Modul Remastering Distro Linux Ubuntu

dokumen-dokumen yang mirip
PANDUAN REMASTERING UBUNTU Menggunakan Ubuntu Customization Kit (UCK)

REMASTERING UBUNTU DENGAN UBUNTU COSTUMIZATION KIT (UCK) MATA KULIAH SISTEM OPERASI II GEDE SUWECA NAMA KELOMPOK : I Made Edi Sandarawan ( )

MODUL REMASTERING UBUNTU 9.10

REMASTERING DENGAN UCK(UBUNTU CUSTOMIZATION KIT)

MODUL REMASTERING CHUA-UBUNTU 1.0-BETA

REMASTERING MENGGUNAKAN REMASTERSYS

Instalasi ubuntu. Langkah pertama boot ubuntu installer pada PC anda. pilih start or install ubuntu

MEMBANGUN DISTRO LINUX BIMASAKTI 1.0 KODE NAME ALPHA UNTUK SISWA SMP-SMA TUGAS AKHIR

PROJECT REMASTERING DENGAN REMASTERSYS

BAB III PERANCANGAN SISTEM

PANDUAN REMASTERING UBUNTU

Cara Menginstall Ubuntu Dekstop bit Lewat Virtualbox

Menggunakan Ubuntu. Pusat Pelayanan Teknologi Informasi dan Komunikasi Universitas Gadjah Mada. menggunakan Ubuntu 1

Bagaimana meng-costumisasi Ubuntu Live CD Desktop

PROSES INSTALASI LINUX DISTRO UBUNTU 11.10

PRAKTIKUM SISTEM OPERASI : PANDUAN REMASTERING UBUNTU DENGAN SQUASHFS-TOOLS

Instalasi System Operasi Linux Ubuntu

3.1 Mendaftar dan Pengenalan Cloudo

Menggunakan EPSBED di Linux

Linux Administrator. Panduan Linux Administrator. Pusat Pelayanan Teknologi Informasi dan Komunikasi Universitas Gadjah Mada

TUTORIAL REMASTERING LINUX SLAX KELOMPOK 1

BEBERAPA FITUR LINUX UBUNTU 11.10

Remastering Ubuntu Metode Remastersys

Tutorial instalasi Ubuntu Desktop 13.10

Website : Mobile : Twitter

Resume. Pelatihan Membuat PC Router Menggunakan ClearOS. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Mata Kuliah. Lab. Hardware

VIRTUALISASI KOMPUTER DENGAN ORACLE VM VIRTUAL BOX

4. Custom Setup. Klik Next. epentengker Page 1. kekeseen.wordpress.com

MODUL 1 INSTALASI DAN PENGENALAN OS. MCROSOFT WINDOWS

Tutorial Dual Boot Windows 7 dan Linux Ubuntu Menggunakan VirtualBox

TUTORIAL PENGGUNAAN VIRTUAL BOX & VMWARE

INSTALASI WEB SERVER PADA MICROSOFT WINDOWS

PANDUAN INSTALASI UBUNTU 8.04

[ MEMBUAT FILE SETUP ] DAN [ MEYIMPANNYA KE DALAM CD ]

PENGANTAR KOMPUTER & SOFTWARE II

Kesan Pertama Memakai KDE

BAB IV IMPLEMENTASI DAN ANALISA

JURNAL PRAKTIKUM JARINGAN KOMPUTER

TUGAS PRAKTIKUM Ke-2 DOSEN PEMBIMBING ASISTEN LAB. 1. Langkah membuat bootable flashdisk Ubuntu menggunakan Aplikasi Rufus

Virtual PC dapat berjalan di Windows XP, Vista maupun Windows 7. Saya melakukan installasi pada Windows 7, 64 bit.

