BAB I PENDAHULUAN. Televisi merupakan salah satu media komunikasi massa. 3 Televisi. mudah untuk diakses masyarakat, yang kemudian menjadikan televisi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Televisi merupakan salah satu media komunikasi massa. 3 Televisi. mudah untuk diakses masyarakat, yang kemudian menjadikan televisi"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Televisi merupakan salah satu media komunikasi massa. 3 Televisi merupakan sarana untuk memperoleh informasi serta mengedukasi masyarakat. Saat ini dengan biaya yang terjangkau sarana televisi sangat mudah untuk diakses masyarakat, yang kemudian menjadikan televisi sebagai salah satu sumber informasi bagi masyakat. Di Indonesia sendiri, terdapat banyak sekali lembaga penyiaran televisi yang menyiarkan berbagai macam program siaran. Sejarah terbentuknya lembaga penyiaran televisi sendiri dimulai dengan terbentuknya Televisi Republik Indonesia atau yang dikenal dengan TVRI. Siaran yang pertama kali ditampilkan ialah peringatan hari Proklamasi di Istana Negara pada tanggal 17 Agustus 1962, namun siaran tersebut hanya berlangsung pada pukul WIB sampai dengan pukul WIB. Titik balik pertelevisian dimulai ketika Indonesia menjadi tuan rumah Asian Games ke IV dimana TVRI mulai melakukan siaran secara kontinyu yang dimulai sejak tanggal 24 Agustus 1962 di dua puluh tujuh provinsi yang ada di Indonesia pada saat itu. TVRI mampu untuk menjangkau wilayah-wilayah pelosok dengan menggunakan satelit 3 Komunikasi Massa, Media dan Karakteristik, diakses pada 19 November 2017.

2 2 komunikasi ruang angkasa, hingga di era 90-an, TVRI mampu bertahan menjadi satu satunya sumber informasi bagi masyarakat Indonesia. 4 Pada Tahun 1989, pemerintah sudah mulai memberikan izin bagi pertelevisian swasta untuk bergabung menjadi bagian yang ikut memberikan sumber informasi bagi masyarakat, dimulai dengan terbentuknya Rajawali Citra Televisi atau RCTI yang memulai siaran pertamanya pada tanggal 24 Agustus 1989, disusul dengan Surya Citra Televisi atau SCTV pada tahun 1990, lalu Televisi Pendidikan Indonesia atau TPI pada tahun SCTV dan RCTI baru memulai siaran nasionalnya pada tahun Kemudian terbentuk Andalas Televisi atau ANTV dan Indosiar pada tahun Pada tahun 2002, disahkan Undang-undang No. 32 Tahun 2002 tentang Penyiaran, yang selanjutnya disebut UU Penyiaran, untuk mengawasi jalannya seluruh sarana penyiaran dan dasar dibentuknya Komisi Penyiaran Indonesia, yang selanjutnya disebut KPI. KPI merupakan lembaga negara independen yang mengatur hal-hal mengenai penyiaran serta bertugas untuk mengawasi pelaksanaan penyiaran televisi di Indonesia. Di Indonesia terdapat 394 lembaga penyiaran televisi, hal yang membedakan antara satu dengan lainnya ialah karakteristik serta kebijakan programming dari lembaga penyiaran televisi televisi antara satu sama lain, begitupun dengan program yang disiarkan. Kebijakan programming memang merupakan sebuah landasan bagi sebuah lembaga penyiaran televisi untuk membangun penampilan sang media televisi 4 Sejarah dan Perkembang Televisi di Indonesia, diakses pada tanggal 20 November 2017 pukul Hidajanto Djamal, 2013, Buku Dasar-dasar Penyiaran, Kencana, Jakarta, hlm

