PENGARUH METODE MULTISENSORI TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN PADA ANAK TUNAGRAHITA RINGAN KELAS V DI SLB - C YPSLB GEMOLONG TAHUN AJARAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH METODE MULTISENSORI TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN PADA ANAK TUNAGRAHITA RINGAN KELAS V DI SLB - C YPSLB GEMOLONG TAHUN AJARAN"

Transkripsi

1 ii

2 PENGARUH METODE MULTISENSORI TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN PADA ANAK TUNAGRAHITA RINGAN KELAS V DI SLB - C YPSLB GEMOLONG TAHUN AJARAN 2016/2017 OLEH : MERANI WIDIYASTUTI K Skripsi diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Luar Biasa FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA April 2017 iii

3 iv

4 v

5 ABSTRAK Merani Widiyastuti. K PENGARUH METODE MULTISENSORI TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN ANAK TUNAGRAHITA RINGAN KELAS V DI SLB C YPSLB GEMOLONG TAHUN AJARAN 2016/2017. Skripsi, Surakarta : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, April 2017 Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui Pengaruh Metode Multisensori terhadap kemampuan membaca permulaan anak tunagrahita ringan kelas V di SLB-C YPSLB Gemolong tahun ajaran 2016/ Penelitan ini menggunakan metode eksperimen subjek tunggal atau Single Subjeck Research (SSR) dengan desain A-B-A dan teknik pengumpulan data berupa tes tertulis dan tes lisan. Subjek dalam penelitian ini adalah dua siswa tunagrahita ringan kelas V di SLB-C YPSLB Gemolong. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan analisis statistic diskriptif, disertai analisis visual grafik yang meliputi analisis dalam kondisi dan analisis antar kondisi. Hasil analisis penelitian ini diperoleh rata-rata nilai masing-masing subjek yaitu pada fase baseline 1 (A1) subjek AS mendapat rata-rata nilai 44, 5, subjek FO mendapat 41, 2. Pada fase intervensi (B) rata-rata masing-masing subjek mengalami peningkatan yaitu AS mendapat rata-rata 75,27 dan FO mendapat 69,15. Sedangkan pada fase baseline 2 (A2) rata-rata nilai subjek AS yaitu 92, 47 dan 90,82 untuk FO. Baik pada baseline 1 (A1), intervensi (B) dan baseline 2 (A2) pada kedua subjek memiliki tingkat kestabilan tinggi dan kecenderungan arah meningkat atau naik. Berdasakan hasil penelitian tersebut, dapat disimpulkan bahwa penggunaan Metode Multisensori memiliki pengaruh terhadap kemampuan membaca permulaan anak tunagrahita ringan, kelas V di SLB C YPSLB Gemolong 2016/2017 Kata kunci : Pengaruh, Metode Multisensori, Kemampuan membaca permulaan, Tunagrahita ringan vi

6 ABSTRACT Merani Widiyastuti. k THE INFLUENCING OF METHOD MULTISENSORY TOWARD THE ABILITY READING NUCLEUS OF MILD MENTALLY RETARDED CHILDREN OF CLASS V AT SLB- C YPSLB Gemolong IN THE ACADEMIC YEAR 2016/2017. Skripsi, Surakarta : Teacher Training and Education Faculty, Sebelas Maret University, April The research aims are to find the influence of method Multisensory toward the ability reading nucleus of mild mentally Retarded Children of class V at SLB- C YPSLB Gemolong in the academic year 2016/ The research uses single subject research (SSR) with design A-B-A and the technique collecting data uses writing test, and the reading test. The subject of the research are two students of the class V at SLB C YPSLB Gemolong. The analyzing of the data in the research uses descriptive statistical analysis technique, accompanied by visual analysis graph that included analysis in condition and analysis between condition. The analysis of this research result obtained the average score of each subject at baseline phase 1 (A1) subject AS got the average score 44, 57, FO score got 41,2 at intervention phase (B) the average score of each subject increased, namely AS got average score 75, 27 and FO got 69, 15. However, at baseline phase 2 (A2) got the average score of AS subject, namely 92, 47 and 90,82 for FO. As the result of visual analysis data obtained at each phase. They are baseline phase 1 ( A1), intervention phase (B), and baseline phase 2 (A2) at the twp subject. They have that high stability level and trend direction increasing or rising. From the result of research, can be concluded that the using of fraction method multisensory to have influence toward the ability reading nucleus of mild mentally retarded children of class V at SLB C YPSLB Gemolong, in the academic year 2016/ Keyword : The Influencing, Method Multisensory, reading nucleus, mild mentally retarded vii

