BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Pendidikan sangat berperan dalam menghasilkan manusia yang berkalitas. Manusia berkualitas berarti manusia yang mampu berpikir kritis, logis, kreatif dan inovatif dalam menanggapi berbagai isu di masyarakat yang diakibatkan oleh dampak perkembangan sains dan teknologi. Hal ini temuat dalam tujuan pendidikan nasional yaitu Undang Undang Sistem Pendidikan Nasional (UU Sisdiknas, Nomor 20, Tahun 2003, Bab II, Pasal 3) menyatakan bahwa : Pendidikan nasional berfungsi mengembangkan kemampuan serta membentuk watak dan peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk mengembangkan potensi peserta didik / siswa agar menjadi manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, dan menjadi warga Negara yang demokratis serta bertanggung jawab. Tujuan pendidikan nasional tersebut, dapat terwujud apabila faktor faktor yang berkaitan dengan proses pendidikan, yakni antara peserta didik, pendidik dan sarana sera prasarana pendidikannya saling mendukung. Pendidikan dapat dikatakan berhasil apabila peserta didik mencapai prestasi belajar yang baik. Sedangkan untuk mencapai prestasi belajar yang baik, siswa harus berusaha belajar dengan sungguh sungguh, antara lain harus disiplin dalam mengikuti pelajaran, mengerjakan tugas yang diberikan guru sacara terstruktur dan mempunyai kebiasaan belajar yang baik. Menurut pendapat. Surya (1979 : 87) bahwa kegiatan belajar yang dihadapi siswa disebabkan oleh beberapa faktor yang terdapat dalam diri siswa maupun yang terdapat diluar diri siswa. Secara garis besar terdapat dua 1

2 2 faktor utama yang sangat menentukan dalm pencapaian keberhasilan tujuan pembelajaran, yaitu : faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal antara lain berupa minat, bakat, motivasi, kebiasaan belajar, kondisi fisik, dan lain sebagainya. Sedangkan faktor eksternal antara lain meliputi kondisi alam, sosial, budaya, ekonomi, kurikulum, tenaga pendidik, sarana dan prasarana, serta manajemen / administrasi pendidikan. Untuk meningkatkan hasil belajar dalam pembelajaran Prebaikan Sistem Kelistrikan Otomotif (PSKO) guru dituntut utuk memilih metode mengajar yang relevan dan sesuai, agar siswa dapat belajar mandiri, kreatif dan lebih aktif dalam mengikuti pembelajaran. Menjadi guru kreatif, professional dan menyenangkan dituntut untuk memiliki kemampuan mengembangkan kemampuan pendekatan dan memilih metode pembelajaran yang efektif. Hal ini penting terutama dalam pembelajaran yang kondusif dan menyenangkan. Implikasinya pada pembelajaran, harus memberikan pengalaman yang bervariasi dengan metode yang efektif dan bervariasi. Tetapi pembelajaran juga harus memperhatikan minat dan kemampuan siswa, sehingga guru harus melaksanakan pembelajaran yang inovatif. Pembelajaran inovatif mengandung arti pembelajaran yang dikemas guru yang merupakan wujud gagasan atau teknik yang dipandang baru agar mampu memfasilitasi siswa untuk memperoleh kemajuan dalm proses dan hasil belajar (Suyanto, 2009:6). Berdasakan observasi dan wawancara peneliti dengan guru Program Studi / Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelistrikan Otomotif (PSKO) di SMK Ar Rahmah Kab. Cianjur tahun ajaran dengan menggunakan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Perilaku yang di tunjukan siswa antara lain sering terlambat datang ke kelas, gelisah dan acuh tak acuh ketika mengikuti proses pembelajaran, tidak memiliki buku catatan, sering tidak mengerjakan tugas yang diberikan serta banyak alasan keluar masuk ruang kelas ketika pada saat pembelajaran sedang berlangsung. Perilaku yang di tunjukan siswa selama proses pembelajaran pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelitrikan Otomotif di prediksi, apakah siswa