3 3 tersebut. Program acara merupakan sarana eksistensi sebuah media televisi. Program yang ditampilkan merupakan karakter masing masing dari Lembaga penyiaran televisi televisi. 6 Di masa globalisasi seperti sekarang, tidak bisa dipungkiri perkembangan pertelevisian Indonesia sangatlah pesat. Persaingan antar lembaga penyiaran televisi televisi dalam menayangkan berbagai macam program untuk menarik perhatian masyarakat. Program yang disiarkan hanya sebatas ingin mencari keuntungan yang sebanyak-banyaknya, uang yang menjadi target utama. Sehingga, lembaga penyiaran televisi tidak begitu mempertimbangkan dampak dari penayangan program tersebut. Penyiaran program dilakukan semata mata dilakukan untuk menaikkan rating sehingga, konten yang disiarkan berdampak negatif yaitu menampilkan konten yang bertentangan dengan norma-norma masyarakat serta peraturan mengenai penyiaran. Pada pasal 5 UU Penyiaran disebutkan dengan jelas bahwa salah satu tujuan penyiaran suatu program harus bertujuan untuk mengedukasi bangsa dengan nilai-nilai yang positif. Sedangkan pada pelaksanaan, banyak sekali program yang mendapat sanksi dari KPI karena pelaksanaanya melanggar dengan apa yang sudah diatur oleh UU Penyiaran. Sanksi yang dapat diberikan oleh KPI diatur dalam Pasal 35 ayat 2 UU Penyiaran dijelaskan bentuk-bentuk sanksi administratif mulai dari teguran tertulis sampai dengan pencabutan izin penyelenggaran penyiaran. KPI sendiri dalam mengatur keberlangsungan program siaran memiliki sebuah ketentuan khusus yaitu Peraturan Komisi 6 Ashadi Siregar, 2001, Menyingkap Media Penyiaran: Membaca Televisi Melihat Radio, LP3Y, Yogyakarta, hlm. 12.

4 4 Penyiaran Indonesia Nomor 01/P/KPI/03/2012 tentang Pedoman Perilaku Penyiaran dan Peraturan Komisi Penyiaran Indonesia Nomor 02/P/KPI/03/2012 tentang Standar Program Siaran (P3SPS). Salah satu contohnya ialah program acara D Academy yang disiarkan oleh lembaga penyiaran televisi Indosiar, tidak hanya mendapat teguran namun program acara ini pun diberhentikan untuk sementara. Sanksi pemberhentian ini diberikan karena Program Acara D Academy menampilkan adegan keributan yang dipenuhi dengan cacian dan kata-kata kasar antara pengisi acara. 7 Kejadian serupa terjadi pada program Yuk Keep Smile (YKS) yang pada awalnya hanya diberikan teguran. Namun program YKS tetap menyajikan konten konten yang melecehkan. Sehingga KPI memutuskan untuk memberhentikan program sementara yang berlanjut pencabutan izin penyelenggaran program siaran YKS, dikarenakan terdapat salah satu konten siaran dimana salah satu talent YKS dianggap melecehkan tokoh Betawi Benjamin Sueb dan menimbulkan protes dari perkumpulan warga Betawi asli yang menyatakan bahwa YKS sudah tidak pantas untuk disiarkan lagi. 8 Dalam hal terjadinya pelanggaran terhadap UU Penyiaran, maka harus adanya pertanggungjawaban oleh stasiun televisi terkait. Perlu diketahui Lembaga penyiaran televisi televisi Indonesia sendiri berbentuk Perseroan Terbatas ( PT). PT merupakan salah satu subjek hukum perdata. Diatur dalam Pasal 97 ayat 3 Undang undang No. 40 tahun 2007 tentang 7 KPI pusat hentikan sementara D Academy, an.d.academy, diakses pada 10 September 2017 pukul

5 5 Perseroan Terbatas, yang selanjutnya disebut UUPT, mengatur bahwa setiap anggota Direksi bertanggung jawab penuh secara pribadi atas kerugian Perseroan apabila yang bersangkutan bersalah atau lalai menjalankan tugasnya, maka yang bertanggung jawab apabila terjadinya pelanggaran penyiaran dalam hal ini ialah Korporasi. Untuk itu penulis melakukan penelitian dengan judul PERTANGGUNGJAWABAN PERDATA KORPORASI TERHADAP PROGRAM SIARAN YANG BERTENTANGAN DENGAN UNDANG-UNDANG NO. 32 TAHUN 2002 TENTANG PENYIARAN. B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang diatas, permasalahan yang akan dibahas, yaitu sebagai berikut : 1. Apa saja bentuk pelanggaran yang dapat mengakibatkan sebuah program siaran dinyatakan bertentangan dengan UU Penyiaran dan apa saja sanksi yang dapat diberikan terhadap pelanggaran tersebut? 2. Bagaimana bentuk pertanggungjawaban Korporasi terhadap Program Siaran yang bertentangan dengan Undang Undang No. 32 tahun 2002 tentang Penyiaran? C. Tujuan Penelitian Dari rumusan masalah diatas, penulis memiliki tujuan untuk : 1. Tujuan Objektif

