ARTI, KARAKTERISTIK DAN PRINSIP-PRINSIP ISLAM Oleh : Kusbaryanto

dokumen-dokumen yang mirip
Khatamul Anbiya (Penutup Para Nabi)

Islam Satu-Satunya Agama Yang Benar

Sesungguhnya agama (yang diridhai) disisi Allah hanyalah Islam (Ali Imran: 19)

Kewajiban berdakwah. Dalil Kewajiban Dakwah

BERIMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM I

Di antaranya pemahaman tersebut adalah:

BAB IV DASAR PERTIMBANGAN MAHKAMAH AGUNG TERHADAP PUTUSAN WARIS BEDA AGAMA DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM

RATIOLEGIS HUKUM RIDDAH

E٤٨٤ J٤٧٧ W F : :

Kufur kepada thaghut adalah syarat sahnya ibadah seseorang, sebagaimana wudhu merupakan syarat sah shalat.

Jika Beragama Mengikuti Kebanyakan Orang

10 Kaidah Dasar Menolak Paham Pluralisme Agama

Oleh: Rokhmat S Labib, MEI

Berpegang Teguh dengan Alquran dan Sunnah

Pendidikan Agama Islam

Yang kafir. Yang dimaksud orang-orang kafir di sini adalah Yahudi dan Nashara sebagaimana yang disebutkan oleh Qatadah, As-Suddi, dan yang lainnya.

Keutamaan Kalimat Tauhid dan Syarat-Syaratnya

Khutbah Jumat Masjid Nabawi: Bagaimana Setelah Ramadhan?

Takwa dan Keutamaannya

Beribadah Kepada Allah Dengan Mentauhidkannya

Oleh: Hafidz Abdurrahman, Lajnah Tsaqafiyah DPP HTI

Hikmah dan Pelajaran dari Ibadah Haji

Kedudukan Tauhid Dalam Kehidupan Seorang Muslim

Khutbah Jumat Masjid an-nabawi: Sebab-Sebab Tersebarnya Islam

*** Bahaya Vonis Kafir

BEBERAPA BUKTI KERASULAN MUHAMMAD SAW البشارات دالئل نبوة محمد صلى هللا عليه حسية المعجزات

TAWASSUL. Penulis: Al-Ustadz Muhammad As-Sewed

Diterjemahkan oleh : Abu Sa id Neno Triyono. KARYA : Imam Muhammad bin Abdul Wahhab rohimahullah

" Katakanlah : Itu dari (kesalahan) kalian sendiri" [Ali Imran : 165]

HAL-HAL YANG MEMBATALKAN KEISLAMAN

BAB V IMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH

UMAT ISLAM PERLU BERKORBAN, JIKA TIDAK INGIN MENJADI KORBAN

Perintah Pertama di Dalam Alquran

Pendidikan Tauhid Sejak Dini

Memperhatikan dan Menasihati Pemuda Untuk Shalat

Surat Untuk Kaum Muslimin

Rahasia Dua Kalimat Syahadat

A. Pengertian Fiqih. A.1. Pengertian Fiqih Menurut Bahasa:

Etimologis: berasal dari jahada mengerahkan segenap kemampuan (satu akar kata dgn jihad)

IMA>MIYAH TENTANG HUKUM MENERIMA HARTA WARISAN DARI

Sumber Ajaran Agama Islam

Berpegang kepada Al-Qur'an dan As-Sunnah, dan tidak bertaqlid kepada seseorang

PLURALISME AGAMA. Disusun Oleh: Lajnah Tetap untuk Penelitian Ilmiyah dan Fatwa Kerajaan Arab Saudi. Tarjamah: Erwandi Tarmizi. Murajaah : Abu Ziyad

MATAN. Karya Syaikh Al Imam Muhammad bin Abdul Wahhab

Tiga Yang Diridhai Allah dan Tiga Yang Dia Benci

Ceramah Ramadhan 1433 H/2012 M Bagaimana Kita Merespon Perintah Puasa

Sejumlah ulama berpendapat bahwa menjalankan shalat berjamaah mengandung banyak nilai kebaikan, diantaranya berikut;

