LEMBAR PENGESAHAN Laporan lengkap praktikum Mikrobiologi dengan judul Pengenalan Alat yang disusun oleh: Nama : Lasinrang Aditia Nim : Kel

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LEMBAR PENGESAHAN Laporan lengkap praktikum Mikrobiologi dengan judul Pengenalan Alat yang disusun oleh: Nama : Lasinrang Aditia Nim : Kel"

Transkripsi

1 LAPORAN LENGKAP PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI (PENGENALAN ALAT) Disusun oleh: NAMA : LASINRANG ADITIA NIM : KELAS : BIOLOGI A KELOMPOK : II (Dua) LABORATORIUM BIOLOGI FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ALAUDDIN MAKASSAR 2014

2 LEMBAR PENGESAHAN Laporan lengkap praktikum Mikrobiologi dengan judul Pengenalan Alat yang disusun oleh: Nama : Lasinrang Aditia Nim : Kelas : Biologi A Kelmpok : II (dua) Telah diperiksa oleh Kordinator Asisten / Asisten dan dinyatakan diterima. Samata-Gowa, Oktober 2014 Kordinator Asisten Asisten (Nabillah Purnawijaya) (Rahmania Sari) Mengetahui, Dosen Penanggung Jawab (Eka Sukmawaty, S.Si, M.Si)

3 A. Tujuan Praktikum Adapun tujuan dilakukannya percobaan ini adalah untuk mengenal dan mengetahui fungsi dari tiap-tiap alat yang digunakan dalam praktikum mikrobiologi. B. Dasar Teori Pada saat sekarang ini, dengan berkembangnnya ilmu pengetahuan maka semakin tinggi pula rasa ingin tahu seseorang terhadap apa yang terdapat di alam sampai pada mikrooorganisme yang tak dapat dilihat dengan mata telanjang yang berukuran kecil. Dari hal inilah muncul ilmu pengetahuan yang mempelajari tentang mikroorganisme disebut dengan mikrobiologi (Koesmadja, 2006). Mikrobiologi merupakan suatu istilah luas yang berarti studi tentang organisme hidup yang terlalu kecil untuk dapat dilihat dengan mata telanjang. Mikrobiologi mencakup studi tentang bakteri (bakteriologi), virus (virologi), khamir dan jamur (mikologi), protozoa (protozoologi), beberapa ganggang, dan beberapa bentuk kehidupan yang tidak sesuai untuk dimasukkan kedalam kelompok tersebut diatas. Bentuk kehidupan yang kecil seperti itu disebut mikroorganisme. Makhluk hidup yang kecil tersebut disebut juga dengan mikroorganisme, mikrobia, jasad renik atau protista. Mikroorganisme tersebut tidak dapat dilihat dengan mata telanjang kecuali dengan bantuan mikroskop (Volk, 1993). Laboratorium merupakan tempat untuk melakukan kegiatan praktikum atau kegiatan penelitian. Banyak alat-alat yang terdapat di laboratorium baik yang berbahaya maupun tidak, oleh sebab itu kita harus mengetahui cara penggunaan, fungsi dan prinsip kerja setiap alat-alat tersebut. laboratorium mempunyai banyak fungsi diantaranya, sebagai tempat untuk mengasah penalaran (melalui pengamatan, pencatatan dan pemahaman), sebagai sumber belajar, memperdalam sifat ingin tahu seseorang dan membina rasa percaya diri (Pasaribu, 2013). Didalam pekerjaan mikrobiologi seringkali kita tidak terlepas dari alat-alat yang berada di laboratorium. Peralatan yang digunakan pada laboratorium

