BAB I PENDAHULUAN. harus diperhatikan dan dipertimbangkan secara seksama. Dalam kebijakan dividen

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. harus diperhatikan dan dipertimbangkan secara seksama. Dalam kebijakan dividen"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Kebijakan dividen merupakan satu kebijakan dalam perusahaan yang harus diperhatikan dan dipertimbangkan secara seksama. Dalam kebijakan dividen ditentukan jumlah alokasi laba yang dapat dibagikan kepada para pemegang saham (dividen) dan alokasi laba yang dapat ditahan perusahaan. Dalam pengalokasian laba tersebut timbullah berbagai masalah yang dihadapi. Salah satu yang menjadi pusat perhatian perusahaan adalah bagaimana mengatur aliran laba yang dimiliki perusahaan. Pertanyaan yang sering muncul adalah apakah ditahan untuk kegiatan operasional selanjutnya atau dibagikan sebagai dividen kepada pemegang saham. Hal ini menjadi sangat penting karena diharapkan alokasi laba yang ada dapat berjalan tepat guna atau mencapai sasarannya dan sesuai dengan kebutuhan perusahaan. Kebijakan dividen yang buruk akan mengakibatkan para investor bereaksi dan membuat harga saham menjadi buruk, begitupun sebaliknya kebijakan dividen yang baik tentunya mengakibatkan investor juga bereaksi sehingga membuat harga saham juga semakin naik atau bagus. Kebijakan dividen adalah salah satu dari keputusan keuangan yang ditetapkan dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS), dimana kebijakan dividen merupakan bagian yang tidak dapat dipisahkan dengan keputusan pendanaan perusahaan. Kebijakan dividen merupakan keputusan apakah laba yang diperoleh perusahaan pada akhir tahun akan dibagi kepada pemegang saham dalam bentuk dividen atau akan 1

2 2 ditahan untuk menambah modal guna pembiayaan investasi di masa yang akan datang. Menurut Deitiana (2009) pertumbuhan perusahaan dan dividen adalah kedua hal yang diinginkan perusahaan tapi sekaligus merupakan suatu tujuan yang berlawanan. Untuk mencapai tujuan ini, perusahaan harus menetapkan kebijakan dividen, yaitu kebijakan yang dibuat oleh perusahaan untuk menetapkan proporsi pendapatan yang dibagikan sebagai dividen dengaan proposi laba yang ditahan perusahaan untuk investasikan kembali. Menurut Dewi (2008) wewenang dalam mengendalikan kebijakan dividen merupakan salah satu wewenang yang didelegasikan para pemegang saham kepada dewan direksi. Dividen akan dibayarkan atau tidak, bagaimana sifat dan jumlah dividen merupakan masalah yang ditentukan oleh dewan direksi. Kebijakan dividen merupakan keputusan apakah laba yang diperoleh perusahaan akan dibagikan kepada pemegang saham sebagai dividen atau akan ditahan dalam bentuk laba ditahan guna pembayaran investasi dimasa yang akan datang. Perusahaan dalam menetapkan kebijakan dividen harus memperhatikan faktorfaktor yang berpengaruh terhadap kebijakan dividen. Penetapan kebijakan dividen sangat penting karena berkaitan dengan kesejahteraan pemegang saham dalam menentukan kebijakan dividen tidaklah mudah karena dapat mempengaruhi kinerja perusahaan, nilai perusahaan dan saham perusahaan. Dividen merupakan mekanisme yang melakukan mengawasan dan monitoring perilaku manager. Dalam mengawasi dan monitoring perilaku manager, pemegang saham harus bersedia mengeluarkan kos pengawasan yang

3 3 disebut agency cost. Untuk mengurangi agency cost dapat dilakukan dengan meningkatkan kepemilikan managerial. Dengan memberikan kesempatan manager untuk terlibat dalam kepemilikan saham dengan tujuan untuk menyetarakan kepentingan dengan pemegang saham. Dengan keterlibatan kepemilikan saham, manager akan bertindak secara hati-hati karena mereka ikut menanggung konsekuensi atas keputusan yang diambilnya. Selain itu dengan adanya keterlibatan kepemilikan saham, manager akan termotivasi untuk menngkatkan kinerjanya dalam mengelola perusahaan. Agency cost juga dapat dikurangi dengan kepemilikan institusional dengan cara mengatifikan pengawasan melalui investorinvestor institusional. Dengan kepemilikan institusional akan mendorong peningkatan pengawasan terhadap kinerja manager. Penelitian sebelumnya sudah meneliti tentang faktor-faktor yang mempengaruhi kebijakan dividen yaitu kepemilikan managerial, kepemilikan institusional, kebijakan hutang, profitabilitas, ukuran perusahaan, peluang pertumbuhan, seperti pada penelitian Dewi (2008) dengan menggunakan variabel dependen kebijakan dividen dan variabel independen kepemilikan manageria, kepemilikan institusional, kebijakan hutang, profitabilitas, ukuran perusahaan. Peneliti mengambil sampel pada perusahaan go public yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta dari tahun 2002 sampai dengan Hasil dari penelitian Dewi (2008) yaitu kepemilikan managerial, kepemilikan institusional, kebijakan hutang, profitabilitas berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kebijakan dividen. Sedangkan ukuran perusahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kebijakan dividen.

