BAB I PENDAHULUAN. memaksimalkan profit dan nilai perusahaan. Pada era globalisasi ini hanya

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. memaksimalkan profit dan nilai perusahaan. Pada era globalisasi ini hanya"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Era globalisasi yang identik dengan perdagangan bebas menjadikan persaingan bisnis antar perusahaan menjadi sangat ketat. Industri bisnis saling berlomba-lomba untuk merebut pasar global demi memaksimalkan profit dan nilai perusahaan. Pada era globalisasi ini hanya perusahaan yang mampu memanfaatkan sumber-sumber ekonomi yang dimiliki secara efektif dan efesienlah yang dapat memenangkan persaingan tersebut melalui berbagai strategi aktivitas bisnis yang berdaya saing. Salah satu kebijakan yang dianggap paling penting adalah kebijakan pendanaan. Kebijakan pendanaan yang baik akan meningkatkan nilai perusahaan apabila manajemen perusahaan mampu menggunakan sumbersumber ekonomi yang mereka miliki dengan efektif dan efesien. Salah satu alternatif kebijakan pendanaan adalah menggunakan leverage keuangan (pendanaan dengan utang). Pembiayaan dengan hutang mempunyai pengaruh bagi perusahaan karena utang mempunyai beban yang bersifat tetap. Kegagalan perusahaan dalam membayar bunga atas utang dapat menyebabkan kesulitan keuangan yang berakhir dengan kebangkrutan perusahaan. Tetapi pengguna utang juga memberikan subsidi pajak atas 1

2 2 bunga yang dapat menguntungkan pemegang saham. Karena penggunaan utang harus diseimbangkan antara keuntungan dan kerugiannya. 1 Pada umumnya tujuan suatu perusahaan ditinjau dari sudut pandang ekonomi adalah untuk memperoleh keuntungan dan kesinambungan kegiatan operasonal perusahaan. Modal kerja meupakan suatu investasi yang digunakan oleh perusahaan untuk membiayai kegiatan operasionalnya sehari-hari. Modal kerja sangat penting karena digunakan sebagai sarana penunjang dalam melaksanakan operasional perusahaan yang selalu berputar dalam periode tertentu, dimana investasi yang digunakan tersebut diharapkan akan kembali dalam waktu kurang dari satu tahun dan dapat menghasilkan laba secara maksimal. Kemampuan perusahaan untuk menghasilkan dan meningkatkan laba dalam kegiatan operasinya merupakan tolak ukur utama dalam menilai prestasi perusahaan. Karena laba perusahaan selain merupakan indikator kemampuan perusahaan dalam memenuhi kewajiban kepada para pemilik dananya, juga merupakan elemen dalam penciptaan nilai perusahaan. Profitabilitas perusahaan dapat diukur melalui beberapa hal yang berbeda, akan tetapi dalam dimensi terkait. Salah satu analisis keuangan yang bisa dijadikan alat untuk mengukur profitabilitas perusahaan adalah rasio profitabilitas. h Mohammad Muslich, Manajemen Keuangan Modern, (Jakarta: PT Bumi Aksara, 2003),

3 3 Rasio profitabilitas merupakan rasio yang mengukur kemampuan perusahaan dalam memperoleh pendapatan dalam tingkat penjualan, aset dan modal saham tertentu. Besar kecilnya rasio ini bisa dijadikan acuan seberapa besar laba yang diperoleh perusahaan. Leverage, modal kerja dan profitabilitas merupakan rasio keuangan yang bisa digunakan untuk membandingkan resiko dan tingkat imbal hasil dari berbagai perusahaan untuk membantu investor membuat keputusan investasi. 2 Di Indonesia saat ini perusahaan mempunyai ketergantungan lebih besar tehadap hutang. Perusahaan yang baik, memang perusahaan yang dengan kondisi keuangan yang sehat dan laba yang meningkat. Namun untuk menjadi besar dan berkembang, perusahaan cenderung lebih diuntungkan kalau berhutang, baik dari insentif pajak maupun kalkulasi manajemen keuangan. Dari sisi biaya investasi sendiri, hutang jauh lebih menguntungkan dibandingkan dengan mengambil dari modal atau laba yang ditahan. Daftar efek syariah merupakan panduan investasi bagi pihak pengguna seperti manajer investasi pengelola reksa dana syariah. Asuransi syariah dan investor yang mempunyai keinginan untuk berinvestasi pada portofolio efek syariah. DES juga sebagai panduan bagi penyedia indeks syariah seperti Bursa Efek Indonesia (BEI) yang menerbitkan Jakarta Islamic Index (JII) dan Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI). 2 Lutviatul Hasanah, Analisis Pengaruh Leverage Keuanagn dan Rasio Profitabilitas Terhadap Return Saham pada Perusahaan yang Terdaftar di Jakarta Islamic Index/JII Tahun , Skripsi Sarjana Ekonomi, (Yogyakarta: Perpustakaan Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga, 2008), h.4. t.d.

4 4 Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) diluncurkan pada tanggal 12 Mei 2011 yang dikeluarkan oleh Bursa Efek Indonesia. ISSI merupakan indeks saham yang mencerminkan keseluruhan saham syariah yang tercatat di BEI. Konsituen ISSI adalah keseluruhan saham syariah yang tercatat di BEI dan terdaftar dalam Daftar Efek Syariah (DES). Konsituen ISSI direview setiap enam bulan sekali (Mei dan November) dan dipublikaskan pada awal bulan berikutnya. Dalam Daftar Efek Syariah periode 1 Desember 2016 terdapat 331 saham. Tergolong perusahaan konstruksi, telekomunikasi, property dan real estate sebanyak 50 perusahaan yang terdapat dalam Daftar Efek Syariah. 3 Berdasarkan uraian yang telah penulis jabarkan di atas, maka penulis memberi judul penelitian ini, Analisis Pengaruh Leverage Dan Modal Kerja Terhadap Profitabilitas Perusahaan Sub Sektor Konstruksi, Telekomunikasi, Property dan Real Estate yang Terdaftar di Daftar Efek Syariah (DES). B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah yang penulis uraikan diatas, masalah yang akan diteliti dalam penelitian ini adalah 1. Seberapa besar pengaruh leverage terhadap profitabilitas perusahaan sub sektor konstruksi, telekomunikasi, property dan real estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah? 3 Pengumuman BEI No: Peng-00909/BEI.OPP/

5 5 2. Seberapa besar pengaruh modal kerja terhadap Profitabilitas perusahaan sub sektor konstruksi, telekomunikasi, property dan real estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah? 3. Seberapa besar pengaruh leverage dan modal kerja terhadap profitabilitas perusahaan sub sektor konstruksi, telekomunikasi, property dan real estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah? C. Batasan Masalah Penulis membatasi masalah yang diteliti antara lain : 1. Peneliti menggunakan indikator DAR (Debt to Asset Ratio) sebagai indikator variabel leverage. 2. Peneliti menggunakan indikator Perputaran Modal Kerja (Working Capital Turnover) sebagai indikator modal kerja. 3. Peneliti menggunakan indikator ROA (Return On Asset) sebagai indikator variabel profitabilitas. 4. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah laporan posisi keuangan dan laporan laba rugi komprehensif tahun dengan kriteria perusahaan tertentu. D. Tujuan Penelitian Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh leverage dan modal kerja terhadap profitabilitas perusahaan sub sektor konstruksi, telekomunikasi, property dan real estate yang terdaftar di Daftar Efek Syariah (DES).