6 6 a. Untuk mengetahui dan menganalisis unsur pelanggaran apa saja yang dapat dipertanggungjawabkan oleh Korporasi. b. Untuk mengetahui dan menganalisis bentuk pertanggungjawaban apa saja yang dapat diberikan Korporasi pada Program Siaran yang mendapat sanksi dari KPI. 2. Tujuan Subjektif Penelitian ini ditujukan untuk memperoleh data yang diperlukan dalam penulisan hukum sebagai salah satu syarat memperoleh gelar sarjana hukum di Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada. Penulis juga berharap penelitian ini dapat bermanfaat dan berguna bagi mahasiswa yang memiliki ketertarikan untuk menulis atau terkait dengan penelitian ini sehingga dapat dijadikan sebagai bahan bacaan dan bahan referensi bagi pengetahuan dalam bidang hukum. D. Manfaat Penelitian Adapun kegunaan dari penelitian ini ialah sebagai berikut: 1. Bagi Penulis a. Untuk mendapatkan data sebagai bahan penyusunan penulisan hukum guna memenuhi syarat mencapai gelar Sarjana Hukum. b. Untuk menambah dan mengembangkan wawasan teori maupun ilmu hukum, juga melatih kemampuan untuk menganalisis dan memecahkan masalah.

7 7 2. Untuk Mahasiswa Penulis berharap penelitian ini dapat bermanfaat untuk memberikan wawasan serta memberikan kajian komperhensif dalam ilmu perdata khususnya mengenai bentuk-bentuk pertanggungjawaban perdata dan pelanggaran yang terjadi dalam industri televisi di Indonesia. 3. Untuk Masyarakat Memberikan pemahaman mengenai pengelolaan pertanggungajawaban perdata dalam industri televisi berdasarkan pada peraturan dan perundangan yang berlaku di Indonesia. E. Keaslian Penelitian Berdasarkan penelusuran kepustakaan yang dilakukan oleh penulis di perpustakaan fakultas Hukum UGM dan pada berbagai referensi, belum ditemukan penelitian mengenai Pertanggungjawaban Perdata Korporasi terhadap Program Siaran yang Bertentangan dengan Undang-undang No. 32 tahun 2002 tentang Penyiaran, namun sebelumnya sudah ada penelitian yang mengangkat tema yang berkaitan dengan pertanggungjawaban perdata, diantaranya yaitu: 1. Skripsi dengan judul Pelanggaran Pedoman Perilaku Penyiaran dan Standar Program Siaran (P3 SPS) Pasal 11 Ayat 1 dan 2 Pada Tayangan Momentum (Studi Analisis Kasus Program Raffi- Nagita di Trans TV).Skripsi ini ditulis oleh Risa Riskayanti pada tahun Penulisan hukum ini mengangkat permasalahan mengenai pelanggaran

8 8 program siaran janji suci yang menampilkan kepentingan kelompok tertentu. Penulisan ini berfokus pada pelanggaran suatu pasal tertentu dan program acara tertentu, janji suci. Dari penjelasan tersebut, diketahui bahwa penulisan hukum ini berbeda dengan penulisan hukum Risa Riskayanti di atas. Sekali lagi, penulisan hukum ini membahas pelanggaran secara keseluruhan dan membahas mengenai pelanggaran salah satu program siaran yaitu YKS.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang Perkembangan industri televisi Indonesia berkembang pesat beberapa tahun belakangan ini. Hal ini membuat persaingan industri ini semakin ketat. Menurut Morrisan (2004:
