BAB IV SIMULASI DAN ANALISA DATA

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRACT. Nowadays, speech coding technology that encode speech with a minimum

KOMPRESI SINYAL SUARA DENGAN MENGGUNAKAN STANDAR MPEG-4

Jony Sitepu/ ABSTRAK

ABSTRAK. Teknologi pengkode sinyal suara mengalami kemajuan yang cukup. pesat. Berbagai metode telah dikembangkan untuk mendapatkan tujuan dari

DAFTAR ISI. ABSTRACT ii KATA PENGANTAR iii DAFTAR ISI...iv DAFTAR GAMBAR.vii DAFTAR TABEL...ix DAFTAR SINGKATAN...x

PENGENALAN SUARA MANUSIA DENGAN MENGGUNAKAN JARINGAN SARAF TIRUAN MODEL PROPAGASI BALIK

KOMPRESI SINYAL SUARA MENGGUNAKAN TRANSFORMASI WAVELET

PENINGKATAN KUALITAS SINYAL SUARA DENGAN METODE PENDEKATAN SUBRUANG ABSTRAK

Perbandingan Estimasi Selubung Spektral dari Bunyi Voiced Menggunakan Metoda Auto-Regressive (AR) dengan Weighted-Least-Square (WLS) ABSTRAK

LAPORAN PRAKTIKUM DSP

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

Aplikasi Teknik Speech Recognition pada Voice Dial Telephone

PENGENALAN SUARA MENGGUNAKAN POHON KEPUTUSAN RELASI ACAK. Disusun Oleh:

udara maupun benda padat. Manusia dapat berkomunikasi dengan manusia dari gagasan yang ingin disampaikan pada pendengar.

MODUL 2 PENGHITUNGAN ENERGI PADA SINYAL WICARA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

ISSN : e-proceeding of Engineering : Vol.4, No.2 Agustus 2017 Page 1863

MODUL 2 PENGHITUNGAN ENERGI PADA SINYAL WICARA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

IDENTIFIKASI KANAL FIR SECARA BUTA UNTUK SISTEM DUA-MASUKAN-DUA-KELUARAN PADA DOMAIN FREKUENSI MENGGUNAKAN STATISTIK ORDE DUA ABSTRAK

PENDAHULUAN. Latar Belakang

Simulasi MIMO-OFDM Pada Sistem Wireless LAN. Warta Qudri /

Sistem Multimedia. Materi : Audio/Suara

MODUL II : SPEECH AND AUDIO PROCESSING

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Jaringan Syaraf Tiruan pada Robot

PENINGKATAN KUALITAS SINYAL SUARA DENGAN MENGGUNAKAN METODE INDEPENDENT COMPONENT ANALYSIS ABSTRAK

Deteksi Titik Awal dan Titik Akhir Sinyal Untuk Pemisahan Sinyal Voice dan Unvoice

CEG4B3. Randy E. Saputra, ST. MT.

APLIKASI PENGENALAN SUARA UNTUK SIMULASI PENGUNCI PINTU ABSTRAK

PERANCANGAN MODULATOR QPSK DENGAN METODA DDS (DIRECT DIGITAL SYNTHESIS) BERBASIS MIKROKONTROLLER ATMEGA8535 ABSTRAK

Proteksi Kesalahan Berbeda Menggunakan Metode Rate Compatible Punctured Convolutional (RCPC) Codes Untuk Aplikasi Pengiriman Citra ABSTRAK

PENERJEMAH FILE MUSIK BEREKSTENSI WAV KE NOT ANGKA. Albertus D Yonathan A / ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. Proses pengenalan kata merupakan salah satu fungsi dari

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. pernah tepat, dan sedikitnya semacam noise terdapat pada data pengukuran.

