BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI"

Transkripsi

1 BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI 4.1 Implementasi Sistem Tahap ini merupakan implementasi aplikasi penerimaan mahasiswa baru (penmaru) yang disesuaikan dengan desain sistem yang telah dibangun sebelumnya. Aplikasi yang dibangun akan diterapkan berdasarkan kebutuhan sistem yang telah dikembangkan. Selain itu aplikasi ini dibuat sedemikian rupa sehingga memudahkan pengguna untuk menggunakan aplikasi penerimaan mahasiswa baru pada LP3I Surabaya. Dalam menunjang kinerja aplikasi ini, ada hal yang harus diperhatikan yaitu kebutuhan perangkat keras dan perangkat lunak Kebutuhan Perangkat Keras dan Perangkat Lunak Perangkat lunak dan perangkat keras yang di butuhkan dapat dilihat pada tabel di bawah ini. Tabel 4.1 Kebutuhan Aplikasi No Analisis Kebutuhan Perangkat yang dibutuhkan 1. Kebutuhan Perangkat Lunak 2. Kebutuhan Perangkat Keras - Adobe dreamwaver - Adobe photoshop CS - Microsoft Visio - Power Designer - Web Server Apache Xampp - Personal Computer (PC) untuk server dengan minimum requirement Pentium Dual Core 2.2 GHz dan dilengkapi dengan Local Area Network (LAN) card. - Modem penghubung internet yang dihubungkan ke komputer admin atau router, sehingga dapat dihubungkan ke komputer client. - Untuk penghubung dari komputer ke komputer 80

2 81 No Analisis Kebutuhan Perangkat yang dibutuhkan dibutuhkan kabel jaringan atau kabel UTP yang telah terpasang RJ Untuk komputer client dapat menggunakan notebook ataupun personal computer (PC) dengan minimum requirement Pentium Dual Core 2.2 GHz dan dilengkapi dengan hub Local Area Network (LAN) yang aktif 4.2 Uji Coba Sistem Tahap pengujian sistem dimaksudkan untuk menguji program yang telah dibuat, agar program yang dihasilkan dapat berjalan dengan baik ketika dilakukan implementasi, dan sesuai dengan kebutuhan user. Metode testing yang digunakan untuk melakukan pengujian adalah black box testing. Contoh fungsi yang diuji menggunakan metode black box testing. Tabel 4.2 Pengujian Menggunakan Black Box Testing. No Deskripsi Masukan Hasil yang diharapkan Keterangan 1. Pendaftaran - Data calon aplikan Berhasil menampilkan daftar calon aplikan Berhasil 2. Mengelola - Daftar aplikan Berhasil menampilkan jadwal tes - Data jadwal tes jadwal peserta tes Berhasil 3. Tes - Daftar aplikan Berhasil menampikan - Soal tes hasil tes Berhasil Berdasarkan contoh Tabel 4.2 di atas, dapat disimpulkan bahwa sampel dari beberapa fungsi yang diuji telah sesuai dengan hasil yang diharapkan, dan berfungsi dengan benar Uji Coba Form Utama Form utama berisi tampilan beranda aplikasi pertama setelah login sebagai admin. Form ini berisi menu fungsi master dalam aplikasi.

3 82 Gambar 4.1 Form Utama Tabel 4.3 Hasil Uji Coba Form Utama 1. Hanya menampilkan infromasi dan jadwal tes. Login sebagai admin. Tampil menu informasi dan jadwal tes. 2. Menu tampil sesuai dengan Output yang diharapkan Uji Coba Form Master Jurusan Form ini berisi tentang proses mengisi data master jurusan dan memberi saran karakter yang berhubungan dengan jurusan tersebut, mengubah data master jurusan, dan menghapus data master jurusan. Gambar 4.2 Form Master Jurusan

4 83 Proses penambahan data jurusan ditunjukkan pada Gambar 4.2, dimana pengguna mengisikan nama, mengisi saran karakter, memberikan keterangan, tekan simpan maka data akan tersimpan dalam database. Ketika ingin mengubah data jurusan, maka dapat menekan icon pensil berwarna hijau seperti pada Gambar 4.3, dan untuk menghapus bisa menekan icon sampah berwarna merah. Gambar 4.3 Form Edit Master Jurusan Tabel 4.4. Hasil Uji Coba Form Master Jurusan 1. Tambah data jurusan. 2. Ubah data jurusan. 3 Hapus data jurusan. Memasukkan nama jurusan, pilih saran karakter, dan keterangan, menekan tombol pensil berwarna hijau, muncul data pada form ubah jurusan, tekan simpan setelah mengubah data jurusan. sampah berwarna merah pada tabel jurusan. Tampil daftar jurusan yang ditambahkan pada tabel jurusan. Data jurusan diubah. Muncul konfirmasi menghapus, dan data jurusan dihapus. ditambahkan dan disimpan pada tabel jurusan. diubah ke dalam tabel jurusan. dihapus dari tabel jurusan.

