-1- LAPORAN SINGKAT KOMISI IV DPR RI (BIDANG PERTANIAN, LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN, KELAUTAN DAN PERIKANAN, SERTA PANGAN)

dokumen-dokumen yang mirip
-1- LAPORAN SINGKAT KOMISI IV DPR RI (BIDANG PERTANIAN, KEHUTANAN, KELAUTAN DAN PERIKANAN, DAN PANGAN)

-1- LAPORAN SINGKAT KOMISI IV DPR RI (BIDANG PERTANIAN, LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN, KELAUTAN DAN PERIKANAN, SERTA PANGAN)

-1- LAPORAN SINGKAT KOMISI IV DPR RI (BIDANG PERTANIAN, LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN, KELAUTAN DAN PERIKANAN, SERTA PANGAN)

-1- LAPORAN SINGKAT KOMISI IV DPR RI (BIDANG PERTANIAN, KEHUTANAN, KELAUTAN DAN PERIKANAN, SERTA PANGAN)

LAPORAN SINGKAT RAPAT KOMISI IV DPR RI BIDANG PERTANIAN, KEHUTANAN, KELAUTAN DAN PERIKANAN, PERUM BULOG, DAN DEWAN KELAUTAN INDONESIA

LAPORAN SINGKAT RAPAT KOMISI IV DPR RI BIDANG PERTANIAN, KEHUTANAN, KELAUTAN DAN PERIKANAN, PERUM BULOG, DAN DEWAN KELAUTAN INDONESIA

LAPORAN SINGKAT KOMISI XI DPR RI

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA, Menimbang :

LAPORAN SINGKAT RAPAT DENGAR PENDAPAT KOMISI II DPR RI

LAPORAN SINGKAT KOMISI XI DPR RI

KESIMPULAN/KEPUTUSAN RAPAT. 1. Rapat dibuka pada pukul WIB setelah kuorum terpenuhi dan rapat dinyatakan terbuka untuk umum.

KEPUTUSAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 62/KEPMEN-KP/2016 TENTANG

Dukungan Komisi IV DPR RI dalam Pencapaian Sergap, Optimalisasi Pemanfaatan Alsintan dan Luas Tambah Tanam (LTT)

Peraturan...

KEPUTUSAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA, NOMOR 39/KEPMEN-KP/2016 TENTANG

KEPUTUSAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 16/KEPMEN-KP/2016 TENTANG

KESIMPULAN/KEPUTUSAN RAPAT

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 150/PMK.02/2011 TENTANG

(BIDANG HUKUM, HAM DAN KEAMANAN)

2016, No dimaksud dalam huruf a, huruf b, dan huruf c, perlu menetapkan Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan tentang Pedoman Kerja

LAPORAN SINGKAT KOMISI VIII DPR RI

KESIMPULAN/KEPUTUSAN RAPAT

SUMBER ANGGARAN KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN TA 2013 BERDASARKAN JENIS BELANJA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA,

RANCANGAN KESIMPULAN/KEPUTUSAN

LAPORAN SINGKAT RAPAT DENGAR PENDAPAT KOMISI III DPR RI DENGAN SEKJEN MPR RI, SEKJEN DPD RI DAN SEKRETARIS MAHKAMAH AGUNG RI

WALIKOTA SURABAYA PROVINSI JAWA TIMUR

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA KEMENTERIAN KEUANGAN. Dana Subsidi Benih. Prosedur Penggunaan.

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 16 TAHUN 2015 TENTANG KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

RANCANGAN KESIMPULAN/KEPUTUSAN

KEBIJAKAN PENGANGGARAN SEKTOR PERTANIAN

KESIMPULAN/KEPUTUSAN RAPAT. 3. Ketua mempersilakan kepada Inspektur Jenderal Kementerian Pekerjaan Umum untuk menyampaikan paparan dan penjelasannya.

