Written by Daniel Ronda Sunday, 05 October :20 - Last Updated Tuesday, 11 November :22

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Written by Daniel Ronda Sunday, 05 October :20 - Last Updated Tuesday, 11 November :22"

Transkripsi

1 By Daniel Ronda Sebagai orang tua, kita sering mengingatkan anak kita untuk membatasi dalam penggunaan games, komputer, hp, tablet dan smartphone lainnya. Kita sering menegur mereka untuk memperhatikan tugas belajar dan ingat makan dan membantu mengerjakan tugas di rumah. Tapi kini banyak suami istri sendiri sudah menggunakan smartphone dan tablet atau IPAD. Bahkan berlebihan dalam waktu dalam penggunaannya. Sudah diteliti dalam rumah tangga di Amerika Serikat bahwa rata-rata suami istri menggunakan smartphone dan tabletnya selama 4 jam 20 menit setiap hari. Ini yang menyebabkan banyak terjadi masalah dalam pernikahan. Memang saat ini era HP (telepon genggam) sudah berakhir dan diganti dengan era smartphone atau telepon pintar. Bila telepon yang ada di genggaman kita merupakan keajaiban manusia sejak 20 tahunan yang lalu di mana kita bisa menelpon di mana saja dan mengirim teks sms kapan saja, maka era itu sesungguhnya sudah berpindah menjadi era smartphone (telepon pintar). Di mana dengan gadget (alat) itu di genggaman, kita bisa melakukan apa saja dan bukan hanya sekadar telepon dan SMS. Sungguh ajaib alat komunikasi itu. Sejak itu sampai sekarang era smartphone itu terus berkembang dan mengubah gaya hidup manusia termasuk kerohanian manusia. Ada beberapa revolusi komunikasi yang perlu kita ketahui sedang terjadi di dunia saat ini dengan telepon pintar kita saat ini: 1. Dunia surat menyurat via . Awal reformasi dunia teknologi informasi dimulai ketika orang mulai mengembangkan dunia berkomunikasi lewat surat elektronik (surel) yang dikenal dengan istilah . Ini sangat mengubah cara orang menyurat. Bila dulu orang harus mengetik, mencetaknya, mengirim ke kantor pos dengan perangko, maka sekarang sudah sangat mudah yaitu lewat di mana waktu dikirim (send) dan dalam waktu sepersekian 1 / 5

2 detik langsung diterima oleh orang yang kita tuju. Awal saya menggunakan adalah tahun 1996, dan itu membuat saya terkagum-kagum dengan tidak ada taranya. Masakan surat bisa diterima dalam waktu sekejap walaupun kita tinggal di bagian dunia lainnya di mana kalau pakai perangko kilat diperlukan waktu seminggu. Namun hari ini semua yang luar biasa dianggap hal yang biasa saja dengan smartphone di tangan. Kita bisa melakukannya dengan mudah di mana saja bisa kirim Era Chatting pengganti SMS. Perbedaan chatting dan SMS adalah bila SMS itu membayar setiap kali mengirim berita, maka chatting itu terjadi percakapan tulis (texting) tanpa potong pulsa karena sudah dibayar dalam paket sehingga bisa melakukannya tanpa batas. Layanan ini meledak pada era blackberry dengan BBM-nya. Namun sekarang sudah banyak layanan itu seperti LINE, Whatsapp, WeChat, KakaoTalk dan maih banyak lainnya. 3. Melakukan browsing internet dengan mudah. Bila dulu mengunduh internet dilakukan di komputer rumah atau laptop yang besar, maka sekarang bisa dilakukan dengan alat yang kecil. Semua bahan yang diperlukan bisa mengetik kata kunci dengan menggunakan mesin pencari Google (ini yang paling populer). Kita bisa mendapatkan informasi apa saja mulai dari kesehatan, pendidikan, keuangan, keluarga, sampai hal politik dan segudang informasi lainnya. Tentu bahayanya bahwa tidak semua informasi yang didapat dalam internet itu dapat dipercaya. Maka pengguna diharapkan dapat melakukan investigasi mendalam dan jangan mudah percaya begitu saja informasi yang didapatkan. 4. Era menelpon gratis lewat layanan program layanan telepon tak berbayar. Ini dimulai dari era Skype lalu muncul yang lainnya seperti Facetime (sesama pengguna gadget Apple), lalu LINE dan berbagai macam lainnya. Sebenarnya ini bukan gratis karena harus terkoneksi dengan internet atau WIFI sehingga banyak orang berpikir ini gratis. Dulu orang menelpon dengan dipotong pulsa, maka sekarang dengan membeli paket data maka semua sudah didapatkan termasuk menelpon "gratis" ini. 5. Memasuki dunia pergaulan maya (media sosial). Hal yang paling menghebohkan tentunya adalah pergaulan manusia berubah dari pergaulan tatap muka menjadi pergaulan dunia maya. Layanan yang populer adalah Facebook, Twitter, Path dan lainnya. Layanan ini menjadi tanda era baru perubahan pergaulan manusia di mana manusia bisa berkenalan, saling berbicara, berinteraksi, melakukan bisnis hanya dengan masuk di facebook misalnya. Orang tidak mengenal lagi status dan usia, semua dianggap sama di dunia maya dan mereka memanggil nama saja. Tentu bahaya dari pergaulan dunia maya adalah dimasuki orang jahat yang menjadi predator seks, melakukan penipuan, melakukan transaksi bisnis ilegal dan banyak kejahatan lainnya. Pergaulan dunia maya harus disikapi dengan hati-hati dan waspada 2 / 5