5 Uji Coba Form Master Admin Form ini berisi tentang proses memasukkan data master admin, mengubah data master admin, dan menghapus data master admin. Gambar 4.4 Form Master Admin Proses penambahan data admin ditunjukkan pada Gambar 4.4, dimana pengguna mengisikan nama, password, dan memilih hak akses. Tabel 4.5 Hasil Uji Coba Form Master Admin 1. Tambah data admin. 2. Ubah data admin. 3 Hapus data admin. Memasukkan data admin pada form admin menekan tombol pensil berwarna hijau, muncul data pada form ubah admin, menekan tombol simpan setelah mengubah data admin. sampah berwarna merah Tampil daftar admin yang ditambahkan pada tabel admin. Data admin diubah dan di Data admin dihapus. disimpan di tabel data admin. diubah ke dalam tabel admin. dihapus dari

6 85 pada tabel tabel admin. admin Uji Coba Form Master Bidang Soal Akademik Form ini berisi tentang proses pemasukan data master bidang soal akademik, mengubah, dan menghapus data master bidang soal akademik. Gambar 4.5 Form Master Bidang Soal Akademik Proses penambahan data bidang akademik, dan bobot dalam persentase (1-100) yang ditunjukkan pada Gambar 4.5. Tabel 4.6 Hasil Uji Coba Form Master Bidang Soal Akademik 1. Tambah data bidang soal akademik. 2. Ubah data bidang soal akademik. Memasukkan data nama bidang dan mengisikan besar persentase (1-100), menekan tombol pensil berwarna hijau, muncul data pada form ubah bidang soal, Tampil daftar bidang soal akademik yang ditambahkan. Data bidang soal akademik diubah dan di disimpan di tabel data bidang soal akademik. diubah ke dalam tabel bidang soal akademik.

7 86 menekan tombol simpan setelah mengubah data. 3 Menghapus data bidang soal akademik. sampah berwarna merah pada tabel lokasi Data bidang soal akademik dihapus. 1. Data dihapus dari tabel bidang soal akademik Uji Coba Form Master Kelola Soal Akademik Gambar 4.6 Form Master Kelola Soal Akademik Form ini berisi tentang proses pemasukan data master soal akademik, proses pengubahan data master soal akademik, dan proses penghapusan data master soal akademik sepert yang ditunjukkani pada Gambar 4.6. Proses penambahan data soal akademik ditunjukkan pada Gambar 4.7, dimana pengguna terlebih dahulu memilih bidang soal, mengisi teks soal dan jawaban, dan apabila soal membutuhkan gambar bisa diunggah, dan memberikan opsi jawaban yang benar. Kemudian tekan simpan maka data akan tersimpan dalam database. Proses mengubah data dapat dilakukan dengan menekan icon pensil berwarna hijau, dan untuk menghapus menekan icon sampah berwarna merah.

8 87 G ambar 4.7 Form Master Tambah Soal Akademik Tabel 4.7 Hasil Uji Coba Form Master Kelola Soal Akademik 1. Tambah data soal akademik. 2. Ubah data soal akademik. 3 Hapus soal akademik. Memasukkan data soal akademik pada form master kelola soal akademik menekan tombol pensil berwarna hijau, muncul data pada form ubah soal akademik, menekan tombol simpan setelah mengubah data soal. sampah berwarna merah pada tabel soal akademik. Tampil daftar soal akademik yang ditambahkan pada tabel daftar soal akademik. Data soal akademik diubah dan di Data soal akademik dihapus. disimpan di tabel daftar soal akademik. diubah ke dalam tabel soal akademik. dihapus dari tabel soal akademik.

9 Uji Coba Form Master Soal Minat Bakat Form ini berisi tentang proses pemasukan data soal minat bakat, ubah soal minat bakat, dan hapus soal minat bakat seperti yang ditunjukkan pada Gambar 4.8, dimana pengguna mengisikan dua puluh butir soal yang merupakan kelemahan, dan dua puluh butir soal berupa kelebihan. Jawaban dimasukkan urut berdasarkan pemetaan karakter yang telah ditentukan yaitu secara berurutan satu sampai dengan empat, untuk urutan pertama merupakan jawaban berhubungan dengan karakter sanguin, kedua berhubungan dengan koleris, ketiga berhubungan dengan melankolis, dan keempat berhubungan dengan Phlegmatis. Jika sudah, maka tekan simpan, dan data soal minat bakat akan tersimpan dalam database. Gambar 4.8 Form Master Soal Minat Bakat Kemudian untuk mengubah data soal, klik icon pensil berwarna hijau, akan muncul form ubah soal akademik seperti pada Gambar 4.9.

