BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODOLOGI PENELITIAN"

Transkripsi

1 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Sifat Penelitian Jenis penelitian ini bersifat deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Penelititan kuantitatif dengan format deskriptif bertujuan untuk menjelaskan, meringkaskan berbagai kondisi, berbagai situasi atau berbagai variabel yang timbul di masyarakat yang menjadi objek penelitian itu. Kemudian mengangkat kepermukaan karakter atau gambaran tentang kondisi, situasi ataupun variabel tersebut. 45 Penelitian deskriptif memiliki tujuan untuk : 1. Mengumpulkan informasi aktual secara rinci yang melukiskan gejala yang ada. 2. Mengidentifikasikan masalah atau memeriksa kondisi dan praktekpraktek yang berlaku. 3. Membuat perbandingan dan evaluasi. 4. Menentukan apa yang dilakukan orang lain dalam menghadapi masalah yang sama dengan dari pengalaman mereka untuk menetapkan rencana dan keputusan pada waktu yang akan datang. 45 Burhan Bungin. Metode Penelitian Kuantitatif. Prenada Media, Jakarta, 2005,

2 60 Pendekatan kuantitatif diartikan sebagai mencatat nilai, bilangan, frekuensi dan volume untuk berbagai isi dalam kategori yang telah didefinisikan. 46 Pendekatan kuantitatif mementingkan adanya variablevariabel sebagai obyek penelitian dan variabel-variabel tersebut harus didefinisikan dalam bentuk operasionalisasi variabel masing-masing. 3.2 Metode Penelitian Dalam memecahkan permasalahan yang berkaitan dengan penelitian ini, penulis menggunakan metode penelitian yang menggunakan langkahlangkah yang disebut analisis isi (content analysis) dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Menurut Nimmo (1989:279), analisis isi meneliti isi yang sebenarnya dari pesan dengan cara sistematis dan kuantitatif. Studi ini mengidentifikasi dan menghitung kata-kata kunci, istilah, dan tema pesan untuk menafsirkan apa yang dikatakan, bagaimana mengatakannya, perubahan dalam imbauan dan motif yang mendasari pesan. Sedangkan Berelson (1966:263) mengatakan bahwa analisis isi adalah tekhnik penelitian untuk mendeskripsikan isi komunikasi yang nyata (manifest) secara objektif, sistematik dan kuantitatif. Menurut Kerlinger (1973) analisis isi adalah metode studi dan analisis tentang komunikasi dengan cara sistematis, objektif dan kuantitatif dengan tujuan mengukur variabelvariabel. 46 M. Jamiluddin Ritonga. Riset Kehumasan. Grasindo, Jakarta, 2004, 65.

3 61 Perbedaan yang dikemukakan ketiga pakar tersebut hanyalah penekanan pada subjek yang akan diteliti. Berelson menekankan bahwa subjek yang dikaji haruslah isi komunikasi yang nyata. Sementara Kerlinger dan Nimmo tidak mempersoalkan apakah isi komunikasi yang dijadikan subjek penelitian nyara atau tidak. Namun, karena Kerlinger dan Nimmo memasukkan analisis isi ke dalam penelitian kuantitatif, mau tidak mau yang dikaji adalah bahan yang nyata saja. Hal ini konsisten dengan pendekatan kuantitatif karena empiris yang dikenal dan diakui hanyalah empiris sensua. Semua yang dapat ditangkap indra manusia disebut empiris sensual (Muhadjir, 1992). Dengan begitu, semua yang nyata dapat dikelompokkan ke dalam empiris sensual. 47 Isi komunikasi yang nyata (manifest) berarti peneliti hanya meneliti bahan yang tersurat saja. Peneliti hanya mengoding (meberi tanda) apa yang ada di media cetak atau internet, radio atau tape recorder, televisi, video dan film. Objektif memuat pengertian bahwa hasil penelitian hanya bergantung pada prosedur penelitian, bukan pada penelitinya. Hal itu dapat dicapai bila kategori penelitian didefinisikan secara tepat. Dengan definisi yang tepat, siapa saja menggunakan definisi kategori tersebut untuk menganalisis bahan yang sama, akan menghasilkan kesimpulan yang sama. Sementara itu, sistematik mengandung makna bahwa semua isi pernyataan atau isi pesan yang relevan diteliti dengan menggunakan prosedur yang sama. Sistematis juga berkaitan dengan analisis yang akan digunakan. Bila 47 M. Jamiluddin Ritonga. Op. Cit.,

