BAB II TINJAUAN PUSTAKA. nutfah asli Indonesia serta turunan asli dari banteng ( Bibos banteng) yang telah

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II TINJAUAN PUSTAKA. nutfah asli Indonesia serta turunan asli dari banteng ( Bibos banteng) yang telah"

Transkripsi

1 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Sapi Bali dan Kukunya Sapi bali merupakan salah satu jenis sapi lokalyang merupakan plasma nutfah asli Indonesia serta turunan asli dari banteng ( Bibos banteng) yang telah mengalami proses domestikasi berabad-abad lamanya (Payne, 1970). S api bali memiliki persamaan dalam tipe dan penampilan dengan banteng liar tetapi dimana dan kapan pertama kali dilakukan domestikasi masih menjadi perdebatan (Bandini, 2004). Selain Bos javanicus, sapi bali memiliki beberapa sinonim yaitu Bos banteng dan Bos sondaicus. Sapi bali termasuk Famili Bovidae, Genus Bos dan Subgenus Bibovine (Hardjosubroto dan Astuti, 1993). Sapi jenis ini hidup pada lingkungan yang bervariasi, mayoritas terdapat di Bali, Lombok, Nusa Tenggara Timur, Flores, Jawa Timur, Sabah serta Serawak dalam jumlah yang sedikit (Payne, 1970). Kuku merupakan penopang utama bagi tubuh sapi.kuku sapi juga berperan untuk melindungi os phalanx III, tempat bertumpu ke tanah, menahan bobot tubuh, meredam getaran saat berjalan, berlari atau melompat dan memopa darah dari daerah kuku kembali ke proximal (Panjahitan, 2010). Kuku sebagai penopang yang baik harus memiliki sudut yang normal terhadap bidang tumpu adalah ±45 o (Greenough, 1997). Pengukuran sudut 5

2 ±45 o tersebut diambil dari garis rambut(perioplic horn) ke satu centimeter dibawah garis rambut. Gambar 1.Kuku Kaki Depan Normal Tampak dari Sisi Lateral Sapi Perah.Sumber : (Greenough dan Paul, 1997) 2.2 Anatomi Kuku Sapi Pada setiap kaki sapi memiliki empat digitalis, yang mana pada digit tiga dan empatsedangkan digit dua dan lima tidak berkembang secara baik berukuran sangat kecil dan berada di belakang sendi fetlock,kaki sapi memilikitiga tulang phalanx dan tiga tulang sesamoid. Masing-masing digiti memiliki satu atau dua tulang kecil yang tidak berartikulasi dengan tulang lainnya (Sisson, 1975). Permukaan abaksial dari kuku tersebut berbentuk cembung dari sisi yang satu ke sisi yang lain dan ditandai dengan suatu peninggian yang sejajar dengan tepi koronaris. Bagian anteriornya cembung dari tepi ke tepi dan sudut yang dibentuk saat sejajar dengan tanah yakni ±45. Permukaan basal atau yang 6

3 mengarah ke tanah terdiri dari dua bagian yang masing-masing memiliki sole yang agak cekung meruncing ke arah depan dan melebar ke belakang dan terdapat bagian tanduk yang membulat tersambung ke atas dengan kulit (Rakhmawati, 2012). Dalam bentuk yang paling sederhana terdapat 3 dasar komponen struktur pada kaki yaitu: tulang, korium, dan epidermis. Kaki terdiri atas dua digit.pada akhir setiap digit dikelilingi oleh kapsul bertanduk yang sering disebut claw.dua tulang spesifik dalam bidang distal area digital adalah distal phalanx (pedal bone) dan navicular bone. Korium adalah jaringan yang mengelilingi tulang di setiap digit yang terdiri atas: jaringan ikat, pembuluh darah dan saraf. Terdapat empat daerah spesifik pada corium (dermis) yang meliputi: perioplic corium, coronary corium, sensitive laminae corium dan solar corium. Jaringan tanduk yang melampaui korium disebut epidermis (Raven, 1985). Kuku menipis pada bagian bulb dan seperti yang telah diungkapkan diatas terdiri atas lapisan tipis yang merupakan perluasan periople.sole menempati salah salah satu sisi dari sudut yang dibentuk dengan dinding kuku dan berlanjut tanpa adanya batasan yang jelas dengan periople dan pada bulb (Sisson, 1975). Kuku merupakan struktur yang sangat penting bagi tubuh hewan. Kecepatan dari memanjangnya dinding kuku sapi yaitu sekitar 0,52 sampai 0,65 cm perbulan. Jarak dari pita koronaria ( coronary band) ke ujung kuku ( claw) normal adalah 7,5 cm (Jackson dan Cockcroft, 2002). 7

4 2.3 Bagian-bagian Kuku Kuku terdiri dari tiga bagian yakni:wall (dinding), sole (alas) dan heel (tumit). Pengalas kaki (sole) terbentuk dari tabung tanduk yang sama seperti dinding kuku dan ketebalannya kurang dari satu centimeter. Diantara dinding kuku terdapat daerah yang disebut white line (baris sekitar tepi dinding kuku pada bawah kuku) dan daerah ini paling empuk dibandingkan dinding kuku.daerah ini merupakan bagian yang paling rentan terhadap kerikil, kotoran, dan sampah yang dapat menyebabkan kuku terluka dan menyebabkan infeksi pada kuku dan kepincangan (Kasari, 1991). Gambar 2. Kuku Kaki Depan Dilihat dari Sisi Ventral Setiap bagian kuku sangat penting untuk menunjang performa dari hewan tersebut, sehingga sekecil apapun yang dialami oleh kuku maka akan mempengaruhi kesehatan kuku dan kaki sapi. Terdapat bagian-bagian luar kuku yang mudah diamati secara morfologik antara lain: coronary band yaitu daerah diatas kuku yang biasanya lembut dan tampak mengkilap, biasanya berwarna 8

5 merahmuda. Dinding ( wall) terdiri dari tanduk tubular keras yang halus, dengan permukaan samar dan sejajar menuju coronary band.bulb merupakan bagian belakang dari kuku yang diteruskan oleh coronary band yang terdiri dari tanduk elastic seperti karet yang lembut.coronary cushion adalah masa jaringan elastis dan merupakan vena bagian bawah coronary band yang pada saat sapi exercise berfungsi memompa darah melalui kaki kembali ke tubuh. Lamellae adalah ratusan gundukan kecil yang melekat pada coffin bone oleh serat yang kuat dan tertutup oleh bagian bawah dinding bagian dalam (Buntu, 2011). 9

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Sapi Bali dan Kukunya Perkembangan sapi bali di Indonesia sangat signifikan dibandingkan ras sapi potong pada umumnya. Hal tersebut disebabkan sapi bali lebih diminati oleh
