Peningkatan Kebugaran Bayi dan Balita Melalui SPA (Pijat) untuk Melatih Kemampuan Motorik

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. berhubungan sangat erat dengan kehamilan dan proses kelahiran manusia. menakutkan, tanpa sentuhan-sentuhan yang nyaman dan aman di

PENGARUH BABY SPA (SOLUS PER AQUA) TERHADAP PERTUMBUHAN BAYI USIA 3-4 BULAN NASKAH PUBLIKASI

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. lokasi yang berbeda menginformasikan bahwa terdapat hubungan yang. pada anak akan diikuti oleh gangguan perkembangannya.

PENGARUH PIJAT BAYI TERHADAP PENINGKATAN BERAT BADAN PADA BAYI USIA 3 4 BULAN DI POSYANDU WILAYAH KERJA PUSKESMAS KEDATON BANDAR LAMPUNG TAHUN 2012

BAB I PENDAHULUAN. maka dampaknya adalah lost generation. Fisioterapi sangat besar perannya dalam

EFEKTIFITAS PIJAT BAYI TERHADAP PENINGKATAN BERAT BADAN BAYI PREMATUR DI RUANG PERINATOLOGI RUMAH SAKIT IMELDA MEDAN

ABSTRAK. Kata Kunci : Tingkat Pengetahuan, Pijat Bayi Daftar Pustaka : 6 ( ) ABSTRACT

IbM PENINGKATAN KESEHATAN BAYI MELALUI MASSAGE BAYI

Objective: The aim of this research to analyze the effectiveness of massage on sleep quality infant aged 5-7 months.

Prestasi, Volume 1, Nomor 2, Juni 2012 ISSN PELATIHAN TERAPI PIJAT BAYI PADA ORANG TUA DI DESA PESAYANGAN UTARA, MARTAPURA

BAB I PENDAHULUAN. kesehatan, beraktivitas, istirahat, pemberian imunisasi dasar lengkap,

BAB I PENDAHULUAN. konsep diri, pola koping dan perilaku sosial (Hidayat, 2008).

55 Pengaruh Penyuluhan Pada Ibu Terhadap...

BAB I PENDAHULUAN. Kongres World Health Organization (WHO) tentang pengobatan tradisional

Efektifitas Pijat Bayi Terhadap Peningkatan Berat Badan Bayi di Desa Candirejo Kecamatan Ungaran Kabupaten Semarang

BAB V PEMBAHASAN. Pengolahan data berdasarkan kumpulan data yang diperoleh diupayakan dapat

BAB 1 PENDAHULUAN. dan Deri, 2008) dari Warwick medical school, Institute of Education dan

Maria Dewi Christiyawati

PENGARUH PELATIHAN PIJAT BAYI TERHADAP PRAKTIK PIJAT BAYI OLEH IBU DI KECAMATAN KUTOARJO PURWOREJO

HUBUNGAN ANTARA PIJAT BAYI DENGAN KENAIKAN BERAT BADAN BAYI UMUR 0-3 BULAN DI PONDOK BERSALIN DESA BALAK SIAGA CAWAS KLATEN TAHUN 2007

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. prematur atau berat badan lahir rendah adalah : b. Faktor kehamilan : (1) Hamil dengan hidramnion ; (2) Hamil ganda;

BAB I PENDAHULUAN. emosional serta perkembangan otaknya. Yaitu dengan cara berinteraksi secara

BAB I PENDAHULUAN. lingkungannya. Sesaat setelah lahir, bayi biasanya tidur selama jam

PENGARUH BABY SOLUS PER AQUA (SPA) TERHADAP KEMAMPUAN MOTORIK KASAR BAYI USIA 6 9 BULAN

BAB I PENDAHULUAN. Pijat telah digunakan untuk pengobatan dan menjadi bagian rutin

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN PERILAKU IBU TENTANG PIJAT BAYI DI BPS SUHARTATIK DESA KALIWATES KEMBANGBAHU

