HUBUNGAN ANTARA KEGIATAN REMAJA ISLAM MASJID AL-KAUTSAR (RIMA) DENGAN PERILAKU AGAMA SISWA SMA NEGERI 1 CILACAP TAHUN 2014

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HUBUNGAN ANTARA KEGIATAN REMAJA ISLAM MASJID AL-KAUTSAR (RIMA) DENGAN PERILAKU AGAMA SISWA SMA NEGERI 1 CILACAP TAHUN 2014"

Transkripsi

1 HUBUNGAN ANTARA KEGIATAN REMAJA ISLAM MASJID AL-KAUTSAR (RIMA) DENGAN PERILAKU AGAMA SISWA SMA NEGERI 1 CILACAP TAHUN 2014 Skripsi Diajukan kepada IAIIG Cilacap untuk melengkapi salah satu syarat guna memperoleh gelar kesarjanaaan Strata 1 dalam Ilmu Tarbiyah Oleh : Nama : Herlinda Nim : Fakultas/ Prodi : Tarbiyah/PAI INSTITUT AGAMA ISLAM IMAM GHOZALI (IAIIG) CILACAP 2015 i

2 Skripsi Saudara : Nama : Herlinda NIM : Judul Skripsi PENGESAHAN : Hubungan antara Kegiatan Remaja Islam Al-kautsar (RIMA) dengan Perilaku Agama Siswa SMA Negeri 1 Cilacap Tahun Telah dimunaqosahkan oleh Dewan Penguji Fakultas Tarbiyah Institut Agama Islam Imam Ghozali (IAIIG) Cilacap pada tanggal : 09 September 2014 Dan dapat diterima sebagai pelengkap ujian akhir program Strata Satu (S. 1), guna memperoleh gelar sarjana dalam Ilmu Tarbiyah (S.Pd.I) Ketua Sidang Dewan Sidang Cilacap, 09 September 2014 Fakultas Tarbiyah IAIIG Sekretaris Sidang Munirriyanto, MM., M.Pd NIK Penguji I Dewan Penguji Masruri, S.Ag NIK Penguji II Dr. Umi Zulfa, M.Pd NIK Pembimbing Lumaur Ridlo, S. Psi M. pd NIK Fachrur Rozie M. Hum NIK Mengetahui Dekan Fakultas Tarbiyah Lumaur Ridlo, S. Psi, M. Pd NIK ii

3 Muniriyanto, M.M.,M.Pd DOSEN FAKULTAS TARBIYAH INSTITUT AGAMA ISLAM IMAM GHOZALI (IAIIG) CILACAP NOTA PEMBIMBING Cilacap, Desember 2014 Hal : Skripsi Saudari Herlinda Lamp : 4 Eksemplar Assalamu alaikum Wr. Wb Kepada: Yth Dekan Fakultas Tarbiyah Institut Agama Islam Imam Ghozali (IAIIG) Di- Cilacap Setelah saya memeriksa dan mengadakan koreksi seperlunya atas skripsi saudara: Nama : Herlinda NIM : Prodi : Pendidikan Agama Islam Judul : Hubungan antara Kegiatan Remaja Islam Al-Kautsar (RIMA) dengan Perilaku Agama Siswa SMA Negeri 1 Cilacap Tahun Saya berpendapat bahwa skripsi tersebut sudah dapat diajukan ke sidang munaqosah. Bersama ini kami kirimkan skripsi tersebut, semoga dapat segera dimunaqosahkan. Atas perhatianya kami ucapkan terima kasih. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Pembimbing Muniriyanto, M.M.,M.Pd. NIK: iii

