BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan teknologi beton dalam bidang konstruksi semakin pesat, baik dari segi material maupun metode pelaksanaan konstruksi yang dilakukan. Dalam pekerjaan pembetonan untuk pekerjaan struktur beton bertulang konvensional, pekerjaan penting yang harus dilakukan adalah pemadatan atau vibrasi beton. Tujuan dari pemadatan adalah meminimalkan udara terjebak dalam beton segar agar diperoleh beton homogen dan tidak berongga di dalam beton (honey-comb). Jika beton tidak dipadatkan secara sempurna maka konsekuensinya akan diperoleh beton dengan mutu rendah. Pengecoran beton konvensional pada pertemuan balok-kolom yang terdapat banyak tulangan terpasang dihadapkan pada kesulitan mencapai kepadatan optimal walaupun telah dipadatkan dengan alat getar (vibrator). Salah satu solusi untuk mengatasi permasalahan tersebut yaitu dengan teknologi self compacting concrete (SCC). Self-Compacting Concrete (SCC) sebagai alternatif campuran beton yang memiliki volume pori-pori kecil, membutuhkan karakteristik yang sedikit berbeda dari beton konvensional. Diantaranya adalah agregat kasar yang digunakan memiliki ukuran yang relatif lebih kecil untuk mencegah terjadinya segregasi. Pada self-compacting concrete (SCC) memerlukan powder sebagai bahan pengisi disamping untuk mencegah segregasi dan memerlukan bahan tambah kimia berjenis High Range Water Reducer yang memiliki sifat viskositas yang tinggi. Mengingat Standar Nasional Indonesia (SNI) sampai saat ini belum mengakomodasi teknologi self-compacting concrete berkaitan minimnya penelitian yang dilakukan tentang teknologi baru ini, sedangkan potensi material yang dimiliki cukup besar, maka diperlukan penelitian untuk mendapatkan mix design yang optimal dalam pembuatan beton jenis self-compacting concrete (SCC) di Indonesia. 1

2 Self-Compacting Concrete (SCC) merupakan konsep inovatif untuk menghasilkan beton yang dapat mengalir namun tetap homogen sehingga dapat di cor dengan mudah dan cepat, tanpa perlu dipadatkan/digetarkan bahkan beton dapat mudah mengalir melewati tulangan yang rapat tanpa mengalami segregasi ataupun bleeding sehingga salah satu faktor yang menentukan adalah workability yang tinggi. Dalam penelitian ini self-compacting concrete (SCC) dirancang dengan terlebih dahulu menentukan flow mortar yang optimum sebagai dasar untuk menentukan mix desain self-compacting concrete (SCC). Bahan tambah digunakan antara lain superplasticizer jenis viscocrete-1003 dan material powder yaitu silica fume. Alasan pemilihan material silica fume karena mudah diperoleh, berbentuk serbuk, dan mengandung silika yang cukup tinggi. Sedangkan Viscocrete-1003 dipilih karena merupakan bahan tambah kimia yang berfungsi sebagai Range Water Reducer yang memiliki sifat viskositas yang tinggi. Silica fume dalam campuran beton selain berfungsi sebagai powder dan mencegah segregasi dan bleeding, diharapkan akan memberikan reaksi pozzolanik sehingga akan meningkatkan kuat tekan beton. Reaksi pozzolanik ini sering disebut sebagai reaksi sekunder. Reaksi ini menyebabkan peningkatan kekuatan tekan lebih cepat pada umur awal beton dibandingkan dengan beton normal. Mengacu pada beberapa permasalahan diatas maka perlu dilakukan penelitian tentang komposisi yang tepat untuk menghasilkan self compacting concrete (SCC) dengan menggunakan powder silika fume dan superplastisizer Viscocrete-1003 serta untuk menambah workability campuran self compacting concrete (SCC) maka pada penelitian ini juga digunakan garadasi aggregat gap graded. 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang di atas, maka dapat dirumuskan permasalahan: 1. Bagaimanakah perancangan untuk mencari nilai optimum kadar superplasticizer dalam mix design flow mortar yang akan digunakan untuk pembuatan self compacting concrete dengan fas 0,4?

