TUTORIAL INSTALL ANDROID STUDIO PADA SISTEM OPERASI LINUX

dokumen-dokumen yang mirip
EBOOK HANDPHONE PENGHASIL UANG

BAB I PENDAHULUAN. untuk melakukan suatu tugas yang diinginkan pengguna. Biasanya dibandingkan

SISTEM PENYIMPANAN DIGITAL BERBASIS ANDROID PADA PT. TELEKOMUNIKASI INDONESIA, Tbk.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Penelitian Terdahulu 1. Penelitian oleh M. Adrian Sasera (2012) tentang APLIKASI PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS UNTUK SISWA

PENGENALAN APLIKASI DENGAN ANDROID STUDIO

PERTEMUAN KE 1 Pengenalan Aplikasi Mobile. Mahasiswa diharapkan dapat memahami dan mengetahui tentang aplikasi mobile.

BAB II. KAJIAN PUSTAKA

Instalasi Android SDK Maret 2012 Tingkat: Oleh : Feri Djuandi Pemula Menengah Mahir Platform : Windows XP, Eclipse

TUTORIAL INSTALASI ANDROID SDK

Emulator Android Di Linux

MENGGUNAKAN APLIKASI TELEGRAM DI BERBAGAI PERANGKAT

Anton Toni Agung

Cara mengakses internet bisa bermacam-macam, contohnya yaitu menggunakan komputer, notebook, dan juga ponsel. Namun banyak yang mengakses internet mel

BAB II DASAR TEORI. subset perangkat lunak untuk perangkat mobile yang meliputi sistem operasi,

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI 2.1 Tinjauan Pustaka Tabel 2.1 menunjukan perbandingan penelitian dalam bidang augmented

BAB II KAJIAN PUSTAKA. bimbingan kepada dosen pembimbing tugas akhir, kartu konsultasi digunakan

BAB III LANDASAN TEORI

BAB II DASAR TEORI II-1

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

BAB I PENDAHULUAN. teknologi, salah satunya adalah telepon selular (ponsel). Mulai dari ponsel yang

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB II DASAR TEORI DAN TINJAUAN PUSTAKA. Judul Platform Deskripsi

CASH FLOW MANAGER PADA SISTEM OPERASI ANDROID 2.1 TUGAS AKHIR. Diajukan Oleh : NOVITA

BAB III DASAR TEORI 3.1. Pakaian Adat Indonesia

TUTORIAL INSTALASI ANDROID STUDIO

BAB 1 PENDAHULUAN. terutama dengan munculnya beberapa smartphone yang masuk ke Indonesia.

BAB II. Gambar 1. Komponen Kunci Sistem Informasi Geografis

PENGEMBANGAN PROJECT MICROCONTROLLER DENGAN ARDUINO IDE

Tugas Rekayasa Perangkat Lunak Berorientasi Obyek Review IDE untuk Java (NetBeans, Eclipse, Intellij IDEA)

BAB 2 LANDASAN TEORI. bahasa pemrograman java dan bersifat open source. Yang mana artinya aplikasi

KUMPULAN APLIKASI JAVA J2ME

Mudah Belajar Android A-Z. Annabe Anna arthdi putra

Instalasi Web Server Apache, PHP, dan MySQL dengan XAMPP

REKAYASA PENGETAHUAN MENGENAI MESIN PERKAKAS BERBASIS ANDROID

SEJARAH ANDROID. Dinda Paramitha. Abstrak. Pendahuluan. Pembahasan.

BAB I PENDAHULUAN.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. mendefenisikan penelitian yang sebelumnya hampir sama dilakukan

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang

linux yang mencakup sistem operasi, middleware dan aplikasi. Andorid mereka. Awalnya, Google Inc. Membeli Android Inc.

