Pengambilan Keputusan



dokumen-dokumen yang mirip
Pengambilan Keputusan DASAR PEMROGRAMAN

BAB III PENGAMBILAN KEPUTUSAN

Praktikum 4 PENGAMBILAN KEPUTUSAN

Bab 3. Decision 1 (Pengambilan Keputusan)

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

BAB 4 KONDISI / PEMILIHAN

OPERATOR & UNGKAPAN. Contoh operator : a + b Simbol + merupakan operator untuk melakukan operasi penjumlahan dari kedua operandnya ( yaitu a dan b ).

KENDALI PROSES. 6.1 PENYELEKSIAN KONDISI (Selection)

Ian Sommerville 2004 Software Engineering, 7th edition. Chapter 1 Slide 1

IF ELSE IF ELSE. BU : if (kondisi1) Statement; else if (kondisi2) Statement;

Praktikum 3 PENGAMBILAN KEPUTUSAN

Struktur kondisi dari IF digunakan untuk melakukan seleksi terhadap pernyataan (statement) tunggal. Bentuk IF Tunggal adalah sebagai berikut :

STRUKTUR KENDALI PERCABANGAN

Pengambilan Keputusan. Konsep Pemrograman Oleh Tita Karlita

PERTEMUAN III DECISION. Prepared by Vosco

Operator Precedence dan Associativity DASAR PEMROGRAMAN. JULIO ADISANTOSO Departemen Ilmu Komputer IPB. Pertemuan 2

printf (" ======== Program untuk memilih nama bulan dalam setahun ======== \n \n");

24/09/2017 PERCABANGAN

OPERATOR, PERULANGAN DAN SELEKSI KONDISI

5.1 OPERATOR PERBANDINGAN DAN PERSAMAAN (RELATIONAL AND EQUALITY)

PENGAMBILAN KEPUTUSAN

Algoritma Pemrograman. Fery Updi,M.Kom

Kuliah #4 Ekspresi,Operator, dan Conditional Statement

Algoritme dan Struktur Data. Ekspresi,Operator, dan Conditional Statement

BAHASA PEMROGRAMAN C LANGUAGE

P5 Seleksi Kondisi. A. Sidiq Purnomo Program Studi Teknik Informatika Universitas Mercu Buana Yogyakarta

Algoritma & Pemrograman #4. by antonius rachmat c, s.kom, m.cs

MODUL IV Analisis Kasus/Pemilihan

MENGENDALIKAN PROSES PROGRAM

MODUL III CONTROL FLOW & FLOWCHART

Decission : if & if else

Kondisional/Pencabangan/Pemilihan. Konsep Pencabangan Sintaks Konsep if (kasus tunggal) Konsep if-else (2-3 kasus) Konsep switch (lebih dari 3 kasus)

Bab 4. Decision 2 (Pengambilan Keputusan)

Algoritma dan Struktur Data Tahar Agastani Teknik Informatika UIN

PENYELEKSIAN KONDISI

Latihan & Kisi-kisi UTS DASAR PEMROGRAMAN

PENGENALAN BAHASA C. A. Struktur Kode Program dalam Bahasa C Secara garis besar, suatu kode program dalam bahasa C memiliki struktur umum seperti ini:

PERNYATAAN DAN KONDISI

belajar pemograman C++ Dasar

MODUL 10 PERNYATAAN KONTROL: FOR DAN SWITCH - CASE. Struktur perulangan for biasa digunakan untuk mengulang suatu proses yang

Mana di antara penamaan variabel berikut yang benar? Mengapa yang lain salah? a. 3n+1 b. n+1 c. 3n1 d. 3n_1 e. n_31

BAB 5. KONDISI DAN ARRAY

Pengantar Pemrograman

Percabangan. Agus Priyanto, M.Kom

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP)

Review #1. Review #2

Ada 3 jenis struktur kontrol: Sequence Structure Selection Structure Repetition Structure Sequence Structure

ALGORITMA (2) Mengupas Kentang

BAB IV PENYELEKSIAN KONDISI

Perulangan, Percabangan, dan Studi Kasus

A. TUJUAN 1. Menjelaskan tentang prinsip dasar fungsi. 2. Menjelaskan tentang.parameter formal dan parameter aktual

Tipe Data, Variabel, Input/Output

Pertemuan 9: BRANCHING/PERCABANGAN dalam C LOOPING/PERULANGAN/ITERASI dalam C

Konsep Pemrograman. Bab 7. Fungsi1. Konsep Pemrograman Politeknik Elektronika Negeri Surabaya 2006 PENS-ITS. Umi Sa adah

