Perancangan Sistem Informasi Pengolahan Rapor Kurikulum 2013 Berbasis Web Pada SD

dokumen-dokumen yang mirip
DAFTAR ISI Bab I : Pendahuluan Bab II : Landasan Teori

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Use Case Diagram dan Activity Diagram. Selain itu juga pada analisis ini akan

Aplikasi Pengolahan Data Delivery Order di PT. Sinarmonas Industries

SISTEM INFORMASI SIMPAN PINJAM BERBASIS WEB PADA KOPERASI PEGAWAI REPUBLIK INDONESIA SELAMAT SEJAHTERA (KPRI-MATRA)

SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB PADA SMA XAVERIUS 1 BELITANG KABUPATEN OKU TIMUR PROPINSI SUMATER SELATAN

Perancangan Sistem Informasi Absensi Siswa MTsN Pariaman Selatan Dengan Menggunakan PHP MySQL dan SMS GateWay

SISTEM INFORMASI PELAYANAN MASYARAKAT PADA KONTRAKTOR LISTRIK CV. INDO PERKASA DI PURWOKERTO

Aplikasi Sistem Pelayanan Data Pelanggan Berbasis Web Pada PDAM Tirta Benteng Kota Tangerang

SATIN Sains dan Teknologi Informasi

RANCANGAN SISTEM INFORMASI KONVERSI NILAI MAHASISWA PINDAHAN DAN LANJUTAN (STUDI KASUS DI STMIK BINA SARANA GLOBAL)

TUGAS DATA WAREHOUSE

Sistem Informasi Monitoring Prestasi Akademik dan Aktifitas Siswa Sekolah Dasar Berbasis Web

Desain Aplikasi Laporan Arus Kas Serikat Pekerja PT GMF AeroAsia Employees Club (GEC)

PERANCANGAN APLIKASI PENCARIAN LABOR DAN LOKAL UNTUK KULIAH PENGGANTI DI UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA YPTK PADANG

1 Universitas Kristen Maranatha

WEB RECEIPT AND RELEASE DEPO CONTAINER PT. BHANDA GHARA REKSA PALEMBANG

Perancangan Sistem Informasi Perencanaan dan Monitoring Jadwal Produksi Alas Sepatu pada PT Victory Chingluh Indonesia

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI PIUTANG PADA TOKO KERAMIK PANASIA

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENGECEKAN KUOTA PASIEN BPJS MENGGUNAKAN WEB ENGINEERING

BAB III PERANCANGAN SISTEM

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... iii. DAFTAR SIMBOL... xix

PERANGKAT LUNAK PENGOLAHAN NILAI SISWA PADA SEKOLAH MENENGAH ATAS (STUDI KASUS DI SMA YADIKA SUMEDANG)

DAFTAR ISTILAH. Activity Diagram

Perancangan Sistem Infomasi Filling di PT BCA Cabang MH Thamrin Tangerang

Katalog Pemesanan Jam Tangan Online Medan

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI NILAI SISWA BERBASIS WEB PADA SMAN TUNAS BANGSA PULAU BURUNG

BAB I PENDAHULUAN. yang sangat penting khususnya di Program Studi Informatika Fakultas Teknik

BAB I PENDAHULUAN. salah satu kota yang memiliki Bayaknya Sekolah tinggi, salah satunya yang dapat

BAB I PENDAHULUAN.

BAB III METODE PENELITIAN

WEBSITE SKY TV PALEMBANG DENGAN MENGGUNAKAN METODE UML BASED WEB ENGINEERING (UWE)

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI SURVEI SOSIAL EKONOMI DAERAH (SUSEDA) (Studi Kasus : Badan Pusat Statistik Kabupaten Soppeng)

Sistem Informasi Aplikasi Penilaian Sidang Skripsi Berbasis Web di STMIK Bina Sarana Global

Fakultas Teknik Komputer Universitas Cokroaminoto Palopo 76

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. segala sesuatu dapat dilakukan dengan se-efisien mungkin. Sama halnya dengan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Teknologi Informasi Pengarsipan data pada Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan (BPJS)

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... i. DAFTAR ISI... iii. DAFTAR GAMBAR... vii. DAFTAR TABEL... ix. DAFTAR LAMPIRAN... x Latar Belakang Masalah...

