BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II TINJAUAN PUSTAKA"

Transkripsi

1 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Obat Bebas dan Obat Bebas Terbatas 1. Obat Bebas Obat bebas yaitu golongan obat yang penggunaannya tidak membahayakan. Berdasarkan Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 2380/A/SK/VI/83 tertanggal 15 Juni 1983 yang mengharuskan pabrik farmasi memberikan tanda-tanda khusus yaitu lingkaran hijau dengan garis tepi berwarna hitam, untuk obat bebas (Tan & Rahardja, 2002 : 7-8). Obat bebas dapat diperoleh dari toko obat, pedagang eceran obat berizin yang dipimpin oleh asisten apoteker dan dan dari apotek. Obat bebas tersebut dalam kemasan asli dari pabrik dengan disertai tanda lingkaran hijau sebagai tanda obat bebas dan disertai brosur yang berisi nama obat, nama dan isi zat berkhasiat, indikasi, dosis atau aturan memakainya, no. batch dan nomor register, nama pabrik dan alamatnya, dan cara menyimpannya Di apotek boleh dibungkus kembali dari pengemasan besar, tetapi disertai etiket apotek dimana ditulis nama obat serta aturan memakainya (dosis) dan hanya boleh dijual langsung pada si pemakai (Anief, 2007 : 140). 2. Obat Bebas Terbatas (obat daftar W (Warschuwing = peringatan) Obat bebas terbatas yaitu obat keras dengan batasan jumlah dan kadar isi berkhasiat dan harus ada tanda peringatan yaitu salah satu dari P.No.1, P.No.2, P.No.3, P.No.4, P.No.5, P.No.6 sesuai dengan SK Menkes No. 6355/Dirjen/SK/69 tanggal 5 November 1975, dan harus ditandai dengan etiket-etiket atau brosur yang menyebutkan : 1. Nama obat yang bersangkutan 2. Daftar bahan berkhasiat serta jumlahnya yang digunakan 3. Nomor batch dan tanggal daluwarsa, nomor register 5 4. Nama dan alamat produsen

2 5. Petunjuk kegunaan (indikasi) dan cara pemakaian dan peringatan, pencegahan (kontra indikasi) yang dipandang perlu. Tanda peringatan P no. 1 Awas! Obat Keras Bacalah aturan memakainya P no. 2 Awas! Obat Keras Hanya untuk kumur, jangan ditelan P no. 3 Awas! Obat Keras Hanya untuk bagian luar badan P no. 4 Awas! Obat Keras Hanya untuk dibakar P no. 5 Awas! Obat Keras Tidak boleh ditelan P no. 6 Awas! Obat Keras Obat wasir, jangan ditelan Obat bebas terbatas dapat diperoleh tanpa resep dari pedagang eceran obat berizin yang dipimpin oleh asisten apoteker dan apoteker, dalam bungkus asli dari pabrik dengan disertai tanda lingkaran berwarna biru sebagai tanda obat bebas terbatas (Anief, 2007 : 140). B. Masalah Dalam Penggunaan Obat Penggunaan obat tidak tepat, tidak efektif, tidak aman, dan juga tidak ekonomis atau yang lebih populer dengan istilah tidak rasional, saat ini telah menjadi masalah tersendiri dalam pelayanan kesehatan, baik di negara maju maupun di negara berkembang. Masalah ini dijumpai di unit-unit pelayanan kesehatan, misalnya di rumah sakit, puskesmas, praktekpraktek pribadi, maupun di masyarakat luas. Penggunaan obat dikatakan tidak tepat jika resiko yang mungkin terjadi tidak seimbang dengan manfaat yang diperoleh dari tindakan memberikan suatu obat. Dengan kata lain, penggunaan obat dapat dinilai tidak rasional jika : a. Pemilihan obat tidak tepat, artinya obat yang dipilih bukan obat yang terbukti paling bermanfaat, paling aman, paling sesuai dan paling ekonomis. b. Cara penggunaan obat tidak tepat, mencakup besarnya dosis, cara pemberian, frekuensi pemberian, dan lama pemberian. c. Pemberian obat tidak disertai dengan penjelasan yang sesuai dengan kepada pasien atau keluarganya. d. Pengaruh pemberian obat, baik yang diinginkan atau yang tidak diinginkan tidak diperkirakan sebelumnya dan tidak dilakukan pemantauan secara langsung atau tidak langsung (Departemen Kesehatan RI, 2000 : 4-5).