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang

BAB 2 LANDASAN TEORI

Pengenalan Fonem Vokal Bahasa Jawa Mataraman Menggunakan Metode Liner Predictive Model Dan Hidden Markov Model

BAB III METODE PENELITIAN. Pemotong an Suara. Convert. .mp3 to.wav Audacity. Audacity. Gambar 3.1 Blok Diagram Penelitian

TRANSKODING PULSE CODE MODULATION 64 KB/S DAN LOW DELAY CODE EXCITED LINEAR PREDICTION 16 KB/S

Studi dan Analisis Teknik-Teknik Steganografi Dalam Media Audio

Sinyal dan Sistem Digital. Tutun Juhana KK Teknik Telekomunikasi Sekolah Teknik Elektro dan Informatika Institut Teknologi Bandung

BAB III PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK MENENTUKAN JENIS KAWANAN IKAN, JARAK KAWANAN IKAN, DAN POSISI KAPAL

BAB III METODE PENELITIAN

PENGENALAN AHKAMUL HURUF MENGGUNAKAN METODE LPC DAN TRANSFORMASI SLANT. Abstract

SIMULASI GLOBAL SYSTEM FOR MOBILE COMMUNICATION ADAPTIVE MULTI RATE SPEECH CODEC

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

ANALISIS MULTI WAVELET PADA KOMPRESI SUARA. Disusun Oleh: Immanuel Silalahi. Nrp :

BAB I PENDAHULUAN. manusia satu dengan manusia lainnya berbeda-beda intonasi dan nadanya, maka

REALISASI ERROR-CORRECTING BCH CODE MENGGUNAKAN PERANGKAT ENKODER BERBASIS ATMEGA8535 DAN DEKODER MENGGUNAKAN PROGRAM DELPHI

BAB IV. ANALISIS DAN PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK

PENGENALAN UCAPAN DENGAN METODE FFT PADA MIKROKONTROLER ATMEGA32. Disusun Oleh : Nama : Rizki Septamara Nrp :

PENGENALAN NADA SULING REKORDER MENGGUNAKAN FUNGSI JARAK CHEBYSHEV

Jurnal Komputer Terapan Vol. 1, No. 2, November 2015, Jurnal Politeknik Caltex Riau

RANCANG BANGUN DETEKSI SUARA PARU-PARU DENGAN METODE JARINGAN SYARAF TIRUAN BACKPROPAGASI UNTUK MENDETEKSI PENYAKIT ASMA

APLIKASI PENGENALAN UCAPAN SEBAGAI PENGATUR MOBIL DENGAN PENGENDALI JARAK JAUH

REPRESENTASI DATA AUDIO dan VIDEO

PENINGKATAN KUALITAS SINYAL SUARA MENGGUNAKAN FILTER DIGITAL ADAPTIF DENGAN ALGORITMA LEAST MEAN SQUARE (LMS) Ferdian Andrie/

BAB IV ANALISA HASIL SIMULASI

MODUL 4 PEMFILTERAN PADA SINYAL WICARA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. database dan database query, secara keseluruhan menggunakan cara yang sama.

PENDAHULUAN. Latar Belakang

MODUL 1 PROSES PEREKAMAN DAN PENGEDITAN SINYAL WICARA

BAB III PERENCANAAN SISTEM. Pada bab ini akan dijelaskan alur sistem serta desain interface dari Aplikasi Sistem Input

PEMODELAN FREKUENSI NON SELECTIVE CHANNEL DENGAN EXTENDED SUZUKI PROSES TIPE II

LOGO IMPLEMENTASI MODULASI DAN DEMODULASI M-ARY QAM PADA DSK TMS320C6416T

Identifikasi Gender Melalui Suara Dengan Metode Statistik Ciri Orde Pertama

KOMPRESI CITRA MENGGUNAKAN COMPRESSED SENSING BERBASIS BLOK

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

IDENTIFIKASI GENDER MELALUI SUARA DENGAN METODE STATISTIK CIRI ORDE PERTAMA

BAB I PENDAHULUAN I-1

ANALISIS DAN SIMULASI IDENTIFIKASI JUDUL LAGU MELALUI SENANDUNG MANUSIA MENGGUNAKAN EKSTRAKSI CIRI LPC (LINEAR PREDICTIVE CODING)

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. dicolokan ke komputer, hal ini untuk menghindari noise yang biasanya muncul

Frekuensi Dominan Dalam Vokal Bahasa Indonesia

REALISASI ACTIVE NOISE REDUCTION MENGGUNAKAN ADAPTIVE FILTER DENGAN ALGORITMA LEAST MEAN SQUARE (LMS) BERBASIS MIKROKONTROLER LM3S6965 ABSTRAK

SINYAL DISKRIT. DUM 1 September 2014

Teknologi Multimedia. Suara dan Audio

SIMULASI ARQ DALAM TRANSMISI PAKET PADA KOMUNIKASI WIRELESS ABSTRAK

KOMUNIKASI DATA SUSMINI INDRIANI LESTARININGATI, M.T

III. METODE PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan dari bulan Agustus 2012 sampai dengan November 2012

PERHITUNGAN BIT ERROR RATE PADA SISTEM MC-CDMA MENGGUNAKAN GABUNGAN METODE MONTE CARLO DAN MOMENT GENERATING FUNCTION.