4 mikrobiologi hampir sama dengan peralatan-peralatan yang umumnya digunakan di laboratorium kimia, yaitu berupa alat-alat gelas antara lain: tabung reaksi, cawan petri, pipet ukur, dan pipet volumetrik, labu ukur, labu erlenmeyer, gelas piala, ph meter, gelas arloji, termometer, botol tetes, pembakar spiritus, kaki tiga dengan kawat asbes, dan rak tabung reaksi. Di samping peralatan gelas tersebut, pada laboratorium mikrobiologi masih ada sejumlah alat yang khusus antara lain: autoklaf, oven, mikroskop, jarum ose (inokulum), jarum preparat, gelas objek, kaca penutup, keranjang kawat untuk sterilisasi, inkubator untuk membiakan mikroorganisme dengan suhu tertentu yang kostan, spektrofotometer untuk mengukur kepekatan suspensi atau larutan, penangas air untuk mencairkan medium, magnetik stirrer untuk mengaduk, dan tabung durham untuk penelitian fermentasi (Ardiansyah, 2013). Secara umum fungsi setiap alat diberikan secara umum karena tidak mungkin semua fungsi diutarakan dalam melakukan kegiatan di laboratorium. Untuk memudahkan dalam memahami alat-alat laboratorium, penulisan alat-alat diurut sesuai dengan abjad. Agar supaya alat-alat laboratorium dapat digunakan dalam waktu relatif lama dalam keadaan baik, perlu pemeliharaan dan penyimpanan yang memadai (Koesmadja, 2006). C. Waktu dan Tempat Adapun waktu dan tempat dilaksanakannya praktikum ini adalah sebagai berikut: Hari/tanggal : Kamis/23 Oktober 2014 Waktu : WITA Tempat : Laboratorium Mikrobiologi Lantai II Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar Samata-Gowa

5 D. Alat dan Bahan 1. Alat Adapun alat yang digunakan pada percobaan ini yaitu alat-alat elektrik yaitu terdiri dari mikroskop cahaya atau binokuler, Autoklaf elektrik, Incubator anaerob, Hot plate dan Stirrer, Colony counter, Biological Safety Cabinet (BSC), Mikropipet, Water bath, Neraca analitik, Oven, Vortex mixer, Incubator shaker, Shaker, Sentrifuge, dan Kulkas/ Refrigator. Alat-alat gelas dan keramik yaitu terdiri dari Cawan petri, Pipet ukur, Pipet tetes, Tabung reaksi, Labu erlenmeyer, Mortar dan Pastle, Gelas beacker, Pembakar bunsen, Gelas ukur, Gelas arloji, Tabung Durham. Alat-alat non gelas yaitu terdiri dari Jarum inokulum/ose, Pinset, ph meter indicator universal, Botol semprot, Rak tabung reaksi. 2. Bahan Adapun bahan yang digunakan pada percobaan ini yaitu alat tulis menulis. E. Cara Kerja Adapun cara kerja pada percobaan ini yaitu sebagai berikut ini: 1. Menyiapkan alat dan bahan yang akan digunakan dalam percobaan. 2. Mengamati setiap alat yang disediakan. 3. Mengetahui cara penggunaan dan fungsi alat tersebut. 4. Menggambar dan menuliskan keterangan.

6 F. Hasil Pengamatan Adapun hasil pengamatan pada percobaan ini adalah sebagai berikut: 1. Alat-Alatelektrik a. Mikroskop cahaya 1) Lensa okuler 2) Tabung okuler 3) Pemutar lensa objektif 4) Lensa objektif 5) Meja benda 6) Penjepit spesimen 7) Sekrup pengatur vertikal 8) Sekrup fokus halus 9) Sumber cahaya 10) Kondensor 11) Sekrup fokus kasar

7 b. Autoklaf elektrik 1. Penutup autoklaf 2. Klep pengaman 3. Keranjang autoklaf 4. Lempeng suhu berpanas 5. Pengukur tekanan c. Incubator anaerob 1. Layar 2. Pintu incubator 3. Pengatur suhu 4. Timer 5. Tombol on/off

8 d. Hot plate dan Stirrer 1. Pelat 2. Magnetic stir bar 3. Tombol on/off 4. Tombol speed e. Colony counter 1. Lup 2. Layar 3. Tombol penghitung koloni/ skala 4. Tombol on/off 5. Tempat cawan petri

9 f. Biological Safety Cabinet (BSC) 1. Layar 2. Tombol on/off 3. Tombol lampu UV 4. Tombol lampu neon 5. Tombol pengatur angin 6. Kacap penutup 7. Interior LAF g. Mikropipet 1. Tombol penyemprot 2. Tombol ejector tip 3. Knob pengatur volume 4. Skala volume 5. Nozzle 6. Tip