BAB I PENDAHULUAN. segala sesuatu dapat dilakukan dengan se-efisien mungkin. Sama halnya dengan

PERANCANGAN APLIKASI MOBILE REPOSITORY SKRIPSI (SKRIPSI ALUMNI MAHASISWA) STMIK IBBI MEDAN BERBASIS ANDORID

BAB I PENDAHULUAN. data spasial berikut atribut-atributnya, seperti memodifikasi bentuk, warna,

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI SUMBER DAYA MANUSIA DI PT INFOMEDIA SOLUSI HUMANIKA BANDUNG

E-COMMERCE BARANG ELEKTRONIK MENGGUNAKAN METODE WATERFALL (STUDY KASUS: TOKO MITRA ELEKTRONIK LAMPUNG)

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

31

PENERAPAN METODE RATIONAL UNIFIED PROCESS PADA SISTEM INFORMASI PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU

PERANCANGAN WEBSITE SEBAGAI SARANA PROMOSI PADA MTs MA ARIF NU 1 AJIBARANG. Oleh: Lina Rahmawati Sistem Informasi, STMIK Amikom Purwokerto ABSTRAKS

APLIKASI SISTEM PENDATAAN SERVICE KENDARAAN SEPEDA MOTOR UNTUK BENGKEL BERBASIS WEB

RANCANG BANGUN WEBSITE JURNAL ILMIAH BIDANG KOMPUTER (STUDI KASUS : PROGRAM STUDI ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS MULAWARMAN)

SISTEM INFORMASI PERSURATAN DINAS SOSIAL PEMUDA DAN OLAHRAGA KOTA SEMARANG BERBASIS WEB

LAPORAN PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI MARKETPLACE

4.1. Perancangan Use Case Diagram

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

APLIKASI SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN SISWA BERBASIS WEB PADA SMK AL-HIKMAH CURUG KABUPATEN TANGERANG

SISTEM INFORMASI PENJUALAN SEPEDA DAN SPAREPART PADA TOKO GUNA JAYA MENGGUNAKAN DREAMWAVER CS3

SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN PADA RUMAH SAKIT UMUM SARI MUTIARA MEDAN

SISTEM INFORMASI BERBASIS PRESTASI HASIL BELAJAR SISWA UNIFIED MODELLING LANGUAGE (UML)

UPI YPTK Jurnal KomTekInfo Vol. 4, No. 2, Desember 2017, Hal ISSN : Copyright 2017 by LPPM UPI YPTK Padang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. berjalannya perancangan dan implementasi website, antara lain: perangkat keras yang digunakan.

Perancangan Sistem Informasi Perencanaan Dan Pengendalian Bahan Baku Pada Home Industri

BAB I PENDAHULUAN. adalah hal penting yang dibutuhkan bagi setiap perusahaan atau instansi seperti

Aplikasi Sistem Informasi Pembayaran Sport club Pada PT Padang Golf Modern Berbasis Web

IMPLEMENTASI ALGORITMA ANTRIAN BERBASIS PRIORITAS PADA WEB PENDAFTARAN ONLINE PENDAKIAN GUNUNG ARJUNA-WELIRANG DI MALANG JAWA TIMUR

PERANCANGAN SISTEM INFIRMASI AKADEMIK BERBASIS WEB DI SMP N 7 LUBUK BASUNG. Dosen Program Studi Teknik Industri, FTI Universitas Bung Hatta Padang

BAB I PENDAHULUAN. secara lebih aktual dan optimal. Penggunaan teknologi informasi bertujuan untuk

BAB I PENDAHULUAN. dalam arti yang lebih sempit, adalah sistem komputer yang memiliki kemampuan

IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB PADA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP) SWASTA NUSA PENIDAMEDAN

SISTEM INFORMASI PENANGGULANGAN BENCANA ALAM DI KOTA PADANG PANJANG BERBASIS WEB DIDUKUNG DENGAN BAHASA PEMOGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL

SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU SEKOLAH MENENGAH PERTAMA BERBASIS WEB (STUDI KASUS KABUPATEN KUTAI KARTANEGARA)

SISTEM INFORMASI PENERIMAAN KARYAWAN BERBASIS WEB PADA BRT TRANS SEMARANG

Penerapan Aplikasi Peminjaman Dan Pengembalian Buku Pada Perpustakaan Madrasah Aliyah Al-Ahliyah Kota Baru

PEMBUATAN SISTEM PENJUALAN RUMAH SECARA KPR MENGGUNAKAN UML, PHP dan MySQL

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN. kebutuhan-kebutuhan yang diharapkan sehingga dapat diusulkan perbaikannya.

APLIKASI SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA PADA DIREKTORAT RESERSE KRIMINAL KHUSUS POLDA SUMBAR

Gambar 4.1 Flowchart

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi dan teknologi komputer saat ini berkembang

DAFTAR ISI... LEMBAR JUDUL LEMBAR PENGESAHAN... SURAT PERNYATAAN... ABSTRAK... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR...

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. yang digunakan untuk memperjelaskan tentang tampilan-tampilan yang ada pada

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA PADA DINAS KOPERASI DAN UMKM NUSA TENGGARA BARAT SECARA TERINTEGRASI BERBASIS WEB TUGAS AKHIR.

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KEUANGAN PADA CV. SINAR JAYA

DAFTAR ISI. Halaman. KATA PENGANTAR... i. DAFTAR ISI...iii. DAFTAR TABEL...viii. DAFTAR GAMBAR... vi. ABSTRAK... xiv PENDAHULUAN...

DAFTAR ISI... HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... MOTTO DAN PERSEMBAHAN... RINGKASAN... KATA PENGANTAR...

WEBSITE CORPORATE PT EMAS MAJU AGRO SAWIT DENGAN MENGGUNAKAN METODE WEB MODELLING LANGUANGE (WEBML)

DAFTAR ISI. LAPORAN TUGAS AKHIR... ii

BAB I PENDAHULUAN. dengan sangat pesat. Dimana saat ini teknologi telah menjamah di berbagai

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

PERANCANGAN ARSITEKTUR SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DATA UMRAH DI TOUR & TRAVEL X. Yudhi Widya Arthana Rustam

SISTEM INFORMASI SEKOLAH PADA SMK NURUL HUDA PEMULUTAN BARATBERORIENTASI OBJEK

BAB I PENDAHULUAN. Berkembangnya informasi dan komputer pada era globalisasi dewasa ini

BAB I PENDAHULUAN. Pemetaan lokasi cabang cabang toko baju Mode Fashion berbasis web

Taufiq Hidayat

PEMBERDAYAAN SISTEM PEMERINTAHAN DAN POTENSI DESA PADA KABAPUTEN PRINGSEWU BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI PENJUALAN SECARA TUNAI BERBASIS WEB (STUDI KASUS : BUTIK BELLEZA)

Rancangan Sistem Informasi Konversi Nilai Mahasiswa Pindahan dan Lanjutan (Studi Kasus di STMIK Bina Sarana Global)

E-LEARNING MATA PELAJARAN KIMIA MENGGUNAKAN MULTIMEDIA BERBASIS WEB PADA SMK NEGERI 2 BELOPA KELAS X JURUSAN TKJ

Program Studi Ilmu Komputer, STMIK Nusa Mandiri Jakarta 1* 2* Abstrak

BAB I PENDAHULUAN.

