: Sabtu & Minggu : Sabtu s/d Wi b dan Minggu s/d Wi b : Tifosi Futsal

dokumen-dokumen yang mirip
FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA FUTSAL FIK CUP Nama Institusi. Nama PenanggungJawab Team

FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA FUTSAL FIK CUP Nama Institusi. Nama PenanggungJawab Team

PERATURAN UMUM FARMASI CUP 2017 BASKETBALL and FUTSAL COMPETITION

PERATURAN PERTANDINGAN BASKET PSYCHO CUP PSYCHOLOGY BASKETBALL FUTSAL AND CHEERLEADING COMPETITION UGM 2014

SEPAK BOLA 1. PERATURAN UMUM

SPORTIFITAS TINGKATKAN INTEGRITAS!

PERATURAN PERTANDINGAN FUTSAL PSYCHO CUP PSYCHOLOGY BASKETBALL FUTSAL AND CHEERLEADING COMPETITION UGM 2014

VIOLET COMPETITION 8 FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS AIRLANGGA PERATURAN FUTSAL VCOM 8

PANITIA DIES NATALIS 54 ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) SMA NEGERI 1 BREBES Jalandr. Setiabudi No. 11 Brebes 5221 Telp.

BASKET. Pembayaran dapat dilakukan secara langsung ke Sekretariat Liga Merah Maroon atau transfer melalui nomor rekening : a.n. Nur Sehah.

PANITIA DIES NATALIS XXXI DAN WISUDA XX UNIVERSITAS WIRARAJA SUMENEP TAHUN 2017

FORMULIR PENDAFTARAN FUTSAL. Alamat Sekolah ... :...

PERATURAN KHUSUS CABANG FUTSAL PUTRI IMSSO LIGA MEDIKA 2017

PERATURAN PERTANDINGAN MUGADETA FUTSAL COMPETITION (MFC) SABTU-AHAD, MARET 2018

LSPR Futsal Batch Meeting 2016

DASAR PEMIKIRAN MATERI DAN DESKRIPSI UMUM KEGIATAN

INFORMASI UMUM FUTSAL CHEMISTRY FESTIVAL AND COMPETITION 2017

TEKNIS KOMPETISI FUTSAL GEOFUTURE 2015 SYARAT DAN KETENTUAN PENDAFTARAN

BULU TANGKIS 1. PERATURAN UMUM

HIMSISFO COMPETITION ENFORCE 2017 FUTSAL INTERNAL. BINUS University

FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA

IKATAN MAHASISWA KULON PROGO (IMKP)

PERATURAN PERTANDINGAN INTERSPORT PASSION GOAL 2016 BABAK REGIONAL

BE PART OF LIGA BASKET SATUAKSI REGULASI

SPORTIFITAS TINGKATKAN INTEGRITAS!

KETENTUAN TURNAMEN BOLA BASKET

PERATURAN UMUM UNIVERSIADE UI Seluruh peserta Universiade UI meliputi manager tim (official), kontingen, dan

FORMULIR LIGA NUSANTARA FUTSAL PROVINSI RIAU 2016 U-23 PUTERA LIGA FUTSAL NUSANTARA 2016 U-21 PUTERI

KEJUARAAN BULUTANGKIS DJARUM SIRKUIT NASIONAL JAMBI OPEN 2012 TANGGAL MARET 2012 ( RANKING POINT )

PASAL I TIM PESERTA 1. Persyaratan Pemain : 2. Persyaratan Tim : Biaya tersebut termasuk biaya formulir pendaftaran. tiket terusan

BASKETBALL COMPETITION

PERATURAN KHUSUS FARMASI CUP 2017 FUTSAL COMPETITION

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PERTANDINGAN AAJI SPORTAINMENT 2018

(SMP) Babak I Putra Undian 1 vs 2. (SMP) Babak I Putri Undian 1 vs 2 (SMP) Babak I Putra Undian 3 vs 4. (SMP) Babak I Putri Undian 3 vs 4

Deskripsi. Penghargaan. Contact Person

LIGA MEDIKA 2018 PERATURAN KHUSUS

SATUAKSI CUP REGULASI

KETENTUAN KEJUARAAN SWASTA NASIONAL BULUTANGKIS SINAR MUTIARA CUP XXI TAHUN 2013 Tegal, Juni 2013

PERATURAN KHUSUS CABANG MINI SOCCER LIGA MEDIKA 2018

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PORSENI BUMN IX 2016

VALUE & STANDAR KOMPETISI AIS BANDUNG FUTSAL GOES TO SCHOOL CUP III 2014

PROPOSAL KEJUARAAN RENANG DASAR ANTAR PELAJAR SD DAN SMP SE WILAYAH III CIREBON WIJAYA CUP

EST BRAWIJAYA 2016 INFORMASI UMUM

PERATURAN PERTANDINGAN BASKET HIPPOCRATES CUP KE XXVIII FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS UDAYANA PASAL 1 DASAR PELAKSANAAN

