BAB I PENDAHULUAN A. Latar belakang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. merealisasikan tercapainya Millenium Development Goals (MDGs) yang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Berdasarkan perolehan data Internatonal Diabetes Federatiaon (IDF) tingkat

BAB I PENDAHULUAN. Diabetes Melitus (DM) merupakan penyakit metabolisme dari karbohidrat,

PENGARUH SENAM KAKI DIABETIK TERHADAP NYERI KAKI PADA PASIEN DIABETES MELLITUS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS DELANGGU

BAB I PENDAHULUAN. menjadi lemah ginjal, buta, menderita penyakit bagian kaki dan banyak

BAB 1 PENDAHULUAN. DM suatu penyakit dimana metabolisme glukosa yang tidak normal, yang terjadi

BAB 1 PENDAHULUAN. insulin atau keduanya (American Diabetes Association [ADA] 2004, dalam

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. yang ditandai oleh kenaikan kadar glukosa dalam darah atau hiperglikemia.

BAB 1 PENDAHULUAN. kesehatan umat manusia pada abad ke 21. Diabetes mellitus (DM) adalah suatu

BAB I PENDAHULUAN. mellitus dan hanya 5% dari jumlah tersebut menderita diabetes mellitus tipe 1

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Diabetes Melitus (DM) adalah suatu sindrom klinis kelainan metabolik

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan insulin yang diproduksi dengan efektif ditandai dengan

I. PENDAHULUAN. sebagai akibat insufisiensi fungsi insulin. Insufisiensi fungsi insulin dapat

BAB 1 PENDAHULUAN. diperkirakan akan terus meningkat prevalensinya dan memerlukan

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat, baik secara global, regional, nasional dan lokal (Depkes, 2013).

BAB 1 PENDAHULUAN. aktivitas fisik dan meningkatnya pencemaran/polusi lingkungan. Perubahan tersebut

BAB I PENDAHULUAN. Diabetes Mellitus (DM) adalah gangguan metabolisme kronik yang

BAB 1 PENDAHULUAN. yang saat ini makin bertambah jumlahnya di Indonesia (FKUI, 2004).

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Kondisi alam dan masyarakat yang sangat kompleks, menyebabkan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. terbesar di dunia. Menurut data dari International Diabetes Federation (IDF)

BAB 1 PENDAHULUAN. Penyakit Diabetes Melitus atau kencing manis, seringkali dinamakan

BAB I PENDAHULUAN. syaraf) (Smeltzer & Bare, 2002). Diabetes Melitus (DM) adalah penyakit kronis

BAB I PENDAHULUAN. modernisasi terutama pada masyarakat kota-kota besar di Indonesia menjadi

BAB I PENDAHULUAN. dengan jumlah penderita 7,3 juta jiwa (International Diabetes Federation

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang. Diabetes Mellitus (DM) atau kencing manis merupakan salah satu

BAB I PENDAHULUAN. insulin secara relatif maupun absolut (Hadisaputro & Setyawan, 2007).

BAB I PENDAHULUAN. membahayakan jiwa dari penderita diabetes. Komplikasi yang didapat

BAB I PENDAHULUAN. pada jutaan orang di dunia (American Diabetes Association/ADA, 2004).

BAB 1 PENDAHULUAN. Keberhasilan suatu pengobatan tidak hanya dipengaruh i oleh. kesehatan, sikap dan pola hidup pasien dan keluarga pasien, tetapi

BAB 1 PENDAHULUAN. akibat PTM mengalami peningkatan dari 42% menjadi 60%. 1

I. PENDAHULUAN. usia harapan hidup. Dengan meningkatnya usia harapan hidup, berarti semakin

BAB I PENDAHULUAN. Berdasarkan survei yang dilakukan World Health Organization (WHO)

BAB I PENDAHULUAN. dicapai dalam kemajuan di semua bidang riset DM maupun penatalaksanaan

BAB I PENDAHULUAN. kesehatan dunia yang serius. World Health Organization (WHO) merupakan yang tertinggi di dunia (Wild, et al., 2009).