7 MOTTO Tidak ada masalah yang tidak dapat terselesaikan (Peneliti) viii

8 PERSEMBAHAN Skripsi ini saya persembahkan untuk : Bapak dan Ibu Doa, dukungan, nasehat dan motivasi yang selalu diberikan kepada peneliti, mereka adalah alasan untuk terus berusaha menjadi lebih baik. Saudara Asef Andhika Amurnanto dan Devi Oktaviantri Terima kasih atas Doa, dukungan, bantuan dan motivasi yang terus kau berikan Teman-Teman seperjuangan PLB UNS 2013 Yang selalu memberikan semangat, motivasi, doa, dorongan dan selalu memberikan kontribusi terbaik, tanpa harus diminta. KKN UNS Desa Dawungan Terimakasih untuk kejasamanya. Almamater ix

9 KATA PENGANTAR Puji syukur peneliti panjatkan ke hadirat Alloh SWT, karena telah memberikan rahmat dan karunia-nya berupa ilmu, inspirasi, kesehatan dan keselamatan. Atas kehendak-nya peneliti dapat menyelesaikan skripsi dengan judul PENGARUH METODE MULTISENSORI TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN ANAK TUNAGRAHITA RINGAN KELAS V DI SLB C YPSLB GEMOLONG TAHUN AJARAN 2016/2017. Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mendapatkan gelar Sarjana pada Program Studi Pendidikan Luar Biasa, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Peneliti menyadari bahwa terselesaikanya skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan, dan pengarahan dari berbagai pihak. Untuk itu, peneliti menyampaikan terima kasih kepada : 1. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M. Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Dr. Munawir Yusuf, M. Psi, Wakil Dekan Bidang Akademik Fakultas dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Drs. Hermawan, M.Si, Kepala Program Pendidikan Luar Biasa, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan ijin guna menyusun skripsi ini. 4. Drs. Subagya, M. Si., Selaku Pembimbing I, yang selalu memberikan bimbingan, arahan, dan motivasi kepada peneliti dalam penyusunan skripsi. 5. Dewi Sri Rejeki, S.Pd., M.Pd Selaku Pembimbing II, serta Pembimbing Akademik yang selalu memberikan bimbingan, arahan dan motivasi kepada peneliti dalam penyusunan skripsi. 6. A. Zaini, S.Pd, M.Pd Kepala SLB C YPSLB Gemolong, yang telah memberi kesempatan dan tempat guna pengambilan data penelitian. 7. Umi S.Pd selaku Wali kelas V di SLB C YPSLB Gemolong yang telah memberikan bantuan kepada peneliti selama melaksanakan penelitian. 8. Siswa kelas V di SLB C YPSLB Gemolong yang telah bersedia berpartisipasi dalam pelaksanaan penelitian. x

10 9. Orang tua yang selalu memberikan doa, dukungan dan motivasi yang tidak pernah putus. 10. Sahabat dan teman yang selalu membantu, memberikan semangat dan dukungan suka maupun duka. 11. Teman-teman seperjuangan PLB angkatan 2013 terima kasih atas rasa kekeluargaan, kebersamaan dan motivasinya. 12. Keluarga besar FKIP PLB UNS tercinta 13. Semua pihak yang turut membantu penyusunan skripsi ini yang tidak mugkin peneliti sebutkan satu persatu. 14. Almamater Peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna dan hal ini antara lain karena keterbatasan peneliti. Meskipun demikian, peneliti berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi pembaca dan pengembangan ilmu. Surakarta, April 2017 Peneliti xi

