ARTIKEL SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PEMILIHAN JURUSAN DI SMK PGRI 3 KEDIRI MENGGUNAKAN METODE PROMETHEE

dokumen-dokumen yang mirip
JURNAL IMPLEMENTASI ALGORITMA C4.5 DALAM PENENTUAN JURUSAN DI SMK PEMUDA PAPAR KEDIRI

JURNAL PERAMALAN PENERIMAAN NASABAH PADA PT BPR BINA REKSA KARYAARTHA MENGGUNAKAN METODE NAÏVE BAYES FORECASTING CUSTOMER ACCEPTANCE OF PT BPR

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

JURNAL SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENGADAAN ALAT KESEHATAN DI PUSKESMAS KECAMATAN DURENAN MENGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCY PROCESS (AHP)

JURNAL IMPLEMENTASI DATA MINING PADA PENJUALAN SEPATU DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA APRIORI

JURNAL. SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMBERIAN BONUS KARYAWAN DI TOKO DUNIA TAS TAS DENGAN METODE SAW (Simple Additive Weighting)

JURNAL SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN KELAYAKAN PEMBERIAN KREDIT PADA NASABAH DENGAN METODE COMPERATIF PERFOMANCE INDEX DI PD. BPR BANK DAERAH KABUPATEN

JURNAL SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENILAIAN KINERJA PEGAWAI MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW)

PENERAPAN METODE PROMETHEE DALAM SELEKSI BEASISWA MAHASISWA BERPRESTASI

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN SISWA BARU MA ARRAHMAH MENGGUNAKAN METODE AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) ARTIKEL SKRIPSI

JURNAL DETERMINATION OF MAJOR DECISION SUPPORT SYSTEM IN SMK NEGERI 1 NGETOS USING SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) (CASE STUDY IN SMP NEGERI 1 NGETOS)

JURNAL SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN KELAYAKAN PENGAJUAN KREDIT SEPEDA MOTOR DENGAN METODE BAYES

JURNAL IMPLEMENTASI DATA MINING PADA TRANSAKSI PENJUALAN BIBIT BUAH DENGAN ALGORITMA APRIORI (STUDI KASUS: UD BUAH ASRI)

JURNAL SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN SISWA PADA LEMBAGA BIMBINGAN BELAJAR STUDENTS PAYMENT INFORMATION SYSTEM ON COURSE

JURNAL SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN SISWA BERPRESTASI DI LKP DELTA EC PARE DENGAN MENGGUNAKAN METODE AHP

JURNAL SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN JENIS KAMERA CCTV MENGGUNAKAN METODE PROMETHEE

JURNAL. DECISION SUPPORT SYSTEM EMPLOYEE SELECTION OF ACHIEVEMENT INCREASE FOR A LEADER WITH ELECTRE METHOD ( Elemination And Translition Of Reality )

simki.unpkediri.ac.id

SISTEM PENILAIAN DOSEN TELADAN MENGGUNAKAN METODE SAW ( SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING) DI UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SELEKSI PENERIMAAN KARYAWAN BARU

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA PADA SMAN 5 KEDIRI DENGAN MENGGUNAKAN METODE PROFIL MATCHING

JURNAL SISTEM INTEGRASI REKAM MEDIS PADA PUSKESMAS TANGGUNGGUNUNG SYSTEM INTEGRATION OF MEDICAL RECORDS AT HEALTH CENTERS TANGGUNGGUNUNG

Penerapan Metode Analytical Hierarky Process (AHP) Pada Penentuan Pemberian Kredit Usaha Rakyat Berbasis Web Pada PT.Bank Rakyat Indonesia

JURNAL SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEREKRUTAN PEMAIN SEPAK BOLA MENGGUNAKAN METODE PROFILE MATCHING

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN JURUSAN DI SMKN 1 NGANJUK MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS ( AHP )

KORELASI NORMATIF PEMILIHAN JURUSAN DI SMK BERBASIS WEB

IMPLEMENTASI METODE WEIGHTED PRODUCT DALAM SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU DI UPTD SMA NEGERI 1 GONDANG

