Rumah Elemen. Ide. Ukuran



dokumen-dokumen yang mirip
DAFTAR ANALISA HARGA SATUAN PEKERJAAN

REKAPITULASI RENCANA ANGGARAN BIAYA

DAFTAR HARGA SATUAN ANALISA PEKERJAAN

PEDOMAN PEMBANGUNAN BANGUNAN TAHAN GEMPA

DINDING DINDING BATU BUATAN

REKAPITULASI NO URAIAN PEKERJAAN JUMLAH HARGA A PEKERJAAN PERSIAPAN - B PEKERJAAN TANAH - C PEKERJAAN PASANGAN - D PEKERJAAN BETON -

REKAPITULASI TOTAL BILL of QUANTITY (BOQ) REKAPITULASI

PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI Jalan P. Diponegoro Nomor 30 Telephone MEDAN

A. GAMBAR ARSITEKTUR.

DAFTAR ANALISA SNI DINAS PU CIPTA KARYA DAN TATA RUANG KABUPATEN JEMBER TAHUN ANGGARAN 2012

BAB VIII RENCANA ANGGARAN BIAYA

Lampiran A. Koefisien tenaga kerja dan koefisien bahan

KONSTRUKSI DINDING BAMBU PLASTER Oleh Andry Widyowijatnoko Mustakim Departemen Arsitektur Institut Teknologi Bandung

MODUL KONSTRUKSI BANGUNAN SEDERHANA. Oleh : Erna Krisnanto, ST. MT.

Rumah bambu plaster Belanda di Jatiroto Prototipe Rumah Bambu Plaster

1. Diberikan : Gambar Denah Ketentuan dan persyaratan konstruksi suatu bangunan.

DAFTAR ANALISA HARGA SATUAN UPAH BAHAN

1. Diberikan : Gambar Denah Rumah Tinggal Sederhana Type 100/200 Ketentuan dan persyaratan konstruksi suatu bangunan.

BAB V RENCANA ANGGARAN BIAYA STRUKTUR

DAFTAR ANALISA DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA PANGKALPINANG TAHUN 2011

BAB 8 RENCANA ANGGARAN BIAYA

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN PELELANGAN/SELEKSI (AANWIJZING) Nomor : 25.02/PANLEL/APBD-SEK/DPUKT/III/2013

PERNYATAAN ANTI PLAGIAT..

REKAPITULASI RENCANA ANGGARAN BIAYA

ADENDUM DOKUMEN PENGADAAN NOMOR : 784/VI/BP2MPD-ULP/POKJA-PASCA/2013 TANGGAL : 24 JUNI 2013

BAB IV Analisis Data

Tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan kayu untuk konstruksi bangunan gedung dan perumahan

BUPATI PURBALINGGA PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN BUPATI PURBALINGGA NOMOR 12 TAHUN 2017 TENTANG

D O K U M E N P E N G A D A A N Nomor : SDP.BOR.216.a.LPSE/ULP_POKJA I/LMD/III/2017 Tanggal : 25 Maret 2017

BAB V1 KESIMPULAN DAN SARAN

DAFTAR ISI. Halaman Judul Pengesahan Persetujuan ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR

BAB 2 PRODUK. Anugerah adalah penduduk asli dan pendatang baru yang ada di kota

DAFTAR ANALISA SNI HARGA SATUAN PEKERJAAN

EBOOK PROPERTI POPULER

D O K U M E N P E N G A D A A N Nomor : SDP.BOR.214.a.LPSE/ULP_POKJA I/LMD/III/2017 Tanggal : 25 Maret 2017

BAB VI RENCANA ANGGARAN BIAYA STRUKTUR

DAFTAR ANALISA PEKERJAAN

DAFTAR ANALISA HARGA SATUAN

T m3 Galian Tanah pondasi OH Rp 45, , OH Rp 85, , ,875.00

DAFTAR ANALISA HARGA SATUAN

REKAPITULASI HARGA PERKIRAAN SENDIRI ( HPS )