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Diabetes melitus adalah suatu kondisi di mana kadar gula di dalam

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Pada era globalisasi saat ini, pembangunan yang

BAB I PENDAHULUAN. utama bagi kesehatan manusia pada abad 21. World Health. Organization (WHO) memprediksi adanya kenaikan jumlah pasien

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Diabetes mellitus (DM) merupakan penyakit metabolik dengan

BAB I PENDAHULUAN. atau keduanya (Sutedjo, 2010). Diabetes mellitus adalah suatu kumpulan

BAB I PENDAHULUAN. Diabetes mellitus (DM) merupakan penyakit metabolik kronis akibat tidak

BAB I PENDAHULUAN. diabetes mellitus semakin meningkat. Diabetes mellitus. adanya kadar glukosa darah yang tinggi (hiperglikemia)

BAB I PENDAHULUAN. Diabetes Melitus adalah penyakit hiperglikemia yang ditandai

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN UKDW. insulin dan kerja dari insulin tidak optimal (WHO, 2006).

BAB I PENDAHULUAN. hiperglikemi yang berkaitan dengan ketidakseimbangan metabolisme

BAB I PENDAHULUAN. dan pembuluh darah (Setiati S, 2014). kronik ataupun akut (Sudoyo, 2007).

BAB I PENDAHULUAN. dapat menurun atau pancreas dapat menghentikan sama sekali produksi insulin

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. menanggulangi penyakit dan kesakitannya. Dari data-data yang ada dapat

BAB I PENDAHULUAN. Diabetes Mellitus (DM) merupakan gangguan metabolisme dengan. yang disebabkan oleh berbagai sebab dengan karakteristik adanya

BAB I PENDAHULUAN.

BAB I PENDAHULUAN. Diabetes mellitus merupakan penyakit kronis yang ditandai dengan

BAB I PENDAHULUAN. Pola penyakit yang diderita masyarakat telah bergeser ke arah. penyakit tidak menular seperti penyakit jantung dan pembuluh darah,

BAB I PENDAHULUAN. terbesar dari jumlah penderita diabetes melitus yang selanjutnya disingkat

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. metabolisme gula akibat kurangnya sekresi hormon insulin sehingga terjadi

BAB I PENDAHULUAN. Penyakit kronis menjadi masalah kesehatan yang sangat serius dan

Kesehatan (Depkes, 2014) mendefinisikan diabetes mellitus sebagai penyakit. cukup atau tubuh tidak dapat menggunakan insulin secara efektif, dan

BAB I PENDAHULUAN. (glukosa) akibat kekurangan atau resistensi insulin (Bustan, 2007). World

BAB 1 PENDAHULUAN. degeneratif dan salah satu penyakit tidak menular yang meningkat jumlahnya

BAB 1 PENDAHULUAN. Komplikasi akut adalah gangguan keseimbangan kadar glukosa darah jangka

BAB I PENDAHULUAN. penyakit gula. DM memang tidak dapat didefinisikan secara tepat, DM lebih

BAB I PENDAHULUAN.

BAB I PENDAHULUAN. yang mampu diteliti dan diatasi (Suyono, 2005). Namun tidak demikian

BAB I PENDAHULUAN. resistensi insulin, serta adanya komplikasi yang bersifat akut dan kronik (Bustan,

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT STRESS TERHADAP KADAR GULA DARAH PENDERITA DIABETES MELITUS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SUKOHARJO I KABUPATEN SUKOHARJO SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. berkembang adalah peningkatan jumlah kasus diabetes melitus (Meetoo & Allen,

BAB I PENDAHULUAN. resiko terjadinya komplikasi akibat DM (Agustina, 2010). Menurut World Health Organization (WHO), Diabetes Melitus (DM)

Skripsi Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Meraih Derajat Sarjana S 1 Keperawatan. Disusun Oleh : Rina Ambarwati J.

BAB 1 : PENDAHULUAN. dari 8,4 juta pada tahun 2000 menjadi sekitar 21,3 juta pada tahun Sedangkan

BAB I PENDAHULUAN. lama diketahui bahwa terdapat tiga faktor yang dapat mempengaruhi

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Diabetes melitus (DM) merupakan kelainan yang bersifat kronik yang

BAB I PENDAHULUAN. yang terlanjur mengubah gaya hidup tradisional menjadi modern

BAB 1 : PENDAHULUAN. dikendalikan atau dicegah (diperlambat). Diabetes mellitus adalah penyakit metabolisme

BAB 1 PENDAHULUAN. penurunan sekresi insulin yang progresif dilatar belakangi oleh resistensi insulin.

BAB I. Pendahuluan. diamputasi, penyakit jantung dan stroke (Kemenkes, 2013). sampai 21,3 juta orang di tahun 2030 (Diabetes Care, 2004).

