PENGARUH PENGULANGAN PENGUKUSAN DAN PEREBUSAN TERHADAP RENDEMEN GAMBIR (Uncaria gambir (Hunter) Roxb.) MULIA RIZKI No.

dokumen-dokumen yang mirip
Jurnal Sains dan Teknologi Farmasi, Vol. 16, No.2, 2011, halaman ISSN : ABSTRACT

PENDAHULUAN. Gambir adalah sejenis getah yang dikeringkan. Gambir berasal dari. (Uncaria gambir Roxb.). Menurut Manan (2008), gambir merupakan tanaman

I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Isolasi Katekin dari Gambir (Uncaria gambir (Hunter). Roxb) untuk Sediaan Farmasi dan Kosmetik

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Penyakit ulkus peptikum (tukak peptik) terdiri dari ulkus gaster dan ulkus

I. PENDAHULUAN. dari kemiringan rendah hingga sangat curam (Gumbira-Sa id et al., 2009).

BAB 1 PENDAHULUAN. anatomis, fisiologis maupun fungsional, bahkan tidak jarang pula menyebabkan

EKSTRAKSI DAUN GAMBIR MENGGUNAKAN PELARUT ETANOL-AIR Oleh: Komalasari, ST.,MT., Ir.Rozanna Sri Irianty, M.Si, Dr. Ahmad Fadli.

TEKNIK PEMBUATAN GAMBIR (Uncaria gambir Roxb) SECARA TRADISIONAL

IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Gambir adalah ekstrak kering dari ranting dan daun tanaman Uncaria gambir

PEMBUATAN GAMBIR GALAMAI (BLACK CUBE) MENGGUNAKAN OVEN MICROWAVE

II. TINJAUAN PUSTAKA

II TINJAUAN PUSTAKA A. GAMBIR

sebesar 90% (Dodge, 1993). Ulkus gaster berukuran lebih besar dan lebih menonjol sehingga pada pemeriksaan autopsi lebih sering atau mudah dijumpai di

PERUBAHAN BEBERAPA SIFAT FISIS DAN KIMIA PASTA GAMBIR SELAMA PENYIMPANAN

Pengolahan gambir dengan kempa tradisional di Halaban

BAB I PENDAHULUAN. dikembangkan, mulai dari teh, kopi, karet, kakao, kelapa, rempah-rempah

BAB I PENDAHULUAN. tersebut dapat dihambat (Suhartono, 2002). Berdasarkan sumber. perolehannya ada 2 macam antioksidan, yaitu antioksidan alami dan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah kentang merah dan

IDENTIFIKASI DAN ANALISIS MUTU MINYAK KELAPA DI TINGKAT PETANI PROVINSI JAMBI

TEKNIK PENGOLAHAN GAMBIR DI DESA SIAMBALIANG, KABUPATEN DAIRI, SUMATERA UTARA

POTENSI DAN KIAT PENGUSAHAAN TANAMAN PANGAN DAN PAKAN SEBAGAI TANAMAN SELA GAMBIR (Uncaria gambir Roxb)

BAB I PENDAHULUAN. efek sebagai antioksidan sedang berkembang pesat saat ini. Efek

J. Gaji dan upah Peneliti ,- 4. Pembuatan laporan ,- Jumlah ,-

TINJAUAN PUSTAKA. kedelai, tahu merupakan produk yang paling banyak dikonsumsi secara umum.

BAB I PENDAHULUAN. Buah kelapa merupakan salah satu bahan pangan yang banyak. digunakan untuk kebutuhan sehari-hari. Kebutuhan akan produk kelapa bagi

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Luka adalah hilang atau rusaknya sebagian jaringan tubuh. Keadaan ini disebabkan

Dalam proses ekstraksi tepung karaginan, proses yang dilakukan yaitu : tali rafia. Hal ini sangat penting dilakukan untuk memperoleh mutu yang lebih

BAB I PENDAHULUAN. Gambir merupakan komoditas perkebunan rakyat yang terutama ditujukan

PEMBAHASAN 4.1. Karakteristik Fisik Daya Larut

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III BAHAN DAN CARA KERJA. Departemen Farmasi FMIPA UI dari Januari 2008 hingga Mei 2008.

