Kursus Hak Asasi Manusia untuk Pengacara XIX

dokumen-dokumen yang mirip
KURSUS HAK ASASI MANUSIA PROFIL UNTUK PENGACARA XVI PROGRAM September - 4 Oktober 2012

KURSUS HAK ASASI MANUSIA PROFIL UNTUK PENGACARA XV PROGRAM Oktober 5 November 2011

Informasi Umum Kegiatan Nama Kegiatan : Training of Trainers Pemantauan dan Investigasi Hak Asasi Manusia Waktu Kegiatan : 12 s/d 17 Oktober 2009

LEMBAGA PERLINDUNGAN SAKSI DAN KORBAN (LPSK)

Lampiran: Surat Keputusan Nomor: 03/SKep-Pembina/YLBHI/VII/2016 Tentang Syarat dan Mekanisme Seleksi Pemilihan Ketua Pengurus Yayasan LBH Indonesia.

PEDOMAN PENGADUAN (KELUHAN) INDIVIDU BERDASARKAN PERSETUJUAN INTERNASIONAL

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

FORMULIR PENDAFTARAN CALON ANGGOTA KOMISI PARIPURNA KOMNAS PEREMPUAN PERIODE

Briefing Pers Menyongsong Pembentukan Pengadilan HAM Ad Hoc Untuk Kasus Penghilangan Orang Secara Paksa 1997/1998

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

Formulir Pendaftaran SEKOLAH HAM UNTUK MAHASISWA (SeHAMA) V 2013 Jakarta, 19 Agustus 8 September 2013

Rilis Pers Bersama. Perppu Ormas Ancaman bagi Demokrasi dan Negara Hukum

kliping ELSAM KLP: RUU KKR-1999

Mendorong Komitmen Indonesia Meratifikasi Statuta Roma untuk Memperkuat Perlindungan Hak Asasi Manusia

BAB III PENUTUP A. KESIMPULAN. Hak-hak korban pelanggaran HAM berat memang sudah diatur dalam

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PIMPINAN LEMBAGA PERLINDUNGAN SAKSI DAN KORBAN,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PIMPINAN LEMBAGA PERLINDUNGAN SAKSI DAN KORBAN REPUBLLIK INDONESIA,

Kerangka Acuan Pelatihan HAM bagi Hakim PN : Toleransi dalam Kebhinekaan sebagai Paradigma Peradilan

SALINAN PERATURAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 59 /POJK.04/2016 TENTANG DIREKSI DAN DEWAN KOMISARIS LEMBAGA KLIRING DAN PENJAMINAN

PERATURAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 60 /POJK.04/2016 TENTANG DIREKSI DAN DEWAN KOMISARIS LEMBAGA PENYIMPANAN DAN PENYELESAIAN

SALINAN PERATURAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 58 /POJK.04/2016 TENTANG DIREKSI DAN DEWAN KOMISARIS BURSA EFEK DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

NOMOR : M.HH-11.HM th.2011 NOMOR : PER-045/A/JA/12/2011 NOMOR : 1 Tahun 2011 NOMOR : KEPB-02/01-55/12/2011 NOMOR : 4 Tahun 2011 TENTANG

PENGANTAR KONVENSI HAK ANAK

Apakah Australia Awards Scholarships? Australia Awards di Indonesia. Australia Awards Indonesia

TENTANG TATA CARA PEMILIHAN, PENETAPAN SERTA PENGANGKATAN DIREKTUR DAN WAKIL DIREKTUR SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS GADJAH MADA

PANDUAN SELEKSI TERBUKA PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA (ESELON II)

2 Pelanggaran di Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara yang Bersih da

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

KEPUTUSAN KETUA MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA NOMOR: 134/KMA/SK/IX/2011 TENTANG SERTIFIKASI HAKIM LINGKUNGAN HIDUP

Latar Belakang. Kerangka Acuan AKSI KITA: Pembaharu Muda Anti Korupsi Pendamping Sebaya (Peer Mentor)

Indonesia Bahasa Indonesia

PERSYARATAN PENDAFTARAN

BAB I PENDAHULUAN. pemerintahan dan wajib menjunjung hukum dan pemerintahan itu dengan tidak

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2006 TENTANG PERLINDUNGAN SAKSI DAN KORBAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Pembelaan Kepentingan Publik Sebagai Pilar Perlindungan HAM Dan Keadilan Sosial Bagi Rakyat

FORMULIR PRAKUALIFIKASI PEKERJAAN

PERSYARATAN PENDAFTARAN

PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 11 TAHUN 2018 TENTANG BANTUAN BIAYA PENDIDIKAN PROGRAM DOKTER LAYANAN PRIMER

PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 2 TAHUN 2018 TENTANG TATA CARA PENGUSULAN CALON ANGGOTA KONSIL MASING-MASING TENAGA KESEHATAN

Tim Seleksi Anggota Dewan Transportasi Kota Provinsi DKI Jakarta Periode

PANDUAN PESERTA SELEKSI PROGRAM PROFESI DAN PASCASARJANA

PRESIDEN REPUBL IK INDONESIA

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA BADAN PENGAWAS PASAR MODAL DAN LEMBAGA KEUANGAN


BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA LEMBAGA PERLINDUNGAN SAKSI DAN KORBAN. Restitusi. Permohonan. Pelaksanaan.