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

BAB 1 PENDAHULUAN. Diabetes mellitus (DM) adalah salah satu penyakit. degenerative, akibat fungsi dan struktur jaringan ataupun organ

BAB I PENDAHULUAN. pankreas tidak lagi memproduksi insulin atau ketika sel-sel tubuh resisten

BAB I PENDAHULUAN. secara efektif menggunakan insulin yang dihasilkan sehingga dapat

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Diabetes melitus merupakan penyakit kronis yang ditandai dengan peningkatan kadar

BAB I PENDAHULUAN. Menurut Internasional of Diabetic Ferderation (IDF, 2015) tingkat. prevalensi global penderita DM pada tahun 2014 sebesar 8,3% dari

BAB I PENDAHULUAN. WHO (World Health Organization) memperkirakan secara global PTM

BAB I PENDAHULUAN. Menurut American Diabetes Association / ADA (2011) DM adalah suatu

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengatakan ada tiga bentuk diabetes mellitus, yaitu diabetes mellitus tipe 1 atau disebut IDDM (Insulin Dependent

BAB 1 PENDAHULUAN. ditandai oleh kenaikan kadar glukosa darah atau hiperglikemia, yang ditandai

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Diabetes melitus merupakan penyakit metabolik dengan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. menduduki rangking ke 4 jumlah penyandang Diabetes Melitus terbanyak

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. sebanyak 17 orang dari 25 orang populasi penderita Diabetes Melitus. darah pada penderita DM tipe 2.

BAB I PENDAHULUAN. merealisasikan tercapainya Millenium Development Goals (MDGs) yang

BAB 1 PENDAHULUAN. Penyakit diabetes melitus (DM) adalah kumpulan gejala yang timbul pada

DAFTAR ISI. LEMBAR PERSETUJUAN... ii. PERNYATAAN KEASLIAN PENELITIAN... v. ABSTRAK... vi. ABSTRACT... vii. RINGKASAN... viii. SUMMARY...


BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Diabetes Melitus adalah penyakit yang sering diderita masyarakat

PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. psikologik, dan sosial-ekonomi, serta spiritual (Nugroho, 2000).

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar belakang Penyakit diabetes mellitus yang juga dikenal sebagai penyakit kencing manis atau penyakit gula darah merupakan suatu golongan penyakit kronis yang ditandai dengan meningkatnya kadar gula dalam darah sebagai akibat aya gangguan sistem metabolisme yang terjadi di dalam tubuh, dimana organ pankreas tidak mampu memproduksi hormon insulin sesuai dengan kebutuhan tubuh (Rudianto, 2013). Insulin merupakan hormon yang dilepaskan oleh pankreas merupakan satusatunya hormon yang dapat menurunkan kadar gula darah (Bilous & Donelly, 2014). Secara garis besar diabetes mellitus diklasifikasikan menjadi dua yakni, DM tipe I yang dikenal sebagai Insulin Dependent Diabetes Mellitus (IDDM) yang ditandai dengan kurangnya produksi insulin DM tipe II atau biasa yang dikenal dengan istilah Non Insulin Dependent Diabetes Mellitus (NIDDM) adalah diabetes dimana hormon insulin dalam tubuh tidak dapat berfungsi dengan semestinya, hal ini dikarenakan berbagai kemungkinan seperti kecacatan dalam produksi insulin, resistensi terhadap insulin yang ditandai dengan meningkatnya kadar gula dalam darah. DM tipe II merupakan jenis penyakit diabetes yang mencakup lebih dari 90% seluruh populasi diabetes yang ada di Indonesia (Rudianto, 2013). Data International Diabetes Federation (IDF) World Health Organization (WHO) pada tahun 2013, menyatakan bahwa kasus diabetes mellitus melonjak mencapai rekor tertinggi sebanyak 382 juta. Jumlah diabetes mellitus di Indonesia pada tahun 2013 sebanyak 12.191.564 juta. Persatuan Diabetes Indonesia (Persadia) memproyeksikan jumlah diabetes di Indonesia akan meningkat menjadi 24 juta orang pada tahun 2025 (Susilo, 2011). Angka kesakitan kematian akibat diabetes mellitus di Indonesia cenderung berfluktuasi setiap tahunnya sejalan dengan perubahan gaya hidup masyarakat yang lebih mengarah pada makanan siap saji serat karbohidrat ( Profil Kesehatan Indonesia, 2013). Prevalensi diabetes mellitus di Provinsi Jawa Tengah pada tahun 2014 mencapai 509.319 jiwa (Profil Kesehatan Provinsi Jawa Tengah, 2014). Laporan 1

