Pengaruh Globalisasi Ekonomi Terhadap Perkembangan Ekonomi Indonesia

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Pengaruh Globalisasi Ekonomi Terhadap Perkembangan Ekonomi Indonesia"

Transkripsi

1 Pengaruh Globalisasi Ekonomi Terhadap Perkembangan Ekonomi Indonesia Oleh : Indah Astutik Abstrak Globalisasi ekonomi merupakan proses pengintegrasian ekonomi nasional ke dalam sistim ekonomi global yang diperankan oleh aktor WTO, IMF dan Bank Dunia. Secara Ekonomi negara Indonesia mempunyai ketergantungan pada perdagangan, produksi dan finansial internasional. Oleh karena itu negara Indonesia rentan terhadap tekanan internasional dan globalisasi. Globalisasi ekonomi berdampak pada pembangunan domestik maupun pengembangan internasional, dengan prosedur dan pengembangan profesionlitas yang jelas maka globalisasi ekonomi dapat merubah tantangan menjadi peluang bagi pertumbuhan dan perkembangan ekonomi Indonesia yang lebih baik. Secara ekonomi terjadi tekanan perdagangan yang semakin kompetitif, multi nasionalisasi produksi, integrasi pasar keuangan dan masuknya investasi modal global. Dalam menghadapi dampak globalisasi ekonomi menggunakan strategi berperan aktif dalam proses negosiasi dengan aktoraktor globalisasi serta menciptakan hukum ekonomi nasional khususnya tentang penanaman modal asing yang mengkoordinir kepentingan nilai global untuk dimanfaatkan bagi perkembangan perikonomian nasional. Kata Kunci : Globalisasi, Perkembangan Ekonomi Indonesia Pendahuluan Globalisasi merupakan perkembangan kontemporer yang mempunyai pengaruh dalam mendorong munculnya berbagai kemungkinan tentang perubahan dunia yang akan berlangsung. Tidak ada negara yang mampu menutup diri dari perkembangan yang terjadi, walaupun globalisasi memberikan berbagai dampak dalam kehidupan. Era globalisasi dewasa ini menjadi kenyataan yang harus dihadapi oleh setiap negara, tidak terkecuali negara kita yaitu negara Indonesia.

2 Pengaruh globalisasi dapat menghilangkan berbagai halangan dan rintangan yang menjadikan dunia semakin terbuka dan saling bergantung satu sama lain. Oleh karena itu penting untuk mengetahui pengaruh globalisasi dalam bidang ekonomi terhadap perkembangan ekonomi suatu negara khususnya Indonesia, di mana hanya negara yang memiliki daya saing yang tinggi dengan sistem kerja yang efisien, yang akan mampu memanfaatkan peluang globalisasi ekonomi seoptimal mungkin. Globalisasi ekonomi, bukanlah fenomena baru dalam sejarah peradaban dunia. Kurang lebih sejak lima abad yang lalu, perusahaan perusahaan di negara-negara yang perekonomiannya sudah maju telah meluaskan jangkauannya melalui aktivitas produksi dan perdagangan ke berbagai belahan dunia (Martin, 2002 : 9). Seiring perkembangan tersebut, fenomena globalisasi dipandang sebagai gelombang masa depan terutama sejak masa sejarah modern. Globalisasi terjadi di segala aspek kehidupan seperti ekonomi, sosial budaya, politik, ilmu pengetahuan, teknologi, hukum dan sebagainya. Di era globalisasi ini dimana persaingan dalam berbagai bidang apalagi yang bersentuhan dengan ekonomi amatlah kompetitif, terutama dalam bidang usaha dan perdagangan (Rudy, 2003 : 39). Di bidang ekonomi, pendorong utama gobalisasi adalah meningkatnya arus informasi, uang dan barang melalui perusahaan multinasional. Menurut Noorena Hertz, menyatakan bahwa dampak dari globalisasi ekonomi akan terjadilah the death of democracy yaitu dimana para pemimpin negara yang telah dipilih rakyat, tetapi ternyata mereka lebih sibuk untuk melayani pelaku bisnis global yang tidak memilihnya (Rudy, 2003 : 38). Menyikapi perkembangan nasional dan internasional yang semakin dinamis, kita sebagai negara yang berdaulat tidak bisa terus berdiam diri tanpa melakukan sesuatu perubahan dan pembaharuan. Tantangan yang dihadapi bangsa dan negara semakin berat, karena perkembangan dunia yang semakin mengglobal telah menempatkan negara negara di dunia menjadi semakin dekat dan nyaris tanpa batas.

