BAB 1 PENDAHULUAN. mengakibatkan kurangnya pengetahuan masyarakat tentang penyakityangberkaitan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. mengakibatkan kurangnya pengetahuan masyarakat tentang penyakityangberkaitan"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Layanan informasi kesehatan gizi di Rumah Sakit dan di Puskesmas, karena kurangnya tenaga dokter spesialis gizi yang bias memberi informasi tentang gangguan kesehatan gizi, serta mahalnya biaya konsultasi dokter spesialis.sehingga mengakibatkan kurangnya pengetahuan masyarakat tentang penyakityangberkaitan dengan gizi. Upaya agar setiap penderita penyakit kekurangan gizi dapat dengan mudah dan cepat mengetahui jenis penyakit yang berkaitan dengan gizi dan gejalanya tanpa harus dating ke dokter. Setiap tubuh manusia membutuhkan kebutuhan gizi yang berbeda beda oleh karena itu Aplikasi Dokter Gizi Bebasis Android hadir untuk menjawab problematika kesehatan masyarakat. Pembuatan Aplikasi Dokter Gizi didasari oleh permasalahan keseharian yaitu, banyak masyarakat yang tidak tahu bahwa di tiap tahapan perkembangan hidup manusia (bayi, balita, remaja, dewasa, dan lansia) membutuhkan kebutuhan gizi yang beragam, dan banyak orang yang tidak tahu berapa berat badan idealnya dan susahnya mencari informasi gizi yang up to date

2 1.2 Perumusan Masalah Pada Aplikasi Dokter Gizi Berbasis Android ini dibuat karena melihat banyaknya orang kesulitan dalam informasi kesehatan gizi dengan informasi yang minim pula, Masalah tersebut yaitu : 1. Bagaimana merancang pembuatan Aplikasi Dokter Gizi Berbasis Android semenarik mungkin agar dapat menarik minat Masyarakat semua kalangan untuk menggunanakan aplikasi ini di dalam mobile phone android. Dan membantu masyrakat yang menggunakan mobile phone android untuk mendapatkan informasi gizi dengan cara mudah dan cepat 1.3 Batasan Masalah Sehubungan dengan keterbatasan waktu, biaya, kemampuan penulis dan banyaknya cakupan untuk menghindari kesimpangsiuran dalam penulisan agar judul dan latar belakang dapat dipahami dengan jelas, maka penulis membatasi ruang lingkup penelitian hanya menyangkut pembuatan program tentang pembuatan aplikasi dokter gizi berbasis android dan kalkulator berat badan ideal yang penulis lampirkan hanya untuk orang dewasa dan normal. 1.4 Tujuan Penelitian Dalam penyusunan tugas akhir ini tujuan yang hendak dicapai dalam pembuatan aplikasi kebutuhan gizi adalah merancang pembuatan aplikasi kebutuhan gizi supaya membantu masyarakat dalam mengetahui kebutuhan gizi tubuh mereka.

3 1.5 Manfaat Penelitian Penelitian mengenai pembangunan sistem yang berbasiskan android memiliki manfaat sebagai berikut : Adapun manfaat penelitian yang penulis lakukan ialah: 1. Pengguna aplikasi akan mendapatkan hasil rekomendasi makanan sehat dan seimbang berdasarkan hasil kebutuhan energi seseorang 2. Meminimalisir waktu yang terpakai untuk mencari seorang Dokter Gizi. 3. Menambah pengetahuan mengenai kesehatan yang berkaitan dengan gizi 4. Pengguna dapat lebih mudah mengetahui kandungan gizi makanan 5. Sebagai media untuk mencari informasi seputat Gizi secara online berbasis mobile android. 1.6 Metodologi Penelitian Metode penelitian yang digunakan dalam perancangan sistem ini adalah sebagai berikut : 1. Penelitian Menggunakan Media Internet Penelitian yang dilakukan penulis dengan searching menggunakan internet browser sebagai tempat mencari referensi bahan untuk penelitian tugas akhir ini agar mendapatkan bahan aplikasi yang efektif dan efisien. 2. Wawancara

4 Penelitian tersebut dilakukan dengan melakukan wawancara terhadap masyarakat semua kalangan, 3. Pengamatan (Observasi) Cara ini digunakan bahwa penelitian yang dilakukan secara langsung ke lapangan dengan masalah yang terjadi. 4. Menggunakan Kuisioner Pengumpulan data pada tahap ini penulis mengumpulkan semua data yang telah diperoleh dan melihat kemungkinan masalah yang sering terjadi pada keadaan sekitar dan mendekati dengan solusi yang telah penulis buat. agar dapat mempermudah dalam perancangan aplikasi. 1.7 Sistematika Penulisan Agar dapat memberikan gambaran yang jelas pada penulisan Tugas Akhir ini, maka penulis membaginya dalam beberapa bab sebagai berikut: BAB 1 : PENDAHULUAN Bab ini menguraikan tentang latar belakang pembangunan aplikasi, perumusan masalah, batasan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, metodologi penelitian, hingga sistematika penulisan Tugas Akhir ini. BAB 2 : LANDASAN TEORI

5 Bab ini menguraikan tentang teori-teori dasar dalam pembangunan aplikasi android. Mulai dari pengertian apa itu android hingga apa-apa saja yang dibutuhkan untuk memulai pemrograman android. BAB 3 : PERANCANGAN SISTEM Bab ini menguraikan mengenai perancangan sistem mulai dari perancangan layout, perancangan database, diagram konsepsi sistem, hingga flowchart sistem. BAB 4 : IMPLEMENTASI SISTEM Bab ini menguraikan tentang bagaimana proses lanjutan dari perancangan sistem. Menguraikan secara detail bagian implementasi sistem dan menyorot apakah implementasi sesuai dengan perancangan sistem. BAB 5 : KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini menguraikan tentang kesimpulan dan saran yang dikutip oleh penulis selama proses pembangunan aplikasi.

BAB 1 PENDAHULUAN. kehidupan kita. Secara umum, semua orang memiliki penyakit masing-masing

BAB 1 PENDAHULUAN. kehidupan kita. Secara umum, semua orang memiliki penyakit masing-masing 1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pola hidup sehat merupakan suatu kebutuhan yang tidak bisa dihilangkan dari kehidupan kita. Secara umum, semua orang memiliki penyakit masing-masing walaupun seseorang