INSTALASI DAN PENGENALAN OS UBUNTU (LINUX) NAMA : ALFIAN STAMBUK : F KELAS : D

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. a. Spesifikasi piranti keras pada local server: Processor : Intel Pentium IV 1.8 Ghz

Installasi dan Uninstall Paket Aplikasi Ubuntu

PROSES INSTALASI WINDOWS 7 DI VIRTUAL BOX

JURNAL PRAKTIKUM SISTEM OPERASI 2012/2013. NAMA : Adysta Galang Iman A. S NIM : ASISTEN : Rahman Dattebayo KELAS : H2 BAB Ke- : 1

Laporan Praktek Debian Server

STEP BY STEP INSTALLASI SOFTWARE PPOB ARINDO LOKET BARU

Cara Menginstal Ubuntu dan Windows 7 dalam Satu Komputer - Dual Boot Mode

MANUAL PENGOPERASIAN JSTOCKINVENTORY Twitter

OpenSuse juga termasuk dalam jajaran 10 besar distro linux di dunia bersama-sama dengan Ubuntu, Fedora, Debian, PCLinuxOS, Slackware, Gentoo dan

PANDUAN INSTALASI CLIENT KUNANG-KUNANG DIGITAL SIGNAGE (LINUX SYSTEM) 3 November 2015

YLSA. (Yayasan Lembaga SABDA) SABDA) SABD A) [SABDA. Tim SABDA

CARA INSTALL DAN REMOVE APLIKASI. Pemerintah Daerah Kabupaten Sleman repo.slemankab.go.id

[DUALBOOT MS. WINDOWS XP & GNU/LINUX DEBIAN CODENAME SQUEEZE] August 28, 2013 DUAL BOOT WINDOWS XP DENGAN DEBIAN 6

2.1 Instalasi Joomla Secara Lokal

REMASTER DISTRO LINUX UBUNTU LTS MENGGUNAKAN REMASTERSYS TUGAS AKHIR

MODUL 1 PRAKTIKUM ADMINISTRASI JARINGAN. Pengenalan dan Instalasi Sistem Operasi Jaringan

Jurusan : TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN SMK NASIONAL MALANG JOB SHEET ADMINISTRASI SERVER. Revisi : 00

BAB II DASAR TEORI A. PERSIAPAN INSTALASI Langkah pertama sebelum menginstal Linux adalah mencatat semua informasi yang berhubungan dengan computer

Tuturial Dual Boot Windows - Linux. Nama : Muhammad Fikry Hazmi NRP :

Raihana Rahma Fadhilah

Belajar Teknologi Virtualisasi : VMWare vsphere Hypervisor ESXi (1)

Daftar Isi» Persiapan

Membuat Custom CD/DVD Instalasi Windows XP

Hak Cipta Pada

PANDUAN INSTALASI CLIENT KUNANG-KUNANG DIGITAL SIGNAGE (LINUX SYSTEM) 16 Maret 2015

MENJALANKAN BACKTRACK 5 RC3 DI WINDOWS 8.1

Memulai IGOS Nusantara

Sebelum melakukan instalasi Linux Ubuntu, kita lakukan instalasi VM VirtualBox dahulu. Berikut langkah langkahnya :

Membuat FTP di Windows Server 2003

BAB 10 KONFIGURASI SISTEM DEBIAN GNU/LINUX

Ghandie Kurnia Widi Lisensi Dokumen:

MODUL 1 INSTALASI PAKET JAVA DAN PROGRAM SEDERHANA

Insani Ning Arum

Panduan Installasi Linux Ubuntu Desktop LTS (Lucid Lynx)

Budi Permana, S.Kom Pendahuluan

INSTALASI SISTEM OPERASI LINUX DEBIAN

PANDUAN APLIKASI 2014

MENGINSTAL BACKTRACK DI VIRTUALBOX WIN7

Serba-serbi Ubuntu Desktop. Oleh : Lian Aga Aditya (Maxilian Athlon) Blog :

BAB IV DISKRIPSI KERJA PRAKTIK. Bab ini membahas tentang proses instalasi VMWare Workstation dan

LAMPIRAN. : Bagaimana pendapat anda dengan sistem baru ini?