KONSTRUKSI BANGUNAN UNTUK DESAIN INTERIOR

ANALISA BIAYA KONSTRUKSI BANGUNAN GEDUNG DAN PERUMAHAN SNI ( STANDAR NASIONAL INDONESIA ) BUNTOK DAN SEKITARNYA

LAMPIRAN RENCANA ANGGARAN BIAYA PENAWARAN DAN ANGGARAN BIAYA PELAKSANAAN

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH DINAS KESEHATAN KOTA JAMBI TAHUN ANGGARAN 2012

BAB 8 RENCANA ANGGARAN BIAYA

PONDASI. 1. Agar kedudukan bangunan tetap mantab atau stabil 2. Turunnya bangunan pada tiap-tiap tempat sama besar,hingga tidak terjadi pecah-pecah.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Laporan Tugas Akhir Rekayasa Nilai Pembangunan RS Mitra Husada Slawi 29

TABEL A1 SPESIFIKASI TEKNIS BANGUNAN GEDUNG PEMERINTAH/LEMBAGA KLASIFIKASI TINGGI/TERTINGGI NEGARA

LAPORAN RENCANA PERBAIKAN MES KARYAWAN

Informasi Produk. Keunggulan. Quick in Delivery. Carefully and Systematically Planned. Consistent in Quality. Flexible in Design. Earthquake Resistant

URAIAN. Tenaga Oh Tukang 90, Oh Kepala Tukang 110, Oh Pekerja 75, Oh Mandor 120,000.

KATA PENGANTAR. Buku ini juga di dedikasikan bagi tugas semester 5 kami yaitu struktur dan utilitas 2. Semoga buku ini bermanfaat.

PT / CV. Alamat :. LOGO PT / CV. Kegiatan Pekerjaan Lokasi Sumber Dana

Metode Pelaksanaan Pembangunan Jalan Lingkungan Datuk Taib Desa Leuhan < SEBELUMNYA BERIKUTNYA >

ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN. Nomor : Add. 02/03/PK/Indag.01/ULP-HB/VII/2015. Tanggal : 22 Juli untuk Pekerjaan PEMBANGUNAN PASAR RAKYAT

TEKNIK JILID 2 SMK. Suparno

BILL of QUANTITY (BQ) RENCANA ANGGARAN BIAYA ( RAB )

PERENCANAAN PEMBANGUNAN DISPERINDAGSAR BOYOLALI (DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN PASAR) PT WIDHA DYAH AYU PURBO SIWI 2B314953

PERBANDINGAN RENCANA ANGGARAN BIAYA RUMAH MPANEL DENGAN RUMAH PRACETAK PADA PEMBANGUNAN RUMAH SEDERHANA DI SAWOJAJAR MALANG

B. BENTUK, FORMAT DAN ISI FORMULIR PERMOHONAN SERTIFIKAT LAIK FUNGSI FORMULIR PERMOHONAN SERTIFIKAT LAIK FUNGSI

G. DAFTAR HARGA SATUAN BAHAN BANGUNAN NO URAIAN SATUAN HARGA KETERANGAN

Rumah Tinggal yang terletak di Jalan Ibi Kasan No. 02, Kelurahan Langkai, Kecamatan Pahandut, Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah.

