Memori pada Sistem Linux. Heri Kurniawan OS-Gasal 2009/2010

dokumen-dokumen yang mirip
Memori Linux. Anggota Kelompok : Jani RR Siregar Martin Leonard T Y Muhamad Mulki A

Memori Virtual (Virtual Memory) Heri Kurniawan OS-Genap 2007/2008

Studi Kasus Kernel Linux

Memori Virtual. Program membutuhkan kapasitas yang lebih besar dari kapasitas memori fisik gunakan Virtual Memory! Virtual memory

MANAJEMEN MEMORI SISTEM OPERASI

DASKOM & PEMROGRAMAN. Dani Usman

PERMINTAAN HALAMAN PEMBUATAN PROSES

MANAJEMEN MEMORI. Manajemen Memori 1

Understanding Operating Systems Fifth Edition

Sistem Operasi Komputer. Pertemuan VIII Manajemen Memori

Tujuan Pembelajaran. Memahami proses swapping Memahami proses alokasi memori berurutan (Contiguous Memori Allocation)

Alokasi Memori Kernel. Heri Kurniawan OS-Gasal 2009/2010

Hubungan CPU dengan Memory

Bab 8: Manajemen Memori. Latar Belakang

Pertemuan #5: Memori dan Memori Virtual

Sistem Operasi 9. Virtual Memory. Antonius Rachmat C, S.Kom, M.Cs

Keuntungan Virtual Memory

memuat banyak proses dalam suatu waktu Sebelum masuk ke memori, suatu proses harus menunggu dalam antrian

I. Struktur Sistem Operasi

Segmentasi dan Paging Pada Intel Pentium. Heri Kurniawan OS-Genap 2007/2008

Bab 9: Virtual Memory. Latar Belakang

Operating System. Manajemen Memori. Fak. Teknik Jurusan Teknik Informatika Universitas Pasundan. Dosen : Caca E. Supriana, S.Si

1. Address Binding. Sebuah program ditempatkan dalam disk dalam bentuk berkas biner Sebelum dieksekusi, sebuah program harus ditempatkan di memori.

Sistem Operasi. Memory Management. Part 1 of 2

Managemen Memori 2016

Operating System. File System. Fak. Teknik Jurusan Teknik Informatika Universitas Pasundan. Dosen : Caca E. Supriana, S.Si

Studi Kasus: GNU/Linux

MANAJEMEN MEMORI. Kelompok : Agung Widiyarto( ) Fahrurrozi( ) Reynaldo( Y)

Memory Management. Memory Ch. 8. Latar Belakang. Main-Memory Management

Virtual Memory. Sistem Operasi

MANAJEMEN MEMORI MAKALAH SISTEM OPERASI

1. Helga Hiwy 2. Erni Gombo 3. Imelda Florensia 4. Claudio Wayong 5. Vedra Simbala. Published By Stefanikha69

RESUME SISTEM OPERASI MAIN MEMORI

Struktur Sistem Komputer

Mahasiswa dapat memahami konsep dasar deskripsi dan kontrol pada proses

Sistem Operasi Komputer MANAJEMEN MEMORI

17/04/2015 SISTEM OPERASI

Kelompok 55.1: Nilam Fitriah ( ) Nova Eka Diana ( ) Kritik :

Sistem Operasi Komputer

Sus Pokok Bahasan dan Sasaran Belajar

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH SISTEM OPERASI (TK) KODE / SKS KK /4

BAB V VIRTUAL MEMORY. Tujuan: 1. Menggetahui penggunaan virtual memori dalam komputer 2. Mengetahui peran virtual memori dalam sistem operasi

PENGELOLAAN MEMORY AGUS PAMUJI. SISTEM OPERASI - Pengelolaan Memory

Manajemen Memori (P ( ertemuan ke ert -12) Oktober 2014

MANAJEMEN MEMORI. Memory manager : Salah satu bagian sistem operasi yang mempengaruhi dalam menentukan proses mana yang diletakkan pada antrian.

Struktur Sistem Komputer

Tidak bisa dynamic loading Memori virtual perl r u lebih besar disharing

Struktur Sistem Komputer. Abdullah Sistem Informasi Universitas Binadarma

Implementasi Sistem Berkas Kelompok Gita Lystia Rahmawati

3/30/2016. Manajemen Memori. Manajemen Memori. Manajemen memori pada sistem Monoprogramming Manajemen memori pada sistem Multiprogramming

Sistem Operasi 8. Memory Management. Antonius Rachmat C, S.Kom, M.Cs

Virtual Memory. Latar Belakang Demand Paging Pembuatan Proses Page Replacement Alokasi Frame Thrashing Contoh Sistem Operasi

