BAB IV METODE PENELITIAN. Kesehatan Anak RSUP Dr. Kariadi Semarang. Kariadi Semarang pada bulan Mei Juni 2015.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah ilmu anestesi dan terapi intensif.

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Ruang lingkup tempat : RSIA. Hermina Pandanaran Semarang. Indonesia.

BAB IV METODE PENELITIAN. Kesehatan Anak RSUP Dr. Kariadi Semarang.

BAB III METODE PENELITIAN. Tempat penelitian ini dilakukan adalah RSUP Dr. Kariadi Semarang.

BAB III KERANGKA TEORI, KERANGKA KONSEP, HIPOTESIS. environment

BAB IV METODE PENELITIAN. Bidang keilmuan penelitian ini adalah ilmu anestesiologi dan terapi intensif.

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. menitikberatkan pada prevalensi terjadinya DM pada pasien TB di RSUP

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB 4 METODE PENELITIAN. Semarang, dimulai pada bulan Mei 2014 sampai dengan Juni 2014.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Ruang lingkup keilmuan dalam penelitian ini adalah bidang Ilmu. Mikrobiologi Klinik dan ilmu penyakit infeksi.

BAB IV METODE PENELITIAN. kandungan khususnya berhubungan dengan kedokteran ginekologi.

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini adalah Bagian Ilmu Kesehatan Anak khususnya bidang nutrisi,

BAB IV METODE PENELITIAN. 4.1 Ruang lingkup penelitian Ruang lingkup penelitian ini mencakup bidang Neurologi dan Imunologi.

BAB IV METODE PENELITIAN. ditetapkan di Ruang Pemulihan RSUP Dr. Kariadi Semarang. Penelitian ini dilaksanakan di RSUP Dr.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 4 METODE PENELITIAN. Manajemen ICU, dan ICU RSUP dr. Kariadi Semarang. Penelitian dimulai bulan

BAB III METODELOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di instalasi rekam medis RSUP Dr. Kariadi

BAB IV METODE PENELITIAN. Penyakit Dalam sub bagian Infeksi Tropis. Bagian /SMF Ilmu Penyakit Dalam RSUP Dr. Kariadi Semarang mulai 1

BAB IV METODE PENELITIAN. Ilmu Kesehatan Anak dan Farmakologi. dari instansi yang berwenang.

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian adalah Ilmu Bedah khususnya Bedah Ortopedi.

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini adalah penelitian di bidang Ilmu Kesehatan Anak, khususnya

BAB 4 METODE PENELITIAN. Pulmonologi serta Ilmu Mikrobiologi Klinik.

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini mencakup bidang Ilmu Penyakit Dalam. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret Juni 2013 di RSUP. Dr.

BAB 4 METODE PENELITIAN. Ruang lingkup keilmuan meliputi Anestesiologi dan Terapi Intensif.

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Perinatologi RSUP Dr.Kariadi/FK Undip Semarang. (PBRT), Neonatal Intensive Care Unit (NICU) dan ruang rekam medik RSUP

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. khususnya bidang nutrisi dan penyakit metabolik.

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Dilaksanakan pada bulan Maret Juni 2015 di klinik VCT RSUP Dr.

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Perinatologi RSUP Dr. Kariadi / FK Undip Semarang.

BAB IV METODE PENELITIAN. Bidang Ilmu Kedokteran khususnya Ilmu Penyakit Dalam. Semarang Jawa Tengah. Data diambil dari hasil rekam medik dan waktu

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini mencakup bidang fisiologi dan ergonomi. Kampung Batik Semarang 16. Pengumpulan data dilakukan pada Maret 2015

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini adalah penelitian di bidang Ilmu Penyakit Saraf.

BAB 4 METODE PENELITIAN. Divisi Infeksi dan Mikrobiologi Klinik. Penelitian ini dilakukan di PICU dan HCU RS Dr. Kariadi Semarang pada

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini adalah penelitian di bidang Ilmu Penyakit Dalam. Waktu: Waktu penelitian dilaksanakan pada Maret-Juli 2013.

BAB IV METODE PENELITIAN. Dalam, Sub Bagian Gastroenterohepatologi.