Perancangan Sistem Informasi Penilaian Kinerja Teller Pooling Pada Bank Central Asia Tbk

Transkripsi:

JURNAL ILMIAH CORE IT e-issn: 2548-3528 p-issn: 2339-1766IJCCS, Vol.x, No.x, JSSN: 1978-1520 Perancangan Sistem Informasi Pengolahan Rapor Kurikulum 2013 Berbasis Web Pada SD 054925 Tiarma Simanihuruk STMIK IBBI Jalan Sei Deli No. 18 Medan e-mail: tiarma.simanihuruk@gmail.com Abstrak Sistem Informasi Pengolahan Rapor Kurikulum 2013 berbasis Web di SD Negeri 054925 Halaban Jati merupakan suatu sistem yang memberikan informasi secara online yang berupa data guru, nilai siswa dan lain sebagainya yang bersangkutan dengan akademik berbasiskan web, sehingga membantu kecepatan dan kualitas dalam penyampaian informasi. Selain itu dengan berbasiskan web maka informasi data dapat diakses dengan tepat waktu. Peneliti mencoba merancang sistem pengolahan data nilai siswa dan sebagainya yang diharapkan nantinya dapat mengatasi keterlambatan dan terbatasnya waktu terutama nilai siswa pada sekolah ini. Sistem Informasi Nilai Rapor ini dibuat melalui beberapa tahap perancangan sistem. Dari alur sistem, penganalisaan sistem, sampai perancangan sistem. Sistem Informasi ini dirancang dengan bahasa pemrograman PHP dan MySQL. Kata Kunci: Sistem informasi, Nilai Siswa, Website 1. Pendahuluan Di zaman teknologi modern saat ini, pendidikan juga diperlukan untuk meningkatkan kualitas hidup manusia. Berbicara tentang pendidikan, maka tidak akan lepas dari kegiatan belajar mengajar yang dilakukan siswa dan guru. Dari kegiatan belajar mengajar tersebut maka akan diketahui tingkat perkembangan belajar siswa yaitu berupa nilai yang diperoleh dari ujian yang diberikan kepada siswa. Saat ini perkembangan teknologi sistem informasi memungkinkan pengelolaan bidang administrasi lebih mudah dikerjakan dengan komputer. Pengolahan nilai rapor di SD Negeri 054925 saat ini belum mengoptimalkan sistem komputerisasi dan masih menggunakan sistem manual yang memanfaatkan tenaga manusia yaitu para guru. Mulai tahun pelajaran 2013/2014, Pemerintah telah memberlakukan kurikulum baru yang disebut dengan Kurikulum 2013. Kurikulum, proses pembelajaran, dan penilaian proses dan hasil belajar merupakan komponen penting dalam kegiatan pembelajaran disamping komponen-komponen yang lain. Komponen tersebut saling terkait antara satu dengan yang lain. Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu. Proses pembelajaran merupakan upaya untuk mencapai Kompetensi Dasar yang dirumuskan dalam kurikulum. Penilaian merupakan serangkaian kegiatan untuk memperoleh, menganalisis, dan menafsirkan data tentang proses dan hasil belajar peserta didik yang dilakukan secara sistematis dan berkesinambungan, sehingga menjadi informasi yang bermakna dalam pengambilan keputusan. Dengan diberlakukannya kurikulum 2013 yang menekankan pada pembelajaran berbasis aktivitas, maka penilainnya lebih menekankan pada penilaian proses baik pada aspek sikap, pengetahuan, dan keterampilan. 2. Metode Penelitian Adapun metode perancangan yang dilakukan saat perancangan sistem pengisian nilai rapor ini adalah analisis kebutuhan dengan melakukan pengumpulan data-data, bahan-bahan dan informasi untuk pembuatan sistem aplikasi belajar berhitung. Kemudian lanjut ke tahap merancang dan mendesain tampilan-tampilan tiap menu yang akan ditampilkan dalam aplikasi ini dan perancangan dilakukan dengan menggunakan Adobe DreamWiever CS.5. Dreamweaver adalah sebuah HTML editor profesional untuk mendesain web secara visual dan mengelolah situs atau halaman web. Dreamweaver merupakan software utama yang digunakan oleh Web Designer maupun web Programmer dalam mengembangkan situs web, karena dreamweaver mempunyai