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 16 TAHUN 2015 TENTANG KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KESIMPULAN/KEPUTUSAN RAPAT

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA,

KESIMPULAN/KEPUTUSAN RAPAT

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 94/PMK.02/2014 TENTANG

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN (SP-DIPA) INDUK

RANCANGAN KESIMPULAN/KEPUTUSAN

2017, No Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lem

RANCANGAN KESIMPULAN/KEPUTUSAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PERTANIAN REPUBLIK INDONESIA,

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA DEPARTEMEN KEUANGAN. Subsidi Beras. Masyarakat. Pendapatan Rendah.

LAPORAN SINGKAT KOMISI II DPR RI

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN (SP-DIPA) INDUK TAHUN ANGGARAN 2015 NOMOR : SP DIPA /2015

MENTERI PERTANIAN REPUBLIK INDONESIA. KEPUTUSAN MENTERI PERTANIAN NOMOR : 95/Kpts/KL.500/2/2003 TENTANG

RANCANGAN KESIMPULAN/KEPUTUSAN


MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA SALIN AN PERATURAN MENTER! KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 36/PMK.02/2015 TENTANG

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN INDUK

PERATURAN MENTERI PERTANIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR TENTANG

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN (SP-DIPA) INDUK TAHUN ANGGARAN 2016 NOMOR : SP DIPA /2016

KEPUTUSAN MENTERI KEHUTANAN DAN PERKEBUNAN NOMOR 054/KPTS-II/2000 TENTANG

: Menteri Dalam Negeri, Kepala BNPP, Ketua KPU, Ketua Bawaslu

MENTERI LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA

URAIAN PENDAPATAN , Pendapatan Asli Daerah ,00

LAPORAN SINGKAT KOMISI I DPR RI

MENTERI KOORDINATOR BIDANG PEREKONOMIAN REPUBLIK INDONESIA SALINAN

LAPORAN SINGKAT KOMISI VIII DPR RI

PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

KESIMPULAN/KEPUTUSAN RAPAT

LAPORAN SINGKAT KOMISI II DPR RI

KEPUTUSAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 128/KEPMEN-KP/2015 TENTANG

KEPUTUSAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 127/KEPMEN-KP/2015 TENTANG

PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 203/PMK.02/2010 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA,

PERATURAN MENTERI PERTANIAN REPUBLIK INDONESIA Nomor: 43/Permentan/OT.010/8/2015 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA KEMENTERIAN PERTANIAN

Otonomi Daerah, Pemerintahan Umum, Administrasi Keuangan Daerah, Perangkat Daerah, BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH PROVINSI KALBAR

RANCANGAN KESIMPULAN/KEPUTUSAN

KEPUTUSAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR KEP.45/MEN/2010 TENTANG

KEPUTUSAN MENTERI PERTANIAN NOMOR : 276/Kpts/OT.160/4/2008 TENTANG KOMISI PESTISIDA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PERTANIAN,

KESIMPULAN/KEPUTUSAN RAPAT

2011, No beras pemerintah yang sebelumnya telah diatur dalam Peraturan Menteri Keuangan Nomor 158/PMK.02/2009; d. bahwa berdasarkan pertimbangan

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI NEGARA LINGKUNGAN HIDUP REPUBLIK INDONESIA,

PERATURAN MENTERI LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA. NOMOR : P.19/MenLHK-II/2015 TENTANG

LAPORAN SINGKAT RAPAT DENGAR PENDAPAT KOMISI III DPR RI DENGAN SEKRETARIS MAHKAMAH AGUNG RI DAN SEKJEN KOMISI YUDISIAL

PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN NOMOR PER.15/MEN/2010 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA DEPARTEMEN KEUANGAN. Prosedur. Pencairan. Pertanggung Jawaban. Cadangan Beras.