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PEMBERIAN KARTU PERLINDUNGAN SOSIAL (KPS) BERBASIS WEB DENGAN METODE SAW

JURNAL SISTEM INFORMASI KEPENDUDUKAN DI DESA MABUNG KEC. BARON KAB. NGANJUK

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MENENTUKAN PENERIMA BEASISWA MENGGUNAKAN METODE COMPARATIVE PERFORMANCE INDEX (CPI)

PERANCANGAN SISTEM REKOMENDASI JURUSAN BERDASARKAN POTENSI SISWA MENGGUNAKAN METODE PROFILE MATCHING

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SELEKSI SEBAGAI CALON PENJABAT PERANGKAT KELAS MENGGUNAKAN METODE PROFILE MATCHING DI SMA NEGERI 1 PARE

SKRIPSI M BOBBY R SIREGAR

JURNAL SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENEMPATAN POSISI PEMAIN DALAM OLAHRAGA FUTSAL MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW)

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMBERIAN BANTUAN RASKIN (BERAS MISKIN) BERBASIS WEB DENGAN METODE NAIVE BAYES

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

JURNAL APLIKASI PENENTUAN POSISI KERJA KARYAWAN SEBAGAI SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN JAYA SAKTI CARWASH KEDIRI DENGAN ALGORITMA PROFILE MATCHING

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHANKELAS UNGGULAN IPA DI SMA NEGERI 1 PATIANROWO MENGGUNAKAN METODE NAÏVE BAYES

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

JURNAL IMPLEMENTASI METODE TOPSIS UNTUK MENENTUKAN KELUARGA TIDAK MAMPU PENERIMA RASKIN DI DESA SUKOWIYONO

Sistem Pendukung Keputusan Untuk Memilih Tempat Kursus Bahasa Inggris Dikota Medan Dengan Penerapan Metode Analitycal Hierarchy Process (AHP)

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Komputer ( S.Kom ) Pada Prodi Teknik Informatika OLEH :

ANALISIS SISTEM SISTEM INFORMASI PENJURUSAN SMA

SISTEM REKOMENDASI PENJURUSAN PADA SEKOLAH MENENGAH ATAS MENGGUNAKAN METODE NAÏVE BAYES CLASSIFIER

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMBERIAN PREDIKAT SISWA TELADAN DENGAN METODE TOPSIS BERBASIS WEB (Studi Kasus : SMPK SANTA MARIA KOTA KEDIRI)

JURNAL HUBUNGAN ANTARA KEPRIBADIAN INTROVERT DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 8 KEDIRI TAHUN AJARAN 2016/2017

JURNAL PERANANGAN APLIKASI PEMILIHAN SEKOLAH MENGGUNAKAN METODE PROMETHEE APPLICATION DESIGN SCHOOL SELECTION METHODS PROMETHEE

JURNAL PREDIKSI KEUNTUNGAN PENJUALAN SOTO DAGING MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED MOVING AVERAGE

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM PENENTUAN CALON PENERIMA MANFAAT ZAKAT MENGGUNAKAN METODE NAIVE BAYES DI LEMBAGA MANAJEMEN INFAQ (LMI) KOTA KEDIRI

SISTEM REKOMENDASI PENERIMA BEASISWA

SISTEM REKOMENDASI PEMILIHAN SEKOLAH TAMAN KANAK-KANAK DENGAN METODE PROMETHEE

SISTEM INFORMASI PEMILIHAN JURUSAN PADA SMK N 1 KENDAL BERBASIS DECISION SUPPORT SYSTEM MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHT (SAW)

JURNAL. Oleh: YUDHA NUR REZA

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SMA MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING

APLIKASI PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PENERIMA BEASISWA MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED PRODUCT DI MTS ALHUDA GONDANG NGANJUK

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENILAIAN KINERJA GURU PNS MENGGUNAKAN METODE SAW PADA SDN KEREP KECAMATAN TAROKAN