10 h. Water bath 1. Tangas uap 2. Tombol on/off 3. Tombol pengatur suhu 4. Layar i. Neraca analitik 1. Pintu neraca 2. Piringan timbangan 3. Tombol mode 4. Tombol on/off 5. Tombol rezero 6. Layar j. Oven 1. Layar pv/sv 2. Tombol knop 3. Tombol on/off 4. Tombol set 5. Pintu oven 6. Rak oven

11 k. Vortex mixer 1. Driver shaft 2. Tombol pengatur kecepatan 3. Tombol on/off l. Incubator shaker 1. Pintu incubator 2. Keranjang shaker 3. Tombol on/off 4. Tombol pengatur kecepatan 5. Speedometer 6. Tombol pengatur suhu 7. Tombol timer

12 m. Shaker 1. Rak shaker 2. Layar 3. Timer (hours/ minutes) 4. Timer 5. Tombol start 6. Tombol stop 7. Tombol power n. Sentrifuge 1. Lempeng penutup 2. Tombol open 3. Tombol next 4. Tombol start/stop 5. Tombol timer 6. Tombol pengatur kecepatan

13 o. Kulkas/ Refrigator 1. Freezer 2. Pintu kulkas 3. Rak pintu 4. Rak lemari 5. Keranjang 2. Alat-alat gelas dan keramik a. Cawan petri 1. Cawan bagian atas 2. Cawan bagian bawah b. Pipet ukur 1. Filler 2. Dinding pipet 3. Ukuran (ml) 4. Nozzle

14 c. Pipet tetes 1. Filler 2. Dinding pipet 3. Nozzle d. Tabung reaksi 1. Mulut tabung 2. Bawah tabung e. Labu erlenmeyer 1. Dinding erlenmeyer 2. Skala volume 3. Tempat penampungan larutan

15 f. Mortar dan Pastle 1. Pastle 2. Mortar g. Gelas beacker 1. Dinding gelas kimia 2. Skala volume 3. Tempat penampungan h. Pembakar bunsen 1. Sumbu 2. Tempat spiritus

16 i. Gelas ukur 1. Ujung tabung 2. Tabung j. Gelas arloji 1. Wadah mikroorganisme k. Tabung Durham 1. Ujung tabung 2. Tabung

17 3. Alat-alat non gelas a. Jarum inokulum/ose 1. Lingkarang menutup (loop closeup) 2. Gagang ose b. Pinset 1. Ujung pinset 2. Gagang pinset c. ph meter indicator universal 1. Kertas lakmus 2. Indikator ph

18 d. Botol semprot 1. Selang semprot 2. Tutup botol 3. Botol penampungan e. Rak tabung reaksi 1. Lubang untuk tempat tabung G. Pembahasan Adapun pembahasan pada percobaan ini adalah: 1. Alat-Alat elektrik a. Mikroskop binokuler Mikroskop binokuler berfungsi sebagai alat untuk melihat objek renik dengan bantuan elektron dan cahaya lampu. Lat ini terdiri dari empat lensa objektif dengan empat perbesaran 10x, 25x, 40x dan 100x. Prinsip kerjanya yaitu dengan memantulkan cahaya melalui cermin, lalu diteruskan hingga ke lensa objektif. Sehingga benda yang tidak dapat dilihat kasat mata dapat diamati dibawah mikroskop.

