PENGARUH BENTUK, KEDALAMAN, DAN RASIO KELANGSINGAN TERHADAP KAPASITAS DUKUNG LATERAL DAN DEFLEKSI TIANG PANCANG BAJA PADA TANAH KOHESIF HOMOGEN

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH BENTUK, KEDALAMAN, DAN RASIO KELANGSINGAN TERHADAP KAPASITAS DUKUNG LATERAL DAN DEFLEKSI PADA TIANG PANCANG BAJA ABSTRAK

PENGARUH DIMENSI, KEDALAMAN, DAN RASIO KELANGSINGAN TERHADAP KAPASITAS DUKUNG LATERAL DAN DEFLEKSI PADA TIANG PANCANG SPUN PILE ABSTRAK

PENGARUH BENTUK, KEDALAMAN, DAN RASIO KELANGSINGAN TERHADAP KAPASITAS BEBAN LATERAL TIANG PANCANG BETON ABSTRAK

PENGARUH DIAMETER TERHADAP KAPASITAS DUKUNG LATERAL TIANG TUNGGAL ABSTRAK

PENGARUH BENTUK DAN RASIO KELANGSINGAN PADA TIANG PANCANG YANG DIBEBANI LATERAL

PENGARUH KEKAKUAN LENTUR PADA DEFLEKSI TIANG PONDASI YANG DIBEBANI LATERAL ABSTRAK

Angel Refanie NRP : Pembimbing: Andrias Suhendra Nugraha, S.T., M.T. ABSTRAK

FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG

ANALISIS DAYA DUKUNG LATERAL PONDASI TIANG BOR BERDASARKAN UJI PEMBEBANAN TIANG ABSTRAK

PENGARUH KONSISTENSI TANAH LEMPUNG TERHADAP STABILITAS FONDASI MENERUS BERDASARKAN METODE LOAD AND RESISTANCE FACTOR DESIGN ABSTRAK

BAB IV ALTERNATIF DESAIN DAN ANALISIS PERKUATAN FONDASI

3.4.1 Fondasi Tiang Pancang Menurut Pemakaian Bahan dan Karakteristik Strukturnya Alat Pancang Tiang Tiang Pancang dalam Tanah

TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG

Output Program GRL WEAP87 Untuk Lokasi BH 21

ANALISIS DEFLEKSI DAN KAPASITAS LATERAL TIANG TUNGGAL FREE-END PILE PADA TANAH KOHESIF

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN LINGKUNGAN INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG 2008

ANALISIS DEFLEKSI DAN KAPASITAS LATERAL TIANG TUNGGAL FREE-END PILE PADA TANAH KOHESIF

PERHITUNGAN DAN PENGGAMBARAN DIAGRAM INTERAKSI KOLOM BETON BERTULANG DENGAN PENAMPANG PERSEGI. Oleh : Ratna Eviantika. : Winarni Hadipratomo, Ir.

ANALISIS METODE ELEMEN HINGGA DAN EKSPERIMENTAL PERHITUNGAN KURVA BEBAN-LENDUTAN BALOK BAJA ABSTRAK

BAB 3 DATA TANAH DAN DESAIN AWAL

BAB 4 ANALISA DAN PENGOLAHAN DATA

ANALISIS DEFLEKSI DAN KAPASITAS LATERAL TIANG TUNGGAL PADA TANAH KOHESIF

PENGARUH KEDALAMAN PEMANCANGAN TURAP BAJA PADA BERBAGAI KEPADATAN TANAH NON-KOHESIF TERHADAP FAKTOR KEAMANAN PEMANCANGAN ABSTRAK

PERENCANAAN JEMBATAN RANGKA BAJA SUNGAI AMPEL KABUPATEN PEKALONGAN

BAB III METODE PENELITIAN

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG RUSUNAWA UNIMUS

TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG KANTOR PERPAJAKAN PUSAT KOTA SEMARANG

PERBANDINGAN HASIL ANALISIS DAYA DUKUNG PONDASI TIANG BOR MENGGUNAKAN METODE REESE, PILE DRIVING ANALYZER TEST, DAN PERANGKAT LUNAK NPILE

TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG PERPUSTAKAAN PUSAT YSKI SEMARANG

PERENCANAAN STRUKTUR RANGKA BAJA BRESING TAHAN GEMPA

2.4.1 Kapasitas dukung tiang pancang tunggal... 9

PEMASANGAN STRUKTUR RANGKA ATAP YANG EFISIEN

ANALISIS DAYA DUKUNG KELOMPOK TIANG BOR PADA PEMBANGUNAN GEDUNG SERBA GUNA UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA ABSTRAK

