BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Seiring perkembangan Akuntansi Sektor Publik di Indonesia, maka

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Seiring perkembangan Akuntansi Sektor Publik di Indonesia, maka"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Seiring perkembangan Akuntansi Sektor Publik di Indonesia, maka wujud pertanggungjawaban kepada masyarakat atas kinerja pemerintah menjadi suatu tuntutan yang wajib dilaksanakan. Menguatnya tuntutan tersebut mengharuskan lembaga pemerintah memberikan informasi atas aktivitas dan kinerjanya terhadap publik. Pada dasarnya pemerintah daerah berupaya menyusun laporan keuangan dengan menggunakan sistem akuntansi keuangan daerah yang diharapkan mampu mewujudkan tercapainya transparasi dan akuntabilitas. Hal tersebut seiring dengan tuntutan masyarakat agar organisasi sektor publik meningkatkan kualitas, profesionalisme dan akuntabilitas publik dalam menjalankan aktivitas pengelolaan keuangan pemerintah daerah (Pramudiarta, 2015). Transparansi dan akuntabilitas pengelolaan laporan keuangan daerah dapat diwujudkan melalui penyampaian laporan pertanggungjawaban keuangan pemerintah yang memenuhi prinsip tepat waktu dan disusun dengan mengikuti standar akuntansi pemerintahan. Kualitas informasi dalam laporan keuangan pemerintah daerah tersebut sangat dipengaruhi oleh kepatuhan terhadap standar akuntansi dan didukung oleh sebuah sistem akuntansi yang handal (Pramudiarta, 2015). 1

2 Dalam kaitannya dengan akuntabilitas publik, pengawasan keuangan daerah mungkin mempengaruhi nilai informasi pelaporan keuangan daerah. Pengawasan merupakan salah satu cara untuk membangun dan menjaga kepercayaan masyarakat terhadap kinerja pemerintahan dengan menciptakan suatu sistem pengawasan yang efektif, baik pengawasan internal maupun pengawasan eksternal (Pratiwi, 2015). Dalam Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 disebutkan bahwa laporan keuangan pemerintah terdiri atas laporan realisasi anggaran, laporan perubahan saldo anggaran lebih, neraca, laporan operasional, laporan perubahan ekuitas, laporan arus kas, dan catatan atas laporan keuangan. Catatan atas laporan keuangan merupakan penjelasan naratif atau rincian dari angka yang tertera dalam laporan realisasi anggaran, laporan perusahaan saldo anggaran lebih, neraca, laporan operasional, laporan perubahan ekuitas, dan laporan arus kas. Menurut Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010, untuk dapat menghasilkan laporan keuangan yang berkualitas maka laporan keuangan tersebut haruslah 1). Relevan; 2). Andal; 3). Dapat dibandingkan dan 4). Dapat dipahami. Faktor pertama yang mempengaruhi kualitas laporan keuangan pemerintah daerah adalah kompetensi Sumber Daya Manusia (SDM) yang melaksanakan sistem akuntansi. Penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh Wati, Kadek Desiana dkk (2014); Megawati, Luh Kadek Sri dkk; dan Andini, Dewi dan Yusrawati menyatakan bahwa kompetensi SDM berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas laporan keuangan daerah. Kompetensi 2

3 diartikan sebagai kemampuan seseorang yang dapat terobservasi mencakup atas pengetahuan, keterampilan dan sikap dalam menyelesaikan suatu pekerjaan atau tugas sesuai dengan performa yang ditetapkan. SDM yang kompeten adalah sumber utama keunggulan organisasi dalam menjalankan aktivitas penyediaan barang atau jasa berkualitas tinggi dan dalam menjaga keberlangsungan hidupnya (Marwansyah, 2016). Sumber daya manusia sebagai pengguna sistem dituntut untuk memiliki tingkat keahlian akuntansi yang memadai atau paling tidak memiliki kemauan untuk terus belajar dan mengasah kemampuan di bidang akuntansi. Sehingga untuk dapat menghasilkan laporan keuangan yang berkualitas, maka kualitas sumber daya manusia sebagai pelaksana sistem akuntansi sangat penting (Marwansyah, 2016). Faktor kedua yang mempengaruhi laporan keuangan pemerintah daerah adalah Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah (SAKD). Penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh Megawati, Luh Kadek Sri (2015); Patra, A. Dahri Adi dkk (2015); dan Wati, Kadek Desiana dkk (2014) menyatakan bahwa penerapan SAKD berpengaruh signifikan dan positif terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 menyatakan, sistem akuntansi keuangan daerah meliputi serangkaian prosedur mulai dari proses pengumpulan data, pencatatan, pengikhtisaran, sampai dengan pelaporan keuangan dalam rangka pertanggungjawaban pelaksanaan APBD yang dapat dilakukan secara manual maupun menggunakan aplikasi komputer. Sistem Akuntansi Keuangan Daerah adalah proses pengidentifikasian, pengukuran, pencatatan, dan pelaporan 3