LANGKAH LANGKAH INSTALASI LINUX REDHAT

MEMBUAT LINUX DISTRO DENGAN SLAX

VIRTUALISASI MIKROTIK ROUTEROS MENGGUNAKAN VIRTUALBOX

JARINGAN KOMPUTER LANJUT TUGAS

Pengantar Open Source dan Aplikasi Instalasi Linux dan Troubleshooting Dasar. Rusmanto at gmail.com Rusmanto at nurulfikri.ac.id

MANUAL PROGRAM. Sebelum mulai menjalankan aplikasi ini, terlebih dahulu dilakukan instalasi

PANDUAN PEMAKAIAN APLIKASI SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN PERUMAHAN ( STUDI KASUS : PERUMAHANJOGJA.NET )

Membuat Linux Distro dengan SLAX

Tahap-tahap menginstall ORACLE 10g

LANKAH INSTALLASI LINUX REDHAT 9

LAMPIRAN. Untuk instalasi Hyper-V 2012 R2 dibutuhkan DVD Installer Hyper-V 2012

Modul 5 Menginstal Linux Mandrake 9.2. I. Tujuan Praktikan dapat menginstal sistem operasi Linux Mandrake 9.2

MODUL INSTALLASI LINUX UBUNTU SERVER

I. MANUAL VIRTUAL BOX

4. Pilih direktori tempat penyimpanan lalu klik Lanjut. A. INSTALLASI SOFTWARE 1. Masukkan CD Program ke dalam CD ROM

LAPORAN PRAKTEK. : Lia Ariani NPM :

Panduan Instalasi Galileo Desktop Versi 2.5

Panduan Installasi Linux GnackTrack 10.04

Transkripsi:

Modul Remastering Distro Linux Ubuntu Penyusun Untuk Sumber/Referensi Andrian Dion Priadi, S.Kom <andrew_dion04@ugm.ac.id> Praktikan Mata Kuliah Sistem Operasi STMIK Amikom Yogyakarta http://ugos.ugm.ac.id/wiki

Daftar Isi Costumisasi Distro Linux Ubuntu Desktop...1 Kebutuhan Sistem :...1 Persiapan Pendukung...1 Memulai Proses...1 Informasi Customisasi via Konsole...7 Testing CD...7 Burning File Iso kedalam CD...7 i

Daftar Gambar Gambar 1. Tampilan Awal...2 Gambar 2. Pemilihan Bahasa...2 Gambar 3. Pemilihan Bahasa Live CD...3 Gambar 4. Pemilihan Default Bahasa Live CD...3 Gambar 5. Memilih Lingkungan Desktop...4 Gambar 6. Memiliih File ISO...4 Gambar 7. Nama FIle ISO hasil custom...4 Gambar 8. Option, Manual Custom...5 Gambar 9. Option, hapus bawaan paket CD...5 Gambar 10. Memulai Pembuatan...5 Gambar 11. Memilih Aksi Customisasi...6 Gambar 12. Dialog Package Manager...6 Gambar 13. Konsole UCK...7 Gambar 14. Melanjutkan ke Proses Pembuatan Akhir...7 Gambar 15. Dialog Akhir Persiapan Pembuatan File ISO...8 Gambar 16. Option, Bakar dalam CD...9 Gambar 17: Option, Image Burning...10 Gambar 18: Option, Burning Speed...10 Gambar 19. Proses Burning...10 ii