10 89 Gambar 4.9 Form Ubah Soal Minat Bakat Tabel 4.8 Hasil Uji Coba Form Soal Minat Bakat 1. Tambah data soal minat bakat. 2. Ubah data soal minat bakat. 3. Hapus data soal minat bakat Memasukkan data soal minat bakat pada form soalo minat bakat, menekan tombol pensil berwarna hijau, muncul data pada form ubah soal minat bakat, menekan tombol simpan setelah mengubah data. sampah berwarna merah pada tabel soal minat bakat. Tampil daftar soal minat bakat yang telah ditambahkan pada tabel soal minat bakat. Data soal minat bakat diubah dan di Data soal minat bakat dihapus. disimpan di tabel data soal minat bakat. diubah ke dalam tabel soal minat bakat. dihapus dari tabel soal minat bakat Uji Coba Form Master Kriteria Wawancara Form ini berfungsi menambahkan kriteria wawancara, mengubah, dan menghapus kriteria wawancara seperti pada Gambar 4.10 berikut.

11 90 Gambar 4.10 Form Master Kriteria Wawancara Tabel 4.9 Hasil Uji Coba Form Master Kriteria Wawancara 1. Tambah data kriteria wawancara. Tampil data kriteria wawancara yang telah ditambahkan. 2. Mengubah data kriteria wawancara. 3. Hapus data kriteria wawancara. Memasukkan data kriteria, pensil berwarna hijau, muncul data pada form ubah kriteria wawancara, sampah berwarna merah, data kriteria wawancara dihapus. Data kriteria wawancara diubah dan di Data kriteria wawancara dihapus disimpan di tabel kriteria wawancara. diubah dan disimpan pada database kriteria wawancara. 2. Data kriteria wawancara dihapus dari tabel kriteria wawancara Uji Coba Form Master Pewawancara Form ini berisi tentang proses penambahan data pewawancara, mengubah data pewawancara, dan menghapus data pewawancara. Di dalam form

12 91 ini terdapat masukan yaitu nama, password, dan keterangan seperti pada Gambar 4.11 berikut. Gambar 4.11 Form Master Pewawancara Tabel 4.10 Hasil Uji Coba Form Master Pewawancara 1. Tambah data pewawancara. 2. Mengubah data pewawancara. 3. Hapus data pewawancara. Memasukkan data pewawancara, pensil berwarna hijau, muncul data pada form ubah pewawancara, sampah berwarna merah, data pewawancara dihapus. Tampil data pewawancara yang telah ditambahkan. Data pewawancara diubah dan di Data pewawancara dihapus. disimpan di tabel pewawancara diubah dan disimpan pada database pewawancara 2. Data pewawancara dihapus.

13 Uji Coba Form Master Aplikan Form ini berisi tentang data data aplikan secara detil setelah calon aplikan melakukan pendaftaran secara online maka data otomatis tersimpan pada master aplikan.terdapat beberapa fungsi yaitu mengubah data aplikan, validasi data aplikan, melihat detil data aplikan, maupun menghapus data aplikan yang bisa dilakukan oleh admin. Validasi dilakukan oleh admin setelah aplikan mengirimkan bukti bayar, dan admin akan menghapus admin jika tidak melakukan tranasfer sesuai batas yang ditentukan. Selain itu juga terdapat fitur tambah aplikan baru, hal tersebut disediakan untuk kebutuhan admin apabila ada calon aplikan yang terlanjur datang ke kampus LP3I Surabaya dan tidak bersedia melakukan pendaftaran secara online, sehingga masih bisa diselesaikan dengan satu aplikasi yang sama. Keterangan berupa gambar dapat dilihat pada Gambar 4.12 berikut. Gambar 4.12 Form Master Aplikan Tabel 4.11 Hasil Uji Coba Form Master Aplikan 1. Menampilkan data aplikan. Login sebagai admin dan Tampil data aplikan pada 2. Data dan

