISASI UNIT PENGELOLA PERPARKIRAN KOTA BANDUNG

PEMERINTAH KABUPATEN WONOSOBO

PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 7 TAHUN 2004 TENTANG PEMBENTUKAN ORGANISASI BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KOTA DENPASAR

PERATURAN DAERAH KOTA PEKALONGAN NOMOR 4 TAHUN 2005

LEMBARAN DAERAH KOTA BEKASI

WALIKOTA JAMBI PERATURAN DAERAH KOTA JAMBI NOMOR 2 TAHUN 2013

WALIKOTA PARIAMAN PERATURAN DAERAH KOTA PARIAMAN NOMOR 5 TAHUN 2011

BERITA DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2002 NOMOR 6 SERI D

PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN SERANG

WALIKOTA PARIAMAN PERATURAN DAERAH KOTA PARIAMAN NOMOR 4 TAHUN 2011 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BANGKA SELATAN TAHUN 2005

BUPATI NGAWI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI NGAWI,

WALIKOTA BENGKULU DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA BENGKULU,

WALIKOTA KEDIRI PERATURAN DAERAH KOTA KEDIRI NOMOR 1 TAHUN 2013

BUPATI KARANGANYAR PERATURAN DAERAH KABUPATEN KARANGANYAR NOMOR 9 TAHUN 2011 TENTANG

BUPATI MAJENE PERATURAN DAERAH KABUPATEN MAJENE NOMOR 14 TAHUN 2012 TENTANG

PERATURAN DAERAH KOTA BANJAR NOMOR 9 TAHUN 2007 TENTANG PEMBENTUKAN SUSUNAN ORGANISASI DAN TATA KERJA KELURAHAN DI KOTA BANJAR

PEMERINTAH KOTA DUMAI

PERATURAN DAERAH KOTA SOLOK NOMOR : 19 TAHUN 2008 TENTANG PEMBENTUKAN ORGANISASI DAN TATA KERJA KECAMATAN DAN KELURAHAN KOTA SOLOK

LEMBARAN DAERAH KOTA PALU NOMOR 23 TAHUN 2000 SERI D NOMOR 10 PERATURAN DAERAH KOTA PALU NOMOR 23 TAHUN 2000 TENTANG

BUPATI PURWOREJO PERATURAN BUPATI PURWOREJO NOMOR : 98 TAHUN 2013 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEPARA NOMOR 19 TAHUN 2010 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KABUPATEN JEPARA

PEMERINTAH KOTA DUMAI

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA PASURUAN,

PERATURAN DAERAH KOTA TASIKMALAYA NOMOR : 16 TAHUN 2003 TENTANG PEMBENTUKAN DAN SUSUNAN ORGANISASI LEMBAGA TEKNIS DAERAH KOTA TASIKMALAYA

BUPATI TANAH BUMBU PROVINSI KALIMANTAN SELATAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN TANAH BUMBU NOMOR 2 TAHUN 2015 TENTANG

PERATURAN DAERAH KOTA JAMBI

- 1 - LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BLITAR SERI B

PEMERINTAH KABUPATEN BARITO UTARA

BUPATI BULUKUMBA PROVINSI SULAWESI SELATAN

BUPATI TAPIN PERATURAN DAERAH KABUPATEN TAPIN NOMOR 01 TAHUN 2013 TENTANG

RANCANGAN PERATURAN DAERAH KOTA BENGKULU NOMOR 11 TAHUN 2008 TENTANG SUSUNAN ORGANISASI PEMERINTAH KECAMATAN DAN KELURAHAN DALAM KOTA BENGKULU

PERATURAN DAERAH KOTA PEKALONGAN NOMOR 3 TAHUN 2004

WALIKOTA KENDARI, PROVINSI SULAWESI TENGGARA

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BREBES NOMOR 8 TAHUN 2008 TENTANG ORAGANISASI DAN TATA KERJA KECAMATAN DAN KELURAHAN KABUPATEN BREBES

BUPATI KABUPATEN OGAN ILIR PROVINSI SUMATERA SELATAN

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN GARUT

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI PASURUAN,

BUPATI KUNINGAN PROVINSI JAWA BARAT PERATURAN DAERAH KABUPATEN KUNINGAN NOMOR 4TAHUN 2015 TENTANG

PEMERINTAH KABUPATEN PURBALINGGA

PEMERINTAH KABUPATEN LAMONGAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN LAMONGAN NOMOR 3 TAHUN 2013 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KOTA SOLOK NOMOR 9 TAHUN 2012 PERATURAN DAERAH KOTA SOLOK NOMOR 9 TAHUN 2012 TENTANG