PERENCANAAN JEMBATAN KALI TUNTANG DESA PILANGWETAN KABUPATEN GROBOGAN

BAB 4 ANALISA DAN PENGOLAHAN DATA

STUDI PERBANDINGAN PERANCANGAN PONDASI DANGKAL DENGAN MENGGUNAKAN EUROCODE 7 TERHADAP NAVFAC ABSTRAK

BAB IV PERHITUNGAN DAN ANALISIS

ANALISA TAHANAN LATERAL DAN DEFLEKSI FONDASI GRUP TIANG PADA SISTEM TANAH BERLAPIS DENGAN VARIASI JUMLAH TIANG DALAM SATU GRUP

Henny Uliani NRP : Pembimbing Utama : Daud R. Wiyono, Ir., M.Sc Pembimbing Pendamping : Noek Sulandari, Ir., M.Sc

BAB III DATA DAN TINJAUAN DESAIN AWAL

Bab IV TI T ANG G MENDUKU K NG G BE B BA B N LATERAL

ANALISA LENDUTAN DAN DISTRIBUSI GAYA LATERAL AKIBAT GAYA LATERAL MONOTONIK PADA PONDASI TIANG KELOMPOK

ANALISIS KOLOM BAJA WF MENURUT TATA CARA PERENCANAAN STRUKTUR BAJA UNTUK BANGUNAN GEDUNG ( SNI ) MENGGUNAKAN MICROSOFT EXCEL 2002

Pasir (dia. 30 cm) Ujung bebas Lempung sedang. Lempung Beton (dia. 40 cm) sedang. sedang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. dengan tanah dan suatu bagian dari konstruksi yang berfungsi menahan gaya

DESAIN PONDASI TIANG DENGAN NAVFAC DAN EUROCODE 7 ABSTRAK

STUDI ANALISIS PERTEMUAN BALOK KOLOM BERBENTUK T STRUKTUR RANGKA BETON BERTULANG DENGAN PEMODELAN STRUT-AND- TIE ABSTRAK

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG ASRAMA MAHASISWA UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG

STUDI PERILAKU TIANG PANCANG KELOMPOK MENGGUNAKAN PLAXIS 2D PADA TANAH LUNAK ( VERY SOFT SOIL SOFT SOIL )

Pengaruh Variasi Tebal Terhadap Kekuatan Lentur Pada Balok Komposit Menggunakan Response 2000

ANALISIS DAKTILITAS BALOK BETON BERTULANG

PENGARUH KONSISTENSI TANAH DAN MODULUS PENAMPANG TURAP BAJA TERHADAP KEDALAMAN GALIAN TURAP BAJA

DAFTAR NOTASI. = Luas efektif bidang geser dalam hubungan balok-kolom (mm²) = Luas penampang tiang pancang (mm²)

Lateral tiang pancang.

STUDI PENGARUH SPASI VERTIKAL GEOTEKSTIL TERHADAP NILAI FAKTOR KEAMANAN SUATU KONSTRUKSI DINDING PENAHAN TANAH DENGAN GEOTEKSTIL

ANALISIS DAYA DUKUNG TIANG BOR BERDASARKAN DATA SPT DAN UJI PEMBEBANAN TIANG. Pembimbing : Ir. Asriwiyanti Desiani,M.T

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. menahan gaya beban diatasnya. Pondasi dibuat menjadi satu kesatuan dasar

2.5.1 Pengujian Lapangan Pengujian Laboratorium... 24

LEMBAR PENGESAHAN Tugas Akhir Sarjana Strata Satu (S-1)

PERENCANAAN STRUKTUR RANGKA BAJA BERATURAN TAHAN GEMPA BERDASARKAN SNI DAN FEMA 450

d b = Diameter nominal batang tulangan, kawat atau strand prategang D = Beban mati atau momen dan gaya dalam yang berhubungan dengan beban mati e = Ek

TUGAS AKHIR PERBSNDINGAN METODE BROMS DAN METODE P-Y CURVE PADA PEMBEBANAN LATERAL TIANG

ANALISIS VARIASI JARAK ANTAR TIANG PANCANG TERHADAP EFISIENSI DAN PENURUNAN PADA KELOMPOK TIANG ABSTRAK

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. LEMBAR PENGESAHAN... ii. LEMBAR KONSULTASI MAGANG... iv. PERNYATAAN... v. PERSEMBAHAN... vi. KATA PENGANTAR...

PERENCANAAN STRUKTUR UNIT GEDUNG A UNIVERSITAS IKIP VETERAN SEMARANG

TUGAS AKHIR. Diajukan sebagai syarat untuk meraih gelar Sarjana Teknik Strata 1 (S-1) Disusun oleh : TITIK ERNAWATI

BAB IV PERENCANAAN PONDASI. Dalam perencanaan pondasi ini akan dihitung menggunakan dua tipe pondasi

ABSTRAK. Kata kunci : pondasi, daya dukung, Florida Pier.