3 3 tersebut memiliki perilaku yang menunjukan hasil belajar siswa yang dimilikinya kuat atau tidak?. Siswa yang memiliki minat belajar yang tinggi dalam belajar menggambarkan minat yang besar terhadap tugas tugas belajar. Mereka memusatkan sebanyak mungkin energi fisik maupun psikis terhadap kegiatan, tanpa mengenal bosan apalagi menyerah. Sebaliknya siswa yang memiliki minat belajar yang rendah, mereka menunjukan sikap keengganan, cepat bosan dan berusaha menghindar dari kegiatan belajar. Salah satunya prestasi belajar pada mata pelajaran Perbaikan Sistem Kelistrikan Otomotif (PSKO) dapat di gambarkan salah satunya melalui keterampilan siswa dalam perbaikan sistem kelistrikan otomotif. Pembelajaran yang baik ialah pembelajaran yang bermakna bagi siswa. Arti dari belajar bermakna sendiri adalah suatu proses mengaitkan informasi baru pada konsep-konsep relevan yang terdapat dalam struktur kognitif seseorang. Belajar bermakna memungkinkan siswa memudahkan mempelajari kembali materi belajar yang mirip walaupun telah terjadi lupa. Salah satu metode pembelajaran yang melibatkan siswa dalam proses pembalajaran adalah dengan menggunakan metode pemecahan masalah (Problem Solving) siswa tidak hanya menerima pengetahuan dari guru tetapi siswa mencari pengetahuan tersebut sendiri. Metode pemecahan masalah (Problem Solving) merupakan salah satu metode yang dapat digunakan dalam proses pembelajaran pada mata pelajaran perbaikan sistem kelistrikan otomotif (PSKO) karena melatih siswa menghadapi masalah baik itu masalah pribadi ataupun masalah kelompok untuk dipecahkan sendiri atau secara bersama sama. Orientasi pembelajaran adalah penemuan yang dasarnya adalah pemecahan masalah. Sehingga guru perlu memilih metode pembelajaran yang cocok untuk strategi pembelajaran yang diterapkan menurut caranya sendiri. Pemilihan strategi pembelajaran dalam rangka membelajarakan siswa harus dibangun atas dasar asumsi bahwa tidak ada satu metode atau apa namanya yang dapat digunakan dengan baik untuk semua bahan kajian.

4 4 Berdasarkan dokumen persensi siswa, hasil belajar yang diperoleh dari nila uji kompetesnsi siswa tingkat II pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelistrikan Otomotif di SMK Ar Rahmah Kab. Cianjur Tahun Ajaran 2012/2013. Table 1.1 Nilai Rata rata Kompetensi Perbaikan Sistem Kelistrikan Otomotif (PSKO) Tingkat II di SMK Ar Rahmah Kabupaten Cianjur. Semester Ganjil Tahun Ajaran 2012/2013. Nilai Rentang Nilai Jumlah Siswa Frekuensi Persentasi A 9,00 10,00 0 0% B 8, % C 7, % D 6,00 6, % E <5,99 (BL) 11 4% Jumlah % Sumber : Dokumen persensi siswa (Mata Pelajaran PSKO tingkat II) Dilihat Tabel 1.1 menunjukan adanya kesenjangan antara yang diharapkan dengan kenyataan. Hal ini terlihat bahwa terdapat 0% yang memperoleh nilai A, 5% nilai B, 35% nilai C, 56% nilai D, dan 4% nilai E. Banyaknya siswa yang haya memperoleh nilai D untuk Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelitrikan Otomotif (PSKO), berarti sebagian siswa masih memiliki tingkat penguasaan masih rendah. Untuk standar kelulusan mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelistrikan Otomotif adalah 7,00 atau nilai C, apabila nilai yang diperoleh kurang dari 7,00 maka siswa harus melakukan perbaikan atau remedial. Oleh karena itu faktor faktor yang menjadi penyebab rendahnya hasil belajar sangat perlu ditelusuri / diteliti. Dari uraian di atas, terdapat kemungkinan bahwa ada gejala gejala yang terjadi pada diri siwa yang mempengaruhi hasil belajarnya. Kesenjangan yang terjadi antara apa yang diharapkan oleh guru dan hasil yang dicapai oleh siswa menjadi hal yang menarik bagi penulis untuk melakukan penelitian.