Revisi ke 05 Tanggal : 23 Agustus 2016

PERATURAN MENTERI PERTANIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 122/Permentan/SR.130/11/2013 TENTANG

LAPORAN SINGKAT RAPAT DENGAR PENDAPAT KOMISI III DPR RI DENGAN KPK, KOMNAS HAM DAN PPATK

PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PAGU RKAKL/DIPA DAN REALISASI TA 2013 KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

LAPORAN SINGKAT KOMISI I DPR RI

Revisi ke 01 Tanggal : 05 Januari 2015

MENTERI LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN NOMOR PER.15/MEN/2010 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN

-2- antarsatuan kerja, antarwilayah, dan antarkewenangan, sehingga Lampiran Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 14/PERMEN-KP/2015 tentang L

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 125/PMK.02/2010 TENTANG SUBSIDI BERAS BAGI MASYARAKAT BERPENDAPATAN RENDAH DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

(BIDANG HUKUM, PERUNDANG-UNDANGAN, HAM DAN KEAMANAN)

KEPUTUSAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 60/KEPMEN-KP/SJ/2017 TENTANG

DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA

2017, No Pengolahan Air Limbah Usaha Skala Kecil Bidang Sanitasi dan Perlindungan Daerah Hulu Sumber Air Irigasi Bidang Irigasi; Mengingat : 1.

Regulasi Penugasan Pemerintah kepada Perum BULOG 1

SURAT PENGESAHAN DAFTAR ISIAN PELAKSANAAN ANGGARAN PETIKAN TAHUN ANGGARAN 2016 NOMOR : SP DIPA /2016

Bahan FGD Antisipasi Penerapan Kebijakan RASTRA Sistem Tunai Oleh : Dirjen Pemberdayaan Sosial

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PERTANIAN REPUBLIK INDONESIA,

KESIMPULAN/KEPUTUSAN RAPAT

Transkripsi:

-1- LAPORAN SINGKAT KOMISI IV DPR RI (BIDANG PERTANIAN, LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN, KELAUTAN DAN PERIKANAN, SERTA PANGAN) Tahun Sidang : 2015-2016 Masa Persidangan : II Rapat Ke- : 04 Jenis Rapat : Rapat Kerja dengan Menteri Pertanian, Menteri Kelautan dan Perikanan, dan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan, serta Rapat Dengar Pendapat dengan Direktur Utama Perum BULOG Sifat Rapat : Terbuka Hari, tanggal : Kamis, 19 November 2015 Waktu : Pukul 10.00 WIB Tempat : Ruang Rapat Komisi IV DPR RI (KK IV) Gedung Nusantara DPR RI, Senayan, Jakarta Acara : Membahas RKA-K/L dan Dana Alokasi Khusus (DAK) Tahun Anggaran 2016 Ketua Rapat : Edhy Prabowo, MM., MBA Sekretaris Rapat Hadir : : Drs. Budi Kuntaryo A. 41 Anggota dari 49 Anggota Komisi IV DPR RI B. Hadir Pemerintah: 1. Dr.Ir. Andi Amran Sulaiman, MP. (Menteri Pertanian); 2. Susi Pudjiastuti (Menteri Kelautan dan Perikanan); 3. Dr.Ir. Siti Nurbaya, M.Sc. (Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan); dan 4. Drs. Djarot Kusumayakti, MM. (Direktur Utama Perum BULOG) beserta jajarannya. I. PENDAHULUAN Rapat Dengar Pendapat Komisi IV DPR RI dengan Rapat Kerja dengan Menteri Pertanian, Menteri Kelautan dan Perikanan, dan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan, serta Rapat Dengar Pendapat dengan Direktur Utama Perum BULOG dalam rangka membahas RKA-K/L dan Dana Alokasi Khusus (DAK) Tahun Anggaran 2016, pada hari Kamis tanggal 19 November 2015 dibuka pukul 10.00 WIB oleh Ketua Rapat Edhy Prabowo, MM., MBA dan dinyatakan terbuka untuk umum. II. KESIMPULAN/KEPUTUSAN 1. Komisi IV DPR RI menerima penjelasan atas Pagu RKA-K/L Kementerian Pertanian Tahun 2016 sebesar Rp31.507.186.127.000,- yang bersumber dari: a. Rupiah Murni sebesar Rp30.996.568.007.000,-; b. PNBP Non BLU sebesar Rp85.786.922.000,- dan PNBP BLU sebesar Rp26.332.810.000,-; c. Pinjaman Luar Negeri Rp379.598.388.000,-; dan d. Hibah Luar Negeri sebesar Rp18.900.000.000,-.