3 walaupun jangan dihindari. 6. Penyaluran hobi foto termasuk Selfie. Dulu dunia fotografi adalah dunia yang mahal, tetapi sekarang di gadget kita sudah dimasukkan kamera sehingga semua orang bisa jadi fotografer dan mengirimkan foto-fotonya di dunia maya. Layanan yang terkenal untuk komunitas fotografi adalah instagram dan lainnya di mana ada komunitas berbagi foto. Di samping itu banyak yang gemar foto dirinya atau dengan teman-temannya saat ini sehingga muncul istilah self portrait atau selfie. 7. Layanan teleconference dan telepon dengan tatap muka. Saat ini orang bukan hanya berbicara lewat telepon tetapi sudah bisa saling melihat dalam berbicara. Bila beberapa tahun lalu ini layanan mahal, maka sekarang telepon saling bertatap muka adalah hal yang biasa yang sudah bisa memakai skype, LINE, dan berbagai layanan lainnya. Semuanya menjadi murah dan siapapun bisa melakukannya. 8. Bisa menonton film dan bertukar film di Youtube. Saat ini layanan film gratis dimulai dari Youtube yaitu film berdurasi pendek dan hanya sekadar hobby di mana setiap orang bisa menaruh filmnya di sana. Saat ini Youtube sudah berubah menjadi layanan bukan hanya sekadar hobi tapi telah menjadi bisnis besar, di mana di Youtube kita bisa gunakan untuk belajar dan melakukan bisnis. Banyak sekolah dan pelaku bisnis sudah punya chanel sendiri yang bisa dipakai pembelajaran. Saya sendiri banyak mendengar kotbah, pelajaran kuliah teologi dan lagu rohani dan film rohani di Youtube. Namun juga harus waspada bahwa di Youtube juga banyak film sampah dan tidak layak untuk ditonton. Youtube saat ini bukan satu-satunya layanan film tapi juga banyak lainnya. Salah satunya yang barusan diblokir pemerintah adalah Vimeo di mana terlalu banyak isinya dikategorikan pornografi. 9. Melakukan transaksi perbankan. Smartphone kita bisa dipakai melakukan transaksi perbankan baik transfer, pembayaran, pembelian dan berbagai transaksi perbankan lainnya. Ini sangat memudahkan kehidupan dalam sektor keuangan sehingga tidak perlu menunggu jam kantor untuk melakukan transaksi. 10. Peta dan petunjuk jalan. Sudah bukan zamannya orang tersesat di jalan, sehingga pepatah lama mengatakan"malu bertanya sesat di jalan" tak berlaku lagi. Sudah ada layanan GPS yang akan menuntun kita bila kita hendak pergi ke suatu tempat.sungguh hidup menjadi menyenangkan. 3 / 5