5 5 Sebagai calon guru yang akan terlibat langsung dalam kegiatan kegiatan pendidikan seharusya mengetahui tentang tugas guru. Tugas guru yaitu untuk mengembangkan prestasi hasil belajar yang ada dalam diri siswa, sehingga siswa dapat merubah prilaku prilaku negatif menjadi prilaku yang positif dan terarah. Atas dasar pemikiran diatas penulis bermaksud melakukan penelitian lebih lanjut untuk mengetahui sejauh mana pengaruh penggunaan metode pemecahan masalah (Problem Solving) apabila diterapkan pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem kelistrikan Otomotif (PSKO) dalam meningkatkan hasil belajar yang dicapai oleh siswa. Untuk itu penulis merumuskan penelitian dengan judul: Pengaruh Penggunaan Metode Pemecahan Masalah (Problem Solving) Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata pejajaran Perbaikan Sistem Kelitrikan Otomotif (PSKO).

6 6 B. Rumusan Masalah Menurut Arikunto, (2006 : 53) bahwa : Perumusan masalah merupakan langkah dari suatu problematika dan merupakan sumber kegiatan pokok dari penelitian. Sehingga rumusan masalah yang diajukan dalam penelitian ini adalah Bagaimana pengaruh penggunaan metode pemecahan masalah (problem solving) dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelistrikan Otomotif (PSKO)? Secara lebih khusus permasalahan dalam penelitian ini dirumuskan sebagai berikut: 1 Bagaimana pengaruh penggunaan metode pemecahan masalah (problem solving) dapat meningkatkan hasil belajar siswa SMK Ar- Rahmah Cianjur kelas XI Mo 1 Jurusan Mekanik Otomotif pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelistrikan Otomotif (PSKO) pada ranah kognitif aspek mengingat (C1) 2 Bagaimana pengaruh penggunaan metode pemecahan masalah (problem solving) dapat meningkatkan hasil belajar siswa SMK Ar- Rahmah Cianjur kelas XI Mo 1 Jurusan Mekanik Otomotif pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelistrikan Otomotif (PSKO) pada ranah kognitif aspek memahami (C2) 3 Bagaimana pengaruh penggunaan metode pemecahan masalah (problem solving) dapat meningkatkan hasil belajar siswa SMK Ar- Rahmah Cianjur kelas XI Mo 1 Jurusan Mekanik Otomotif pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelistrikan Otomotif (PSKO) pada ranah kognitif aspek menerapkan (C3)

7 7 C. Batasan Masalah Pembatasan masalah dalam penelitian merupakan suatu hal yang sangat penting. Hal ini bertujuan supaya permasalahan yang diteliti menjadi terarah serta tidak terjadi penyimpangan yang terlampau jauh dari permasalahan. Untuk penelitian ini lebih terarah dan menghindari kesalahan penafsiran dalam penelitian yang akan dilaksanakan, pembatasan masalah, maka penelitian ini dibatasi sebagai berikut : 1. Penelitian ini dilakukan dikelas XI Mekanik Otomotif 1 di SMK Ar- Rahmah Cianjur. 2. Materi yang akan dipelajari selama penelitian ini adalah kompetensi dalam Pemeliharaan/Servis Sistem Pengapian 3. Hasil belajar siswa yang akan diukur dengan free tes dan post tes pada aspek ranah kognitif C1, C2, dan C3 dengan soal pilihan ganda. 4. Bahan ajar berupa Modul dan Job Sheet (Buku Panduan Praktek) D. Tujuan Penelitian Tujuan penelitian merupakan apa yang menjadi sasaran atau apa yang hendak dicapai dari suatu kegiatan dalam penelitian ini tujuan merupakan apa yang hendak diketahui oleh peneliti berdasarkan rumusan masalah yang telah ditetapkan. Hal ini senada dengan pendapat Sugiyono (2008 : 58) bahwa tujuan penelitian merupakan jawaban atas rumusan masalah yang telah ditetapkan. Berdasarkan penjelasan di atas, maka tujuan umum penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya peningkatan hasil belajar siswa setelah menggunakan metode pemecahan masalah (Problem Solving). Secara rinci tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hal-hal sebagai berikut: 1. Untuk mengetahui adanya peningkatan hasil belajar pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelistrikan Otomotif (PSKO) setelah mengunakan metode pemecahan masalah (Problem Solving) pada ranah kognitif pada aspek mengingat (C1)?

