BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan di poliklinik penyakit saraf RSUP Dr. Kariadi

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODE PENELITIAN. clearance disetujui sampai jumlah subjek penelitian terpenuhi. Populasi target penelitian ini adalah pasien kanker paru.

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. belah lintang (cross sectional) untuk mengetahui korelasi antara faktor-faktor

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini adalah penelitian di bidang SMF Kardiologi dan Kedokteran

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di Poliklinik Penyakit Dalam RSUP Dr. Kariadi,

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. pasien penyakit ginjal kronik ini mencakup ilmu penyakit dalam.

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini mencakup bidang Neurologi.

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup keilmuan penelitian adalah Rehabilitasi Medik.

BAB IV METODE PENELITIAN. khususnya sub bidang geriatri dan ilmu manajemen rumah sakit. Kariadi Semarang, Jawa Tengah. sampai jumlah sampel terpenuhi.

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah neurologi dan psikiatri.

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah ilmu anestesi dan terapi intensif.

BAB IV METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah Ilmu Penyakit Dalam khususnya Ilmu

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. 1. Ilmu kesehatan anak, khususnya bidang nutrisi dan penyakit metabolik.

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian adalah Ilmu Bedah khususnya Bedah Ortopedi.

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini adalah penelitian di bidang Ilmu Penyakit Saraf.

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. menitikberatkan pada prevalensi terjadinya DM pada pasien TB di RSUP

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN

BAB 4 METODE PENELITIAN

3 BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. khususnya Ilmu Kesehatan Anak, Ilmu Psikiatri

BAB 4 METODE PENELITIAN. Prijonegoro Sragen dan Puskesmas Sidoharjo Sragen. Penelitian ini berlangsung bulan Maret-Juni 2014.

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini berlokasi di RSUP Dr. Kariadi Semarang bagian saraf dan rehabilitasi medik

BAB IV METODE PENELITIAN. Bidang keilmuan penelitian ini adalah ilmu anestesiologi dan terapi intensif.

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Disiplin ilmu yang terkait pada penelitian ini adalah ilmu kedokteran

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini mencakup bidang Ilmu Penyakit Saraf.

BAB IV METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah di bidang Ilmu Kardiologi dan

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. Kesehatan Anak dan Ilmu Kesehatan Telinga, Hidung, dan Tenggorokan.

BAB III METODE PENELITIAN. Kedokteran Universitas Diponegoro Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Dr. Kariadi

BAB IV METODE PENELITIAN. Telinga, Hidung, dan Tenggorok Bedah Kepala dan Leher. Tempat : Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro Semarang

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB 4 METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Tempat penelitian ini dilakukan adalah RSUP Dr. Kariadi Semarang.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan di MA Husnul Khatimah Kelurahan Rowosari,

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 4 METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret 2014 Juli Penelitian ini mencakup bidang keilmuan Anestesiologi.

BAB IV METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini mencakup penelitian bidang ilmu Fisiologi.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. Ruang lingkup keilmuan dari penelitian adalah mencakup bidang Ilmu

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. 4.1 Ruang lingkup penelitian Ruang lingkup penelitian ini mencakup bidang Neurologi dan Imunologi.

BAB 4 METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah ICU RSUP dr. Kariadi Semarang.

BAB IV METODA PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah ilmu gizi. RSUP Dr. Kariadi Semarang

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup keilmuan pada penelitian ini mencakup bidang Ilmu Penyakit

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Ilmu Penyakit Dalam sub bagian Reumatologi. Penelitian ini dilakukan di poliklinik Penyakit Dalam sub bagian

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. : Ilmu penyakit kulit dan kelamin. : Bagian rekam medik Poliklinik kulit dan kelamin RSUP Dr.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. membatasi banyaknya variabel yang akan dikaji, dan membatasi subjek penelitian.

BAB 4 METODE PENELITIAN. Manajemen ICU, dan ICU RSUP dr. Kariadi Semarang. Penelitian dimulai bulan

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian adalah Ilmu Kesehatan Mata

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. kandungan khususnya berhubungan dengan kedokteran ginekologi.

BAB IV METODE PENELITIAN. Ruang lingkup tempat : RSIA. Hermina Pandanaran Semarang. Indonesia.

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. 4.1 Ruang Lingkup Penelitian Ruang lingkup penelitian ini meliputi ilmu kedokteran fisik dan rehabilitasi.

BAB 3 METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian adalah Ilmu Penyakit Saraf. Penelitian dilakukan di Bangsal Rawat Inap Penyakit Saraf RS Dr.

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri

BAB IV METODE PENELITIAN. Bidang Ilmu Kedokteran khususnya Ilmu Penyakit Dalam. Semarang Jawa Tengah. Data diambil dari hasil rekam medik dan waktu

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini termasuk penelitian Ilmu Penyakit Dalam.