FAKULTAS TEKNIK (FT) UNIVERSITAS NUSANTARA PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA UN PGRI KEDIRI 2016

JURNAL PENERAPAN METODE PROFILE MATCHING

INFORMATION SYSTEMS IN THE DECISION GIVING CREDIT PRODUCTS POPULAR BANK UMKM EAST JAVA USING EXPONENTIAL COMPARATIVE (MPE) Oleh:

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada masa sekarang ini, keunggulan dari suatu bangsa tidak lagi hanya

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN PEGAWAI MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING STUDI KASUS PT.SURYA ENERGI INDOTAMA (SEI)

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

ANALISIS SISTEM SISTEM INFORMASI PENJURUSAN SMA

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap 2010/2011

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

PENERAPAN METODE F-MADM WEIGHTED PRODUCT DALAM SELEKSI PENERIMAAN CALON TARUNA (SIPENCATAR) DI POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG

JURNAL. Profil Kompetensi Pedagogik Mahasiswa Calon Guru Matematika UN PGRI Kediri

SISTEM PERAMALAN PEJUALAN SEPEDA MOTOR HONDA PADA PT. PUTRA ARIES MOTOR PARE DENGAN MENGGUNAKAN METODE TREND MOMENT

BAB IV RANCANGAN USER INTERFACE

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN SANTRI BERPRESTASI PONDOK PESANTREN ASSYAFI IYYAH KEDIRI DENGAN METODE ANALITYCAL HIERARCHY PROCESS (AHP)

Prosiding Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi Vol. 1, No. 1, September 2016 ISSN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. digunakan untuk memperjelas tentang tampilan tampilan yang ada pada aplikasi sistem

JURNAL. Profil Pengetahuan Prosedural dan Pengetahuan Konseptual Siswa Dalam Menyelesaikan Masalah Persamaan Garis Lurus

PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN KARYAWAN TELADAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE PROFILE MATCHING

KHOIRUL ROZIQIN NPM:

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN SISWA BERPRESTASI MENGGUNAKAN METODE ELECTRE

JURNAL. Aplikasi Peramalan Pertumbuhan Penduduk Berdasarkan Data Kelahiran Dan Kematian Desa Sekarputih

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

PERANCANGAN APLIKASI PENENTUAN BEASISWA DENGAN SMS GATEWAY MENGGUNAKANAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

JURNAL SISTEM INFORMASI PADA KSU TUNAS ABADI JAYA DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW)

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

IMPLEMENTASI METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING DALAM PENENTUAN CALON PENERIMA PROGRAM KELUARGA HARAPAN (PKH) KECAMATAN JATIKALEN

JURNAL MINAT SISWA PUTRA DALAM MENGIKUTI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER SEPAKBOLA DI SMP NEGERI 2 SRENGAT KABUPATEN BLITAR TAHUN PELAJARAN 2016 / 2017

JURNAL EFEKTIVITAS TEKNIK MODELING UNTUK MENINGKATKAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP PAWYANTAN DAHA 1 KEDIRI TAHUN PELAJARAN 2016/2017

Prosiding Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi Vol. 1, No. 1, September 2016 ISSN

JURNAL PENENTUAN STOCK MINIMUM PERSEDIAAN BERDASARKAN QUANTITY PESANAN DETERMINATION OF MINIMUM STOCK INVENTORY BY QUANTITY OF ORDER

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENYELEKSIAN CALON SISWA BARU DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) PADA SMA NEGERI 1 SINGKIL

JURNAL. Oleh: MOHAMAD IMAM SUBEKI Dibimbing oleh : 1. Alfi Laila, S.Pd.I., M.Pd. 2. Agus Widodo, S.Pd.,M.Pd.