18 ruang kerja, fasilitas dan kemampuan yang mampu meningkatkan produktivitas dan efektifitas dalam desain maupun membangun suatu web Pembuatan program aplikasi menggunakan Adobe Dreamwiever Cs.5 dilakukan dengan membuat tampilan sistem pada halaman web, kemudian diberi script program di dalam komponenkomponen yang diperlukan. Setelah tahap perancangan dan desain, kemudian diperlengkap dengan coding dan dilakukan pengujian terhadap sistem pengisian nilai rapor kurikulum 2013 yang telah selesai didesain langsung melalui Adobe Dreamwiever Cs.5 dan melakukan pembenahan kembali terhadap kesalahan-kesalahan coding maupun perbaikan kembali terhadap guna memperindah tampilan sistem yang dibuat. Untuk menggambarkan kerangka kerja dari sistem Pengisian Rapor yang akan dirancang, peneliti menggunakan UML (Unified Modelling Language) sebagai satu di antara alat pemodelan yang digunakan dalam merancang sistem. Unified Modelling Language (UML) adalah sebuah bahasa yang telah menjadi standar dalam industri untuk visualisasi, merancang dan mendokumentasikan sistem piranti lunak. UML menawarkan sebuah standar untuk merancang model sebuah sistem. Dengan menggunakan UML kita dapat membuat model untuk semua jenis aplikasi piranti lunak, dimana aplikasi tersebut dapat berjalan pada piranti keras, sistem operasi dan jaringan apapun, serta ditulis dalam bahasa pemrograman apapun. Use case diagram adalah gambaran graphical dari beberapa atau semua actor, use case dan interaksi diantara komponen-komponen tersebut yang memperkenalkan suatu sistem yang akan dibangun. Use case diagram menjelaskan manfaat suatu sistem jika dilihat menurut pandangan orang yang berada di luar sistem. Setiap use case memiliki aktor utama, yang menyerukan pada sistem untuk memberikan layanan. Aktor utama adalah aktor yang memiliki tujuan use case berusaha untuk memuaskan dan terkadang, tapi tidak selalu, sebagai inisiator pada use case. Mungkin terdapat aktor lain yang berkomunikasi dengan sistem dan ini dikenal sebagai aktor sekunder. Setiap langkah dalam use case adalah elemen dari interaksi antara aktor dan sistem, setiap langkah harus menjadi pernyataan sederhana dan secara jelas menunjukkan siapa yang melakukan langkah tersebut. Langkah harus menunjukkan maksud dari aktor, bukan mekanisme dari perbuatan aktor. Adapun activity diagram yang menggambarkan proses-proses yang terjadi saat aktifitas dimulai sampai dengan aktifitas berhenti. Activity diagram menggambarkan berbagai alir aktivitas dalam sistem yang sedang dirancang, bagaimana masing-masing alir berawal, decision yang mungkin terjadi dan bagaimana mereka berakhir. Activity diagram juga dapat menggambarkan proses paralel yang mungkin terjadi pada beberapa eksekusi. Suatu diagram aktivitas memuat didalamnya activity state dimana suatu activity state mempresentasikan eksekusi pernyataan dalam suatu prosedur atau kinerja suatu aktivitas dalam suatu aliran kerja. Saat suatu aktivitas selesai maka eksekusi berlanjut ke activity state berikutnya yang terlihat pada diagram aktivitas. Penyelesaian transisi dalam suatu diagram aktivitas biasanya akan terpicu saat aktivitas sebelumnya selesai. Berikut merupakan activity diagram pada aplikasi yang akan dirancang:

19 Gambar 1. Diagram aktivitas Wali Kelas Untuk merancang system pengolahan nilai Rapor Kurikulum 2013 Admin masuk ke halaman login setelah itu admin mengisi user name dan password lalu user name dan password di cek datanya jika tidak maka akan kembali ke halaman login dan jika ya maka activity diagram pada wali kelas akan menampilkan halaman home dan dapat meng-input data nilai rapor setelah data nilai rapor di input maka akan di simpan kemudian wali kelas akan masuk ke halaman rapor untuk melihat nilai rapor yang di input tadi, sebelum melihat rapor maka wali kelas sebelum melihat rapor maka wali kelas terlebih dahulu meng-input nis siswa setelah itu dapat melihat rapor dan kemudian dapat mencetak rapor jika diperlukan. 3. Hasil dan Analisis Sistem yang akan dirancang adalah suatu sistem informasi pengolahan Rapor kurikulum 2013 melalui website. Sistem aplikasi ini menyediakan peng-input-an data siswa, data guru, pengisian rapor, pencetakan rapor. Berikut ini adalah beberapa tampilan dari hasil analisis seperti pada gambar 2 sampai dengan gambar 6. Gambar 2. Tampilan Halaman Profil Perancangan Sistem Informasi Pengolahan Rapor Kurikulum 2013 Berbasis Web Pada SD 054925