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini mencakup bidang keilmuan Obstetri dan Ginekologi.

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah Ilmu Penyakit Saraf dan Ilmu Penyakit

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah penelitian di bidang Ilmu Kedokteran Jiwa.

BAB I PENDAHULUAN. merupakan gejala terbanyak kedua, setelah masalah saluran pernapasan atas, yang

BAB IV METODE PENELITIAN. Dilaksanakan pada bulan Maret Juni 2015 di klinik VCT RSUP Dr.

BAB IV METODE PENELITIAN. Ruang lingkup keilmuan mencakup bidang Obstetri dan Ginekologi.

BAB III METODE PENELITIAN. Tempat penelitian akan dilakukan di pondok pesantren Darut Taqwa

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah Ilmu Kedokteran Gigi serta Ilmu

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Pada penelitian ini mencangkup bidang Ilmu Kedokteran Gigi dan Ilmu

BAB IV METODE PENELITIAN. Dalam, Sub Bagian Gastroenterohepatologi.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN. Bidang Ilmu Kedokteran khususnya Ilmu Penyakit Dalam, Sub-bagian

BAB IV METODE PENELITIAN. Ginjal-Hipertensi, dan sub bagian Tropik Infeksi. RSUP Dr.Kariadi, Poliklinik Penyakit Dalam RSUP Dr.

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini adalah Ilmu Kesehatan Anak. awal Maret 2016 sampai dengan jumlah sampel terpenuhi.

BAB III METODE PENELITIAN. Ruang lingkup penelitian ini meliputi bidang ilmu kesehatan jiwa.

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. Tempat dilaksanakannya penelitian adalah di bagian bangsal bedah Rumah

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di instalasi rekam medik RSUP dr. Kariadi Semarang,

BAB IV METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di SDN Candiyasan dan SDN 1 Kertek di

Transkripsi:

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Ruang lingkup penelitian Ruang lingkup penelitian ini mencakup disiplin ilmu penyakit saraf dan rehabilitasi medik. 3.2 Tempat dan waktu penelitian Penelitian dilaksanakan di poliklinik penyakit saraf RSUP Dr. Kariadi sejak bulan April 2016 hingga Mei 2016. 3.3 Jenis dan rancangan penelitian Penelitian ini menggunakan jenis penelitian observasional analitik dengan rancangan cross sectional. 3.4 Populasi dan subjek penelitian 3.4.1 Populasi target Pasien dengan Hernia Nukleus Pulposus (HNP) lumbal 3.4.2 Populasi terjangkau Pasien dengan HNP lumbal yang datang berobat di RSUP Dr. Kariadi Semarang pada bulan April 2016 sampai Mei 2016. 3.4.3 Subjek penelitian Subjek dalam penelitian ini adalah pasien dengan HNP lumbal yang datang berobat ke RSUP Dr. Kariadi pada bulan April 2016 sampai Mei 2016 yang memenuhi kriteria penelitian. Kriteria penelitian adalah sebagai berikut: 1

3.4.3.1 Kriteria inklusi: 1) Subjek dengan HNP lumbal (berdasarkan diagnosis yang ditegakkan oleh dokter spesialis saraf) 2) Subjek telah mendapatkan tatalaksana sesuai standar 2) Berusia 18-60 tahun 3.4.3.1 Kriteria eksklusi 1) Subjek dengan osteoartritis 2) Subjek dengan riwayat stroke 3) Subjek dengan riwayat gagal jantung kongestif 4) Subjek dengan riwayat penyakit ginjal kronik 5) Subjek dengan epilepsi 6) Subjek dengan penyakit parkinson. 3.4.4 Cara sampling Subjek pada penelitian ini diperoleh dengan metode non probability sampling, yaitu dengan cara consecutive sampling. Pasien yang memenuhi syarat dipergunakan sebagai subjek penelitian berdasarkan kedatangannya di poliklinik saraf RSUP Dr. Kariadi Semarang. 3.4.5 Besar subjek penelitian Besar subjek dihitung dengan menggunakan rumus besar subjek untuk koefisien korelasi subjek tunggal. 62 [ ] ( ) 2

[ ] ( ) = 25 n : Besar Subjek Z α : Nilai standar untuk α (0,05) = 1,96 Z β : Nilai standar untuk β (0,10) = 1,282 r : Koefisien korelasi = 0,6 penelitian. Berdasarkan perhitungan subjek diatas, besar subyek minimal 25 subjek 3.5 Variabel penelitian 3.5.1 Variabel bebas Variabel bebas penelitian ini adalah intensitas nyeri dan disabilitas aktivitas sehari-hari pasien HNP lumbal. 3.5.2 Variabel terikat Variabel terikat dalam penelitian ini adalah kualitas hidup pasien HNP lumbal. 3.5.3 Variabel perancu Variabel perancu dalam penelitian ini adalah usia, jenis kelamin, pekerjaan, pendidikan, lokasi nyeri, dan lama nyeri. 3