Transkripsi:

LEMBARAN DAERAH KOTA DENPASAR TAHUN 2006 NOMOR 5 SERI D NOMOR 5 PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 5 TAHUN 2006 TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 15 TAHUN 2001 TENTANG PEMBENTUKAN ORGANISASI LEMBAGA TEKNIS DAERAH KOTA DENPASAR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA DENPASAR, Menimbang : a. bahwa dalam rangka pelaksanaan Ketentuan Pasal 14 ayat (1) dan (2) Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah dimana kewenangan daerah tersebut perlu diimplementasikan sesuai dengan kondisi, kekhasan dan potensi maupun dinamika masyarakat; b. bahwa sehubungan dengan adanya Surat Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara tanggal 28 januari 2005 Nomor B/ 1

207/M.PAN/1/2005 prihal Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2003 tentang Pedoman Organisasi Perangkat Daerah, dimana pada intinya dinyatakan bahwa daerah dapat menunda pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2003 tentang Pedoman Organisasi Perangkat Daerah : c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf a, dan huruf b perlu membentuk Peraturan Daerah tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Kota Denpasar Nomor 15 Tahun 2001 tentang Pembentukan Organisasi Lembaga Teknis Daerah Kota Denpasar. Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1992 tentang Pembentukan Kotamadya Daerah Tingkat II Denpasar (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1992 Nomor 9, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3465 ) ; 2. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 53, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4389); 2

3. Undang-Undang Nomor 32 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2005 tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah menjadi Undang-Undang (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 108, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4548); 4. Peraturan Pemerintah Nomor 25 Tahun 2000 tentang Kewenangan Pemerintah dan Kewenangan Propinsi sebagai Daerah Otonom (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 54, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3952); 5. Peraturan Pemerintah Nomor 84 Tahun 2000 tentang Pedoman Organisasi Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 165); 3

6. Peraturan Daerah Kota Denpasar Nomor 4 Tahun 2000 tentang Perubahan Nomenklatur Kelembagaan dan Tata Naskah Dinas di lingkungan Pemerintah Kota Denpasar (Lembaran Daerah Kota Denpasar Tahun 2000 Nomor 5) ; 7. Peraturan Daerah Kota Denpasar Nomor 15 Tahun 2001 tentang Pembentukan Organisasi Lembaga Teknis Daerah Kota Denpasar (Lembaran Daerah Kota Denpasar Tahun 2001 Nomor 15). Dengan Persetujuan Bersama DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KOTA DENPASAR dan WALIKOTA DENPASAR MEMUTUSKAN : Menetapkan : PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 15 TAHUN 2001 TENTANG PEMBENTUKAN ORGANISASI LEMBAGA TEKNIS DAERAH KOTA DENPASAR 4

Pasal I Beberapa ketentuan dalam Peraturan Daerah Kota Denpasar Nomor 15 Tahun 2001 tentang Pembentukan Organisasi Lembaga Teknis Daerah Kota Denpasar (Lembaran Daerah Kota Denpasar Tahun 2001 Nomor 15) diubah sebagai berikut : 1. Ketentuan Pasal 2 diubah sehingga berbunyi sebagai berikut : Pasal 2 Dengan Peraturan Daerah ini dibentuk Organisasi Lembaga Teknis Daerah Kota Denpasar sebagai berikut: a. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah; b. Badan Pengawasan; c. Badan Pemberdayaan Masyarakat; d. Badan Kesatuan Bangsa dan Politik; e. Kantor Arsip Daerah dan Perpustakaan Umum; f. Kantor Pengolahan Data Elektronik dan Komunikasi; g. Kantor Peternakan; h. Kantor Tenaga Kerja; i. Kantor Keluarga Berencana. 2. Ketentuan Pasal 6 huruf d diubah sehingga berbunyi sebagai berikut: d. Susunan Organisasi Badan Kesatuan Bangsa dan Politik terdiri dari : 1) Kepala Badan 5