SUMBER SUMBER HUKUM ISLAM

Engkau Bersama Orang Yang Kau Cintai

Pendidikan Agama Islam

Adab-Adab Kepada Non muslim

Allah Telah Mewajibkan Haji Kepada Kalian

Kewajiban Menunaikan Amanah

Al-Qur an Al hadist Ijtihad

KAYA TAPI ZUHUD. Oleh: Dr. Marzuki, M.Ag. (Dosen PKn dan Hukum FIS UNY)

Standar Kompetensi : 3. Membiasakan perilaku terpuji.

Pendidikan Agama Islam

"PEMIMPIN ADIL NEGARA MAKMUR"

Tidak Mungkin Beriman Kecuali dengan Izin Allah

Rukun wakalah ada tiga: pertama, dua pihak yang berakad yaitu pihak yang mewakilkan (al-mu wakkil ) dan pihak yang mewakili ( alwakîl

Tafsir Surat Al-Kautsar

Syiah meyakini adanya dua belas imam yang menjadi penerus. kenabian. Bagi syiah, masalah imamah sudah tidak bisa ditawar lagi,

DAKWAH AMAR MA RUF NAHYI MUNKAR DAN JIHAD. Presented By : Saepul Anwar, M.Ag.

??????????????????????????????????:?????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????.

Macam-Macam Dosa dan Maksiat

Dr. Munawar Rahmat, M.Pd.

???????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????

LAMPIRAN TERJEMAHAN AYAT AL-QUR AN

BAB V PENUTUP. menyelasaikan seluruh masalah yang ada dalam penelitian: 1. Apakah dalam teks lagu Iwan Fals mengandung nilai dakwah?

KARAKTER PEMIMPIN DALAM ISLAM. HM. Khoir Hari Moekti

??????????????????????????????????????????????? :????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????????.

E٤٢ J٣٣ W F : :

Nasehat Bagi Orang Yang Melalaikan Shalat

5 Oktober 2011 AAEI ITB K-07

TAUHID. Aku ciptakan jin dan manusia tiada lain hanyalah untuk beribadah kepadaku (QS. Adz-Dzariyat : 56)

HUKUM DAN HAM DALAM ISLAM

Perjanjian Hudaibiyah. Oleh: Farid Nu man

LAPORAN AGAMA K-07. Hukum dan HAM dalam Islam. Kelompok 3.a. Anngota kelompok: Kartika Trianita Zihnil Adha Islamy Mazrad

Rasulullah saw. memotong tangan pencuri dalam (pencurian) sebanyak seperempat dinar ke atas. (Shahih Muslim No.3189)

Mengapa Manusia Membutuhkan Agama?

RESUME. MATA KULIAH STUDI ISLAM BAB I s.d. BAB VI. oleh: Muhammad Zidny Naf an ( / TI 1C)

Iman Itu Naik dan Turun

Sikap Muslim Terhadap Hari Raya Orang Kafir

Tauhid Menghapuskan Seluruh Dosa

Persatuan Dalam al-quran dan Sunnah

Sesungguhnya bukanlah mata itu yang buta, tetapi yang buta ialah hati yang di dalam dada (Al-Hajj: 46).

DAKWAH PENYATUAN AGAMA

Bab 4 Belajar Mendirikan Shalat Berlatih Akhlak Mulia Membangun Kesejahteraan Umat

KHILAFAH DAN KESATUAN UMAT

Kedudukan Dua Kalimat Syahadat Dalam Syariat Islam

Disebarluaskan melalui: website: TIDAK untuk tujuan KOMERSIL

Doakan Orang Lain, Malaikat Mendoakanmu

Bab 2 Iman Kepada Kitab-kitab Allah

Al-Wadud Yang Maha Mencintai Hamba-Hamba-Nya Yang Shaleh

Indahnya Mengikuti Sunnah

BAB 2 ISLAM DAN SYARIAH ISLAM OLEH : SUNARYO,SE, C.MM. Islam dan Syariah Islam - Sunaryo, SE, C.MM