3 Aspek-aspek sosial obat meliputi berbagai persoalan seperti pandangan dan perilaku masyarakat dalam penggunaan obat, pelayanan profesional bidang obat, dan secara lebih luas juga melingkupi wilayah ekonomi dan pendidikan. Persoalan penggunaan obat secara benar tidak bisa dipisahkan dengan aspek-aspek sosial yang melingkupinya. Pemahaman yang baik terhadap persoalan-persoalan sosial seputar obat tersebut diharapkan akan membantu para pengguna obat agar lebih mengetahui apa yang harus mereka lakukan. Kenyataannya di masyarakat menunjukan bahwa tidak semua pengguna/konsumen obat mematuhi aturan-aturan penggunaan obat yang benar. Ketidakpatuhan konsumen dalam menggunakan obatnya akan mengakibatkan kesalahan-kesalahan. Tipe-tipe kesalahan yang sering ditemui adalah : 1. Kelebihan dosis (Overdose) a. Menggunakan obat lebih dari dosis yang dianjurkan untuk satu kali pakai b. Menggunakan obat lebih dari aturan yang telah dianjurkan untuk satu hari pakai c. Menggunakan obat tidak mengikuti aturan waktu yang telah ditetapkan d. Menggunakan obat yang sama yang berasal dari wadah yang berbeda dalam waktu yang bersamaan 2. Kurangnya dosis (Underdose) a. Menggunakan obat kurang dari jumlah yang dianjurkan untuk sekali pakai b. Mengabaikan satu/lebih dosis c. Menghentikan pemakaian sebelum waktunya d. Tidak menggunakan obat sama sekali dalam satu hari 3. Lain-lain a. Menggunakan obat tidak pada waktunya seperti yang telah dianjurkan b. Salah cara menggunakan obat c. Menggunakan obat yang sudah dihentikan dokter d. Menggunakan obat yang sudah lama/kadaluarsa e. Tidak mengambil/menebus obat f. Salah dalam teknik penggunaan obat Akibat dari ketidakpatuhan konsumen dalam menggunakan obat dapat mengakibatkan :

4 1. Kegagalan pengobatan, dimana obat menjadi sama sekali atau kurang berarti bagi penanganan penyakitnya 2. Meningkatkan biaya perawatan. Hal ini bisa disebabkan karena penyakit tidak membaik atau justru semakin bertambah parah, mungkin kuga karena keracunan (toksik) dan efek samping obat lainnya. Ini dapat memperlama perawatan dan naiknya biaya. 3. Memerlukan perawatan tambahan. Tidak efektifnya obat bisa menaikkan tingkat keparahan penyakit yang akan memerlukan perawatan tambahan 4. Risiko terhadap keracunan obat. Terutama bila takaran obatnya berlebih atau overdosis (Widodo, 2006 : ). C. Etika Promosi Obat Bebas dan Obat Bebas Terbatas Obat bebas dan obat bebas terbatas dapat digunakan masyarakat untuk pengobatan sendiri. Obat tersebut harus telah terbukti secara ilmiah menunjukan manfaat klinis, sangat diperlukan banyak masyarakat, relatif aman dan dapat dipantau oleh petugas kesehatan. Dalam masyarakat melakukan pengobatan sendiri secara aman dan relatif diperlukan informasi tentang obat yang obyektif, lengkap dan tidak menyesatkan. Keputusan Menkes no. 386 tahun 1994 tentang periklanan obat mengatur demikian : 1. Obat harus sesuai dengan peraturan undang-undang yang berlaku tergolong obat bebas atau obat bebas terbatas. 2. Obat tersebut telah mendapat nomor persetujuan pendaftaran Depkes R.I 3. Rancangan iklan telah disetujui Depkes R.I 4. Nama obat yang diiklankan adalah nama yang disetujui dalam pendaftaran 5. Iklan obat dapat bermanfaat bagi masyarakat untuk pemilihan penggunaan obat bebas secara rasional 6. Iklan tidak boleh mendorong penggunaan obat yang berlebihan dan terus-menerus 7. Informasi produk obat dalam iklan harus : a. Obyektif : sesuai kenyataan, tidak boleh menyimpang sifat kemanfaatan dan keamanan obat yang telah disetujui.