BAB I PENDAHULUAN. sepenuhnya mampu mengatasi setiap masalah kesehatan, terlebih dengan. semakin beranekaragamnya penyakit dan faktor-faktor yang

PENGARUH PIJAT BAYI TERHADAP TINGKAT PEMENUHAN KEBUTUHAN TIDUR BAYI USIA 3-6 BULAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS UMBULHARJO I YOGYAKARTA

BAB II LANDASAN TEORI

GAMBARAN POLA PERILAKU IBU DALAM MEMIJATKAN BAYI KE DUKUN BAYI DI KELURAHAN KARANG TENGAH KECAMATAN SRAGEN

NASKAH PUBLIKASI. Disusun oleh : DEVI RISMUNDARI

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Perkembangan pada bayi merupakan suatu proses yang hakiki, unik, dinamik,

Noviyanti 1, Sastri Nufaisa 2 ABSTRAK. Kata Kunci : Efektifitas, Pijat Bayi Kepustakaan : 20 ( )

EFFECT OF HEALTH EDUCATION WITH DEMONSTRATION OF KNOWLEDGE OF INFANT MASSAGE IN GAMPING JATISAWIT IHC

Kata Kunci: Alat ukur panjang badan, kader posyandu, stunting

BAB I PENDAHULUAN. fisiologis maupun patologis (Molika, 2015). dimulai pada saat terjadi proses nidasi, oleh beberapa tubuh wanita direspon

PENGURUTAN (MASSAGE)

Pengaruh Penyuluhan Teknik Pijat Bayi Terhadap Pengetahuan Dan Keterampilan Pijat Bayi Pada Ibu Di Kelurahan Tanjung Karang Tahun 2015

BAB I PENDAHULUAN. pengoptimalan tumbuh kembang bayi, motor control, motor learning, dan

PENGARUH PENYULUHAN TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG STIMULASI PIJAT BAYI

PERBEDAAN SIKAP IBU SEBELUM DAN SESUDAH DILAKUKAN PENDIDIKAN KESEHATAN PIJAT BAYI PADA IBU YANG MEMILIKI BAYI USIA 0 SAMPAI 12 BULAN DI DESA BRINGIN

BAB I PENDAHULUAN. dengan masa nifas (Sulistyawati, 2009). Periode masa nifas meliputi masa

FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IBU DALAM PELAKSANAAN PIJAT BAYI DI DUSUN PAPAHAN KELURAHAN PAPAHAN KECAMATAN TASIKMADU

MODEL MASASE BAYI USIA 3 BULAN SAMPAI 3 TAHUN UNTUK MENGURANGI KELELAHAN

BAB I PENDAHULUAN. bersifat kuantitatif. Sedangkan pengertian tumbuh itu sendiri yaitu proses

PENGARUH PENYULUHAN PIJAT BAYI TERHADAP PERSEPSI IBU TENTANG PIJAT BAYI DI DESA SENDANGAGUNG, SLEMAN NASKAH PUBLIKASI

PENGARUH HEALTH EDUCATION

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. maka memperoleh pengetahuan yang lebih baik. Pengetahuan tersebut

Pemberian Sarana Penunjung Kegiatan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat di SMP Islam Mahfilud Duror Jelbuk

Efektivitas Massage Baby Terhadap Peningkatan Berat Badan Bayi Usia 3-4 Bulan Di BPS BUNDA Kecamatan Mandiangin Koto Selayan Bukittinggi Tahun 2014

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG STIMULASI DENGAN PERKEMBANGAN MOTORIK KASAR ANAK USIA 3-5 TAHUN DI BOYOLALI SKRIPSI

PENGARUH PIJAT TERHADAP LAMA TIDUR BAYI USIA 0-3 BULAN DI KLINIK FISIOTERAPI SKRIPSI

PENGARUH PIJAT BAYI BARU LAHIR TERHADAP BOUNDING ATTACHMENT Dewi Afrita Sari 1,Misrawati 2,Agrina

