GUBERNUR SULAWESI TENGAH

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "GUBERNUR SULAWESI TENGAH"

Transkripsi

1 GUBERNUR SULAWESI TENGAH SAMBUTAN GUBERNUR SULAWESI TENGAH PADA ACARA PEMBUKAAN SINKRONISASI PROGRAM KEGIATAN PEMBANGUNAN PERTANIAN PROVINSI SULAWESI TENGAH SELASA, 01 MARET 2011 ASSALAMU ALAIKUM WAR, WAB, SALAM SEJAHTERA BAGI KITA SEKALIAN, YANG SAYA HORMATI, o REKAN-REKAN ANGGOTA FORUM KOORDINASI PIMPINAN DAERAH PROVINSI SULAWESI TENGAH, o ASISTEN PEREKONOMIAN DAN PEMBANGUNAN SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI SULAWESI TENGAH, o KEPALA BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH (BAPPEDA) PROVINSI SULAWESI TENGAH, Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 1

2 o PARA KEPALA DINAS, BADAN DAN KANTOR DILINGKUP PEMERINTAH DAERAH PROVINSI SULAWESI TENGAH, o PARA KEPALA DINAS DAN PEJABAT ESELON III DILINGKUP DINAS PERTANIAN DAERAH PROVINSI, KABUPATEN DAN KOTA SE SULAWESI TENGAH, o SEGENAP STAKE HOLDER PERBENIHAN DAN PUPUK BAIK SWASTA MAUPUN BUMN, HADIRIN YANG BERBAHAGIA, MENGAWALI SAMBUTAN INI, SAYA MENGAJAK UNTUK TAK HENTI-HENTINYA KITA MEMANJATKAN PUJI SYUKUR KEHADIRAT ALLAH SWT, TUHAN YANG MAHA ESA, YANG SENANTIASA MELIMPAHKAN RAHMAT DAN HIDAYAHNYA, SEHINGGA PAGI INI KITA DALAM KEADAAN SEHAT WAL AFIAT, DAN DAPAT MENGIKUTI ACARA PEMBUKAAN SINKRONISASI PROGRAM KEGIATAN PEMBANGUNAN PERTANIAN PROVINSI SULAWESI TENGAH TAHUN Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 2

3 BERKENAAN DENGAN HAL ITU, ATAS NAMA PEMERINTAH DAERAH PROVINSI SULAWESI TENGAH DAN PRIBADI, SAYA MENYAMBUT BAIK DAN MEMBERI APRESIASI YANG TINGGI TERHADAP PELAKSANAAN KEGIATAN INI, SEBAGAI UPAYA KITA UNTUK MENSINERGISKAN KEGIATAN PEMBANGUNAN PERTANIAN TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA, DENGAN BERBAGAI SEKTOR DAN SUB SEKTOR TERKAIT, DALAM RANGKA MENDUKUNG KETAHANAN PANGAN DAERAH SERTA MELESTARIKAN SWASEMBADA PANGAN SECARA BERKELANJUTAN DI SULAWESI TENGAH, MENGINGAT BAHWA TANTANGAN PEMBANGUNAN PERTANIAN KE DEPAN SEMAKIN BERAT DAN KOMPLEKS. HADIRIN YANG SAYA HORMATI, Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 3

4 PADA TAHUN 2010 SUB SEKTOR TANAMAN PANGAN MAUPUN SUB SEKTOR HORTIKULTURA MENGALAMI PERTUMBUHAN SEIRING DENGAN MENINGKATNYA PRODUKTIVITAS LAHAN DAN LUAS PANEN, DEMIKIAN HALNYA DENGAN SUB SEKTOR LAINNYA. HAL TERSEBUT DI DORONG OLEH ADANYA PERBAIKAN SARANA DAN PRASARANA PERTANIAN, BANTUAN BENIH UNGGUL SERTA SUBSIDI PUPUK. ADAPUN ARAH KEBIJAKAN UMUM PEMBANGUNAN BIDANG PERTANIAN DI SULAWESI TENGAH TAHUN 2011 INI, YAITU MEMANTAPKAN KETAHANAN PANGAN, MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS HASIL PERTANIAN DAN MENYEDIAKAN AKSES PASAR, MENINGKATKAN PRODUKSI KOMODITAS KOMERSIAL UNGGULAN YANG BERDAYA SAING TINGGI, Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 4

