SBMPTN 2013 Fisika. Kode Soal

dokumen-dokumen yang mirip
SNMPTN 2011 FISIKA. Kode Soal Gerakan sebuah mobil digambarkan oleh grafik kecepatan waktu berikut ini.

Antiremed Kelas 12 Fisika

Doc. Name: SBMPTN2016FIS999 Version:

UM UGM 2017 Fisika. Soal

Doc. Name: SBMPTN2015FIS999 Version:

SANGAT RAHASIA. 30 o. DOKUMEN ASaFN 2. h = R

PR ONLINE MATA UJIAN: FISIKA (KODE A07)

SNMPTN 2011 Fisika KODE: 559

UN SMA IPA Fisika 2015

Xpedia Fisika DP SNMPTN 02

LATIHAN UJIAN NASIONAL

C21 FISIKA SMA/MA IPA. 1. Seorang siswa mengukur panjang dan lebar suatu plat logam menggunakan mistar dan jangka sorong sebagai berikut.

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK UTARA DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA MUSYAWARAH KERJA KEPALA SEKOLAH (MKKS) SMA TRY OUT UJIAN NASIONAL 2010

Antiremed Kelas 11 FISIKA

MATA PELAJARAN WAKTU PELAKSANAAN PETUNJUK UMUM

MATA PELAJARAN WAKTU PELAKSANAAN PETUNJUK UMUM

Pelatihan Ulangan Semester Gasal

1. Diameter suatu benda diukur dengan jangka sorong seperti gambar berikut ini.

4. Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan konstan 72 km/jam. Jarak yang ditempuh selama selang waktu 20 sekon adalah...

Soal SBMPTN Fisika - Kode Soal 121

1. Diameter suatu benda diukur dengan jangka sorong seperti gambar berikut ini.

Wardaya College. Tes Simulasi Ujian Nasional SMA Berbasis Komputer. Mata Pelajaran Fisika Tahun Ajaran 2017/2018. Departemen Fisika - Wardaya College

Antiremed Kelas 11 FISIKA

UJIAN NASIONAL DINAS PENDIDIKAN DKI JAKARTA SMA/MA

4. Sebuah sistem benda terdiri atas balok A dan B seperti gambar. Pilihlah jawaban yang benar!

Mata Pelajaran : FISIKA

2. Tiga buah gaya setitik tangkap, besar dan arahnya seperti pada gambar di bawah ini.

PEMERINTAH KOTA PADANG DINAS PENDIDIKAN UJIAN SEKOLAH (USEK) KOTA PADANG TAHUN PELAJARAN 2014/2015

Antiremed Kelas 11 FISIKA

Fisika Ujian Akhir Nasional Tahun 2003

UN SMA IPA 2013 Fisika

2. Seorang siswa berlari di sebuah lapangan seperti pada gambar berikut ini.

Xpedia Fisika DP SNMPTN 05

SIMAK UI 2013 Fisika. Kode Soal 01.

D. I, U, X E. X, I, U. D. 5,59 x J E. 6,21 x J

FISIKA IPA SMA/MA 1 D Suatu pipa diukur diameter dalamnya menggunakan jangka sorong diperlihatkan pada gambar di bawah.

drimbajoe.wordpress.com 1

Doc Name: SIMAKUI2010FIS999 Doc. Version :

UN SMA IPA 2014 Fisika

UN SMA IPA 2008 Fisika

3. Dari grafik di samping, pada saat t = 5 sekon, percepatannya adalah. a. 32 m/s 2 b. 28 m/s 2 c. 20 m/s 2 d. 12 m/s 2 e. 4 m/s 2

C20 FISIKA SMA/MA IPA. 1. Hasil pengukuran diameter suatu benda menggunakan jangka sorong ditunjukkan oleh gambar berikut.

Dibuat oleh invir.com, dibikin pdf oleh

UN SMA IPA 2009 Fisika

1. Dua batang logam P dan Q disambungkan dengan suhu ujung-ujung berbeda (lihat gambar). D. 70 E. 80

K13 Revisi Antiremed Kelas 10

K13 Revisi Antiremed Kelas 10 Fisika

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH (2011/2012) Sman 8 pekanbaru

UN SMA IPA 2008 Fisika

PREDIKSI 8 1. Tebal keping logam yang diukur dengan mikrometer sekrup diperlihatkan seperti gambar di bawah ini.

Materi dan Soal : USAHA DAN ENERGI

Antiremed Kelas 11 FISIKA

Xpedia Fisika DP SNMPTN 08. Pertanyaan 1-3 berhubungan dengan tumbukan dua balok di atas meja tanpa gesekan. Sebelum tumbukan, balok bermassa m diam.