3 Kenyataan demikian, bagi negara negara dunia ketiga, tidak terkecuali Indonesia, bukan saja merupakan tantangan tapi juga ancaman dan peluang yang besar, tidak bisa menghindar atau bahkan berkelit sekalipun. Artinya senang atau tidak senang, mau tidak mau harus berhadapan dengan masyarakat global. Pembahasan Tulisan ini akan membahas dampak globalisasi ekonomi bagi perikonomian Indonesia. Bagian pertama membahas konsep globalisasi yang mencakup pengertian, Faktor faktor yang menyebabkan globalisasi, ciri - ciri globalisasi, dan proses globalisasi ekonomi. Pada bagian kedua membahas bagaimana rute globalisasi dalam mempengaruhi kebijakan yang bisa diambil oleh negara, strategi menghadapi globalisasi serta hukum nasional dalam globalisasi. Sedangkan bagian ketiga dari tulisan ini membahas dampak globalisasi ekonomi serta pengaruhnya bagi penanaman modal asing di Indonesia. Konsep Globalisasi Ekonomi Meskipun banyak sekali definisi globalisasi, tetapi konsep ini lebih tepat untuk diartikan sebagai pertumbuhan aktivitas ekonomi yang melewati batas batas politik negara atau wilayah. Globalisasi adalah suatu proses yang menempatkan masyarakat dunia bisa menjangkau satu dengan yang lain atau saling terhubungkan dalam semua aspek kehidupan mereka, baik dalam budaya, ekonomi, politik, teknologi maupun lingkungan (Winarno, 2006 : 39). Dua faktor yang menyebabkan terjadinya globalisasi : a. Kemajuan teknologi dan perubahan sosial serta perubahan kebudayaan membuat jarak antar negara semakin dekat. Dengan kemajuan teknologi tersebut, maka hambatan jarak bagi semua aktivitas yang berskala global dapat dikurangi sampai batas yang amat minimal dan kemudian berpeluang untuk menciptakan ketergantungan antara satu aktor dengan aktor yang lain di arena global. b. Terjadinya konvergensi dalam kebijakan ekonomi, politik dan

4 kebudayaan antarnegara. Dari sisi kebijakan bidang perekonomian, sesungguhnya kecenderungan konvergensi tersebut semacam ini sudah bisa dilihat sejak dua dasawarsa terakhir, yang dikenal sebagai fenomena kejayaan aliran ekonomi neoklasik. Dua ciri utama globalisasi (Endang, 2007 : 107) yaitu sebagai berikut: a. Peningkatan konsentrasi dan monopoli berbagai sumber daya dan kekuatan ekonomi oleh perusahaan perusahaan transnasional maupun oleh perusahaan perusahaan dan dana global. b. Dalam kebijakan dan mekanisme pembuatan kebijakan nasional. Kebijakan kebijakan nasional yang meliputi bidang bidang sosial, ekonomi, budaya dan teknologi yang sekarang ini berada dalam yuridiksi suatu pemerintah dan masyarakat dalam suatu wilayah negara bangsa bergeser menjadi di bawah pengaruh atau diproses badan badan internasional atau perusahaan besar serta pelaku ekonomi, keuangan internasional. Menurut Tanri Abeng, perwujudan nyata dari globalisasi ekonomi antara lain terjadi dalam bentuk-bentuk berikut: a. Globalisasi produksi Globalisasi produksi yaitu dimana perusahaan berproduksi di berbagai negara, dengan sasaran agar biaya produksi menajdi lebih rendah. Hal ini dilakukan baik karena upah buruh yang rendah, tarif bea masuk yang murah, infrastruktur yang memadai ataupun karena iklim usaha dan politik yang kondusif. b. Globalisasi pembiayaan Perusahaan global mempunyai akses untuk memperoleh pinjaman atau melakukan investasi (baik dalam bentuk portofolio ataupun langsung) di semua negara di dunia. c. Globalisasi tenaga kerja. Perusahaan global akan mampu memanfaatkan tenaga kerja dari seluruh dunia sesuai kelasnya, seperti penggunaan staf profesional diambil dari tenaga kerja yang telah memiliki pengalaman internasional atau

