LAPORAN PENELITIAN KELOMPOK BIDANG KESEJAHTERAAN SOSIAL PEMBANGUNAN WILAYAH PESISIR DALAM PERSPEKTIF KESEJAHTERAAN SOSIAL

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAPORAN PENELITIAN KELOMPOK BIDANG KESEJAHTERAAN SOSIAL PEMBANGUNAN WILAYAH PESISIR DALAM PERSPEKTIF KESEJAHTERAAN SOSIAL"

Transkripsi

1 LAPORAN PENELITIAN KELOMPOK BIDANG KESEJAHTERAAN SOSIAL PEMBANGUNAN WILAYAH PESISIR DALAM PERSPEKTIF KESEJAHTERAAN SOSIAL Tim Peneliti: Dinar Wahyuni, S.Sos., M.Si. Sri Nurhayati Qodriyatun, S.Sos., M.Si. Anih Sri Suryani, S.Si., M.T. Tri Rini Puji Lestari, S.K.M., M.Kes. Teddy Prasetiawan, S.T., M.T. Mohammad Teja, S.Sos., M.Si. PUSAT PENELITIAN BADAN KEAHLIAN DPR RI 2016

2 EXECUTIVE SUMMARY Potensi pesisir dan laut Indonesia yang besar mendorong pengembangan wilayah pesisir menjadi isu sentral untuk membangun kesejahteraan masyarakat. Karena itu penelitian ini ingin mengetahui strategi pembangunan wilayah pesisir dalam perspektif kesejahteraan sosial di Kabupaten Badung dan Banyuwangi. Penelitian dibatasi pada tiga indikator kesejahteraan yakni aspek sosial-ekonomi, lingkungan, dan kesehatan. Penelitian ini bersifat deskriptif dengan pendekatan desain kualitatif sehingga pengambilan data dilakukan melalui observasi, wawancara, Forum Group Discussion, dan studi pustaka. Pengambilan data di wilayah Jakarta dilakukan melalui FGD dengan Kementerian Kelautan dan Perikanan, Kementerian Kehutanan dan Lingkungan Hidup, dan LSM Kiara. Sedangkan pengumpulan data di daerah melibatkan Satuan Kerja Perangkat Daerah terkait, PDAM, dan kelompok nelayan. Setelah data terkumpul, dilakukan analisis data dengan teknik analisis data kualitatif. Selanjutnya tahap reduksi data, display data dan tahap terakhir adalah penarikan kesimpulan. Dalam penelitian ini, pembangunan pesisir diprioritaskan pada tiga aspek, yaitu aspek sosial-ekonomi, lingkungan, dan kesehatan. Pembangunan aspek sosial-ekonomi dimulai dengan pemberdayaan melalui perbaikan struktur sosial yang memungkinkan terjadinya mobilitas vertikal nelayan. Pada tingkat mikrodesa, perbaikan struktur sosial nelayan dilakukan melalui penguatan solidaritas nelayan yang berhimpun dalam suatu kelompok. Sedangkan pada tingkat makrostruktural, pemberdayaan dilakukan melalui kebijakan-kebijakan yang dicanangkan pemerintah baik pemerintah pusat maupun daerah. Di Desa Paminge, Kuta Selatan, Badung dan Desa Tembokrejo, Muncar, Banyuwangi, nelayan sudah terhimpun dalam kelompok usaha bersama (KUB) dan kelompok masyarakat pengawas (Pokmaswas). Pengembangan kapasitas nelayan yang dilakukan oleh KUB dan Pokmaswas pada akhirnya tidak hanya membawa nelayan mampu mengatasi masalah ekonomi saja, tetapi juga dapat menyelesaikan permasalahan lingkungan di wilayah pesisir. Berkat upaya Pokmaswas Yasa Negara bersama para pemangku kepentingan dalam memulihkan wilayah perairan melalui program-program konservasi, Badung Selatan berkembang menjadi destinasi wisata ii

3 konservasi dengan pendekatan budaya Bali. Demikian juga di Banyuwangi, kelompok nelayan berhasil membuka kawasan konservasi menjadi tempat wisata dengan konsep eco tourisme dalam pengelolaannya. Selain itu, Pokmaswas Gemuruh di Banyuwangi telah berhasil melakukan edukasi lingkungan ke masyarakat pesisir Muncar sehingga muncul kesadaran nelayan untuk menjaga kelestarian lingkungan pesisir. Pemberdayaan pada tingkat makrostruktural dilakukan melalui programprogram Pemerintah Kabupaten Badung maupun Banyuwangi seperti pendampingan dalam diversifikasi pekerjaan nelayan (budidaya perikanan air tawar, budidaya rumput laut), gerakan 10 ribu kolam di Banyuwangi, pengembangan wisata konservasi, bantuan alat penangkapan ikan, dan sertifikasi hak atas tanah nelayan. Selain aspek sosial-ekonomi, pembangunan wilayah pesisir juga difokuskan pada aspek lingkungan yakni pengelolaan sampah, pencemaran dan penyediaan air bersih. Sumber-sumber pencemaran di wilayah pesisir di Kabupaten Badung berasal dari sektor domestik, industri, dan pariwisata. Oleh karena itu kontrol kepada sektor yang berpotensi menimbulkan pencemar terus dilakukan. Demikian juga sosialisasi kepada masyarakat untuk mengolah sampah dan limbahnya telah dilakukan. Sedangkan di Banyuwangi, sumber utama pencemaran pesisir berasal dari limbah industri pengalengan ikan yang dibuang langsung tanpa pengolahan terlebih dahulu. Karena itu, prioritas program untuk memperbaiki kualitas pesisir di Banyuwangi adalah mengharuskan pemilik industri perikanan (terutama industri besar) mempunyai IPAL sendiri, selain IPAL-IPAL komunal untuk mengelola limbah dari beberapa industri kecil dan home industri. Pemenuhan air bersih di Kabupaten Badung dilaksanakan oleh PDAM Tirta Mangutama. Pelayanan air bersih PDAM Tirta Mangutama sudah sampai di wilayah pesisir, namun kontinuitas dari air yang didistribusikan kurang lancar. Untuk kebutuhan sehari-hari, masyarakat menggunakan air sumur. Sedangkan untuk memenuhi kebutuhan air minum, sebagian besar mereka menggunakan air dalam kemasan. Sebaliknya di Banyuwangi, layanan PDAM belum menjangkau sampai ke wilayah pesisir. Karena itu, Pemerintah Kabupaten Banyuwangi membangun sarana dan prasarana air bersih di wilayah-wilayah yang tidak terjangkau oleh pelayanan PDAM. Hingga tahun 2015, Kabupaten Banyuwangi telah membangun 114 sarana prasarana air bersih (sumur bor) dengan rumah penduduk yang tersalurkan air iii