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN JURUSAN MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (STUDI KASUS SMA NEGERI 1 LOCERET) SKRIPSI

PENERAPAN MODEL GROUP INVESTIGATION DIPADU DENGAN NUMBER HEADS TOGETHER UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN INKUIRI,

PERANCANGAN APLIKASI PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN GURU TELADAN MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) DI SMK NEGERI 1 KEDIRI SKRIPSI

ARTIKEL SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS FASILITAS UMUM DI NGANJUK KOTA DENGAN MENGGUNAKAN QUANTUMGIS

BAB I PENDAHULUAN. lebih dari pada sebuah sistem yang diolah secara manual, juga akan menghasilkan

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN VAK (VISUAL, AUDITORI, KINESTETIK) MELALUI MEDIA PEMBELAJARAN PRICE BROCHURE

GAME EDUKASI KELAS 6 SD BERBASIS ANDROID GAME BASED EDUCATION CLASS 6 SD ANDROID

Transkripsi:

ARTIKEL SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PEMILIHAN JURUSAN DI SMK PGRI 3 KEDIRI MENGGUNAKAN METODE PROMETHEE Oleh: HELMI ELBARY 13.1.03.03.0042 Dibimbing oleh : 1. Erna Daniati, M.Kom 2. Aidina Ristyawan, M.Kom PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI FAKULTAS TEHNIK UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI TAHUN 2017

SURAT PERNYATAAN ARTIKEL SKRIPSI TAHUN 2017 Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama Lengkap : Helmi Elbary NPM : 13.1.03.03.0042 Telepun/HP : 085755442055 Alamat Surel (Email) : helmielbary@gmail.com Judul Artikel : Sistem Penunjang Keputusan Pemilihan Jurusan di SMK PGRI 3 KEDIRI Menggunakan Metode Promethee Fakultas Program Studi : Nama Perguruan Tinggi : Alamat Perguruan Tinggi : Jl. KH Achmad Dahlan 76, Mojoroto Kota Kediri Dengan ini menyatakan bahwa : a. artikel yang saya tulis merupakan karya saya pribadi (bersama tim penulis) dan bebas plagiarisme; b. artikel telah diteliti dan disetujui untuk diterbitkan oleh Dosen Pembimbing I dan II. Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya. Apabila di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian data dengan pernyataan ini dan atau ada tuntutan dari pihak lain, saya bersedia bertanggungjawab dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Mengetahui Kediri, 11 Agustus 2017 Pembimbing I Pembimbing II Penulis, Erna Daniati, M.Kom NIDN. 0723058501 Aidina Ristyawan, M.Kom. NIDN. 0721018801 Helmi Elbary NPM. 13.1.03.03.0042 1

SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PEMILIHAN JURUSAN DI SMK PGRI 3 KEDIRI MENGGUNAKAN METODE PROMETHEE Helmi Elbary 13.1.03.03.0042 helmielbary@gmail.com Erna Daniati, M.Kom 1 dan Aidina Ristyawan, M.Kom 2 UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI ABSTRAK SMK PGRI 3 Kediri merupakan salah satu SMK swasta ternama di kota kediri dengan akreditasi A. Di SMK PGRI 3 Kediri terdapat 5 program studi yang dibuka untuk calon siswa siswi yang mendaftar bersekolah di SMK PGRI 3 Kediri. Saat penerimaan siswa baru masih banyak calon siswa yang belum tahu perihal program studi yang terdapat di SMK PGRI 3 Kediri, kecocokan baik dari minat dan bakat calon siswa belum maksimal baik dari sosialisasi maupun pengarahan pihak pihak terkait. Permasalahaan Pada Penelitian ini adalah bagaimana cara untuk membantu calon siswa mengetahui kecocokan dengan 5 program studi yang telah dibuka oleh pihak sekolahan dari nilai nilai pelajaran Matematika, IPA, IPS, Bahasa Indonesia, Bahasa inggris, TIK, Pendidikan Kewarganegaraan dan juga nilai rata rata UN dan bagaimana desain interface dan rancangan database yang akan di gunakan dalam pembuatan Sistem Penunjang Keputusan Pemilihan Jurusan Studi kasus SMK PGRI 3 Kediri Dengan Menggunakan Metode Promethee. Untuk mengolah data nilai yang belum diolah dilakukan pengolahan data data, menganalisis, dan melaporkan hasil analisis data dengan menggunakan Metode Promethee. Dari penelitian ini menghasilkan sebuah sistem pendukung keputusan yang dapat membantu para siswa untuk melanjutkan ke sekolahan menengah kejuruan dalam memilih program studi yang sesuai dengan kemampuan akademiknya. Sehingga calon siswa tidak akan merasa salah mengambil program studi dan meningkatkan prestasi individu siswa dan juga sekolahan. KATA KUNCI : Sistem Pendukung Keputusan, Promethee, Siswa, SMK, Program Studi I. LATAR BELAKANG Seiring dengan perkembangan zaman berbanding lurus dengan berkembang teknologi. Kebutuhan akan teknologi terutama di bidang komputer semakin diminati oleh banyak pihak baik dari perusahan swasta maupun instansi instansi pemerintah. Komputer sangatlah membantu mempermudah pekerjaan manusia yang sebelumnya dilakukan secara manual. Semakin dituntunya kecepatan waktu dan keamanan data dalam setiap pekerjaan membuat perkembangan komputer semakin berkembang dengan pesat. Perkembangan teknologi menuntut Sumber Daya Manusia (SDM) yang berkualitas. Oleh karena itu, pendidikan yang tinggi pun menjadi kewajiban. Setiap tahun, banyak siswa SMP yang akan 2

