BUPATI LUMAJANG PERATURAN BUPATI LUMAJANG NOMOR 15 TAHUN 2013 TENTANG

dokumen-dokumen yang mirip
BUPATI LUMAJANG PERATURAN DAERAH KABUPATEN LUMAJANG NOMOR 3 TAHUN 2013 T E N T A N G

BUPATI TANGERANG PROVINSI BANTEN PERATURAN BUPATI TANGERANG NOMOR 74 TAHUN 2015 TENTANG

BUPATI LUMAJANG PERATURAN DAERAH KABUPATEN LUMAJANG NOMOR 14 TAHUN 2013 T E N T A N G

PEMERINTAH KABUPATEN LUMAJANG

BUPATI TRENGGALEK SALINAN PERATURAN BUPATI TRENGGALEK NOMOR 7 TAHUN 2013 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI TRENGGALEK,

PEMERINTAH KABUPATEN MADIUN

PEMERINTAH KABUPATEN LUMAJANG

PEMERINTAH KOTA PROBOLINGGO

PEMERINTAH KABUPATEN LUMAJANG

PEMERINTAH KABUPATEN SAMPANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN LUMAJANG NOMOR 7 TAHUN 2015 TENTANG PEMBENTUKAN DANA CADANGAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI LUMAJANG,

L E M B A R A N D A E R A H KABUPATEN BALANGAN NOMOR 07 TAHUN 2011 PERATURAN DAERAH KABUPATEN BALANGAN NOMOR 7 TAHUN 2011 TENTANG

PERATURAN BUPATI PURWOREJO NOMOR: 10 TAHUN 2010 TENTANG

BUPATI BANYUWANGI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI BANYUWANGI,

BUPATI NGANJUK NGANJUK PROVINSI JAWA TIMUR PERATURAN DAERAH KABUPATEN NGANJUK NOMOR 02 TAHUN 2014 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN LUMAJANG NOMOR 5 TAHUN 2013 T E N T A N G ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TAHUN ANGGARAN 2013

GUBERNUR BENGKULU, PERATURAN DAERAH PROVINSI BENGKULU NOMOR 7 TAHUN 2013 TENTANG PENAMBAHAN PENYERTAAN MODAL PEMERINTAH PROVINSI BENGKULU

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PATI NOMOR 1 TAHUN 2010 TENTANG

BUPATI BADUNG PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 12 TAHUN 2009 TENTANG PENGELOLAAN DANA PENGUATAN MODAL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI BADUNG,

PEMERINTAH KOTA KEDIRI

BUPATI LUMAJANG PERATURAN DAERAH KABUPATEN LUMAJANG NOMOR 4 TAHUN 2014 T E N T A N G

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA NOMOR 19 TAHUN 2010 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BANDUNG NOMOR 7 TAHUN 2013 NOMOR 7 TAHUN 2013 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN KEPAHIANG NOMOR 5 TAHUN 2013 TENTANG PENYALURAN DAN PENGELOLAAN DANA BERGULIR PEMERINTAH KABUPATEN KEPAHIANG

BUPATI SITUBONDO PERATURAN BUPATI SITUBONDO NOMOR 7 TAHUN 2010 TENTANG

S A L I N A N PERATURAN BUPATI PROBOLINGGO NOMOR : 28 TAHUN 2015 TENTANG PETUNJUK TEKNIS KREDIT MODAL KERJA USAHA MIKRO DI KABUPATEN PROBOLINGGO

WALIKOTA SURABAYA PERATURAN WALIKOTA SURABAYA NOMOR 21 TAHUN 2009 TENTANG

BERITA DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2010 NOMOR 32 SERI E

PERATURAN BUPATI KUDUS NOMOR : 4 TAHUN 2015 TENTANG

BUPATI LUMAJANG PROVINSI JAWA TIMUR

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2011 NOMOR 20 SERI E

BUPATI BARITO UTARA PERATURAN BUPATI BARITO UTARA NOMOR 34 TAHUN 2013 TENTANG PEDOMAN PENGELOLAAN DANA BERGULIR DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PERATURAN BUPATI TANGERANG NOMOR 20 TAHUN 2014 TENTANG