SISTEM OPERASI Makalah Tentang Virtual Memory

Manajemen Disk II. Kelompok : Aditya Nugraha Dani Supriyadi Wahyu Sulistio

3. Apa kekurangan paging sederhana dibandingkan dengan paging pada virtual memory?

SATUAN ACARA PERKULIAHAN UNIVERSITAS GUNADARMA

Tujuan Pembelajaran. Memahami pengalamatan dengan menggunakan paging

DEFINISI SISTEM OPERASI

Bab 8. Memori Virtual POKOK BAHASAN: TUJUAN BELAJAR: 8.1 LATAR BELAKANG

Sistem Operasi. Struktur Sistem Komputer. Adhitya Nugraha. Fasilkom 10/6/2014

Organisasi Sistem Komputer. Virtual Memory. Sekolah Teknik Elektro dan Informatika ITB

12 Input / Output. Sistem I/O. Hardware I/O. Struktur PC Bus

Struktur Sistem Komputer

Manajemen Memori. Latar Belakang Ruang Alamat Logika dan Ruang Alamat Fisik Swapping Alokasi berurutan Paging Segmentasi Segmentasi dengan Paging

Arsitektur Sistem Komputer. Operasi Sistem Komputer. Struktur Sistem Komputer. Review:

Operating System. I/O System. Fak. Teknik Jurusan Teknik Informatika Universitas Pasundan. Dosen : Caca E. Supriana, S.Si

Struktur Sistem Operasi

Bab 10. Implementasi Sistem File POKOK BAHASAN: TUJUAN BELAJAR: 10.1 STRUKTUR SISTEM FILE

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

slide - Manajemen Proses, meliputi : konsep proses, metode penjadualan proses, komunikasi antar proses, sinkronisasi proses dan deadlock.

Ch t ap 7 er Operating System (OS)

Tipe Sistem Operasi. Stand alone Network Embedded

Sistem Operasi TIKB1023 Munengsih Sari Bunga Politeknik Indramayu. TIKB1023/Minggu 2/SO/MSB

MODUL 7 MANAJEMEN DISK

Direktori yang diperlihatkan pada gambar 1. tersebut adalah untuk satu unit (mis. disk pack atau tape reel) dari penyimpanan sekunder. Labelnya berisi

SMK MUHAMMADIYAH 4 JAKARTA TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN SISTEM OPERASI MENEJEMEN MEMORI

Latar Belakang Ruang Alamat Logika dan Ruang Alamat Fisik Swapping Alokasi berurutan Paging Segmentasi Segmentasi dengan Paging

Sistem I/O. Hardware I/O Interface Aplikasi I/O Subsystem Kernel I/O Transformasi Permintaan (Request) I/O ke Operasi Hardware Stream Unjuk Kerja

Rahmady Liyantanto liyantanto.wordpress.com

STRUKTUR SISTEM OPERASI

ARSITEKTUR DAN ORGANISASI KOMPUTER

1 Tinjau Ulang Sistem Komputer

MEMORI. Gambar 1. Hirarki Memori

Fungsi Manajemen Memori

Pengalamatan Disk. Urutan penomoran alamat logika disk mengikuti aturan :

STRUKTUR SISTEM OPERASI

Virtual Memory. Latar Belakang. Latar Belakang (cont.) Virtual Memori

MEMORI VIRTUAL. Kelompok Franky Sadar Baskoro S. Yemima Aprilia

1. Disk Schedulling 2. Buffering

KONSEP MULTIPROGRAMMING

Mata Kuliah : Sistem Operasi Kelas : Teknik Informatika 4

Bab 2: Struktur Sistem Operasi. Komponen Sistem Secara Umum

Dukungan Sistem Operasi :

Sistem Terdistribusi. Sistem Operasi Terdistribusi oleh : Musayyanah, S.ST, MT

Arsitektur Sistem Operasi WINDOWS

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA & KOMPUTER JAKARTA STI&K SATUAN ACARA PERKULIAHAN

VIRTUAL MEMORY. Gambar 1. Struktur Umum Overlay

VIRTUAL MEMORI. Gambar 1 Memori virtual lebih besar ukurannya dari memori fisik

membagi-bagi memori untuk mengakomodasi banyak proses menjamin agar setiap proses yang ready dapat segera memanfaatkan processor

PENGANTAR ORGANISASI DAN ARSITEKTUR KOMPUTER SISTEM INPUT OUTPUT

Transkripsi:

Memori pada Sistem Linux Heri Kurniawan OS-Gasal 2009/2010

Tujuan Pembelajaran Memahami manajemen memori sistem linux Memahami memori virtual linux

Manajemen memori Manajemen memori dilinux, dibagi dua komponen: - Alokasi page dan pengosongan memori fisik - Memori Virtual ->pemetaan virtual address Memori fisik dibagi dalam tiga wilayah - ZONE_DMA : digunakan legacy device (e.g ISA) untuk mengakses memori secara langsung (e.g: transfer data (DMA)) - ZONE_NORMAL : digunakan DMA bila ZONE_DMA tidak ada - ZONE_HIGHMEM : alokasi sistem (page cache, buffer filesystem, dan lain-lain), jarang digunakan