Analisis Daya Dukung Lateral Fondasi Tiang Tunggal Menggunakan Metode Elemen Hingga

SOAL A: PERENCANAAN PANGKAL JEMBATAN DENGAN PONDASI TIANG. 6.5 m

Jalan Ir.Sutami No.36A Surakarta Telp

1.6 Tujuan Penulisan Tugas Akhir 4

DAFTAR ISI. i ii iii. ix xii xiv xvii xviii

TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG SEKOLAH SMP SMU MARINA SEMARANG

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG PUSAT GROSIR BARANG SENI DI JALAN Dr. CIPTO SEMARANG

ANALISIS PONDASI JEMBATAN DENGAN PERMODELAN METODA ELEMEN HINGGA DAN BEDA HINGGA

BAB IV PERENCANAAN PONDASI. Berdasarkan hasil data pengujian di lapangan dan di laboratorium, maka

2.5.3 Dasar Teori Perhitungan Tulangan Torsi Balok... II Perhitungan Panjang Penyaluran... II Analisis dan Desain Kolom...

Laporan Tugas Akhir (KL-40Z0) Desain Dermaga General Cargo dan Trestle Tipe Deck On Pile di Pulau Kalukalukuang Provinsi Sulawesi Selatan

PENGARUH JENIS TANAH TIMBUNAN TERHADAP STABILITAS DINDING PENAHAN TANAH SEGMENTAL ABSTRAK

ANALISIS LENDUTAN SEKETIKA DAN JANGKA PANJANG PADA STRUKTUR PELAT DUA ARAH. Trinov Aryanto NRP : Pembimbing : Daud Rahmat Wiyono, Ir., M.Sc.

DAFTAR ISI. Halaman Judul Pengesahan Persetujuan Surat Pernyataan Kata Pengantar DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR NOTASI DAFTAR LAMPIRAN

PERENCANAAN STRUKTUR RANGKA BAJA BRESING KONSENTRIK BIASA DAN STRUKTUR RANGKA BAJA BRESING KONSENTRIK KHUSUS TIPE-X TUGAS AKHIR

STUDI PERBANDINGAN KAPASITAS DUKUNG VERTIKAL MINI PILE UKURAN 20X20 CM MENGGUNAKAN BERBAGAI FORMULA DINAMIK BERDASARKAN DATA PEMANCANGAN TIANG

ANALISIS PONDASI PIER JEMBATAN

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG BANK OCBC NISP JALAN PEMUDA SEMARANG

STUDI STABILITAS SISTEM PONDASI BORED PILE PADA JEMBATAN KERETA API CIREBON KROYA

PENGARUH TINGGI GALIAN TERHADAP STABILITAS LERENG TANAH LUNAK ABSTRAK

TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG DEWAN KERAJINAN NASIONAL DAERAH (DEKRANASDA) JL. KOLONEL SUGIONO JEPARA

TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG SEKOLAH BINA BANGSA JALAN JANGLI BOULEVARD SEMARANG

PENGARUH PEMBEBANAN PADA DINDING PENAHAN TANAH SEGMENTAL ABSTRAK

Laporan Tugas Akhir Analisis Pondasi Jembatan dengan Permodelan Metoda Elemen Hingga dan Beda Hingga BAB III METODOLOGI

Denley Martin Sudewo NRP : Pembimbing : Djoni Simanta., Ir.,MT FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN DAFTAR NOTASI DAN SIMBOL

DESAIN STRUKTUR JEMBATAN RANGKA BAJA BENTANG 80 METER BERDASARKAN RSNI T ABSTRAK

ANALISIS DAN DESAIN PADA STRUKTUR BAJA DENGAN SISTEM RANGKA BRESING KONSENTRIK BIASA (SRBKB) DAN SISTEM RANGKA BRESING KONSENTRIK KHUSUS (SRBKK)

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG BANK MANDIRI JL. NGESREP TIMUR V / 98 SEMARANG

DAFTAR ISI HALAMAN PENGESAHAN HALAMAN PERNYATAAN KATA PENGANTAR DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN DAFTAR LAMBANG, NOTASI, DAN SINGKATAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. paling bawah dari suatu konstruksi yang kuat dan stabil (solid).

