PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA (LKS) BIOLOGI BERBASIS PROBLEM SOLVING PADA MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN KELAS VII SMP Oleh:

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA (LKS) BIOLOGI BERBASIS PROBLEM SOLVING PADA MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN KELAS VII SMP Oleh:"

Transkripsi

1 PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA (LKS) BIOLOGI BERBASIS PROBLEM SOLVING PADA MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN KELAS VII SMP Oleh: Wazzaitun, Rina Widiana, Liza Yulia Sari Program Studi Pendidikan Biologi STKIP PGRI Sumatera Barat ABSTRACT Student Worksheet is one sheet containing materials in which there is a summary of the material that is accompanied by a collection of exercises. With the LKS students are expected to understand the description of the subject matter provided by the teacher. Based on observations and interviews that have been conducted in SMP Muhammadiyah 6 Padang that in the second semester junior class VII using teaching materials such as worksheets, worksheets used in schools does not meet the learning objectives that are developed by teachers and worksheets used in schools only contains only a summary of the material and not equipped with an image.this research aims to generate worksheets based Problem Solving biological material environmental pollution on a valid and practical. Type of research is the development of the procedural model that aims to produce a product, the product is developed using 3 - D stage of Four models define phase, design, and develop.research subjects of 5 people validator and 0 students. The research data is the primary data were analyzed by descriptive analysis. The result is the value obtained validity by faculty and teachers of 84,5 %, while the value of the practicalities of 86,87 % by teachers and by students of the value of the practicalities of 87,54 %. It can be concluded that the BLM has produced a valid and practical. Key Words: Development Worksheet, Problem Solving, Material Environmental Pollution PENDAHULUAN Berdasarkan observasi yang penulis lakukan di SMP Muhammadiyah 6 Padang bahwa di SMP kelas VII semester II ini siswa menggunakan bahan ajar berupa ringkasan materi saja, ringkasan materi yang digunakan di sekolah belum sesuai dengan tujuan pembelajaran yang dikembangkan oleh guru, sedangkan ringkasan materi yang digunakan yang telah beredar di pasaran tanpa mempertimbangkan tujuan pembelajaran yang telah dikembangkan oleh guru.

2 Menurut Prastowo (0: 03) sebagaimana diungkap dalam Pedoman Umum Pengembangan Bahan Ajar (Diknas, 004). Lembar kerja siswa (student work sheet) adalah lembaran-lembaran berisi tugas yang harus dikerjakan oleh peserta didik. Lembar kegiatan biasanya berupa petunjuk atau langkah-langkah untuk menyelesaikan suatu tugas. LKS digunakan sebagai salah satu media untuk mengoptimalkan keterlibatan dan keaktifan siswa dalam pembelajaran. LKS dapat memandu siswa untuk melakukan kegiatan yang berkaitan dengan pembelajaran dengan tujuan siswa lebih mudah memahami materi pelajaran. Menurut Depdiknas (008:9) yang menyatakan bahwa salah satu tujuan penyusunan bahan ajar adalah untuk memudahkan guru dalam melaksanakan pembelajaran. LKS merupakan suatu bahan ajar cetak berupa lembar-lembar kertas yang berisi materi, ringkasan, dan petunjuk-petunjuk pelaksanaan tugas pembelajaran yang harus dikerjakan oleh peserta didik, yang mengacu pada kompetensi dasar yang harus dicapai (Prastowo, 0: 04). Untuk menghasilkan LKS yang baik, perlu diperhatikan langkah-langkah penyusunan sebuah LKS adalah ) melakukan analisis kurikulum, ) menyusun peta kebutu han LKS, 3) menentukan judul-judul LKS, 4) penulisan LKS, 5) merumus kan KD, 6) menentukan alat penilaian, 7) menyusun materi,8) memperhatikan struktur bahan ajar (Prastowo, 0: ). Pendekatan pemecahan masalah (problem solving) merupakan pendekatan yang mengarahkan atau melatih siswa agar mampu memecahkan masalah dibidang ilmu atau bidang studi yang dipelajari. Masalah adalah perbedaan atau kesenjangan yang terjadi antara yang diinginkan dengan kenyataan yang terjadi sehingga timbul keinginan untuk memecahkan dan menemukan solusi nya. Suatu masalah timbul apabila suatu keadaan tidak dapat dijelaskan atau diramalkan berdasarkan prinsipprinsip dan teori-teori yang ada (Lufri, 007: 8). Pendekatan problem solving mempunyai beberapa tahapan proses.