melanjutkan ke SMK untuk menuntut ilmu yang lebih tinggi guna memenuhi SDM masa kini yang dituntut lebih berkualitas. Para siswa SMP yang berencana melanjutkan jenjang pendidikannya ke SMK ini harus memutuskan pilihan, ke program studi apa mereka akan melanjutkan pendidikannya kelak. Ini adalah sesuatu yang cukup sulit untuk diputuskan oleh kebanyakan siswa, terutama yang tidak banyak memiliki referensi dan mencari informasi terkait dengan pendidikan tinggi. Kesalahan dalam memilih program studi bisa berakibat fatal. Kebanyakan keputusan para siswa, terkadang dipengaruhi oleh pendapat orang tua, teman atau figur-figur yang diidolakan. Dengan hanya mendasarkan pendapat tersebut dan tanpa menelaah kemampuannya sendiri bisa membuat keputusan yang sangat bertolak belakang dengan kemampuan akademiknya. Hal ini akan berakibat keengganan belajar dan menurunnya kualitas serta prestasi akademik. Terjadinya kesalahan pemilihan program studi bisa terlihat dari banyaknya siswa yang mengeluh, malas dalam belajar dan terkadang jarang masuk sekolah saat mereka menempuh jurusan yang sudah dipilih. Oleh karena itu, diperlukan suatu sistem pendukung keputusan yang dapat membantu para siswa untuk melanjutkan ke sekolah menengah kejuruan dalam memilih program studi yang sesuai dengan kemampuan akademiknya. Kriteria yang menjadi penilaian untuk sistem ini adalah hasil rata-rata UN dan nilai akademik. Metode yang dipakai dalam pengambilan keputusan pemilihan program studi di SMK PGRI 3 Kediri ini adalah metode Promethee karena dapat mengolah data, baik data kuantitatif maupun kualitatif. (Siregar, 2011 : 9) Promethee adalah metode peringkat yang cukup sederhana dalam konsep dan aplikasi dibandingkan dengan metode lain untuk analisis multikriteria. Walaupun di dalam pemilihan program studi ditentukan sepenuhnya oleh pihak siswa, namun Sistem Pendukung Keputusan ini diharap bisa membantu serta memberikan pertimbangan kepada para siswa dalam pengambilan keputusan program studi apa yang akan dipilih. Sehingga penulis tertarik menyusun tugas akhir dengan judul SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PEMILIHAN JURUSAN DI SMK PGRI 3 KEDIRI MENGGUNAKAN METODE PROMETHEE. II. METODE Metode yang di gunakan adalah metode Promethee merupakan metode dalam pemecahan permasalahan yang bersifat 3