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini mencakup bidang Ilmu Penyakit Saraf.

BAB 4 METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah Bagian Ilmu Kesehatan Anak

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB 4 METODE PENELITIAN

BAB 4 METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret 2014 Juli Penelitian ini mencakup bidang keilmuan Anestesiologi.

BAB IV METODE PENELITIAN. Ruang Lingkup Keilmuan: Anastesiologi dan Ilmu Penyakit Dalam. Penelitian dimulai pada bulan juni 2013 sampai juli 2013.

BAB III METODE PENELITIAN. clearance disetujui sampai jumlah subjek penelitian terpenuhi. Populasi target penelitian ini adalah pasien kanker paru.

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini adalah penelitian di bidang Ilmu Kesehatan Masyarakat, Ilmu

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di RSUP Dr.Kariadi Semarang setelah ethical

BAB IV METODE PENELITIAN. Infeksi dan Penyakit Tropis dan Mikrobiologi Klinik. RSUP Dr. Kariadi Semarang telah dilaksanakan mulai bulan Mei 2014

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah Ilmu Kesehatan Anak. awal Maret 2016 sampai dengan jumlah sampel terpenuhi.

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Bidang keilmuan penelitian ini adalah Ilmu Anestesi dan Ilmu Bedah Jantung.

BAB IV METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah Ilmu Penyakit Dalam khususnya Ilmu

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini termasuk penelitian Ilmu Penyakit Dalam.

BAB IV METODE PENELITIAN. Bidang Ilmu Kedokteran khususnya adalah Ilmu Penyakit Dalam, Sub-bagian

BAB IV METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah penelitian di bidang Ilmu Kesehatan

BAB IV METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini mencakup penelitian bidang ilmu Fisiologi.

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 4 METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah ICU RSUP dr. Kariadi Semarang.

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. khususnya Ilmu Kesehatan Anak, Ilmu Psikiatri

BAB IV METODE PENELITIAN. Onkologi dan Bedah digestif; serta Ilmu Penyakit Dalam. Penelitian dilaksanakan di Instalasi Rekam Medik RSUP Dr.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. Ruang lingkup keilmuan dari penelitian adalah mencakup bidang Ilmu

BAB IV METODE PENELITIAN. khususnya sub bidang geriatri dan ilmu manajemen rumah sakit. Kariadi Semarang, Jawa Tengah. sampai jumlah sampel terpenuhi.

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini mencakup bidang Ilmu Bedah Digestif

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini adalah penelitian di bidang SMF Kardiologi dan Kedokteran

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. obstetri dan ginekologi. analisis data dilakukan sejak bulan Maret Juni menggunakan pendekatan retrospektif.

BAB IV METODE PENELITIAN. Ruang lingkup keilmuan dari penelitian ini adalah Ilmu Kesehatan Mata.

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. Kesehatan Anak dan Ilmu Kesehatan Telinga, Hidung, dan Tenggorokan.

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB 3 METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian adalah Bagian Ilmu Kesehatan Anak, khususnya

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah neurologi dan psikiatri.

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian dilakukan di Departemen Ilmu Kesehatan Anak Divisi Perinatologi

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini mencakup bidang Neurologi.

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini mencakup bidang ilmu Anestesiologi dan Farmakologi.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Pada penelitian ini disiplin ilmu yang dipakai adalah ilmu Farmakologi,

BAB IV METODE PENELITIAN. Infeksi dan Penyakit Tropis dan Mikrobiologi Klinik. RSUP Dr. Kariadi Semarang dilaksanakan pada bulan Mei Juni 2014.

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Ginjal-Hipertensi, dan sub bagian Tropik Infeksi. RSUP Dr.Kariadi, Poliklinik Penyakit Dalam RSUP Dr.