19 b. Autoklaf elektrik Autoklaf merupakan alat elektrik yang digunakan sebagai alat sterilisasi untuk berbagai macam alat dan bahan yang akan disterilkan. Alat ini menggunakan uap air panas bertekanan untuk proses sterilisasinya, sehingga alat ini paling sering digunakan untuk sterilisasi alat, bahan maupun medium dari mikroba. Prinsip dari autoklaf adalah terjadinya koagulasi yang lebih cepat dalam keadaan basah dibandingkan dengan keadaan kering. Harus diperhatikan bahwa dalam sterilisasi dengan autoklaf udara harus dikeluarkan terlebih dahulu sebelum klep ditutup, sehingga di dalamnya hanya terdapat uap panas, uap panas inilah yang memiliki daya kerja sterilisasi. Bila terdapat udara selain uap panas, maka suhu yang dicapai tidak dapat mematikan spora. Panas lembab sangat efektif meskipun pada suhu yang tidak begitu tinggi, karena ketika uap air berkondensasi pada bahan-bahan yang disterilkan, dilepaskan panas sebanyak 686 kalori per gram uap air pada suhu C. Panas ini yang akan mendenaturasikan atau mengkoagulasikan protein pada mikrooragnisme hidup dan dengan demikian mematikannya. Maka sterilisasi basah dapat digunakan untuk mensterilkan bahan apa saja yang dapat ditembus uap air dan tidak rusak bila dipanaskan pada suhu 120 o C selama selang waktu 15 menit. c. Incubator anaerob Incubator anaerob digunakan untuk menginkubasi bakteri-bakteri anaerob sesuai masa inkubasi dan suhu pertumbuhannya. Prinsip kerjanya sama dengan incubator aerob, hanya pada incubator anaerob udara yang ada didalam incubator diisap keluar sehingga menjadi vakum. d. Hot plate dan Stirrer Hot plate yaitu alat yang digunakan untuk menghomogenkan larutan dengan pengadukan. Pelat (Plate) yang terdapat dalam alat ini dapat dipanaskan sehingga mampu mempercepat proses homogenisasi.

20 e. Colony counter Colony counter merupakan alat yang berfungsi sebagai penghitung jumlah mikroba pada cawan petri menggunakan sinar dan kaca pembesar. Perhitungan mikroba dapat juga dilakukan dengan perbesaran dengan menggunakan lup atau dengan menandai beberapa koloni yang terdapat pada cawan petri menggunakan bulpoint yang terdapat pada colony counter dan juga menggunakan tombol check. Selain itu alat tersebut dilengkapi dengan skala atau kuadran yang sangat berguna untuk pengamatan pertumbuhan koloni sangat banyak. Jumlah koloni pada cawan petri dapat ditandai dan dihitung otomatis yang dapat di-reset. Adapun cara penggunaannya yaitu setelah menekan tombol ON, menyimpan cawan petri yang berisi bakteri atau jamur ke dalam kamar hitung, mengatur alat penghitung pada posis dan mulai menghitung dengan menggunakan jarum penunjuk sambil melihat jumlah pada layar hitung. Prinsip kerja dari alat ini adalah menghitung mikroba secara otomatis dengan bantuan pulpn atau tombol hitung. f. Biological Safety Cabinet (BSC) Biological Safety Cabinet (BSC) atau LAF (Laminar Air Flow) merupakan alat yang digunakan untuk sterilisasi aliran udara. Alat ini digunakan untuk pengerjaan secara asptis dengan aplikasi sinar UV beberapa jam sebelum digunakan. Teknik penggunaan dari Biological Safety Cabinet (BSC) yaitu sebelum menggunakannya terlebih dahulu harus disterilkan dengan cara menyemprot alkohol, kemudian sebelum bekerja menggunakan alat ini prosedurnya menyalakan tombol sinar UV kemudian tombol angin untuk kesterilan alat ini kemudian siap digunakan dalam proses aseptis. g. Mikropipet Mikropipet merupkan alat yang digunakan untuk memindahkan cairan yang bervolume cukup kecil. Fungsinya hampir sama dengan pipet