8 8 2. Untuk mengetahui adanya peningkatan hasil belajar pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelistrikan Otomotif (PSKO) setelah mengunakan metode pemecahan masalah (Problem Solving) pada ranah kognitif pada aspek memahami (C2)? 3. Untuk mengetahui adanya peningkatan hasil belajar pada Mata E. Manfaat Penelitian Pelajaran Perbaikan Sistem Kelistrikan Otomotif (PSKO) setelah mengunakan metode pemecahan masalah (Problem Solving) pada ranah kognitif pada aspek menerapkan (C3)? Manfaat dalam penelitian ini dibagi menjadi menjadi dua jenis, yakni manfaat teoritis dan manfaat praktis. 1. Manfaat Teoritis Dalam penggunaan metode pemecahan masalah (Problem Solving) dapat memberikan kontribusi yang cukup signifikan terhadap hasil belajar siswa, sehingga dalam penelitian ini dapat memberikan kontribusi terhadap dunia pendidikan. 2. Manfaat Praktis Adapun manfaat praktis dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1) Manfaat bagi siswa a. Dapat mengetahui kebutuhan siswa yang diperlukan dalam pemecahan masalah (Problem Solving) sehingga dapat meningkatkan hasil belajar siswa dengan baik. b. Meningkatkan keaktifan siswa dalam bertanya dan menyampaikan pendapat dalam proses belajar mengajar. 2) Manfaat bagi guru a. Bagi guru penelitian ini diharapkan dapat dimanfaatkan sebagai rujukan dalam mengembangkan metode pembelajaran dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar. b. Sebagai masukan untuk lebih meningkatkan keterampilan dalam metode pembelajaran, memperbaiki sistem pembelajaran

9 9 sehingga dapat memberikan pelayanan yang terbaik untuk siswanya. c. Menambah wawasan guru dalam memahami karakteristik belajar siswa. 3) Manfaat bagi sekolah a. Sebagai masukan yang dapat memajukan sekolah. b. Memberikan sumbangsi yang baik untuk sekolah dalam rangka memperbaiki proses belajar mengajar dan kelengkapan sarana praktikum sehingga dapat meningkatkan hasil dan prestasi belajar siswa. F. Definisi Operasional Untuk menghindari kekeliruan serta lebih memahami isi yang terkandung dalam penelitian dan judul skripsi, maka perlu menjelaskan istilah istilah sebagai berikut: 1. Metode Pemecahan Masalah (Problem solving) Menurut Sudjana, dan Ibrahim (2007 : 68) jika seseorang peserta didik dihadapkan pada suatu masalah, pada akhirnya mereka bukan hanya sekedar memecahkan masalah, tetapi juga belajar sesuatu yang baru. Pemecahan masalah memengang peranan penting baik dalam pelajaran sains maupun dalam banyak disiplin ilmu lainya, sehingga pembelajaran berjalan dengan fleksibel. 2. Hasil Belajar Hasil belajar adalah kemampuan-kemampuan yang dimiliki siswa setelah ia menerima pengalaman belajarnya (Sudjana, 2000: 16). Hasil belajar siswa yang dimaksud dalam penelitian ini adalah berupa ranah kognitif yang meliputi aspek mengetahui, memahami dan menerapan.