Indonesia. Bahasa Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. biaya untuk pemanggilan, pemberitahuan para pihak serta biaya materai 1.

SOSIALISASI DAN PENJARINGAN CALON HAKIM AGUNG TAHUN 2017

FORMULIR PENDAFTARAN

KOMISI YUDISIAL REPUBLIK INDONESIA. PENGUMUMAN PENERIMAAN USULAN CALON HAKIM AGUNG PERIODE II TAHUN 2017 Nomor: 10/PENG/PIM/RH.01.

PERSYARATAN PENDAFTARAN

Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban

Undangan dan Mekanisme Rapat Anggota IAI KAPd

PERATURAN KEPALA KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2010 TENTANG

ID No EQUIS Input Proses Output Predecessors. Membuat Visi. 3 N/A Membuat Misi 2

PANDUAN SELEKSI TERBUKA PENGISIAN JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA (ESELON II)

PERATURAN PEMERINTAH PENGGANTI UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 1 TAHUN 2013 TENTANG

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 84 TAHUN 2012 TENTANG KOMITE PROFESI AKUNTAN PUBLIK DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPUTUSAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 4 TAHUN 2006 TENTANG PEMBENTUKAN TIM NASIONAL PENANGGULANGAN PELANGGARAN HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL

PERATURAN LEMBAGA PERLINDUNGAN SAKSI DAN KORBAN NOMOR 1 TAHUN 2009 TENTANG KODE ETIK DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

2015, No Pemberhentian Anggota, dan Tata Kerja Majelis Pengawas; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2004 tentang Jabatan Notaris (Lem

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS GADJAH MADA NOMOR 114/P/SK/HT/2004 TENTANG TATA CARA PEMILIHAN DAN PENETAPAN DEKAN SERTA PENGANGKATAN WAKIL DEKAN

BAB V PENUTUP. Komisi Kebenaran dan Rekonsiliasi sejatinya dibentuk untuk memenuhi

2016, No Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Neg

BAB III PENUTUP. Bantuan Hukum bagi paralegal maka dapat disimpulkan :

Lembaga Pengembangan dan Pemberdayaan Kepala Sekolah (LPPKS)

FORMAT PROPOSAL PENJUALAN MAKANAN DAN MINUMAN KANTIN FAKULTAS PSIKOLOGI UI

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2006 TENTANG PERLINDUNGAN SAKSI DAN KORBAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Pengambilan di bagian akademik

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA No.155, 2009 (Penjelasan Dalam Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5074)

Kerangka Acuan AKSI KITA: Pembaharu Muda Anti Korupsi Pendamping Sebaya (Peer Support)

2017, No Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 1999 tentang Hak Asasi Manusia (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 165,

BAB I PENDAHULUAN A. UMUM

MENTERI RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI REPUBLIK INDONESIA

RANCANGAN UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR... TAHUN... TENTANG PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BAB III PENUTUP. Berdasarkan pembahasan yang telah ditulis pada bab sebelumnya, maka. dapat diambil kesimpulan bahwa dalam hukum positif di Indonesia,

FORMULIR PRAKUALIFIKASI PEKERJAAN

Nomor : 973/1B.8/PP.PERSI/I/ Januari 2018 Lamp : Brosur Perihal : Informasi Pelatihan

2013, No Mengingat dan tata cara seleksi, pemilihan, dan pengajuan calon hakim konstitusi serta pembentukan majelis kehormatan hakim konstitusi;

2016, No Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4843); Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2008 te

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PEMBUATAN DESAIN LAYOUT UNDANGAN IAI AWARDS, IKON, DAN SERTIFIKAT PADA KELOMPOK KERJA IAI JAKARTA DI JAKARTA DESAIN CENTER (JDC)


DEWAN RISET DAERAH KABUPATEN ASAHAN

- 2 - II. PASAL DEMI PASAL. Pasal 1. Cukup jelas. Pasal 2. Cukup jelas. TAMBAHAN LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA NOMOR 5493

Perihal: Gugatan Tata Usaha Negara tentang Permohonan Pembatalan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 87/P Tahun 2013

Mengingat : 1. Pasal 5 ayat (1), Pasal 20, Pasal 22 ayat (2) Undang- Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945; 2. Undang-Undang...