11 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERNYATAAN... ii HALAMAN PENGAJUAN... iii HALAMAN PERSETUJUAN... iv HALAMAN PENGESAHAN... V HALAMAN ABSTRAK... Vi HALAMAN ABSTRAC... Vii HALAMAN MOTTO... Vii HALAMAN PERSEMBAHAN... ix KATA PENGANTAR... X DAFTAR ISI... Xii DAFTAR TABEL... XiV DAFTRA GAMBAR... XVi DAFTAR LAMPIRAN... XViii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Identifikasi Masalah... 7 C. Pembatasan Masalah... 7 D. Rumusan Masalah... 8 E. Tujuan Penelitian... 8 F. Manfaat Penelitian... 8 BAB II KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA BERFIKIR, DAN HIPOTESIS A. Kajian Pustaka Tinjauan Tunagrahita Ringan a. Pengertian anak tunagrahita ringan b. Karakteristik anak tunagrahita ringan c. Faktor penyebab anak tunagrahita ringan xii

12 d. Hambatan anak tunagrahita ringan e. Prinsip pembelajaran anak tunagrahita ringan Tinjauan Tentang Membaca permulaan a. Kemampuan b. Pengertian membaca c. Pengertian membaca permulaan d. Tujuan membaca permulaan e. Ruang Lingkup kemampuan membaca permulaan Kajian tentang Metode Multisensori a. Pengertian Metode Multisensori b. Keunggulan penerapan Metode Multisensori c. Langkah-langkah Metode Multisensori B. Kerangka Berfikir C. Hipotesis BAB III METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian B. Desain penelitian C. Populasi dan Sampel D. Teknik pengambilan sampel E. Teknik pengumpulan data F. Teknik uji Validitas dan Reliabilitas instrument G. Teknik analisis data H. Prosedur penelitian BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian Deskripsi data penelitian Hasil hipotesis B. Deskripsi hasil penelitian C. Analisis data D. Pembahasan hasil analisis data xiii

13 BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN A. Saran B. Implikasi C. Saran Daftar Pustaka LAMPIRAN xiv

14 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 3.1 kisi-kisi soal membaca permulaan Tabel 3.2 Validator Instrumen Penelitian Tabel 3.3 Instrumen Penelitian Tabel 4.1 Baselnie 1 (A1) sesi Tabel 4.2 Baseline 1 (A1) sesi Tabel 4.3 Baseline 1 (A1) sesi Tabel 4.4 Baseline 1 (A1) sesi Tabel 4.5 Baseline 1 (A1) secara keseluruhan Tabel 4.6 Intervensi (B) sesi Tabel 4.7 Intervensi (B) sesi Tabel 4.8 Intervensi (B) sesi Tabel 4.9 Intervensi (B) sesi Tabel 4.10 Intervensi (B) sesi Tabel 4.11 Intervensi (B) sesi Tabel 4.12 Intervensi (B) secara keseluruhan Tabel 4.13 Baseline 2 (A2) sesi Tabel 4.14 Baseline 2 (A2) sesi Tabel 4.15 Baseline 2 (A2) sesi Tabel 4.16 Baseline 2 (A2) sesi Tabel 4.17 Baseline 2 (A2) sesi total keseluruhan Tabel 4.18 Panjang kondsi Tabel 4.19 Kecenderungan arah AS Tabel 4.20 Kecenderungan arah FO Tabel 4.21 Kecenderungan Stabilitas AS Tabel 4.22 Kecenderungan Stabilitas FO Tebel 4.23 Kecenderunagn jejak data AS Tabel 4.24 Kecenderunagn jejak data FO Tabel 4.25 Level dan Rentang AS Tabel 4.26 Level dan Rentang FO xv