13. Departemen Pekerjaan Umum Dirjen Cipta Karya, (1998), Harga Standar Bangunan Gedung Negara, Jakarta.

6.26 Memasang 1m 2 labriziring dari papan kayu kelas I Memasang 1m 2 dinding lambrizing dari plywood ukuran (120x240) cm

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

PERILAKU STRUKTUR RANGKAA DINDING PENGISI DENGAN BUKAAN PADAA GEDUNG EMPAT LANTAI

Panduan Praktis Perbaikan Kerusakan Rumah Pasca Gempa Bumi

Panduan Menghitung Volume Pekerjaan Atap

DAPODIKMAS DATA POKOK PENDIDIKAN MASYARAKAT

Rencana Anggaran Biaya

PEMERINTAH KOTA TARAKAN UNIT LAYANAN PENGADAAN JALAN PULAU KALIMANTAN NOMOR 1 T A R A K A N

1.2. ELEMEN STRUKTUR UTAMA

LAPORAN PEKERJAAN BANGUNAN PENGHUBUNG

PERENCANAAN BANGUNAN INFRAKSTRUKTUR PENDIDIKAN (GAZEBO) FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH METRO

Struktur Atas & Pasangan Batu Bata. Ferdinand Fassa

BAB V. akan. Pembahasan. dianalisa. adalah: data untuk. di Ujung Berung. PGRI, terletak. Gambar 11 Bagan

Cara menghitung Volume pekerjaan Untuk bangunan sederhana Di susun oleh : Gazali Rahman, ST

BAB 8 RENCANA ANGGARAN BIAYA

RINCIAN KEGIATAN DAN ALOKASI PERTEMUAN DALAM SEMESTER

LAMPIRAN I : PERATURAN DAERAH KABUPATEN KARAWANG NOMOR : 8 TAHUN 2013 TENTANG : RETRIBUSI PERIZINAN TERTENTU

RINCIAN RENCANA ANGGARAN BIAYA

ANALISA HARGA SATUAN KEGIATAN KONSTRUKSI PEMERINTAH KOTA MADIUN TAHUN ANGGARAN 2016

DAFTAR HARGA BARANG BANGUNAN Nama Toko :TB MEKAR AGUNG Alamat :JL. GODEAN KM 17

R E K A P I T U L A S I BILL OF QUANTITY (BOQ)

RSNI Rancangan Standar Nasional Indonesia

PENGUJIAN KARAKTERISTIK MEKANIK GENTENG

BAB III KONSTRUKSI DINDING BATU BATA

BAB VI KESIMPULAN. Rumah toko Cina Malabero Bengkulu yang dikelompokkan dalam


MATERI KULIAH MEKANIKA TEKNIK OLEH : AGUNG SEDAYU TEKNIK PONDASI TEKNIK ARSITEKTUR UIN MALIKI MALANG

RANCANGAN PROGRAM MATA KULIAH KELOMPOK BIDANG KEAHLIAN STRUKTUR DAN KONSTRUKSI S1 PENDIDIKAN TEKNIK ARSITEKTUR

Cara menghitung Volume pekerjaan : I. Pekerjaan Awal

SILABUS KEGIATAN PEMBELAJARAN. Memahami Ilmu dasar statika Memahami besaran Skalar dan besaran Vektor Memahami sistim satuan Memahami Hukum Newton

: MUHAMMAD IQBAL NPM : DOSEN PEMBIMBING : DIMYATI, ST., MT

BILL OF QUANTITY ( BQ )

HARGA JUMLAH NO. URAIAN PEKERJAAN VOL. SAT. ( Rp ) ( Rp )

BILL Of QUANTITY ( B.Q )

DAFTAR ANALISA PEKERJAAN

Transkripsi:

PT DAYAK ECO CARPENTRY Jl. Garuda No. 83 Palangka Raya 73112 Central Kalimantan, Indonesia Phone: +62 (0)536 29 8 35 Fax: +62 (0)536 29 8 35 Hp: +62 (0)811 51 99 41 Email: mail@decocarp.com Website: www.decocarp.com Rumah Elemen Ide Rumah Elemen sudah dikembangkan sejak tahun 1996 dan pertama dipasarkan di Bali pada tahun 1997. Ide dasar adalah menciptakan sebuah produk yang dapat diproduksi secara industrial, cepat, teliti dan dengan nilai tambah yang maksimal di daerah. Dengan ini dapat kami tawarkan sebuah produk yang dapat diproduksi cepat dan teliti, tetapi bentuk, ukuran dan penampilan Rumah Elemen dapat disesuaikan dengan keinginan para konsumen dan bentuk rumah tradisional di daerah masing-masing. Ukuran Supaya bahan baku, kayu maupun nonkayu dapat dimanfaatkan secara maksimal, terpilih ukuran lebar elemen dengan 120cm dan dengan ketinggian 280cm. Ada juga satu elemen separu yang hanya berukuran 60cm x 280cm. Dengan ukuran standar ini, projek ruamh dapat diatur dengan berbagai macam ukuran ruangan sehingga hampir semua keinginan dan harapan para konsumen dapat terpenuhi. 1/7