PENGGAMBARAN DIAGRAM INTERAKSI KOLOM BAJA BERDASARKAN TATA CARA PERENCANAAN STRUKTUR BAJA UNTUK BANGUNAN GEDUNG (SNI ) MENGGUNAKAN MATLAB

Transkripsi:

PENGARUH BENTUK, KEDALAMAN, DAN RASIO KELANGSINGAN TERHADAP KAPASITAS DUKUNG LATERAL DAN DEFLEKSI TIANG PANCANG BAJA PADA TANAH KOHESIF HOMOGEN Raymond Evan NRP: 1221013 Pembimbing: Ir. Herianto Wibowo, M.Sc. ABSTRAK Fondasi tiang merupakan bagian struktur yang digunakan untuk menerima dan menyalurkan beban dari struktur atas ke tanah penunjang yang terletak pada kedalaman tertentu, baik beban dalam arah horizontal maupun vertikal, juga digunakan untuk menahan gaya angkat akibat gaya apung air tanah, dan menahan gaya lateral dan aksial. Penelitian kapasitas dukung lateral dan defleksi dilakukan pada tiang baja pipa berdiameter 0,356m, tebal 0,011m dan tiang baja H350.350.12.19. Kedalaman yang ditinjau adalah 7m, 10m, dan 15m. Lapisan tanah yang dianalisis adalah tanah lempung homogen dengan variasi N-SPT 6 (medium clay), N-SPT 20 (very stif clay), dan N-SPT 45 (hard clay). Analisis kapasitas dukung lateral dan defleksi tiang pancang pada tugas akhir ini menggunakan metode analisis Broms dengan bantuan software Mathcad 15 dan dibandingkan dengan analisis defleksi tiang dengan menggunakan software Allpile V6.5E. Hasil analisis yang telah dilakukan dengan menggunakan metode Broms, kapasitas beban lateral tiang pancang baja pipa berdiameter 0,356m, tebal 0,011m lebih besar dibandingkan dengan tiang pancang baja H350.350.12.19 pada sumbu lemah (sumbu-y) dengan perbandingan pada N-SPT 6 (medium clay) = 15,65%, N-SPT 20 (very stif clay) = 17,74%, dan N-SPT 45 (hard clay) = 18,77%. Defleksi lateral tiang pancang baja pipa berdiameter 0,356m, tebal 0,011m dengan menggunakan metode Broms lebih besar dibandingkan dengan tiang pancang baja H350.350.12.19 pada sumbu lemah (sumbu-y) dengan perbandingan pada N-SPT 6 (medium clay) = 7,42% sampai 14,30%, N-SPT 20 (very stif clay) = 8,68% sampai 16,44%, dan pada N-SPT 45 (hard clay) = 17,46% sampai 17,49%. Pada analisis defleksi tiang pancang pipa berdiameter 0,356m, tebal 0,011m dan tiang pancang H350.350.12.19 dengan software Allpile V6.5E diketahui bahwa nilai rasio kelangsingan (L/d) tidak berpengaruh selama jenis tiang adalah tiang panjang baik pada tanah kohesif dan tanah non-kohesif. Kata kunci: Tiang pancang baja, N-SPT, rasio kelangsingan, kapasitas beban lateral, defleksi lateral, tanah kohesif ix

THE EFFECT OF SHAPE, DEPTH, AND SLENDERNESS RATIO ON LATERAL BEARING CAPACITY AND DEFLECTION ON DRIVEN STEEL PILE IN HOMOGENEOUS COHESIVE SOIL Raymond Evan NRP: 1221013 Supervisor: Ir. Herianto Wibowo, M.Sc. ABSTRACT Pile foundation is a structural part that is used to hold and to distribute the loading from the upper structure to the support ground which is located in certain depth, both the loading in horizontal or vertical direction. Moreover, it is used to hold lateral, axial force and the lifting force caused by the buoyant force of groundwater. Observation was done to the 0.365m diameter and 0.011m thickness steel beam pipe and to the 350.350.12.19 steel pole. The measured depth is 7, 10 and 15 meters. The measured subsoil is the homogeneous clay soil with variations of N- SPT 6, N-SPT 20 and N-SPT 45. Lateral support analysis capacity and pile deflection in this thesis are using Broms analysis method with the supporting software of Mathcad 15 and compared with the pole deflection analysis using allpile v6.5e software The results of the analysis conducted by using Broms, lateral load capacity of piles diameter steel pipe 0.356m, 0.011m thickness greater than that of steel H piles 350.350.12.19 on weak axis (y-axis) by comparison to the N-SPT 6 (medium clay) = 15.65%, N-SPT 20 (very stif clay) = 17.74%, and N-SPT 45 (hard clay) = 18.77%. The lateral deflection of the pile diameter steel pipe 0.356m, 0.011m thick were analyzed using the methods Broms greater than steel H piles 350.350.12.19 on weak axis (y-axis) by comparison to the N-SPT 6 (medium clay) = 7.42.% to 14.30%, N-SPT 20 (very stif clay) = 8.68% and 16.44%, and the N- SPT 45 (hard clay) = 17.46% and 17.49%. In the deflection analysis of 0.356m diameter pipe piles, 0.011m thick and H350.350.12.19 piles with Allpile V6.5E software is known that the slim rate (L/d) value has no effect as long as the pile type is a long pile both on cohesive ground and non-cohesive ground. Keyword: pile foundation, N-SPT, slenderness ratio, lateral load, lateral deflection, cohesive soil x

