BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dewasa ini banyak para wirausahawan memilih berusaha dibidang komputer, karena

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dewasa ini banyak para wirausahawan memilih berusaha dibidang komputer, karena"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dewasa ini banyak para wirausahawan memilih berusaha dibidang komputer, karena komputer sekarang ini bukan lagi hal yang langkah, melainkan kebutuhan bagi setiap orang, seperti Pelajar, Mahasiswa, Pegawai serta Masyarakat umum lainya. Zaman globalisasi dan teknologi mendorong semua pihak untuk tanggap terhadap situasi dan kondisi yang ada. Persaingan di dunia bisnis juga semakin tinggi. Menghadapi persaingan yang tinggi itu perlu dilakukan strategi agar permasalahan-permasalahan yang ada dapat diatasi dengan baik. Adapun hal-hal yang melatarbelakangi permasalahan tersebut meliputi permasalahan dalam menjual komputer ke berbagai lapisan masyarakat. Keterbatasan ruang dan waktu yang dihadapi oleh perusahaan dalam memasarkan komputer baru juga dalam menyampaikan informasi terhadap pelanggan dengan cepat dan tepat. Cepat dan tepat maksudnya adalah pelanggan dapat menerima langsung informasi tentang komputer. yang mereka inginkan. Dimana kita sebelumnya memperoleh informasi tempat belanja dari brosur, koran, majalah, ataupun dari mulut kemulut. Maka dari itu perusahaan dapat mempromosikan produk yang mereka jual

2 2 dengan mengunakan media-media seperti internet khususnya sistem informasi berupa web. Dimana sistem informasi adalah sarana termurah dan tercepat untuk diakses semua kalangan sehingga memudahkan proses promosi produk dan transaksi marketing. Ecommerce merupakan suatu tindakan melakukan transaksi bisnis secara elektronik dengan menggunakan internet sebagai media komunikasi yang paling utama.(robert E.Johnson,2005) Berdasarkan uraian diatas, penulis tertarik untuk mengajukan judul tugas akhirnya dengan judul Perancangan web e-commerce pada penjualan komputer dimana penulis membahas tentang bagaimana perkembangan, pemasaran dan pembelian komputer secara online sehingga dapat memberikan informasi kesemua lapisan masyarakat luas yang membutuhkannya. 1.2 Identifikasi Masalah Pada awalnya sistem pemasaran dan promosi yang dilakukan masih bersifat manual dan sangat sederhana, yakni dari media, seperti televise, radio serta dari koran, dan brosur, maupun dari mulut kemulut. Sehingga dirasa belum efektif dan efisien, selain itu memakan biaya yang cukup besar dan membuang banyak waktu, dengan dibangunnya website e-commerce disini diharapkan dapat memperluas sasaran masyarakat atau memperoleh target pemasaran tersebut.

3 3 Pengembangan website e-commerce ini dapat meningkatkan jumlah biaya yang harus dikeluarkan oleh suatu perusahaan, selain itu komsumen mendapatkan keuntungan karena dapat memperoleh informasi secara cepat, detail, dan efisien. Perancangan web e- commerce ini dibuat sebagai media untuk memperoleh informasi dan penjualan yang pada dasarnya terdapat catalog barang yang akan dijual, dan konsumen juga dapat memesan barang yang inginkan dalam web e-commerce ini. 1.3 Batasan Masalah Agar permasalahan yang dibahas lebih terfokus dan tidak melebar, penulis membatasi permasalahan yang akan dibahas. Hal-hal yang akan dijabarkan adalah : a. Profil Perusahaan. b. Informasi Tentang Produk yang di tawarkan. c. Pembelian secara On-line. d. Rancangan web e-commerce yang memberikan informasi yang bermanfaat yang dibutuhkan dalam penjualan komputer secara On-line sebagai media publikasi produk ke konsumen.

4 4 1.4 Maksud dan Tujuan Maksud Adapun maksud dalam pengembangan sistem web e-commerce ini adalah agar dapat memberikan informasi kepada masyarakat atau konsumen secara keseluruhan yang sebelumnya dilakukan secara manual, serta memasarkan dan mempromosikan komputer dengan internet, sehingga dapat terlaksana dengan efisien dan efektif Tujuan a. Pencapaian hasil pemasaran informasi dan produk secara optimal dan Up to date b. Dapat memberikan informasi dengan cepat dan luas. c. Untuk memperbaiki sistem penjualan manual yang telah ada menjadi sistem komputerisasi secara online yang hemat waktu dan biaya. d. Sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Studi Diploma III Ilmu Komputer. 1.5 Metodologi Penelitian Suatu penelitian tidak terlepas dari metode pendekatan terhadap objek ataupun penyelesaian masalahnya. Penelitian yang penulis lakukan juga bersifat ilmiah dan

