SIFAT FISIS-MEKANIS PAPAN PARTIKEL DARI KOMBINASI LIMBAH SHAVING KULIT SAMAK DAN SERAT KELAPA SAWIT DENGAN PERLAKUAN TEKANAN BERBEDA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SIFAT FISIS-MEKANIS PAPAN PARTIKEL DARI KOMBINASI LIMBAH SHAVING KULIT SAMAK DAN SERAT KELAPA SAWIT DENGAN PERLAKUAN TEKANAN BERBEDA"

Transkripsi

1 SIFAT FISIS-MEKANIS PAPAN PARTIKEL DARI KOMBINASI LIMBAH SHAVING KULIT SAMAK DAN SERAT KELAPA SAWIT DENGAN PERLAKUAN TEKANAN BERBEDA SKRIPSI MARIA YUNITA PROGRAM STUDI TEKNOLOGI HASIL TERNAK FAKULTAS PETERNAKAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2006

2 RINGKASAN MARIA YUNITA. D Sifat Fisis-Mekanis Papan Partikel dari Kombinasi Limbah Shaving Kulit Samak dan Serat Kelapa Sawit dengan Perlakuan Tekanan yang Berbeda. Skripsi. Program Studi Teknologi Hasil Ternak. Departemen Ilmu Produksi dan Teknologi Peternakan, Fakultas Peternakan, Institut Pertanian Bogor. Pembimbing Utama Pembimbing Anggota : Ir. Suhut Simamora, MS : Ir. M. I. Iskandar, MM Pertumbuhan dan perkembangan industri penyamakan kulit yang meningkat akan diikuti dengan permasalahan lingkungan. Industri penyamakan kulit di Indonesia pada tahun 2004 terdiri dari 502 unit usaha (BPS, 2005). Limbah shaving kulit samak adalah sisa hasil serutan atau ketaman yang telah disamak dengan bahan samak nabati maupun bahan samak krom yang memiliki jumlah cukup besar yaitu 0,35 kg berat kering per ton kulit (BAPEDAL, 1996). Penelitian in bertujuan untuk mengetahui kualitas fisis dan mekanis papan partikel dengan perlakuan tekanan pada taraf yang berbeda. Penelitian ini dilaksanakan di Pusat Penelitian dan Pengembangan Hasil Hutan di Gunung Batu Bogor selama empat bulan dari bulan Februari sampai dengan bulan Mei tahun Perlakuan yang diberikan adalah pemberian tekanan pada taraf yang berbeda yaitu 20 kgf/cm 2, 25 kgf/cm 2 dan 30 kgf/cm 2. Sifat-sifat yang diuji meliputi sifat fisis dan mekanis. Sifat fisis meliputi kerapatan (g/cm 3 ), kadar air (%), pengembangan tebal (%), daya serap air (%), sedangkan sifat mekanis meliputi modulus patah (kgf/cm 2 ), modulus lentur (kgf/cm 2 ), keteguhan rekat internal (kgf/cm 2 ) dan kuat pegang sekrup (kg). Analisis dilakukan dengan menggunakan rancangan acak lengkap pola searah dengan lima ulangan, jika perlakuan berpengaruh nyata terhadap peubah yang diamati maka dilanjutkan dengan uji lanjut Duncan untuk mengetahui perbedaan diantara perlakuan tersebut. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlakuan tekanan tidak memberikan hasil yang berbeda nyata terhadap sifat fisis. Sifat fisis umumnya sudah memenuhi SNI sedangkan sifat mekanis masih belum mencapai SNI Nilai kuat pegang sekrup yang dihasilkan menunjukkan pengaruh yang berbeda sangat nyata (P<0,01) antar perlakuan tekanan. Semakin tinggi tekanan yang digunakan dapat meningkatkan nilai kuat pegang sekrup. Kata kunci: Papan partikel, shaving, kulit samak, serat kelapa sawit, tekanan. i

3 ABSTRACT Physic-Mechanic Properties of Particle Board from Shaving Leather Waste Combine with Crude Palm Fiber Using Different Levels of Pressure Yunita, M., S. Simamora, and M. I. Iskandar Shaving leather waste is the residue of shaving yield which had been tanned. Industrial of tanned leather in Indonesian on the year 2004 consist of 502 industries (BPS, 2005). The research was aimed to increase the economic value of tanned shaving leather waste with combination of crude palm fibre and also to know physical and mechanical quality of particle board with the pressure treatment at different level. The parameters that had been observed were board density (g/cm 3 ), moisture content (%), thickness swelling (%), water absorbtion (%), modulus of repture (MOR) (kgf/cm 2 ), modulus of elasticity (MOE) (kgf/cm 2 ), internal bond (kgf/cm 2 ) and wood screw holding power (kg).the data were analyzed ANOVA and if there is significant result then continued with Duncan test. The different level of pressure treatment does t show significantly result to board density, moisture content, thickness swelling, water absorbtion, modulus of repture, modulus of elasticity and internal bond. Pressure treatment level significantly different to wood screw holding power (P<0,01). Board density and moisture content quality of particle board were fulfill SNI and JIS A Keywords: Particle board, shaving, tanned leather, crude palm fiber, pressure. ii

4 SIFAT FISIS-MEKANIS PAPAN PARTIKEL DARI KOMBINASI LIMBAH SHAVING KULIT SAMAK DAN SERAT KELAPA SAWIT DENGAN PERLAKUAN TEKANAN BERBEDA MARIA YUNITA D Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Peternakan pada Fakultas Peternakan Institut Pertanian Bogor PROGRAM STUDI TEKNOLOGI HASIL TERNAK FAKULTAS PETERNAKAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2006