KARAKTERISASI SIMPLISIA DAN EKSTRAK ETANOL DAUN BERTONI (Stevia rebaudiana) DARI TIGA TEMPAT TUMBUH

Optimasi Metoda Isolasi Katekin Dari Gambir Untuk Sed iaan Farmasi Dan Senyawa Marker. Oleh : Noveri Rahmawati ( )

BAB 1 PENDAHULUAN. 10 juta jiwa, dan 70% berasal dari negara berkembang, salah satunya Indonesia

HASIL DAN PEMBAHASAN. 1. Pemeriksaan kandungan kimia kulit batang asam kandis ( Garcinia cowa. steroid, saponin, dan fenolik.(lampiran 1, Hal.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Riset, Jurusan Pendidikan Kimia,

BAB III. Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Riset, Jurusan Pendidikan Kimia,

III. METODOLOGI PENELITIAN. Metodologi penelitian meliputi aspek- aspek yang berkaitan dengan

LAMPIRAN A SURAT DETERMINASI TANAMAN MONDOKAKI

BAB II LANDASAN TEORI

ANALISA PERBANDINGAN ANTARA TINGKAT KEUNTUNGAN PETANI DENGAN TINGKAT KEUNTUNGAN PEDAGANG PERANTARA

BAB 1 PENDAHULUAN. patogen pada manusia. Sekitar 30% dari populasi manusia dikolonisasi oleh

PENGARUH KONDISI PENYIMPANAN TERHADAP PERTUMBUHAN JAMUR PADA GAMBIR THE EFFECT OF STORAGE CONDITION ON MOLD GROWTH IN GAMBIR

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. tanaman sebagai upaya penyembuhan jauh sebelum obat-obatan modern yang

I. PENDAHULUAN. ton), dan itik/itik manila ( ton). ayam untuk berkeliaran di sekitar kandang membuat asupan makanan ayam

Cara Mengolah Daun Gambir Menjadi Minuman Teh Sehat

SNI Standar Nasional Indonesia. Gambir. Badan Standardisasi Nasional ICS

DAFTAR ISI. repository.unisba.ac.id

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret sampai dengan Juni 2012.

BAB 1 PENDAHULUAN. Kesehatan merupakan hal terpenting dalam kehidupan manusia, karena

BAB 1 PENDAHULUAN. nyeri mulut dan nyeri wajah, trauma dan infeksi mulut, penyakit periodontal,

KAJIAN AWAL AKTIFITAS ANTIOKSIDAN FRAKSI POLAR KELADI TIKUS (typhonium flagelliforme. lodd) DENGAN METODE DPPH

BAB 3 METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. dijual dipasaran, diantaranya adalah chlorhexidine. Chlorhexidine sendiri

PENDAHULUAN PENGOLAHAN NILAM 1

I. PENDAHULUAN. Ternak itik yang berkembang sekarang merupakan keturunan dari Wild

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Ekstrak memberikan rendemen sebesar 27,13% (Tabel 3).

BAHAN DAN METODE. Penelitian dilaksanakan di Laboratorium Pengolahan Hasil Pertanian dan

MINYAK KELAPA. Minyak diambil dari daging buah kelapa dengan salah satu cara berikut, yaitu: 1) Cara basah 2) Cara pres 3) Cara ekstraksi pelarut

I. PENDAHULUAN. Pembangunan pada bidang industri di Indonesia saat ini mengalami kemajuan

BAB I PENDAHULUAN. dan Latifah, 2007; Bariqina dan Ideawati, 2001). Batang-batang rambut

Panduan Praktikum Teknologi Hasil Hutan Bukan Kayu 2016

ABON IKAN 1. PENDAHULUAN

Abstrak. Tumbuhan perdu setengah merambat dengan percabangan memanjang. Daun

BAB 1 PENDAHULUAN. pada kesehatan umum dan kualitas hidup (WHO, 2012). Kesehatan gigi dan mulut

Gambar 6. Kerangka penelitian

PENGARUH PENGGUNAAN PEWARNA ALAMI, WAKTU PENGUKUSAN DAN SUHU TERHADAP PEMBUATAN SNACK MIE KERING RAINBOW

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. (Pandanus amaryllifolius Roxb.) 500 gram yang diperoleh dari padukuhan

ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR

pengolahan, kecuali pengeringan. Standarisasi simplisia dibutuhkan karena kandungan kimia tanaman obat sangat bervariasi tergantung banyak faktor

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

III. BAHAN DAN METODE

ANALISA KADAR ASAM OKSALAT DALAM ASAM SUNTI. Suryani *) ABSTRAK

PENGARUH BEBERAPA KOMBINASI KOMPOS KEMPAAN GAMBIR DAN PUPUK NPK 15:15:15 TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN GAMBIR (Uncaria gambir Roxb.

Lampiran 1. Gambar 1. Talus Segar Rumput Laut Gracilaria verrucosa (Hudson) Papenfus. Universitas Sumatera Utara

UPAYA PENINGKATAN PENDAPATAN PETANI GAMBIR MELALUI PERBAIKAN SISTEM PENGOLAHAN DI KABUPATEN LIMA PULUH KOTA

Pewarna Alami untuk Pangan KUNING MERAH SECANG

A : Tanaman ceplukan (Physalis minima L.)

I. PENDAHULUAN. dari daerah beriklim tropis. Pemanfaatan buah naga merah (Hylocereus

PENGARUH TEMPERATUR PADA PROSES PEMBUATAN ASAM OKSALAT DARI AMPAS TEBU. Oleh : Dra. ZULTINIAR,MSi Nip : DIBIAYAI OLEH

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. akut atau gastroenteritis akut terjadi pada orang dewasa (Simadibrata &

Laporan Tugas Akhir Pembuatan Zat Warna Alami dari Buah Mangrove Spesies Rhizophora stylosa sebagai Pewarna Batik dalam Skala Pilot Plan

EMILDA No.BP :

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian eksperimen. Penelitian dilakukan di laboratorium Kimia Universitas

EKSTRAKSI KATEKIN DARI DAUN GAMBIR (Uncaria gambir roxb) DENGAN METODE MASERASI

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III RANCANGAN PENELITIAN

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL PENANGANAN PASCA PANEN KUNYIT. Feri Manoi

dan minyak atsiri (Sholikhah, 2006). Saponin mempunyai efek sebagai mukolitik (Gunawan dan Mulyani, 2004), sehingga daun sirih merah kemungkinan bisa

I PENDAHULUAN. (5) Kerangka Pemikiran, (6) Hipotesis Penelitian, dan (7) Tempat dan Waktu

BAB III METODE PENELITIAN

bio.unsoed.ac.id METODE PENELITIAN A. Materi, Lokasi, dan Waktu Penelitian 1. Materi Penelitian 1.1 Bahan

BAB III METODOLOGI. A.2. Bahan yang digunakan : A.2.1 Bahan untuk pembuatan Nata de Citrullus sebagai berikut: 1.

TINJAUAN PUSTAKA. Tanaman gambir (Uncaria gambir Roxb.) merupakan tanaman daerah

Transkripsi:

PENGARUH PENGULANGAN PENGUKUSAN DAN PEREBUSAN TERHADAP RENDEMEN GAMBIR (Uncaria gambir (Hunter) Roxb.) SKRIPSI SARJANA FARMASI Oleh: MULIA RIZKI No.BP : 06931051 FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS ANDALAS PADANG 2011 i