3 2. Bagaimanakah perancangan untuk mencari nilai optimum rasio volume absolut mortar terhadap volume rongga agregat kasar pada pembuatan self compacting concrete dengan fas 0,4? 1.3 Tujuan Penelitian Adapun tujuan dari penelitian ini antara lain : 1. Mencari nilai optimum kadar superplasticizer dalam mix design flow mortar yang akan digunakan untuk pembuatan self compacting concrete dengan fas 0,4. 2. Mencari nilai optimum rasio volume absolut mortar terhadap volume ronggga agregat kasar pada pembuatan self compacting concrete dengan fas 0, Manfaat Penelitian Manfaat yang diharapkan dari hasil penelitian perancangan mix design flow mortar dan perancangan rasio volume absolut mortar terhadap volume ronggga agregat kasar beton jenis self compacting concrete (SCC) adalah sebagai berikut : 1. Manfaat teoritis yaitu mempelajari nilai optimum kadar superplasticizer dalam perancangan mix design flow mortar pada pembuatan mortar dan nilai optimum perancangan rasio volume absolut mortar terhadap volume rongga agregat kasar pada pembuatan beton jenis self compacting concrete (SCC). 2. Manfaat praktis yang diharapkan adalah mendapatkan nilai optimum mix design flow mortar pada pembuatan mortar dan nilai optimum rasio volume absolut mortar terhadap volume ronggga agregat kasar pada pembuatan beton jenis self compacting concrete (SCC). 1.5 Batasan Masalah Batasan masalah dari penelitian ini antara lain : 1. Fas yang digunakan adalah 0,4. 2. Agregat kasar yang digunakan berupa batu pecah dengan menggunakan lolos ukuran saringan diameter maksimum 20 mm dan tertahan saringan 10 mm.

4 3. Perbandingan berat semen terhadap berat pasir ditentukan sebesar 1 : 1, Kadar silika fume yang digunakan adalah 10% dari berat semen. 5. Agregat halus yang digunakan pada daerah nilai tengah gradasi daerah III sesuai dengan SNI Keaslian Penelitian Berdasarkan pengetahuan penulis belum pernah dilakukan penelitian tentang perancangan nilai optimum kadar superplasticizer dalam mix design flow mortar untuk pembuatan self compacting concrete dengan fas 0,4 dan perancangan nilai optimum rasio volume absolut mortar terhadap volume ronggga agregat kasar pada pembuatan beton jenis self compacting concrete (SCC). Beberapa penelitian terkait dengan perancangan mix design mortar dan pengaruh penambahan superplasticizer dan silica fume terhadap mortar dan beton jenis self compacting concrete (SCC) antara lain: 1. Penelitian mengenai penggunaan silica fume dan superplasticizer naftalena sulfonat dengan rasio air-semen yang rendah dilakukan oleh Duval dan Kadri (1998). Dalam penelitian ini mengkaji mengenai workability dan kuat tekan dari pengaruh penggunaan silica fume dan superplasticizer naftalena sulfonat dengan rasio air-semen yang rendah. 2. Penelitian mengenai pengaruh silica fume di berbagai properti awal dari pasta semen dan mortar oleh Rao (2003). Dalam penelitian ini juga mengkaji berat jenis dan konsistensi normal dari semen, kandungan udara dan workability dari mortar dengan kadar silica fume yang berbeda. 3. Penelitian mengenai efek dari silica fume terhadap sifat segar dan mekanik beton oleh Mazloom, dkk, (2004). Dalam penelitian ini juga mengkaji tentang sifat mekanik jangka pendek dan jangka panjang dari high strength concrete yang mengandung berbagai tingkat silica fume. 4. Penelitian mengenai pengaruh penambahan silica fume dan superplasticizer terhadap kuat tekan beton mutu tinggi dengan metode ACI (American Concrete Institute) oleh Zai, dkk, (2014). Dalam penelitian ini bahan pengganti yaitu silica fume dapat menggantikan semen mencapai kuat tekan

5 yang direncanakan dan superplasticizer dapat mempermudah pengerjaan beton. 5. Penelitian mengenai pengaruh persentase penambahan Sika Viscocrete-10 terhadap kuat tekan beton oleh Zardi, dkk, (2016). Dalam penelitian ini menghasilkan kesimpulan dengan peningkatan kadar Viscocrete mampu meningkatkan workabilitas beton, sehingga mudah dikerjakan. 6. Penelitian mengenai pengaruh persentase penambahan Sika Viscocrete-5 terhadap kuat tekan beton, serapan air, dan kuat lekat tulangan oleh Widodo (2002). Dalam penelitian ini menghasilkan kesimpulan penambahan superplasticizer berbanding lurus dengan nilai kuat tekan beton dibawah air. 7. Penelitian mengenai trial mix komposisi agregat dan filler pada campuran adukan beton oleh Widodo (2003). Dalam penelitian ini menghasilkan kesimpulan banyaknya agregat kasar yang mempengaruhi daya alir beton.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG. Kemajuan teknologi telah berdampak positif dalam bidang konstruksi di

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG. Kemajuan teknologi telah berdampak positif dalam bidang konstruksi di BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG Kemajuan teknologi telah berdampak positif dalam bidang konstruksi di dunia. Kemajuan teknologi konstruksi tersebut sering dikaitkan sumber daya alam yang sangat berlimpah