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAN... ii PERNYATAAN ORISINALITAS LAPORAN PENELITIAN... iii PERNYATAAN PUBLIKASI LAPORAN PENELITIAN... iv SURAT KETERANGAN TUGAS AKHIR... v SURAT KETERANGAN SELESAI TUGAS AKHIR... vi KATA PENGANTAR... vii ABSTRAK... ix ABSTRACT... x DAFTAR ISI... xi DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR TABEL... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xix DAFTAR NOTASI... xx BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Tujuan Penelitian... 1 1.3 Ruang Lingkup Penelitian... 1 1.4 Sistematika Penulisan... 2 1.5 Lisensi Perangkat Lunak... 2 BAB II TINJAUAN LITERATUR... 3 2.1 Fondasi... 3 2.2 Fondasi Tiang... 3 2.2.1 Fungsi Fondasi Tiang... 4 2.2.2 Kategori Fondasi Tiang... 5 2.2.3 Persyaratan Fondasi Tiang... 5 2.2.4 Prosedur Perencanaan Fondasi Tiang... 6 2.2.5 Jenis-jenis Fondasi Tiang... 7 2.2.6 Jenis-jenis Fondasi Tiang Pancang... 9 2.3 Fondasi Tiang Pancang Baja... 14 2.3.1 Bentuk Fondasi Tiang Pancang Baja... 14 2.3.2 Kelebihan dan Kekurangan Tiang Pancang Baja... 16 2.3.3 Sambungan Tiang Pancang Baja... 17 2.3.4 Metode Pemancangan Tiang Baja... 18 2.3.5 Pengaruh Pemancangan Tiang Baja... 20 2.3.5.1 Tiang Pancang Baja dalam Tanah Non-Kohesif... 20 2.3.5.2 Tiang Pancang Baja dalam Tanah Kohesif... 21 2.4 Rasio Kelangsingan... 22 2.5 Parameter Tanah Kohesif Berdasarkan N-SPT... 23 2.6 Metode Analisis Kapasitas Lateral Fondasi Tiang Metode Broms... 24 2.6.1 Penentuan Jenis Tiang Panjang dan Tiang Pendek... 24 2.6.2 Kapasitas Beban Lateral Tanah Kohesif... 25 2.6.3 Defleksi Lateral Tanah Kohesif... 27 xi

2.7 Hasil Penelitian Tiang Pancang Baja pada Tanah Non-Kohesif Menggunakan Metode Broms dan Software Allpile V6.5E... 29 BAB III METODE PENELITIAN... 32 3.1 Diagram Alir... 32 3.2 Software Mathcad 15... 33 3.3 Cara Penggunaan Mathcad... 34 3.4 Software Allpile V6.5E... 42 3.5 Cara Penggunaan Software Allpile V6.5E... 42 BAB IV ANALISIS DATA... 53 4.1 Data Tanah... 53 4.2 Data Tiang... 53 4.3 Analisis Kapasitas Beban Lateral dan Defleksi Lateral... 55 4.3.1 Analisis Kapasitas Beban Lateral dan Defleksi Lateral Menurut Metode Broms Tanah Kohesif... 55 4.3.2 Analisis Defleksi Lateral Menurut Software Allpile V6.5E... 63 4.4 Perbandingan Kapasitas Beban Lateral dan Defleksi Lateral Tanah Kohesif dan Tanah Non-kohesif... 86 BAB V SIMPULAN DAN SARAN... 97 5.1 Simpulan... 97 5.2 Saran... 100 DAFTAR PUSTAKA... 102 LAMPIRAN... 103 xii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Jenis Tiang Pancang... 4 Gambar 2.2 Tiang Pancang Kayu... 10 Gambar 2.3 Tiang Pancang Beton Pracetak... 10 Gambar 2.4 Tiang Pancang Standard Raimond... 13 Gambar 2.5 Tiang Pancang Franki... 13 Gambar 2.6 Tiang Pancang Baja Profil... 14 Gambar 2.7 Tiang Pancang Pipa... 15 Gambar 2.8 Kerusakan pada Tiang Pancang Pipa... 16 Gambar 2.9 Tiang Baja... 18 Gambar 2.10 Peralatan Pemancangan Tiang... 20 Gambar 2.11 Perlawanan Tanah dan Momen Lentur pada Tiang Panjang dengan Kepala Tiang Bebas pada Tanah Lempung... 26 Gambar 2.12 Kapasitas Lateral Ultimit untuk Tiang Panjang pada Tanah Lempung... 27 Gambar 2.13 Kurva untuk Menghitung Defleksi Lateral pada Permukaan berdasarkan Beban Horizontal Tiang pada Tanah Kohesif... 28 Gambar 2.14 Hasil Analisis Tiang Pancang Baja dengan Software Allpile V6.5E dengan Beban Lateral 200kN pada Tanah Non-Kohesif... 31 Gambar 3.1 Diagram Alir Analisis... 32 Gambar 3.2 Lembar Kerja Software Mathcad 15... 35 Gambar 3.3 Data Tanah Kohesif N-SPT 6 dalam Software Mathcad 15... 36 Gambar 3.4 Data Tiang Pancang Baja dalam Software Mathcad 15... 36 Gambar 3.5 Perhitungan untuk Menentukan Jenis Tiang... 37 Gambar 3.6 Perhitungan Kapasitas Lateral Tiang... 39 Gambar 3.7 Perhitungan Kapasitas Lateral Izin Tiang... 40 Gambar 3.8 Data Tiang dan Data Tanah untuk Perhitungan Defleksi... 41 Gambar 3.9 Perhitungan Defleksi Lateral pada Kepala Tiang... 41 Gambar 3.10 Lembar Kerja Software Allpile V6.5E... 43 Gambar 3.11 Pile Type... 43 Gambar 3.12 Pile Profile... 44 Gambar 3.13 Pile Properties... 44 Gambar 3.14 Pile Section Screen... 45 Gambar 3.15 Load and Group... 46 Gambar 3.16 Soil Properties... 47 Gambar 3.17 Soil Parameter Screen... 48 Gambar 3.18 Soil Properties Medium Clay... 48 Gambar 3.19 Advance Page... 49 Gambar 3.20 Lateral Analysis Result (Depth-yt)... 49 Gambar 3.21 Pile Deflection vs Loading... 50 Gambar 3.22 Lateral Analysis Result (Depth-M)... 51 xiii