4 Yang saya sebutkan baru hal yang kecil. Sampai saya menuliskan hal ini masih ada layanan yang tidak saya sebutkan karena jumlahnya jutaan. Kita bisa melihatnya di play store untuk Andorid dan App Store untuk Apple. Belum lagi games atau permainan yang begitu banyak. Anak-anak pun sudah fasih bermain walaupun bahasanya berbeda dengan anak. Anak-anak di seluruh dunia mulai "kecanduan" games yang ada di smartphone. Ini belum selesai perkembangannya. Perubahannya sangat cepat sekali. Tetapi setidaknya kita mengetahui bahwa perkembangan teknologi itu sepertinya "tanpa batas" dan harus siap menghadapinya. Kita tidak tahu ke mana arahnya, namun kita harus meresponinya dengan baik dan cermat bukan memusuhinya atau menjauhinya. Dari hal perkembangan yang begitu luar biasa, ada dampak positif dari perkembangan smartphone ini: 1. Informasi dunia dalam genggaman. Hidup ini sangat mudah dengan memiliki smartphone ini. Misalnya, jika kita mau mendapatkan informasi kesehatan, bisa langsung mencari informasi. Apa saja dengan mudah dapat kita ketahui, apalagi kita bisa berbahasa Inggris. Ini akan membuat kita lebih banyak dapat karena masih banyak layanan informasi ilmiah ada dalam bahasa Inggris. 2. Hidup semakin mudah karena bisa bekerja di mana saja. Orang bisa tidak berkantor, namun masih bisa melakukan kerja dan memberikan perintah lewat layanan yang saya sudah sebutkan di atas. 3. Hidup menjadi efektif dan efisien. Dengan telepon pintar ini maka kita akan sangat efektif dalam bekerja dan efisien dalam waktu dan dana. Hari ini kita mudah melakukan bisnis tanpa harus punya kantor misalnya. Banyak kehidupan yang menjadi tertolong lewat perkembangan teknologi ini. Walaupun demikian, kita harus mewaspadai dampak negatif dari penggunaan gadget ini. Ada beberapa dampak negatifnya: 1. Bisa Kecanduan smartphone. Tanpa disadari banyak waktu tersita dengan urusan ini. Tidak 4 / 5

5 sedikit yang mengalami kecanduan di mana segala waktu dan hidupnya hanya untuk berkomunikasi lewat gadget. Bahkan sampai ke gereja pun tidak sedikit yang terus melihat dan merespons berita yang masuk di genngamannya. Ciri mencandu adalah bila dari segi waktu terlalu berlebihan dan dari segi kehidupan ia menjadi terasing dari dunia nyata dan lebih menikmati teleponnya. 2. Biaya tinggi tanpa disadari. Ingat bahwa membeli paket data tanpa sadar membuat biaya komunikasi menjadi tinggi. Bila 1 alat smartphone menggunakan paket Rp yang paling murah, lalu biaya telepon. Maka minimal 1 orang bisa menghabiskan sampai per bulan (ini contoh yang paling murah). Maka bila dalam keluarga ada 4 orang (istri dan 2 anak) maka paling tidak kita menghabiskan minimal 400ribu sampai 800ribu rupiah per bulan. Tapi kebanyakan dalam praktik biaya untuk komunikasi bisa lebih dari itu. Hanya kadangkala kita tidak sadar bahwa pulsa sudah habis dan kita membelinya sedikit demi sedikit. 3. Tidak ada waktu percakapan berarti antara suami istri dan antara ortu dan anak. Salah satu bahaya smartphone adalah manusia yang terdekat menjadi terasing. Itu nampak sekali dalam keluarga. Bila kita lihat di rumah makan, maka seringkali kita melihat banyak keluarga yang tidak berbicara tapi masing-masing sibuk dengan alat smartphonenya. Komunikasi menjadi barang mahal dalam keluarga. Tidak sedikit keluarga menjadi terpisah, kesepian dan tergoda dalam dunia maya dan tidak tertarik di dunia nyata. Akhirnya, bagaimana kita merasa bahwa hubungan keluarga sudah terganggu dengan kehadiran smartphone? Bagaimana kalau waktu lebih banyak bercengkerama atau selingkuh dengan gadget dan kurang memperhatikan pasangannnya ataupu melalaikan anak-anaknya? Prinsip menyelesaikannya adalah lakukan dengan kasih. Prinsip utama jangan tegur, namun ekspresikan perasaan kita dengan cara yang positif. Bila ditegur biasanya tidak berhasil malah akan terjadi percekcokan yang lebih dalam. Karena orang yang sudah kecanduan dengan smartphone tidak dapat dilakukan dengan cara keras. Maka perlu ekspresikan dengan cara baik perasaan kita bahwa kita butuh waktu untuk memerhatikan keluarga. Harus ada disiplin kapan tidak boleh menerima telepon dan menggunakan smartphone. Misalnya waktu makan dan waktu kebersamaan serta waktu mengajar anak. Penting menjauhi smartphone pada waktu kebersamaan dengan keluarga. Disiplin ini perlu dilatih karena pada akhirnya komunikasi dengan keluarga jauh lebih penting daripada komunikasi dengan orang lain. Selamat menikmati smartphone dengan bijak tanpa mengorbankan keutuhan rumah tangga (*DR*) 5 / 5

MENGAPA MEDIA SOSIAL. Selamat Datang di Era Generasi Y

MENGAPA MEDIA SOSIAL. Selamat Datang di Era Generasi Y MENGAPA MEDIA SOSIAL Selamat Datang di Era Generasi Y 1 Media Sosial di Indonesia 2 Dokter, Pasien, dan Media sosial Sisi positif Sisi Negatif 3 MENGENAL MEDIA SOSIAL Masihkah Anda ingat dengan perangko,