5 buruh kasar yang biasa diperoleh dari negara berkembang. d. Globalisasi jaringan informasi Masyarakat suatu negara dengan mudah dan cepat mendapatkan informasi dari negara-negara di dunia karena kemajuan teknologi. Dengan jaringan komunikasi yang semakin maju telah membantu meluasnya pasar ke berbagai belahan dunia untuk barang yang sama. e. Globalisasi Perdagangan Hal ini terwujud dalam bentuk penurunan dan penyeragaman tarif serta penghapusan berbagai hambatan nontarif. Proses Globalisasi Ekonomi Istilah globalisasi sesungguhnya secara sederhana dipahami sebagai suatu proses pengintegrasian ekonomi nasional bangsa bangsa ke dalam suatu sistem ekonomi global ( Fakih, 2002 : 211). Namun kalau ditinjau dari sejarah perkembangan ekonomi, globalisasi pada dasarnya merupakan salah satu fase perjalanan panjang perkembangan kapitalisme liberal, yang secara teoritis sebenarnya telah dikembangkan oleh Adam Smith. Globalisasi perdagangan disebabkan oleh peningkatan luar biasa dalam aktivitas perdagangan global yang kemudian menimbulkan saling ketergantungan dari bagian bagian ekonomi global. Secara ekonomi perkembangan ini disebabkan oleh adanya kecenderungan spsesialisasi, kuatnya kompetisi antar perusahaan atau antar negara, serta kemajuan dalam transportasi dan komunikasi akhir akhir ini. Bagi suatu negara, akibat dari gejala ini adalah ketergantungan yang semakin besar dari ekonomi negara tersebut terhadap aktivitas perdagangan. Dalam globalisasi ekonomi Indonesia berperan aktif dalam berbagai lembaga ekonomi internasional. Diantaranya adalah Bank Dunia, IMF, dan WTO. Indonesia juga anggota organisasi negara-negara pengekspor minyak yang disebut OPEC (Organization of Petroleum Exporting Countries). Namun karena Indonesia saat ini merupakan pengimpor minyak, sehingga keanggotaannya sedang dikaji lagi. Dalam kaitannya dengan globalisasi ini dimana dibutuhkan dukungan dan kerjasama antara pihak pemerintah dengan pemerintah negara lain dan

6 dengan MNC (multinational coorporations) baik itu tertuang dalam wadah kerangka kerjasama ekonomi regional dalam kawasan (ASEAN, Uni Eropa) atau wadah lembaga atau badan international (IMF, WTO, World Bank) yang lain (Rudy, 2003 : 37). Bank Dunia atau World Bank adalah salah satu badan khusus PBB. Bank Dunia berdiri tahun Pada awalnya, fokus utama bantuan Bank Dunia diperuntukkan bagi rekonstruksi pasca Perang Dunia II. Namun saat ini, Bank Dunia menfokuskan kegiatan pada upaya penurunan angka kemiskinan. Bank Dunia merupakan sumber dana pembangunan terbesar bagi negara-negara di dunia. Globalisasi ekonomi lahir karena aktivitas aktivitas perusahaan multinasional (MNC) yang melewati batas negara. Globalisasi ini dipicu oleh persaingan ekonomi yang semakin tajam yang membuat setiap perusahaan berkepentingan untuk memperoleh akses terhadap barang mentah atau buruh yang murah di dunia ketiga sebagai sumber daya saing. Sementara itu aktivitas produksi di negara maju, kebanyakan didorong oleh strategi menghindari hambatan perdagangan dan kedekatan pasar. Dampak Globalisasi Terhadap Perkembangan Ekonomi Indonesia. Globalisasi ekonomi adalah aktifitas ekonomi global yang tidak dibatasi oleh teritorial antar wilayah, atau kehidupan ekonomi global yang bersifat bebas. Artinya kita bisa saja mendirikan suatu usaha didaerah manapun tak terkecuali diluar negeri. Dengan adanya globalisasi ekonomi akan menimbulkan berbagai dampak bagi kehidupan ekonomi negara kita yaitu negara Indonesia. Secara ekonomi, negara Indonesia mempunyai ketergantungan pada perdagangan, produksi dan finansial internasional. Oleh karena itu Negara Indonesia rentan terhadap tekanan internasional atau globalisasi. Globalisasi ekonomi telah mendorong integrasi ekonomi global yang didorong oleh aliran uang dan informasi pada satu sisi, dan perdagangan dan investasi pada sisi yang lain. Dalam konteks ini, Garrett mengemukakan bahwa dampak integrasi ekonomi global terhadap ekonomi nasional terjadi melalui tiga