Bab I Pendahuluan 1 BAB I PENDAHULUAN

Digital to Analog Conversion dan Rekonstruksi Sinyal Tujuan Belajar 1

PENERAPAN KLASIFIKASI VOICED DAN UNVOICED PADA PENGENALAN TUTUR BEBERAPA KATA BAHASA INDONESIA

Penekanan Derau secara Adaptif pada Pengenalan Ucapan Kata

yaitu dalam ketepatan pengenalan pola berdasarkan kelas untuk menampilkan genre.

TUGAS AKHIR. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Menyelesaikan Program Strata I Pada Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Andalas

Suara bisa dibuat database engine untuk pengenalan kata. Dengan aplikasi ini, dapat secara otomatis melakukan transkripsi suara, sehingga dapat mengur

MENGIDENTIFIKASI PERALATAN Teknologi Informasi dan Komunikasi. tik.com

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini telah dilaksanakan di Laboratorium Elektronika Dasar Jurusan

BAB I PENDAHULUAN SIMULASI DAN ANALISIS PEMANTAUAN KAMAR PASIEN RAWAT INAP DENGAN DETEKSI DAN KLASIFIKASI SINYAL AUDIO 1

Sistem Transmisi Modulasi & Multiplexing

MODUL 4 SAMPLING SINYAL

Atandho Gama M. ( )

MULTIPLEX PDH ( PLESIOCHRONOUS DIGITAL HIERARCHY) ISSUED

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS

SOFTWARE PENINGKATAN KUALITAS SUARA COCHLEAR IMPLANT DENGAN MENGGUNAKAN TIME FREQUENCY BLOCK THRESHOLDING ABSTRAK

BAB III METODE PENELITIAN

Transkripsi:

BAB IV SIMULASI DAN ANALISA DATA IV.1 Karakteristik Sinyal Input Sinyal suara yang akan disimulasikan dengan menggunakan 3 buah sampel suara yang diucapkan oleh satu orang wanita dan 2 orang laki-laki yang direkam secara terpisah dan ditampilkan dalam tabel IV.1. Input sinyal suara yang digunakan pada simulasi adalah sinyal suara manusia yang direkam dalam file dengan format *.wav dan menggunakan Personal Computer (PC). Sinyal suara yang direkam menggunakan soundcard soundblaster live dengan frekuensi sampling 16.000 Hz dan 8 bit mono. Tabel IV.1 Sampel suara yang digunakan untuk simulasi No. Nama file Bunyi suara 1. coba1.wav Pengkodean Sumber dan Kanal 2. coba2.wav Teknik Elektro 3. coba3.wav Universitas Kristen Maranatha IV.2 Simulasi LPC Sinyal input coba1.wav, coba2.wav dan coba3.wav disimulasikan melalui program dengan mengubah beberapa parameter seperti jumlah orde, panjang frame (fs) dan ukuran windowing (fr). Kemudian sinyal hasil keluarannya diperdengarkan. Dari hasil output tersebut dapat diperoleh suatu koefisien dengan panjang frame dan ukuran window tertentu yang menghasilkan sinyal suara yang sudah cukup jelas terdengar.

fr = 5 ; fs =20 ; elapsed_time = 3.1640 Gambar IV.1 Sinyal asli coba1.wav, hasil LPC-5 konvensional, hasil Voice- Excite LPC-5 fr = 5 ; fs =20 ; elapsed_time = 3.0740 Gambar IV.2 Sinyal asli coba2.wav, hasil LPC-5 konvensional, hasil Voice- Excite LPC-5

fr = 5 ; fs = 20 ; 5.2480 Gambar IV.3 Sinyal asli coba3.wav, hasil LPC-5 konvensional, hasil Voice- Excite LPC-5 fr = 10 ; fs = 20 ; elapsed_time = 3.6350 Gambar IV.4 Sinyal asli coba1.wav, hasil LPC-10 konvensional, hasil Voice-