10 10 3. Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelistrikan Otomotif (PSKO) Perbaikan system kelitrikan otomotif adalah salah satu pokok bahasan program / mata pelajaran produktif yang di berikan pada siswa program lanjut (Tingkat II) pada pada Program Keahlian Mekanik Otomotif. G. Asumsi Dan Hipotesis 1.Asumsi Asumsi merupakan kalimat pernyataan awal dari sebuah penelitian. Hal ini sejalan dengan pendapat Syaodih, (2007:305), menyatakan : Asumsi merupakan titik pangkal dalam penelitian skripsi, tesis dan disertai. Asumsi dapat berupa teori evidensi, atau pemikiran penelitian sendiri, yang tidak perlu di buktikan lagi kebenaranya minimal dengan masalah yang diteliti. Asumsi merupakan landasan hipotesis, dan dirumuskan dalam kalimat deklaratif. Beberapa asumsi yang terdapat dalam penelitian ini adalah: 1. Pembelajaran pada hakikatnya merupakan proses komunikasi transaksional yang bersifat timbal balik, baik antara guru dengan dengan siswa, siswa dengan siswa, untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. 2. Metode pembelajaran merupakan cara yang digunakan dalam pembelajaran. 3. Penggunaan metode pemecahan masalah (Problem Solving) dapat memberikan pengalaman belajar yang konkrit serta dapat merangsang untuk berfikir, bersikap dan berkembang lebih lanjut. 4. Metode pemecahan masalah (Problem Solving) adalah strategi pengajaran menjadi berubah dari yang bersifat penyajian informasi oleh guru kepada siswa sebagai penerima informasi yang baik tetapi proses mentalnya berkadar rendah, menjadi pengajaran yang menekankan kepada proses pengolahan informasi di mana siswa yang aktif mencari dan mengolah sendiri informasi yang kadar proses mentalnya lebih tinggi atau lebih banyak.

11 11 2. Hipotesis Hipotesis dalam sebuah penelitian merupakan jawaban yang bersifat sementara atas permasalahan yang sedang dihadapi. Seorang peneliti perlu menggunakan hipotesis atas permasalahan yang dihadapi dalam pembuatan karya tulis ilmiah, pernyataan hipotesis ini dilandasi pada asumsi sebelumnya. Untuk itu perlu jawaban serta dibuktikan kebenarannya melalui pengolahan dan analisis datanya. Menurut Sugiyono (2009 : 64) hipotesis merupakan jawaban sementara terhadap rumusan masalah penelitian, dimana rumusan masalah penelitian telah dinyatakan dalam bentuk kalimat pertanyaan. Hipotesis dalam penelitian ini adalah: 1. Hipotesis Umum Adapun hipotesis umum yang peneliti ajukan ialah sebagai berikut: 1. Ho = Pengaruh penggunaan metode pemecahan masalah (Problem Solving) tidak memberikan pengruh yang signifikan terhadap peningkatan hasil belajar siswa pada Mata Pejajaran Perbaikan Sistem Kelitrikan Otomotif (PSKO). 2. H 1 = Pengaruh penggunaan metode pemecahan masalah (Problem Solving) dapat memberikan pengruh yang signifikan terhadap peningkatkan hasil belajar siswa pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelitrikan Otomotif (PSKO). 2. Hipotesis Khusus Hipotesis khusus yang peneliti ajukan adalah sebagai berikut: 1. H 0 = Pengaruh penggunaan metode pemecahan masalah (Problem Solving) tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap peningkatkan hasil belajar siswa pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelitrikan Otomotif (PSKO) pada aspek mengingat (C1). H 1 = Pengaruh penggunaan metode pemecahan masalah (Problem Solving) dapat memberikan pengaruh yang signifikan terhadap peningkatkan hasil belajar siswa pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelitrikan Otomotif (PSKO) pada aspek mengingat (C1).

12 12 2. H 0 = Pengaruh penggunaan metode pemecahan masalah (Problem Solving) tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap peningkatkan hasil belajar siswa pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelitrikan Otomotif (PSKO) pada aspek memahami (C2) H 1 = Pengaruh penggunaan metode pemecahan masalah (Problem Solving) dapat memberikan pengaruh yang signifikan terhadap peningkatkan hasil belajar siswa pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelitrikan Otomotif (PSKO) pada aspek memahami (C2) 3. H 0 = Pengaruh penggunaan metode pemecahan masalah (Problem Solving) tidak memberikan pengrauh yang signifikan terhadap peningkatkan hasil belajar siswa pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelitrikan Otomotif (PSKO) pada aspek menerapkan (C3) H 1 = Pengaruh penggunaan metode pemecahan masalah (Problem Solving) dapat memberikan pengaruh yang signifikan terhadap peningkatkan hasil belajar siswa pada Mata Pelajaran Perbaikan Sistem Kelitrikan Otomotif (PSKO) pada aspek menerapkan (C3)

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Dalam UU Sistem Pendidikan Nasional Bab II Pasal 3 disebutkan pendidikan nasional bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi menusia yang