C13 1 FISIKA SMA/MA IPA

PEMERINTAH KOTA PADANG DINAS PENDIDIKAN PRA UJIAN NASIONAL KOTA PADANG TAHUN PELAJARAN 2014/2015

Pilihlah Jawaban yang Tepat.

PEMERINTAH KOTA PADANG DINAS PENDIDIKAN PRA UJIAN NASIONAL KOTA PADANG TAHUN PELAJARAN 2014/2015

iammovic.wordpress.com PEMBAHASAN SOAL ULANGAN AKHIR SEKOLAH SEMESTER 1 KELAS XII

Wardaya College SAINS - FISIKA. Summer Olympiad Camp Sains SMP

PEMERINTAH KOTA PADANG DINAS PENDIDIKAN PRA UJIAN NASIONAL KOTA PADANG TAHUN PELAJARAN 2014/2015

1. Hasil pengukuran yang ditunjukkan oleh alat ukur dibawah ini adalah.

1. Pengukuran tebal sebuah logam dengan jangka sorong ditunjukkan 2,79 cm,ditentikan gambar yang benar adalah. A

Xpedia Fisika. Kapita Selekta - Set 01 no Pertanyaan berhubungan dengan gambar di bawah ini serta pilihan yang ada.

PERSIAPAN UJIAN AKHIR NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2008/2009 LEMBAR SOAL. Mata Pelajaran : Fisika. Kelas/Program : IPA.

D. 75 cm. E. 87 cm. * Pipa organa terbuka :

SILABUS MATA KULIAH FISIKA DASAR

UJIAN SEKOLAH 2016 PAKET A. 1. Hasil pengukuran diameter dalam sebuah botol dengan menggunakan jangka sorong ditunjukkan pada gambar berikut!

PETUNJUK UMUM Pengerjaan Soal Tahap 1 Diponegoro Physics Competititon Tingkat SMA

Antiremed Kelas 11 Fisika

MGMP FISIKA - SMA DKI

PEMERINTAH KOTA PADANG DINAS PENDIDIKAN UJIAN SEKOLAH (USEK) KOTA PADANG TAHUN PELAJARAN 2014/2015

PAKET SOAL 1 TRY OUT UN 2014

SOAL UN c...

Uji Kompetensi Semester 1

Antiremed Kelas 7 Fisika

SIMAK UI 2017 Fisika. Soal SIMAK UI Fisika

UN SMP 2011 Fisika. 01. Perhatikan elektromagnetik dan magnet O - P gambar berikut!

1. Sebuah mobil memiliki kecepatan awal sebesar 6 m/s. Setelah 1 menit, kecepatan mobil tersebut menjadi 9 m/s. Berapakah percepatan mobil tersebut?

Hak Cipta 2014 Penerbit Erlangga

KOMPETISI SAINS MADRASAH (KSM) 2014 TINGKAT PROVINSI

TRY OUT UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2017 / 2018 DINAS PENDIDIKAN DKI JAKARTA

D. 6,25 x 10 5 J E. 4,00 x 10 6 J

UN SMA IPA 2011 Fisika

BERKAS SOAL BIDANG STUDI : FISIKA

C17 FISIKA SMA/MA IPA

5. Tentukanlah besar dan arah momen gaya yang bekerja pada batang AC dan batang AB berikut ini, jika poros putar terletak di titik A, B, C dan O

D. 6 E. 8. v = 40ms -1 Ep =?

Antiremed Kelas 12 Fisika

USAHA, ENERGI & DAYA

TRY OUT I. Tahun Pelajaran 2011/2012 KABUPATEN LOMBOK TIMUR. Kamis, 8 Pebruari Pukul. Kode Soal : Mata Pelajaran: FISIKA.

D. 30 newton E. 70 newton. D. momentum E. percepatan

C15 FISIKA SMA/MA IPA

Copyright all right reserved

2. Sebuah partikel bergerak lurus ke timur sejauh 3 cm kemudian belok ke utara dengan sudut 37 o dari arah timur sejauh 5 cm. Jika sin 37 o = 3 5

1. Hasil pengukuran ketebalan plat logam dengan menggunakan mikrometer sekrup sebesar 2,92 mm. Gambar dibawah ini yang menunjukkan hasil pengukuran