I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Gambir adalah ekstrak daun dan ranting tanaman Uncaria gambir (Hunter) Roxb. yang dikeringkan. Gambir mempunyai nilai komersil yang tinggi. Indonesia merupakan pemasok utama gambir dunia, dan lebih dari 80% produksi gambir Indonesia berasal dari daerah Sumatera Barat. Kabupaten Limapuluh Kota dan kabupaten Pesisir Selatan merupakan sentra penghasil gambir (Nazir, 2000). Gambir diekspor ke berbagai negara, diantaranya; Bangladesh, India, Pakistan, Taiwan, Jepang, Korea Selatan, Perancis, dan Swiss, yang permintaan ekspornya terus meningkat sepanjang tahun (Denian, 2000). Ekstrak gambir mengandung katekin yang merupakan komponen utama, serta beberapa komponen lain seperti asam kateku tanat, kuersetin, kateku merah, gambir flouresin, lemak dan lilin (Heitzman et al., 2005). Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan terhadap beberapa produk gambir yang diolah masyarakat dari berbagai daerah sentra produksi gambir di Indonesia diperoleh kandungan katekin yang bervariasi dari 2,5% sampai dengan 95% (Amos, 2010). Kandungan kimia gambir yang paling banyak dimanfaatkan adalah katekin dan tanin (Bakhtiar, 1991). Gambir memiliki banyak kegunaan. Secara tradisional gambir digunakan sebagai pelengkap makan sirih dan obat-obatan. Rebusan daun muda dan tunasnya digunakan sebagai obat diare, disentri, obat kumur-kumur pada sakit kerongkongan. Sedangkan secara modern, gambir banyak digunakan sebagai bahan baku industri farmasi dan makanan, di antaranya bahan baku permen yang melegakan kerongkongan bagi perokok di Jepang karena gambir mampu menetralisir nikotin 1

(Suherdi et al., l99l). Sedangkan di Singapura gambir digunakan sebagai bahan baku obat sakit perut dan sakit gigi (Nazir, 2000). Pada industri tekstil dan batik gambir digunakan sebagai bahan pewarna yang tahan terhadap cahaya matahari (Risfaheri, Yanti, l995). Penelitian mengenai aktivitas ekstrak gambir telah banyak dilakukan diantaranya aktivitas antioksidan dan antibakteri dari ekstrak etanol daun gambir (Miller, 1996; Arakwa et al., 2004), sebagai antiseptik mulut (Lucida et al., 2007), dan gambir sebagai imunodilator (Ismail, Asad, 2009). Selain itu juga telah diteliti kemampuan ekstrak gambir sebagai penghambat sintesa asam lemak (Shu-Yan et al., 2008), efek toksik ekstrak gambir terhadap organ ginjal, hati dan jantung (Armenia et al., 2004) dan antifeedan terhadap hama Spodoptera litura Fab. (Handayani et al., 2004). Selain uji aktivitas dari ekstrak gambir, juga telah dilakukan beberapa uji aktivitas dari katekin, diantaranya sebagai antimikroba (Dogra, 1987), sebagai antispasmodik, bronkodilator dan vasodilator (Ghayur et al., 2007). Untuk penggunaan sebagai kosmetik, telah dilakukan uji diantaranya sebagai antiaging (Maurya, Rizvi, 2009), dan untuk menurunkan berat badan (Heller, 2009). Katekin juga dipergunakan untuk senyawa marker yang saat ini masih tergantung pada impor. Harga katekin dengan kadar lebih dari 99 % dengan menggunakan HPLC adalah Rp. 888.000,- setiap 10 mg. Sedangkan katekin dengan kadar lebih dari 90 % adalah Rp. 984.000,- setiap gram (Portier, 2010). Secara tradisonal masyarakat mendapatkan gambir dari daun dan rantingnya dengan cara merebus selama 1-1,5 jam dan setiap 0,5 jam dibalik. Daun kemudian 2

dikempa dan direbus kembali selama 0,5 jam dan ekstrak gambir yang diperoleh diendapkan selama12 jam. Endapan hasil ekstraksi dipisahkan dan ditiriskan, kemudian dicetak dan dikeringkan dengan dijemur atau dikeringkan diatas bara api(nazir, 2000). Untuk mendapatkan rendemen yang paling baik, lama waktu pengukusan yang paling baik adalah 60 menit(akbar, 2011). Tetapi belum diteliti jumlah rendemen jika dilakukan pengulangan pengukusan atau perebusan kembali setelah dikempa. Pada penelitian ini dilihat pengaruh pengulangan pengukusan dan perebusan terhadap rendemen gambir. 3