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 46 TAHUN 2009 TENTANG PENGADILAN TINDAK PIDANA KORUPSI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 18 TAHUN 2011 TENTANG PERUBAHAN ATAS UNDANG-UNDANG NOMOR 22 TAHUN 2004 TENTANG KOMISI YUDISIAL

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2006 TENTANG PERLINDUNGAN SAKSI DAN KORBAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PENGUMUMAN PENERIMAAN USULAN CALON HAKIM AGUNG REPUBLIK INDONESIA TAHUN 2014 Nomor:01/PENG/P.KY/II/2014

BAB III KESIMPULAN DAN SARAN. tuntutan. Jadi peradilan internasional diselenggarakan untuk mencegah pelaku

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN LEMBAGA PERLINDUNGAN SAKSI DAN KORBAN NOMOR 5 TAHUN 2010 TENTANG TUGAS DAN FUNGSI LEMBAGA PERLINDUNGAN SAKSI DAN KORBAN

PENGUMUMAN PENERIMAAN USULAN CALON HAKIM AGUNG TAHUN 2016 Nomor: 01/PENG/P.KY/RH.01.02/2/2016

REFORMASI TATA KELOLA PERADILAN. Oleh Prof. Dr. Jimly Asshiddiqie, SH 1.

B U P A T I K E T A P A N G SALINAN: PERATURAN BUPATI KETAPANG NOMOR: 1 TAHUN 2010

Transkripsi:

Kursus Hak Asasi Manusia untuk Pengacara XIX 10-24 November 2015

Profil Program ELSAM kembali mengadakan kursus HAM untuk pengacara pada tanggal 10-24 November 2015, dan telah memasuki angkatan ke- 19. Kursus HAM untuk Pengacara merupakah sebuah pelatihan rutin yang dilakukan ELSAM sejak Tahun 1999. Kursus ini bertujuan agar peserta lebih memahami HAM serta memiliki keterampilan menggunakan instrumen HAM dalam kerja-kerja penanganan kasus pelanggaran HAM. Serta memiliki keterampilan menggunakan berbagai mekanisme penyelesaian pelanggaran HAM baik secara nasional maupun internasional. Kursus HAM untuk pengacara telah memiliki sekitar 400 orang alumni yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia. Para alumni terdiri dari para pengacara, pembela HAM, Akademisi dan staff lembaga negara. Metode & Kurikulum Selama mengikuti kursus ini, peserta akan mempelajari mengenai : 1. Konsep Dasar Hak Asasi Manusia 2. Instrumen Hukum Hak Asasi Manusia 3. Administrasi Peradilan (Administration of Justice) 4. Hukum Humaniter dan Pidana Internasional 5. Advokasi HAM Metode yang akan digunakan menggunakan pendekatan partisipatif, yang akan mengajak peserta terlibat aktif dalam semua proses. Selama 2 minggu, peserta akan belajar dengan komposisi materi terdiri dari 60% teori dan 40% praktik. Pada minggu pertama akan menitik beratkan pada teori dengan melibatkan narasumber berpengalaman. Pada minggu kedua akan menitikberatkan pada praktik dengan dipandu oleh mentor berpengalaman di bidang Hukum dan Hak Asasi Manusia.

Para Pengajar Pengajar dalam kursus ini adalah para praktisi yang telah berpengalaman dalam melakukan kerja-kerja pembelaan HAM. Antara lain adalah : Abdul Hakim Garuda Nusantara Seorang advokat Senior dan Mantan Ketua Komnas HAM 2002-2007. Ia merupakan mantan Ketua YLBHI, Ketua Walhi, Pendiri dan Direktur Eksekutif ELSAM. Ia banyak menangani kasus-kasus besar, seperti Kasus 27 Juli dan Kasus Tanjung Priok. Ifdhal Kasim Anggota perkumpulan ELSAM Mantan Direktur ELSAM, Mantan Ketua KOMNAS HAM 2007-2012 Beliau turut aktif dalam berbagai penanganan kasus, misalnya kasus dana perwalian yang melibatkan masyarakat Timika dengan PT Freeport Indonesia. Abdul Haris Semendawai Anggota Perkumpulan ELSAM. Mantan Deputi Direktur Program ELSAM. Pada Tahun 2008 terpilih sebagai anggota Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) untuk periode 2008-2013 dan periode 2013-2018 Luhut M Pangaribuan Praktisi Hukum, Pendiri Pusat Penunjang Profesi Hukum. Pernah menerima Human Rights Awards dari Lawyer Committee for Human Rights, New York, pada tahun 1992. Indriaswati D Saptaningrum Direktur Eksekutif ELSAM. Pernah bekerja di beberapa lembaga, di antaranya sebagai peneliti freelance di Asosiasi Pengacara Indonesia untuk Keadilan, staf legal di LBH dan sebagai Koordinator of Riset dan Pengembangan Pusat Studi REALINO di Yogyakarta.