3 Proses memilih problem solving terdiri dari empat tahapan yaitu a) Pengajuan masalah (problem posing), b) Pendekatan masalah (problem approach), c) Solusi masalah (problem solution), d) Komunikasi (communication) (Lufri, 007: 30). Pemecahan masalah merupakan suatu pendekatan pembelajaran yang dalam pelaksanaannya dapat digunakan berbagai metode seperti inkuiri, studi kasus, permainan, bermain peran, penelitian dan diskusi. Metode-metode tersebut bertitik tolak dari sebuah masalah. Perbedaan masing-masing metode terletak pada langkah yang diambil dalam pemecahan masalah. Pada penelitian ini metode yang digunakan adalah metode diskusi (Lufri, 007: 8). METODE PENELITIAN Jenis penelitian ini adalah penelitian pengembangan (research and the development) dengan model prosedural. Model prosedural adalah model yang bersifat deskriptif yang menggariskan langkah-langkah yang harus diikuti untuk menghasilkan produk. N o Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) berbasis problem solving ini dikembangkan dengan menggunakan model 4-D yaitu define (pendefinisian), design (pera- ncangan), develop (pengembangan), Disseminate (penyebaran). Mengin- gat pada penelitian ini merupakan uji coba terbatas yang hanya dilakukan pada satu kelas saja, maka penelitian ini hanya dilakukan sampai tahap develop saja. HASIL DAN PEMBAHASAN Tabel. Hasil Uji Validitas LKS berbasis Problem Solving Kmpn Penilaian Didaktik Kontruksi 9 3 Teknis 7 Validator J m l Nilai valid its Kri teri a 80% Vl d 89,375 % Total 5,37 5 Rata-rata 84,5 % Sgt vld 83% Vl d Tabel. Hasil Uji Praktikalitas LKS Berbasis Problem Solving oleh Guru N Komponen o penilaian Kmdhndlm penggunaan vld Jml Nilai Kriteri praktis a 53 88,34% Praktis Manfaat 55 9,67% Sangat praktis 3 Efisiensi 9 80,56% praktis Total 60,57 Rata-rata 86,87% praktis

4 Tabel 3. Hasil Analisis Uji Praktikalitas LKS Biologi Berbasis Problem Solving oleh Siswa. N o Komponen penilaian Jml Nilai praktis kriteria Kemudahan 87 89,69% Praktis dalam penggunaan Manfaat 0 87,5% Praktis 3 Efisiensi 05 85,4% Praktis Total 6,6 Rata-rata 87,54% praktis. Validitas LKS Berdasarkan hasil analisis data angket pada uji validitas LKS oleh validator yaitu dosen dan guru diperoleh nilai rata-rata validitas sebesar 84,5 % dengan kriteria valid. Kritera valid tersebut diperoleh karena angket yang digunakan telah mampu mengukur komponen-kom ponen yang akan diukur dalam penelitian ini. Komponen yang akan di ukur terbagi atas 3 yaitu syarat didaktik, syarat kontruksi dan syarat teknis. Ditinjau dari komponen syarat didaktik yang terdiri dari 7 item, LKS biologi berbasis problem solving ini dinyatakan valid oleh validator dengan nilai rata-rata 80 %. Ditinjau dari komponen syarat konstruksi yang terdiri dari 8 item, LKS biologi berbasis problem solving dinyatakan sangat valid oleh validator dengan nilai rata-rata 89,375 %. Ditinjau dari komponen syarat teknis yang terdiri dari 5 item, LKS biologi berbasis problem solving ini dinyatakan valid oleh validator dengan nilai rata-rata 83 %.. Praktikalitas LKS Uji parktikalitas bertujuan untuk mengetahui kepraktisan LKS yang dihasilkan. Uji praktikalitas ini didasarkan pada 3 aspek penilaian yaitu kemudahan dalam penggunaan, manfaat yang didapat dan efisiensi waktu pembelajaran. Uji praktikalitas dilakukan terhadap guru dan siswa. Untuk tujuan tersebut, uji praktikalitas telah dilakukan pada tanggal 6 agustus 03 di SMP Muhammadiyah 6 Padang oleh 3 orang guru bidang studi Biologi dan 0 orang siswa kelas VII. Secara keseluruhan, LKS dinyatakan praktis oleh guru dengan nilai rata-rata 86,87 % dan dinyatakan praktis oleh siswa dengan nilai rata-rata 87,54 %. Hal ini menunjukan bahwa LKS bermanfaat dan dapat digunakan dengan mudah serta