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil 1. Organoleptik ekstrak yang didapat berbentuk utuh, berwarna kuning sampai kuning kecoklatan, bau khas, dan rasa pahit. 2. Hasil ekstraksi daun gambir sebanyak 25 kg yang dikukus selama 60 menit, didapatkan rendemen sebesar 2,82 %. Pengulangan pada pengukusan pertama, kedua dan ketiga secara berurutan di peroleh rendemen 0,38 %; 0,19 %; 0,098 %. Pada pengulangan perebusan di peroleh rendemen pertama, kedua dan ketiga secara berurutan adalah 0,22 %; 0,054 %; 0,006 % (Lampiran 3). 3. Kadar katekin dari ekstraksi daun gambir sebanyak 25 kg yang dikukus selama 60 menit adalah 88,46 %. Pada pengulangan pengukusan selama 30 menit pertama, kedua dan ketiga secara berurutan adalah 83,56 %; 83,25 %; 77,98 %. Pada pengulangan perebusan selama 30 menit pertama, kedua dan ketiga secara berurutan adalah 86,50 %; 81,41 %; 77,98 % (Lampiran 4). 4. Kandungan air ekstrak gambir yang diperoleh dari ekstraksi daun gambir yang dikukus selama 60 menit adalah 8,45%. Pada pengulangan pengukusan selama 30 menit pertama, kedua dan ketiga secara berurutan adalah 4,92; 5,79 %; 9,41 %. Pada pengulangan perebusan selama 30 menit pertama, kedua dan ketiga secara berurutan adalah 14,06 %; 13,82 %; 14,86 % (Lampiran 5). 25

5. Kadar abu ekstrak gambir dari ekstraksi daun gambir yang dikukus selama 60 menit adalah 0,373 %. Pada pengulangan pengukusan selama 30 menit pertama, kedua dan ketiga secara berurutan adalah 0,43 %; 0,473 %; 0,53 %. Pada pengulangan perebusan selama 30 menit pertama, kedua dan ketiga secara berurutan adalah 0,427 %; 0,613 %; 0,93 % (Lampiran 6). 6. Kadar bahan yang tidak larut air dari ekstraksi daun gambir sebanyak 25 kg yang dikukus selama 60 menit adalah 3,217 %. Pada pengulangan pengukusan selama 30 menit pertama, kedua dan ketiga secara berurutan adalah 3,4 %; 4,11 %; 5,71 %. Pada pengulangan perebusan selama 30 menit pertama, dan kedua secara berurutan adalah 4,29%; 5,83% (Lampiran 8). 7. Kadar bahan yang tidak larut alkohol dari ekstraksi daun gambir sebanyak 25 kg yang dikukus selama 60 menit adalah 6,37 %. Pada pengulangan pengukusan selama 30 menit pertama, kedua dan ketiga secara berurutan adalah 6,92 %; 7,17%; 7,55 %. Pada pengulangan perebusan selama 30 menit pertama, dan kedua secara berurutan adalah 6,99 %; 7,61 % (Lampiran 9). 26

4.2 Pembahasan Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengulangan pengukusan dan perebusan terhadap rendemen gambir yang dihasilkan. Sampel berupa daun gambir yang segar yang berasal dari perkebunan rakyat di daerah Siguntua Mudo, Pesisir Selatan. Daun gambir sebanyak 25 kg awalnya dikukus selama 60 menit, kemudian dikempa dan ditampung filtratnya. Kemudian dilakukan pengulangan pengukusan pada ampas daun sisa selama 30 menit, kemudian dikempa dan ditampung filtratnya. Pengulangan ini dilakukan sebanyak tiga kali. Hal yang sama juga dilakukan pada pengulangan perebusan. Pengempaan menggunakan kempa hidrolik. Proses pengempaan dihentikan setelah semua filtrat air habis pada sampel, Ini dapat dilihat dari filtrat air yang berhenti menetes pada alat kempa. Filtrat yang didapat dari hasil kempa diendapkan pada tangki pengendapan selama 24 jam. Endapan ditiriskan selama 24 jam dan disaring dengan saringan kain. Hasil saringan ini dicetak menggunakan cetakan gambir dan dikempa dengan kempa hidrolik, kemudian dipotong menggunakan pisau dengan ukuran 4 x 4 cm, lalu keringkan dalam oven pada suhu 50 o C selama 12 jam. Dari hasil yang didapat dihitung rendemen dan dilakukan pemeriksaan standar mutu sesuai SNI 01-3391-2000, antara lain : organoleptik, penetapan susut pengeringan, kadar abu total, kadar katekin, kadar bahan yang tidak larut dalam air dan kadar bahan yang tidak larut dalam alkohol. Rendemen gambir yang diperoleh dari pengukusan 60 menit ata-rata adalah 2,82 %. Untuk pengulangan pengukusan pertama, kedua dan ketiga secara berurutan didapatkan rendemen 0,32 %; 0,20 %; 0,10 %. Pada pengulangan pengukusan 27