Gambar 3.23 Pile Moment vs Loading... 52 Gambar 4.1 Defleksi Tiang Pancang Baja Pipa Tanah Kohesif dengan N-SPT 6 pada Kedalaman 7,0m... 63 Gambar 4.2 Defleksi Tiang Pancang Baja H Tanah Kohesif dengan N-SPT 6 pada Kedalaman 7,0m... 64 Gambar 4.3 Perbandingan Kurva L/d vs Defleksi Lateral antara Metode Broms dan Software Allpile V6.5E untuk Tiang Pancang Baja Pipa pada Tanah Kohesif dengan N-SPT 6... 65 Gambar 4.4 Perbandingan Kurva L/d vs Defleksi Lateral antara Metode Broms dan Software Allpile V6.5E untuk Tiang Pancang Baja Pipa pada Tanah Kohesif dengan N-SPT 20... 66 Gambar 4.5 Perbandingan Kurva L/d vs Defleksi Lateral antara Metode Broms dan Software Allpile V6.5E untuk Tiang Pancang Baja Pipa pada Tanah Kohesif dengan N-SPT 45... 67 Gambar 4.6 Perbandingan Kurva L/d vs Defleksi Lateral antara Metode Broms dan Software Allpile V6.5E untuk Tiang Pancang Baja H pada Tanah Kohesif dengan N-SPT 6... 68 Gambar 4.7 Perbandingan Kurva L/d vs Defleksi Lateral antara Metode Broms dan Software Allpile V6.5E untuk Tiang Pancang Baja H pada Tanah Kohesif dengan N-SPT 20... 69 Gambar 4.8 Perbandingan Kurva L/d vs Defleksi Lateral antara Metode Broms dan Software Allpile V6.5E untuk Tiang Pancang Baja H pada Tanah Kohesif dengan N-SPT 45... 71 Gambar 4.9 Perbandingan Kurva L/d vs Defleksi Lateral antara Metode Broms dan Software Allpile V6.5E pada Tiang Pancang Baja Pipa pada Tanah Kohesif... 72 Gambar 4.10 Perbandingan Kurva L/d vs Defleksi Lateral antara Metode Broms dan Software Allpile V6.5E pada Tiang Pancang Baja H pada Tanah Kohesif... 74 Gambar 4.11 Kurva Beban Lateral vs Defleksi Lateral Tiang Pancang Baja Pipa pada Tanah Kohesif... 76 Gambar 4.12 Kurva Beban Lateral vs Defleksi Lateral Tiang Pancang Baja H pada Tanah Kohesif... 77 Gambar 4.13 Kurva Beban Lateral vs Defleksi Lateral Tiang Pancang Baja dengan Software Allpile V6.5E dengan Beban Lateral 400kN pada Tanah Kohesif... 78 Gambar 4.14 Kurva Beban Lateral vs Momen Maksimum Tiang Pancang Baja Pipa dengan Software Allpile V6.5E dengan Beban Lateral 400kN pada Tanah Kohesif... 79 Gambar 4.15 Kurva Beban Lateral vs Momen Maksimum Tiang Pancang Baja H dengan Software Allpile V6.5E dengan Beban Lateral 400kN pada Tanah Kohesif... 80 xiv