Elemen 120 cm Elemen Jendela Elemen Pintu Element 60 cm Elemen diatas juga dibuat dengan papan vertikal atau lapis dua (luar dalam) Struktur Rumah Elemen PT Dayak Eco Carpentry terdiri dari berbagai bagian: 1. Pondasi dapat dibangun dari: kayu degan menggunakan tiang Ulin (Eusiderxylon Zwageri) atau Bangkirai / Benuas (Shorea spp) 2/7

pondasi beton titik per titik dengan dinding / tembok batu belah, batako, bata merah dan beton. Selain sistim tersebut diatas, sistim inidividual lain dapat dipakai sesuai keinginan konsumen dan keadaan tanah, bangunan dan struktur konstruksi 2. Lantai dibangun dari kerangka balok kayu dan parket: atau 3/7

konstruksi kayu dapat digabungkan dengan beton dan lantai keramik 3. Dinding Dinding rumah elemen disusun sesuai gambar seperti mainan anak-anak yang terkenal dengan nama LEGO Satu per satu elemen dipasang 4/7

Pemasangan dinding memerlukan rata-rata satu hari saja Elemen sudah disiapkan dan difinishing di pabrik, sehingga tidak memerlukan waktu dan tenaga banyak untuk pemasangan di lapangan 4. Atap Atap terbuat dari konstruksi kayu yang sudah dipotong dan disiapkan 100% di pabrik. Tinggal menyusun balok sesuai gambar dan rencana. Atap-atap yang dibuat oleh PT Dayak Eco Carpentry terdiri dari 3 (tiga) lapisan. Yang pertama adalah plapon yang kelihatan dari ruangan masing-masing terdiri dari papan profil, plywood, kalsiboard atau bahan lain 5/7

Yang kedua adalah pelindung kebocoran terdiri dari plastik foil, Polyethylenfoil, Aluminiumfoil atau bahan plywood/kalsiboard yang tahan air Yang ketiga adalah atap sendiri yang dapat dibuat dari sirap kayu, seng, genteng ataupun tanah yang dapat dihijaukan Pemasangan Pemasangan Rumah Elemen Carpentry dapat dilaksanakan dengan tenaga karyawan PT Dayak Eco atau dengan tenaga tukang lokal yang didampingi seorang supervisor dar PT Dayak Eco Carpentry. 6/7

Harga Harga Rumah Elemen dihitung secara individual sebab banyak sekali hal-hal yang dapat mempengaruhi harganya. Kami menyediakan fasilitas pelayanan arsitektur dan perrencanaan yang matang oleh kantor Engineering kami. Demikian anda dapat pelayanan yang individual dan sepesific pada keinginan dan kebutuhan konsumen. Perencanaan sebuah Rumah Elemen memerlukan waktu kira-kira 2-4 hari kerja. Harga yang ditawarkan dalam Rupiah untuk pasar domestik dengan memperhitungkan pajak PPN sebesar 10% kepada swasta dan untuk ekspor diperhitungkan harga dalam US$ tanpa dibebani PPN. Dokumen untuk Ekspor diatur oleh PT Dayak Eco Carpentry sedangkan biaya kepengurusan dokumen dan tax resmi ekspor ditanggung oleh pembeli. Harga Rumah Elemen dapat berrubah dari waktu ke waktu sesuai perkembangan di pasar dan hanya harga yang disepakati dalam purchase order (PO) antara pemesan dan produsen yang mengikat keduabelah pihak. INNOVATION IN BUILDING AND CONSTRUCTION 7/7