BAB I PENDAHULUAN. dibuahi dan pembuahan ovum akhirnya berkembang sampai menjadi fetus

BAB I PENDAHULUAN. yang bisa merangsang motorik halus anak. Kemampuan ibu-ibu dalam

BAB I PENDAHULUAN. terjadi bila sel telur (ovum) dibuahi dan berkembang sampai menjadi janin (fetus)

PENGARUH TERAPI PIJAT BAYI TERHADAP PENAMBAHAN BERAT BADAN PADA BAYI USIA 3-6 BULAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PEMBINA PALEMBANG TAHUN 2016

BAB I PENDAHULUAN. Kehamilan merupakan sesuatu yang didambakan oleh setiap wanita.

Pijat Bayi Terhadap Berat Badan Bayi Di Kabupaten Sleman Dwi Suryanti 1, Murti Krismiati 2 1 Akademi Kesehatan Karya Husada Yogyakarta

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. No 198 Semarang. Mom me Organic Baby And Kids Spa memiliki dua

MODUL. Disampaikan dalam Pelatihan Pijat Bayi di Cibiru Bandung Sabtu, 3 November Disusun Oleh : Windy Rakhmawati, S.Kp, M.Kep.

Naili Nur Meifanna. Kata kunci : motorik halus, ASI, susu formula. Kepustakaan : 30 ( )

Bayi yang sehat dapat tumbuh dan berkembang sesuai dengan usia. aktifitas bermain dan beradaptasi dengan lingkungan.

BAB 1 PENDAHULUAN. menjadi sumber daya yang berkualitas tidak hanya dilihat secara fisik namun

BAB I PENDAHULUAN. dari 400 gr di waktu lahir menjadi 3 kali lipatnya seteleh akhir tahun ketiga

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia walaupun indikator program Millennium Development Goals (MDGs)

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IBU MEMIJATKAN BAYI KE DUKUN BAYI DI DESA TUNGGUL SRAGEN

FREKUENSI KUNJUNGAN SOLUS PER AQUA (SPA) BAYI KAITANNYA DENGAN KENAIKAN BERAT BADAN BAYI

PERBEDAAN FREKUENSI MENYUSU ASI EKSKLUSIF SEBELUM DAN SESUDAH DILAKUKAN PIJAT BAYI

Lampiran 1. Catatan Observasi. CATATAN OBSERVASI II Nama Bayi :... Nama Orang tua :... Lama terbangun. No. Observasi

PROPOSAL TUGAS AKHIR IPTEK BAGI FISIOTERAPI

PERBANDINGAN POLA TIDUR BAYI YANG MENDAPATKAN PIJAT BAYI DAN BABY SPA PADA BAYI USIA 3-12 BULAN DI KLINIK SRIKANDI RUMAH BUNDA YOGYAKARTA

PENGARUH PIJAT BAYI TERHADAP KUALITAS TIDUR BAYI USIA 3-6 BULAN DI POLIKLINIK KESEHATAN DESA PURWOREJO KECAMATAN BONANG KABUPATEN DEMAK

Peningkatan Pengetahuan dan Ketrampilan Kader Posyandu Balita Melalui Praktek Pijat Bayi Menuju Balita Sehat

Terapi Komplementer Massage Punggung untuk Menurunkan Tingkat Kecemasan

BAB I PENDAHULUAN. kualitas pelayanan kesehatan. Delapan puluh persen (80%) persalinan. merawat dan memandikan (Yulifah & Yuswanto, 2009).

HUBUNGAN PIJAT BAYI DENGAN PERKEMBANGAN BAYI UMUR 3-6 BULAN

BAB I PENDAHULUAN. Persalinan dan kelahiran merupakan kejadian fisiologis yang normal.