Tuduhan Bahwa Berpegang Terhadap Agama Penyebab Kemunduran Kaum Muslimin

Pegang Teguhlah Ajaran Islam

Meneladani Kepemimpinan Rosululloh Solawahualaihi wassalam

Al-Ilmu, Sebelum Berkata & Beramal

Transkripsi:

ARTI, KARAKTERISTIK DAN PRINSIP-PRINSIP ISLAM Oleh : Kusbaryanto Definisi Islam Definisi Islam adalah tunduk, menyerah, mentatiallah danketundukan itu lahir dari kesadaran, bukan karena terpaksa Way of life, peraturan yang bersifat integral yang mengatur hidup dan kehidupan manusia, yang dibawa ooeh Nabi Muhammad sawuntuk disampaikan kepada seluruh ummat manusia KARAKTERISTIK ISLAM 1.Rabbaniyah ~seluruh konsep, hukum,akhlak, tata susila, pemikiran bersumber dari agama Allah(Al An am 162) 2. Alamiah(internasional) 3. Murunah(fleksibel) ~perbedaan masalah fikih, rukhsoh/keringanan 4. Syumuliyah/menyeluruh ~semua sisi dan semua aspek kehidupan 5. Taqodumiyah(membawa kemajuan) ~Maurice Buchaile: Tidak ada satu ayatpun dari Alqur an yang bertentangan dengan sains dan tekhnologi Banyak ayat dari Injil yang bertentangan dengan sains dan tekhnologi 6. Al Basyatah(mudah) sesuai dg beban 7. Tawazun seimbang antara pribadi dan masy, antara dunia dan akherat, atr jasad dan ruh 8. Al Adalah keadilan untuk mewujudkan persaudaraan dan persamaan Perbuatan manusia dalam tinjauan syari ah Perbuatan manusia ada 3 tingkatan: 1. Tingkat dharuri(yang harus ada) 2. Tingkat haji(yang sangat diperlukan) 3. Tingkat tahsini(yang baik sekali dikerjakan) Perbuatan manusia tingkat dharuri ~hal-hal yang harus ada, tidak boleh tidak ada dalam usaha menegakkan Islam dan kepentingan umum Tingkat dharuri ada 5: a. Memelihara agama sholat, puasa, haji, jihad, dakwah dll b. Memelihara jiwa/diri manusia dilarang membunuh, memelihara kesehatan manusia,disyariatkan hukum qishos dll Al Ghozali: ilmu kedokteran itu hukumnya fardhu kifayah untuk dipelajari c. Memelihara akal diharamkan khamar, diharamkan NAPZAA(qiyas) d. Memelihara keturunan dilarang zina