4 62 tujuan penelitian adalah deskriptif, analisis data yang digunakan juga harus sesuai dengan tujuan penelitian tersebut. Inilah yang dikatakan sistematis. Dan aspek kuantitatignya terdapat pada perhitungan banyaknya penyebutan (frekuensi) sesuatu kata atau ide sehingga memperlihatkan intensitas atau proritas pemikiran yang diberikan sumber data Teknik Pengumpulan Data Data Primer Data primer didapat dengan mengumpulkan data-data dalam bentuk dokumentasi yang terdiri dari: 1. Film Twilight karya Catherine Hardwicke dan diproduksi oleh Summit Entertainment pada tahun 2008 yang berdurasi 122 menit. 2. Novel Twilight karya Stephenie Morgan Meyer dan diterbitkan oleh Little Brown, Amerika, tahun 2005 yang memiliki 520 halaman dalam bahasa Indonesia Data sekunder Pengumpulan data diperoleh dari wawancara dengan site founder, co-owner, news writer dan on air personality (situs resmi fans Twilight di dunia) dan juga dengan kepustakaan yang ada baik berupa buku, artikel, internet dan bahan tertulis lainnya untuk melengkapi data penelitian. 48 M. Jamiluddin Ritonga. Op. Cit.,

5 Unit Analisis Unit analisis dalam penelitian ini adalah sequence pada film Twilight serta bab pada novel Twilight. 3.5 Definisi Konsep dan Operasional Kategorisasi Definisi Konsep Film Film adalah karya cipta seni dan budaya yang merupakan media komunikasi massa audio-visual yang dibuat berdasarkan asas sinematografi dengan sistem perekaman menggunakan pita seluloid, pita video, piringan video atau bahan hasil penemuan tekhnologi lainnya dalam segala bentuk jenis dan atau ukuran melalui proses elektronik, atau proses lainnya dengan system proyeksi mekanik, elektronik dan lain sebagainya. Dominic Strinati menegaskan bahwa film adalah salah satu hasil budaya populer. Mengutip Hebdige, Strinati menyebutkan bahwa budaya populer berhubungan dengan segala artefak seperti film, kaset, pakaian, acara TV, alat transportasi, dan sebagainya. 49 Boggs mengatakan bahwa film tetaplah sesuatu yang unik walaupun terdapat kesamaan dengan media lain. Film melebihi drama karena film memiliki kemampuan mengambil sudut pandangan yang bermacam macam, gerak, waktu dan ruang yang 49 Dominic Strinati. Popular Culture: Pengantar Menuju Teori Budaya Populer (terjemahan Abdul Mukhid). Yogyakarta, 2003.

6 64 tidak terbatas. Berbeda dari novel, film berkomunikasi tidak melalui lambang lambang abstrak yang dicetak di atas halaman kertas sehingga memerlukan suatu penterjemahan oleh otak kepelukisan visual dan suara, tapi langsung melalui gambar gambar visual dan suara nyata Novel Novel adalah sebuah karya fiksi prosa yang tertulis dan naratif. Terdiri dari satu cerita pokok, dijalani dengan beberapa cerita sampingan yang lain, banyak kejadian dan kadang banyak masalah juga yang merupakan sebuah kesatuan yang bulat. Umumnya sebuah novel bercerita tentang tokoh-tokoh, kelakuan atau pengalaman mereka (penulis) dalam kehidupan sehari-hari dan hasil pemikirannya melalui wujud penggambaran pengalaman konkrit manusia. Novel adalah sebuah uraian mendalam tentang satu tema yang diungkapkan lewat cerita. Ia bukan semata-mata kisah, tetapi juga perenungan. Penukikakn ke satu titik, sehingga menyentuh dasar persoalan. Sasarannya ialah memberi pengalaman baru kepada pembaca, baik karena caranya bercerita, daya ungkap dan kemampuannya membedah, maupun karena sudut pandang yang dipilihnya Joseph M Boggs. Cara Menilai Sebuah Film (diterjemahkan oleh Asrul Sani). Yayasan Citra. Jakarta, Putu Wijaya. Sang Teroris Mental. Yayasan Obor Indonesia. Jakarta, 2001, 39.

7 65 Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) (1995 : 694) Novel adalah karangan prosa yang panjang mengandung rangkaian cerita kehidupan seseorang dengan orang-orang disekelilingnya dengan menonjolkan watak dan sifat setiap pelaku Penceritaan Penceritaan dapat diartikan sebagai rangkaian dari kejadian. Cerita, susunan sebuah cerita yang datar dan berurutan. Sebuah pengertian yang penting dalam semiologi Operasional Kategorisasi Kategori Sampel Film Novel 1. Tema Percintaan Keluarga Perselingkuhan Pembauran Persahabatan Kepahlawanan Petualangan Balas Dendam Fantasi/Fiksi 2. Opening Exposition 52 James Monaco. Cara Menghayati Sebuah Film: jilid 2, diterjemahkan oleh Asrul Sani. Yayasan Citra. Jakarta. 1984, 200.

8 66 Inciting moment Rising Action 3. Karakter Tokoh Utama Protagonis Sidekick Antagonis Kontagonis Skeptis 4. Alur Cerita / Plot Maju Mundur Campuran 5. Konflik Internal Eksternal 6. Gaya Bahasa Sehari-hari Resmi Bertutur Audio Visual 7. Closing Sad Ending Happy Ending 8. Pesan Moral Agama Sosial

9 67 9. Pola Alur/Jalan Cerita Pola Cinta Pola Sukses Pola Cinderella Pola Segitiga Pola Kembali Pola Balas Dendam Pola Pengorbanan Pola Keuarga 10. Sudut Pandang Orang Pertama Tunggal Orang Ketiga Serba Tahu Orang Ketiga Terbatas 11. Unsur Dramatik Konflik Suspense Curiosty Surprise 12. Tipologi Tokoh Piknis Leptosom Atletis Displatis Sanguinis Melankolis Koleris

10 68 Flegmantis 3.6 Teknik Analisa Data Analisis data menurut Patton Moleong adalah proses mengatur urutan data, mengorganisasikannya kedalam suatu pola, kategori, dan satuan uraian dasar. Ia membedakannya dengan penafsiran, yaitu memberikan arti yang signifikan terhadap analisis, menjelaskan pola uraian dan mencari hubungan diantara dimensi-dimensi uraian. Dari rumusan tersebut diatas dapatlah kita menarik garis bawah analisis data bermaksud pertama-tama mengorganisasikan data. Pekerjaan analisis data dalam hal ini ialah mengatur, mengurutkan, mengelompokan, memberikan kode dan mengategorikannya. Pengorganisasian dan pengelolaan data tersebut bertujuan menemukan tema dan hipotesis kerja. 53 Setelah peneliti memperoleh data, maka akan dikumpulkan unit analisis. Unit analisis dipilih berdasarkan jenis-jenisnya, kemudian diteliti dengan cara dibandingkan antara novel dan film. Berikut tahapan-tahapan yang dilakukan untuk menganalisis data: 54 a. Menyiapkan Data Pengolahan data adalah kegiatan lanjutan setelah pengumpulan data dilaksanakan pada penelitian kuantitatif, pengolahan data secara umum dilaksanakan dengan melalui tahapan memeriksa (editing), proses pemberian identitas (coding) dan proses pembeberan (tabulating). 53 Lexy J Moleong. Metode Penelitian Kualitatif. Remaja Rosdakarya. Bandung, 1998, Burgan Bungin. Op. Cit.,