PEMERINTAH KOTA PADANG DINAS PENDIDIKAN UJIAN SEKOLAH (USEK) KOTA PADANG TAHUN PELAJARAN 2014/2015

Fisika UMPTN Tahun 1986

Benda B menumbuk benda A yang sedang diam seperti gambar. Jika setelah tumbukan A dan B menyatu, maka kecepatan benda A dan B

PEMERINTAH KOTA DUMAI DINAS PENDIDIKAN KOTA DUMAI SMA NEGERI 3 DUMAI TAHUN PELAJARAN 2008/ 2009 UJIAN SEMESTER GANJIL

MGMP FISIKA - SMA DKI

Transkripsi:

SBMPTN 2013 Fisika Kode Soal Doc. Name: SBMPTN2013FIS999 Version: 2013-09 halaman 1 1. Perbedaan antara kecepatan rata-rata dengan kelajuan rata-rata adalah... (A) Kecepatan rata-rata bergantung pada perubahan posisi, sedangkan kelajuan rata-rata tergantung pada jarak tempuh. (B) Kecepatan rata-rata bergantung pada jarak total, sedangkan kelajuan rata-rata bergantung pada perubahan posisi. (C) Kecepatan rata-rata bergantung pada posisi, sedangkan kelajuan rata-rata tidak bergantung pada jarak tempuh. (D) Kecepatan rata-rata bergantung pada perubahan posisi dan jarak tempuh, sedangkan kelajuan rata-rata tidak bergantung keduanya. (E) Kecepatan rata-rata tidak bergantung pada perbahan posisi dan jarak tempuh, sedangkan kelajuan rata-rata bergantung keduanya. 2. Sebuah batu dilempar vertikal ke atass dengan laju awal 30 m/s dari puncak sebuah gedung yang tingginya 80 m. Jika besat percepatan gravitasi 10 m / s 2, maka waktu yang diperlukan batu untuk mencapai dasar gedung adalah (A) 12 s (B) 10 s (C) 9 s (D) 8 s (E) 7 s

doc. name: SBMPTN2013FIS999 version : 2013-09 halaman 2 3. Informasi mengenai tekanan di beberapa posisi adalah sebagai berikut. Posisi Tekanan (atm) 5.000m diatas permukaan laut 0,5 Tepat di permukaan laut 1 20m dibawah permukaan laut 3 Berdasarkan informasi tersebut, simpulan manakah yang tepat? (A) Tekanan pada kedalaman 10m di bawah permukaan laut adalah 2 atm (B) Tekanan pada kedalaman 50 m dibawah permukaan laut adalah 5 atm (C) Pada kedalaman tertentu di bawah laut, tekanan mendekati nol (D) Pada ketinggian 2.500 m di atas permukaan laut, tekanan adalah 0,75 atm (E) Pada ketinggian 20.000 m di atas permukaan laut, tekanan adalah nol. 4. Air bermassa 1 g yang mendidih pada tahun 100 o C dapat berubah menjadi uap pada tekanan tetap 100kPa. Dalam keadaan cair volumenya 1cm 3, sedangkan dalam keadaan uap volumenya menjadi 21 cm 3. Bila diketahui kalor laten penguapan air 2.26 x 10 6 J/ kg, maka perubahan energi internal air adalah (A) 6754 J (B) 5479 J (C) 4517 J (D) 3432 J (E) 2258 J 5. Dua buah gelombang dinyatakan masingmasing dengan persamaan y = A sin(3x - 4t) dan y = A sin(6x - 8t). Salah satu di antara berbagai pernyataan berikut ini yang benar adalah (A) Frekuensi sama (B) Panjang gelombang sama (C) Kecepatan rambat sama (D) Amplitude berbeda (E) Bilangan gelombang sama

doc. name: SBMPTN2013FIS999 version : 2013-09 halaman 3 6. Gelombang ultrasonic dapat digunakan untuk memfokuskan kamera otomatik dengan cara menembakkan pulsa gelombang bunyi ke objek dan merekam respon baliknya menggunakan sensor. Pada uji awal, pulsa ditembakkan dari kamera tersebut ke objek berjarak 20,0 m dan diperoleh respon setelah 120 ms. Seseorang hendak menggunakan kamera tersebut pada objek serangga dan mendapatkan respon setelah 12,0 ms. Laju bunyi di udara sekitar dan jarak tembak kamera ke objek adalah (A) 333,3 m/s dan 0,2 m (B) 333,3 m/s dan 2,0 m (C) 333,7 m/s dan 0,2 m (D) 333,7 m/s dan 2,0 m (E) 333,7 m/s dan 20,0 m 7. Jumlah muatan dari dua buah muatan q 1 dan q 2 adalah 6 µc. Jika kedua muatan tersebut dipisahkan sejauh 3 m, maka masing-masing muatan akan merasakan gaya listrik sebesar mn. Besar q 1 dan q 2 berturut-turut adalah (A) 3 µc dan 3 µc (B) 5 µc dan 1 µc (C) 8 µc dan 2 µc (D) 4 µc dan 2 µc (E) -4 µc dan 10 µc 8. Ketika ke dalam sebuah solenoid yang dialiri listrik dimasuk sebatang logam, maka energi magnetiknya bertambah. manakah? (A) Energi magnetik berada dalam batang logam. (B) Permeabilitas batang logam lebih kecil daripada vakum. (C) Kuat medan magnet sialenolda tetap. (D) Energi magnetik pada solenoid tidak bergantung pada jenis logam. (E) Energi magnetik pada solenoid bertambah karena batang logam mempengaruhi arus listrik.