didapatkan penambahan rendemen sebanyak 0,669 %. Hal ini berbeda dengan hasil yang didapatkan dengan pengulangan perebusan dengan rendemen 0,22 %; 0,05 %; 0,006 %. Pada pengulangan perebusan didapat penambahan rendemen lebih kecil yaitu sebanyak 0,27 %. Hal ini mungkin disebabkan karena sebagian ekstrak gambir larut dalam air perebusan, sehingga rendemennya menjadi lebih kecil. Organoleptis secara umum ekstrak gambir yang didapat dari kedua metoda adalah berwarna kuning kecoklat-coklatan, berbau khas, dan berasa kelat. Namun beberapa ekstrak gambir yang didapatkan memiliki warna yang agak kuning kehitam-hitaman, hal ini diduga disebabkan karena terjadinya proses oksidasi. Penentuan kadar katekin dilakukan dengan mengukur serapan dengan menggunakan spektrofotometri UV-Vis pada panjang gelombang 279 nm. Kadar katekin yang diperoleh pada pengukusan selama 60 menit adalah 88,46 %. Pada pengulangan pengukusan selama 30 menit pertama, kedua dan ketiga secara berurutan adalah 83,56 %; 83,25 %; 77,98 %, dan pada pengulangan perebusan selama 30 menit pertama, kedua dan ketiga secara berurutan adalah 86,50 %; 81,41 %; 77,98 %. Kadar katekin dari dua metoda ini mempunyai nilai yang hamper sama. Kadar katekin ini cukup tinggi jika dibandingkan dengan gambir yang diolah masyarakat secara tradisional di daerah Sumatera Barat dengan kadar katekin 40-80 % (amos 2010). Perbedaan ini disebabkan karena cara pengolahan dan perlakukan yang berbeda terhadap gambir, pengaruh suhu dan lama perebusan sangat menpengaruhi kandungan katekin pada produk gambir (Thrope,JF., and Whiteley, M.A., 1921). Hal ini dikarenakan sifat ketekin yang akan kehilangan 1 molekul air pada saat pemanasan di atas 110 0 C menjadi asam kateku tanat sehingga perlakuaan 28

proses yang pemanasannya tidak sampai 110 0 C, kandungan katekin yang dihasilkan akan lebih tinggi. Kandungan air dari pengulangan pengukusan pertama, kedua dan ketiga secara berurutan adalah 4,92 %; 5,79; 9,41 %. Kandungan air dari pengulangan pengukusan ini lebih kecil dibandingkan dengan kandungan air dari pengulangan perebusan yaitu 14,06 %; 13,82 %; 14,86 %. Hal ini mungkin disebabkan karena pada saat perebusan daun gambir memiliki kontak dengan lebih banyak air. Menurut Standar Nasional Indonesia susut pengeringan tidak boleh lebih dari 14 % untuk mutu 1 dan 16 % untuk mutu 2. Hasil yang didapat telah memenuhi nilai standar tersebut. Kadar abu yang paling rendah didapat dari hasil pengukusan selama 60 menit dengan rata-rata 0,373 %. Kadar abu pada pengulangan pengukusan pertama, kedua dan ketiga secara berurutan adalah 0,43 %; 0,47 %; 0,53 %. Kadar abu pada pengulangan perebusan pertama, kedua dan ketiga sedikit lebih besar secara berurutan adalah 0,42 %; 0,61 %; 0,93 %. Kadar abu yang didapat secara keseluruhan telah memenuhi nilai standar SNI. Pada penetapan kadar bahan tidak larut air, ekstraksi pada pengukusan 60 menit rata-rata adalah 3,22 %. Pada pengulangan pengukusan pertama, kedua dan ketiga secara berurutan kadar bahan tidak larut air adalah 3,4 %; 4,11 %; 5,71 %, dan pengulangan perebusan dengan kadar bahan tidak larut air sebanyak 4,29 %; 5,83 %. Untuk kadar bahan tidak larut alkohol pada pengukusan 60 menit adalah 6,37 %. Pada pengulangan pengukusan didapat kadar bahan tidak larut alkohol secara berurutan adalah 6,92 %; 7,17 %; 7,55 %, dan pada pengulangan perebusan secara 29