Tipe Data dan Operator

Aliran Kendali (Flow Control)

PRAKTIKUM 07 DECISION SWITCH DWI SETIYA NINGSIH // PJJ D3 TI

ALUR PROGRAM. SELEKSI KONDISI Statement If a. Bentuk If tunggal sederhana Sintaks : if ( kondisi ) statement ;

BAB 5 PERULANGAN DAN ARRAY

Chapter 1 KONSEP DASAR C

PRAKTIKUM 4 PERCABANGAN

V. STRUKTUR PEMILIHAN

A. Dasar Teori. Urutan (Sequence) Pemilihan (Selection) Pengulangan (Iteration) Pernyataan Kondisional (If Statement)

OPERATOR BAHASA C. Obyektif : 4. Mengetahui macam-macam operator dalam Bahasa C. 5. Mengetahui dan dapat menggunakan format pada tiap tipe data..

LOGIKA ALGORITMA. Pertemuan 4. By: Augury

PRAKTIKUM 4 PENGAMBILAN KEPUTUSAN

Proses Perulangan (Looping) DASAR PROGRAMMING 1

Aliran Kendali (Flow Control)

P - 8 Bab 6 : PHP (Kondisi dan Perulangan)

Selection / Pemilihan PEMILIHAN

Struktur Program Bahasa C

BAHASA PEMROGRAMAN JAVA PUTU INDAH CIPTAYANI JURUSAN SISTEM INFORMASI STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

PERCABANGAN. Bentuk if Sederhana

Pemrograman Dasar S E L E C T I O N

Pemrograman I Bab V Percabangan. Adam Mukharil Bachtiar, S.Kom. Universitas Komputer Indonesia

Sintaks Pemilihan 1. Jika saya lulus, maka saya akan mendapat hadiah.

Operator Aritmatika MODUL III OPERATOR

Pertemuan 2. Muhadi Hariyanto

PEMROGRAMAN TERSTRUKTUR PERTEMUAN VI KOMPONEN KOMPONEN PEMROGRAMAN TERSTRUKTUR

SEQUENTIAL/ URUTAN Program dijalankan mulai dari perintah paling atas/ awal sampai paling akhir secara berurutan/ sekuensial.

Percabangan. Yuli Sun Hariyani

PRAKTIKUM 7 FUNGSI 1

PERCABANGAN P E N G E N A L A N P R O G R A M S T U D I T E K N I K I N F O R M AT I K A. Institut Teknologi Sumatera

Operator Precedence dan Associativity DASAR PEMROGRAMAN. JULIO ADISANTOSO Departemen Ilmu Komputer IPB. Pertemuan 2

Pertemuan 06. Dasar Pemrograman Komputer [TKL-4002] 2010

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

Tugas PTIK C Program. Ardhini Maharani 12/331445/PA/14699

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa memiliki kemampuan untuk: Menggunakan struktur kendali pencabangan bersyarat dalam bahasa pemrograman.

Algoritma Pemrograman. Fery Updi,M.Kom

PRAKTIKUM 4 PENGAMBILAN KEPUTUSAN

Pertemuan 04. Pemrograman Dasar 2012

Mengukur Atribut Produk Internal: UKURAN

FUNCTION (FUNGSI) LOGO. Pendidikan Teknik Elektronika FT UNY. Muh. Izzuddin Mahali, M.Cs.

IT234 - Algoritma dan Struktur Data. Ramos Somya

LOGIKA ALGORITMA. Pertemuan 6. By: Augury

Achmad Solichin.

BAB VI. STATEMENT CONTROL

MODUL C++ II. Operator

Tipe Data Dasar. Berdasarkan jenisnya, data dapat dibagi menjadi lima kelompok dinamakan tipe data dasar, yaitu:

Transkripsi:

Pengambilan Keputusan

TUJUAN Menjelaskan tentang operator kondisi (operator relasi dan logika) Menjelaskan penggunaan pernyataan if Menjelaskan penggunaan pernyataan if-else Menjelaskan penggunaan pernyataan if dalam if Menjelaskan penggunaan pernyataan else-if Menjelaskan penggunaan pernyataan switch 2

Pengambilan Keputusan Pernyataan-pernyataan yang dapat digunakan dalam pengambilan keputusan: Pernyataan if Pernyataan if-else Pernyataan switch Pernyataan-pernyataan diatas memerlukan suatu kondisi dibentuk dengan operator relasi dan/atau operator logika. 3

Operator Relasi Operator > >= < <= ==!= Makna Lebih dari Lebih dari atau sama dengan Kurang dari Kurang dari atau sama dengan Sama dengan Tidak sama dengan Operator relasi menghasilkan kondisi BENAR atau SALAH. 4