3.6 Definisi operasional Tabel 2. Definisi operasional No. Variabel 1 Intensitas nyeri Deskripsi nyeri yang dirasakan pasien HNP lumbal dengan menggunakan skala Visual Analogue Scale (VAS). Rentang skor : 0-10 2 Disabilitas aktivitas sehari-hari Berkurangnya kemampuan untuk melakukan suatu kegiatan dalam kisaran yang dianggap normal bagi manusia. Diukur dengan menggunakan skor Roland Morris Disability Questionnaire. Rentang skor : 0-24 3 Kualitas hidup Suatu konsep yang memandang kesehatan dan kesejahteraan individu secara holistik, yaitu sehat fisik, mental, dan sosial. Diukur dengan instrumen Short Form- 36 (SF-36). SF-36 dikelompokkan menjadi 8 dimensi kesehatan : fungsi fisik, fungsi peran karena masalah fisik, fungsi peran karena masalah emosi, nyeri badan, persepsi kesehatan umum, fungsi sosial, vitalitas, dan kesehatan mental. Rentang skor : 0-3600 4 Lama nyeri Lama menderita HNP lumbal. Dikelompokkan menjadi : - Akut Subakut (<12 minggu) - Kronik (>12 minggu) Skala Interval Interval Interval Ordinal 4

5 Lokasi nyeri Lokasi dari nyeri yang dirasakan oleh pasien HNP lumbal Dikelompokkan menjadi : - Radikuler (nyeri menjalar) - Nonradikuler (nyeri tidak menjalar) 6 Jenis kelamin Jenis kelamin pasien (laki-laki/perempuan) 7 Pekerjaan Status bekerja pasien. Dikelompokkan menjadi :Bekerja/tidak bekerja 8 Pendidikan Status pendidikan terakhir pasien. Dikelompokkan menjadi : - SD/sederajat - SMP/sederajat - SMA/sederajat - S1/sederajat Nominal Nominal Nominal Ordinal 3.7 Cara pengumpulan data 3.7.1. Alat Skala VAS, Roland Morris Disability Questionnaire, dan kuesioner SF-36 3.7.2 Jenis data Data primer didapatkan dari hasil pengukuran skala VAS serta pengisian kuesioner Roland Morris Disability Questionnaire dan SF-36. Data sekunder didapatkan dari rekam medik untuk mendapatkan pasien dengan HNP lumbal. 5

3.7.3 Cara kerja 1) Pemilihan subjek penelitian yang memenuhi kriteria penelitian menggunakan rekam medik. 2) Peneliti menuju ke poliklinik ilmu penyakit saraf Dr. Kariadi Semarang untuk menemui subjek penelitian. 3) Subjek penelitian diminta persetujuannya untuk berpartisipasi dalam penelitian dengan menandatangani informed consent tertulis. 4) Pengukuran intensitas nyeri dengan menggunakan skala VAS 5) Pengisian kuesioner SF-36 dan RMDQ. 5) Peneliti melakukan pengolahan dan analisis data. 3.8 Alur penelitian Pasien HNP lumbal yang berkunjung ke poliklinik ilmu penyakit saraf RSUP Dr. Kariadi Kriteria inklusi Kriteria eksklusi Dilakukan pengambilan data dengan skala VAS dan kuesioner Analisis data 6

3.9 Analisis data Data yang diperoleh akan diproses dengan menggunakan program komputer SPSS for windows. Data tersebut diuji normalitasnya dengan uji Saphiro-Wilk karena jumlah subjek penelitian kurang dari 50. Selanjutnya, apabila data berdistribusi normal, dilanjutkan dengan uji bivariat dengan uji statistik korelasi Pearson untuk mengetahui hubungan antara variabel intensitas nyeri dengan variabel kualitas hidup dan variabel disabilitas aktivitas sehari-hari dengan variabel kualitas hidup. Setelah itu dilakukan juga uji statistik antara intensitas nyeri dengan masing-masing dimensi kualitas hidup dan disabilitas aktivitas sehari-hari dengan masing-masing dimensi kualitas hidup, menggunakan uji korelasi Pearson apabila distribusi data normal dan uji korelasi Spearman bila distribusi data tidak normal. Pengaruh variabel perancu seperti usia, jenis kelamin, lama nyeri, lokasi nyeri, pendidikan, dan pekerjaan akan dianalisis dengan uji regresi logistik. 3.10 Etika penelitian Ethical clearance diperoleh dari Komisi Etik Penelitian Kesehatan (KEPK) Fakultas Kedokteran Undip. Penelitian ini telah mendapatkan ethical clearance No. 384/EC/FK-RSDK/2016. Penelitian ini juga telah mendapatkan izin melaksanakan penelitian dari RSUP Dr. Kariadi, dengan nomor surat izin DL.00.02/I.II/1282/2016. 7