5 b. Lengkap : tidak hanya tentang khasiat obat tetapi juga kotra indikasi dan efek samping c. Tidak menyesatkan : harus jujur, akurat, bertanggung jawab, cara penyajian tidak boleh mengakibatkan penggunaan obat tidak berlebihan 8. Iklan tidak boleh ditujukan untuk anak-anak atau menampilkan anak-anak tanpa supervisi orang dewasa. Iklan tidak boleh menggambarkan bahwa keputusan penggunaan obat ditentukan dan diambil oleh anak-anak. 9. Iklan tidak boleh diperankan oleh tenaga profesi kesehatan atau aktor yang berperan sebagai tenaga profesi kesehatan. 10. Iklan obat harus mencantumkan informasi mengenai : a. Komposisi zat aktif obat b. Indikasi utama obat dan informasi keamanan obat c. Nama dagang obat d. Nama industri farmasi e. Nomor pendaftaran (khusus media cetak) (Anief, 2000 : 82-84). D. Metode Cara Belajar Ibu Aktif (CBIA) Metode CBIA merupakan kegiatan pemberdayaan masyarakat yang bisa digunakan untuk swamedikasi. Metode ini merupakan metode pembelajaran untuk para ibu rumah tangga agar lebih aktif dalam mencari informasi seputar obat yang digunakan oleh keluarga. Informasi tersebut berguna bagi para ibu antara lain agar mampu menyikapi promosi iklan obat di pasaran dan mengelola obat di Rumah Tangga secara benar karena dari banyak survey diketahui bahwa ibu Rumah Tangga adalah "key person" dalam penggunaan obat di rumah tangga. Merupakan suatu metode yang digunakan untuk melatih mencari informasi dan menelaah informasi tersebut secara kritis dengan menggunakan alat yang bersangkutan. Dengan metode Cara Belajar Ibu Aktif (CBIA) diharapkan : 1. Audiens mampu mencari informasi mengenai kandungan bahan aktif, cara penggunaan, efek samping yang dapat timbul dan kontra indikasinya. 2. Mampu menelaah tentang informasi yang disampaikan. 3. Dapat dengan segera memilih obat yang sesuai dengan kebutuhan

6 Metode CBIA merupakan metode penyampaian informasi obat dengan melibatkan subyek secara aktif yaitu mendengar, melihat, menulis dan melakukan evaluasi tentang pengenalan jenis obat dan bahan aktif yang dikandung serta informasi lain. Seperti indikasi, kontra indikasi, dan efek samping (Suryawati, 2005 : 5-7). Komponen informasi yang jelaskan dalam proses edukasi dengan metode CBIA antara lain : a. Kandungan bahan aktif Di sini diperkenalkan kepada responden bahwa banyak obat dengan nama dagang yang berbeda tetapi memiliki kandungan bahan aktif yang sama sehingga khasiat dari obat tersebut sama. Harapannya dalam memilih obat responden tidak lagi menghubungkan secara langsung antara gejala sakit yang dirasakan dengan nama dagang obat. b. Dosis dan aturan pakai Untuk dapat menghasilkan efek yang diinginkan, obat harus diminum dengan dosis yang tepat. Karena dosis yang tinggi dapat menimbulkan efek toksik, sedangkan dosis yang terlalu rendah tidak akan menghasilkan efek. Dosis obat yang dapat menghasilkan efek yang diharapkan tergantung dari beberapa faktor antara lain usia, bobot badan, kelamin, besarnya permukaan badan beratnya penyakit dan keadaan penderita (Tan & Rahardja, 2002 : 31, 43). Aturan minum atau aturan pakai merupakan hal yang penting dalam penggunaan obat karena berhubungan dengan konsentrasi atau ketersediaan obat di dalam tubuh. Ketepatan dosis berkaitan dengan selang waktu pemakaian, tidak hanya memperhatikan jumlah yang harus diminum, tetapi juga perlu diperhatikan selang waktu yang benar untuk meminum obat. Menambah dosis sendiri, bahkan dalam jumlah yang berlebihan tidak membuat sakit berhenti tetapi justru akan memperberat kerja ginjal. Dalam setiap kemasan obat bebas dan obat bebas terbatas juga disertai tulisan Jika sakit berlanjut hubungi dokter!. c. Indikasi