Operator Relasi Contoh : 5

Operator Logika Operator &&! dan (AND) atau (OR) tidak (NOT) Makna 6

Operator Logika Bentuk umum penggunaan operator logika && dan : operand1 operator operand2 Bentuk umum penggunaan operator logika! :!operand Hasil operasi! bernilai : Benar jika operand bernilai salah Salah jika operand bernilai benar 7

Operator Logika Operand1 Salah Salah Benar Benar Operand2 Salah Benar Salah Benar Hasil 0 1 1 1 && 0 0 0 1 8

Prioritas Operator Logika dan Relasi Prioritas Tertinggi Terendah Operator! > >= < <= ==!= && 9

Latihan Berikut benar atau salah : 2 > 1 3 <= 4 && 4 < 1 2 >1 && 3 <= 4 4 < 1!(2 > 1) && (3 <= 4) (5 > 1 3!= 2) && ((2 > 1) (4 == 2)) 10

Pernyataan if Sintak: if (kondisi) pernyataan; Jika kondisi benar maka pernyataan dilakukan. pernyataan bisa satu statement atau beberapa statement Jika pernyataan lebih dari satu gunakan tanda { dan } untuk mengelompokkan pernyataan2 itu. 11

Contoh penggunaan pernyataan if // Program discount - discount.c #include <stdio.h> main() { float total_pembelian, discount = 0; printf( Masukkan total pembelian "); scanf("%f", &total_pembelian); if(total_pembelian >= 100000) discount = 0.05 * total_pembelian; printf("besarnya discount = %f\n", discount); } 12

Pernyataan if-else Sintak: if (kondisi) pernyataan1; else pernyataan2; Jika kondisi benar maka pernyataan1 dilakukan. Jika kondisi salah maka pernyataan2 dilakukan. 13

Contoh penggunaan pernyataan if-else // Program discount - discount.c #include <stdio.h> main() { float total_pembelian,discount; printf( Masukkan total pembelian "); scanf("%f", &total_pembelian); if(total_pembelian >= 100000) discount = 0.05 * total_pembelian; else discount = 0; printf("besarnya discount = %f\n", discount); } 14

Nested-if Di dalam pernyataan if (atau if-else) bisa terdapat pernyataan if (atau if-else) yang lain. Bentuk umum: if (kondisi-1) if (kondisi-2).. if(kondisi-n) pernyataan; else pernyataan;.. else pernyataan; else pernyataan; 15

Contoh penggunaan Nested-if // Program penentuan bil positif / negatif #include <stdio.h> { int x,y; printf ("Masukkan 2 buah nilai \n"); scanf ("%d %d",&x, &y); if (x > 0) if (y > 0) printf ("Nilai x dan y adalah positif\n"); else printf ("Nilai x positif dan y negatif\n"); else printf ("Nilai x negatif\n"); } 16

else-if atau if-else bertingkat else-if ini digunakan jika pernyataan yang seharusnya dijalankan setelah pemeriksaan kondisi, tidak dapat langsung dijalankan karena harus memeriksa kondisi yang lain. Contoh: 17

Contoh penggunaan pernyataan else-if #include <stdio.h> main() { int barang; float discount; printf("masukkan kode barang\n"); scanf("%d", &barang); if(barang==100) discount=10.0/100; else if(barang==101) discount=20.0/100; else discount=0; printf("jadi discountnya adalah %f",discount); } 18

switch Sebagai pengganti pernyataan if bertingkat (else-if) switch (ekspresi) { case konstanta-1: pernyataan-11;... break; case konstanta-2:.. case konstanta-n: pernyataan-n1;... break; default:... break; } 19

Contoh penggunaan pernyataan switch 20

TERNARY OPERATOR Bentuk umum : kondisi1? ungkapan1 : ungkapan2; Jika kondisi bernilai benar, maka nilai ungkapan kondisi berupa ungkapan1 Jika kondisi bernilai salah, maka nilai ungkapan kondisi berupa ungkapan2 Hasil sama : Jika benar Jika salah if (total_pembelian >=100000) discount= 0.05*total_pembelian; else discount=0; 21

Contoh penggunaan Ternary Operator // Program discount - discount.c #include <stdio.h> main() { float total_pembelian,discount; printf( Masukkan total pembelian "); scanf("%f", &total_pembelian); discount=total_pembelian>=100000?0.05*total_pembelian :0; printf("besarnya discount = %f\n", discount); } 22

TUGAS! 1.Buatkan program untuk melakukan konversi berikut ini, dengan inputan berupa nilai antara 0 100. 23