15 Tabel 4.27 Level perubahan AS Tabel 4.28 Level perubahan FO Tabel 4.29 Hasil analisis visual dalam kondisi subjek AS Tabel 4.30 Hasi analisis visual dalam kondisi subjek FO Tabel 4.31 Data Variabel yang dirubah Tabel 4.32 perubahanan kecenderungan arah dan efek subjek AS Tabel 4.33 Perubahan kecenderungan arah dan efek subjek FO Tabel 4.34 Perubahan kecenderunagn Stabilitas AS Tabel 4.35 Perubahan kecenderungan Stabilitas FO Tabel 4.36 Data Perubahan Level subjek AS Tabel 4.37 Data Perubahan Level subjek FO Tabel 4.38 Data Data Perubahan Level subjek AS Tabel 4.39 Data-Data Perubahan Level subjek FO Tabel 4.40 Hasil Analisis visual dan antar kondisi subjek AS Tabel 4.41 Hasil analisis visual dan antar kondisi subjek FO xvi

16 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Kerangka Berfikir Gambar 3.1 Desain Penelitian SSR A B-A Gambar 3.2 Prosedur Penelitian Gambar 4.1 Grafik Data Baseline 1 (A1) AS Gambar 4.2 Grafik Data Baseline 1 (A1) FO Gambar 4.3 Garafik Data Intervensi (B) AS Gambar 4.4 Grafik Data Intervensi (B) FO Gambar 4.5 Grafik Data Baseline 2 (A2) AS Gambar 4.6 Grafik Data Baseline 2 (A2) FO Gambar 4.7 Grafik Hasil kemampuan membaca permulaan Subjek AS Gambar 4.8 Grafik Hasil Kemampuan membaca permulaan Subjek FO Gambar 4.9 Grafik Kecenderungan Stabilitas fase baseline 1 (A1) Subjek AS Gambar 4.10 Grafik Kecenderungan Stabilitas fase baseline 1 (A1) Subjek FO Gambar Grafik Kecenderungan arah Stabilitas fase baseline 1 (A1) subjek AS Gambar 4.12 Grafik Kecenderungan arah Stabilitas fase intervensi (B) Subjek AS Gambar 4.13 Grafik Kecenderungan arah Stabilitas fase Baseline 2 (A2) subjek AS Gambar 4.14 Grafik Kecenderungan arah Stabilitas fase baseline 1 (A1) subjek FO Gambar 4.15 Grafik Kecenderungan arah Stabilitas fase intervensi (B) Subjek FO Gambar 4.16 Grafik Kecenderungan arah Stabilitas fase baseline 2 (A2) subjek FO xvii

17 Gambar 4.17 Grafik Data Overlap B/A-2 subjek AS Gambar 4.18 Grafik Data Overlap B/A-2 subjek F Gambar 4.19 Grafik Mean Hasil Kemampuan membaca Permulaan subjek AS Gambar 4.20 Grafik Mean Hasil Kemampuan membaca permulaan subjek FO xviii

18 Daftar Lampiran Lampiran Halaman 1. Kisi-kisi pembelajaran Soal tes tertulis dan tes Lisan Surat instrumen dan Validitas instrumen Rencana Program Pembelajaran Dokumentasi Permohonan ijin menyusun Skripsi Surat Keputusan Dekan ijin menyususn Skripsi Surat Izin Penelitian untuk Sekolah Surat balasan dari Sekolah xix

: ARIFKA PUTRI NURHADIYANTI K

: ARIFKA PUTRI NURHADIYANTI K EFEKTIVITAS MEDIA BLOK PECAHAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MATERI PENJUMLAHAN PECAHAN SISWA TUNANETRA KELAS IV DI SLB A YKAB SURAKARTA TAHUN AJARAN 2015/2016 SKRIPSI Oleh : ARIFKA PUTRI