11 69 b. Editing Editing adalah kegiatan yang dilaksanakan setelah peneliti selesai menghimpun data dilapangan. Proses editing dimulai dengan memberi identitas pada instrumen penelitian yang telah terjawab. Kemudian memeriksa poin-poin serta lembaran jawaban yang tersedia. c. Pengkodean Setelah tahap editing selesai dilakukan, kegiatan berikutnya adalah mengklasifikasi data-data tersebut melalui tahapan coding. Pengkodean ini meggunakan dua cara, pengkodean frekuensi dan pengkodean lambang. Pengkodean frekuensi digunakan apabila jawaban pada poin tertentu memiliki bobot atau arti frekuensi tertentu. Sedangkan pengkodean lambang, digunakan pada poin yang tidak memiliki bobot tertentu. d. Tabulasi (Proses Pembeberan) Tabulasi adalah bagian terakhir dari pengolahan data. Maksud tabulasi adalah memasukkan data pada tabel-tabel tertentu dan mengatur angkaangka serta menghitungnya. 3.7 Uji Reliabilitas Sebelum kategori digunakan dalam penelitian, kategori tersebut perlu diuji terlebih dahulu. Pengujian kategori ini dimaksudkan untuk mengetahui apakah kategori yang akan digunakan sudah reliabel atau

12 70 belum. Bila dari hasil uji kategori menunjukan sudah reliabel, barulah kategori tersebut layak digunakan dalam penelitian. 55 Untuk menghindari bias pengkodingan dan tetap memiliki kredibilitas dan objektifitas peneliti dibantu 2 orang yang bertindak sebagai pengkoder I dan II. Hasil dari pengkodingan pengkoder I dan II kemudian dilakukan uji reliabilitas terhadap pengkodingan yang dilakukan peneliti. Uji reliabilitas dalam statistik digunakan uuntuk mengetahui kesalahan dalam pengukuran, tujuan digunakannya dua orang pengkoder adalah untuk memperoleh kesepakatan atau tujuan bersama sehingga diharapkan masukan reliabilitasnya tinggi. Reliabilitas artinya memiliki sifat dapat dipercaya. Suatu alat ukur dikatakan memiliki reliabilitas apabila dipergunakan berkalikali oleh peneliti yang sama atau oleh peneliti yang lain tetap memberikan hasil yang sama. 56 Cara yang digunakan pada penelitian ini adalah menggunakan cara Ole R. Holsti (1969) dengan formulanya: 57 CR = 2M x 100% N1+N2 = 2 (55) x 100% = 110 x 100% M. Jamiluddin Ritonga. Op.Cit, Jalaludin Rakhmat. Op. Cit., Rachmat Kriyantono. Riset Komunikasi. Kencana Prenada Media Group. Jakarta 2006, 235.

13 71 = 0.76 x 100% = 76 % Keterangan : CR M : Coeficient Reliability : Jumlah pernyataan yang disetujui oleh pengkoding. N1, N2 : Jumlah pernyataan yang diberi kode oleh pengkoding. Bertolak dari uji statistik tersebut, dapat diketahui kesepakatan para juri, nilai kesepakatan yang dianggap reliabel. Menurut Lasswell (dalam Sutopo, 1983:37), mengatakan, 70%-80% persetujuan kesepakatan antar juri sudah cukup handal. Sementara menurut Wimmer dan Dominick (1983), kesepakatan antar koder sebesar 75% sudah handal M. Jamiluddin Ritonga. Op.Cit., 110.

Stanton, Robert Teori Fiksi Robert Stanton. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Teew, A Sastra dan Ilmu sastra. Jakarta: Pustaka Jaya.

Stanton, Robert Teori Fiksi Robert Stanton. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Teew, A Sastra dan Ilmu sastra. Jakarta: Pustaka Jaya. DAFTAR PUSTAKA Boggs, Joseph M. 1992. Cara Menilai Sebuah Film. Terj Asrul Sani. Jakarta: Yayasan Citra. Budianta, Meliani. 2006. Membaca Sastra: Pengantar Memahami Sastra Untuk Perguruan Tinggi. Malang
