SISTEM PRODUK SIMPANAN DI BMT AL-ITIHAD PABELAN TUGAS AKHIR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SISTEM PRODUK SIMPANAN DI BMT AL-ITIHAD PABELAN TUGAS AKHIR"

Transkripsi

1 SISTEM PRODUK SIMPANAN DI BMT AL-ITIHAD PABELAN TUGAS AKHIR Disusun dan diajukan untuk memenuhi syarat Guna memperoleh gelar Ahli Madya Pada Program Studi Keuangan dan Perbankan Islam Oleh : M. ANAS AL-ASBAKHI NIM : SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI (STAIN) SALATIGA 2009

2 SISTEM PRODUK SIMPANAN DI BMT AL-ITIHAD PABELAN TUGAS AKHIR Disusun dan diajukan untuk memenuhi syarat Guna memperoleh gelar Ahli Madya Pada Program Studi Keuangan dan Perbankan Islam Oleh : M. ANAS AL-ASBAKHI NIM : SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI (STAIN) SALATIGA 2009 ii

3 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Keberhasilan bank muamalat indonesia ( BMI ) bertahan dalam menghadapi krisis moneter pada tahun 1998 merupakan prestasi yang dapat dibanggakan bagi perbankan syariah diindonesia pada khususnya. Hal ini menunjukkan bahwa bank atau lembaga keuangan yang berprinsip syariah mampu bersaing di tengah-tengah perbankan konvensional yang mendominasi sistem perbankan nasional. Secara umum BMT memiliki fungsi sebagai agen pembangunan yang diharapkan mampu mewujudkan pemerataan pelayanan perbankan, pemerataan kesempatan berusaha dan pemerataan pendapatan masyarakat melalui pemberian bantuan kredit kepada pedagang atau pengusaha kecil dipasar-pasar dan di desa-desa serta menghimpun dana dari masyarakat. Selain itu prinsip operasioanal syariah meliputi pemahaman pengelolaan tentang ke-mundharat-an sistem bunga. Berbagai penerapan produk BMT dalam tahuntahun belakangan ini telah mulai merujuk kepada pedoman bagi perbankan syariah. Begitu pula dengan akad-akad yang dipergunakan sebagai alat pendukung. Dalam hal ini dijelaskan oleh Ahmad Tohirin bahwa sistem yang digunakan perbankan syariah adalah bagi hasil. Sistem ini memiliki keunggulan dari aspek ketahanannya menghadapi moneter. Sistem ini juga relatif lebih adil 1

4 BAB II LANDASAN TEORI A. Telah Pustaka Muhammad Syafi I Antonio, menjelaskan bahwa pada dasarnya penerima simpanan adalah tangan anamah, artinya ia tidak bertanggung jawab atas kehilangan atau kerusakan yang terjadi pada asset titipan selama hal ini bukan akibat dari kelalaian atau kerusakan yang terjadi pada asset titipan selama hal bukan titipan (karena faktor-faktor diluar batas kemampuan). Untuk menentukan produk simpanan apa saja yang sesuai agar dapat di tangkap dengan mudah oleh masyarakat, sehingga masyarakat dapat mengenal produkproduk simpanan (tabungan). Dalam buku Bank dan Lembaga keuangan lainnya di jelaskan bahwa Bank dapat menarik minat para penyimpan dengan segala strategi yang di milikinya sumber dana dari masyarakat ini tidak terlalu sulit. Pembangunan jenis simpanan ke dalam beberapa jenis dimaksudkan agar para penyimpan mempunyai pilihan sesuai dengan tujuan masing-masing (Kasmir : 2004 : 64) Dalam buku Asas-Asas Perbankan Islam dan Lembaga Terkait menerima simpanan wadi ah, menyediakan fasilitas tabungan dan deposito berjangka. Fasilitas ini dapat dipergunakan untuk menitip infaq, sedekah, dan zakat, mempersiapkan ongkos naik haji ( ONH ), merencanakan qurban, akikah, khitanan, mempersiapkan pendidikan, pemilikan rumah, kendaraan, serta dapat 7