fr = 10 ; fs = 20 ; elapsed_time = 3.4550 Gambar IV.5 Sinyal asli coba1.wav, hasil LPC-10 konvensional, hasil Voice- fr = 10 ; fs = 20 ; elapsed_time = 5.6380 Gambar IV.6 Sinyal asli coba3.wav, hasil LPC-10 konvensional, hasil Voice-

fr = 20 ; fs =20 ; elapsed_time = 3.8760 Gambar IV.7 Sinyal asli coba1.wav, hasil LPC-10 konvensional, hasil Voice- fr = 20 ; fs = 20 ; elapsed_time = 3.5150 Gambar IV.8 Sinyal asli coba2.wav, hasil LPC-10 konvensional, hasil Voice-

fr = 20 ; fs =20 ; elapsed_time = 5.7280 Gambar IV.9 Sinyal asli coba3.wav, hasil LPC-10 konvensional, hasil Voice- fr = 20 ; fs = 30 ; elapsed_time = 4.0360 Gambar IV.10 Sinyal asli coba1.wav, hasil LPC-10 konvensional, hasil Voice-

fr = 20 ; fs =30 ; elapsed_time =3.8460 Gambar IV.11 Sinyal asli coba2.wav, hasil LPC-10 konvensional, hasil Voice- fr = 20 ; fs = 30 ; elapsed_time = 6.2390 Gambar IV.12 Sinyal asli coba3.wav, hasil LPC-10 konvensional, hasil Voice-

fr = 20 ; fs = 30 ; elapsed_time = 4.6970 Gambar IV.13 Sinyal asli coba3.wav, hasil LPC-15 konvensional, hasil Voice- Excite LPC-15 fr = 20 ; fs = 30 ; elapsed_time = 4.7270 Gambar IV.14 Sinyal asli coba2.wav, hasil LPC-15 konvensional, hasil Voice- Excite LPC-15

fr = 20 ; fs = 30 ; elapsed_time = 8.0420 Gambar IV.15 Sinyal asli coba3.wav, hasil LPC-15 konvensional, hasil Voice- Excite LPC-15 IV.3 Pengamatan Dari beberapa hasil simulasi akan dapat terlihat bahwa semakin besar orde LPC akan menghasilkan sinyal rekonstruksi yang semakin baik. Dan dari hasil penilaian setelah diperdengarkan kepada para responden dapat diperoleh bahwa hasil rekonstruksi yang paling baik pada saat ukuran frame (fr) = 20 ms dan panjang frame (fs) = 30 ms. Dari pengamatan yang diperoleh juga dapat diketahui bahwa koefisien LPC 10 mempunyai hasil rekonstruksi yang tidak berbeda jauh dari koefisien LPC 15. Tetapi waktu komputasi yang dibutuhkan jauh lebih lama menggunakan koefisien LPC 15. Contoh sinyal coba3.wav hasil LPC 10 membuthkan waktu 6,239 s sedangkan hasil LPC 15 membutuhkan waktu 8,042 s. Oleh sebab itu dapat dianggap sudah optimal dengan menggunakan LPC dengan koefisien 10. Dari hasil penilaian maka akan diperoleh nilai rata-rata MOS = 2,77 pada saat menggunakan koefisien 10. Dari nilai tersebut dapat diketahui bahwa kualitas suara yang dihasilkan cukup baik dan masih dapat dimengerti oleh responden

DAFTAR PUSTAKA 1. A. M. Kondoz, Digital Speech, Coding for Low Bit Rate Communication System, University of Surrey, UK, 1994. 2. Bryan Douglas, Voice Encoding Methods for Digital Wireless Communication System, Southern Methodist University, 1997. 3. Eddie L. T. Choy, Waveform Interpolation Speech Coder at 4 kb/s, Department of Electrical and Engineering McGill University Montreal, Canada, August 1998. 4. Hasan Limi Mulya, Simulasi Pengkodean Suara dengan Menggunakan Metode Sinusoidal Transform Coding (STC) Method, Bandung, 2005. 5. Ozgu Ozun, Philip Steuer, Daniel Thell, Wideband Speech Coding With LPC, Digital Speech Processing, University of California at Los Angeles Department of Electrical Engineering, Winter 2002.