doc. name: SBMPTN2013FIS999 version : 2013-09 halaman 4 9. Mana pernyataan yang benar mengenai efek fotolistrik? (A) Menaikkan intensitas cahaya menambah laju perpidahan energi ke logam, (B) Menaikkan intensitas cahaya manambah energi kinetik fotoelektron. (C) Tidak ada jeda waktu antara pencahayaan dan teremisinya elektron dari permukaan logam. (D) Elektron akan teremisi hanya bila frekuensi cahaya datang sama dengan frekuensi tertentu. (E) Tidak ada hubungan antara frekuensi cahaya dan energi kinetik fotoelektron. 10. Sebuah pesawat bergerak dengan laju relativisik v terhadap Bumi. Sebuah peluru bermassa diam m ditembakkan searah dengan pesawat dengan laju v relatif terhadap pesawat. Menurut pengamat di Bumi, energi kinetik peluru itu 8mc 2 /5. Jika c adalah laju cahaya, besar v adalah (A) c/3 (B) c/2 (C) 3c/5 (D) 2c/3 (E) 3c/4 11. Empat buah benda berbentuk bola dan silinder, masing-masing berwujud pejal dan berongga, memiliki jari-jari dan massa yang sama. Keempatnya dilepaskan dari ketinggian h melalui bidang miring sehingga mengelinding tanpa tergelincir. Manakah pernyataan yang benar? (1) Pada keempat benda itu bekerja gaya gesek. (2) Bola berongga tiba di dasar bidang paling akhir. (3) Silinder pejal bukan yang terakhir tiba di dasar bidang. (4) Bola pejal akan tiba di dasar bidang bersamaan dengan silinder.

doc. name: SBMPTN2013FIS999 version : 2013-09 halaman 5 12. Perhatikan rangkaian listrik berikut. 13. Arus yang mengalir pada tahanan 8 Ω adalah 0.66 A dengan arah dari b ke a. SEBAB Pada rangkaian listrik tersebut berlaku Hukum Kirchoff. Sebuah balok bermassa m dilepas dari keadaan diam pada puncak suatu bidang miring kemiringan θ seperti terlihat pada gambar. Tidak ada gesekan antara bidang miring dan balok. Manakah pernyataan yang benar terkait fenomena tersebut? (1) Hukum kekebalan energi mekanik berlaku. (2) Kelajuan meluncur balok pada bidang miring titik bergantung sudut θ. (3) Kelajuan meluncur balok di dasar lantai bergantung pada besar h dan H. (4) Jarak R tidak bergantung pada percepatan gravitasi. 14. Pada percobaan Young, seberkas cahaya ditembakkan dari sebuah sumber yang jaraknya 1,0 m dari celah-ganda yang tepisah sejauh 0,030 mm sehingga menghasilkan frinji (cincin) terang orde ke - 2 berjari-jari 4,50 cm dari terang pusat. Mana sajakah kalimat yang benar terkait fenomena di atas? (1) Panjang gelombang cahaya yang ditembakkan adalah 675 nm. (2) Frinji terang orde ke - 3 berjari-jari 6,75 cm dari pusat. (3) Jarak pisah frinji terang pertama dan kedua adalah 2,25 cm. (4) Jika jarak pisah celah-ganda adalah 0,010 mm, maka frinji-frinji akan tampak bertumpuk.

doc. name: SBMPTN2013FIS999 version : 2013-09 halaman 6 15. Sebuah loop segiempat berada di dekat sebuah kawat berarus. Manakah di antara kejadian yang diperlihatkan gambar-gambar berikut ini yang menyebabkan menculnya arus induksi pada loop dengan arah yang sesuai? (1) (2) (3) (4)