PERATURAN GUBERNUR BALI NOMOR 29 TAHUN 2007 TENTANG PENGUATAN PEMODALAN KOPERASI, USAHA MIKRO DAN KECIL POLA BERGULIR

GUBERNUR JAWA TIMUR PERATURAN GUBERNUR JAWA TIMUR NOMOR 66 TAHUN 2009 TENTANG

GUBERNUR DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA PERATURAN GUBERNUR DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA NOMOR 33 TAHUN 2010 TENTANG TATA CARA PENGELOLAAN DANA BERGULIR

PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN SLEMAN NOMOR 1 TAHUN 2013 TENTANG

BUPATI PAKPAK BHARAT

BUPATI LUMAJANG PERATURAN DAERAH KABUPATEN LUMAJANG NOMOR 5 TAHUN 2014 T E N T A N G

PEMERINTAH KABUPATEN BREBES PERATURAN DAERAH KABUPATEN BREBES NOMOR 7 TAHUN 2010 TENTANG

WALIKOTA BLITAR PERATURAN WALIKOTA BLITAR NOMOR 3 TAHUN 2010 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BOGOR

PEMERINTAH KABUPATEN PROBOLINGGO

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BANYUWANGI SERI E 28 SEPTEMBER 2010 NO 4/E

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BANDUNG NOMOR 4 TAHUN 2012 PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANDUNG NOMOR 4 TAHUN 2012 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN MAGELANG TAHUN 2015 NOMOR 9 PERATURAN DAERAH KABUPATEN MAGELANG NOMOR 9 TAHUN 2015 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA NOMOR 18 TAHUN 2010 TENTANG

PEMERINTAH KABUPATEN TRENGGALEK SALINAN PERATURAN BUPATI TRENGGALEK NOMOR 29 TAHUN 2012 TENTANG

BERITA DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2011 NOMOR 54 SERI E

BUPATI KEBUMEN PERATURAN BUPATI KEBUMEN NOMOR 40 TAHUN 2011 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN CIREBON NOMOR 14 TAHUN 2007 SERI E.5

BUPATI TANJUNG JABUNG BARAT

Gubernur Jawa Barat DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR JAWA BARAT,

GUBERNUR JAWA TIMUR KEPUTUSAN GUBERNUR JAWA TIMUR NOMOR 188/129/KPTS/013/2006 TENTANG

PEMERINTAH KABUPATEN PURWOREJO

2 6. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 89, Tambahan Le

2 6. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 89, Tambahan Le

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN MAGELANG TAHUN 2015 NOMOR 7 PERATURAN DAERAH KABUPATEN MAGELANG NOMOR 7 TAHUN 2015 TENTANG

BUPATI PEKALONGAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN PEKALONGAN NOMOR 7 TAHUN 2012 TENTANG

d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, b dan c, perlu ditetapkan Keputusan Gubernur Jawa Barat tentang Penunjukan

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA NOMOR 14 TAHUN 2010 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN HULU SUNGAI UTARA TAHUN 2008 NOMOR 2

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN SAMBAS TAHUN 2013 NOMOR 5

PEMERINTAH KABUPATEN SAMPANG

BERITA DAERAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL

PROVINSI KALIMANTAN BARAT

BERITA DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2016 NOMOR 6

BUPATI BIMA PERATURAN BUPATI BIMA NOMOR 03 TAHUN 2013 T E N T A N G

PEMERINTAH KOTA SAMARINDA

BUPATI SINTANG PROVINSI KALIMANTAN BARAT

PEMERINTAH KABUPATEN TRENGGALEK PERATURAN DAERAH KABUPATEN TRENGGALEK NOMOR 3 TAHUN 2007 TENTANG

BUPATI SITUBONDO PERATURAN BUPATI SITUBONDO NOMOR

WALIKOTA PROBOLINGGO

BUPATI SLEMAN PERATURAN BUPATI SLEMAN NOMOR 14 TAHUN 2013 TENTANG

BUPATI BADUNG PROVINSI BALI PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 26 TAHUN 2015 TENTANG PEDOMAN PEMBERIAN IZIN USAHA MIKRO DAN KECIL