2 Puskesmas Rumah Sakit yang ada di Kabupaten Semarang pada tahun 2015 diperoleh jumlah kasus diabetes mellitus sebanyak 12.448 kasus, terdiri dari 3.532 DM tipe I (Insulin Dependent Diabetes Mellitus / IDDM) 8.916 kasus DM tipe 2 (Non Insulin Dependent of Diabetes Mellitus / NIDDM) (Profil Kesehatan Kabupaten Semarang, 2015). Berdasarkan studi pedahuluan yang peneliti lakukan diperoleh data sebanyak 332 pasien menderita diabetes mellitus 91 pasien menderita diabetes tipe II yang menjalani rawat inap di RSUD Ungaran selama tahun 2016, serta 202 pasien pada bulan Januari hingga bulan Agustus pada tahun 2017 (Medical Record RSUD Ungaran, 2017). Diabetes mellitus sering dikatakan sebagai penyakit yang tidak bisa disembuhkan tetapi dapat dikendalikan dengan mengatur kadar gula darah dalam batas normal untuk menghindari terjadinya komplikasi, baik komplikasi akut seperti terjadinya hipoglikemia, ketoasidosis diabetik, koma hiperosmoler non ketotik, maupun komplikasi kronis seperti terjadinya retinopati, neuropati, luka yang sulit sembuh (Tandra, 2017). Banyaknya komplikasi yang terjadi pada penyakit diabetes mellitus telah memberikan kontribusi terjadinya perubahan fisisk maupun psikologis. Penderita dengan diabetes mellitus cenderung mengalami kenaikan kadar gula darah yang bisa disebabkan oleh faktor psikologis yang akan merangsang pengeluaran hormon pemicu timbulnya stress psikologis maupun cemas yang dapat memicu aktivasi saraf simpatis hormon kortisol, dimana aktivitas keduanya disinyalir secara biokimia berperan terhadap naiknya kadar gula dalam darah (Tandra, 2008). Apriyanti (2012), mengemukakan bahwa mengendalikan kadar gula yang tinggi merupakan cara terbaik yang dapat dilakukan untuk menghindari terjadinya komplikasi pada diabetes mellitus. Penelitian dari Wulandari (2015), menyatakan bahwa terdapat berbagai macam cara untuk mengendalikan kadar gula dalam darah, diantaranya dengan terapi farmakologi terapi non farmakalogi. Terapi farmakologi berupa obat-obatan yang tentunya mengandung bahan kimia, jika terapi farmakologi digunakan secara terus menerus dalam jangka waktu yang lama maka terapi farmakologi memiliki efek yang dapat merugikan seperti terjadinya kerusakan pada ginjal hati. Segkan,

3 terapi non farmakologi dinilai memiliki efek samping lebih sedikit lebih ekonomis (Kamaluddin, 2010). Pijat refleksi, akupuntur, akupresssur, hipnoterapi, tanaman tradisional merupakan contoh terapi non farmakologi yang ada di Indonesia. Terapi non farmakologi yang dapat digunakan oleh diabetes mellitus salah satu diantaranya ialah pijat refleksi. Pijat refleksi merupakan suatu cara pengobatan penyakit dengan cara memijat melalui titik pusat saraf yang berhubungan dengan organ-organ yang berkaitan dengan kadar gula darah diantaranya ialah titik otak, hypofisis, pankreas, hati (Mahendra & Ruhito, 2009). Pijat refleksi merupakan stimulasi pada kulit dengan menggunakan berbagai tingkatan tekanan tangan untuk meningkatkan sirkulasi membuat rileks, pijat refleksi kaki merupakan salah satu terapi komplementer yang menggabungkan berbagai tekhnik dalam keperawatan seperti sentuhan, relaksasi distraksi (Nilla, 2007). Proses pijat refleksi hanyalah menggunakan tangan baik secara langsung maupun menggunakan alat bantuan, tanpa aya obat-obatan kimia, proses pembedahan, atau peralatan medis yang digunakan, sehingga metode ini dirasa lebih aman untuk digunakan (Gala, 2009). Penelitian dari Chanif & Khoiriyah (2016), menyatakan bahwa titik refleksi di kaki digunakan untuk menentukan daerah pijatan, dimana kaki merupakan representative persyarafan diseluruh tubuh. Sehingga dengan pijat refleksi kaki ini dapat merangsang fungsi saraf di seluruh tubuh berfungsi dengan baik. Manfaat dari pijat akan terasa pada tubuh, pikiran, jiwa. Teknik ralaksasi merupakan salah satu tindakan keperawatan yang dapat mengurangi kecemasan secara otomatis dapat menurunkan kadar gula darah. Relaksasi dapat mempengaruhi hipotalamus untuk mengatur menurunkan aktivitas sistem syaraf simpatis. Stres maupun cemas tidak hanya dapat meningkatkan kadar gula darah secara fisiologis, pasien dalam keadaan stres juga dapat mengubah pola kebiasaan yang baik, terutama dalam hal makan, latihan fisik, pengobatan (Smeltzer et al., 2008). Relaksasi dapat bekerja untuk menekan hormon stres hormon kortisol yang menjadi salah satu faktor pencetus kenaikan gula darah pada diabetes.