KARYA TULIS ILMIAH STUDI KASUS

TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG PIJAT BAYI DI DUKUH CEMETUK DESA LOROG TAWANGSARI SUKOHARJO TAHUN 2012 KARYA TULIS ILMIAH

TERAPI PIJAT OKSITOSIN MENINGKATKAN PRODUKSI ASI PADA IBU POST PARTUM. Sarwinanti STIKES Aisyiyah Yogyakarta

Pendidikan Kesehatan Reproduksi Pada Siswi SDN Tegal Gede 01 Dalam Rangka Menghadapi Menarche

PENINGKATAN BERAT BADAN BAYI MELALUI PEMIJATAN

BAB I PENDAHULUAN. Kualitas masa depan anak dapat dilihat dari perkembangan dan

BAB I PENDAHULUAN. (Departemen Kesehatan, 2009). Di Indonesia tahun 2012 tercatat jumlah bayi

GAMBARAN PENERAPAN POLA MAKAN SEHAT PADA BALITA DI TK AL FAJR BAMA KECAMATAN PAGELARAN KABUPATEN PABDEGLANG BANTEN PERIODE AGUSTUS 2011 JURNAL

BAB I PENDAHULUAN. Kehamilan merupakan sesuatu hal yang di tunggu-tunggu oleh pasangan

BAB I PENDAHULUAN. Orangtua memegang peranan penting dalam merawat, mengasuh, mendidik

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TAHUN 2006

BAB I PENDAHULUAN. dan melakukan berbagai kegiatan fisik lainnya. Bermain dapat membebaskan

BAB II PEMAHAMAN TERHADAP TEMPAT PENITIPAN DAN PERAWATAN ANAK USIA SEKOLAH

BAB I PENDAHULUAN. A. Analisis Situasi

PERILAKU PIJAT BAYI BERHUBUNGAN DENGAN PENGETAHUAN DAN DUKUNGAN KELUARGA

225 Jurnal Kesehatan Ilmiah Nasuwakes Vol.7 No.2, November 2014,

PERENCANAAN PENILAIAN

BAB I PENDAHULUAN. Tubuh manusia merupakan hal yang bisa dipelajari, baik bentuk maupun

Transkripsi:

Peningkatan Kebugaran Bayi dan Balita Melalui SPA (Pijat) untuk Melatih Kemampuan Motorik Faiqatul Hikmah #1, Gamasiano Alfiansyah #2, Ervina Rachmawati #3 Jurusan Kesehatan, Politeknik Negeri Jember Jln. Mastrip Kotak Pos 164 Jember 1 faiqatul@polije.ac.id 2 gamasiano.alfiansyah@polije.ac.id 3 ervina_rachmawati@polije.ac.id Abstrak SPA (pijat) bayi adalah suatu metode yang dilakukan untuk meningkatkan kebugaran bayi melalui peningkatan berat badan dan perkembangan motorik bayi. Pengetahuan tentang pijat bayi ini masih belum diketahui oleh, dikarenakan masih mempercayakan pijat bayi kepada dukun bayi dan kurangnya pengetahuan untuk melakukan pijat bayi kepada tenaga kesehatan. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan para pengasuh bayi dan balita di TPA Yaa Bunayya Jember. Tahapan implementasi terdiri dari studi pustaka, survei lapangan, membuat buku saku pelatihan, pelaksanaan pelatihan, monitoring dan evaluasi. Hasil dari ini terdapat peningkatan pengetahuan dan ketrampilan para pengasuh bayi dan balita di TPA Yaa Bunayya Jember. Kata kunci: kebugaran, bayi, balita, SPA, motorik I. PENDAHULUAN Pijat adalah terapi tertua yang dikenal manusia dan merupakan seni perawatan kesehatan sejak berabad-abad silam. Pijat bayi yang pertama kali dialami manusia ialah pada waktu dilahirkan, yaitu pada waktu melalui jalan lahir (Roesli, 2009). Manfaat Pijat bayi diantaranya untuk membantu tumbuh kembang fisik (motorik) dan emosi bayi, mempererat hubungan antara ibu dan bayi, meningkatkan jumlah dan sitotoksisitas dari sistem immunitas (sel pembunuh alami), merangsang fungsi pencernaan dan pembuangan, membantu melatih relaksasi, mengurangi depresi dan ketegangan, mengurangi rasa sakit, mengurangi kembung dan kolik (sakit perut), meningkatkan berat badan, meningkatkan konsentrasi bayi dan membuat tidur lelap serta memperbaiki sirkulasi darah dan pernapasan (Putri, 2009; Prasetyono, 2009). Untuk mendapatkan manfaat yang optimal, pemijatan bayi tidak bisa dilakukan sembarangan, ada cara yang harus diperhatikan, pada bayi usia 0 3 tahun, gerakan yang dilakukan lebih mendekati usapan-usapan halus, tekanan ringan, dan dengan tekanan, disarankan pemijatan dilakukan sekitar 15 menit. Urutan pemijatan bayi dianjurkan dimulai dari kaki, kemudian perut, dada, tangan, muka, dan diakhiri pada bagian punggung (Roesli, 2009). Pengetahuan tentang pijat bayi ini masih belum diketahui oleh, dikarenakan masih mempercayakan pijat bayi kepada dukun bayi dan kurangnya pengetahuan untuk melakukan pijat bayi kepada tenaga kesehatan. Faktor lain yang menyebabkan lebih memilih pijat bayi kepada dukun bayi adalah faktor adat istiadat yang masih di pegang teguh dan berkembang secara turun temurun. Serta, adanya keyakinan bahwa dukun bayi dianggap lebih mengerti dan mahir dalam melakukan pijat bayi yang sudah dipraktekkan sejak berabad-abad silam (Suparyanto, 2011). Beberapa penelitian membuktikan bahwa pijat bayi secara signifikan dapat menaikkan berat badan bayi preterm jika dibandingkan dengan kelompok kontrol. Dasuki (2010) membuktikan bahwa pijat bayi dapat menaikkan berat badan pada bayi umur 4 bulan. Penelitian yang sama dilakukan oleh Lee (2009) pada bayi dan Purnamasari (2011) pada bayi 4 bulan menunjukkan hasil kenaikan berat badan bayi yang signifikan. II. TARGET DAN LUARAN Target dari Pengabdian Masyarakat ini adalah: 1. Tersedianya buku saku SPA (pijat) bayi 2. Meningkatkan pemahaman kepada pengasuh atau ustadzah dalam melatih kemampuan motorik bayi dan balita melalui SPA (pijat) bayi. 5