Manajemen memori Kernel memiliki daftar page kosong untuk setiap zone

Manajemen Memori Page allocator memory manager dilinux. Setiap zone mempunyai allocator Page allocator bertugas mengalokasi dan membebaskan page pada setiap zone. Mampu mengalokasi permintaan contiguous page. Page allocator menggunakan buddy system untuk menjaga (keep track) ketersediaan page Alokasi memori kernel linux dapat terjadi secara statis maupun dinamis. - Statis oleh driver yang mereserve page berurutan saat boot - Dinamis : oleh page allocator

Buddy Heap

Memori Virtual Beberapa Page allocator pada Memori Virtual - kmalloc(), melakukan alokasi permintaan page proses. Tidak semua page dialokasikan ke memori. - slab allocator, alokasi memori untuk struktur data kernel. Terdiri dari satu atau lebih page berurutan (contiguous). - page cache, cache untuk block oriented device dan memory mapped files. Cache untuk blok device, content file (linux disk), network data (NFS)

Slab Allocator di Linux

Memori Virtual Memori Virtual - Maintain ruang alamat bagi setiap proses. - Mengatur proses loading page ke memori dan swap out page ke disk Dua sisi pandang - logical view Terdiri dari kumpulan wilayah alamat logika yang tidak saling berhimpit (nonoverlapping region) Setiap wilayah mempunyai alamat yang berurutan

Memori Virtual Alamat awal wilayah dimulai dari awal page memori virtual (page-aligned) Deskripsi properti untuk setiap wilayah ->vm_area_struct - berisikan : status read/write/execute /permission suatu proses, associated file - Physical view - Menggunakan hardware page table per proses - Diatur oleh sejumlah routine dari software interrupt handler milik kernel

Memori Virtual Page dari setiap wilayah memory dapat disimpan dalam bentuk, File Nothing -> kosong (demand zero memory) - Page dengan isi nol Private atau Shared - private Jika proses menulis pada wilayah private, perubahan berlaku hanya pada proses tersebut - shared Jika proses menulis pada wilayah shared, perubahan berlaku pada proses lain

Memori Virtual Kernel membuat virtual address yang baru saat: 1. Sebuah proses menjalankan program baru dengan menggunakan system call exec() Saat program baru dieksekusi, proses mendapatkan alamat virtual address yang baru. Selanjutnya routine menempatkan alamat tersebut pada wilayah virtual memori

Memori Virtual 2. Saat membuat proses dengan system call fork() Membuat duplikasi baru dari ruang virtual address yang sudah ada Kernel menduplikasi vm_area_struct descriptor parent, kemudian membuat page table baru untuk child Isi page table parent diduplikasi langsung ke page table milik child Parent dan child share page yang sama pada memori fisik

Memori Virtual Paging melakukan relokasi dari memori fisik ke disk saat slot memori dibutuhkan oleh page lain Linux menggunakan mekanisme paging, tidak melakukan swapping seluruh proses Sistem Paging di linux dibagi menjadi dua seksi: - Pageout-policy algorithm, menentukan page mana yang akan ditulis ke disk dan kapan penulisan dilakukan menggunakan ubahan algoritma clock (multiple-pass clock) & LFU

Memori Virtual - Mekanisme paging yang menangani aktifitas transfer dan pengembalian page dari disk ke memori support page out ke swap device (partisi swap) atau file

Memori Virtual Page table untuk kernel linux mempunyai label proteksi Tujuan : agar page tidak dapat dirubah atau dilihat saat prosesor berjalan dalam mode user. Memori virtual kernel terdiri dari dua wilayah: - statis, berisikan page table yang merujuk ke page pada memori fisik, penerjemahan dari fisik ke virtual terjadi ketika kode kernel dijalankan isi : kernel utama, kumpulan page yang dialokasi oleh page allocator - umum (general purpose), wilayah ini dapat digunakan secara umum. entri page table dapat dimodifikasi untuk menunjuk lokasi yang berbeda dalam memori.

Eksekusi dan Loading program user Eksekusi program user dipicu oleh system call exec() Overwrite konteks eksekusi aktual dengan konteks prgram yang baru Cek permission proses terhadap file Kernel memanggil loader routine untuk menjalankan program Loader melakukan pemetaan program ke memori virtual Linux menggunakan tabel yang berisikan fungsi loader - alasan : perbedaan format binary pada kernel 1.0 dan 1.2

Pemetaan program ke Memori Linux memasukkan file binary per page ke memori - menggunakan demand paging - tugas binary loader milik kernel - ELF binary file header dan beberapa seksi page - ELF loader membaca header dan memetakan seksi page kewilayah memori virtual yang berbeda Tugas loader : inisialisasi pemetaan memori untuk eksekusi awal program

Pemetaan program ke Memori

Static dan Dynamic linking Static Linking - library terintegrasi dalam program binary - Tidak efisien Dynamic Linking - library diluar program binary - menggunakan bantuan linker - berjalan pada mode user - link function terintegrasi dalam program - link function merujuk ke library yang berada di virtual memori