Costumisasi Distro Linux Ubuntu Desktop Customisasi atau dikenal dengan istilah remaster adalah sebuah teknik untuk mengubah, menambahkan, dan mengurangi paket dan aplikasi yang terdapat pada suatu Sistem Operasi, sedangkan metode remaster yang digunakan adalah dengan mengedit filesystem.squashfs yang terdapat pada iso CD/DVD Linux. Tujuan customisasi Ubuntu Desktop (live) CD yang diharapkan adalah : 1. Membuat Linux Ubuntu distribusi Anda sendiri; 2. Menunjukkan kelebihan aplikasi didalamnya; 3. Menghapus paket aplikasi; 4. Menambahkan paket aplikasi; 5. Update paket aplikasi; 6. Mengubah default sistem Desktop (theme, icons, desktop background, panel,halaman browser, dll). Kebutuhan Sistem : 1. Minimal 5-7 GB free space; 2. Minimal 512 MB RAM dan 1 GB swap (di rekomendasikan); 3. Menggunakan Sistem Operasi Linux; 4. Paket squashfs-tools; 5. Paket genisoimage, yang mendukung mkisofs; 6. Sebuah Ubuntu kernel dengan dukungan squashfs (Ubuntu 8.04 atau yang terbaru); 7. QEMU/KVM, VirtualBox atau VMware untuk testing. Persiapan Pendukung 1. Pertama, pastikan Anda sudah meng-install tool yang di butuhkan; $ sudo apt-get install uck 2. Alternatif lain download UCK dari; http://uck.sf.net http://sourceforge.net/projects/uck/files/uck/ 3. Download official Desktop CD dari http://repo.ugm.ac.id/iso/ubuntu, dalam percobaan ini menggunakan Ubuntu 10.04 LTS; Memulai Proses 1. Jalankan Aplikasi Ubuntu Customization Kit dengan mengklik menu Applications System Tools Ubuntu Customization Kit; Modul Remastering Distro Linux Ubuntu Halaman 1 dari 14

Gambar 1. Tampilan Awal 2. Pada kotak dialog Welcome, langsung saja klik tombol Close untuk memulai proses; 3. Kotak dialog berikut, Anda akan memilih pemilihan bahasa apa saja yang akan dimasukkan ke dalam distro nantinya. Kemudian klik OK; Gambar 2. Pemilihan Bahasa 4. Selanjutnya akan muncul kotak dialog yang meminta anda untuk memilih bahasa yang akan anda gunakan ketika proses booting live cd anda. Kemudian klik OK; Modul Remastering Distro Linux Ubuntu Halaman 2 dari 14

Gambar 3. Pemilihan Bahasa Live CD Gambar 4. Pemilihan Default Bahasa Live CD 5. Selanjutnya akan muncul pemilihan jenis desktop yang akan diinstall pada distro anda. Ada 3 pilihan, KDE, Gnome dan Others. Untuk saat ini kita memilih Gnome sebagai lingkungan desktop; Modul Remastering Distro Linux Ubuntu Halaman 3 dari 14

Gambar 5. Memilih Lingkungan Desktop 6. Selanjutnya Anda akan diminta untuk memilih file iso (file image) dari disto Linux Ubuntu yang akan kita customisasi; Gambar 6. Memiliih File ISO 7. Berikutnya Anda akan dimintai untuk mengetikkan nama dari distro Linux yang akan di customisasi; Gambar 7. Nama FIle ISO hasil custom 8. Selanjutnya akan muncul konfirmasi, apakah kita ingin mengkostumasi secara manual selama proses berlangsung. Pilihan yes sangat dianjurkan karena kita akan mengkostum desktop dan menambah aplikasi lainnya; Modul Remastering Distro Linux Ubuntu Halaman 4 dari 14

Gambar 8. Option, Manual Custom 9. Pada kotak dialog berikut merupakan konfirmasi apakah Anda akan menghapus paket wubi dll, yang terkait pada proses instalasi Ubuntu; Gambar 9. Option, hapus bawaan paket CD 10. Kemudian akan muncul kotak dialog yang berisikan sistem siap membangun distro anda. Anda cukup menekan tombol Close untuk memulai proses remastering. Maka akan ada terminal yang melakukan proses mounting data; Gambar 10. Memulai Pembuatan Modul Remastering Distro Linux Ubuntu Halaman 5 dari 14