e. Memelihara harta hukuman berat bagi pencuri, perampok dll Perbuatan manusia tingkat haji Bagi orang-orang yang dalam keadaan kesempitan dan kesukaran Allah swt memberi kelapangandan kemudahan, misl: Ibadah mengqadha puasa bagi orang sakit dan musafir, sholat jamak/qashar bagi musafir, operasi yang direncanakan lama sampai melampaui waktu sholat Perbuatan manusia tingkat tahsini ~segala sesuatu yang baik dikerjakan terutama yang berhubungan dengan akhlak dan susila Berikut ini adalah beberapa prinsip-prinsip Islam yang diungkapkan oleh seorang ulama terkenal yaitu Said Hawwa: Prinsip Pertama Islam adalah satu-satunya sistem hidup yang dibebankan pada seluruh ummat manusia, di barat atau di timur, di utara atau di selatan, berkulit kuning, merah, putih atau hitam. Allah swt telah mengumumkan bahwa Dia tidak akan menerima sistem hidup (ad-dien) selain Islam dengan firman-nya: Sesungguhnya dien (sistem hidup) yang diridhai di sisi Allah ialah Islam. (Qs.Ali Imran:19) Barangsiapa yang mencari dien (sistem hidup) selain Islam, maka sekali-kali tidak akan diterima (dien itu) darinya. (Qs.Ali Imran:85) Yang dimaksud dengan Islam adalah risalah yang diturunkan Allah swt melalui Nabi Muhammad saw. Risalah ini merupakan penutup seluruh risalah Allah swt, dan demikian risalah atau agama yang diturunkan Allah sebelumnya melalui para Nabi-Nya yang terdahulu tidak berlaku lagi. Karena itu seluruh manusia diwajibkan untuk memeluk Islam sampai Hari Kiamat. Barangsiapa yang tidak mengimani Islam, sedangkan seruan Islam telah sampai kepadanya, maka ia dianggap sebagai ahli neraka. Demi Dzat yang jiwaku berada di tangan-nya, tidak mendengar seseorang tentangku dari ummat ini, apakah ia Yahudi atau Nasrani, kemudian ia tidak beriman dengan apa yang diutus kepadaku melainkan ia akan tergolong dari ahli neraka. (HR.Muslim) Prinsip Kedua Islam adalah satu-satunya jawaban yang benar dan bersih terhadap semua persoalan manusia. Ia mencakup seluruh aspek kehidupan manusia yang meliputi keyakinan, ibadat, syari'at dan syi'ar-syi'ar. Islam merupakan neraca dan satu-satunya tolok ukur untuk semua sisi kehidupan manusia. Dari Islamlah terefleksinya petunjuk yang benar dan lurus serta selamat dalam segala hal. Dan Kami turunkan kepadamu (Muhammad) Kitab (al-qur'an) untuk menjelaskan segala

sesuatu dan petunjuk serta rahmat dan kabar gembira bagi orang-orang yang berserah diri. (Qs.an-Nahl:89) Al-Qur'an menerangkan segala persoalan, apakah melalui nash-nashnya atau melalui kesimpulan-kesimpulan yang tepat tentang nash-nash tersebut berdasarkan hadits, qiyas, ijma' ulama, istihsan, istishab, istislah, 'urf, hukum-hukum yang diakui oleh akal, syara' atau hukum adat menurut batas-batas yang dibenarkan oleh nash tersebut. Prinsip Ketiga Bila seseorang masuk Islam, berarti ia telah menyerah secara mutlak kepada Allah swt dalam semua persoalan yang mencakup semua aspek kehidupan, termasuk yang berhubungan dengan jiwa, akal, hati, ruh, perasaan, emosi, perbuatan, pemikiran, kepercayaan dan peribadatan. Termasuk dalam hal konstitusi dan undang-undang kehakiman. Di samping itu Islam berarti penolakan total terhadap seluruh bentuk penyekutuan dengan selain Allah. Allah swt berfirman:...barangsiapa yang ingkar kepada thaghut dan beriman kepada Allah, maka sesungguhnya ia telah berpegang kepada buhul tali yang amat kuat yang tidak akan putus... (Qs.al-Baqarah:256) Prinsip Keempat Dalam Islam pemikiran eksperimental merupakan salah satu fenomena proses pembentukan pribadi Muslim atau karakteristik Islam. Oleh karena itu segala sesuatu yang telah dicapai oleh akal yang sehat dan melalui proses percobaan adalah sesuatu yang dapat diterima dari sudut pandangan Islam dan diberi jaminan kepercayaan terhadap kesahannya. Rasulullah pernah bersabda Hikmah (ilmu pengetahuan) itu merupakan hak orang Mu'min. Maka di mana saja ia jumpai, ia lebih berhak terhadapnya. Namun jika pemikiran-pemikiran eksperimental itu sudah tidak murni lagi, telah diwarnai oleh sistem hidup yang tidak Islami, maka kita berkewajiban untuk membersihkannya terlebih dahulu, dan mewarnainya dengan nilai-nilai Islam yang bersih, sebelum kita menggunakannya. Prinsip Kelima Islam adalah satu sistem yang sempurna dan lengkap, karena ia mencakup seluruh sistem politik, sosial, ekonomi dan moral. Oleh karena itu mengabaikan atau melupakan sebagian dari sistem Islam berarti menghalangi perjalanan seluruh sistem itu sendiri. Begitu juga menegakkan politik yang tidak berdasarkan pada pilar-pilar Islam merupakan satu kendala dan sekaligus tantangan terhadap Islam. Seluruh sektor kehidupan kaum Muslimin harus selalu berlandaskan pada nilai-nilai dan syari'at Islam, ekonominya, politiknya, sosialnya, pendidikannya, militernya dan sektor-