Transkripsi:

BAB IV METODE PENELITIAN 4.1 Ruang lingkup penelitian Penelitian ini adalah penelitian yang dilakukan di Departemen Ilmu Kesehatan Anak RSUP Dr. Kariadi Semarang. 4.2 Tempat dan waktu penelitian Penelitian ini telah dilakukan di bagian rekam medik RSUP Dr. Kariadi Semarang pada bulan Mei 2015 - Juni 2015. 4.3 Jenis dan rancangan penelitian Rancangan penelitian ini merupakan suatu studi observasional analitik dengan rancangan belah lintang (cross sectional). Pada rancangan ini peneliti melakukan observasi / pengukuran adanya faktor yang kemungkinan menjadi faktor risiko dan efek pada saat yang sama. Variabel bebas maupun variabel terikat diukur menurut keadaan atau statusnya pada waktu observasi. 25 Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah penyakit dasar, lama rawat inap, lama pemakaian antibiotika, tindakan invasif, dan ulkus dekubitus merupakan faktor risiko terjadinya infeksi nosokomial pada pasien anak di ruang HCU dan PICU RSUP Dr. Kariadi Semarang. 28

29 Faktor risiko: 1. Penyakit dasar 2. Lama rawat inap 3. Lama pemakaian antibiotika 4. Tindakan invasif 5. Ulkus dekubitus Infeksi nosokomial (+) Infeksi nosokomial (-) Gambar 6. Rancangan penelitian 25 4.4 Populasi dan sampel penelitian 4.4.1 Populasi target Populasi target adalah pasien anak yang dirawat di RSUP Dr. Kariadi Semarang. 4.4.2 Populasi terjangkau Populasi terjangkau adalah pasien anak yang dirawat di ruang PICU dan HCU RSUP Dr. Kariadi Semarang. 4.4.3 Sampel penelitian Kriteria inklusi : Pasien anak yang dirawat lebih dari 72 jam di ruang PICU dan HCU RSUP Dr. Kariadi Semarang. Kriteria eksklusi : Tidak ada

30 4.4.4 Besar sampel penelitian Besarnya subyek penelitian ditentukan dengan metode consecutive sampling, dimana semua subyek yang memenuhi kriteria dimasukan sampai jumlah subyek yang diperlukan terpenuhi. Besar sampel minimum (minimally sample size) yang diperlukan dalam penelitian ini dihitung menggunakan rumus besar sampel tunggal dengan ketetapan relatif sebagai berikut: 25 ( ) ( ) ( ) 57 Keterangan : n = Besar sampel Zα = Derivat baku normal : 1,96 untuk α 0.05 D = Kesalahan yang bisa diterima : 10% P = Prevalensi diperkirakan 18,2% Q = 1 P = 1-0,18 = 0,82 Berdasarkan rumus diatas didapatkan nilai n = 57. Sehingga jumlah sampel pada penelitian ini minimal 57.

31 4.6 Variabel penelitian 4.6.1 Variabel bebas a) Penyakit dasar b) Lama rawat inap c) Lama pemakaian antibiotika d) Tindakan invasif e) Ulkus dekubitus 4.5.2 Variabel terikat Infeksi nosokomial pada pasien anak 4.6 Definisi operasional variabel Tabel 2. Definisi operasional Variabel terikat Infeksi nosokomial Definisi operasional Hasil ukur Skala Infeksi yang terjadi setelah 72 jam perawatan di rumah sakit, dan bukan merupakan gejala sisa dari infeksi sebelumnya. Untuk pasien yang datang sudah dengan tanda infeksi, dilihat pola kumannya, jika: Ya / Tidak Nominal Pola kuman sama dengan pola kuman rumah sakit infeksi nosokomial Pola kuman berbeda jika sama dengan sekelompok pasien lain maka infeksi nosokomial, jika tidak sama