4 4 penelitian Mai (2010)dengan variabel profitabilitas, peluang pertumbuhan, ukuran perusahaan, tahapan daur hidup berpengaruh terhadap kebijakan dividen studi pada perusahaan Manufaktur go public di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2004 sampai dengan Pada penelitian Mai (2010) dimana profitabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap kebijakan dividen. Sedangkan peluang pertumbuhan dan peluang pertumbuhan berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kebijakan dividen. Penelitian serupa juga pernah dilakukan oleh Nuringsih (2005) dengan variabel independen kepemilikan managerial, kebijakan hutang, ROA dan ukuran perusahaan berpengaruh terhadap kebijakan dividen studi pada perusahaan manufaktur dari tahun Hasil dari penelitian Nuringsih (2005) yaitu kepemilikan managerial berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap kebijakan dividen, kebijakan hutang dan ROA berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kebijakan dividen, ukuran perusahaan berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap kebijakan dividen. Penelitian tersebut juga diperkuat oleh penelitian Lopolusi (2013) profitabilitas dan ukuran perusahaan berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kebijakan dividen, kebijakan hutang dan pertumbuhan perusahaan berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap kebijakan dividen. Beberapa penelitian menemukan adanya hubungan profitabilitas terhadap kebijakan dividen pada penelitian Suharli (2006) dimana profitabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap kebijakan dividen. Dikarenakan semakin besar ROE maka semakin besar jumlah dividen yang dibagikan.

5 5 Berdasarkan latar belakang diatas, tertarik untuk melakukan penelitian dengan judul ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENENTU KEBIJAKAN DIVIDEN. penelitian ini merupakan pengembangan dari penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh Sisca (2008) dengan variabel independen kepemilikan managerial, kepemilikan institusional, kebijakan hutang, ukuran perusahaan. Penambahan satu variabel independen dari penelitian M. Umar Mai (2010) yaitu variabel independen peluang pertumbuhan. Periode pengambilan data dalam penelitian sebelumnya adalah tahun 2002 sampai dengan 2005, sedangkan dalam penelitian ini menggunakan data dengan cakupan periode lebih terkini yaitu dari tahun 2009 sampai dengan Objek penelitian sebelumnya menggunakan laporan keuangan seluruh perusahaan go public yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta, sedangkan penelitian ini menggunakan laporan keuangan perusahaan manufaktur go public di Bursa Efek Indonesia (BEI). B. Batasan Masalah Berdasarkan latar belakang penelitian diatas, penelitian ini hanya meliputi perusahaan manufaktur yang go public di Bursa Efek Indonesia (BEI), periode pengamatan dari tahun Penelitian ini meneliti enam faktor yaitu kepemilikan managerial, kepemilikan institusional, kebijakan hutang, profitabilitas, ukuran perusahaan, peluang pertumbuhan. C. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah yang sudah dijelaskan diatas terkait dengan faktor-faktor yang mempengaruhi kebijakan dividen, maka dapat dirumuskan permasalahan yang akan dibahas dalam penelitian ini adalah :

6 6 1. Apakah kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional, kebijakan hutang, profitabilitas, ukuran perusahaan, peluang pertumbuhan perusahaan berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen? 2. Apakah kepemilikan manajerial berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen? 3. Apakah kepemilikan institusional berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen? 4. Apakah kebijakan hutang berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen? 5. Apakah profitabilitas berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen? 6. Apakah ukuran perusahaan berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen? 7. Apakah pertumbuhan perusahaan berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen? D. Tujuan Penelitian Berdasarkan rumusan masalah diatas, maka tujuan penelitian ini adalah untuk : 1. Menguji pengaruh kepemilikan managerial, kepemilikan institusional, kebijakan hutang, profitabilitas, ukuran perusahaan, peluang pertumbuhan terhadap kebijakan dividen. 2. Menguji pengaruh kepemilikan managerial terhadap kebijakan dividen. 3. Menguji pengaruh kepemilikan institusional terhadap kebijakan dividen.

7 7 4. Menguji pengaruh kebijakan hutang terhadap kebijakan dividen. 5. Menguji pengaruh profitabilitas terhadap kebijakan dividen. 6. Menguji pengaruh ukuran perusahaan terhadap kebijakan dividen. 7. Menguji pengaruh pertumbuhan perusahaan terhadap kebijakan dividen. E. Manfaat Penelitian Penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat bagi berbagai pihak, manfaat dari penelitian ini adalah: 1. Teoritis Dapat menjadi referensi untuk menambah kepustakaan atau ilmu pengetahuan mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi kebijakan dividen terutama dalam menyangkut lembaga keuangan perusahaan manufaktur yang ada di Bursa Efek Indonesia. Selain itu, hasil penelitian ini juga diharapkan dapat menjadi sumber informasi atau bahan masukan bagi penelitian selanjutnya. 2. Praktik Hasil dari penelitian ini dapat memberikan informasi tentang faktorfaktor yang mempengaruhi kebijakan dividen sehingga dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan dalam pengambilan keputusan berinvestasi serta dapat dipergunakan sebagai salah satu alat untuk memilih atau menentukan perusahaan mana yang mempunyai rasio keuangan yang baik sehingga akan mengurangi resiko kerugian.

BAB I PENDAHULUAN. karena bagi para investor dividen merupakan return (tingkat pengembalian) atas

BAB I PENDAHULUAN. karena bagi para investor dividen merupakan return (tingkat pengembalian) atas 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Salah satu daya tarik berinvestasi bagi investor dalam pasar primer maupun pasar sekunder adalah dividen. Dividen merupakan salah satu faktor yang akan