2) Sekretariat a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian b. Sub Bagian Keuangan 3) Bidang Pengembangan Nilai-nilai Kebangsaan a. Sub Bidang Wawasan Kebangsaan b. Sub Bidang Bela Negara/ Perlindungan Masyarakat 4) Bidang Penanganan Konflik a. Sub Bidang Konflik Pemerintahan dan Keamanan b. Sub Bidang Rehabilitasi dan Rekonstruksi 5) Bidang Fasilitasi Organisasi Politik dan Kemasyarakatan a. Sub Bidang Pengembangan Budaya Politik b. Sub Bidang Organisasi Kemasyarakatan 6) Kelompok Jabatan Fungsional 3. Ketentuan Pasal 6 setelah huruf h, ditambah huruf i baru dan berbunyi sebagai berikut : i. Susunan Organisasi Kantor Keluarga Berencana terdiri dari: 1) Kepala Kantor 2) Sub Bagian Tata Usaha 3) Seksi Pengendalian Keluarga Berencana dan Kesehatan Reproduksi 4) Seksi Pengendalian Keluarga Sejahtera dan Pemberdayaan Keluarga 5) Seksi Data dan Informasi 6) Kelompok Jabatan Fungsional 6

4. Ketentuan Pasal 12 diubah sehingga berbunyi sebagai berikut: Pasal 12 Bagan Struktur Organisasi adalah sebagaimana tercantum dalam Lampiran I sampai dengan IX Peraturan Daerah ini dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan Daerah ini. 5. Ketentuan Lampiran IV Peraturan Daerah Kota Denpasar Nomor 15 Tahun 2001 tentang Pembentukan Organisasi Lembaga Teknis Daerah Kota Denpasar diubah sehingga berbunyi sebagaimana tercantum dalam Lampiran I Peraturan Daerah ini. 6. Setelah ketentuan Lampiran VIII ditambahkan Lampiran IX baru dan berbunyi sebagaimana tercantum dalam Lampiran II Peraturan daerah ini. 7

Pasal II Peraturan Daerah ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan. Agar setiap orang dapat mengetahuinya memerintahkan pengundangan Peraturan Daerah ini dengan penempatannya dalam Lembaran Daerah Kota Denpasar Ditetapkan di Denpasar pada tanggal 13 Januari 2006 WALIKOTA DENPASAR, PUSPAYOGA Diundangkan di Denpasar pada tanggal 13 Januari 2006 SEKRETARIS DAERAH KOTA DENPASAR, MADE WESTRA LEMBARAN DAERAH KOTA DENPASAR TAHUN 2006 NOMOR 5 SERI D NOMOR 5 8

I. UMUM P E N J E L A S A N A T A S PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 5 TAHUN 2006 TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 15 TAHUN 2001 TENTANG PEMBENTUKAN ORGANISASI LEMBAGA TEKNIS DAERAH KOTA DENPASAR Bahwa dalam rangka pelaksanaan Ketentuan Pasal 14 ayat (1) dan (2) Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah dimana kewenangan daerah tersebut perlu diimplementasikan sesuai dengan kondisi, kekhasan dan potensi maupun dinamika masyarakat. Bahwa sehubungan dengan adanya Surat Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara tanggal 28 januari 2005 Nomor B/207/M.PAN/1/2005 prihal Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2003 tentang Pedoman Organisasi Perangkat Daerah, dimana pada intinya dinyatakan bahwa daerah dapat menunda pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2003 tentang Pedoman Organisasi Perangkat Daerah. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana tersebut diatas, perlu membentuk Peraturan Daerah tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Kota Denpasar Nomor 15 Tahun 2001 tentang Pembentukan Organisasi Lembaga Teknis Daerah Kota Denpasar. 9

II PASAL DEMI PASAL Pasal I Angka 1 huruf d : bahwa perubahan organisasi Kantor Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat menjadi Badan Kesatuan Bangsa dan Politik didasarkan kepada Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 4 Tahun 2005 tentang Kelembagaan Kesatuan Bangsa dan Politik Propinsi dan Kabupaten/ Kota Angka 1 huruf i : bahwa Pembentukan Organisasi Kantor Keluarga Berencana adalah merupakan tindaklanjut dari Surat Menteri Dalam Negeri Tanggal 1 Agustus 2005 Nomor 411. 4 / 1990/SJ prihal Intensifikasi Pengelolaan Program Keluarga Berencana dengan Membentuk Satuan Perangkat Daerah Pengelola Program Keluarga Berencana Pasal II : Cukup Jelas TAMBAHAN LEMBARAN DAERAH KOTA DENPASAR NOMOR 5 10