Alumni Silverio Pinto Baptista Alumni angkatan pertama Kursus HAM untuk pengacara ELSAM. Beliau juga alumni dari Fakultas Hukum Universitas Indonesia. Pengalaman kerja sebagai Pengacara HAM sejak 1998-2005, di Yayasan HAK Timor Leste. Sejak 2005-2014, menjabat sebagai Wakil Ketua Ombudsman Untuk Hak Asasi Manusia. Oktober 2014 sampai 2018 sebagai Ketua Ombudsman Untuk Hak Asasi Manusia di Timor-Leste. Emerson Yuntho Alumni angkatan Ke-5 Kursus HAM untuk pengacara ELSAM. Emerson Yuntho adalah Koordinator Divisi Monitoring Hukum dan Peradilan Indonesia Corruption Watch (ICW). Aktivis ICW ini dikenal tegas dalam menghadapi kasus korupsi di Indonesia Peserta Romo Leo Mali Alumni angkatanke-8 Kursus HAM untuk pengacara ELSAM. Selain sebagai pemuka agama, Katolik di Kupang, Romo Mali juga dikenal sebagai aktivis Sosial-Kemanusiaan terutama isu-isu yang berada di Kupang. Para pengacara, Pekerja HAM dan Akademisi dari seluruh wilayah Indonesia dan Timor Leste dapat mengikuti kursus ini. Kami juga mengharapkan peserta telah terbiasa melakukan advokasi, pemajuan HAM, dan penanganan kasus-kasus pelanggaran HAM. Peserta dalam kursus ini hanya 25 orang dengan mempertimbangkan perimbangan gender dan wilayah.

Persyaratan : 1. Sarjana Hukum 2. Diutamakan Pengacara/ Pekerja Hak Asasi Manusia 3. Memiliki Pengalaman Bekerja minimal 2 tahun 4. Memiliki Pengalaman melakukan advokasi pelanggaran hak asasi manusia 5. Melampirkan fotokopi surat ijin/kartu beracara di pengadilan (bagi yang sudah memiliki surat ijin beracara 6. Melampirkan fotokopi sertifikat pelatihan/surat keterangan pernah mengikuti pelatihan hak asasi manusia 7. Menyerahkan tulisan singkat mengenai pengalaman melakukan advokasi/kerja-kerja hak asasi manusia (maksimal 5 halaman) 8. Mengisi dan mengembalikan formulir pendaftaran 9. Melampirkan fotokopi KTP 10. Melampirkan surat ijin mengikuti kursus dari pimpinan lembaga/ institusi tempat bekerja 11. Melampirkan CV Kami membuka kesempatan untuk calon peserta dari latar belakang pendidikan selain ilmu hukum, sepanjang memiliki minat untuk mempelajarai HAM. Formulir pendaftaran Formulir pendaftaran dapat diperoleh melalui : Lembaga Studi dan Advokasi Masyarakat (ELSAM). Jl. Siaga II No. 31 Pejaten Barat Pasar Minggu. Telp 021 7972662. Fax 021-79192519 Atau di www.elsam.or.id Pengembalian formulir dapat dilakukan melalui pos, fax atau dikirim melalui email training@elsam.or.id

Biaya Kursus Biaya Kursus sebesar Rp. 1.000.000,- dan dibayarkan setelah calon peserta dinyatakan diterima sebagai peserta. Biaya tersebut sudah termasuk biaya Akomodasi selama 2 minggu training, bahan bacaan, akses internet, akses perpustakaan.

Proses Seleksi : Peserta dalam kursus ini hanyalah 25 orang, maka terdapat 2 tahap seleksi, yaitu tahap administratif dan tahap wawancara. Berikut Tanggal-tanggal Penting dalam Kursus HAM Pengacara xix : Proses pendaftaran 7 Agustus-23 Oktober 2015 Proses Seleksi 26 Oktober 2015 Pengumuman Seleksi 27-30 Oktober 2015 Daftar ulang 27-3 November 2015 Pelaksanaan Kursus 10-24 November 2015 Keterangan Lebih lanjut Silahkan menghubungi Kania Mamonto melalui email : training@elsam.or.id atau emmanuellakania@gmail. com atau telp : 021-79726662/08812823594