5 BAB III OBYEK PENELITIAN BMT AL-ITTIHAD PABELAN A. Gambaran Umum 1. Sejarah singkat berdirinya BMT Al-Ittihad Pabelan Baitul Maal Wattanwil (BMT) Al-Ittihad merupakan salah satu BMT dari 13 BMT baru di wilayah Kabupaten Semarang yang terlahir melalui program P3T (Penanggulangan Pengangguran Pekerjaan Terampil) pada bidang LEP (Lembaga Ekonomi Produktif) yang diselenggarakan kerja sama antara Depnaker Kabupaten Semarang dengan fasilitator dari PINBUK (Pusat Inkubasi Bisnis Usaha Kecil) Dati II Kabupaten Semarang dan Bank Muamalat Indonesia. Proses pendirian diawali dengan sosialisasi BMT oleh PINBUK Dati II Kabupaten Semarang pada acara pengajian IPHI Kecamatan Pabelan yang di selenggarakan di rumah Bapak Choliq Anwar Desa Pabelan, Kecamatan Pabelan, sosialisasi tersebut merupakan sosialisasi perdana di wilayah Kecamatan Pabelan dan bersifat informatif. Berbarengan calon pengelola yang telah terseleksi melalui program P3T tersebut mengikuti pelatihan tentang manajemen operasional BMT se Jawa Tengah di Asrama Haji Donohudan Solo yang di selenggarakan oleh PINBUK Dati I Propinsi Jawa Tengah dan bekerja sama dengan Bank Muamalat Indonesia. Pelatihan tersebut diadakan selama dua minggu dan 15

6 BAB IV ANALISA DATA A. Sistem Produk Simpanan Pengertian sistem menurut Prof. Soemerdjo Tjirosidojo dalam buku Accounting System, mengemukakan sebagai berikut : Sistem adalah jaringan prosedur yang erat hubungannya satu sama lain, yang disusun menjadi satu kesatuan untuk melaksanakan suatu aktivitas utama perusahaan. Berkaitan dengan pengembangan sistem dan prosedur pelayanan publik, sebelum melangkah lebih jauh ada baiknya dipahami terlebih dahulu pengertian sistem dan prosedur yang dimaksud Victor Lazzaro dalam bukunya System and Procedure mengemukakan pengertian sistem sebagai berikut : Sistem adalah serangkaian fungsi-fungsi, langkah-langkah atau cara-cara bekerja yang dirancang untuk mencapai tujuan yang diinginkan. a. Jenis-jenis simpanan pada BMT AL IJTIHAD Pabelan Simpanan merupakan salah satu bentuk kegiatan pengalokasian dana. Dalam arti, menjual kembali dana yang diperoleh dari penghimpunan dana yang dilakukan oleh BMT maupun lembaga keuangan. Kegiatan penyaluran dana tersebut tidak hanya dilakukan lembaga keuangan mikro saja, akan tetapi pada lembaga keuangan bersekala mikro atau kecil seperti BMT. Dengan mengutamakan produk simpanan sebagai produk 30

7 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan Dari seluruh uraian diatas yang penulis paparkan pada bab-bab awal, baik secara teoritis maupun pelaksanaan teori pada BMT AL IJTIHAD Pabelan. Sehingga pada bab terakhir ini penulis dapat menyimpulkan dari hasil penulisan diatas sebagai berikut : 1. Sebagai lembaga pelayanan simpan dan pinjam, BMT Al Ijtihad Pabelan memiliki berbagai macam jenis simpanan. Produk simpanan tersebut meliputi : simpanan sukarela lancar, si suqur, si suka ( Deposito ), simpanan ziarah, simpanan wisata dan pendidikan. 2. Analisa simpanan yang diterapkan oleh BMT Al Ijtihad Pabelan sudah sesuai dengan ketentuan yang diberikan oleh BMT. Ketentuan tersebut seperti halnya mengisi nomor rekening, mengisi nomor anggota, mengisi jenis simpanan, mengisi setoran awal. 3. Keputusan atas simpanan sangat ditentukan pada saat petugas menganalisa simpanan yang diajukan. Maka akan berpengaruh pada penyimpan atau penyedia simpanan. 38

Manusia selalu dihadapkan pada masalah ekonomi seperti kesenjangan. ekonomi, kemiskinan, dan masalah-masalah lainnya. Namun banyak masyarakat

Manusia selalu dihadapkan pada masalah ekonomi seperti kesenjangan. ekonomi, kemiskinan, dan masalah-masalah lainnya. Namun banyak masyarakat PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Manusia selalu dihadapkan pada masalah ekonomi seperti kesenjangan ekonomi, kemiskinan, dan masalah-masalah lainnya. Namun banyak masyarakat yang tidak mengerti apa sebenarnya