7 Indikasi berarti kegunaan obat. Dalam memilih obat bebas dan obat bebas terbatas informasi mengenai indikasi obat sangat penting. Dengan mencocokkan gejala sakit yang dirasakan dengan indikasi yang tertera dalam kemasan. d. Efek samping Masalah efek samping obat tidak kalah penting dengan masalah efek terapi obat. Responden harus diperkenalkan secara dini bahwa setiap obat tidak hanya mempunyai efek terapi tetapi juga efek yang tidak diinginkan atau efek samping. Efek samping obat merupakan reaksi yang sifatnya merugikan si pemakai dan timbulnya pada penggunaan obat dengan dosis terapi, diagnostik atau profilaksis. Resiko efek samping obat dapat diperbesar oleh penggunaan obat yang tidak rasional. Pemakaian obat yang berlebihan baik dalam jenis maupun dosis, jelas akan meningkatkan resiko efek samping. Jika selama mengkonsumsi obat timbul gejala lain yang dirasakan maka segera menghubungi apoteker atau dokter (Kimin, 2009) e. Kontra indikasi Kontra indikasi obat merupakan pengguna yang tidak diperbolehkan untuk mengkonsumsi obat tersebut. Informasi ini penting untuk dipahami dan dicocokan dengan kondisi kesehatan orang tersebut. f. Peringatan Peringatan yang biasanya terdapat dalam kemasan obat antara lain : Obat dapat menyebabkan rasa kantuk. Jangan mengendarai kendaraan bermotor atau menjalankan mesin setelah minum obat ini. Biasanya peringatan ini digunakan untuk obat-obatan yang menyebabkan rasa kantuk dan memperlambat daya reflek seseorang, seperti obat batuk, flu serta alergi. Peringatan mengenai tempat penyimpanan obat. Simpan di tempat yang dingin, berarti pada suhu tidak lebih dari 8 C. Jangan terkena sinar matahari. Sinar yang panas yang berlebihan akan merusak hampir semua obat-obatan oleh karena itu lebih baik obat disimpan di tempat sejuk. Jika obat disimpan di kulkas jangan disimpan di tempat beku. Pembekuan merusak obat-obatan. Disimpan pada suhu kamar, maksudnya adalah suhu antara 15 hingga 30 C. g. Tanggal kadaluarsa

8 Yang dimaksud dengan tanggal kadaluarsa adalah waktu yang menunjukan batas akhir obat masih memenuhi persyaratan seperti semula, sehingga setelah batas waktu tersebut khasiatnya tidak dijamin masih 100%. Informasi tentang tanggal kadaluarsa dalam kemasan biasanya ditulis dengan expired date sering disingkat ED. Contoh informasi kadaluarsa dalam kemasan obat untuk kadaluarsa tanggal 10 bulan Mei tahun 2012 bisa ditulis dengan beberapa cara : ED EXP. DATE 10 Mei 12 Sebaiknya digunakan sebelum Terkadang informasi tanggal kadaluarsa tidak mencantumkan tanggal, hanya bulan dan tahun, misalnya ED artinya tanggal kadaluarsa obat adalah bulan Mei tahun 2012.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Pengobatan sendiri Pengobatan sendiri merupakan upaya masyarakat untuk menjaga kesehatan sendiri dan merupakan cara yang mudah, murah praktis untuk mengatasi gejala yang masih