BASKETBALL COMPETITION

PERATURAN KHUSUS CABANG MINI SOCCER IMSSO LIGA MEDIKA 2017

KEJUARAAN BULUTANGKIS DJARUM SIRKUIT NASIONAL BALI OPEN 5 10 NOPEMBER 2012

LIGA MEDIKA 2018 PERATURAN KHUSUS

INFORMASI UMUM. B. Fasilitas. - Snack. - Makan siang. - Pin. - Stiker. - Sertifikat. - Free Wifi

KEJUARAAN BULUTANGKIS DJARUM SIRKUIT NASIONAL SGS PLN JAWA BARAT OPEN MEI 2012

PERATURAN KHUSUS CABANG BASKET IMSSO LIGA MEDIKA 2017

PERATURAN UMUM PETROKIMIA GRESIK FUTSAL CHAMPIONSHIP 2016

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KEBUMEN Jl. Veteran No. 2 Telepon Kebumen 54311

EST BRAWIJAYA 2016 INFORMASI UMUM

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PORSENI BUMN IX 2016

PERATURAN KHUSUS CABANG BASKET PUTRA DAN PUTRI LIGA MEDIKA 2018

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PERTANDINGAN AAJI SPORTAINMENT 2018

Peraturan Administrasi Peraturan Umum Peraturan Pertandingan

PERATURAN KHUSUS CABANG MINI SOCCER LIGA MEDIKA 2018

REGULASI PERTANDINGAN BASKET SMA PESONA IMTCUP 2012

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PORSENI BUMN IX 2016

DAFTAR PEMAIN (FUTSAL)

PETUNJUK UMUM FEMALE SPORT UGM 2017

PERATURAN PANITIA TARUNA JAYA BASKETBALL EAST JAVA 2017

POM RAYON II SURAKARTA 2017

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PORSENI BUMN IX 2016

KETENTUAN KEJUARAAN BULUTANGKIS DJARUM SIRKUIT NASIONAL KALIMANTAN OPEN TANGGAL MARET 2013 ( RANKING POINT )

LIGA MEDIKA 2018 PERATURAN KHUSUS

TEBING TINGGI OPEN CHAMPIONSHIP 2016

SEKRETARIAT KABUPATEN

TOR THEME OF REFERENCE

TOR (TERM OF REFERENCE) Public Health Cup (Turnamen Voli) GELORA AKSI 2016

Misi pertama dimulai dari sini

SURAT PERNYATAAN. Yang bertandatangan dibawah ini, Nama :... Jabatan :... Alamat :... Telpon :...

- PESERTA LOMBA Peserta adalah Karyawan tetap BUMN dan kementrian BUMN. - PERSYARTAN PESERTA 1. Peserta Group ( Karyawan Perusahaan BUMN ).

KOMPETISI DANCES OF TRADITION IN MODERNITY

TIM UJI KELAYAKAN DAN KEPATUTAN CALON ANGGOTA BADAN PENGATUR JALAN TOL

Peraturan Administrasi Peraturan Umum Peraturan Pertandingan

PEMERINTAH KABUPATEN MUARA ENIM DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SMAN 1 UNGGULAN MUARA ENIM

Ketentuan Kejuaraan Bulutangkis DJARUM SIRKUIT NASIONAL LI NING JAWA TIMUR OPEN 2013 Surabaya, November 2013 (RANKING POINT)

GANDA CAMPURAN 1 PEMULA Rp ,- Rp ,- Rp ,- Rp ,- - TUNGGAL PUTRI

Deskripsi. Penghargaan. Contact Person

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA DRUM BAND TINGKAT TK DAN SD SE DIY TAHUN 2016 ION S INTERNATIONAL EDUCATION Minggu, 27 Maret 2016

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PERTANDINGAN AAJI SPORTAINMENT 2018

PERATURAN UMUM IMSSO LIGA MEDIKA 2018

PANDUAN KOMPETISI TRADISIONAL

PENGUMUMAN. Nomor : 001/ Pan/ Non-PNS/ IV/ 2014 TENTANG

PANDUAN KEGIATAN LIGA SEPAKBOLA REMAJA SINODE GMIM TAHUN 2016 DI WILAYAH TONDANO DUA

GUIDE LINE BADMINT COMPETITION. Powered by BROADWAY

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PORSENI BUMN IX 2016

Tempat : RUANG RAPAT SUPM NEGERI WAIHERU AMBON Jl. Laksdya Leo Wattimena KM. 16 Waiheru-Ambon. Tempat : Lapangan Bola Voli SUPM NEGERI WAIHERU AMBON