Gambar 4.16 Gambar 4.17 Gambar 4.18 Gambar 4.19 Perbandingan Kurva L/d vs Defleksi Lateral antara Metode Broms dan Software Allpile V6.5E pada Tiang Pancang Baja Pipa pada Tanah Kohesif dan Non-Kohesif... 87 Perbandingan Kurva L/d vs Defleksi Lateral antara Metode Broms dan Software Allpile V6.5E pada Tiang Pancang Baja H pada Tanah Kohesif dan Non-Kohesif... 89 Kurva Beban Lateral vs Defleksi Lateral Tiang Pancang Baja Pipa pada Tanah Kohesif dan Non-Kohesif... 92 Kurva Beban Lateral vs Defleksi Lateral Tiang Pancang Baja H pada Tanah Kohesif dan Non-kohesif... 93 xv

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Korelasi Parameter untuk Tanah Kohesif... 23 Tabel 2.2 Horizontal Soil Modulus (k1) untuk Tanah Kohesif... 24 Tabel 2.3 Penentuan Kriteria Jenis Tiang... 24 Tabel 2.4 Data Tanah Non-kohesif... 29 Tabel 2.5 Ringkasan Hasil Analisis pada Tanah Non-Kohesif... 30 Tabel 2.6 Kapasitas Beban Lateral Terhadap Bentuk Tiang Pancang Baja dengan Software Allpile V6.5E pada Tanah Non-Kohesif... 32 Tabel 4.1 Data Tanah... 53 Tabel 4.2 Data Tiang Pancang Baja Pipa... 54 Tabel 4.3 Data Tiang Pancang Baja H... 54 Tabel 4.4 Hasil Analisis Kapasitas Beban Lateral dan Defleksi Lateral untuk Tiang Pancang Baja Pipa pada Tanah Kohesif dengan N-SPT 6... 65 Tabel 4.5 Hasil Analisis Kapasitas Beban Lateral dan Defleksi Lateral untuk Tiang Pancang Baja Pipa pada Tanah Kohesif dengan N-SPT 20... 66 Tabel 4.6 Hasil Analisis Kapasitas Beban Lateral dan Defleksi Lateral untuk Tiang Pancang Baja Pipa pada Tanah Kohesif dengan N-SPT 45... 67 Tabel 4.7 Hasil Analisis Kapasitas Beban Lateral dan Defleksi Lateral untuk Tiang Pancang Baja H pada Tanah Kohesif dengan N-SPT 6... 68 Tabel 4.8 Hasil Analisis Kapasitas Beban Lateral dan Defleksi Lateral untuk Tiang Pancang Baja H pada Tanah Kohesif dengan N-SPT 20... 69 Tabel 4.9 Hasil Analisis Kapasitas Beban Lateral dan Defleksi Lateral untuk Tiang Pancang Baja H pada Tanah Kohesif dengan N-SPT 45... 70 Tabel 4.10 Hasil Analisis Kapasitas Beban Lateral pada Tiang Pancang Baja Pipa pada Tanah Kohesif... 72 Tabel 4.11 Hasil Analisis Kapasitas Beban Lateral pada Tiang Pancang Baja H pada Tanah Kohesif... 73 Tabel 4.12 Ringkasan Hasil Analisis... 75 Tabel 4.13 Perbandingan Kapasitas Beban Lateral Terhadap Bentuk Tiang Pancang Baja dengan Metode Broms pada Tanah Kohesif... 77 Tabel 4.14 Kapasitas Beban Lateral Terhadap Bentuk Tiang Pancang Baja dengan Software Allpile V6.5E pada Tanah Kohesif dengan Defleksi Izin 25mm... 78 Tabel 4.15 Kapasitas Beban Lateral Terhadap Bentuk Tiang Pancang Baja Pipa dengan Software Allpile V6.5E pada Tanah Kohesif dengan Momen Maksimum Izin 144,415kN.m... 79 Tabel 4.16 Kapasitas Beban Lateral Terhadap Bentuk Tiang Pancang Baja H dengan Software Allpile V6.5E pada Tanah Kohesif xvi