4 Hormon-hormon yang dapat menaikan kadar gula darah diantaranya ialah hormon epinefrin, kortisol, glukagon, adrenocorticotropic hormone (ACTH), kortikosteroid, tiroid (Smeltzer et al, 2008). Hormon-hormon tersebut memacu hati untuk mengeluarkan gula darah sehingga kadar gula darah menjadi meningkat (Tandra, 2017). Apabila hormon-hormon stress tersebut tidak dikendalikan maka akan menaikan kadar gula darah (Wiastuti, 2016). Pijat refleksi berperan dalam menstimulasi pankreas hati, selain itu pijat refleksi juga akan meminimalkan untuk terjadinya komplikasi dapat mengurangi stres, sehingga kadar gula darah tetap dalam batas normal (Chaundray, 2008). Berdasarkan hal diatas maka peneliti tertarik untuk mengambil penelitian dengan judul Pengaruh pijat refleksi kaki terhadap kadar gula darah pada pasien diabetes mellitus tipe II di RSUD Ungaran. B. Rumusan Masalah Diabetes mellitus merupakan suatu penyakit yang tidak dapat disembuhkan tetapi dapat dikendalikan serta penyakit yang dapat menimbulkan komplikasi jika tidak segera di tangani, untuk menghindari agar tidak terjadinya komplikasi, baik komplikasi akut maupun koplikasi kronis, maka kadar gula darah pada diabetes mellitus harus dikendalikan sehingga dapat mendekati normal. Kadar gula darah dapat dikendalikan baik secara farmakologis maupun non farmakologis. Terapi farmakologi berupa obat-obatan yang tentunya mengandung bahan kimia, jika terapi farmakologi digunakan secara terus menerus dalam jangka waktu yang lama maka terapi farmakologi memiliki efek yang dapat merugikan seperti terjadinya kerusakan pada ginjal hati. Segkan terapi non farmakologi dapat digunakan dalam jangka waktu yang lama tidak menimbulkan dampak maupun kerugian jika digunakan terus menerus dalam jangka waktu yang lama. Adapun penatalaksanaan untuk mengendalikan kadar gula darah secara non farmakologis untuk mencegah peningkatan kadar gula darah, salah satunya manajemen yang dapat dilakukan adalah dengan pijat refleksi. Berdasarkan fenomena diatas, dapat dirumuskan masalah penelitian yaitu Bagaimaana pengaruh pijat refleksi kaki terhadap kadar gula darah pada pasien diabetes mellitus tipe II di RSUD Ungaran.

5 C. Tujuan Penelitian 1. Tujuan Umum Mengetahui pengaruh pijat refleksi kaki terhadap kadar gula darah pada pasien diabetes mellitus tipe II di RSUD Ungaran. 2. Tujuan Khusus a. Mendiskripsikan karakteristik pasien diabetes mellitus tipe II. b. Mendiskripsikan gambaran kadar gula darah sebelum dilakukan pijat refleksi kaki di RSUD Ungaran. c. Mendiskripsikan gambaran kadar gula darah sesudah dilakukan pijat refleksi kaki di RSUD Ungaran. d. Menganalisis pengaruh pijat refleksi kaki terhadap kadar gula darah di RSUD Ungaran. D. Manfaat Penelitian Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi berbagai pihak, diantaranya yaitu: 1. Bagi rumah sakit Penelitian ini dapat dijadikan sebagai masukan terkait kebijakan Standar Prosedur Operasional (SPO) bagi perawat, khususnya pada pasien diabetes mellitus tipe II. 2. Bagi ilmu keperawatan a. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan konstriusi terhadap pengembangan ilmu keperawatan serta memberikan informasi dalam memberikan intervensi mandiri keperawatan dalam menangani pasien diabetes mellitus tipe II. b. Hasil penelitian ini juga dapat dimasukan dalam kurikulum diintegrasikan dengan mata ajar KMB dengan gangguan sistem yang terkait. 3. Bagi pasien diabetes mellitus tipe II Hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai alternatif pilihan tindakan mandiri pasien diabetes mellitus tipe II, untuk meminimalkan penggunaan terapi farmakologi.