21 tetes dan piper ukur, bedanya mikropipet dapat memindahkan cairan atau memipet cairan hingga kurang dari 1000 µm. Teknik penggunaan yaitu dengaan cara mengukur beberapa volume cairan yang akan di ambil dan memasangkan tip. h. Water bath Water bath merupakan alat yang fungsinya untuk menciptakan suhu yang konstan dan digunakan untuk inkubasi pada analisa mikrobiologi. Prinsip kerjanya yaitu menciptakan kondisi yang steril dengan jalan menginkubasi dalam bentuk merebus. Teknik penggunaannya yaitu dengan cara memasukkan bahan pada alat ini dan menyalakan tombol on nya dan mengatur suhu yang diperlukan. i. Neraca analitik Neraca analitik alat ini berfungsi untuk menimbang bahan kimia dan lain-lain yang ukurannya sangat terbatas. Timbangan ini memiliki batas maksimal oenimbangan, sehingga jika bahan yang ditimbang melewati batasan tersebut makan perhitungan ketelitiannya berkurang. Teknik penggunaanya yaitu pertama menresetnya kemudian memasukkan bahan pada timbangan ini dan melihat ukuran timbangannya. j. Oven Oven merupakan alat yang digunakan untuk proses sterilisasi dengan menggunakan udara panas dan kering, dimana oven berfungsi untuk mensterilisasikan berupa alat-alat gelas yang tidak berskala. Prinsip kerja alat ini adalah dengan menghancurkan lisis mikroba dengan menggunakan udara panas kering. Mekanisme kerja oven yaitu adanya konduksi panas dan adanya absorbsi oleh permukaan panas.. Adapun suhu dan waktu yang digunakan bervariasi antara lain 140ºc selama 3 jam, 160ºc selama 2 jam, dan 180ºc selama 1 jam.

22 k. Vortex mixer Vortex mixer merupakan alat yang digunakan untuk menghomogenkan larutan atau medium cair dengan menggunakan wadah tabung reaksi. Prinsip kerjanya hanya dengan mengaktifkan alat dan tekan tabung yang berisi larutan ke permukaan vortex, secara otomatis vortex akan menghomogenkan larutan yang ada didalam tabung reaksi. l. Incubator shaker Incubator shaker adalah alat untuk menginkubasi atau memeram mikroba pada suhu yang terkontrol. Alat ini dilengkapi dengan pengatur suhu dan pengatur waktu. Suhu inkubator dipengaruhi oleh adanya perubahan suhu ruang perlu diaasi terutama saat terjadi perubahan musim. m. Shaker Shaker merupakan alat yang digunakan untuk menghomogenkan dan menginkubasi mikroba. Prinsip kerjanya yaitu dengan mengatasi pertumbuhan mikroba dengan kecepatan yang bisa diatur atau menghomogenkan isolat-isolat dalam medium cair. Teknik penggunaanya yaitu dengan cara memasukkan bahan pada alat ini dan mensetting suhu yang diinginkan serta kecepatannya. n. Sentrifuge Sentrifuge merupakan alat yang digunakan untuk memisahkan zat dalam cairan yang dapat mengendap dengan cara pemutaran menggunakan kekuatan rotasi. Dengan pemutaran kecepatan tertentu, zat-zat yang tidak terlarut akan mengendap. Satuan yang digunakan pada sentrifuge adalah Rpm (Rotasi per meter). Prinsip kerja alat ini adalah zat yang akan dipisahkan dimasukkan ke dalam tabung khusus untuk sentrifuge, letak tabung harus sejajar dengan tabung yang lain, kemudian tutup centrifuge agar tidak ada zat yang mempengaruhi proses kerjanya. Setelah itu atur waktu dan rotasi pemutaran yang diinginkan dengan menggunakan tombol timer dan rotation. Prinsip kerja dari sentrifuge ini adalah untuk menyaring

23 dan memisahkan padatan (mikroorganisme) dengan larutan atau untuk menghomogenkan larutan. Alat ini dilengkapi dengan pengatur kecepatan untuk mempercepat proses pemisahan sesuai dengan kebutuhan. o. Kulkas/Refrigator Refrigerator/kulkas adalah alat yang digunakan untuk pengerjaan medium seperti proses isolasi atau penanaman bakteri dalam kondisi ruangan yang aseptis agar tidak terkontaminasi dengan udara luar. Adapun prinsip kerja dari lemari pendingin adalah untuk mengawetkan mikroba atau medium sesuai pada suhu yang diinginkan. 2. Alat-alat gelas dan keramik a. Cawan petri Cawan petri merupakan alat yang fungsinya untuk plating dan isolasi mikroba. Prinsip kerja dengan menggunakan alat ini yaitu medium dituangkan terlebih dahulu pada cawan petri yang sudah dilengkapi dengan penutupnya sehingga mikroba yang akan diisolasi dapat dibiakkan di dalam cawan petri ini. b. Pipet ukur Pipet ukur merupakan alat untuk memindahkan larutan dengan volume yang diketahui. Tersedia berbagai macam ukuran kapasitas pipet ukur, diantaranya pipet berukuran 1 ml, 5 ml dan 10 ml. Cara penggunaanya adalah cairan disedot dengan pipet ukur dengan bantuan filler sampai dengan volume yang diinginkan. Volume yang dipindahkan dikeluarkan mengikuti skala yang tersedia. Jadi, pipet volumetrik adalah pipet yang isinya sudah tertentu, terutama digunakan untuk memipet larutan baku dalam volume secara tepat. c. Pipet tetes Pipet tetes yaitu pipet dilengkapi dengan karet hisap pada bagian ujung atasnya. Pipet ini digunakan untuk mengambil dan memindahkan larutan yang akan digunakan dengan volume yang tidak diketahui atau