5 5 memiliki metode pendekatan terhadap objek penelitian. Adapun metode yang dilakukan penulis adalah : a. Metode Observasi Toko Komputer sebagai objek penelitian pengembangan web E-commerce Pada Penjualan Komputer. Keabsahan untuk memperoleh data dan informasi dari objek membutuhkan prosedur yang jelas. Untuk memenuhi kebutuhan itu, penulis memiliki metode pendekatan untuk melengkapi nilai keilmiahan penelitian ini. Model pendekatan yang penulis lakukan yaitu dengan metode observasi secara langsung. b. Metode Pengumpulan Data Merupakan metode pengumpulan data berdasarkan dokumen yang berhubungan dengan permasalahan yang menjadi bahan penelitian. Data penelitian ini diperoleh dari hasil pendataan terhadap objek-objek terkait. c. Membuat Desain Perancangan Website Merancang perancangan Web E-Commerce pada penjualan komputer dengan menggunakan Adobephotoshop CS3 Perancangan disesuaikan dengan judul penelitian yang dilakukan. d. Metode Pengerjaan Sistem Sistem informasi yang dikembangkan adalah sistem yang dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman berbasis web. Sistem yang dibangun juga merupakan suatu aplikasi karena kemampuannya untuk menerima input data, menyimpan, memproses serta menampilkan informasi hasil pengolahan. Untuk itu

6 6 sistem yang baik memiliki metode pengerjaan layaknya sebuah aplikasi yang dikembangkan untuk kebutuhan komersil. Pengerjaan sistem informasi ini dilakukan dengan menggunakan bahasa pemrograman Wampp Server, yakni PHP dan Mysql serta dirancang menggunakan aplikasi Adobephotoshop CS3, Macromedia Flash dan Dreamweaver Tinjauan Pustaka PHP singkatan dari PHP Hypertext Preprocessor. PHP merupakan bahasa berbentuk skrip yang ditempatkan dalam server dan diproses di server. Hasilnya akan dikirim ke client, tempat pemakai menggunakan browser. Secara khusus PHP dirancang untuk membentuk web dinamis. Artinya, PHP dapat membentuk suatu tampilan berdasarkan permintaan terkini. Misalnya, Anda bisa menampilkan database ke halaman Web. Pada prinsipnya PHP mempunyai fungsi yang sama dengan skrip-skrip seperti ASP(Active Server Page), Cold Fusion, ataupun Perl (Abdul Kadir, Dasar Pemograman WEB Dinamis menggunakan PHP, 2002). Dewasa ini SQL merupakan standar yang digunakan untuk mengakses database relasional. Banyak DBMS (Data BaseManagement System) yang mendukung SQL untuk mengakses database. Database dapat dianggap sebagai suatu penyusunan data yang terstruktur yang disimpan dalam media penyimpanan (hard disk) yang tujuannya adalah agar data tersebut dapat diakses dengan mudah dan cepat. (Abdul Kadir, Penuntun Praktis Belajar SQL, 2005).

7 7 PHP sebagai bahasa pemograman berbasis web, mempunyai lebih banyak kelebihan dibanding bahasa pemograman gratis sejenis lainnya, PHP juga mempunyai fungsi-fungsi yang cukup lengkap, multiflatform serta mampu berinteraksi dengan berbagai macam database. Pada PHP, banyak komponen atau fungsi yang dapat digunakan untuk berbagai macam kebutuhan. Tidak hanya FTP, fungsi mengakses dapat pula digunakan dengan gratis. Keunggulan PHP yang lain adalah dukungan terhadap berbagai jenis web server (M.Syafii, Panduan Membuat Aplikasi Database dengan PHP 5, 2005). 1.7 Sistematika Penulisan Secara garis besar tugas akhir ini terdiri dari 6 (enam) bab dan lampiran. Adapun setiap bab dan sub-sub bab yang terdiri dari : BAB 1 : PENDAHULUAN Bab ini akan membahas latar belakang tugas akhir, identifikasi masalah, batasan masalah, tujuan, metode penelitian, tinjauan pustaka, dan sistematika penulisan. BAB 2 : LANDASAN TEORI Bab ini berisikan tentang konsep dasar data, ecommerce pengenalan internet, HTML, PHP, MySQL dan Macromedia Dreamweaver 8

8 8 BAB 3 : SEKILAS GAMBARAN WEB E-COMMERCE. Bab ini akan disajikan mengenai profil, cara pembelian pada toko komputer. BAB 4 : ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM Bab ini akan dijelaskan mengenai jenis file yang digunakan, analisa kebutuhan database, perancangan sistem, gambaran umum pembuatan program dan perancangan halaman website. BAB 5 : IMPLEMENTASI SISTEM Pada bab ini akan diuraikan pengertian implementasi sistem, komponen dalam implementasi sistem, dan instalasi WampServer. BAB 6 : PENUTUP Bab yang merupakan kesimpulan dan saran penulisan tugas akhir.

BAB 1 PENDAHULUAN. sering disebut dengan e-commerce (Electronic Commerce). E-Commerce

BAB 1 PENDAHULUAN. sering disebut dengan e-commerce (Electronic Commerce). E-Commerce 1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Teknologi internet mempunyai pengaruh yang cukup besar dalam dunia ekonomi khususnya dalam hal berbelanja. Belanja yang dilakukan melalui internet ini sering