5 YANG PADA AKHIRNYA DAPAT MENINGKATKAN PENDAPATAN DAN KESEJAHTERAAN PETANI, MENGURANGI KEMISKINAN SEKALIGUS DAPAT MENYIAPKAN LAPANGAN KERJA YANG LEBIH LUAS. DISAMPING ITU, KEBIJAKAN PEMBANGUNAN PERTANIAN DI SULAWESI TENGAH SECARA KESELURUHAN MENDAPAT DUKUNGAN DANA DEKONSENTRASI, DANA TUGAS PEMBANTUAN PROVINSI DAN KABUPATEN/KOTA TERMASUK DANA ALOKASI KHUSUS (DAK), DANA APBD PROVINSI DAN KABUPATEN/KOTA. PADA TAHUN 2010, TOTAL DANA PEMBANGUNAN PERTANIAN DI PROVINSI SULAWESI TENGAH SUB SEKTOR TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA YANG DIKELOLA OLEH DINAS PERTANIAN DAERAH PROVINSI DAN KABUPATEN/KOTA, Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 5

6 SEBESAR Rp. 93,465 MILYAR DAN TAHUN 2011 INI DANA PEMBANGUNAN PERTANIAN SUB SEKTOR TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA MENGALAMI KENAIKAN MENJADI 98,850 MILYAR. MUDAH-MUDAHAN DANA PEMBANGUNAN PERTANIAN UNTUK TAHUN ANGGARAN 2012 DAPAT LEBIH MENINGKAT LAGI. HADIRIN YANG SAYA HORMATI, PERLU DIPAHAMI BAHWA, PEMERINTAH DITUNTUT UNTUK TERUS MENINGKATKAN KETERSEDIAAN PANGAN YANG MUDAH DIAKSES OLEH MASYARAKAT DENGAN HARGA YANG TERJANGKAU. MAKA, PROGRAM PRIORITAS PEMBANGUNAN PERTANIAN SULAWESI TENGAH DIARAHKAN PADA TERWUJUDNYA PERTANIAN TANAMAN PANGAN YANG TANGGUH, Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 6

7 MENUJU SULAWESI TENGAH YANG AMAN, DAMAI, ADIL DAN SEJAHTERA TAHUN 2011, DENGAN BERBAGAI SASARAN ANTARA LAIN : - TUMBUH KEMBANGNYA PRODUKSI PANGAN ± 4,0 % YANG AKAN MEMACU AKTIVITAS EKONOMI PERDESAAN, MENCIPTAKAN LAPANGAN KERJA, MEMANTAPKAN KETAHANAN PANGAN DAN MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT; - MENINGKATNYA INDEKS PERTANAMAN (IP) TANAMAN PANGAN MENJADI 200% DENGAN MEMPERHATIKAN KEARIFAN LOKAL DAN PENGEMBANGAN WILAYAH YANG BERKELANJUTAN; - MENEKAN KEHILANGAN HASIL AKIBAT ORGANISME PENGGANGGU TUMBUHAN (OPT) DAN DAMPAK FENOMENA IKLIM MAKSIMAL 5 %, PANEN DAN PASCA PANEN MAKSIMAL 12 %; Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 7

8 - MENINGKATNYA PENGGUNAAN BENIH BERMUTU DAN BERSERTIFIKAT 40 %; - TUMBUH-KEMBANGNYA INDUSTRI HULU DAN HILIR UNTUK MENDUKUNG PENINGKATAN DAYA SAING DAN NILAI TAMBAH PRODUK PERTANIAN 5 %. LANGKAH STRATEGIS JANGKA PENDEK UNTUK PENINGKATAN PRODUKSI, DALAM MENDUKUNG PENINGKATAN KETAHANAN PANGAN NASIONAL SECARA UMUM DAN SULAWESI TENGAH PADA KHUSUSNYA, ANTARA LAIN DENGAN PEMBERIAN SUBSIDI PUPUK, SUBSIDI BENIH, SUBSIDI BUNGA KREDIT PERTANIAN SERTA FASILITASI BANTUAN LANGSUNG PETANI, SEPERTI ALAT PENGOLAH PUPUK ORGANIK (APPO) DAN RUMAH PERCONTOHAN PEMBUATAN PUPUK 5 ORGANIK. Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 8

9 PEMBERIAN PERALATAN TERSEBUT, MERUPAKAN UPAYA UNTUK MENGURANGI KETERGANTUNGAN PETANI TERHADAP PENGGUNAAN PUPUK ANORGANIK. MENGINGAT BAHWA, PENGGUNAAN PUPUK ORGANIK DAPAT MEMPERBAIKI STRUKTUR TANAH YANG SAAT INI SEMAKIN BURUK AKIBAT PENGGUNAAN PUPUK ANORGANIK YANG BERLEBIHAN. UNTUK MEMENUHI KEBUTUHAN PANGAN DISULAWESI TENGAH, PRODUKSI KOMODITAS PANGAN UTAMA TAHUN 2009 BERDASARKAN ANGKA TETAP ADALAH ; UNTUK PADI TON, JAGUNG TON DAN KEDELAI4.555 TON, BERDASARKAN ANGKA RAMALAN (ARAM III) TAHUN 2010 PRODUKSI PANGAN UTAMA YAITU PADI, NAIK SEBESAR 3,43% DARI SASARAN YANG DITETAPKAN, JAGUNG 4,20% DAN KEDELAI MENGALAMI PENURUNAN MENCAPAI 3,52%. Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 9