5 dengan penggunaan LKS ini waktu pembelajaran menjadi lebih efektif. Dari keseluruhan uji validitas dan praktikalitas, dapat dinyatakan bahwa LKS yang dihasilkan sudah valid dan praktis. Kehadiran LKS ini juga telah menjawab permasalahan terbatasnya jumlah bahan ajar dan belum adanya LKS berbasis problem solving pada materi pencemaran lingkungan. Menurut Hamalik (dalam Arsyad, 009:5) bahwa media pembelajaran dalam proses belajar mengajar dapat membangkit kan keinginan dan minat yang baru bagi siswa. Penyajian materi yang lengkap dan mudah dipahami pada LKS ini juga telah menjawab permasalahan kurang lengkapnya penyajian materi Pencemaran Lingkungan dan kesulitan siswa dalam memahami materi. Dengan demikian permasalahan yang dibatasi pada batasan masalah telah terjawab. Menurut Sukardi (0:5) bahwa salah satu pertimbangan praktikalitas adalah kemudahan dalam penggunaan. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, maka dapat disimpulkan bahwa Lembar Kerja Siswa Biologi Berbasis Problem Solving Pada Materi Pencemaran Lingkungan kelas VII SMP yang dikembangkan telah valid dan praktis. Saran Dari kelemahan penelitian yang didapatkan, penulis mengemukakan beberapa saran yang sekiranya dapat memberikan masukan bagi pembaca karya ilmiah ini:. Sebelum melaksanakan uji praktikalitas, disarankan agar Lembar Kerja Siswa (LKS) sebaiknya diberikan kepada siswa satu minggu sebelum nya. Sehingga siswa telah membaca materi dan mengetahui isi dari LKS secara menyeluruh di rumah dan waktu yang digunakan oleh siswa untuk membaca LKS di sekolah lebih efektif lagi.. Pelaksanaan uji praktikalitas disarankan untuk dilakukan pada beberapa sekolah, sehingga LKS yang dihasilkan akan lebih teruji. DAFTAR PUSTAKA Arsyad, Azhar Media Pembe-

6 lajaran. Jakarta: Rajawali Press. Depdiknas Panduan Pengem bangan Bahan Ajar. Jakarta: Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar dan Menengah. Hamalik, Oemar. 0. Proses Belajar Mengajar. Bandung: Bumi Aksara Lufri Strategi Pembelajaran Biologi. Padang: UNP Press. Prastowo, Andi. 0. Panduan Kreatif Membuat Bahan Ajar Inovatif. Jogjakarta: DIVA Press.

PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA (LKS) BERBASIS PROBLEM SOLVING PADA MATERI SISTEM EKSKRESI MANUSIA UNTUK SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) Oleh:

PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA (LKS) BERBASIS PROBLEM SOLVING PADA MATERI SISTEM EKSKRESI MANUSIA UNTUK SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) Oleh: PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA SISWA (LKS) BERBASIS PROBLEM SOLVING PADA MATERI SISTEM EKSKRESI MANUSIA UNTUK SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) Oleh: Pitri Anita¹, Sudirman¹, Mades Fifendy² Mahasiswa Program