4 transaksi ekonomi (keuangan) dari entitas pemerintah daerah (kabupaten, kota, provinsi) yang dijadikan sebagai informasi dalam rangka pengambilan keputusan ekonomi oleh pihak-pihak eksternal entitas pemerintah daerah (kabupaten, kota, provinsi) yang memerlukan (Halim, 2014). Jadi, sistem akuntansi keuangan daerah diciptakan untuk menangani sesuatu yang berulangkali atau secara rutin terjadi untuk menyediakan informasi keuangan (Yanti, 2015). Penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah (SAKD) yang baik akan menghasilkan penatausahaan keuangan daerah yang memiliki akurasi dan akuntabilitas yang tinggi sehingga pengelolaan laporan keuangan daerah dapat berjalan dengan efektif (Halim, 2014). Faktor ketiga yang mempengaruhi kualitas laporan keuangan pemerintah daerah adalah pemanfaatan Teknologi Informasi (TI). Penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh Agustiawan, Nyoman Triyadi (2016); Firdaus dkk (2015); dan Nadir, Rasyidah dan Hasyim (2017) menyatakan bahwa pemanfaatan TI berpengaruh positif terhadap kualitas laporan keuangan daerah. Teknologi yang digunakan di sistem teknologi informasi adalah teknologi komputer, teknologi telekomunikasi dan teknologi apapun yang dapat memberikan nilai tambah untuk organisasi (Jogiyanto, 2008). Komputer sebagai salah satu komponen dari teknologi informasi merupakan alat yang bisa melipatgandakan kemampuan yang dimiliki manusia dan komputer juga bisa mengerjakan seseuatu yang manusia mungkin tidak mampu melakukannya (Wansyah, 2012). Tersedianya teknologi informasi diharapkan dapat membantu dalam proses pelaporan keuangan sehingga dapat menghasilkan laporan 4

5 keuangan yang handal dan tepat waktu. Dengan kemajuan teknologi informasi yang pesat potensi pemanfaatannya secara luas, maka dapat membuka peluang untuk berbagai pihak untuk mengakses, mengelola, dan mendayagunakan informasi keuangan daerah secara cepat dan akurat. Kewajiban pemanfaatan teknologi informasi oleh Pemerintah dan Pemerintah Daerah diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 56 Tahun 2005 tentang Sistem Informasi Keuangan Daerah yang direvisi Peraturan Pemerintah Nomor 65 Tahun Berdasarkan Uraian diatas, maka peneliti ingin melakukan penelitian kembali guna memastikan apakah kompetensi sumber daya manusia, penerapan sistem akuntansi keuangan daerah, dan pemanfaatan teknologi informasi memiliki pengaruh terhadap laporan keuangan pemerintah daerah. Penelitian ini mereplikasi pada penelitian Nurillah dan Muid (2014) yang menunjukkan kompetensi sumber daya manusia, penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah (SAKD), pemanfaatan teknologi informasi, dan sistem pengendalian internal berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah (studi empiris pada SKPD kota Depok). Alasan peneliti mereplikasi pada penelitian Nurillah dan Muid (2014) adalah ingin mengetahui dan menganalisis serta memperoleh bukti empiris pengaruh positif kompetensi sumber daya manusia, penerapan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah (SAKD), dan pemanfaatan teknologi informasi terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah. Adapun perbedaan penelitian ini dengan penelitian sebelumnya, yaitu terletak pada lokasi pengamatan dan pada metode pengambilan sampel (sampling method). Penelitian ini dilakukan pada Satuan 5

6 Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Kabupaten Purbalingga pada periode Tahun Berdasarkan hasil pemeriksaan laporan keuangan pemerintah daerah oleh BPK Perwakilan Provinsi Jawa Tengah dapat diketahui bahwa hasil pemeriksaan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Purbalingga meraih opini audit Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) untuk pertama kalinya pada tahun Sedangkan sebelumnya, pada tahun hasil pemeriksaan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Purbalingga meraih opini audit wajar dengan pengecualian (semarang.bpk.go.id). Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Dinkominfo) Purbalingga Tri Gunawan mengatakan, diraihnya predikat WTP oleh Pemkab Purbalingga untuk pertama kalinya ini merupakan wujud komitmen, tekad, semangat, dan kerja sama serta kerja keras dari seluruh jajaran DPRD, Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk menciptakan sistem pegelolaan keuangan dan aset yang mumpuni. ''Tujuan pemeriksaan yang dilakukan BPK adalah untuk memberikan keyakinan yang memadai apakah laporan keuangan Pemkab Purbalingga telah disajikan secara wajar, sesuai dengan prinsip akuntansi yang berlaku umum di Indonesia,'' kata Tri Gunawan. Bupati Tasdi sebelumnya mengatakan agar Pemkab Purbalingga bisa meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari BPK pada tahun tahun 2017 ini. Beberapa tahun sebelumnya, predikat pemeriksaan BPK yang diterima Pemkab Purbalingga masih selalu Wajar Dengan Pengecualian (WDP). Untuk mendapatkan predikat itu, salah satu yang 6

7 dibenahi adalah mengenai data aset senilai Rp 743 miliar yang sebelumnya tidak diketahui kewajarannya. ''Jika penataan data aset dapat akurat dan rapi maka Purbalingga dapat memperoleh predikat WTP,'' ujarnya (nasional.republika.co.id). Berdasarkan fenomena-fenomena tersebut, dapat dinyatakan bahwa kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Purbalingga dari tahun mengalami perubahan/ketidakonsistenan yang sebelumnya mendapatkan opini audit Wajar Dengan Pengecualian (WDP) menjadi Wajar Tanpa Pengecualian di tahun 2016 dan harapan yang kuat agar dapat meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari BPK pada tahun 2017 ini, jika penataan data aset dapat akurat dan rapi. Untuk itu peneliti tertarik untuk meneliti Pengaruh kompetensi sumber daya manusia, penerapan sistem akuntansi keuangan daerah, dan pemanfaatan teknologi informasi terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah (Studi pada SKPD di Kabupaten Purbalingga). 7

8 B. Perumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah di atas, maka dapat dirumuskan beberapa perumusan masalah antara lain: 1. Apakah kompetensi sumber daya manusia berpengaruh positif terhadap laporan keuangan pemerintah daerah? 2. Apakah penerapan sistem akuntansi keuangan daerah berpengaruh positif terhadap laporan keuangan pemerintah daerah? 3. Apakah pemanfaatan teknologi informasi berpengaruh positif terhadap laporan keuangan pemerintah daerah? C. Tujuan Penelitian Berdasarkan perumusan masalah di atas, maka dapat dirumuskan tujuan dari penelitian ini, adalah: 1. Untuk mengetahui dan menganalisis serta memperoleh bukti empiris tentang pengaruh positif kualitas sumber daya manusia terhadap laporan keuangan pemerintah daerah. 2. Untuk mengetahui dan menganalisis serta memperoleh bukti empiris tentang pengaruh positif penerapan sistem akuntansi keuangan daerah terhadap laporan keuangan pemerintah daerah. 3. Untuk mengetahui dan menganalisis serta memperoleh bukti empiris tentang pengaruh positif pemanfaatan teknologi informasi terhadap laporan keuangan pemerintah daerah. 8

9 D. Manfaat Penelitian Manfaat yang diperoleh dari penelitian ini adalah: 1. Bagi Akademik Penelitian ini diharapkan dapat menjadi referensi dan meningkatkan wawasan baru mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi kualitas laporan keuangan pemerintah daerah dan sebagai pembuktian atas teori yang ada. 2. Bagi Praktisi Penelitian ini diharapkan dapat memberi manfaat bagi pemerintah daerah untuk menjadi bahan pertimbangan dalam pembuatan keputusan yang andal khususnya dalam penyusunan laporan keuangan daerah. 3. Bagi Peneliti Penelitian ini diharapkan dapat menambah referensi dan ilmu pengetahuan baru serta membuktikan secara empiris faktor-faktor yang mempengaruhi laporan keuangan pemerintah daerah. Selain itu, penelitian ini juga diharapkan dapat menjadi bahan rujukan dalam melakukan penelitian selanjutnya. 9

BAB I PENDAHULUAN. atau memproduksi barang-barang publik. Organisasi sektor publik di Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. atau memproduksi barang-barang publik. Organisasi sektor publik di Indonesia BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Organisasi sektor publik adalah organisasi yang bertujuan menyediakan atau memproduksi barang-barang publik. Organisasi sektor publik di Indonesia dalam praktiknya kini