10 HADIRIN YANG SAYA HORMATI, IMPLEMENTASI KEBIJAKAN DAN STRATEGI PEMBANGUNAN PERTANIAN, MEMERLUKAN DUKUNGAN DARI BERBAGAI PIHAK TERKAIT. DUKUNGAN KETERSEDIAAN SARANA DAN PRASARANA YANG MEMADAI SAMPAI DI TINGKAT PETANI MELALUI PERBAIKAN INFRASTRUKTUR, KHUSUSNYA SARANA IRIGASI SEBAGAI AKSELERASI PENERAPAN TEKNOLOGI BUDIDAYA TANAMAN PERLU MENDAPAT PERHATIAN SELURUH PIHAK TERKAIT. KONDISI TERSEBUT MENJADI PRASYARAT UTAMA DALAM PENGEMBANGAN PENGGUNAAN BENIH UNGGUL BERMUTU YANG DIPROGRAMKAN OLEH DEPARTEMEN PERTANIAN. Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 10

11 KETERSEDIAAN BENIH UNGGUL YANG TERJAMIN MUTU DAN EFEKTIVITASNYA MERUPAKAN ENTRY POINT DALAM KEBERHASILAN PENINGKATAN PRODUKSI PANGAN. UNTUK ITU, PROGRAM TEROBOSAN BANTUAN LANGSUNG BENIH UNGGUL (BLBU) YANG TELAH DIGULIRKAN MULAI TAHUN 2007, TELAH MEMBERIKAN KONTRIBUSI POSITIF DALAM UPAYA PENINGKATAN PRODUKSI PANGAN NASIONAL. MENCERMATI KARAKTERISTIK BENIH UNGGUL DALAM PENYERAPAN ASUPAN HARA PUPUK YANG SANGAT RESPONSIF, MAKA PENERAPAN TEKNOLOGI BUDIDAYA TANAMAN DENGAN PENGGUNAAN BENIH UNGGUL SANGAT DIPERLUKAN KETERSEDIAAN PUPUK SECARA TEPAT WAKTU, JUMLAH DAN JENISNYA. Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 11

12 DENGAN PERTIMBANGAN KETERBATASAN PERMODALAN PETANI DALAM PEMBIAYAAN USAHA TANINYA, MAKA UNTUK LEBIH MENGEFEKTIFKAN PROGRAM TEROBOSAN BANTUAN LANGSUNG BENIH UNGGUL TAHUN 2009, PEMERINTAH MENGUPAYAKAN ADANYA DUKUNGAN BANTUAN LANGSUNG PUPUK (BLP) YANG DIMULAI SEJAK TAHUN TAHUN 2010 ALOKASI BLP UNTUK SULAWESI TENGAH SEBANYAK HA, BANTUAN LANGSUNG PUPUK (BLP) TERSEBUT, MERUPAKAN SALAH SATU KEGIATAN DALAM SUBSIDI PUPUK YANG TUJUANNYA AGAR PETANI DAPAT MENERAPKAN TEKNOLOGI PEMUPUKAN BERIMBANG SESUAI REKOMENDASI SPESIFIK LOKASI, SEKALIGUS MEMPERBAIKI LINGKUNGAN HIDUP. Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 12

13 KARENA ITU, PELAKSANAAN, PEMBERIAN BANTUAN LANGSUNG PUPUK (BLP) DIARAHKAN ATAU DISINERGIKAN DENGAN KEGIATAN BANTUAN LANGSUNG BENIH UNGGUL (BLBU) PADA KAWASAN SENTRA DAN BERPOTENSI UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS, YANG ALOKASINYA DIUTAMAKAN UNTUK PADI. BERDASARKAN EVALUASI DI BEBERAPA DAERAH, PELAKSANAAN KEGIATAN BLP TAHUN 2009 TERNYATA BERIMPLIKASI TERHADAP PERTUMBUHAN SEKTOR RIIL MELALUI PENUMBUHAN USAHA KECIL MENENGAH (UKM), SERTA PENYERAPAN TENAGA KERJA, MULAI DARI PENYIAPAN BAHAN BAKU, SAMPAI PRODUKSI DAN PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG PUPUK (BLP) KEPADA PETANI. Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 13