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PATI NOMOR 24 TAHUN 2007 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BOGOR

RANCANGAN PERATURAN DAERAH PROVINSI JAWA BARAT NOMOR 8 TAHUN 2011 TENTANG PENGELOLAAN DANA BERGULIR BAGI USAHA MIKRO DAN KECIL

BUPATI BADUNG PERATURAN BUPATI BADUNG NOMOR 22 TAHUN 2006 TENTANG

BUPATI SUKABUMI PROVINSI JAWA BARAT

WALIKOTA YOGYAKARTA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

BUPATI BANYUWANGI SALINAN KEPUTUSAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR 188/ 182 /KEP/ /2013

BERITA DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2013 NOMOR 12 SERI E PERATURAN BUPATI BANJARNEGARA NOMOR 12 TAHUN 2013

WALIKOTA PROBOLINGGO PROVINSI JAWA TIMUR

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BREBES NOMOR 2 TAHUN 2017 T E N T A N G DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI BREBES,

GUBERNUR JAWA TENGAH PERATURAN GUBERNUR JAWA TENGAH NOMOR 53 TAHUN 2014 TAHUN 2014 TENTANG

BUPATI P URWOREJ O N O M O R : 27 TAHUN 2006 T E N T A N G PADA KOPERASI, USAHA K ECIL DAN MENENGAH KABUPATEN P U R W O R E J O TAHUN ANGGARAN 2006

BERITA DAERAH KABUPATEN BANTUL BUPATI BANTUL DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA PERATURAN BUPATI BANTUL NOMOR 101 TAHUN 2016 TENTANG

GUBERNUR JAWA TIMUR PERATURAN GUBERNUR JAWA TIMUR NOMOR 2 TAHUN 2016 TENTANG

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 1950 tentang Pembentukan Provinsi Jawa Barat (Berita Negara Republik Indonesia tanggal 4 Juli 1950) jo.

PERATURAN DEPUTI BIDANG PEMBIAYAAN KEMENTERIAN KOPERASI DAN USAHA KECIL DAN MENENGAH. NOMOR : 07 / Per / Dep.2 / XII /2016

GUBERNUR KALIMANTAN BARAT

BUPATI CILACAP PROVINSI JAWA TENGAH

BUPATI GARUT PROVINSI JAWA BARAT

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN BARAT

BUPATI BANYUWANGI PERATURAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR 27 TAHUN 2012 TENTANG

BUPATI SITUBONDO DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI SITUBONDO,

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PASURUAN NOMOR 11 TAHUN 2009 TENTANG INVESTASI PEMERINTAH KABUPATEN PASURUAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Transkripsi:

BUPATI LUMAJANG PERATURAN BUPATI LUMAJANG NOMOR 15 TAHUN 2013 TENTANG PEMBERIAN PINJAMAN DAERAH DALAM BENTUK MODAL BERGULIR KEPADA KELOMPOK MASYARAKAT TAHUN ANGGARAN 2013 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI LUMAJANG, Menimbang : a. bahwa untuk menumbuhkembangkan usaha ekonomi kelompok masyarakat serta untuk memacu peningkatan pertumbuhan perekonomian daerah diperlukan penguatan disektor permodalan bagi usaha ekonomi produktif kelompok masyarakat melalui Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah, dan dilaksanakan secara terkoordinasi dan terintegrasi dalam program dan kegiatan pada satuan kerja perangkat daerah sesuai dengan tugas, fungsi dan kewenangannya. b. bahwa penguatan permodalan sebagaimana dimaksud pada huruf a, telah teranggarkan dalam anggaran pendapatan dan belanja daerah tahun anggaran 2013 dalam bentuk pinjaman daerah berupa modal bergulir kepada kelompok masyarakat c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana huruf a dan huruf b, serta untuk merealisasikan Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2013, maka perlu menetapkan pemberian pinjaman daerah dalam bentuk modal bergulir kepada kelompok masyarakat dengan Peraturan Bupati. Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 12 tahun 1950, tentang Pembentukan Daerah-Daerah Kabupaten Dalam Lingkungan Provinsi Jawa Timur (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1950 nomor 19, Tambahan Lembaran Nagara Republik Indonesia Nomor 9) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1965 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1965 Nomor 19, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 2730); 2. Undang-Undang Nomor 17 tahun 2003, tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286); 3. Undang-Undang Nomor 1 tahun 2004, tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355); 4. Undang-Undang Nomor 32 tahun 2004, tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah diubah kedua kalinya dengan Undang-Undang Nomor 12 tahun 2008 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844); 5. Undang-Undang Nomor 33 tahun 2004, tentang Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dengan Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4422); 6. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5234); 7. Peraturan Pemerintah Nomor 58 tahun 2005, tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4578); 8. Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentang Pedoman Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 165, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4593); 9. Peraturan Pemerintah Nomor 38 tahun 2007, tentang Pembagian Urusan Pemerintahan Antara Pemerintah Pusat, Pemerintahan Daerah Provinsi, dan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737); 10. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006, tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 tahun 2011; 11. Peraturan Daerah Kabupaten Lumajang Nomor 07 Tahun 2007 tentang Pokok Pokok Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Lumajang Tahun 2007, Seri E Nomor 11, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Lumajang Tahun 2007 Nomor 01); 12. Peraturan Daerah Kabupaten Lumajang Nomor 03 Tahun 2009 tentang Kewenangan Pemerintah Kabupaten Lumajang Dalam Urusan Pemerintahan Wajib dan Urusan Pemerintahan Pilihan (Lembaran Daerah Kabupaten Lumajang Tahun 2009, Nomor 03, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Lumajang Nomor 02). 13. Peraturan Daerah Kabupaten Lumajang Nomor 5 Tahun 2013 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun anggaran 2013 ; 2

14. Peraturan Bupati Lumajang Nomor 13 Tahun 2013 tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun anggaran 2013 ; MEMUTUSKAN : Menetapkan : PERATURAN BUPATI TENTANG PEMBERIAN PINJAMAN DAERAH DALAM BENTUK MODAL BERGULIR KEPADA KELOMPOK MASYARAKAT TAHUN ANGGARAN 2013. Pasal 1 Dengan Peraturan Bupati ini ditetapkan pemberian pinjaman daerah dalam bentuk modal bergulir kepada kelompok masyarakat tahun anggaran 2013. Pasal 2 Tujuan pemberian pinjaman daerah dalam bentuk modal bergulir sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1 adalah untuk penguatan ketahanan pangan daerah, meningkatkan pertumbuhan perekonomian daerah serta terciptanya kesempatan kerja melalui usaha ekonomi masyarakat. Pasal 3 (1) Besarnya pinjaman daerah dalam bentuk modal bergulir sebagaimana dimaksud dalam Pasal 1 dianggarkan dalam Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2013 sebesar Rp1.485.000.000,00 (satu milyar empat ratus delapan puluh lima juta rupiah), dianggarkan di Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah Penanggungjawab dengan Uraian sebagai berikut : NO URAIAN KODE REK 1 2 - Lembaga Pembeli Gabah - Kelompok Lumbung Pangan - Kelompok Petani - Koperasi & UMKM 6.2.4.003.01 SKPD PENANGGUNG JAWAB Kantor Ketahanan Pangan Dinas Koperasi UKM dan (2) SKPD Penanggung Jawab sebagaimana dimaksud pada ayat (1) mempunyai tugas sebagai berikut : a. memfasilitasi penggunaan modal bergulir yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Lumajang Tahun Anggaran 2013, 3