-2- a. Sekretariat Jenderal sebesar Rp1.634.662.112.000,-; b. Inspektorat Jenderal sebesar Rp100.393.898.000,-; c. Direktorat Jenderal Tanaman Pangan sebesar Rp7.686.256.407.000,-; d. Direktorat Jenderal Hortikultura sebesar Rp1.240.515.926.000,-; e. Direktorat Jenderal Perkebunan sebesar Rp1.917.993.750.000,-; f. Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan sebesar Rp2.297.093.874.000,-; g. Direktorat Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian sebesar Rp11.069.300.141.000,-; h. Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian sebesar Rp2.124.989.941.000,-; i. Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian sebesar Rp1.676.230.420.000,-; j. Badan Ketahanan Pangan sebesar Rp783.064.320.000,-; dan k. Badan Karantina Pertanian sebesar Rp976.685.338.000,-. 2. Komisi IV DPR RI menerima penjelasan usulan Dana Alokasi Khusus (DAK) bidang pertanian Tahun Anggaran 2016 sebesar Rp3.941.542.030.000,- yang terdiri atas usulan alokasi DAK Provinsi sebesar Rp711.468.820.000,- dan DAK Kabupaten/Kota sebesar Rp3.230.073.210.000,-. Selanjutnya Komisi IV DPR RI meminta Kementerian Pertanian untuk mereformulasikan kebijakan atas pengalokasian Anggaran Dana Alokasi Khusus (DAK). 3. Komisi IV DPR RI menerima penjelasan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan atas Pagu RAPBN Tahun 2016 sebesar Rp6.113.936.955.000,- yang bersumber dari: a. Rupiah Murni sebesar Rp4.824.917.588.000,-; b. PNBP/BLU sebesar Rp.1.158.821.038.000,-; dan c. Hibah Luar Negeri sebesar Rp130.198.329.000,-. a. Sekretariat Jenderal sebesar Rp900.414.369.000,-; b. Inspektorat Jenderal sebesar Rp71.171.368.000,-; c. Direktorat Jenderal Pengelolaan Hutan Produksi Lestari sebesar Rp347.100.000.000,-; d. Direktorat Jenderal Pengendalian Daerah Aliran Sungai dan Hutan Lindung sebesar Rp939.807.027.000,-; e. Direktorat Jenderal Konservasi Sumber Daya Alam dan Ekosistem sebesar Rp1.317.378.000.000,-; f. Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan dan Tata Lingkungan sebesar Rp344.930.000.000,-; g. Badan Penelitian, Pengembangan, dan Inovasi sebesar Rp318.259.500.000,-; h. Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Lingkungan Hidup dan Kehutanan sebesar Rp360.838.691.000,-. i. Direktorat Jenderal Perhutanan Sosial dan Kemitraan Lingkungan sebesar Rp219.173.000.000,-; j. Direktorat Jenderal Penegakan Hukum Lingkungan Hidup dan Kehutanan sebesar Rp241.800.000.000,-; k. Direktorat Jenderal Pengendalian Perubahan Iklim sebesar Rp857.105.000.000,-; l. Direktorat Jenderal Pengelolaan Sampah, Limbah, dan Bahan Beracun Berbahaya sebesar Rp88.880.000.000,-; m. Direktorat Jenderal Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan sebesar Rp107.080.000.000,-;