24 dengan kata lain dengan tetes per tetes. Salah satu penerapannya adalah dalam menambahkan HCl atau NaOH saat mengatur ph media, penambahan reagen ada uji biokimia, dan penambahan larutan lainnya dengan volume yang tidak diketahui. d. Tabung reaksi Tabung reaksi yaitu alat yang paling sering digunakan sebagai tempat media pertumbuhan mikroba dalam bentuk media tegak atau miring yang disumbat terlebih dahulu pada lubang tabung. Tabung reaksi memiliki rak tempat meletakkan tabung reaksi. e. Labu erlenmeyer Labu erlenmeyer merupakan alat yang digunakan sebagai tempat penyimpanan medium, memanaskan larutan dan menampung hasil dari penyaringan. Alat ini juga dapat digunakan sebagai wadah larutan yang akan disterilkan dengan cara ditutup terlebih dahulu mulut tabu erlenmeyer dengan menggunakan kapas dan aluminium foil lalu disterilisasikan dengan memasukkannya ke dalam autoklaf. f. Mortar dan Pastle Sebagai bahan untuk menghancurkan bahan padatan. g. Gelas kimia Gelas kimia merupakan alat atau wadah yang memiliki banyak fungsi termasuk tahan terhadap suhu panas. Gelas kimia dapat digunakan sebagai tempat larutan atau zat cair, dapat juga digunakan sebagai preparasi media dan lain sebagainya. h. Pembakar bunsen Pembakar bunsen merupakan alat yang digunakan untuk pemijaran serta dapat juga digunakan sebagai alat sterilisasi mikroba. Lampu spritus juga mempunyai fungsi lain yaitu mengamankan praktikan pada saat melakukan penanaman medium. Cara menggunakan bunsen ini yaitu dengan membakar sumbu lalu memanaskan alat-alat tersebut di atas api

25 sampai pijar. Selain itu, alat ini juga digunakan dalam penegerjaan secara aseptik yaitu dengan mendekatkan di sekitar tempat pengerjaan mikroba untuk menghindari terjadinya kontaminasi. i. Gelas ukur Gelas ukur yaitu alat yang digunakan sebagai wadah pembuatan larutan baku dan dapat digunakan sebagai wadah untuk mengencerkan sampel larutan menjadi sejumlah volume tertentu pada konsentrasi yang dikehendaki. Prinsip kerjanya yaitu dengan memasukkan zat atau larutan yang akan diencerkan ke dalam gelas ukur kemudian menambahkan aquadest sampai batas skala yang telah ditentukan. j. Gelas arloji Gelas arloji merupakan alat yang berfungsi untuk wadah zat yang berupa kristal serta dapat digunakan sebagai penutup gelas kimia pada saat dipanaskan. Prinsip kerjanya yaitu dengan meletakkan zat tersebut dan mengamati hasil yang ditunjukkan. k. Tabung Durham Tabung durham berbentuk mirip dengan tabung reaksi namun ukurannya lebih kecil. Fungsi dari tabung durham yaitu untuk menampung atau menjebak gas yang terbentuk akibat metabolisme pada bakteri yang diujikan. Pipet tetes merupakan alat yang digunakan untuk mengambil larutan dalam skala kecil. 3. Alat-alat non gelas a. Jarum inokulum/ose Ose lurus dan ose bulat berfungsi untuk memindahkan mikroorganisme dengan cara pemijaran. Prinsip kerjanya yaitu sebelum alat ini digunakan terlebih dahulu dipijarkan, kemudian membiarkan ose menjadi dingin sebelum digunakan untuk mencegah matinya bakteri. Prinsip kerja dari ose adalah ose disentuhkan pada bagian mikrobia yang akan diambil kemudian meletakkan kembali pada suatu tempat untuk diamati.