6 6 E. Manfaat Penelitian 1. Bagi peneliti, untuk menambah wawasan peneliti berkaitan dengan leverage dan modal kerja terhadap profitabilitas. 2. Bagi pihak manajemen, penelitian ini di harapkan mampu menjadi bahan pertimbangan dalam pengambilan keputusan yang berkaitan dengan leverage dan modal kerja dalam upaya memaksimalkan profitabilitas perusahaan. 3. Bagi investor dan calon investor agar dapat membantu dalam melakukan pertimbangan untuk mengambil keputusan yang rasional berkaitan dengan leverage dan modal kerja. F. Penjelasan Judul Penelitian ini penulis angkat dengan judul Analisis Pengaruh Leverage dan Modal kerja Terhadap Profitabilitas Perusahaan Sub Sektor Konstruksi, Telekomunikasi, Property dan Real Estate yang Terdaftar di Daftar Efek Syariah (DES). Analisis :Suatu usaha dalam mengamati secara detail pada suatu hal atau benda dengan cara menguraikan atau menyusun komponen-komponen untuk dikaji. Pengaruh :Sensitifitas sesuatu terhadap sesuatu yang lain yang akan menimbulkan sebab dan akibat. Leverage :Penggunaan sumber dana yang memiliki beban tetap dengan harapan akan memberikan tambahan keuntungan yang lebih besar sehingga akan

7 7 meningkatkan keuntungan bagi pemegang saham atau memperbesar pendapatan per lembar saham. 4 Modal Kerja :Keseluruhan aktiva lancar yang dimiliki perusahaan, atau dana yang harus tersedia untuk membiayai kegiatan operasi perusahaan sehari-hari Profitabilitas :Mengukur kemampuan perusahaan untuk menghasilkan laba dengan menggunakan sumbersumber yang dimiliki perusahaan seperti aktiva, modal atau penjualan perusahaan. 5 Perusahaan Konstruksi, Telekomunikasi, Property dan :Usaha dalam sektor ekonomi yang berhubungan dengan jasa konstruksi, Telekomunikasi, Property dan Real Estate dengan tujuan mencari keuntungan atau laba. Real Estate. Jadi yang dimaksud Analisis Pengaruh Leverage dan Modal Kerja Terhadap Profitabilitas Perusahaan Sub Sektor Konstruksi, Telekomunikasi, Property dan Real Estate yang Terdaftar di Daftar Efek Syariah adalah usaha dalam mengamati secara detail suatu hal menggunakan sumber dana yang memiliki beban tetap juga mengukur keefektifan modal kerja perusahaan dengan harapan bisa meningkatkan 4 Syaref Dienan Yahya, Analisis Pengaruh Leverage Keuangan Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Telekomunikasi Yang Terdaftar Di BEI, Skripsi Sarjana Ekonomi, (Makassar: Perpustakaan Universitas Hasanuddin, 2011). h.44.t.d. 5 I Made Sudana, Manajemen Keuangan Perusahaan Teori dan Praktik, (Jakarta : Erlangga, 2011), h.22

8 8 laba pada perusahaan Sub Sektor Konstruksi, Telekomunikasi, Property dan Real Estate di Daftar Efek Syariah. G. Sistematika Penulisan Agar lebih terarahnya skripsi ini dan tersusun secara sistematis maka diurutkan berdasarkan bab-bab dan sub bab. Skripsi ini terdiri dari lima bab dengan sistematika sebagai berikut : BAB I :Pendahuluan, dalam bab ini penulis menguraikan latar belakang, rumusan, dan batasan masalah, tujuan, manfaat penelitian, penjelasan Judul dan sistematika penulisan. BAB II :Landasan Teori, dalam bab ini penulis mengemukakan teori-teori yang berkenaan dengan judul dan juga menggambarkan tentang kerangka konseptual yang penulis lakukan. BAB III :Metodologi Penelitian, dalam bab ini penulis menjelaskan metode yang dipakai dalam melakukan penelitian terkait dengan tema yang telah dilakukan. BAB IV :Hasil Penelitian, dalam bab ini penulis menjelaskan hasil dari penelitian pada tahun yang bersangkutan. BAB V :Penutup, dalam bab ini penulis memberikan kesimpulan dan saran dari penelitian yang dilakukan.

BAB I PENDAHULUAN. untuk terus mengikuti perkembangan usahanya. Begitu juga dengan setiap

BAB I PENDAHULUAN. untuk terus mengikuti perkembangan usahanya. Begitu juga dengan setiap BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Kemajuan dan perkembangan ekonomi dunia bisnis yang semakin ketat dan situasi ekonomi yang tidak menentu pada saat sekarang ini mendorong perusahaan untuk terus