4 NOTA KONSULTAN Lumaur Ridlo,S.Psi, M.Pd Dekan Fakultas Institut Agama Islam Imam Ghozali (IAIIG) Cilacap Hal Lamp : - : Naskah Skripsi saudari Herlinda Kepada: Yth, Dekan Fakultas Tarbiyah Institut Agama Islam Imam Ghozali (IAIIG) Di- Cilacap Assalamu alaikum Wr. Wb Setelah membaca, mengoreksi dan mengadakan perbaikan seperlunya maka konsultan berpendapat bahwa skripsi saudara : Nama : Herlinda NIM : Judul : Hubungan antara kegiatan Remaja Islam Masjid Al-kautsar (RIMA) dengan Perilaku Agama Siswa SMA Negeri 1 Cilacap Tahun 2014 Telah dapat diajukan kepada Fakultas Tarbiyah Institut Agama Islam Imam Ghozali (IAIIG) Cilacap untuk memenuhi sebagai syarat memperoleh gelar Strata Satu (S1) Wassalamu alaikum Wr. Wb. Cilacap, Februari 2015 Konsultan Lumaur Ridlo, S. Psi, M. Pd NIK iv

5 SURAT PERNYATAAN KEORISINILAN Yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Herlinda NIM : Fak/Prodi : Tarbiyah / Pendidikan Agama Islam Tahun : 2014 Judul Skripsi : Hubungan antara Kegiatan Remaja Islam Al-kautsar (RIMA) dengan Perilaku Agama Siswa SMA Negeri 1 Cilacap Tahun Menyatakan bahwa skripsi ini benar-benar orisinil atau asli buatan sendiri, tidak ada unsur menjiplak atau dibuatkan. Jika di kemudian hari ditemukan adanya indikasi salah satu dari unsur di atas, maka saya bersedia untuk dicabut gelar kesarjanaannya. Demikian surat pernyataan ini dibuat dengan kesadaran penuh tanpa unsur paksaan. Cilacap,22 Desember 2014 Penulis Skripsi Herlinda NIM v

6 MOTTO karena sesungguhnya sesudah kesulitan ada kemudahan (Q.S. Al-Insyrah ayat 5) vi

7 PERSEMBAHAN Ku persembahkan karya ini kepada : Kedua orang tuaku, khususnya Ibuku tersayang, terima kasih untuk semua pengorbanan dan kerja keras yang beliau lalukan demi anakmu ini. Saudara-saudara ku, Kakak dan adikku tersayang yang telah memberikan energi baru dalam keluarga, kehangatan akan selalu ada ketika kita menjadi anak yang solihah. Kepada Pade dan Bude yang telah memberikan motivasi dan membimbingku sampai sekarang. vii

8 KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT yang Maha Pengasih dan Penyayang yang selalu memberikan kita kenikmatan di dunia. Shalawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada baginda Nabi Agung Muhammad SAW dan semoga termasuk umatnya yang kelak mendapatkan syafa at diyaumil akhir nanti. Atas berkat rahmat Allah SWT yang Maha Kuasa dan Maha pemberi petunjuk kepada seluruh umat-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Hubungan antara Kegiatan Remaja Islam Al-kautsar (RIMA) dengan Perilaku Agama Siswa SMA Negeri 1 Cilacap Tahun 2014 dan menjadi salah satu tugas akhir dalam memenuhi syarat untuk memeproleh gelar Sarjana Strata Satu dalam prodi Pendidikan Agama Islam di Institut Agama Islam Imam Ghozali (IAIIG) Cilacap. Ucapan terimakasih kepada orang-orang yang berada dibelakang penulis yang telah mendukung dan selalu memotivasi penulis dalam menyusun skripsi ini, dan penulis mengucapkan rasa terimakasih kepada yang terhormat : 1. Drs. KH. Nasrulloh Rektor Institut Agama Islam Imama Ghozali Cilacap yang selalu menjadi inspirasi bagi penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini. 2. Lumaur Ridlo, S.Psi, M.Pd Dekan Fakultas Tarbiyah Institut Agama Islam Imam Ghozali Cilacap. 3. Hj. Ny Ma rifah, S.Pd.I Ka Prodi PAI Institut Agama Islam Imam Ghozali Cilacap. viii