4 bersih melalui program ini. Untuk memunculkan rasa tanggung jawab terhadap pengelolaan sarana prasarana air bersih yang telah dibangunkan oleh pemda, dibentuk HIPPAM sebagai wadah bagi masyarakat untuk menyelenggarakan dan mengelola sistem penyediaan air bersih demi kepentingan masyarakat. Di aspek persampahan, Pokmaswas Gemuruh bersama dengan unit usaha KUB berhasil mengatasi permasalahan sanitasi melalui pengadaan fasilitas pengumpulan sampah secara swadaya dan penyelenggaraannya dilakukan secara swakelola. Saat ini Desa Tembokrejo telah memiliki fasilitas TPS 3R yang merupakan bantuan dari Kementerian Pekerjaan Umum. Aktifitas pengumpulan, pemilahan, dan komposting, berjalan dengan baik walaupun masih terdapat beberapa hal yang perlu dibenahi, seperti penanganan terhadap residu timbulan. Sementara di Badung, masyarakat pesisir Pantai Bengiat juga telah melakukan pengelolaan sampah mandiri. Namun, daerah ini belum memiliki fasilitas TPS 3R. Pengelolaan yang diselenggarakan sebatas pengumpulan dan pengangkutan sampah yang diadakan secara swadaya dan diselenggarakan secara swakelola dengan menggunakan armada angkut ke TPA yang melayani Kabupaten Badung (TPA Regional Sarbagita). Di bidang kesehatan, sampai saat ini Kabupaten Badung dan Banyuwangi belum memiliki program kesehatan khusus untuk masyarakat di wilayah pesisir. Namun demikian, selama ini kegiatan yang sudah dilakukan berupa sosialisasi nelayan dan pembinaan ke perkumpulan nelayan melalui program UKK di puskesmas. Program UKK ini, ditujukan untuk meningkatkan upaya promotif dan preventif pada pekerja termasuk nelayan. Berdasarkan hasil penelitian di dua daerah tersebut, maka untuk mempertahankan kelestarian daya guna perairan wilayah pesisir, kebiasaan menggunakan perairan sebagai tempat pembuangan sampah dan bahan buangan industri perlu diatur berdasarkan peraturan perundangan. Bahan buangan yang beracun perlu diberi perlakuan terlebih dahulu sebelum dibuang ke perairan, dan perairan tempat pembuangan harus mempunyai kondisi oseanografi yang memadai. Industri-industri yang mutlak harus didirikan di wilayah pesisir wajib memproses bahan-bahan buangan untuk keperluan lain, sehingga dampak terhadap lingkungan dapat dibatasi. Selain itu, strategi pengelolaan dan pengendalian pencemaran pesisir dan laut dilakukan mulai dari pencegahan, pengendalian sampai dengan pengelolaan. iv

5 Oleh karena itu, upaya pengendalian pencemaran dan kerusakan lingkungan yang mungkin timbul harus menjadi bagian dari kebijakan dan langkah aksi pengelolaan lingkungan pada setiap sektor kegiatan pembangunan. Jenis kelompok swadaya masyarakat seperti Pokmaswas Yasa Negara dan Gemuruh seharusnya dirangkul pemerintah, baik pusat maupun daerah, untuk menerima bantuan dan pembinaan. Bantuan yang dimaksud tidak hanya fasilitas fisik saja, tetapi juga dapat berupa bimbingan teknis dan pelatihan pengelolaan sampah yang lebih expand, seperti pelatihan manajemen pengelolaan bank sampah. v

LAPORAN PENELITIAN KELOMPOK BIDANG KESEJAHTERAAN SOSIAL TAHUN 2015 JUDUL:

LAPORAN PENELITIAN KELOMPOK BIDANG KESEJAHTERAAN SOSIAL TAHUN 2015 JUDUL: LAPORAN PENELITIAN KELOMPOK BIDANG KESEJAHTERAAN SOSIAL TAHUN 2015 JUDUL: PENYEDIAAN AIR BERSIH:STUDI PERAN PEMERINTAH, PEMERINTAH DAERAH, SWASTA DAN MASYARAKAT DI PROVINSI JAWA BARAT DAN SUMATERA SELATAN