-3-4. Komisi IV DPR RI menerima penjelasan Anggaran Dana Alokasi Khusus (DAK) Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Tahun 2016 sebesar Rp1.602.042.510.000,- yang dialokasikan untuk DAK Sub Bidang Lingkungan Hidup sebesar Rp822.748.550.000,- dan DAK Sub Bidang Kehutanan sebesar Rp779.293.960.000,-. Selanjutnya Komisi IV DPR RI meminta Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan untuk mereformulasikan kebijakan atas pengalokasian Anggaran Dana Alokasi Khusus (DAK). 5. Komisi IV DPR RI menerima penjelasan Kementerian Kelautan dan Perikanan atas Pagu RAPBN Tahun 2016 sebesar Rp13.801.192.731.000,- yang bersumber dari: a. Rupiah Murni sebesar Rp13.254.041.277.000,-; b. PNBP sebesar Rp63.614.049.000,-; c. Pinjaman Luar Negeri sebesar Rp418.783.998.000,- dan d. Hibah Luar Negeri sebesar Rp64.753.407.000,-. a. Sekretariat Jenderal sebesar Rp442.557.657.000,-; b. Inspektorat Jenderal sebesar Rp98.966.176.000,-; c. Direktorat Jenderal Perikanan Tangkap sebesar Rp3.513.629.229.000,-; d. Direktorat Jenderal Perikanan Budidaya sebesar Rp1.676.038.704.000,-; e. Direktorat Jenderal Penguatan Daya Saing Produk Kelautan dan Perikanan sebesar Rp1.814.669.841.000,-; f. Direktorat Jenderal Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan sebesar Rp1.838.304.293.000,-; g. Direktorat Jenderal Pengelolaan Ruang Laut sebesar Rp1.411.472.567.000,-; h. Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Pemberdayaan Masyarakat Kelautan dan Perikanan sebesar Rp1.446.679.775.000,-; i. Badan Penelitian dan Pengembangan Kelautan dan Perikanan sebesar Rp888.929.232.000,-; dan j. Badan Karantina Ikan, Pengendalian Mutu, dan Keamanan Hasil Perikanan sebesar Rp669.945.257.000,-. 6. Komisi IV DPR RI menerima penjelasan Kementerian Kelautan dan Perikanan mengenai Dana Alokasi Khusus (DAK) bidang kelautan dan perikanan Tahun Anggaran 2016 sebesar Rp1.285.522.980.000,-. Selanjutnya Komisi IV DPR RI meminta Kementerian Kelautan dan Perikanan untuk mereformulasikan kebijakan atas pengalokasian Anggaran Dana Alokasi Khusus (DAK). 7. Komisi IV DPR RI menerima penjelasan Perum BULOG atas usulan Pagu Subsidi Raskin Tahun 2016 sebesar Rp25.090.664.058.363,- dengan rincian sebagai berikut: a. Subsidi Raskin sebesar Rp20.309.754.437.582,- yang meliputi: - Sasaran : 15.530.897 RTS - Alokasi : 15 Kg/RTS/bulan - Durasi : 12 bulan - HPB : Rp8.865,-/kg - Harga tebus : Rp1.600,-/kg - Subsidi harga : Rp7.265,-/kg b. Marjin Fee sebesar Rp726.845.979.600,- yang meliputi: - Kuantum Raskin : 2.795.561.460 kg - Tarif Margin : Rp260,-/kg

-4- c. Cadangan Beras Pemerintah (CBP) sebesar Rp2.000.000.000.000,-. d. Kurang bayar Subsidi Raskin Tahun 2013 sebesar Rp543.813.273.240,-. e. Kurang bayar Subsidi Raskin Tahun 2014 sebesar Rp1.510.250.367.941,-. 8. Komisi IV DPR RI meminta Pemerintah untuk mereformulasikan Dana Alokasi Khusus (DAK) Tahun 2016 bidang pertanian, bidang lingkungan hidup dan kehutanan, serta bidang kelautan dan perikanan. III. PENUTUP Rapat ditutup pukul 13.30 WIB. KOMISI IV DPR RI KETUA RAPAT, EDHY PRABOWO, MM., MBA. A-335 MENTERI LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN, DR. IR. SITI NURBAYA, M.SC. MENTERI PERTANIAN, DR. IR. ANDI AMRAN SULAIMAN, MP. MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN, SUSI PUDJIASTUTI DIREKTUR UTAMA PERUM BULOG, DRS. DJAROT KUSUMAYAKTI, MM.

-5-