32 Variabel bebas Penyakit dasar Lama rawat inap Lama pemakaian antibiotika Tindakan invasif Ulkus dekubitus maka merupakan infeksi bawaan dari penyakit sebelumnya. Definisi operasional variabel Hasil ukur Skala Diagnosis awal penyakit yang membuat pasien dirawat di rumah sakit. Dikelompokan menjadi 2: Surgery / 1. Surgery Medicinal Nominal 2. Medicinal Data berasal dari rekam medik. Durasi perawatan di rumah sakit, terhitung sejak pertama kali pasien masuk rumah sakit. Lama / Data berasal dari rekam medik. Tidak lama Dengan ketentuan: Nominal 1. Lama: > 1 minggu 2. Tidak lama: < 1 minggu Durasi pasien mendapat terapi antibiotika, terhitung sejak pasien pertama kali mendapat terapi antibiotika. Lama / Data berasal dari rekam medik. Tidak lama Nominal Dengan ketentuan: 1. > 1 minggu= lama 2. 1 minggu= tidak lama Tindakan medik yang langsung dapat mempengaruhi keutuhan jaringan tubuh. Ada / Tidak Nominal Data berasal dari rekam medik. Kerusakan jaringan yang terlokalisir yang disebabkan karena adanya kompresi jaringan lunak diatas tulang Ada / Tidak Nominal menonjol dan tekanan dari luar dalam

33 jangka waktu yang lama. 4.7 Cara pengumpulan data a. Penelitian dilakukan di RSUP Dokter Kariadi Semarang, dengan menggunakan data rekam medik dari pasien anak yang dirawat di ruang HCU dan PICU RSUP Dr Kariadi Semarang. b. Data yang digunakan adalah data sekunder yang didapat dengan cara mengutip rekam medik. Data yang diambil adalah identitas pasien, umur, penyakit dasar, lama perawatan pasien di rumah sakit, lama pemakaian antibiotika, ada atau tidaknya tindakan invasif, dan ada atau tidaknya ulkus dekubitus. c. Dilakukan pencatatan data ke dalam formulir khusus penelitian d. Setelah data yang diperlukan terkumpul, data tersebut dimasukan ke dalam komputer untuk di proses.

34 4.8 Alur penelitian Catatan medis pasien anak di ruang HCU dan PICU RSUP Dr. Kariadi Semarang Kriteria inklusi Pasien dengan infeksi nosokomial Pasien tanpa infeksi nosokomial Pengambilan data: 1. Umur (identitas) 2. Penyakit dasar 3. Lama rawat inap 4. Lama pemakaian antibiotik 5. Ada / tidaknya tindakan invasif 6. Ada / tidaknya ulkus dekubitus Analisis data Gambar 7. Alur penelitian

35 4.9 Analisis data Data yang terkumpul dicatat dalam formulir khusus penelitian, kemudian dilakukan pemeriksaan kebenaran dan kelengkapan data (data cleaning). Data yang diperoleh lalu dimasukan ke dalam komputer (data entry). Analisa data meliputi analisa deskriptif dan uji hipotesis. Hasil analisa deskriptif data skala kategorikal dinyatakan dalam distribusi frekuensi dan persentase, sedangkan data dengan skala kontinyu dinyatakan dalam rerata dan simpang baku, atau median dan rentang apabila distribusinya tidak normal. Uji hipotesis dengan menggunakan uji chi-square karena variabel terikat dan variabel bebas berskala nominal. Besarnya risiko untuk kejadian infeksi nosokomial pada pasien anak di ruang HCU dan PICU pada analisis bivariat dinyatakan sebagai rasio prevalensi. Uji regresi logistik dilakukan untuk menentukan besarnya resiko relatif (RR) variabel bebas yang mempunyai POR < 1,25. Batas kemaknaan p 0,05 dengan 95% interval kepercayaan. Analisis data dilakukan dengan program komputer. 4.10 Etika penelitian Sebelum penelitian dilakukan, peneliti telah memperoleh Ethical Clearence dari Komisi Etik Penelitian Kesehatan (KEPK) Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro / RSUP Dr. Kariadi Semarang pada tanggal 07 April 2015, dengan sebelumnya memberikan surat pengantar

36 dari dekan Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro melalui bagian Unit Pengembangan Penelitian dan Pengabdian (UP3). Selama melakukan penelitian, kerahasiaan data rekam medis diutamakan. Peneliti mengambil data rekam medis seperlunya dan sesuai dengan data penelitian yang dibutuhkan. Pengambilan data dilakukan di ruang rekam medis dan tidak dilakukan penggandaan. Semua biaya yang berkaitan dengan penelitian ditanggung peneliti. Hasil penelitian ini dipublikasikan dengan merahasiakan identitas subyek penelitian.