PEDOMAN UMUM PELAKSANAAN PORSENI BUMN IX 2016

KETENTUAN KEJUARAAN BULUTANGKIS DJARUM SIRKUIT NASIONAL LI NING PIALA GUBERNUR SUMATERA UTARA OPEN 2013 TANGGAL 9 14 September 2013 ( RANKING POINT )

EDARAN KEJUARAAN BULUTANGKIS WALIKOTA CILEGON OPEN 2013 SWASTA TINGKAT NASIONAL (RANGKING POINT) 1. NAMA KEJUARAAN : WALIKOTA CILEGON OPEN 2013

FUTSAL POM RAYON I JATENG UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG 2017

4. Babak semifinal dan final akan diadakan pada Jumat, 27 Mei 2016.

KETENTUAN KEJUARAAN BULU TANGKIS MILO SCHOOL COMPETITION 2014 TANGGAL 24 FEBRUARI 1 MARET 2014

BASKET OLIMPIADE BRAWIJAYA 2014

PERATURAN PERTANDINGAN PIALA PERBASI 2016

PANDUAN KOMPETISI TARI TRADISIONAL

Transkripsi:

No. : TF - L NBJ6 2015-001 Perihal : Turnamen Futsal Nabaja Cup VI Se-Jabodetabek (NABAJA CUP VI 2015) Lampiran : Formulir Pendaftaran Peraturan Futsal Jakarta, Maret 2015 Kepada Yth: Manager Team di Tempat Dengan hormat, Horas,Mejuah-juah, Njuah-juah. Bersama ini, kami Panitia Turnamen FUTSAL NABAJA CUP VI 2015 Mengundang Saudara/i Naposo Batak Se-Jabodetabek Untuk Berpartisipasi Dalam Turnamen yang akan diadakan pada: Hari Pukul Tempat NOTE : Sabtu & Minggu : Sabtu 13.00 s/d 18.00 Wi b dan Minggu 13.00 s/d 17.00 Wi b : Tifosi Futsal : Pembukaan diadakan pada Sabtu, 31 Mei 2015, @ GOR Otista Tanggal dan Lokasi Pertandingan bisa berubah sewaktu-waktu Suatu kehormatan bagi kami, apabila Saudara/i menghadiri turnamen ini sebagai tanda kasih dan kepedulian kepada Naposo Batak Jabodetabek. Atas perhatian dan kerja samanya kami ucapkan terima kasih. Hormat Kami, Ketua Panitia Ketua Umum NABAJA Ttd Ttd Lena M. Sihaloho, S.Sos Darman S Siahaan, SH

FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA Saya yang bertanda tangan dibawah ini : Nama Lengkap :... Jabatan dalam Team : MANAGER TEAM Nama TEAM :... Alamat :... Telepon :... Dengan ini bersedia menjadi peserta FUTSAL NABAJA CUP VI 2015 dan serta bersedia mentaati semua peraturan, sistem dan jadwal pertandingan yang telah dan akan ditetapkan oleh pihak Panitia. Kami juga menyerahkan daftar susunan pemain, dan menyatakan bahwa seluruh pemain adalah benar MARGA (boru/bere)/parsadaan MARGA/PERKUMPULAN MUDA MUDI KEROHANIAN(BATAK)/NAPOSO BONAPASOGIT *) Coret yg tidak perlu Kami peserta akan menjaga ketertiban dan bertanggung jawab atas perilaku dari seluruh anggota team dan suporter selama dalam penyelenggaraan kegiatan. Kami juga menerima, bahwa semua resiko cedera saat bertanding adalah menjadi tanggung jawab kami, walaupun pihak panitia menyediakan tim medis pada saat pertandingan berlangsung. Dalam mendaftarkan pemain, kami telah memahami persyaratan yang telah ditetapkan oleh pihak panitia pelaksana. Jakarta,... 2015 Materai Rp. 6000, dan tanda tangan ( ) MANAGER TEAM

FORMULIR DATA OFFICIAL & PEMAIN Nama Team :... Nama Manager Team :... Susunan & Official : (Wajib di isi dengan lengkap) NO NAMA LENGKAP NO HANDPHONE NO KOSTUM POSISI 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 Jakarta, 2015 ( ) Perwakilan Orang Tua No. HP ( ) Manager Team No. HP

Nama Team :... Manager Team :... Nama : Nama : Nama : Nama : Nama : Nama : Nama : Nama : Nama : Nama : Nama : Nama : Pendeta / Romo (Pastor) Jakarta,... 2015 ( ) ( ) PENDETA / ROMO (PASTOR) MANAGER TEAM