9 4. Muniriyanto, M.M.,M.Pd. sebagai Dosen pembimbing skripsi ini. 5. Bapak dan Ibu Dosen yang dengan kesabarannya telah memberikan ilmu pengetahuannya kepada penulis dalam forum perkuliahan maupun yang bersifat ekstra perkuliahan. 6. Staf civitas academika Institut Agama Islam Imam Ghozali Cilacap yang turut serta membantu pelaksanaan kegiatan. 7. Kepala sekolah SMA Negeri 1 Cilacap beserta bapak dan ibu guru yang telah memberikan ijin penelitian dan membantu kelancaran data yang penulis butuhkan. 8. Adik-adik anggota RIMA yang telah mambantu dan mendorong terselesaikannya penulisan skripsi ini. 9. Semua pihak yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu, yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan studi dan penulisan skripsi ini. Terimakasih kepada semua pihak yang banyak membantu penulis dalam menyelesaikan tugas akhir ini. Dengan ini penulis berharap semoga mereka selalu dalam lindungan Allah SWT. Cilacap, 22 Desember 2014 Penulis Herlinda NIM ix

10 ABSTRAKSI Herlinda Hubungam Antara Kegiatan Remaja Islam Masjid Al-kautsar (RIMA) dengan Perilaku Agama Siswa SMA Negeri 1 Cilacap Tahun Prodi Pendidikan Agama Islam, Fakultas Tarbiyah, Institut Agama Islam Imam Ghozali (IAIIG) Cilacap Jawa Tengah. Skripsi Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kegiatan RIMA di SMA Negeri 1 Cilacap, perilaku agama siswa SMA Negeri 1 Cilacap, serta mengetahui Hubungan antara kegiatan RIMA dengan perilaku agama siswa SMA Negeri 1 Cilacap. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan jumlah populasi sebanyak 50 responden. Untuk menggali data, penelitian ini menggunakan metode angket yang dibagikan kepada responden untuk diisi. Selain itu untuk memperoleh data yang dapat mendukung penelitian, peneliti menggunakan metode observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa kegiatan RIMA di SMA Negeri 1 Cilacap adalah kurang, dan perilaku agama siswa SMA Negeri 1 Cilacap adalah baik. Berdasarkan analisis data yang dilakukan dengan menggunakan teknik korelasi Product Moment dari Pearson, diperoleh angka korelasi antara variabel kegiatan RIMA dengan perilaku agama siswa sebesar r xy = 0,217, hal itu berarti r xy < r tabel, pada taraf signifikansi 1% (0,217 < 0,288). Artinya diantara kedua variabel tersebut terdapat korelasi negatif atau korelasi yang berjalan tidak searah, artinya semakin rendah kegiatan RIMA tidak berkorelasi dengan semakin baik perilaku agama siswa dan sebaliknya semakin tinggi kegiatan RIMA tidak berkorelasi dengan semakin baik perilaku agama siswa. Kata kunci : Kegiatan Remaja Islam Masjid Al-kautsar (RIMA), Perilaku Agama siswa x

11 DAFTAR ISI Hal PENGESAHAN... ii NOTA PEMBIMBING... iii KONSULTAN... iv SURAT KEORISINILAN... v MOTTO PERSEMBAHAN... vi... vii KATA PENGANTAR... viii ABSTRAKSI... ix DAFTAR ISI....x BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Definisi Operasional... 5 C. Rumusan Masalah... 7 D. Tujuan dan Manfaat Penelitian... 8 E. Tinjauan Pustaka... 9 F. Hipotesis Penelitian..9 G. Sistematika Penulisan.12 BAB II LANDASAN TEORI A. Perilaku Agama Pengertian Perilaku Agama Dimensi Agama xi