6 E. Big Ilmu Penelitian ini masuk dalam big ilmu keperawatan medikal bedah, karena di dalamnya mencakup konsep dasar dari diabetes mellitus. F. Keaslian Penelitian Tabel 1.1 Keaslian Penelitian Peneliti / Tahun Judul Desain Wulandari / 2015 Perbedaan Kadar Gula Pre Darah pendekatan Hasil serta Terdapat perbedaan kadar gula lintang darah pada diabetes Bekam Basah Pijat (cross sectional), rancangan mellitus setelah dilakukan terapi Refleksi Pada Penderita penelitian bekam Diabetes adalah two group pre test-post Setelah Terapi Mellitus di Karang Malang Sragen. test eksperimen potong yang design digunakan terhadap basah setelah dilakukan pijat refleksi. 60 responden yang terbagi menjadi 2 kelompok yaitu 30 responden untuk kelompok terapi bekam basah 30 responden untuk pijat refleksi. Rezky / 2015 Pengaruh refleksi terapi kaki tekanan terhadap darah pijat Quasy Eksperimen pendekatan tdengan Terdapat pengaruh pijat refleksi non-equivalent kaki terhadap tekanan darah pada pada control group yang melibatkan hipertensi dua kelompok, yaitu kelompok perbedaan antara mean post test eksperimen antara tekanan darah kelompok primer kelompok eksperimen sebanyak responden. kontrol. Pada penelitian tersebut pijat refleksi dapat menurunkan purposive tekanan darah, namun responden 30 menggunakan sampling 2015 Terdapat kontrol dengan jumlah Pengambilan Musiana et al / hipertensi. kelompok masih dalam kategori responden. Efektivitas pijat refleksi Quasy terhadap metode Pre and Post Test aya perbedaan kadar glukosa darah Control Group Design. Sample darah antara diabetes diabetes penelitian sebanyak 42, mellitus yang melakukan pijat kadar pengendalian glukosa Eksperimen dengan Hasil penelitian menunjukkan

7 Peneliti / Tahun Judul Desain mellitus Hasil pengambilan dengan purposive refleksi dengan kelompok tidak pijat refleksi. sampling. Lisnawati, et al / 2015 Perbedaan sensitifitas Quasy Eksperimen dengan Hasil penelitian ini menujukkan tangan kaki sebelum kelompok kontrol kelompok aya peningkatan sensitivitas sesudah dilakukan eksperimen. terapi pijat refleksi pada pengambilan digunakan diabetes mellitus tipe II purposive Dengan tangan kaki yang signifikan yang pada kelompok ekspeimen setelah diberikan perlakuan dengan hasil yaitu sampling uji statistik p<0,05.hasil menetapkan 15 responden pada penelitian ini dapat disimpulkan masing-masing kelompok bahwa melakukan terapi pijat refleksi efektif dalam meningkatkan sensitivitas tangan kakipada pasien diabetes melitus tipe II. Saputra / 2017 Respon akut shiatsu Pre experiment design dengan Terdapat respon kut shiatsu refleksi terhadap kadar one group pre post test design. refleksi yang bermakna terhadap glukosa darah Sampel dalam penelitian ini penurunn kadar glukosa darah diabetes mellitus tipe dua sebanyak 20 responden, cara diabetes mellitus tipe pengambilan dua dengan hasil nilai p sebesar menggunakan rumus Slovin. 0,000 (p<0,05). Perbedaan penelitian ini dengan penelitian sebelumnya terletak pada perbedaan variabel,, lokasi metode penelitian. Judul dari penelitian yang akan diteliti oleh peneliti adalah Pengaruh pijat refleksi kaki terhadap kadar gula darah pada pasien diabetes mellitus tipe II di RSUD Ungaran, maka variabel independen atau variabel bebas penelitian ini adalah pijat refleksi kaki variabel dependen atau variabel terikatnya adalah kadar gula darah. Perbedaan penelitian ini adalah dilakukan pada manusia yang menderita DM tipe II lokasinya dilakukan di RSUD Ungaran. Teknik pengambilan nya adalah dengan menggunakan non probability sampling dengan metode purposive sampling.