5 SIFAT FISIS-MEKANIS PAPAN PARTIKEL DARI KOMBINASI LIMBAH SHAVING KULIT SAMAK DAN SERAT KELAPA SAWIT DENGAN PERLAKUAN TEKANAN BERBEDA Oleh: MARIA YUNITA D Skripsi ini telah disetujui dan disidangkan di hadapan Komisi Ujian Lisan pada tanggal Pembimbing Utama Pembimbing Anggota Ir. Suhut Simamora, MS Ir. M. I. Iskandar, MM NIP NIP Dekan Fakultas Peternakan Institut Pertanian Bogor Dr. Ir. Ronny R. Noor, Mrur. Sc NIP

6 RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan pada tanggal Juni 1984 di DKI Jakarta. Penulis adalah anak kedua dari tiga bersaudara dari pasangan Bapak I.S Kurniawan (Alm) dan Ibu Mariani Nababan. Pendidikan dasar diselesaikan pada tahun 1996 di SD Maria Fransiska,Bekasi dan pendidikan lanjutan menengah pertama diselesaikan pada tahun 1999 di SLTP Pax Ecclesia, Bekasi. Pendidikan lanjutan menengah atas diselesaikan pada tahun 2002 di SMU St. Antonius, Jakarta Timur. Penulis diterima sebagai mahasiswa pada Departemen Ilmu Produksi dan Teknologi Peternakan, Fakultas Peternakan, Institut Pertanian Bogor melalui jalur Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (SPMB) pada tahun Selama mengikuti pendidikan, penulis aktif di Komisi diaspora UKM Persekutuan Mahasiswa Kristen dan Persekutuan Oikumene Protestan Katolik Fakultas Peternakan. Selain itu, penulis juga pernah menjadi asisten mata kuliah Kimia Pangan Hasil Ternak serta Ilmu dan Teknik Pengolahan Susu. iii

7 KATA PENGANTAR Segala Puji dan Syukur kepada Tuhan Yang Maha Pengasih yang telah memberikan anugerah sehingga penulis dapat menyelesaikan studi, penelitian dan penyusunan skripsi yang berjudul Sifat Fisis-Mekanis Papan Partikel dari Kombinasi Limbah Shaving Kulit Samak dan Serat Kelapa Sawit dengan Perlakuan Tekanan Berbeda. Tulisan ini merupakan hasil penelitian yang telah dilaksanakan pada bulan Februari sampai dengan bulan Mei tahun 2006 di Pusat Penelitian dan Pengembangan Hasil Hutan di Gunung Batu Bogor. Limbah shaving kulit samak memiliki jumlah cukup besar untuk itu perlu dimanfaatkan menjadi suatu variasi produk yang berdaya jual dengan nilai yang meningkat. Penggunaan limbah shaving kulit samak dengan kombinasi serat kelapa sawit (SKS) diharapkan dapat meningkatkan kualitas papan partikel, terutama pada pengembangan kearah tebal. Penambahan tekanan kempa dapat meningkatkan kepadatan papan partikel. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat dan menambah informasi bagi pembaca sekalian. Bogor, Agustus 2006 Penulis iv

8 DAFTAR ISI RINGKASAN. ABSTRACT RIWAYAT HIDUP. KATA PENGANTAR DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR.. DAFTAR LAMPIRAN... PENDAHULUAN... Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan. TINJAUAN PUSTAKA.. Limbah Shaving Kulit Samak. Kolagen... Serat Kelapa Sawit.. Papan Partikel.. Perekat Urea Formaldehida. Sifat Fisis Papan Partikel Sifat Mekanis Papan Partikel.. Tekanan Kempa.. METODE PENELITIAN Lokasi dan Waktu... Materi.. Rancangan.. Perlakuan. Rancangan Percobaan. Peubah yang Diamati.. Prosedur... Persiapan Partikel Persiapan Perekat Pembuatan Papan Partikel... Pengujian Sifat Fisis Papan Partikel... Kerapatan Kadar Air. Pengembangan Tebal.. Daya Serap Air Pengujian Sifat Mekanis Papan Partikel. Modulus Patah (MOR).... Halaman i ii iii iv v vii viii ix v

9 Modulus Lentur (MOE).. Keteguhan Rekat Internal Kuat Pegang Sekrup HASIL DAN PEMBAHASAN... Sifat Fisis Papan Partikel Kerapatan Kadar Air. Pengembangan Tebal.. Daya Serap Air Sifat Mekanis Papan Partikel.. Modulus Patah (MOR) Modulus Lentur (MOE).. Keteguhan Rekat Internal Kuat Pegang Sekrup KESIMPULAN DAN SARAN... Kesimpulan. Saran UCAPAN TERIMAKASIH DAFTAR PUSTAKA. LAMPIRAN vi

10 vii

SIFAT FISIS-MEKANIS PAPAN PARTIKEL DARI KOMBINASI LIMBAH SHAVING KULIT SAMAK DAN TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT DENGAN KONSENTRASI PEREKAT BERBEDA

SIFAT FISIS-MEKANIS PAPAN PARTIKEL DARI KOMBINASI LIMBAH SHAVING KULIT SAMAK DAN TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT DENGAN KONSENTRASI PEREKAT BERBEDA SIFAT FISIS-MEKANIS PAPAN PARTIKEL DARI KOMBINASI LIMBAH SHAVING KULIT SAMAK DAN TANDAN KOSONG KELAPA SAWIT DENGAN KONSENTRASI PEREKAT BERBEDA SKRIPSI N DIAN NURDIANI PROGRAM STUDI TEKNOLOGI HASIL TERNAK