14 HADIRIN YANG SAYA HORMATI, MELALUI KEGIATAN BANTUAN LANGSUNG PUPUK (BLP), DIHARAPKAN BERBAGAI PERMASALAHAN YANG DIHADAPI PETANI PADI DALAM MEMENUHI KEBUTUHAN PUPUKNYA DAPAT TERATASI, WALAUPUN BELUM DAPAT MENCUKUPI SELURUH PETANI PADI. UNTUK ITU, MELALUI KESEMPATAN INI SAYA MENGAJAK KEPADA PESERTA RAPAT KOORDINASI TEKNIS SEBAGAI BERIKUT : 1. DIHARAPKAN DUKUNGAN DINAS PERTANIAN KABUPATEN/KOTA DALAM PENETAPAN CPCL WILAYAH PENANAMAN DAN JADWAL PEMUPUKAN DAN PENGAWALAN, SERTA PENGAWASAN PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG PUPUK (BLP) DI MASING-MASING WILAYAHNYA DAPAT LEBIH BAIK LAGI. Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 14

15 2. SAYA MINTA KEPADA SELURUH KEPALA DINAS / BADAN, BAIK DITINGKAT PROVINSI MAUPUN KABUPATEN / KOTA UNTUK DAPAT BEKERJASAMA, SEGERA MELAKUKAN KONSOLIDASI DENGAN PIHAK DISTRIBUTOR BENIH DAN DISTRIBUTOR PUPUK, ANTARA LAIN PT PERTANI, PT SANG HYANG SRI, PT. PUPUK KALTIM DAN PT. PUSRI ATAU PERWAKILANNYA UNTUK PELAKSANAAN PENGADAAN DAN PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG PUPUK (BLP) DIMASING-MASING WILAYAHNYA. 3. SEGERA DITETAPKAN JADWAL DISTRIBUSI PUPUK SESUAI DENGAN CALON PETANI / CALON LAHAN (CPCL), PENERIMA BANTUAN LANGSUNG BENIH UNGGUL (BLBU) TERUTAMA BLBU PADI NON HIBRIDA. Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 15

16 MENGENAI PUPUK BERSUBSIDI DIHARAPKAN SEGERA DIPERSIAPKAN SEGALA SESUATU HAL YANG BERKAITAN DENGAN KELANCARAN ALOKASI PUPUK BERSUBSIDI DIMAKSUD, SEHINGGA TIDAK TERJADI KELANGKAAN PUPUK DI LAPANGAN. HADIRIN YANG SAYA HORMATI, DEMIKIAN HAL-HAL YANG DAPAT SAYA SAMPAIKAN DALAM KESEMPATAN INI, SEKALI LAGI SAYA UCAPKAN TERIMAKASIH ATAS PERHATIAN DAN DUKUNGANNYA, SEMOGA SEGALA UPAYA YANG KITA LAKUKAN UNTUK MENGAMANKAN KETAHANAN PANGAN NASIONAL DAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT, KHUSUSNYA PARA PETANI DAPAT TERCAPAI, Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 16

17 AKHIRNYA DENGAN MENGUCAPKAN BISMILLAHIR RAHMANIR RAHIM SINKRONISASI PROGRAM KEGIATAN PEMBANGUNAN PERTANIAN PROVINSI SULAWESI TENGAH DAN SOSIALISASI PENGEMBANGAN HORTIKULTURA TAHUN ANGGARAN 2011, DENGAN INI SAYA NYATAKAN RESMI DIBUKA. SEKIAN DAN TERIMA KASIH BILLAHI TAUFIQ WALHIDAYAH WASSALAMU ALLAIKUM WAR, WAB. GUBERNUR SULAWESI TENGAH H. B. PALIUDJU Sinkronisasi Program Kegiatan Pembangunan Pertanian Se-Sulawesi Tengah 17

SAMBUTAN PENJABAT GUBERNUR SULAWESI TENGAH PADA ACARA PEMBUKAAN PERTEMUAN FORUM PERBENIHAN SE-SULAWESI TENGAH SELASA, 24 MEI 2011

SAMBUTAN PENJABAT GUBERNUR SULAWESI TENGAH PADA ACARA PEMBUKAAN PERTEMUAN FORUM PERBENIHAN SE-SULAWESI TENGAH SELASA, 24 MEI 2011 GUBERNUR SULAWESI TENGAH SAMBUTAN PENJABAT GUBERNUR SULAWESI TENGAH PADA ACARA PEMBUKAAN PERTEMUAN FORUM PERBENIHAN SE-SULAWESI TENGAH SELASA, 24 MEI 2011 ASSALAMU ALAIKUM WAR, WAB, SALAM SEJAHTERA BAGI