11. Selanjutnya akan muncul kotak dialog berikut; Gambar 11. Memilih Aksi Customisasi 12. Jika kita memilih Run package manager maka synaptic akan terbuka dan kita dapat melakukan add/remove aplikasi dari synaptic ini; Gambar 12. Dialog Package Manager 13. Jika anda Run console application maka akan terbuka sebuah terminal pada kondisi chroot sehingga kita dapat melakukan kostumisasi baik menambah aplikasi, menghapus aplikasi, mengubah tampilan desktop dll dengan mode teks. Penggunaan pilihan ini sangat dianjurkan bagi pengguna yang sudah ahli dalam menggunakan terminal; Modul Remastering Distro Linux Ubuntu Halaman 6 dari 14

Gambar 13. Konsole UCK 14. Jika anda memilih Continue building maka proses building sebuah distro akan dilanjutkan. Jika anda tidak dalam keadaan online maka proses akan terhenti karena ada packet yang akan di download oleh UCK. Oleh karena itu sebaiknya remastering dilakukan ketika anda terhubung dengan internet; Gambar 14. Melanjutkan ke Proses Pembuatan Akhir 15. Setelah Anda memilih Continue building pada menu pilihan, maka anda tinggal menunggu proses pembuatan file iso selesai. Modul Remastering Distro Linux Ubuntu Halaman 7 dari 14

Gambar 15. Dialog Akhir Persiapan Pembuatan File ISO Informasi Customisasi via Konsole 1. /etc/casper.conf merubah username, user fullname, host, build system 2. /etc/bash.bashrc merubah wellcome message ke ID 3. /etc/issue dan issue.net dan motd.tail merubah pesan Ubuntu 10.04 saat masuk terminal 4. /etc/modules untuk meload modul kernel saat booting 5. /etc/skel semua file/direktori di dalamnya akan dikopi ke homedir user 6. /etc/gnome/default.list untuk merubah file dengan ekstensi apa di buka aplikasi apa 7. /etc/xdg/user-dirs.defaults ganti untuk menentukan direktori apa saja yang dibuat di homedir 8. /etc/xdg/menus/*.menu untuk membuat pengaturan kategori menu sendiri 9. /usr/share/backgrounds/ wallpaper default 10. /usr/share/firefox/browserconfig.properties Merubah alamat default yg dibuka saat start, misalnya ke file:///usr/example-content/readme.html atau http://ugos.ugm.ac.id 11. /usr/share/gconf/default/* dan schemes/* konfigurasi settingan desktop, menu, panel, dan lain-lain Modul Remastering Distro Linux Ubuntu Halaman 8 dari 14

12. /usr/share/ubuntu-artwork tampilan awal firefox browser offline 13. /usr/share/example-content direktori file-file example Ubuntu 14. /etc/apt/sources.list /etc/apt/sources.list.d/* file dan folder repository Ubuntu Testing CD File iso hasil remaster menggunakan UCK dapat Anda temukan di direktori /home/user_anda/tmp/remaster-newfiles/ dengan nama file livecd.iso Tes hasil iso menggunakan Virtualbox virtual machine. Burning File Iso kedalam CD Untuk membakar file image (iso) selain menggunakan Brasero, Anda juga dapat menggunakan file browser nautilus. Kemampuan file browser Nautilus mem-burning iso karena ada pada Linux UGOS sudah terinstall paket nautilus-cd-burner. Berikut langkah-langkah : 1. Tentukan file iso image yang akan dibakar; 2. Klik kanan pada iso image tersebut dan pilih menu Write To Disc ; Gambar 16. Option, Bakar dalam CD 3. Dijendela berikutnya, Anda bisa: Memilih pembakar yang akan digunakan, CD/DVD writer; Modul Remastering Distro Linux Ubuntu Halaman 9 dari 14

Gambar 17: Option, Image Burning Memilih opsi Write Speed yang akan digunakan. Gambar 18: Option, Burning Speed 4. Pada jendela complete akan ditanyakan apakah akan membuat copy-an yang lain Make Another Copy atau menutup jendela dengan mengklik tombol Close. Gambar 19. Proses Burning Modul Remastering Distro Linux Ubuntu Halaman 10 dari 14