26 Ose ada dua macam yaitu ose lurus dan ose bulat, pada dasarnya prinsip kerja dari kedua ose tersebut adalah sama. b. Pinset Pinset memiliki banyak fungsi diantaranya yaitu untuk mengambil dan memindahkan benda atau media dengan cara menjepit. Spoit berfungsi untuk mengambil cairan sesuai dengan volume yang diinginkan, karena alat ini dilengkapi dengan skala. Cara menggunakannya yaitu dengan menyedot cairan yang diinginkan kemudian menekan kembali ujung spoit untuk mengeluarkan cairan tersebut. c. ph meter indicator universal ph indicator universal berfungsi untuk mengetahui dan mengukur ph suatu larutan. Botol semprot berguna untuk mengisi atau membersihkan wadah dengan cara menyemprot. Bulb merupakan alat untuk menyedot larutan yang dapat dipasang pada pangkal pipet ukur. Prinsip kerjanya yaitu karet sebagai bahan filler merupakan karet yang resisten bahan kimia. Filler memiliki 3 bagaian saluran yang masing-masing saluran memiliki katup. d. Botol semprot Untuk menyemprotkan suatu cairan dengan melalui botol semprot. e. Rak tabung reaksi Rak tabung berbentuk persegi panjang dengan permukaan papannya berlubang sebagai tempat penyimpanan tabung reaksi agar posisi tabung tetap tegak. Prinsip kerjanya adalah untuk meletakkan tabung reaksi dalam jumlah yang banyak. H. Kesimpulan Adapun kesimpulan dari percobaan ini adalah alat-alat elektrik yaitu terdiri dari mikroskop cahaya atau binokuler, Autoklaf elektrik, Incubator anaerob, Hot plate dan Stirrer, Colony counter, Biological Safety Cabinet (BSC), Mikropipet, Water bath, Neraca analitik, Oven, Vortex mixer, Incubator shaker, Shaker, Sentrifuge, dan Kulkas/ Refrigator. Alat-alat gelas dan keramik yaitu terdiri dari

27 Cawan petri, Pipet ukur, Pipet tetes, Tabung reaksi, Labu erlenmeyer, Mortar dan Pastle, Gelas beacker, Pembakar bunsen, Gelas ukur, Gelas arloji, Tabung Durham. Alat-alat non gelas yaitu terdiri dari Jarum inokulum/ose, Pinset, ph meter indicator universal, Botol semprot, Rak tabung reaksi. DAFTAR PUSTAKA Ardiansyah Blog Ardiansyah. Pengenalan Alat Laboratorium. dhy.blogspot.com/2013/07/pengenalan-alat-alat.html (25 oktober 2014). Koesmadja. Kimia Dasar. Jakarta: Erlangga, Volk, Wesley. Mikrobiologi Dasar. Jakarta: Erlangga, Pelczar. Dasar-dasar Mikrobiologi. Jakarta: Universitas Indonesia, Pasaribu, Devita A Blog Devita. Alat Laboratorium. spot.com/2013/05/laporan-mikrobiologi-umum.html (25 oktober 2014).

JURNAL PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI PERTANIAN. PENGENALAN ALAT Dan STERILISASI ALAT : MHD FADLI NST NIM : : AGROEKOTEKNOLOGI

JURNAL PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI PERTANIAN. PENGENALAN ALAT Dan STERILISASI ALAT : MHD FADLI NST NIM : : AGROEKOTEKNOLOGI JURNAL PRAKTIKUM MIKROBIOLOGI PERTANIAN PENGENALAN ALAT Dan STERILISASI ALAT O L E H NAMA : MHD FADLI NST NIM : 1109008817 PRODI GROUP : AGROEKOTEKNOLOGI : A LABORATORIUM MIKROBIOLOGI PERTANIAN FAKULTAS