14 93 masuk pada master aplikan.. master aplikan. status aplikan 2. Validasi aplikan. 3. Mengubah data aplikan. 4. Melihat detil aplikan. 5. Menghapus data aplikan Klik icon tanda centang berwarna ungu, muncul konfirmasi bahwa aplikan telah melakukan pembayaran dan mengirim bukti bayar. Klik icon pensil berwarna hijau, maka data aplikan siap diubah. Jika sudah tekan Klik icon orang berwarna biru, maka detil aplikan akan ditampilkan. Klik icon sampah berwarna merah, maka data aplikan akan hilang. Validasi dilakukan, dan icon validasi telah hilang. Data aplikan diubah dan di Tampil detil aplikan pada form aplikan. Data aplikan dihapus. ditampilkan. 2. Validasi dengan tanda icon telah hilang. 1. Sukses 2. Data aplikan tampil pada tabel data aplikan setelah diubah. 2. Detil aplikan ditampilkan 2. Data aplikan dihapus dari tabel aplikan Uji Coba Form Master Jadwal Dalam form ini tedapat proses penjadwalan tes yaitu, tes akademik, tes minat bakat, dan wawancara. Terdapat beberapa fungsi yaitu buat jadwal tes, ubah jadwal tes, broadcast jadwal tes, melihat peserta tes, dan hapus jadwal tes seperti pada Gambar 4.13 berikut.

15 94 Gambar 4.13 Form Master Jadwal Penjadwalan tes bisa dilakukan dengan menekan icon tanda tambah berwarna hijau, maka akan dipilih untuk melakukan penjadwalan tes akademik, minat bakat, atau wawancara. Admin harus melengkapi form dengan mengisi tanggal tes, tempat tes tersebut dilakukan, dan ruangan tes seperti pada Gambar 4.14 berikut ini. Gambar 4.14 Form Buat Jadwal Baru Tabel 4.12 Hasil Uji Coba Form Master Jadwal 1. Menampilkan data jadwal tes. Login sebagai admin, klik Tampil data jadwal tes dengan keterangan tanggal, 2. Data jadwal tes

16 95 master jadwal. tempat, dan ditampilkan.. ruangan. 2. Membuat data jadwal tes. 3. Mengubah data jadwal tes. 4. Broadcast jadwal tes. Klik icon tambah berwarna hijau, pilih jenis tes yang akan dibuat, setelah itu Klik icon pensil berwarna hijau, muncul data pada form ubah jadwal tes. Jika sudah tekan Klik icon pesan berwarna ungu untuk melakukan broadcast jadwal tes melalui sms gateway dengan memilih data aplikan yang berhak mendapat informasi tes melalui sms tersebut. Data jadwal tes ditambahkan dan di Data jadwal tes diubah dan di Informasi jadwal tes dikirim melalui sms gateway pada aplikan yang telah dipilih. 2. Data jadwal tes ditambahkan ke database jadwal tes. 2. Data jadwal tes diubah di database jadwal tes. 2. Broadcast jadwal tes dikirimkan melalui gateway pada aplikan Uji Coba Form Informasi Dalam form ini terdapat proses tambah informasi yang akan ditampilkan pada halaman utama. Admin dapat melakukan ubah informasi dan juga hapus informasi sesuai dengan kebutuhan seperti pada Gambar 4.15 berikut.

17 96 Gambar 4.15 Form Informasi Tabel 4.13 Hasil Uji Coba Form Informasi 1. Menambah data informasi. Masuk ke dalam form Info Tampil data Informasi 2. Data informasi 2. Mengubah data informasi. 3. Menghapus data informasi. Klik icon pensil berwarna hijau, simpan jika sudah, maka informasi diubah. Klik icon sampah berwarna merah, konfirmasi hapus. Data informasi diubah dan di Data informasi dihapus. ditambahkan 2. Data informasi diubah. 2. Informasi dihapus Uji Coba Form Pendaftaran Mahasiswa Baru Form ini berisi tentang proses pemasukan data aplikan, riwayat pendidikan dan anggota keluarga. Proses pendaftaran ditunjukkan pada Gambar 4.16, dimana aplikan dapat mengisi secara mandiri form pendaftaran yang telah disediakan meliputi, data pribadi, riwayat pendidikan, riwayat pekerjaan, anggota

18 97 keluarga, dan evaluasi diri. Jika sudah tekan selesai dan data akan disimpan dalam database. Gambar 4.16 Form Pendaftaran Kemudian untuk melakukan tahapan selanjutnya yaitu upload bukti pembayaran, aplikan harus mencatat nomor pendaftaran dan password untuk login. Tabel 4.14 Hasil Uji Coba Form Pendaftaran 1. Tambah data pribadi. Tampil data pribadi aplikan. 2. Tambah data riwayat pendidikan 3. Tambah data riwayat pekerjaan (jika belum bekerja bisa Memasukkan data pribadi aplikan pada form pendaftaran mahasiswa baru, menekan tombol daftar. Memasukkan data riwayat pendidikan. Memasukkan data riwayat pekerjaan, jika aplikan sudah bekerja, Tampil data riwayat pendidikan. Data riwayat pekerjaan ditampilkan. ditambahkan ke tabel aplikan. 2. Data riwayat pendidikan ditambahkan 1. Sukses ditambahkan dan disimpan ke