berurutan adalah 6,99 %; 7,61 %. Hal ini menunjukkan bahwa kadar bahan yang tidak larut air dan tidak larut alkohol pada pengukusan 60 menit, pada pengulangan pengukusan dan pada pengulangan perebusan telah memenuhi nilai standar SNI. Dari analisa mutu gambir yang dilakukan ekstrak gambir yang dihasilkan pada metoda pengukusan selama 60 menit, dan pengulangan pengukusan atau perebusan memiliki mutu yang baik dan memenuhi standar mutu SNI. Namun dari kedua metoda pengulangan, pengulangan pengukusan mendapatkan hasil yang lebih baik dari pengulangan perebusan baik dari segi rendemen maupun mutu gambir. 30

V. KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan 1. Pada pengulangan pengukusan didapatkan rendemen yang lebih tinggi dan berbeda nyata dibandingkan pada pengulangan perebusan. 2. Gambir yang diperoleh dari kedua metoda memenuhi persyaratan SNI gambir untuk mutu I. 5.2 Saran Disarankan kepada peneliti selanjutnya untuk meneliti pengaruh penggunaan crasher setelah pengukusan pertama. 31

RUJUKAN Amos, 2010, Kandungan Katekin Gambir Sentra Produksi Di Indonesia, Pusat Pengkajian Teknologi Agroindustri Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi, BPPT Press, Jakarta. Anonim, 2000, Gambir, Badan Standarisasi, SNI 01-3391-2000, Departemen Perindustrian dan Perdagangan, Balai Penelitian dan Pengembangan Industri Padang. Anonim, 1997, Kebijaksanaan dan Program Pemerintah Daerah untuk Memacu Ekspor Komoditi Hortikultura, Makalah seminar pengembangan produk hortikultura dengan orientasi pasar bebas, Bapeda Tk I Sumbar, Padang 27 November 1997. Anonim, 2000, Parameter Standar Umum Ekstrak Tumbuhan Obat, Cetakan pertama, Direktorat Jendral Pengawasan Obat dan Makanan, Jakarta. Arakawa, H., M. Masako, S. Robuyusi and Miyazaki, 2004, Role of Hydrogen Peroxide in Bacterial Action of Catechin, Biologocal & Pharmaceutical Bulletin, Vol. 27, No. 3227, 2004, 227-288. Armenia, Siregar, A dan Arifin, H., 2004, Toksisitas Ekstrak Gambir (Uncaria gambir, Roxb) Terhadap Organ Ginjal, Hati dan Jantung Mencit, Prosiding Seminar Nasional XXVI Tumbuhan Obat Indonesia. Bakhtiar, A., 1991, Manfaat Tanaman gambir. Makalah Penataran Petani dan Pedagang Pengumpul Gambir di Kecamatan Pangkalan Kabupaten 50 Kota. 29-30 November 1991. Padang : FMIPA Universitas Andalas. Budavari, S.,1996, The Merck Index. An Encyclopaedia of Chemicals, Drugs and Biologicals.12 th ed. Merck and CO, lnc. Whitehouse Station. N.J.p 312-313 Denian, Irfan, A.J.P., Tamsin, dan Burhaman, 2000, Teknologi budidaya dan pengolahan gambir, Balai Pengkajian Teknologi Pertanian Sukarami. Dogra, S, C., 1987, Antimikrobial Agents Used in Ancient India, Indian Journal of History of Science, 22 (2) : 164-169. Ghayur, M,N., Khan H., Gilani, A, H., 2007, Antispasmodic, Bronchodilator and Vasodilator Activities of (+)-Catechin, a Naturally Occurring Flavonoid, Arch Pharm Res Vol 30, No 8, 970-975. 32