Android Fundamental. Kartika Dwintaputri S, ST., MMSI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. pernah dilakukan sebelumnya diantaranya :

BAB II KAJIAN PUSTAKA. Fitnes adalah kegiatan olahraga pembentukan otot-otot tubuh/fisik yang

BAB 1 PENDAHULUAN. yang menjadi tolak ukur akan kebutuhan informasi yang mudah diakses oleh

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

Android SDK. Nama : -Rr Octanty M Billy Novanta Yudistira

BAB 3 LANDASAN TEORI

BAB II KAJIAN PUSTAKA

TUGAS 1 APLIKASI WEB DINAMIS LANJUTAN. Mengenal Composer dan Github

BAB 1 PENDAHULUAN. kenegaraan semakin memudar. Dengan semakin majunya semangat untuk lebih

BAB IV IMPLEMENTASI DAN ANALISA

bahasa pemrograman, yaitu language software, yang dapat berbentuk assembler, compiler maupun interpreter. Jadi language software merupakan

BAB II LANDASAN TEORI. Android adalah sebuah sistem operasi yang ditargetkan untuk smartphone

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Adalah kebutuhan yang dibutuhkan dalam memenuhi kebutuhan spesifikasi

BAB II KAJIAN PUSTAKA

Analisis dan Perancangan Aplikasi Smartphone untuk Penyebaran Informasi Akademik Kepada Mahasiswa

BAB II LANDASAN TEORI

PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Kendaraan merupakan angkutan atau alat transportasi yang digunakan masyarakat untuk bepergian. Terlebih lagi diliha

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN

Cara Install Prestashop di Localhost

Gambar 1. Perangkat mobile Android

BAB II KAJIAN PUSTAKA

Menginstal Fitur Aplikasi Marshmallow Di Kitkat & Lollipop

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI TRY OUT (UJI COBA) SNMPTN (Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri) ONLINE PADA ANDROID

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI

MODUL 1 INSTALASI PAKET JAVA DAN PROGRAM SEDERHANA

BAB II KAJIAN PUSTAKA. yang mencakup sistem operasi, middleware, dan aplikasi. Android menyediakan

PENGENALAN ANDROID AHMAD ZAINUDIN. Politeknik Elektronika Negeri Surabaya

PERKEMBANGAN ANDROID DI INDONESIA

Stuktur Folder Project Di Android Studio

Instalasi Joomla 1.7

Menginstall Windows 8 Final

SOFTWARE DEVELOMENT KIT (SDK) & DASAR PENGEMBANGAN APLIKASI MOBILE

CARA INSTALL ECLIPSE DI WINDOWS 7

BAB II LANDASAN TEORI

Pelatihan. Depok Air Unlimited Network

Cara Mendownload Aplikasi Di Laptop

Membuat Chating Messager Di Android

GAME BELAJAR MATEMATIKA UNTUK SISWA SEKOLAH DASAR PADA MOBILE DEVICE BERBASIS ANDROID

Langkah-Langkah Membangun Komputer Virtual Dengan Vmware Workstation

Panduan Penggunaan Aplikasi incloud Bahasa Indonesia

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. buku-buku maupun skripsi dalam rangka mendapatkan suatu informasi yang ada

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II LANDASAN TEORI. Menurut Ali (2011:3) Learning Management System adalah sebuah sistem

1 BAB II LANDASAN TEORI. metode yang dipakai untuk kegiatan pengembangan terhadap sistem sendiri. kebutuhan akan beberapa aktivitas (Buyens, 2001).

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

RANCANG BANGUN APLIKASI GAME LABIRIN MENGGUNAKAN SENSOR ACCELEROMETER BERBASIS ANDROID

BAB 2 LANDASAN TEORI. Android adalah sistem operasi berbasisi java yang berjalan pada kernel 2.6 Linux.

BAB II KAJIAN PUSTAKA. bervariasi, berikut adalah beberapa definisi SIG:

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. Yasa (2015), mahasiswa STMIK AKAKOM YOGYAKARTA jurusan Teknik

MENYISIPKAN VIDEO YOUTUBE KE WEB DENGAN HTML5

APLIKASI WEB DINAMIS LANJUT TUGAS 1

Mengenal Sejarah Android

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. Untuk membangun aplikasi ini, ada beberapa dasar penelitian seperti,

Transkripsi:

TUTORIAL INSTALL ANDROID STUDIO PADA SISTEM OPERASI LINUX Alek Surya Marta aleksurya78@gmail.com Abstrak Android adalah sistem operasi berbasis Linux yang dirancang untuk perangkat bergerak layar sentuh seperti telepon pintar dan komputer tablet. Android awalnya dikembangkan oleh Android, Inc., dengan dukungan finansial dari Google, yang kemudian membelinya pada tahun 2005. Sistem operasi ini dirilis secara resmi pada tahun 2007, bersamaan dengan didirikannya Open Handset Alliance, konsorsium dari perusahaan-perusahaan perangkat keras, perangkat lunak, dan telekomunikasi yang bertujuan untuk memajukan standar terbuka perangkat seluler. Ponsel Android pertama mulai dijual pada bulan Oktober 2008. Android adalah sistem operasi dengan sumber terbuka, dan Google merilis kodenya di bawah Lisensi Apache. Kode dengan sumber terbuka dan lisensi perizinan pada Android memungkinkan perangkat lunak untuk dimodifikasi secara bebas dan didistribusikan oleh para pembuat perangkat, operator nirkabel, dan pengembang aplikasi. Selain itu, Android memiliki sejumlah besar komunitas pengembang aplikasi (apps) yang memperluas fungsionalitas perangkat, umumnya ditulis dalam versi kustomisasi bahasa pemrograman Java. Pada bulan Oktober 2013, ada lebih dari satu juta aplikasi yang tersedia untuk Android, dan sekitar 50 miliar aplikasi telah diunduh dari Google Play, toko aplikasi utama Android. Sebuah survei pada bulan April-Mei 2013 menemukan bahwa Android adalah platform paling populer bagi para pengembang, digunakan oleh 71% pengembang aplikasi bergerak. Di Google I/O 2014,

Google melaporkan terdapat lebih dari satu miliar pengguna aktif bulanan Android, meningkat dari 583 juta pada bulan Juni 2013. Kata Kunci: Android,Tools,Tutorial,AndroidStudio,Linux Pendahuluan Android Studio adalah Integrated Development Environment (IDE) resmi untuk pengembangan aplikasi Android, berdasarkan IntelliJ IDEA. Android berubah menjadi platform yang begitu cepat dalam melakukan inovasi. Hal ini tidak lepas dari pengembangan utama dibelakangnya, yaitu Google. Googlelah yang mengakuisisi Android dan kemudian membuatkan sebuah platform. Platform android terdiri dari Sistem Operasi berbasis Linux, sebuah GUI (Graphic User Interface), sebuah web browser dan Aplikasi End-User yang dapat di download dan juga para pengembang bisa dengan leluasa berkarya serta menciptakan aplikasi yang terbaik dan terbuka untuk digunakan oleh berbagai macam perangkat.

Pembahasan Step 1 : Pertama silahkan download dulu Android Studionya Step 2 : Setelah itu, kita akan mendapatkan sebuah arsip zip.

Step 3 : Konfigurasi Awal dan Install Android SDK Silahkan buka Android Studio: Masuk ke direktori android-studio/bin kemudian klik 2x studio.sh. Step 4 : Saat pertama kali dibuka, kita akan diminta untuk mengimpor konfigrasi. Pilih saja Do not import Settings.

Step 5 : Setelah itu, akan muncul jendela Welcome. Klik Next untuk melanjutkan. Step 6 : Selanjutnya pilih Custom pada Install Type agar kita bisa menentukan sendiri Android SDK-nya.

Step 7 : Selanjutnya, kita akan menentukan lokasi Android SDK-nya. Silahkan klik seperti pada gambar

Step 8 : Arahkan ke lokasi ~/Apps/android kemudian buat direktori baru di sana bernama sdk.

Step 9 : Setelah itu, klik Next untuk melanjutkan. Step 10 : Kemudian kita akan diminta untuk memverifikasi pengaturan yang baru saja dibuat. Klik saja Next untuk melanjutkan.

Step 11 : Selanjutnya, klik Finish untuk memulai proses download SDK. Step 12 : Pastikan koneksi internetmu stabil dan cepat.

Step 13 : Setelah selesai silahkan klik Finish, maka jendela Welcome akan terbuka. Penutup Artikel ini bertujuan agar pembaca mengetahui cara install aplikasi Android Studio pada system operasi Linux Referensi Artikel ini dibuat berdasarkan pengalaman penulis dalam kegiatan ulikan sehari-hari Biografi FOTO Alek Surya Marta (Lahir Oktober, 28 1994) adalah seorang mahasiswa disalah satu perguruan tinggi di kota Tangerang. Tidak memiliki kegiatan & Tidak memiliki hobi Email : aleksurya78@gmail.com, Fb : Alex Surya, Intagram : @xmail.tnt