19 98 dikosongkan). menekan tombol dalam database. 4. Tambah data anggota keluarga. 5. Tambah data evaluasi diri. Memasukkan data anggota keluarga dengan mewakili satu hubungan (ayah atau ibu). Memasukkan data evaluasi diri, seperti misalnya pernah aktif dalam kegiatan ekstra musik. Data anggota keluarga ditambahkan. Data evaluasi diri ditambahkan. 2. Data anggota keluarga ditambahkan 2. Data evaluasi diri ditambahkan Uji Coba Form Upload Bukti Pembayaran Pada form ini berisi proses upload bukti pembayaran dengan login menggunakan nomor pendaftaran dan password seperti pada Gambar 4.17 berikut. Gambar 4.17 Form Login Bukti Pembayaran

20 99 Setelah login maka aplikan harus melakukan upload bukti pembayaran dengn memasukkan gambar bukti bayar dan mengisikan keterangan seperti yang terlihat pada Gambar 4.18 berikut ini. Gambar 4.18 Form Upload Bukti Pembayaran Tabel 4.15 Hasil Uji Coba Upload Bukti Pembayaran 1. Upload bukti pembayaran Masuk sebagai pendaftar menggunkan nomor pendaftaran dan password, jika sudah maka muncul halaman upload bukti pembayaran. Upload bukti pembayaran dilakukan. 2. Upload bukti pembayaran dilakukan Uji Coba Form Cetak Laporan Hasil Penerimaan Pada form ini berisi proses cetak laporan dengan pilihan cetak laporan setiap mahasisw, danlaporan penerimaan mahasiswa baru secara keseluruhan. Pada Gambar 4.19 ditunjukkan cetak laporan secara keseluruhan, yaitu admin masuk pada master laporan, pilih icon printer berwarna hijau, maka laporan secara keseluruhan akan diunduh dan ditampilkan.

21 100 Gambar 4.19 Form Cetak Laporan Tampilan laporan penerimaan mahasiswa baru secara keseluruhan dilakukan dengan menekan icon printer berwarna hijau, maka laporan secara keseluruhan akan diunduh dan ditampilkan seperti pada Gambar 4.20 berikut. Gambar 4.20 Laporan Hasil Penerimaan Tabel 4.16 Hasil Uji Coba Cetak Laporan PMB 1. Mencetak laporan hasil penerimaan. Laporan diunduh dan ditampilkan. Masuk pada master Laporan, cetak laporan dengan menekan icon 2. Laporan hasil penerimaan

22 101 printer berwarna hijau. Laporan akan diunduh dan ditampilkan. diunduh dan ditampilkan Uji Coba Form Cetak Laporan Hasil Tes Pada form ini berisi detil laporan penerimaan mahasiswa baru setiap aplikan seperti pada Gambar 4.21 berikut. Gambar 4.21 Laporan Hasil Tes

23 102 Gambar 4.22 Lanjutan Laporan Hasil Tes Tabel 4.17 Hasil Uji Coba Cetak Laporan Hasil Tes 1. Mencetak laporan hasil tes. Cetak laporan hasil tes. Memilih laporan aplikan yang akan dicetak sesuai nama. 2. Laporan hasil tes dicetak Uji Coba SMS Gateway Pada form ini berisi proses broadcast jadwal tes yang dikirimkan melalui sms gateway kepada aplikan. Admin masuk pada master jadwal, melakukan broadcast dengan menekan icon pesan berwarna ungu seperti pada Gambar 4.23 berikut. Gambar 4.23 Form Broadcast SMS Gateway

24 103 Informasi pesan yang dikirimkan berisi mengenai tanggal tes, gedung tes dan ruang tes seperti pada Gambar 4.24 berikut ini. Gambar 4.24 Hasil Uji Coba SMS Gateway Tabel 4.18 Hasil Uji Coba SMS Gateway 1. Broadcast jadwal melalui sms gateway Klik icon pesan berwarna ungu. SMS gateway informasi jadwal tes dikirimkan. 2. Info jadwal tes di-broadcast melalui sms gateway.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Construction Tahap ini merupakan hasil dan pembahasan sistem informasi penerimaan mahasiswa baru (penmaru) yang disesuaikan dengan desain sistem yang telah dibangun sebelumnya.