12 3. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Perilaku Agama B. Remaja Islam 1. Kegiatan Remaja Islam Ciri-ciri Masa Remaja Problem yang Dihadapi Remaja Masjid Al-kautsar...34 a. Pengertian Masjid b. Peran dan Fungsi Masjid C. Hubungan antara Kegiatan Remaja Islam Masjid Al-Kautsar BAB III dengan Perilaku Agama..37 METODE PENELITIAN A. Jenis dan pendekatan Penelitian B. Waktu dan Tempat Penelitian C. Variabel atau Obyek Penelitian D. Populasi Penelitian E. Metode Pengumpulan Data F. Uji Instrumen G. Tekhnik Analisis Data.52 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Profil SMA Negeri 1 Cilacap Letak Geografis Sejarah Singkat Berdirinya SMA Negeri 1 Cilacap Visi,Misi dan TujuanSMA Negeri 1 Cilacap Struktur Organisasi SMA Negeri 1 Cilacap...58 xii

13 B. Pembinaan Kesiswaan di SMA Negeri 1 Cilacap Progam Pembinaan Kesiswaan Progam Pembinaan Ekstrakurikuler Progam Unggulan Akademik dan Non Akademik. 70 C. Remaja Islam Masjid Al-kautsar Visi dan Misi RIMA Struktur Organisasi RIMA Kegiatan-kegiatan RIMA...79 D. Penyajian Data dan Pembahasan E. Hasil Penelitian Hasil Pengujian Kegiatan Remaja Islam Masjid Al-kautsar (RIMA) variabel X Hasil Perilaku Agama Siswa Hubungan antara Kegiatan Remaja Islam Masjid Al-kautsar (RIMA) dengan Perilaku Agama Siswa SMA Negeri 1 Cilacap F. Interprestasi Data...97 BAB V PENUTUP A. KESIMPULAN B. SARAN C. PENUTUP DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiii

14 DAFTAR TABEL 1. Tabel 1 : kobid kajian Table 2 : variabel kegiatan RIMA Tabel 3 : variabel perilaku agama siswa Tabel 4 : skor penyataan favoriabel dan unfavoriabel angket Tabel 5 : hasil uji validitas Tabel 6 : hasil uji reliabilitas angket kegiatan RIMA Tabel 7 : hasil uji reliabilitas angket perilaku agama Tabel 8 : daftar Pembina ekstrakurikuler Tabel 9 : progam unggulan akademik dan non akademik Tabel 10 : pengurus harian Tabel 11 : pengurus majelis & coordinator bidang Tabel 12 : majelis mari fatul ilmiah Tabel 13 : majelis lawazimul I lam Tabel 14 : majelis iqtishod Tabel 15 : majelis lajnah Tabel 16 : jadwal kajian Tabel 17 : penyajian data RIMA &perilaku agama Tabel 18 : descriptive statistic variabel X Tabel 19 : katagori scoring kegiatan RIMA Tabel 20 : scoring kegiatan RIMA Tabel 21 : rekapitulasi kegiatan RIMA Tabel 22 : descriptive statistic perilaku agama xiv

15 23. Tabel 23 : scoring perilaku agama Tabel 24 : rekapitulasi perilaku agama siswa Tabel 25 : angka indeks korelasi antara variabel X & variabel Y xv

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN STRATEGI GROUP INVESTIGATION DALAM PEMBELAJARAN FIQIH KELAS VII A DI MTs NEGERI PLANJAN TAHUN AJARAN 2014/2015

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN STRATEGI GROUP INVESTIGATION DALAM PEMBELAJARAN FIQIH KELAS VII A DI MTs NEGERI PLANJAN TAHUN AJARAN 2014/2015 EFEKTIVITAS PENGGUNAAN STRATEGI GROUP INVESTIGATION DALAM PEMBELAJARAN FIQIH KELAS VII A DI MTs NEGERI PLANJAN TAHUN AJARAN 2014/2015 Diajukan kepada IAIIG Cilacap untuk melengkapi salah satu syarat guna