Luaran dari Pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah: 1. Pelatihan untuk meningkatkan kebugaran bayi dan balita melalui SPA (pijat) bayi guna melatih kempuan motorik bayi. 2. Buku saku kebugaran bayi dan balita melalui SPA (pijat) bayi untuk melatih kemampuan motorik bayi. 3. Publikasi Prosiding pada seminar nasional 4. Publikasi media massa. III. METODE PELAKSANAAN Kegiatan Pengabdian Masyarakat dalam memecahkan masalah yang muncul mencakup 5 tahapan sebagai berikut. 1. Studi pustaka Studi pustaka merupakan tahap paling awal. Studi pustaka merupakan segala usaha yang dilakukan untuk menghimpun informasi yang relevan dengan topik atau masalah yang akan diaplikasikan dalam Pengabdian Masyarakat. Informasi tersebut dapat diperoleh dari buku-buku ilmiah, laporan penelitian, jurnal ilmiah, tesis, disertasi, peraturan-peraturan, ketetapan-ketetapan, buku tahunan, ensiklopedia, dan sumber-sumber tertulis baik tercetakmaupun elektronik lain. 2. Survei lapangan Survei lapangan merupakan suatu studi pendahuluan untuk mengumpulkan data dan informasi awal terkait dengan permasalahan yang ada di TPA Yaa Bunayya. Survey lapangan dilakukan kepada beberapa wali bayi dan balita serta kepada pengasuh atau ustadzah di TPA Yaa Bunayya. 3. Membuat buku saku pelatihan Buku saku pelatihan merupakan suatu buku pedoman atau media komunikasi yang berisi informasi, petunjuk, dan lain-lain yang menjadi petunjuk tuntunan bagi pengasuh atau ustadzah TPA Yaa Bunayya untuk memperoleh informasi tentang perawatan SPA (pijat) bayi secara lengkap. Buku pedoman tersebut berbentuk praktis, mudah dibawa, dan dapat digunakan oleh pengasuh atau ustadzah sehari-hari. 4. Pelaksanaan pelatihan Pelatihan merupakan suatu upaya untuk meningkatkan pengetahuan dan kemampuan pengasuh atau ustadzah TPA Yaa Bunayya dalam mengatasi masalah-masalah kesehatan bayi dan balita. Kegiatan pelatihan yang akan dilaksanakan berupa peningkatkan kebugaran bayi dan balita melalui SPA (pijat) bayi untuk melatih kemampuan motorik bayi. 5. Monitoring dan evaluasi Monitoring merupakan tahap pemantauan terhadap target dan luaran yang dilakukan oleh tim pengusul. Kegiatan monitoring dilaksanakan selama Pengabdian Masyarakat berjalan. Evaluasi merupakan tahap penilaian pelaksanaan Pengabdian Masyarakat yang dilaksanakan pada bulan terakhir Pengabdian Masyarakat. Penilaian dilakukan dengan cara membandingakan antara rencana dengan capaian program Pengabdian Masyarakat. Evaluasi bertujuan untuk melihat sejauh mana berjalan sesuai dengan target dan luaran yang diharapkan IV. KELAYAKAN PERGURUAN TINGGI Bidang ilmu tim Pengabdian Masyarakat ini adalah kesehatan pada jurusan Kesehatan, Politeknik Negeri Jember yang ditunjukkan pada tabel 3.1. Tabel 3.1 Daftar Nama dan Uraian Tugas Tim Pengusul No Nama Keahlian Uraian Tugas 1. Faiqatul Hikmah, S.KM, M.Kes (Ketua tim Pengusul) 2. Gamasian o Alfiansya h, S.KM., M.Kes Anggota pengusul Promosi Kesehatan/Ka jian Ilmu Kesehatan Reproduksi & HIV/AIDS Kesehatan dan keselamatan kerja serta manajemen kesehatan a. Ketua dan penanggung jawab b. Melakukan koordinasi dengan mitra c. Membuat konsep d. Menyusun proposal e. Melakukan pelatihan f. Melakukan evaluasi g. Menyusun laporan a. Melakukan survei lapangan b. Menyusun proposal c. Membuat buku pedoman d. Melakukan pelatihan 6