sektor lainnya. Tidak dibenarkan melaksanakan Islam secara parsial (tentunya selama kondisi dan kemampuan memungkinkannya). Apakah patut kamu beriman kepada sebagian al-kitab (Taurat) dan ingkar terhadap sebagian yang lain? Maka tidak ada balasan bagi yang berbuat demikian dari kamu, kecuali kenistaan dalam kehidupan dunia, dan pada Hari Kiamat mereka akan dikembalikan kepada siksa yang amat berat. Allah tidak lengah terhadap apa yang kamu perbuat. (Qs.al-Baqarah:85) Barangsiapa yang tidak menghukum menurut apa yang diturunkan Allah, maka mereka itu adalah orang-orang kafir. (Qs.al-Maidah:44) Prinsip Keenam Seluruh kaum Muslimin dibebani kewajiban menegakkan kalimatullah agar Islam menjadi satu-satunya Dien yang tegak di bumi ini. Allah berfirman: Dan Allah menjadikan seruan orang-orang kafir itu rendah dan kalimatullah itulah yang tinggi. (Qs.at-Taubah:40) Barangsiapa yang berperang untuk menjadikan kalimatullah yang tertinggi sekali, maka ia berjuang di jalan Allah. (al-hadits) Salah satu tujuan Allah mengutus Rasul-Nya adalah agar Islam sebagai dienullah menang terhadap dien-dien (sistem hidup) lainnya. Karena itu semua pengikut Muhammad berkewajiban untuk mewujudkan kemenangan Islam dengan berjihad di jalan-nya. Dia-lah Allah yang mengutus Rasul-Nya dengan membawa petunjuk dan dien yang haq, agar dimenangkan-nya terhadap semua dien. Dan cukuplah Allah menjadi saksi. (Qs.al- Fath:28)* Orang-orang yang beriman dan berjihad di jalan Allah dengan harta benda dan diri mereka, adalah lebih tinggi derajatnya di sisi Allah, dan itulah orang-orang yang mendapatkan kemenangan. (Qs.at-Taubah:20)* Prinsip Ketujuh Kaum Muslimin dalam satu negara, bahkan di seluruh dunia harus merupakan satu sekutu, satu blok dan satu jama'ah. Sekutu ini adalah sekutu iman dan politik. Apa pun bentuknya yang memisahkan dan mengesampingkan hal ini adalah satu kekufuran dan kesesatan yang amat besar. Sekutu dan blok tersebut harus mempunyai imam tersendiri. Kepemimpinan dan persatuan bagi ummat Islam sangat penting sekali. Para sahabat Rasulullah saw telah mendahulukan pemilihan khalifah ketimbang mengubur jenazah Rasulullah saw. Dalam satu kesempatan Rasulullah saw bersabda: Tidak boleh bagi tiga orang berada di manapun di bumi ini, kecuali memilih salah satu seorang di antara mereka itu sebagai pemimpin. (Musnad Imam Ahmad, jilid II, hal.177)*

Mu'min dengan mu'min lainnya itu ibarat satu tubuh, jika salah satu anggota tubuhnya ada yang sakit, maka anggota tubuh lainnya ikut merasa sakit. Demikian Rasulullah pernah mengingatkan ummatnya. Umar bin Khattab pernah berkata, "Tidak ada Islam tanpa jama'ah, tidak ada jama'ah tanpa imamah, tidak ada imamah tanpa ketaatan, dan tidak ada ketaatan tanpa bai'at. Barangsiapa yang keluar dari jama'ah maka ia telah keluar dari Islam."*