7 mekanisme, yakni tekanan perdagangan yang semakin kompetitif, multinasionalisasi produksi, dan integrasi pasar keuangan. Semakin menajamnya kompetisi perdagangan merupakan komponen utama dalam globalisasi konvensional dan hal ini telah diakui secara umum, meskipun sebenarnya kompetisi itu tidak hanya terjadi dalam perdagangan, tetapi juga dalam memperebutkan investasi. Globalisasi ekonomi juga berdampak pada peningkatkan kesejahteraan masyarakat dalam suatu Negara. Perdagangan yang lebih bebas memungkinkan masyarakat dari berbagai negara mengimpor lebih banyak barang dari luar negeri. Hal ini menyebabkan konsumen mempunyai pilihan barang yang lebih banyak. Selain itu, konsumen juga dapat menikmati barang yang lebih baik dengan harga yang lebih rendah. Dampak lain globalisasi ekonomi adalah berhubungan erat dengan multinasionalisasi produksi dan ancaman perusahaan perusahaan multinasional yang dapat memindahkan lokasi produksi mereka dari satu negara ke negara lain dalam rangka mencari keuntungan terbesar. Dampak multinasionalisasi produksi ini adalah pada bidang biaya produksi dan pemerintahan intervensionis. Pemerintah nasional harus menerapkan kebijakan pasar bebas jika mereka ingin berkompetisi dalam perebutan investasi dan penyediaan tenaga kerja oleh perusahaan perusahaan multinasional. Globalisasi ekonomi juga berdampak pada integrasi pasar finansial global. Seperti telah disinggung di awal, integrasi pasar finansial global ini telah mengurangi sedemikian rupa otonomi ekonomi nasional mengingat aliran uang ini tidak dapat dikontrol oleh kekuatan negara manapun, bahkan oleh negara superpower sekalipun. Perdagangan luar negeri yang lebih bebas memungkinkan setiap negara memperoleh pasar yang jauh lebih luas dari pasar dalam negeri. Semakin terbukanya pasar untuk produkproduk ekspor, dengan catatan produk ekspor Indonesia mampu bersaing di pasar internasional. Hal ini membuka kesempatan bagi pengusaha di Indonesia untuk melahirkan produkproduk berkualitas, kreatif, dan dibutuhkan oleh pasar dunia.

8 Globalisasi juga berdampak pada tingkat melajunya serangan liberalisasi perdagangan dan investasi oleh negara maju ke negara berkembang termasuk Indonesia. Dalam melaksanakan pembangunan ekonomi tidak terlepas dari peran yang dilakukan oleh penanaman modal asing dan bantuan luar negeri dalam menentukan laju pertumbuhan ekonomi nasional. Melalui pembangunan industri industri oleh penanaman modal, khususnya modal asing, perbaikan sarana prasarana dengan menggunakan bantuan luar negeri merupakan keterkaitan yang tidak terbantahkan adanya peran yang dilakukan oleh modal asing dan bantuan luar negeri demi mencapai tingkat pertumbuhan ekonomi yang memuaskan sehingga dapat mewujudkan kesejahteraan pada setiap masyarakat. Penutup Globalisasi merupakan suatu proses yang menempatkan masyarakat dunia bisa menjangkau satu dengan yang lain atau saling terhubungkan dalam semua aspek kehidupan mereka, baik dalam budaya, ekonomi, politik, teknologi maupun lingkungan. Globalisasi ekonomi telah menimbulkan tantangan baru bagi ekonomi nasional yaitu semakin kuatnya kompetisi, multinasionalisasi produksi, dan integrasi keuangan global. Tantangan baru tersebut digerakkan oleh institusi internasional dan institusi transnasional melalui aktor globalisasi yang diperankan oleh aktor aktor utama yaitu WTO, IMF, dan Bank Dunia. Ketiga aktor globalisasi tersebut menetapkan aturan aturan seputar investasi, intelectual Property Ringts dan kebijakan internasional. Dalam menghadapi globalisasi ekonomi, Indonesia menggunakan strategi pengakuan timbal balik dan strategi koordinasi, serta berperan aktif dalam proses negosiasi pembentukan institusi internasional agar tidak merugikan kepentingan nasional. Selain itu menciptakan hukum perundang undangan, khususnya penanaman modal asing yang mengakomodir kepentingan nilai global, termasuk nilai nilai perekonomian pasar global serta menjaga dan mengatur harmonisasi hubungan antar aspek sebagai dampak globalisasi untuk

9 dimanfaatkan sebesar besarnya bagi perkembangan perikonomian nasional dan masuknya modal asing DAFTAR PUSTAKA Budi Winarno, 2006, Globalisasi Peluang atau Ancaman bagi Indonesia, Jakarta : Erlangga. Endang Sutrisno, 2007, Bunga Rampai Hukum dan Globalisasi, Yogyakarta : Genta Press Khor Martin, 2002, Globalisasi : Perangkap Negara Negara Selatan, Yogyakarta : Cindelaras Pustaka Rakyat Cerdas. Mansour Fakih, 2002, Runtuhnya Teori Pembangunan dan Globalisasi, Yogyakarta : Pustaka Pelajar. Rudy, May, 2003, Hubungan Internasional Kontenporer dan Masalah-Masalah Global : Isu, Konsep, Teori dan Paradigma, Bandung : PT refika Aditama.

PEREKONOMIAN INDONESIA DI ERA GLOBALISASI

PEREKONOMIAN INDONESIA DI ERA GLOBALISASI PEREKONOMIAN INDONESIA DI ERA GLOBALISASI Globalisasi Ekonomi Adalah suatu kehidupan ekonomi secara global dan terbuka, tanpa mengenal batasan teritorial atau kewilayahan antara negara satu dengan yang