3. Ervina Rachmaw ati,s.st., MPH Anggota pengusul 2 e. Melakukan monitoring f. Menyusun laporan Kesehatan Ibu a. Melakukan survei dan Anak lapangan serta b. Menyusun proposal epidemiologi c. Melakukan pelatihan d. Melakukan monitoring e. Publikasi hasil e. Hal-hal yang harus dilakukan ketika pijat bayi f. Teknik pijat bayi Tim pemateri Polije juga memberikan praktikpraktik dalam ini, yaitu praktik memijat bayi dengan memperagakan berbagai teknik pijat bayi yang sudah disampaikan pada pemaparan materi sebelumnya. V. HASIL DAN LUARAN YANG DICAPAI Kegiatan Pengabdian Masyarakat dengan judul Peningkatan Kebugaran Bayi dan Balita Melalui SPA (Pijat) untuk Melatih Kemampuan Motorik dilakukan pada tanggal 5 Agustus 2018 yang bertempat di gedung jurusan Kesehatan Politeknik Negeri Jember. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan tentang SPA pada bayi dan balita. Kegiatan pelatihan ini dilakukan oleh tim dosen Kesehatan Polije yang terdiri dari Faiqatul Hikmah, S.KM., M.Kes, Gamasiano Alfiansyah, S.KM., M.Kes, dan Ervina Rachmawati, S.ST., MPH dengan peserta 12 guru ustadzah atau pengasuh bayi dan balita di Tempat Penitipan Anak (TPA) Yaa Bunayya Jember. Baby SPA merupakan rangkaian stimulasi tumbuh kembang anak dengan layanan pijat bayi. Perkembangan bayi merupakan kemampuan yang didapatkan dari kematangan suatu sistem syaraf pusat (otak). Adanya perkembangan ini sangat berkaitan dengan semakin bertambahnya keterampilan serta kecerdasan anak. Biasanya anak yang terlihat sehat maka perkembangannya pun juga demikian. Bayi yang diberikan baby spa tentu akan berbeda tumbuh kembangnya dengan tumbuh kembang bayi yang tidak diberi baby spa. Hal ini dikarenakan rangkaian baby spa bertujuan merangsang saraf sensorik dan motorik bayi lebih dini dengan stimulusstimulus tertentu sehingga bayi dapat tumbuh aktif serta lebih optimal baik secara fisik maupun mentalnya. Kegiatan pelatihan ini diawali dengan pemaparan materi tentang: a. Definisi pijat bayi b. Manfaat pijat bayi c. Waktu pijat bayi d. Persiapan sebelum pijat bayi Gambar 5.3 Pelatihan Praktek Pijat Bayi Gambar 5.3 menunjukkan bahwa tim pemateri Polije memberikan contoh praktek pijat bayi kepada peserta. Kegiatan praktikum ini diharapkan dapat meningkatkan keterampilan peserta sehingga peserta dapat mengaplikasikannya di kehidupan sehari-hari pada umumnya, dan di TPA Yaa Bunayya Jember pada khususnya. VI. KESIMPULAN DAN SARAN Kegiatan ini telah menghasilkan peningkatan pengetahuan dan ketrampilan para pengasuh bayi dan balita di TPA Yaa Bunayya Jember Perlunya kegitan secara kontinyu dalam memberikan pendidikan kesehatan kepada guru atau pengasuh bayi dan balita, sehingga pijat bayi dapat diterapkan di TPA untuk meningkatkan kesehatan bayi dan meningkatkan perkembangan motoriknya. UCAPAN TERIMA KASIH Tim kepada mengucapkan terima kasih kepada ketua Yayasan Yaa Bunayya yang telah memberikan ijin untuk melakukan terhadap para pengasuh atau guru di TPA. Ucapak terima kasih juga disampaikan kepada Politeknik Negeri Jember atas dukungan pendanaan yang telah diberikan sampai ini terselesaikan tepat waktu. DAFTAR PUSTAKA 1] Dasuki. 2010. Pengaruh Pemijatan terhadap Kenaikan Berat Badan dan Lama Tidur Bayi Usia 1 sampai 3 Bulan. Jurnal Penelitian Kesehatan Suara For Ikes Vol II. 7

2] Lee, H.K. 2009. The Effects of Infant Massage on Weight, Height and Mother-Infant Interaction. Journal of Korean Academy of Nursing. 3] Prasetyono. 2009. Teknik-Teknik Tepat Memijat Bayi Sendiri Panduan Lengkap dan Uraian Kemanfaatannya. Yogyakarta: Bina Pustaka. 4] Purnamasari, D. 2011. Panduan Pijat Praktis Balita Anda agar Cerdas dan Sehat. Yogyakarta: Pustaka Solomon. 5] Putri, A. 2009. Pijat dan Senam untuk Bayi dan Balita Panduan Praktis Memijat Bayi dan Balita. Yogyakarta: Brilliant Offset. 6] Roesli, U. 2009. Pedoman Pijat Bayi Prematur & Bayi Usia 0-3 bulan. Jakarta: PT. Trubus Agriwidya. 7] Suparyanto. 2011. Pijat bayi. Diakses 13 November 2018 8