serta mengkoordinasikan pelaksanaan kegiatan bersama SKPD terkait; b. membentuk Tim Teknis untuk menyeleksi data Kelayakan Usaha dan Administrasi dari Usaha Mikro Kecil, Menengah dan Koperasi (UMKMK) dan Lembaga lainnya selaku SKPD pengelola Modal bergulir dengan Surat Keputusan Bupati ; c. mengusulkan calon penerima fasilitas modal bergulir yang ditetapkan dengan Keputusan Bupati; d. mengajukan pemberitahuan dan permohonan kredit perihal penerima modal bergulir kepada Bank Jatim setempat serta melakukan Perjanjian Kredit dengan penerima fasilitas Modal Bergulir; e. menerbitkan Keputusan Persetujuan Pemberian Kredit dan Surat Pemberitahuan Persetujuan Kredit (SPPK) kepada Penerima fasilitas Modal Bergulir atas dasar hasil pelaksanaan survey kelayakan usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Koperasi (UMKMK); f. menunjuk SKPD pengelola Modal Bergulir untuk menyusun petunjuk pelaksanaan dan/atau petunjuk teknis penyaluran Modal bergulir sesuai dengan bidang tugas dan sasaran peruntukannya; g. melakukan pembinaan, monitoring, evaluasi dan pengawasan pelaksanaan program bersama instansi terkait atau melaksanakan sendiri; h. bertanggungjawab atas penyaluran dan Pengembalian Modal Bergulir serta melaporkan hasil kegiatan realisasi Modal Bergulir tersebut kepada Bupati dengan berpedoman pada ketentuan yang berlaku. Pasal 4 (1) Pinjaman daerah dalam bentuk modal bergulir disalurkan melalui PT Bank Jatim Cabang Lumajang setelah dilakukan perikatan dan pengadministrasian untuk jangka waktu 12 bulan atau 24 bulan sejak dilakukan perikatan perjanjian antara Kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah Penanggung Jawab dengan calon penerima fasilitas pinjaman daerah dalam bentuk modal bergulir. (2) Kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah Penanggung Jawab sebagaimana dimaksud dalam Ayat (1), bertanggung jawab terhadap pemberian fasilitas pinjaman daerah dalam bentuk modal bergulir. Pasal 5 Besarnya bunga pinjaman daerah dalam bentuk modal bergulir yang bersifat umum maupun bersifat khusus untuk pembelian gabah atau beras dan bahan pangan lainnya termasuk pengembangan lumbung pangan, pengembangan cadangan pangan di pekarangan, kelembagaan pangan, sistem tunda jual dan teknologi pangan untuk pangan olahan serta penyaluran pupuk pada petani, usaha mikro 4

kecil menengah dan koperasi (UMKMK) sebesar 0 % Persen). (nol Pasal 6 Membebankan biaya pembinaan, monitoring, evaluasi dan pengawasan pemberian fasilitas pinjaman daerah dalam bentuk modal bergulir dianggarkan dalam bentuk program kegiatan Dokumen Pelaksanaan Anggaran masing-masing Satuan Kerja Perangkat Daerah Penaggung Jawab Pasal 7 Peraturan Bupati ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan. Agar setiap orang dapat mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan Daerah ini dengan penempatannya dalam Lembaran Daerah Kabupaten Lumajang. Ditetapkan di Lumajang Pada tanggal : 19 Juni 2013 BUPATI LUMAJANG ttd. DR. H. SJAHRAZAD MASDAR, MA. diundangkan di Lumajang pada tanggal 19 Juni 2013 SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN LUMAJANG ttd. Drs. ABDUL FATAH ISMAIL Pembina Utama Muda NIP. 19531223 198003 1 007 PARAF KOORDINASI Jabatan Paraf Tanggal Sekda Asisten Ka. DPKD Bag.Hukum BERITA DAERAH KABUPATEN LUMAJANG TAHUN 2013 NOMOR 1121 5