20 Halaman Profil berfungsi sebagai halaman yang berisi tentang informasi sekolah dan kegiatan sekolah yang ada di sekolah SD Negeri 054925 Halaban Jati. Gambar 3. Tampilan Halaman Input Data Siswa Rancangan Input data siswa berfungsi untuk melakukan pengisian data siswa terlebih dahulu. Setelah melakukan input data siswa Admin dapat menyimpan data siswa. Gambar 4. Tampilan Halaman Input Data Guru Rancangan input data guru berfungsi untuk melakukan pengisian data guru, setelah melakukan input data guru Admin dapat menyimpan data guru. Form Menu Pengisian Nilai berfungsi sebagai form yang menampilkan pengisian nilai sesuai jenis NIS telah dipilih. Pada Menu Nilai, terdapat tampilan pengisian nilai yang harus diisi, penginputan nilai lalu disimpan.

21 Gambar 5. Tampilan Halaman Pada Pengisian Nilai Halaman rapor muncul pada pilihan menu. Halaman Rapor akan muncul ketika melakukan login terhadap nis terlebih dahulu. Halaman Rapor hanya bisa dilakukan atau dilihat oleh Wali kelas yang ada di sekolah SD Negeri 054925 Halaban Jati. Halaman Rapor ini dirancang untuk wali kelas dalam peng-input-an rapor dan melihat rapor, maupun mencetak rapor. Gambar 6. Tampilan Halaman Tampil Rapor 4. Kesimpulan Setelah menyelesaikan proses analisis dan perancangan sistem informasi, maka dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa dengan terciptanya Sistem Informasi Pengolahan Nilai Rapor Kurikulum 2013 Dengan adanya sistem informasi rapor kurikulum 2013 berbasis web yang dikembangkan ini maka penyajian data hasil pencapaian, data guru, data siswa, data rapor dan informasi lainnya dapat dilakukan setiap saat tanpa kendala waktu dan tempat. Perancangan Sistem Informasi Pengolahan Rapor Kurikulum 2013 Berbasis Web Pada SD 054925

22 Daftar Pustaka [1] AlBahrabinLadjamudin. (2006). Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Graha Ilmu. [2] Edy Winarno, A. Z. (2014). Pemrograman Web Berbasis HTML5, PHP dan JavaScript. Jakarta: PT Elex Media Komputindo. [3] Enterprise, J. (2012). Buku pintar HTML5 + CSS3 +Dreamweaver CS6. Jakarta: PT Elex Media Komputindo. [4] Faisal. (2011). Aplikasi Berbasis Web dengan PHP & MySQL. Yogyakarta: Ram Media. [5] Jogiyanto. (2005). Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi Offset. [6] Kadir, A. (2003). Pengenalan Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi Offset. [7] Madcoms. (2011). Aplikasi web database dengan Dreamweaver dan PHP-MySQL Yogyakarta: Andi Offset. [8] Sadikin, K. (2009). Internet dan Lan. Jakarta Barat: Dinamika Ilmu. [9] Sugiarti, Y.,2013, Analisis Dan Perancangan UML (Unified Modeling Language) Generated VB.6, Penerbit GRAHA ILMU, Yogyakarta. [10] Sutabri, T. (2004). Analisa Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi. [11] Sutabri, T. (2005). Sistem Informasi Manajemen. Yogyakarta: Andi Offset. [12] Tata Sutabri. (2012). Analisis Sistem Informasi.Yogyakarta: Andi.