PERATURAN TURNAMEN FUTSAL NABAJA CUP VI A. PESERTA Tim Peserta yang telah mendaftarkan diri dan telah memenuhi persyaratan pendaftaran yang telah ditetapkan oleh panitia, yakni : 1. Peserta adalah orang BATAK ASLI 2. Peserta berusia 16 s/d 38 TAHUN sampai dengan 17 Agustus 2015. 3. Membayar uang Pendaftaran Peserta sebesar Rp 550.000,-/Putra dan Rp 400.000,-/Putri. 4. Kategori Peserta adalah : a. MARGA (BERE Maksimal 3 orang) b. NAPOSO KEROHANIAN (GEREJA/MASJID/WIHARA/PURA) c. PARSADAAN MARGA (bukan/tanpa BERE) terkecuali : Untuk Batak KARO + SIMALUNGUN + PAKPAK + MANDAILING d. ORGANISASI NAPOSO BONA PASOGIT 5. Peserta terdiri dari : a. yang didaftarkan minimal 8 dan maksimal 12 orang. b. Menyertakan 1 (satu) orang sebagai MANAJER TIM, dan TIDAK IKUT PADA DAFTAR PEMAIN dan Manajer Tim melampirkan 1 lembar Fotocopy KTP + Foto. c. Setiap peserta wajib mengutus 1 (satu) orang MENJADI PANITIA untuk terlibat dalam kepanitiaan, diluar point 5A dan 5B. 6. Setiap pemain WAJIB melampirkan : a. 1 lembar fotocopy KTP/Identitas diri/dokumen lainnya yang menunjukkan MARGA. b. 1 lembar Surat Pengantar Gereja ASLI, 1 lembar Surat SIDI / Surat KRISMA khusus Gereja KATOLIK. Surat Pengantar Gereja HARUS mencantumkan Nomor Tlp Gereja dan Nomor HP Pendeta / Romo (Pastor) ( POINT 4B ). c. 1 lembar fotocopy KTP + Foto Pendeta / Romo (Pastor) ( POINT 4B ). d. 2 lembar pas photo 3x4 ( WARNA ). e. 1 lembar SURAT KETERANGAN dari Ketua, FORM SURAT ASLI PUNGUAN dari Bona Pasogit beserta Fotocopy KTP + Foto Ketua ( POINT 4D ). f. Susunan kepengurusan organisasi / Struktur organisasi ( POINT 4D ). g. DOKUMENTASI kegiatan organisasi (POINT 4D).

7. Setiap TIM harus memberikan DEPOSIT sebesar Rp 100.000 untuk Pemotongan akumulasi kartu dan diberikan SAAT REGISTRASI peserta. 8. Setiap TIM harus memberikan DEPOSIT PEMBUKAAN sebesar Rp 200.000 saat TECHNICAL MEETING dan DAPAT diambil saat PENUTUPAN. Jika deposit tersebut tidak diambil saat penutupan maka akan HANGUS. 9. Setiap tim HARUS hadir saat PEMBUKAAN minimal 8 Orang. Bila tidak mencapai 8 orang maka akan dikenakan sanksi Rp 25.000 per ORANG, jika tidak membayar DENDA maka tim tersebut TIDAK DIPERBOLEHKAN bertanding di NABAJA CUP VI 2015. 10. Setiap Tim mempunyai Kostum 1 Warna yang dominan dan nomor punggung yang akan dipakai sampai TURNAMEN BERAKHIR. 11. WAJIB menggunakan sepatu futsal (karet) dan pelindung kaki (skin guard) serta Kaos kaki sebatas dengkul (sebagaimana umumnya). 12. Peserta Dipastikan sehat jasmani, tidak memiliki catatan medis penyakit serius dan Panitia tidak bertanggung jawab atas akibat resiko penyakit peserta. 13. Seluruh persyaratan tersebut wajib dilengkapi paling lambat MINGGU, 12 APRIL 2015, Pukul 21.00 WIB di Lapo Ondihon, Jl. Pramuka, Jakarta Timur. SANKSI : Peraturan TIM PESERTA ini dibuat untuk menghindari kecurangan yang dilakukan oleh setiap tim yang mendaftarkan diri. Apabila ditemukan terjadi kecurangan di dalam persyaratan TIM PESERTA maka Panitia BERHAK MENOLAK dan MENDISKUALIFIKASI tim tersebut serta UANG PENDAFTARAN TIDAK DIKEMBALIKAN. NB : SEMUA PERATURAN YANG DITETAPKAN PANITIA ADALAH MUTLAK DAN TIDAK DAPAT DIGANGGU GUGAT DAN APABILA TERJADI PERUBAHAN AKAN SEGERA DIINFORMASIKAN KEMUDIAN. Ttd Panitia