dengan Momen Maksimum Izin 111,888kN.m... 80 Tabel 4.17 Ringkasan Hasil Kapasitas Beban Lateral Terhadap Bentuk Tiang Pancang Baja dengan Software Allpile V6.5E pada Tanah Kohesif... 81 Tabel 4.18 Perbandingan Kapasitas Beban Lateral Terhadap Bentuk Tiang Pancang Baja dengan Software Allpile V6.5E pada Tanah Kohesif... 82 Tabel 4.19 Perbandingan Kapasitas Beban Lateral Tiang Pancang Baja Pipa dengan Metode Broms dan Software Allpile V6.5E pada Tanah Kohesif... 82 Tabel 4.20 Perbandingan Kapasitas Beban Lateral Tiang Pancang Baja H dengan Metode Broms dan Software Allpile V6.5E pada Tanah Kohesif... 83 Tabel 4.21 Perbandingan Defleksi Lateral Terhadap Bentuk Tiang Pancang Baja dengan Metode Broms pada Tanah Kohesif... 83 Tabel 4.22 Perbandingan Defleksi Lateral Terhadap Bentuk Tiang Pancang Baja dengan Software Allpile V6.5E pada Tanah Kohesif... 84 Tabel 4.23 Perbandingan Defleksi Lateral Tiang Pancang Baja Pipa dengan Metode Broms dan Software Allpile V6.5E pada Tanah Kohesif... 85 Tabel 4.24 Perbandingan Defleksi Lateral Tiang Pancang Baja H dengan Metode Broms dan Software Allpile V6.5E pada Tanah Kohesif... 85 Tabel 4.25 Perbandingan Analisis Beban Lateral pada Tiang Pancang Baja Pipa pada Tanah Kohesif dan Tanah Non-Kohesif... 86 Tabel 4.26 Perbandingan Analisis Beban Lateral pada Tiang Pancang Baja H pada Tanah Kohesif dan Tanah Non-Kohesif... 88 Tabel 4.27 Ringkasan Hasil Analisis Tanah Kohesif dan Non-Kohesif... 90 Tabel 4.28 Perbandingan Kapasitas Beban Lateral Terhadap Perbedaan Jenis Tanah pada Tiang Pancang Baja Pipa dengan Metode Broms... 94 Tabel 4.29 Perbandingan Kapasitas Beban Lateral Terhadap Perbedaan Jenis Tanah pada Tiang Pancang Baja H dengan Metode Broms... 94 Tabel 4.30 Perbandingan Kapasitas Beban Lateral Terhadap Perbedaan Jenis Tanah pada Tiang Pancang Baja Pipa dengan Software Allpile V6.5E... 95 Tabel 4.31 Perbandingan Kapasitas Beban Lateral Terhadap Perbedaan Jenis Tanah pada Tiang Pancang Baja H dengan Software Allpile V6.5E... 95 Tabel 4.32 Perbandingan Defleksi Lateral Terhadap Perbedaan Jenis Tanah pada Tiang Pancang Baja Pipa dengan Metode Broms... 96 Tabel 4.33 Perbandingan Defleksi Lateral Terhadap Perbedaan Jenis Tanah pada Tiang Pancang Baja H dengan Metode Broms... 96 Tabel 4.34 Perbandingan Defleksi Lateral Terhadap Perbedaan Jenis Tanah pada Tiang Pancang Baja Pipa dengan Software Allpile V6.5E... 97 xvii

Tabel 4.35 Perbandingan Defleksi Lateral Terhadap Perbedaan Jenis Tanah pada Tiang Pancang Baja H dengan Software Allpile V6.5E... 98 xviii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran L.1 Brosur Tiang Pancang Baja Pipa dan H... 106 Lampiran L.2 Hasil Analisis Kapasitas Dukung Lateral dan Defleksi Menggunakan Metode Broms... 108 Lampiran L.3 Hasil Analisis Defleksi Menggunakan Software Allpile... 118 xix

DAFTAR NOTASI Φ sudut geser dalam k1 Horizontal soil modulus Cu Kuat geser tanah kohesif σy tegangan tekuk γ berat volume tanah γ berat volume tanah efektif A luas penampang d diameter atau sisi tiang E modulus elastisitas tiang e jarak eksentrisitas fc tegangan putus minimum FK faktor keamanan fy tegangan leleh minimum I momen inersia L panjang tiang Mmax momen maksimum My kapasitas momen ultimit P beban lateral dibawah permukaan Qall_tiang kapasitas beban lateral tiang yang diizinkan Qult_tiang kapasitas beban lateral ultimit tiang Qall kapasitas beban lateral yang diizinkan sampai tanah runtuh Qult kapasitas beban lateral ultimit sampai tanah runtuh R faktor kekakuan pada tanah lempung r jari-jari T faktor kekakuan pada tanah pasir tf tebal sayap dari baja penampang-h tw tebal badan dari baja penampang-h yg defleksi pada permukaan Z modulus of section xx