multikriteria dengan cara menentukan urutan (prioritas). Masalah pokonya adalah kesederhanaan, kejelasan dan kestabilan. Dominasi kriteria yang di gunakan dalam promethee adalah penggunaan nilai dalam hubungan outraking. Metode Promethee secara garis besar adalah metode peringkat yang cukup sederhana dalam konsepsi dan aplikasi dibandingkan dengan metode lain yang digunakan untuk analisis multikriteria. Hal ini juga disesuaikan untuk masalah dimana jumlah terbatas untuk alternatif harus di-ranking menurut beberapa kriteria, kadang-kadang kriteria yang bertentangan. III. HASIL DAN KESIMPULAN HASIL Antarmuka aplikasi dibuat untuk memudahkan interaksi antara pengguna dengan komputer. Berikut ini implementasi antarmuka untuk penunjang sistem pendukung keputusan sistem penunjang keputusan pemilihan jurusan di SMK PGRI 3 Kediri 1. Form Login Sistem keamanan di buat sedemikian rupa agar user gampang dalam memasukkan user dan password yang sudah di daftarkan terlebih dahulu oleh admin. Sistem keamanan ini di buat agar data data yang ada di dalam sistem tidak digunakan seenaknya oleh pihak yang tidak bertanggungjawab. Sistem keamanan ini juga membagi jalur antara user dan admin. 2. Form Nilai minimal Gambar 2. Nilai minimal Di dalam menu Nilai minimal admin dapat menentukan nilai minimal tiap alternatif dan kriteria yang sudah ditentukan. Saat admin masuk ke sistem admin di tujukan 4 menu untuk mengatur kinerja sistem. Menu pertama adalah Alternatif di sini admin dapat memasukkan alternatif yang diperlukan oleh sistem. 3. Form bobot Gambar 1. Login Gambar 3. Bobot 4

Selanjutnya ada menu Bobot, di sini admin mengatur nilai bobot dan nilai maksimal dalam nilai minimal. 4. Form kriteria Gambar 4. Kriteria Ada kriteria kriteria kusus yang sudah di tentukan untuk pemilihan alternatif. Di kriteria ini lah yang mengatur ketentuan tersebut dalam sistem ini. Untuk tipe preferensi dan nilai p untuk penelitian kali ini sudah di tentukan dari awal sehingga tidak bisa di rubah saat penyimpanan cuman hanya menampilkan saja. 5. Form user Gambar 5. User Setelah user login gambar 4.5 adalah interface sistem untuk user. Di sini user hanya di minta memasukkan nilai mata pelajaran yang sudah di sediakan. KESIMPULAN Kesimpulan yang dapat diambil dari skripsi ini adalah sebagai berikut: 1. Kemampuan akademik calon siswa yang telah dihitung dengan metode promethee menjadi pedoman pemilihan program studi. 2. Program studi yang dipilih berdasarkan kemampuan akademik yang telah di ketahui dengan metode promethee akan sesuai dengan minat belajar. 3. Prestasi akademik siswa akan meningkat karena program studi sesuai dengan minat belajar. IV. DAFTAR PUSTAKA Azizah, N., & Winiarti, S. (2014). Sistem pendukung keputusan seleksi calon karyawan dengan metode promethee studi kasus pamella group yogyakarta. 15. Hanifa, R. (2015). Implementasi metode promethee dalam penentuan penerimaan kredit usaha rakyat (KUR). 9. Nofriansyah, D. (2014). konsep Data Mining vs Sistem Pendukung Keputusan. Deepublish. Siregar,M.Bobby.R.2011. Yogyakarta: Sistem Pendukung Keputusan Pemberian Kredit Pada PT. Adira Dinamika Multi Finance Tbk. Dengan Metode Promethee.skripsi. Dipublikasikan. Medan: Ilmu Komputer USU. 5

Turban. dkk., 2005, Decision Support System and Intelligent System (Sistem Pendukung Keputusan dan Sistem Cerdas), Andi, Yogyakarta. 6